Bitcoin Forum

Local => Bahasa Indonesia (Indonesian) => Topic started by: zenuxer on September 03, 2017, 04:10:31 PM



Title: Bounty Article ????
Post by: zenuxer on September 03, 2017, 04:10:31 PM
Apakah di perbolehkan menggunakan Blogger di Bounty Article??


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: kandarAB on September 03, 2017, 04:14:16 PM
Apakah di perbolehkan menggunakan Blogger di Bounty Article??
boleh saja, itu semua tergantung pada setiap bounty, karena ada bounty yang memang tidak mengharuskan untuk menggunakan article, mungkin buat agan yang ingin bounty terlebih dahulu untuk membaca aturannya dulu, jangan sampai kecewa ujungnya. :)


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: zenuxer on September 03, 2017, 04:20:31 PM
Apakah di perbolehkan menggunakan Blogger di Bounty Article??
boleh saja, itu semua tergantung pada setiap bounty, karena ada bounty yang memang tidak mengharuskan untuk menggunakan article, mungkin buat agan yang ingin bounty terlebih dahulu untuk membaca aturannya dulu, jangan sampai kecewa ujungnya. :)
aku pernah baca di salah satu thread di Alt coins itu  tidak di jelas, yang ada cuma kata" steemit.... dll"  jadi saya bingung apakah boleh menggunakan blogger..


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: cuo on September 03, 2017, 04:23:23 PM
Apakah di perbolehkan menggunakan Blogger di Bounty Article??

boleh aja gan. boleh banget malahan. asalakan blog agan memenuhi syarat rulesnya, kayak minimal 400 word atau minimla visitor 1000/mont, pasti ketrima. dan pengalaman saya blog cmapaign itu mudah kok.


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: zaky85 on September 03, 2017, 04:24:35 PM
disini banyak bounty artikel gan,cek dulu z di ekonomi-marketplace-service di situ kumpulan bounty,untuk sosmed,blog dan campaign.sangat lengkap,atw agan bisa cek di https://bitcointalk.org/index.php?board=192.0
bounty untuk versi yang sudah di translate kedalama bahasa indonesia.


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: zenuxer on September 03, 2017, 04:29:10 PM
disini banyak bounty artikel gan,cek dulu z di ekonomi-marketplace-service di situ kumpulan bounty,untuk sosmed,blog dan campaign.sangat lengkap,atw agan bisa cek di https://bitcointalk.org/index.php?board=192.0
bounty untuk versi yang sudah di translate kedalama bahasa indonesia.
sudah saya cek sampai ke thread aslinya gan ttp saya tidak menemukan boleh gak-nya blogger buat Bount Article ..


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: kandarAB on September 03, 2017, 04:39:40 PM
disini banyak bounty artikel gan,cek dulu z di ekonomi-marketplace-service di situ kumpulan bounty,untuk sosmed,blog dan campaign.sangat lengkap,atw agan bisa cek di https://bitcointalk.org/index.php?board=192.0
bounty untuk versi yang sudah di translate kedalama bahasa indonesia.
sudah saya cek sampai ke thread aslinya gan ttp saya tidak menemukan boleh gak-nya blogger buat Bount Article ..
itu karena agan buka di marked place indonesia, coba agan buka tread ini https://bitcointalk.org/index.php?board=238.0 , semoga bermafaat


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: zenuxer on September 03, 2017, 04:55:22 PM
disini banyak bounty artikel gan,cek dulu z di ekonomi-marketplace-service di situ kumpulan bounty,untuk sosmed,blog dan campaign.sangat lengkap,atw agan bisa cek di https://bitcointalk.org/index.php?board=192.0
bounty untuk versi yang sudah di translate kedalama bahasa indonesia.
sudah saya cek sampai ke thread aslinya gan ttp saya tidak menemukan boleh gak-nya blogger buat Bount Article ..
itu karena agan buka di marked place indonesia, coba agan buka tread ini https://bitcointalk.org/index.php?board=238.0 , semoga bermafaat
ok gan . aku cek ulang threadnya . makasih gan


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: aysha9853 on September 03, 2017, 06:06:25 PM
aku pernah baca di salah satu thread di Alt coins itu  tidak di jelas, yang ada cuma kata" steemit.... dll"  jadi saya bingung apakah boleh menggunakan blogger..
Kalau yang judulnya steemit itu sih lu harus make akun steemit, kadang nggk dikasi pakai sosial media artikel lainnya.
Diharuskan untuk menggunakan steemit


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: ameliana on September 03, 2017, 06:08:00 PM
Nah ini pembahasan tentang  blog bounty,menurut saya di perbolehkan,saya juga  baru 3 arikel yang di ikut kan.Cari artikel yang bebas bahasa.Kadang rulenya ada  yang megharuskan hanya bahasa inggris.Tergantung manager bountynya.


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: kenelmark on September 03, 2017, 08:42:34 PM
boleh gan, tidak ada salahnya dan bahkan bayarannya lebih banyak ketimbang sosial media,
agan buat saja artikel yang berkualitas tinggi gan.


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: BitcoinHunt3r on September 03, 2017, 09:30:26 PM
Apakah di perbolehkan menggunakan Blogger di Bounty Article??
biasanya untuk platform blogger hanya berapa artikel gitu yang diterima gan. tapi kalau pakai hosting berbayar atau domain sepertinya ada rules lain. itu hanya untuk apabila agan ingin submit lebih dari satu artikel agan tentang proyek ICO yang agan ikuti bountynya


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: pendekar cinta on September 03, 2017, 10:51:34 PM
Sebenarnya ada tapi ya tergantung pada rules dari ico masing masing terkadang boleh menggunakan bloger untuk membuat artikel dan ada yang tidak memperbolehkannya dan sebelum buat harus sering teliti konsep yang di buatnya dulu supaya nanti pembuatan sebuah artikel tidak sia sia karena bisa diterima dengan baik nanti oleh manajernya


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: rizkyaza on September 03, 2017, 10:56:15 PM
Apakah di perbolehkan menggunakan Blogger di Bounty Article??

tergantung dari peraturan yang di berikan oleh pemegang bounty tersesbut
ada yang boleh dan ada juga yang tidak mengijinkan
saya kira itu tergantung dari kebutuhan yang koin saja
tetap semangat gan masih banyak lainnya kho selain blogger


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: Mia44 on September 03, 2017, 11:22:19 PM
Apakah di perbolehkan menggunakan Blogger di Bounty Article??

sebetulnya boleh boleh saja kita menggunakan blogger gan , tpi ada syarat yang harus di penuhi dulu misal minimum kata trus jumlah pengunjung dan yang terpenting artikel harus asli gan ,,,, kalau ane sih biasanya baca rules dlu baru kalau ngk ada tinggal PM dev nya gan di ijinin ngk kalau di ijinin ya langsung hajar dahhh oh iya satu lagi artikel bounty harus jelas kalimat per kalimat gan hehehe


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: karanggatak on September 03, 2017, 11:28:24 PM
Apakah di perbolehkan menggunakan Blogger di Bounty Article??
kalo masalah inintergantung dari rule bounty article masing masing project ico kadang ada yang ngebolehin kadang juga ga ngebolehin, tapi saat ini rata-rata ga ngebolehin buat pake blogger yang saya liat, sekarang aturannya dah mulai ketat :'(


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: saffa on September 04, 2017, 02:39:23 AM
sepertinya semua bounty aturan nya rata2 hampir sama
apakah emang ada sesuatu badan atau apalah untuk mengatur batasan ICO ya.


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: Strongkored on September 04, 2017, 03:10:14 AM
Gan kalau baca di rulenya tidak ada atau tidak jelas lebih baik langsung tanya ke manajernya via PM atau post di threadnya, atau bisa juga lihat spreadsheet dari blog yang di terima disitu akan tercantum blog2 yg diterima apa ada yang pakai blogger atau tidak.


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: aLLvaro20 on September 04, 2017, 03:27:04 AM
disini banyak bounty artikel gan,cek dulu z di ekonomi-marketplace-service di situ kumpulan bounty,untuk sosmed,blog dan campaign.sangat lengkap,atw agan bisa cek di https://bitcointalk.org/index.php?board=192.0
bounty untuk versi yang sudah di translate kedalama bahasa indonesia.


Wah nambah ilmu Bounty ;) terimakasih nih gan udah share ilmu BountyArticlenya bermanfaat bagi para pemula seperti saya, jadi tambah semangat belajarnya..


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: Hendra gunawan on September 04, 2017, 03:41:48 AM
Apakah di perbolehkan menggunakan Blogger di Bounty Article??
boleh saja, itu semua tergantung pada setiap bounty, karena ada bounty yang memang tidak mengharuskan untuk menggunakan article, mungkin buat agan yang ingin bounty terlebih dahulu untuk membaca aturannya dulu, jangan sampai kecewa ujungnya. :)
aku pernah baca di salah satu thread di Alt coins itu  tidak di jelas, yang ada cuma kata" steemit.... dll"  jadi saya bingung apakah boleh menggunakan blogger..


sebenernya boleh kalau pake blogger yang penting sesuai dengan rule bountynya, kalau bapak masih bingung sama rulenya bisa langsung tanya dengan manajer bountynya biar ada kepastian jangan sampai sudah ikut lama tapi gak diterima.


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: tulusikhlas on September 04, 2017, 04:02:39 AM
Apakah di perbolehkan menggunakan Blogger di Bounty Article??
Boleh gan, banyak kok yang menggunakan blogger disini.
Cuma tetep balik lagi ke peraturan...biasain baca peraturan sebelum join,karena ada beberapa blog bounty yang gak ngebolehi pake blogger.


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: wayaneka on September 04, 2017, 05:20:44 AM
Wah kebetulan juga ane bisa bikin blog jadi thread ini membantu juga untuk nambah wawasan ttg bounty article..


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: specsmuluk on September 04, 2017, 06:35:22 AM
Sebenarnya ada tapi ya tergantung pada rules dari ico masing masing terkadang boleh menggunakan bloger untuk membuat artikel dan ada yang tidak memperbolehkannya dan sebelum buat harus sering teliti konsep yang di buatnya dulu supaya nanti pembuatan sebuah artikel tidak sia sia karena bisa diterima dengan baik nanti oleh manajernya


Iya gan Saya waktu itu pernah bikin artikel gak teliti akhirnya link dan judul nya belum saya cantumkan  ., pas saya lihat di spreadsheet nya saya kena ke coret merah gan. Duuh kecewa sih tapi gak apa apa lah emang karena saya tidak teliti  :( ...


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: DestyWulandari on September 04, 2017, 06:46:53 AM
Kalau menurut saya sih boleh-boleh aja gan.
Asal membuatnya dengan kualitas tinggi saya rasa oke-oke aja.


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: Namirah on September 04, 2017, 06:56:21 AM
Apakah di perbolehkan menggunakan Blogger di Bounty Article??

Bisa gan,,tetapi memang tergantung dari manager yang mengelola bounty,,


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: fauzan Ichsan on September 04, 2017, 07:50:43 AM
Apakah di perbolehkan menggunakan Blogger di Bounty Article??

Bisa gan,,tetapi memang tergantung dari manager yang mengelola bounty,,

disampingitu tergantung rule.nyajuga gan, biasa di dalam persyaratan ada pemaparan penjelasannya, dan kita tinggal disiplin mengikuti aturan yang sudah tertera dalam hal ini bisa dilihat di dalam persyaratan untuk bounty article.


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: pairinpay on September 04, 2017, 08:07:23 AM
boleh gan, tidak ada salahnya dan bahkan bayarannya lebih banyak ketimbang sosial media,
agan buat saja artikel yang berkualitas tinggi gan.

Waah baru tau kalau boleh, makasi banyak infonya gan.. siap tempur  ;D


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: ringgo96 on September 04, 2017, 08:18:24 AM
Tentu ada gan. Tapi itu terkadang juga tergantung projek iconya , peraturan nya juga kan setiap ico itu berbeda-beda ada yang boleh ada yang gak boleh.


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: tanjiran on September 04, 2017, 08:26:25 AM
Apakah di perbolehkan menggunakan Blogger di Bounty Article??


boleh aja gan. boleh banget malahan. asalakan blog agan memenuhi syarat rulesnya, kayak minimal 400 word atau minimla visitor 1000/mont, pasti ketrima. dan pengalaman saya blog cmapaign itu mudah kok.

Betul gan. Sah sah saja pakai blogger asalkan visitornya memenuhi rules dari bounty yang diikuti.
Penekanannya sih kalau artikel adalah kualitas konten dan jumlah kata yang disyaratkan.


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: Police Indo on September 04, 2017, 08:29:06 AM
boleh gan, asalkan ikut aturannya setahu saya manager sylon yang ketat peraturannya.


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: kandarAB on September 04, 2017, 08:31:43 AM
boleh gan, asalkan ikut aturannya setahu saya manager sylon yang ketat peraturannya.
kalau sylon memang ketat aturannya, tapi bayarannya bikin ngiler ;D, dia biasanya minta 30 atricle, per article harganya 1 stake


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: Doni Ariyanto on September 04, 2017, 09:15:12 AM
Kalo masalah itu tergantung rules tiap proyek ico gan.. tapi kalo menurut saya sejauh ini basic rules nya rata-rata sama semua kok gan walaupun gak sama persis.. intinya kalau mau ikut bounty dipahami dulu semua rulesnya biar gak nyesel nantinya.


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: CryptoLoverz on September 04, 2017, 10:43:13 AM
ikutan nyimak info gan soalnya ane pengen juga ni article bounty karena sepertinya yang ikut gak begitu banyak
menjanjikan sepertinya


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: coin jawa on September 05, 2017, 09:56:48 AM
maaf gan ane newbie pngin nanya beneran gan bayaran dari artikel lebih gede?

soalnya ane langsung nembak bounty artikel tp pake blogspot dan ane bersyukur 70% ke trima semua artikelnya



Title: Re: Bounty Article ????
Post by: adiws on September 05, 2017, 10:06:48 AM
boleh gan . bayaran agak lebih besar juga .
tapi lebih baik agan baca terlebih dahulu setiap agan mengikuti bounty nya

 :) :) :) :)


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: dimox on September 05, 2017, 10:14:42 AM
Apakah di perbolehkan menggunakan Blogger di Bounty Article??
saya dulu pernah mengajukan pakai blogger masih domain blogspot.com gak boleh dan akhirnya pakai medium, kalo masala boleh ga bolenya tu biasanya tergatntung dari rule campaignnya rata-rata tapi sekarang gak boleh pake domain blogspot


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: han313 on September 17, 2017, 12:48:32 AM
Apakah di perbolehkan menggunakan Blogger di Bounty Article??
tergantung dari rules dari pihak bounty managernya gan


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: amihada on September 17, 2017, 01:04:13 AM
boleh gan, tergantung bounty nya jika bounty ada project blog artikel agan bisa saja ikot projek tersebut karena ada beberapa bounty jika menyediakan blog artikel


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: armanda90 on September 17, 2017, 01:31:02 AM
Bisa ko gan,ada juga sih memang sebagian yang tidak mengadakan bounty artikel.Sebagian ada juga yang mengadakan bounty artikel,tinggal agan ikutin saja rules yang ada.Biasanya agak ribet rules kalau ikut bounty artikel.Silahkan di ubrak abrik di forum atau thread-thread bounty gan.


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: dindadida on September 17, 2017, 01:45:39 AM
Tentu boleh gan. Kan tujuan dari proyek itu melakukan beberapa penawaran, agar proyeknya sukses dan di terima masyarakat luas. Yang pentinh artikelnya menarik.


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: Sogeking015 on September 17, 2017, 01:49:20 AM
ada juga ya gan ternyata bounty artikel, belum sempat berfikir untuk terjun ke situ gan,


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: altcoin999 on September 17, 2017, 04:03:19 AM
Apakah di perbolehkan menggunakan Blogger di Bounty Article??

wah ini dia bounty yang ga pernah gw jamah sama sekali tapi udah ada niat buat kesitu.. namun belum ada kesempatan akrena keterbatasan waktu dan pengalaman...
mengenai boleh tidaknya mungkin agan sudah bisa ambil kesimpulan dari post senior2 disini sebelumnya, gw cuma menyimpulkan saja kalo ada rule yang melarang berarti tidak boleh.. semuanya tergantung dari rule yang dibuat bounty managernya
ada juga ya gan ternyata bounty artikel, belum sempat berfikir untuk terjun ke situ gan,

dalam jangka panjang gw juga mau belajar buat artikel, nanti gw cari referensi dulu gimana cara buatnya


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: agenlaptop on September 17, 2017, 05:32:22 AM
boleh gan, asal sesuai dengan aturan yang telah ditetapkan oleh manager bounty nya,
dan biasanya melalui artikel itu bayarannya banyak banget gan.


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: Dedewahyu on September 17, 2017, 05:36:38 AM
Tergantung dari rule gan, ada juga yang mensyaratkan menggunakan publicly blog, seperti medium atau steemit. Dan ada juga yang bebas, tapi kadang persyaratannya harus punya banyak follower


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: Iskandar AB on September 17, 2017, 07:17:12 AM
Apakah di perbolehkan menggunakan Blogger di Bounty Article??
sangat di perbolehkan, banyak bounty-bounty yang memperbolehkan menggunakan blogger dalam setiap bouny, dan lagi dalam bounty bolg tersebut tidak ditentukan rank pada setiap akun.


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: bibisriono on September 17, 2017, 07:38:23 AM
selama ini yang saya tau kalau yang bounty article kebanyakan memperbolehkan kok gan kalau pakai bloger,tapi mungkin memang tidak semuanya sih kadang ada salah satu bounty article yang mengharuskan memakai medium,steemit dan tidak memperbolehkanya memakai bloger,dan bahkan saya pernah ikutan pakai bloger pernah ditolak dengan alasan jumlah pengunjung blog saya yang tidak memenuhi syarat dengan rule bounty article nya.


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: ringgo96 on September 17, 2017, 07:53:59 AM
Saya rasa setiap projeck itu bounty articlenya kebanyakan yang menggunakan blogger sebagai situs yang digunakan, tapi setiap projeck itu berbeda-beda, jadi kita harus melihat projeck yang sedang kita ikuti itu peraturannya seperti apa.


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: Sidiq SP on September 18, 2017, 02:58:32 PM
Trimakasih masukan agan2,ini akan menambah pengetahuan saya, bloger, bounty articly, karna newbi ya begini gan, baca2 dan ingin tau, akhirnya tambah juga pengalaman saya, makasih sekali lagi


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: nur rochid on September 18, 2017, 03:07:48 PM
Trimakasih masukan agan2,ini akan menambah pengetahuan saya, bloger, bounty articly, karna newbi ya begini gan, baca2 dan ingin tau, akhirnya tambah juga pengalaman saya, makasih sekali lagi

bisa menambah pendapatan gan, biasanya partisipanya tidak terlalu banyak berbeda dengan bounty facebook dan bounty twitter sehingga hasil yang diperolehpun bisa lebih maksimal. bisa dicoba gan


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: Arteezy.rtx on September 18, 2017, 03:13:47 PM
boleh saja gan, asalkan blog agan memenuhi persyaratan dan original sangat boleh. saya juga sering pake blogger untuk ikutan bounty campaign yang itu


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: radhip on September 18, 2017, 04:45:55 PM
boleh boleh saja gan, tergantung masing masing bounty dri project tersebut yang memperbolehkan menggunakan blog dan lain lain..


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: Genkotsu on September 18, 2017, 05:11:07 PM
Apakah di perbolehkan menggunakan Blogger di Bounty Article??
boleh bangetlah om, ane sendiri selama ini garap artikel bounty pakenya blogspot, steemit sama medium dan beberapa situs lainnya.


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: basobulat on September 18, 2017, 05:18:02 PM
Apakah di perbolehkan menggunakan Blogger di Bounty Article??


jelas boleh jika project ico melibatkan blogger dalam kampanyenya. tapi kebanyakan selalu ada dan dilibatkan. sebaiknya cek dan pelajari.


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: faisaladitya on September 19, 2017, 01:13:19 PM
kalau ane sih sering mennggunakan blog ikut bounty apalagi kalau ikut dengan blogg paling banyak hadiahnya yag dikasih oleh project


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: Kuchiyosenojutsu on September 20, 2017, 05:37:46 PM
setiap proyek tergantung dari rule atau peraturannya, tapi kebanyakan sih kall blogger bisa kok, tapi harus minimal kalo bisa jangan baru, dan juga sudah ada visitornya. biasanya sih untuk artikel kebanyakan minimal harus 6 bulan untuk akun bloggernya dan sudah 500 lebih visitornya. makanya dari sekarang dipersiapin untuk buat artikelnya


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: rikydeje16 on September 20, 2017, 06:52:33 PM
Boleh saja gan itu tergantung dr semua peraturan bounty yg kita ikuti gan. Jika dinyatakan boleh. Ya sah" saja kita menggunakan blogger kalau gak ya ikuti aja peraturan nya gan


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: seggardinggins on September 20, 2017, 07:20:38 PM
ada juga ya gan ternyata bounty artikel, belum sempat berfikir untuk terjun ke situ gan,


ada gan kalo ane baca-baca tentang bounty juga ada banyak macamnya , untuk saat ini lebih baik kita fokus nih naikin rangking , untuk masalah bounty mah nanti sambil jalan dan sambil terus belajar dari para mastah disini.


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: Al-Geron on October 01, 2017, 04:20:52 PM
boleh  saja gan di setiap project punya aturan masing masing gan selama sesuai dengan aturan diperbolehkan dan bisa jadi itu akan mendapatkan bounty ;D


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: Gontxi on October 01, 2017, 06:38:10 PM
Apakah di perbolehkan menggunakan Blogger di Bounty Article??


sangat boleh, jika anda menguasi bidang bloger ataupun web hosting,. anda bisa mengikuti project bounty untuk itu, berbagai project tidak akan selalu sama, ada yang memberi reward stake besar ada juga yang kecil. pilihan ada ditangan anda.


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: rina aulia on October 02, 2017, 12:15:40 AM
selama ini yang saya tau kalau yang bounty article kebanyakan memperbolehkan kok gan kalau pakai bloger,tapi mungkin memang tidak semuanya sih kadang ada salah satu bounty article yang mengharuskan memakai medium,steemit dan tidak memperbolehkanya memakai bloger,dan bahkan saya pernah ikutan pakai bloger pernah ditolak dengan alasan jumlah pengunjung blog saya yang tidak memenuhi syarat dengan rule bounty article nya.
ane tertarik ikutan bounty artikel karena bayaran lumanyan tinggi dari pada campaign tapi bingung mengawali dari mana


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: LieXurui on October 02, 2017, 12:39:23 AM
boleh gan, asal sesuai dengan aturan yang telah ditetapkan oleh manager bounty nya,
dan biasanya melalui artikel itu bayarannya banyak banget gan.

besar kecil nya hasil tergantung alokasi nya berapa dan sudah tentu jumlah peserta blog bounty nya juga menentukan hasil juga


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: cutputroe on October 02, 2017, 12:43:04 AM
Apakah di perbolehkan menggunakan Blogger di Bounty Article??

disini banyak bounty_bounty artikel gan,cek dulu di ekonomi-marketplace-service di situ kumpulan bounty,untuk sosmed,blog dan campaign.sangat lengkap,atw agan bisa cek di https://bitcointalk.org/index.php?board=192.0
bounty untuk versi yang sudah di translate kedalama bahasa indonesia agan bisa memilih yang mana yang lebih bisa agan join.semoga sukses slalu.


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: rizal19997 on November 20, 2017, 10:22:05 AM
Apakah di perbolehkan menggunakan Blogger di Bounty Article??
boleh saja, itu semua tergantung pada setiap bounty, karena ada bounty yang memang tidak mengharuskan untuk menggunakan article, mungkin buat agan yang ingin bounty terlebih dahulu untuk membaca aturannya dulu, jangan sampai kecewa ujungnya. :)
kenapa bounty blog saya selalu tidak dibayar pernah sih sekli dibayar , apakah karena blog saya tak bermutu atau mereka melihat pengunjung blog kita , dan kalau bnyak yg ngunjugi baru dibayar ,
dan bila kita membuat blog baru dan mengikuti bounty blognya apakah disetujui oleh mereka y gan (Newbie )


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: dondonk on November 20, 2017, 10:39:29 AM
Tergantung developer projectnya gan , ada yang bisa seluruh platform , ada yang khusus platform tertentu  , biasanya mereka mencantumkan kriteria blog apa saja yang diterima untuk bounty article.


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: Eidelweis flower on November 20, 2017, 12:11:17 PM
Apakah di perbolehkan menggunakan Blogger di Bounty Article??

boleh gan, malah semakin bagus. namun itu semua tergantung aturan atau ketentuan dari bounty article yang diikuti apakah diharuskan atau tidak, jika iya ya dibuat jika tidak maka tidak digunakan tidak apa-apa.


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: lutfi-hasan on November 20, 2017, 12:36:11 PM
Apakah di perbolehkan menggunakan Blogger di Bounty Article??
saya rasa bisa diperbolehkan, karena bounty article mempunyai tahapan yang rumit untuk mendapatkan bonus yang bisa di investasikan pada bitcoin wallet.


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: lelecoeg on November 20, 2017, 01:08:26 PM
Boleh-boleh saja asal Blog memenuhi syarat bounty. Misalnya pengunjung harus 5000 view, tidak mengandung unsur sara, tema Cryptocurrency dan sebagainya sesuai aturanya bounty yang diterapkan.


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: Mr_Ahmad on November 20, 2017, 01:13:06 PM
Apakah di perbolehkan menggunakan Blogger di Bounty Article??
Menurut ane, agan liat dulu apa syarat yang harus dilakukan untuk mengikuti bounty article itu. Ada beberapa bounty yang boleh menggunakan Blogger dan ada juga yang tidak boleh menggunakan Blogger serta syarat syarat yang lainnya.


Title: Re: Bounty Article ????
Post by: StreakW on November 20, 2017, 01:33:50 PM
Apakah di perbolehkan menggunakan Blogger di Bounty Article??
boleh banget om, apalagi sekarang rata2 ICO blog bounty tinggi bayarannya, tpi seblum ikut baca rulesnya dengan teliti
saran hati2 dengan manager sylon, dia aturannya ketat. unutk bounty pun mesti dikirim screenshoot visitors