Bitcoin Forum

Local => Bahasa Indonesia (Indonesian) => Topic started by: balanghai on November 01, 2017, 05:43:49 PM



Title: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: balanghai on November 01, 2017, 05:43:49 PM
BITCOIN

Cina melarang bitcoin, melarang ICO, melarang exchanger
Korea Selatan melarang bitcoin, Indonesia melarang bitcoin (note: yg dilarang adalah penggunaan bitcoin sbg alat transaksi di dalam Penyelenggara Jasa Sistem Pembayaran), Bank Central Brazil melarang bitcoin .... dll, dst.

Begitulah berita berita yang beredar di media mainstream, tahukah kalian bahwa Bitcoin dinyatakan Fraud, Fad, Bubble, Crazy, Worthless, Illegal, pembiayaan teroris, pembiayaan kriminal, bitcoin itu MATI, GAGAL, dead dll, ternyata bitcoin sudah sejak lama dinyatakan demikian. Kalian bisa mengikuti sejarah perjalanan bitcoin dinyatakan gagal dan mati disini : https://99bitcoins.com/bitcoinobituaries/

Sebelum jump to conclusion, mari kita bahas mengenai apa sih bitcoin?

Kita mulai dari Sejarah Bitcoin (jasmerah, jangan melupakan sejarah ;p).

Tahun 2008 adalah puncak krisis keuangan dunia, kalian tentu ingat dunia finansial heboh dengan banyaknya kasus bank dan lembaga keuangan lainya FRAUD dan BANGKRUT, betapa lembaga keuangan besar yang kita yakini bermartabat terpercaya berbisnis dengan etika dan kontrol ketat, jebule .... (bagi yang suka film bisa tonton film2 ini : Big Short, Too Big to Fail, Inside Job, Capitalism a Love Story, Wall Street 1&2, film2 tersebut menggambarkan peristiwa krisis keuangan dunia).

Pada tanggal 3 oktober 2008, seseorang atau sekelompok orang dgn pseudoname Satoshi Nakamoto (sampai dgn sekarang kita belum tau siapa sebenarnya dia) disebuah mailing list cypherpunk mengatakan bahwa dia menemukan cara mengatasi problem di computer science, menerbitkan white paper tentang bitcoin dan mengimplementasikan di software. Kemudian dia mengundang orang untuk running software tersebut, bisa di laptop, bisa di desk top yang terhubung dengan internet. Jika kita menjalankan program ini dan terhubung dg internet maka akan mencari orang lain (komputer lain) yang menjalankan program ini secara random, menciptakan network yang saling terhubung disebut Peer to Peer Network. Peserta network ini Equal, tidak ada special computer, komputer ini saling "berbicara" satu dengan yg lain. Network ini digunakan untuk bertukar (exchange) dan menyebarluaskan transaksi, transaksi tersebut bersifat digital dan encoded dan berisi tentang transfer of value dan validasi. TIDAK ADA YANG MENGONTROL sistem ini (Poin ini sangat penting untuk dipahami sehingga perlu saya gunakan huruf besar). Jaringan Network ini running pada January 2009.

Sebuah sistem yang berjalan secara independen dari authority, dari institusi, sebuah sistem yang membangun kepercayaan trust sebagai hasil dari kolaborasi, komunikasi dan komputasi melalui cryptography tercipta. Sistem ini membolehkan orang transfer value, mengirimkan uang.
Uang ini disebut Bitcoin

Didalam bentuknya sebagai uang, bitcoin itu maya, tidak ada bentuk fisiknya, hanya uang digital, Bitcoin tidak dicatatkan di dalam database perusahaan atau pemerintah, bukan uang digital yang mewakili hutang kepada bank sentral atau pemerintah, bukan uang berbentuk digital yang dikeluarkan oleh negara berdaulat, atau raja, atau bank sentral. Bitcoin ini merupakan hasil komputasi yang kompleks, dicatatkan secara serentak di setiap komputer yang berpatisipasi di jaringan network bitcoin dan divalidasi secara independen oleh komputer yang berpatisipasi dalam jaringan network bitcoin. Tidak bisa di palsukan, tidak bisa diduplikasikan, tidak bisa di sensor, tidak bisa disita atau dibekukan. Bisa ditransfer ke seluruh dunia, Nilainya tidak bisa di kontrol, penerbitannya tidak bisa dikontrol, kepemilikannya tidak bisa di kontrol. Tidak perlu ijin siapapun.

Ketika kita bertransaksi bitcoin, kita tidak memerlukan ID, tidak memerlukan alamat rumah, DOB, age, sex, gender, agama, nationality, spouse name, nomer telp, saudara yg bisa dihub dan tetek bengek lainya, cukup alamat wallet, kirim dan terima bitcoin semudah kirim email.

Dalam sejarahnya ketika bertransaksi dengan uang atau apapun yang bernilai, orang dan dunia bisnis mengandalkan pihak ketiga (misalnya pemerintah atau bank) untuk menjaga kepercayaan dan kepastian. Pihak ketiga ini menjalankan tugasnya menjaga trust dan kepastian dengan cara misalnya menyimpan record transaksi, mengauthentifikasi, memvalidasi. Kebutuhan pihak ketiga ini sangat perlu terutama transaksi digital, aset digital semisal saham, uang, intelectual property sangat mudah diproduksi (diduplikat) dikenal sebagai 'double spending problem' (tindakan menggunakan unit nilai lebih dari sekali). Bitcoin dengan tehnologinya blockchain menggantikan peran pihak ketiga tersebut diatas. Bitcoin merubah kepercayaan terhadap pihak ketiga digantikan kepercayaan terhadap network.

Sifat bitcoin yang decentralized, world wide, independen, instant, anti counterfeid, tidak ada perusahaan/negara/bank sentral yang menciptakan, menciptakan masa depan yang sangat menarik dengan kemungkinan kemungkinannya dan (mungkin) sangat mencemaskan bagi sebagian pihak. Menarik ketika beberapa waktu lalu Presiden Obama (ktk masih jadi presiden) berkomentar mengenai "have swiss bank account in a pocket and state cannot do anything" (*note: Obama berbicara dalam konteks security ketika ada masalah dalam enkripsi iphone yg tidak bisa dibuka, bitcoin punya karakteristik seperti yg dia bilang), tersirat kebingungan negara menghadapi disruption in financial industry ini. Beberapa negara sudah mengadopsi atau bahkan sudah melegalkan penggunaan bitcoin sebagai mata uang, Jepang dan beberapa negara di eropa bersahabat dengan bitcoin, Pada saat ini penggunaan bitcoin sebagai currency semakin lama semakin besar, setelah phase perkenalan sekarang mulai phase adoption. Kembali ke atas, jadi silahkan nilai sendiri apakah bitcoin gagal atau justru awal dari disruption in financial industry.

Link :
Legalitas bitcoin
https://en.wikipedia.org/wiki/Legality_of_bitcoin_by_country_or_territory

Source : crypthor, presentasi Antonopoulos, youtube, cnbc



Semoga semakin dekat dan semakin kenal dengan bitcoin yang sekarang harga nya uda meroket menjadi RP 89 juta  ;D


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: stigmacryptonight on February 10, 2018, 03:54:12 AM
BITCOIN

Cina melarang bitcoin, melarang ICO, melarang exchanger
Korea Selatan melarang bitcoin, Indonesia melarang bitcoin (note: yg dilarang adalah penggunaan bitcoin sbg alat transaksi di dalam Penyelenggara Jasa Sistem Pembayaran), Bank Central Brazil melarang bitcoin .... dll, dst.

Begitulah berita berita yang beredar di media mainstream, tahukah kalian bahwa Bitcoin dinyatakan Fraud, Fad, Bubble, Crazy, Worthless, Illegal, pembiayaan teroris, pembiayaan kriminal, bitcoin itu MATI, GAGAL, dead dll, ternyata bitcoin sudah sejak lama dinyatakan demikian. Kalian bisa mengikuti sejarah perjalanan bitcoin dinyatakan gagal dan mati disini : https://99bitcoins.com/bitcoinobituaries/

Sebelum jump to conclusion, mari kita bahas mengenai apa sih bitcoin?

Kita mulai dari Sejarah Bitcoin (jasmerah, jangan melupakan sejarah ;p).

Tahun 2008 adalah puncak krisis keuangan dunia, kalian tentu ingat dunia finansial heboh dengan banyaknya kasus bank dan lembaga keuangan lainya FRAUD dan BANGKRUT, betapa lembaga keuangan besar yang kita yakini bermartabat terpercaya berbisnis dengan etika dan kontrol ketat, jebule .... (bagi yang suka film bisa tonton film2 ini : Big Short, Too Big to Fail, Inside Job, Capitalism a Love Story, Wall Street 1&2, film2 tersebut menggambarkan peristiwa krisis keuangan dunia).

Pada tanggal 3 oktober 2008, seseorang atau sekelompok orang dgn pseudoname Satoshi Nakamoto (sampai dgn sekarang kita belum tau siapa sebenarnya dia) disebuah mailing list cypherpunk mengatakan bahwa dia menemukan cara mengatasi problem di computer science, menerbitkan white paper tentang bitcoin dan mengimplementasikan di software. Kemudian dia mengundang orang untuk running software tersebut, bisa di laptop, bisa di desk top yang terhubung dengan internet. Jika kita menjalankan program ini dan terhubung dg internet maka akan mencari orang lain (komputer lain) yang menjalankan program ini secara random, menciptakan network yang saling terhubung disebut Peer to Peer Network. Peserta network ini Equal, tidak ada special computer, komputer ini saling "berbicara" satu dengan yg lain. Network ini digunakan untuk bertukar (exchange) dan menyebarluaskan transaksi, transaksi tersebut bersifat digital dan encoded dan berisi tentang transfer of value dan validasi. TIDAK ADA YANG MENGONTROL sistem ini (Poin ini sangat penting untuk dipahami sehingga perlu saya gunakan huruf besar). Jaringan Network ini running pada January 2009.

Sebuah sistem yang berjalan secara independen dari authority, dari institusi, sebuah sistem yang membangun kepercayaan trust sebagai hasil dari kolaborasi, komunikasi dan komputasi melalui cryptography tercipta. Sistem ini membolehkan orang transfer value, mengirimkan uang.
Uang ini disebut Bitcoin

Didalam bentuknya sebagai uang, bitcoin itu maya, tidak ada bentuk fisiknya, hanya uang digital, Bitcoin tidak dicatatkan di dalam database perusahaan atau pemerintah, bukan uang digital yang mewakili hutang kepada bank sentral atau pemerintah, bukan uang berbentuk digital yang dikeluarkan oleh negara berdaulat, atau raja, atau bank sentral. Bitcoin ini merupakan hasil komputasi yang kompleks, dicatatkan secara serentak di setiap komputer yang berpatisipasi di jaringan network bitcoin dan divalidasi secara independen oleh komputer yang berpatisipasi dalam jaringan network bitcoin. Tidak bisa di palsukan, tidak bisa diduplikasikan, tidak bisa di sensor, tidak bisa disita atau dibekukan. Bisa ditransfer ke seluruh dunia, Nilainya tidak bisa di kontrol, penerbitannya tidak bisa dikontrol, kepemilikannya tidak bisa di kontrol. Tidak perlu ijin siapapun.

Ketika kita bertransaksi bitcoin, kita tidak memerlukan ID, tidak memerlukan alamat rumah, DOB, age, sex, gender, agama, nationality, spouse name, nomer telp, saudara yg bisa dihub dan tetek bengek lainya, cukup alamat wallet, kirim dan terima bitcoin semudah kirim email.

Dalam sejarahnya ketika bertransaksi dengan uang atau apapun yang bernilai, orang dan dunia bisnis mengandalkan pihak ketiga (misalnya pemerintah atau bank) untuk menjaga kepercayaan dan kepastian. Pihak ketiga ini menjalankan tugasnya menjaga trust dan kepastian dengan cara misalnya menyimpan record transaksi, mengauthentifikasi, memvalidasi. Kebutuhan pihak ketiga ini sangat perlu terutama transaksi digital, aset digital semisal saham, uang, intelectual property sangat mudah diproduksi (diduplikat) dikenal sebagai 'double spending problem' (tindakan menggunakan unit nilai lebih dari sekali). Bitcoin dengan tehnologinya blockchain menggantikan peran pihak ketiga tersebut diatas. Bitcoin merubah kepercayaan terhadap pihak ketiga digantikan kepercayaan terhadap network.

Sifat bitcoin yang decentralized, world wide, independen, instant, anti counterfeid, tidak ada perusahaan/negara/bank sentral yang menciptakan, menciptakan masa depan yang sangat menarik dengan kemungkinan kemungkinannya dan (mungkin) sangat mencemaskan bagi sebagian pihak. Menarik ketika beberapa waktu lalu Presiden Obama (ktk masih jadi presiden) berkomentar mengenai "have swiss bank account in a pocket and state cannot do anything" (*note: Obama berbicara dalam konteks security ketika ada masalah dalam enkripsi iphone yg tidak bisa dibuka, bitcoin punya karakteristik seperti yg dia bilang), tersirat kebingungan negara menghadapi disruption in financial industry ini. Beberapa negara sudah mengadopsi atau bahkan sudah melegalkan penggunaan bitcoin sebagai mata uang, Jepang dan beberapa negara di eropa bersahabat dengan bitcoin, Pada saat ini penggunaan bitcoin sebagai currency semakin lama semakin besar, setelah phase perkenalan sekarang mulai phase adoption. Kembali ke atas, jadi silahkan nilai sendiri apakah bitcoin gagal atau justru awal dari disruption in financial industry.

Link :
Legalitas bitcoin
https://en.wikipedia.org/wiki/Legality_of_bitcoin_by_country_or_territory

Source : crypthor, presentasi Antonopoulos, youtube, cnbc



Semoga semakin dekat dan semakin kenal dengan bitcoin yang sekarang harga nya uda meroket menjadi RP 89 juta  ;D
Penejelasan yang saya cari-cari akhirnya dapat juga, simpel, namun berisi dan dapat di terima dengan baik, khususnya saya pribadi.
Terima kasih gan, atas pemaparannya. Bermanfaat untuk orang banyak, ijin copasnya juga buat di share di medsos


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: badakjawa on February 10, 2018, 04:47:38 AM
Wah bagus ini threadnya bro,topic threadnya cocok banget buat pemula dan masih belum tau bener apa itu bitcoin dan bagaimana sejarahnya,biar pada tau bagaimana susahnya untuk tetap menyimpan bitcoin dalam waktu yang lama,karena selalu ada ketakutan yang disebar pada pengguna BITCOIN,Thank's for sharing with good topic  ;D


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: yehezkielrevandi on February 10, 2018, 04:52:11 AM
Terlalu jelas nih gan, hehehehe. Nah kalau begitu Satoshi Hakamoto boleh dibilang seorang entrepreneurship yang sangat berhasil, menciptakan pekerjaan yang sampai ribuan orang terlibat . Informasi ini juga memang bagus untuk newbie tapi juga menginspirasi dalam dunia digital


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Arif_sg on February 10, 2018, 05:39:34 AM
BITCOIN

Cina melarang bitcoin, melarang ICO, melarang exchanger
Korea Selatan melarang bitcoin, Indonesia melarang bitcoin (note: yg dilarang adalah penggunaan bitcoin sbg alat transaksi di dalam Penyelenggara Jasa Sistem Pembayaran), Bank Central Brazil melarang bitcoin .... dll, dst.

Begitulah berita berita yang beredar di media mainstream, tahukah kalian bahwa Bitcoin dinyatakan Fraud, Fad, Bubble, Crazy, Worthless, Illegal, pembiayaan teroris, pembiayaan kriminal, bitcoin itu MATI, GAGAL, dead dll, ternyata bitcoin sudah sejak lama dinyatakan demikian. Kalian bisa mengikuti sejarah perjalanan bitcoin dinyatakan gagal dan mati disini : https://99bitcoins.com/bitcoinobituaries/

Sebelum jump to conclusion, mari kita bahas mengenai apa sih bitcoin?

Kita mulai dari Sejarah Bitcoin (jasmerah, jangan melupakan sejarah ;p).

Tahun 2008 adalah puncak krisis keuangan dunia, kalian tentu ingat dunia finansial heboh dengan banyaknya kasus bank dan lembaga keuangan lainya FRAUD dan BANGKRUT, betapa lembaga keuangan besar yang kita yakini bermartabat terpercaya berbisnis dengan etika dan kontrol ketat, jebule .... (bagi yang suka film bisa tonton film2 ini : Big Short, Too Big to Fail, Inside Job, Capitalism a Love Story, Wall Street 1&2, film2 tersebut menggambarkan peristiwa krisis keuangan dunia).

Pada tanggal 3 oktober 2008, seseorang atau sekelompok orang dgn pseudoname Satoshi Nakamoto (sampai dgn sekarang kita belum tau siapa sebenarnya dia) disebuah mailing list cypherpunk mengatakan bahwa dia menemukan cara mengatasi problem di computer science, menerbitkan white paper tentang bitcoin dan mengimplementasikan di software. Kemudian dia mengundang orang untuk running software tersebut, bisa di laptop, bisa di desk top yang terhubung dengan internet. Jika kita menjalankan program ini dan terhubung dg internet maka akan mencari orang lain (komputer lain) yang menjalankan program ini secara random, menciptakan network yang saling terhubung disebut Peer to Peer Network. Peserta network ini Equal, tidak ada special computer, komputer ini saling "berbicara" satu dengan yg lain. Network ini digunakan untuk bertukar (exchange) dan menyebarluaskan transaksi, transaksi tersebut bersifat digital dan encoded dan berisi tentang transfer of value dan validasi. TIDAK ADA YANG MENGONTROL sistem ini (Poin ini sangat penting untuk dipahami sehingga perlu saya gunakan huruf besar). Jaringan Network ini running pada January 2009.

Sebuah sistem yang berjalan secara independen dari authority, dari institusi, sebuah sistem yang membangun kepercayaan trust sebagai hasil dari kolaborasi, komunikasi dan komputasi melalui cryptography tercipta. Sistem ini membolehkan orang transfer value, mengirimkan uang.
Uang ini disebut Bitcoin

Didalam bentuknya sebagai uang, bitcoin itu maya, tidak ada bentuk fisiknya, hanya uang digital, Bitcoin tidak dicatatkan di dalam database perusahaan atau pemerintah, bukan uang digital yang mewakili hutang kepada bank sentral atau pemerintah, bukan uang berbentuk digital yang dikeluarkan oleh negara berdaulat, atau raja, atau bank sentral. Bitcoin ini merupakan hasil komputasi yang kompleks, dicatatkan secara serentak di setiap komputer yang berpatisipasi di jaringan network bitcoin dan divalidasi secara independen oleh komputer yang berpatisipasi dalam jaringan network bitcoin. Tidak bisa di palsukan, tidak bisa diduplikasikan, tidak bisa di sensor, tidak bisa disita atau dibekukan. Bisa ditransfer ke seluruh dunia, Nilainya tidak bisa di kontrol, penerbitannya tidak bisa dikontrol, kepemilikannya tidak bisa di kontrol. Tidak perlu ijin siapapun.

Ketika kita bertransaksi bitcoin, kita tidak memerlukan ID, tidak memerlukan alamat rumah, DOB, age, sex, gender, agama, nationality, spouse name, nomer telp, saudara yg bisa dihub dan tetek bengek lainya, cukup alamat wallet, kirim dan terima bitcoin semudah kirim email.

Dalam sejarahnya ketika bertransaksi dengan uang atau apapun yang bernilai, orang dan dunia bisnis mengandalkan pihak ketiga (misalnya pemerintah atau bank) untuk menjaga kepercayaan dan kepastian. Pihak ketiga ini menjalankan tugasnya menjaga trust dan kepastian dengan cara misalnya menyimpan record transaksi, mengauthentifikasi, memvalidasi. Kebutuhan pihak ketiga ini sangat perlu terutama transaksi digital, aset digital semisal saham, uang, intelectual property sangat mudah diproduksi (diduplikat) dikenal sebagai 'double spending problem' (tindakan menggunakan unit nilai lebih dari sekali). Bitcoin dengan tehnologinya blockchain menggantikan peran pihak ketiga tersebut diatas. Bitcoin merubah kepercayaan terhadap pihak ketiga digantikan kepercayaan terhadap network.

Sifat bitcoin yang decentralized, world wide, independen, instant, anti counterfeid, tidak ada perusahaan/negara/bank sentral yang menciptakan, menciptakan masa depan yang sangat menarik dengan kemungkinan kemungkinannya dan (mungkin) sangat mencemaskan bagi sebagian pihak. Menarik ketika beberapa waktu lalu Presiden Obama (ktk masih jadi presiden) berkomentar mengenai "have swiss bank account in a pocket and state cannot do anything" (*note: Obama berbicara dalam konteks security ketika ada masalah dalam enkripsi iphone yg tidak bisa dibuka, bitcoin punya karakteristik seperti yg dia bilang), tersirat kebingungan negara menghadapi disruption in financial industry ini. Beberapa negara sudah mengadopsi atau bahkan sudah melegalkan penggunaan bitcoin sebagai mata uang, Jepang dan beberapa negara di eropa bersahabat dengan bitcoin, Pada saat ini penggunaan bitcoin sebagai currency semakin lama semakin besar, setelah phase perkenalan sekarang mulai phase adoption. Kembali ke atas, jadi silahkan nilai sendiri apakah bitcoin gagal atau justru awal dari disruption in financial industry.

Link :
Legalitas bitcoin
https://en.wikipedia.org/wiki/Legality_of_bitcoin_by_country_or_territory

Source : crypthor, presentasi Antonopoulos, youtube, cnbc



Semoga semakin dekat dan semakin kenal dengan bitcoin yang sekarang harga nya uda meroket menjadi RP 89 juta  ;D
Berdasarkan penjelasan di atas sistem blockchain yang memperkuat dunia cryptocurrency terutama di bitcoin sangat efektif dalam pengembangannya dimana sistem blockchain tersebut tidak bersifat transparan dan tidak ada yang mengendalikan. Ini justru awal dari pengukir sejarah kemajuan teknologi di bidang dunia cryptocurrency. Semoga kedepannya akan lebih berkembang pesat.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Gandafer nando22 on February 13, 2018, 03:39:39 AM
Trimakasih atas postingan agan.. sangan membantu saya yang belum tahu tentang sejarang bitcoin .. wajar saja saya masih pemula .. dan masih belum paham tentang bitcoin sepenuh nya .. dari postingan agan saya sedikit sedikit mulai tahu dan paham akan bitcoin .. saya masih perlu banyak belajar agar menjadi paham seutuh nya tentang dunia bitcoin.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: wadonsiji on February 13, 2018, 04:03:17 AM
Bagi masyarakat yang tidak mau ketinggalan dengan berkembangan jaman, mereka akan mencoba untuk berpartisipasi dalam dunia cryptocurrency. Karena mereka bisa mengambil keuntungan dari situ.
Mestinya setelah membaca tread seperti ini, orang-orang yang dulunya enggan bergabung dengan bitcoin. Mereka mulai berpikir untuk ambil bagian di dalamnya. Agar tidak menyesal di kemudian hari.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Coin-Behind-You on February 13, 2018, 04:08:44 AM
Bitcoin akan menjadi sebuah jembatan antar negara untuk kedepannya,mungkin itu yang akan terjadi menurut pengamatan saya selama ini.
Dan nilainya yang fluktuatif akan menjadi sebuah kesuksesan tersendiri.
Itu sih yang saya rasakan,tau deh untuk agan agan yang lain.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: horrifiedx1 on February 13, 2018, 04:52:12 AM
Bitcoin akan menjadi sebuah jembatan antar negara untuk kedepannya,mungkin itu yang akan terjadi menurut pengamatan saya selama ini.
Dan nilainya yang fluktuatif akan menjadi sebuah kesuksesan tersendiri.
Itu sih yang saya rasakan,tau deh untuk agan agan yang lain.
disamping itu juga apabila btc legal disemua negara maka akan menjadi pemersatu antar bangsa, karena mempunyai kesamaan alat pembayaran, dan apabila hal itu terjadi maka bisa dibayangkan hrga per btc nya pasti akan sangat tinggi sekali


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Patadong on February 13, 2018, 05:13:02 AM
Semakin mengenal semakin jatuh cinta sama bitcoin ;D.Bitcoin memang bisa diacungi jempol dari mulai awal dia muncul sudah bisa merubah perekonomian.sampai sekarang pun seperti itu..bitcoin multi guna bisa untuk menyimpan uang dan juga menghasilkan uang.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: aylabadia05 on February 13, 2018, 07:06:04 AM
postingan lumanyan panjang tapi isinya mudah difahami dari paragraf pertama yang sangat menonjol dimata saya, kenapa sampai saat ini masih beberapa negara masih melarang bitcoin dan padahal secara nyata bitcoin bisa mengatasi pengangguran diberbagai negara. tetapi saya bangga dengan adanya bitcoin dinegara indonesia.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: KillyGon on February 13, 2018, 07:25:04 AM
ane koreksi sedikit mengenai exchanger di china
china hanya melarang untuk trading menggunakan pair yuan
karena huobi dkk nya tetap eksis dan membuak exchanger nya dan ga ada kendala


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: kak uli on February 13, 2018, 07:26:19 AM
BITCOIN

Cina melarang bitcoin, melarang ICO, melarang exchanger
Korea Selatan melarang bitcoin, Indonesia melarang bitcoin (note: yg dilarang adalah penggunaan bitcoin sbg alat transaksi di dalam Penyelenggara Jasa Sistem Pembayaran), Bank Central Brazil melarang bitcoin .... dll, dst.

Begitulah berita berita yang beredar di media mainstream, tahukah kalian bahwa Bitcoin dinyatakan Fraud, Fad, Bubble, Crazy, Worthless, Illegal, pembiayaan teroris, pembiayaan kriminal, bitcoin itu MATI, GAGAL, dead dll, ternyata bitcoin sudah sejak lama dinyatakan demikian. Kalian bisa mengikuti sejarah perjalanan bitcoin dinyatakan gagal dan mati disini : https://99bitcoins.com/bitcoinobituaries/

Sebelum jump to conclusion, mari kita bahas mengenai apa sih bitcoin?

Kita mulai dari Sejarah Bitcoin (jasmerah, jangan melupakan sejarah ;p).

Tahun 2008 adalah puncak krisis keuangan dunia, kalian tentu ingat dunia finansial heboh dengan banyaknya kasus bank dan lembaga keuangan lainya FRAUD dan BANGKRUT, betapa lembaga keuangan besar yang kita yakini bermartabat terpercaya berbisnis dengan etika dan kontrol ketat, jebule .... (bagi yang suka film bisa tonton film2 ini : Big Short, Too Big to Fail, Inside Job, Capitalism a Love Story, Wall Street 1&2, film2 tersebut menggambarkan peristiwa krisis keuangan dunia).

Pada tanggal 3 oktober 2008, seseorang atau sekelompok orang dgn pseudoname Satoshi Nakamoto (sampai dgn sekarang kita belum tau siapa sebenarnya dia) disebuah mailing list cypherpunk mengatakan bahwa dia menemukan cara mengatasi problem di computer science, menerbitkan white paper tentang bitcoin dan mengimplementasikan di software. Kemudian dia mengundang orang untuk running software tersebut, bisa di laptop, bisa di desk top yang terhubung dengan internet. Jika kita menjalankan program ini dan terhubung dg internet maka akan mencari orang lain (komputer lain) yang menjalankan program ini secara random, menciptakan network yang saling terhubung disebut Peer to Peer Network. Peserta network ini Equal, tidak ada special computer, komputer ini saling "berbicara" satu dengan yg lain. Network ini digunakan untuk bertukar (exchange) dan menyebarluaskan transaksi, transaksi tersebut bersifat digital dan encoded dan berisi tentang transfer of value dan validasi. TIDAK ADA YANG MENGONTROL sistem ini (Poin ini sangat penting untuk dipahami sehingga perlu saya gunakan huruf besar). Jaringan Network ini running pada January 2009.

Sebuah sistem yang berjalan secara independen dari authority, dari institusi, sebuah sistem yang membangun kepercayaan trust sebagai hasil dari kolaborasi, komunikasi dan komputasi melalui cryptography tercipta. Sistem ini membolehkan orang transfer value, mengirimkan uang.
Uang ini disebut Bitcoin

Didalam bentuknya sebagai uang, bitcoin itu maya, tidak ada bentuk fisiknya, hanya uang digital, Bitcoin tidak dicatatkan di dalam database perusahaan atau pemerintah, bukan uang digital yang mewakili hutang kepada bank sentral atau pemerintah, bukan uang berbentuk digital yang dikeluarkan oleh negara berdaulat, atau raja, atau bank sentral. Bitcoin ini merupakan hasil komputasi yang kompleks, dicatatkan secara serentak di setiap komputer yang berpatisipasi di jaringan network bitcoin dan divalidasi secara independen oleh komputer yang berpatisipasi dalam jaringan network bitcoin. Tidak bisa di palsukan, tidak bisa diduplikasikan, tidak bisa di sensor, tidak bisa disita atau dibekukan. Bisa ditransfer ke seluruh dunia, Nilainya tidak bisa di kontrol, penerbitannya tidak bisa dikontrol, kepemilikannya tidak bisa di kontrol. Tidak perlu ijin siapapun.

Ketika kita bertransaksi bitcoin, kita tidak memerlukan ID, tidak memerlukan alamat rumah, DOB, age, sex, gender, agama, nationality, spouse name, nomer telp, saudara yg bisa dihub dan tetek bengek lainya, cukup alamat wallet, kirim dan terima bitcoin semudah kirim email.

Dalam sejarahnya ketika bertransaksi dengan uang atau apapun yang bernilai, orang dan dunia bisnis mengandalkan pihak ketiga (misalnya pemerintah atau bank) untuk menjaga kepercayaan dan kepastian. Pihak ketiga ini menjalankan tugasnya menjaga trust dan kepastian dengan cara misalnya menyimpan record transaksi, mengauthentifikasi, memvalidasi. Kebutuhan pihak ketiga ini sangat perlu terutama transaksi digital, aset digital semisal saham, uang, intelectual property sangat mudah diproduksi (diduplikat) dikenal sebagai 'double spending problem' (tindakan menggunakan unit nilai lebih dari sekali). Bitcoin dengan tehnologinya blockchain menggantikan peran pihak ketiga tersebut diatas. Bitcoin merubah kepercayaan terhadap pihak ketiga digantikan kepercayaan terhadap network.

Sifat bitcoin yang decentralized, world wide, independen, instant, anti counterfeid, tidak ada perusahaan/negara/bank sentral yang menciptakan, menciptakan masa depan yang sangat menarik dengan kemungkinan kemungkinannya dan (mungkin) sangat mencemaskan bagi sebagian pihak. Menarik ketika beberapa waktu lalu Presiden Obama (ktk masih jadi presiden) berkomentar mengenai "have swiss bank account in a pocket and state cannot do anything" (*note: Obama berbicara dalam konteks security ketika ada masalah dalam enkripsi iphone yg tidak bisa dibuka, bitcoin punya karakteristik seperti yg dia bilang), tersirat kebingungan negara menghadapi disruption in financial industry ini. Beberapa negara sudah mengadopsi atau bahkan sudah melegalkan penggunaan bitcoin sebagai mata uang, Jepang dan beberapa negara di eropa bersahabat dengan bitcoin, Pada saat ini penggunaan bitcoin sebagai currency semakin lama semakin besar, setelah phase perkenalan sekarang mulai phase adoption. Kembali ke atas, jadi silahkan nilai sendiri apakah bitcoin gagal atau justru awal dari disruption in financial industry.

Link :
Legalitas bitcoin
https://en.wikipedia.org/wiki/Legality_of_bitcoin_by_country_or_territory

Source : crypthor, presentasi Antonopoulos, youtube, cnbc



Semoga semakin dekat dan semakin kenal dengan bitcoin yang sekarang harga nya uda meroket menjadi RP 89 juta  ;D

Ini merupakan suatu informasi ataupun topik yang sangat bagus dan dengan adanya topik seperti ini kita sudah bisa lebih mengenal tentang Apa itu sebenarnya Bitcoin dan juga sangat membantu bagi para pemula yang baru bergabung ke dalam forum Bitcoin ini untuk memahami dan mengerti gan. Dan tentunya dengan adanya postingan seperti ini akan sangat membantu dan memberi manfaat besar bagi para pemula atau newbie.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: dekrita on February 13, 2018, 07:44:20 AM
Terimakasih gan dgn sejarah bitcoin yg agan berikan ini,sya smkin percaya dan bangga akan bitcoin,walaupun panjang info ny tp sngt menarik.Semoga kedepannya bitcoin smkn jaya dan pemerintah indonesia bs melegalkan bitcoin


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Kalau04 on February 13, 2018, 07:49:02 AM
Trimakasih atas postingan agan.. sangan membantu saya yang belum tahu tentang sejarang bitcoin .. wajar saja saya masih pemula .. dan masih belum paham tentang bitcoin sepenuh nya .. dari postingan agan saya sedikit sedikit mulai tahu dan paham akan bitcoin .. saya masih perlu banyak belajar agar menjadi paham seutuh nya tentang dunia bitcoin.

Mari kita berkenalan dengan bitcoin menurut saya,karna saya masih pemula maka dengan ada postingan agan sangatlah membantu bagi saya lagi pula saya belum persisnya tau tentang sejarahnya bitcoin dari mana dasarnya ataupun belum berapa paham atau mengerti tentang bitcoin ini,maka saya harus perlu banyak belajar biar lebih paham semua tentang bitcoin ini.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: sino22 on February 13, 2018, 07:50:36 AM
Topic yang memberi wawasan kepada pengguna bitcoin agar lebih bisa mengenal bitcoin secara luas.
Karena bitcoin itu mencakup banyak ilmu dari ilmu keuangan, teknologi itu juga merupakan kelebihan dari bitcoin. Jadi kita tetap harus mendukung bitcoin agar lebih maju dinegara kita.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: abaharie on February 13, 2018, 07:56:20 AM
Kalau saya liat apapun larangan nya bitcoin tetap berjalan walau pun saat ini sedang menurun drastis. bitcoin juga sudah sangat membantu saya dan banyak orang,. saya berharap bitcoin semakin bagus harganya.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: andi pcc on February 13, 2018, 07:57:07 AM
Saya juga ada pertanyaan .. kenapa harga bitcoin sekarang turun segitu banyaknya .. dan harga coin juga banyak yang tidak stabil


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: MawanMuhammad on February 13, 2018, 08:01:13 AM
Ini adalah ilmu yang sangat bermanfaat gan, sehingga membuat orang yang membaca menjadi terbuka sudut pandangnya jadi lebih luas lagi akan bitcoin. Semoga orang-orang yang berfikir negatif akan bitcoin bisa membaca thread ini dan sudut pandangnya akan bitcoin menjadi lebih baik. Harapan saya, semoga Indonesia bisa mengikuti seperti negara-negara lain yang menerima bitcoin secara positif. Maju terus bitcoin  :)


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Deviaan on February 13, 2018, 08:07:39 AM
Ini adalah ilmu yang sangat bermanfaat gan, sehingga membuat orang yang membaca menjadi terbuka sudut pandangnya jadi lebih luas lagi akan bitcoin. Semoga orang-orang yang berfikir negatif akan bitcoin bisa membaca thread ini dan sudut pandangnya akan bitcoin menjadi lebih baik. Harapan saya, semoga Indonesia bisa mengikuti seperti negara-negara lain yang menerima bitcoin secara positif. Maju terus bitcoin  :)

iya benar gan , ya semoga saja yang membaca  thread ini yang awalnya berfikiran negatif tentang bitcoin dapat menjadi fikiran yang positif . dan indonesia dapat menerima bitcoin untuk ber transaksi dan masyarakatnya bisa menggunakan bitcoin .agar negara ini menjadi negara maju.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: lenovop-70 on February 13, 2018, 08:28:29 AM
Nice share gan, saya rasa penjelasan macam ini yang bisa diterima oleh orang orang yang masih awam,
Dari kemarin saya nyari yang simpel seperti ini dan akhirnya ketemu dimari, jadi bisa nambah wawasan jika harus menjelaskan bitcoin secara sederhana.
Thanks gan


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: AhokHoax87 on February 13, 2018, 08:36:44 AM
Topik yang bagus agan dengan adanya pencerahan seperti ini bisa berguna untuk kita yg baru-baru kenal dunia cryptocurrency ini dan juga buat yg belum kenal boleh memahami dulu tentang bitcoin ini.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: gajebo on February 13, 2018, 08:46:29 AM
Info seperti ini yang di sebut sangat bermanfaat untuk para bitcoiners gan, memang cukup panjang namun mudah untuk di pahami untuk para pemula yang baru bergabung di bitcoin dan pasti nya semakin  menambah wawasan untuk saya pribadi semakin mengenal bitcoin.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: markosimic on February 13, 2018, 09:08:05 AM
Info seperti ini yang di sebut sangat bermanfaat untuk para bitcoiners gan, memang cukup panjang namun mudah untuk di pahami untuk para pemula yang baru bergabung di bitcoin dan pasti nya semakin  menambah wawasan untuk saya pribadi semakin mengenal bitcoin.
Ane sebagai Newbie sangat berterima kasih sekali dengan agan yang membuat thread ini. Karena memang benar yang dikatakan agan, thread ini sangat bermanfaat dan menambah ilmu serta wawasan ane tentang Bitcoin. Setiap katanya sangat mudah untuk ane pahami dan pelajari. Ane berharap kedepannya semakin banyak yang membuat thread berkualitas seperti ini.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: meuno on February 13, 2018, 09:15:53 AM
iyaaa ayoook berkenalan sama bitcoin biar semua bisa mengetahui pengatahuan luas dan berbisnis luas,karna bitcoin bisa membantu rakyat kecil yg bisa mengenal mata uang yang lebih berguna buat masa depan remaja yang belum mempunyai perkerjaan ,seperti ane juga hehehehehe ;D


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Galang Sp on February 13, 2018, 09:37:20 AM
Setuju gan,mungkin saya juga harus banyak belajar biar lebih dekat dan tambah paham tentang bitcoin...kebetulan ane juga masih formula gan belum paham bener,di sini agan"mungkin bisa saling berbagi ilmu tentang bitcoin..


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Erlita on February 13, 2018, 09:47:31 AM
sebelum nya trimakasih atas informasinya sekarang saya jadi lebih mengerti akan bitcoin dan tau sejarah bitcoin, fakta bitcoin adalah banyak orang orang yang sukses setelah terjerumus bitcoin, semakin dalam terjerumus semakin sukses pula, bitcoin bagi saya adalah terobosan terbaru keuangan dunia, yang mudah untuk bertransaksi tanpa biaya transaksi yang mahal, keuntungan milik kita tidak ada pajak yang menuntut.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: cinaka omaro on February 13, 2018, 09:53:04 AM
Bagus gan, penjelasannya cukup simpel dan dengan bahasa agan sendiri. Ya memang awalnya Bitcoin dibuat untuk menghadapi masalah manipulasi harga yang bisa dilakukan oleh lembaga keuangan. Sehingga terciptalah BTC yang desentralisasi.

Hanya saja kebanyakan orang baru kenal Bitcoin saat harga BTC melonjak drastis di tahun 2017 dulu. Dan karena mereka hanya mengenal BTC sebagai "aset" yang bisa membuat kaya, sehingga sangat gampang mempercayai isu-isu buruk tentang Bitcoin.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Elsa314 on February 13, 2018, 09:56:26 AM
JASMERAH..... Jangan sekali-kali meninggalkan sejarah...
Ilmu yang sangat bermanfaat sekali untuk seorang newbie yang belum lama mengenal dan mendalami tentang Bitcoin seperti saya. Dengan penjelasan yang detail,jadi sedikit ada gambaran tentang terbentuknya bitcoin meskipun jujur saja masih ada bahasa yang kurang paham akan maknanya... :) Terima kasih,dengan adanya topik ini kita jadi bertambah pengetahuan tentang Bitcoin....


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: kakekbertopi on February 13, 2018, 10:34:23 AM
banyak sekali pemberitaan negatif mengenai bitcoin di media-media, dan kebanyakan beritanya pun dilebih lebihkan agar terkesan menarik, sehingga kebanyakan orang memandang bitcoin negatif. padahal jika kita lihat dari sejarahnya bitcoin merupakan suatu perkembangan teknologi canggih sekarang ini dimana salah satu teknologi yang menerapkan sistem tanpa adanya pihak ketiga dalam hal bertransaksi dan sistem keamanan yang cukup terjaga karena memiliki key yang susah untuk dibobol.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Arif_sg on February 13, 2018, 10:42:12 AM
Terimakasih agan atas pengenalan tentang seluk-beluk bitcoin. Ada pepatah yang mengatakan" tak kenal maka tak sayang"  jadi maka akan aneh rasanya bila kita sudah lama bergabung di bitcoin tp kita tidak tau tentang seluk-beluk dan sejarah awal mula bitcoin. Maka inilah jawaban yang lengkap tentang ulasan nya.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: muhammadbonar on February 13, 2018, 01:11:07 PM
BITCOIN

Cina melarang bitcoin, melarang ICO, melarang exchanger
Korea Selatan melarang bitcoin, Indonesia melarang bitcoin (note: yg dilarang adalah penggunaan bitcoin sbg alat transaksi di dalam Penyelenggara Jasa Sistem Pembayaran), Bank Central Brazil melarang bitcoin .... dll, dst.

Begitulah berita berita yang beredar di media mainstream, tahukah kalian bahwa Bitcoin dinyatakan Fraud, Fad, Bubble, Crazy, Worthless, Illegal, pembiayaan teroris, pembiayaan kriminal, bitcoin itu MATI, GAGAL, dead dll, ternyata bitcoin sudah sejak lama dinyatakan demikian. Kalian bisa mengikuti sejarah perjalanan bitcoin dinyatakan gagal dan mati disini : https://99bitcoins.com/bitcoinobituaries/

Sebelum jump to conclusion, mari kita bahas mengenai apa sih bitcoin?

Kita mulai dari Sejarah Bitcoin (jasmerah, jangan melupakan sejarah ;p).

Tahun 2008 adalah puncak krisis keuangan dunia, kalian tentu ingat dunia finansial heboh dengan banyaknya kasus bank dan lembaga keuangan lainya FRAUD dan BANGKRUT, betapa lembaga keuangan besar yang kita yakini bermartabat terpercaya berbisnis dengan etika dan kontrol ketat, jebule .... (bagi yang suka film bisa tonton film2 ini : Big Short, Too Big to Fail, Inside Job, Capitalism a Love Story, Wall Street 1&2, film2 tersebut menggambarkan peristiwa krisis keuangan dunia).

Pada tanggal 3 oktober 2008, seseorang atau sekelompok orang dgn pseudoname Satoshi Nakamoto (sampai dgn sekarang kita belum tau siapa sebenarnya dia) disebuah mailing list cypherpunk mengatakan bahwa dia menemukan cara mengatasi problem di computer science, menerbitkan white paper tentang bitcoin dan mengimplementasikan di software. Kemudian dia mengundang orang untuk running software tersebut, bisa di laptop, bisa di desk top yang terhubung dengan internet. Jika kita menjalankan program ini dan terhubung dg internet maka akan mencari orang lain (komputer lain) yang menjalankan program ini secara random, menciptakan network yang saling terhubung disebut Peer to Peer Network. Peserta network ini Equal, tidak ada special computer, komputer ini saling "berbicara" satu dengan yg lain. Network ini digunakan untuk bertukar (exchange) dan menyebarluaskan transaksi, transaksi tersebut bersifat digital dan encoded dan berisi tentang transfer of value dan validasi. TIDAK ADA YANG MENGONTROL sistem ini (Poin ini sangat penting untuk dipahami sehingga perlu saya gunakan huruf besar). Jaringan Network ini running pada January 2009.

Sebuah sistem yang berjalan secara independen dari authority, dari institusi, sebuah sistem yang membangun kepercayaan trust sebagai hasil dari kolaborasi, komunikasi dan komputasi melalui cryptography tercipta. Sistem ini membolehkan orang transfer value, mengirimkan uang.
Uang ini disebut Bitcoin

Didalam bentuknya sebagai uang, bitcoin itu maya, tidak ada bentuk fisiknya, hanya uang digital, Bitcoin tidak dicatatkan di dalam database perusahaan atau pemerintah, bukan uang digital yang mewakili hutang kepada bank sentral atau pemerintah, bukan uang berbentuk digital yang dikeluarkan oleh negara berdaulat, atau raja, atau bank sentral. Bitcoin ini merupakan hasil komputasi yang kompleks, dicatatkan secara serentak di setiap komputer yang berpatisipasi di jaringan network bitcoin dan divalidasi secara independen oleh komputer yang berpatisipasi dalam jaringan network bitcoin. Tidak bisa di palsukan, tidak bisa diduplikasikan, tidak bisa di sensor, tidak bisa disita atau dibekukan. Bisa ditransfer ke seluruh dunia, Nilainya tidak bisa di kontrol, penerbitannya tidak bisa dikontrol, kepemilikannya tidak bisa di kontrol. Tidak perlu ijin siapapun.

Ketika kita bertransaksi bitcoin, kita tidak memerlukan ID, tidak memerlukan alamat rumah, DOB, age, sex, gender, agama, nationality, spouse name, nomer telp, saudara yg bisa dihub dan tetek bengek lainya, cukup alamat wallet, kirim dan terima bitcoin semudah kirim email.

Dalam sejarahnya ketika bertransaksi dengan uang atau apapun yang bernilai, orang dan dunia bisnis mengandalkan pihak ketiga (misalnya pemerintah atau bank) untuk menjaga kepercayaan dan kepastian. Pihak ketiga ini menjalankan tugasnya menjaga trust dan kepastian dengan cara misalnya menyimpan record transaksi, mengauthentifikasi, memvalidasi. Kebutuhan pihak ketiga ini sangat perlu terutama transaksi digital, aset digital semisal saham, uang, intelectual property sangat mudah diproduksi (diduplikat) dikenal sebagai 'double spending problem' (tindakan menggunakan unit nilai lebih dari sekali). Bitcoin dengan tehnologinya blockchain menggantikan peran pihak ketiga tersebut diatas. Bitcoin merubah kepercayaan terhadap pihak ketiga digantikan kepercayaan terhadap network.

Sifat bitcoin yang decentralized, world wide, independen, instant, anti counterfeid, tidak ada perusahaan/negara/bank sentral yang menciptakan, menciptakan masa depan yang sangat menarik dengan kemungkinan kemungkinannya dan (mungkin) sangat mencemaskan bagi sebagian pihak. Menarik ketika beberapa waktu lalu Presiden Obama (ktk masih jadi presiden) berkomentar mengenai "have swiss bank account in a pocket and state cannot do anything" (*note: Obama berbicara dalam konteks security ketika ada masalah dalam enkripsi iphone yg tidak bisa dibuka, bitcoin punya karakteristik seperti yg dia bilang), tersirat kebingungan negara menghadapi disruption in financial industry ini. Beberapa negara sudah mengadopsi atau bahkan sudah melegalkan penggunaan bitcoin sebagai mata uang, Jepang dan beberapa negara di eropa bersahabat dengan bitcoin, Pada saat ini penggunaan bitcoin sebagai currency semakin lama semakin besar, setelah phase perkenalan sekarang mulai phase adoption. Kembali ke atas, jadi silahkan nilai sendiri apakah bitcoin gagal atau justru awal dari disruption in financial industry.

Link :
Legalitas bitcoin
https://en.wikipedia.org/wiki/Legality_of_bitcoin_by_country_or_territory

Source : crypthor, presentasi Antonopoulos, youtube, cnbc



Semoga semakin dekat dan semakin kenal dengan bitcoin yang sekarang harga nya uda meroket menjadi RP 89 juta  ;D

penjelasan yang membuat orang ingin terjun langsung berimvestasi di bitcoin,yang dulunya engan orang berimvestasi dibitcoin dikarnakan banyaksa imvormasi negatif mngenai bitcoin,setelah agan menjelaskan bagaimana seluk beluk bitcoin saya rasa banyak orang yang tau apa itu bitcoin.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: BlessedVirginMary on February 13, 2018, 02:23:46 PM
informasi yang sangat bermanfaat gan.
ilmu yang sangat berguna bagi saya gan,yang awalnya belum paham betul apa itu bitcoin,disini kita bisa mendapatkan penjelasan yang sangat jelas dan detail.semoga untuk kedepannya bitcoin semakin berkembang dan maju.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: indriasyifa on February 13, 2018, 02:26:47 PM
sangat bermanfaat apalagi untuk pemula di bitcoin. dalam mengahadapi isu dan berita yang berkembang saat ini maka informasi ini mendukung terhadap penafian berita yang muncul tersebut. intinya bitcoin dilarang dalam bentuk transaksi real bukan transaksi yang sifatnya pertukaran seperti yang terjadi di indonesia.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: awal-akhir on February 13, 2018, 02:30:38 PM
Sebagai seorang newbie di dalam dunia crypto saya terbantu oleh post agan, dan ini pastinya menambah wawasan saya dalam dunia crypto ,


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Prime Gold on February 13, 2018, 02:32:26 PM
Penjelasan seperti ini emang cocok buat yang ingin tau tentang bitcoin lebih jauh lagi. Tapi bitcoin itu beritanya terus berkembang jadi agan2 jg tetep mencari informasi yg lebih detil lg di setiap perkembangannya.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: GunSari on February 13, 2018, 02:35:12 PM
Sebagai seorang newbie di dalam dunia crypto saya terbantu oleh post agan, dan ini pastinya menambah wawasan saya dalam dunia crypto ,
Benar gak.  Sebagai pemula atau newbie memang bnyak menambah wawasan baru gan.  Beleajar menghadapi dunia yg semakin canggih ini gan. 


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: VeronAncient on February 13, 2018, 02:36:05 PM
Wah,  salah satu thread yg bagus nih gan. Terimakasih banyak telah membuat thread sebagus ini,  mengingat banyak orang yg belum mengenal sejarah bitcoin secara mendalam dan dengan fikiran terbuka membuat bitcoin dipandang asing oleh masyarakat Indonesia karena mereka blm faham. Dengan penjelasan pada thread ini membuat para pemula bitcoiner mengenal dan mengerti akan sejarah teknologi bitcoin.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: rimueng agam on February 13, 2018, 02:40:39 PM
Terimakasih gan,dengan ini saya sudah lebih kenal dengan bitcoin gan dan juga ini menambah wawasan saya tentang sejarah bitcoin sampai sekarang ini gan dan juga saya sudah paham lebih teknologi yang digunakan oleh bitcoin ini bagaimana gan


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: kidbounty on February 13, 2018, 04:29:52 PM
Kalau bercerita tentang bitcoin memang tak ada  habisnya karena bitcoin selalu berkembang dari hari-kehari. Jadi bagi para pemula yang baru mengenal bitcoin jangan malu bertanya dan harus mencari informasi tentang bitcoin atau bertanya kepada para seniornya


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Avri Susanto on February 13, 2018, 04:32:23 PM
Bagi yang ingin mengetahui dan terjun ke dunia bitcoin jangan nanggung-nanggu karena kalau setengah-setengah tidak akan dapat hasilnya. Jadi harus sungguh-sungguh baik itu dari kualitas postingan dan dari proyek yang kita ikuti


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Ninaa.Kh on February 13, 2018, 04:45:05 PM
postingan lumanyan panjang tapi isinya mudah difahami dari paragraf pertama yang sangat menonjol dimata saya, kenapa sampai saat ini masih beberapa negara masih melarang bitcoin dan padahal secara nyata bitcoin bisa mengatasi pengangguran diberbagai negara. tetapi saya bangga dengan adanya bitcoin dinegara indonesia.

Betul, gan. Secara langsung maupun tidak langsung, Bitcoin telah mengatasi pengangguran di berbagai negara. Kita tau betul bahwa pengangguran adalah salah satu masalah terbesar yg ada di Indonesia. Sekarang ini, Walaupun banyak orang yg tidak memiliki pekerjaan yg tetap atau kerja nyata, namun dengan bergabung di Bitcoin, ia mampu memenuhi kebutuhannya.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Akangpelung on February 13, 2018, 05:17:12 PM
Postingan Yang bermanfaat,, sebagai newbie saya semakin Tau tentang bitcoin lebih banyak..
Thanks gan atas postingan nya, sering2 ngepost informasi seperti ini,,
Good luck


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: capokmerah on February 14, 2018, 12:41:27 AM
Penjelasan agan padat dan sarat ilmu gan.
Sangat bermanfaat sekali menurut saya.
Semakin tahu lebih jauh tentang bitcoin dan juga semakin cinta semakin suka terhadap bitcoin.
Yang paling penting juga menambah wawasan yang lebih luas tentang bitcoin.
Terima kasih agan.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: GovintoContreraz on February 14, 2018, 01:28:57 AM
Dibalik suksesnya bitcoint pasti ada isu- isu kontroversi negatif ada yang bilang bahwa bitcoint itu dilarang, haram, judi, untuk pendanaan teroris dsb. dari informasi di atas kita semakin kenal dan yakin bahwa bitcoint aman, jauh dari semua isu-isu negatif itu.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: andriarto on February 14, 2018, 02:18:47 AM
Kalau bercerita tentang bitcoin memang tak ada  habisnya karena bitcoin selalu berkembang dari hari-kehari. Jadi bagi para pemula yang baru mengenal bitcoin jangan malu bertanya dan harus mencari informasi tentang bitcoin atau bertanya kepada para seniornya
benar gan, pemberitaan btc dan news tentang btc selalu berkembang dari waktu kewaktu, sedangkan penjelasan agan diatas saya kira sudah sangat membantu untuk pengenalan. Jangan sampai karena kekurang tahuan setelah terjun di btc, mengatakan btc menipu karena merugi


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: -kirito on February 14, 2018, 02:41:41 AM
BITCOIN

Cina melarang bitcoin, melarang ICO, melarang exchanger
Korea Selatan melarang bitcoin, Indonesia melarang bitcoin (note: yg dilarang adalah penggunaan bitcoin sbg alat transaksi di dalam Penyelenggara Jasa Sistem Pembayaran), Bank Central Brazil melarang bitcoin .... dll, dst.

Begitulah berita berita yang beredar di media mainstream, tahukah kalian bahwa Bitcoin dinyatakan Fraud, Fad, Bubble, Crazy, Worthless, Illegal, pembiayaan teroris, pembiayaan kriminal, bitcoin itu MATI, GAGAL, dead dll, ternyata bitcoin sudah sejak lama dinyatakan demikian. Kalian bisa mengikuti sejarah perjalanan bitcoin dinyatakan gagal dan mati disini : https://99bitcoins.com/bitcoinobituaries/

Sebelum jump to conclusion, mari kita bahas mengenai apa sih bitcoin?

Kita mulai dari Sejarah Bitcoin (jasmerah, jangan melupakan sejarah ;p).

Tahun 2008 adalah puncak krisis keuangan dunia, kalian tentu ingat dunia finansial heboh dengan banyaknya kasus bank dan lembaga keuangan lainya FRAUD dan BANGKRUT, betapa lembaga keuangan besar yang kita yakini bermartabat terpercaya berbisnis dengan etika dan kontrol ketat, jebule .... (bagi yang suka film bisa tonton film2 ini : Big Short, Too Big to Fail, Inside Job, Capitalism a Love Story, Wall Street 1&2, film2 tersebut menggambarkan peristiwa krisis keuangan dunia).

Pada tanggal 3 oktober 2008, seseorang atau sekelompok orang dgn pseudoname Satoshi Nakamoto (sampai dgn sekarang kita belum tau siapa sebenarnya dia) disebuah mailing list cypherpunk mengatakan bahwa dia menemukan cara mengatasi problem di computer science, menerbitkan white paper tentang bitcoin dan mengimplementasikan di software. Kemudian dia mengundang orang untuk running software tersebut, bisa di laptop, bisa di desk top yang terhubung dengan internet. Jika kita menjalankan program ini dan terhubung dg internet maka akan mencari orang lain (komputer lain) yang menjalankan program ini secara random, menciptakan network yang saling terhubung disebut Peer to Peer Network. Peserta network ini Equal, tidak ada special computer, komputer ini saling "berbicara" satu dengan yg lain. Network ini digunakan untuk bertukar (exchange) dan menyebarluaskan transaksi, transaksi tersebut bersifat digital dan encoded dan berisi tentang transfer of value dan validasi. TIDAK ADA YANG MENGONTROL sistem ini (Poin ini sangat penting untuk dipahami sehingga perlu saya gunakan huruf besar). Jaringan Network ini running pada January 2009.

Sebuah sistem yang berjalan secara independen dari authority, dari institusi, sebuah sistem yang membangun kepercayaan trust sebagai hasil dari kolaborasi, komunikasi dan komputasi melalui cryptography tercipta. Sistem ini membolehkan orang transfer value, mengirimkan uang.
Uang ini disebut Bitcoin

Didalam bentuknya sebagai uang, bitcoin itu maya, tidak ada bentuk fisiknya, hanya uang digital, Bitcoin tidak dicatatkan di dalam database perusahaan atau pemerintah, bukan uang digital yang mewakili hutang kepada bank sentral atau pemerintah, bukan uang berbentuk digital yang dikeluarkan oleh negara berdaulat, atau raja, atau bank sentral. Bitcoin ini merupakan hasil komputasi yang kompleks, dicatatkan secara serentak di setiap komputer yang berpatisipasi di jaringan network bitcoin dan divalidasi secara independen oleh komputer yang berpatisipasi dalam jaringan network bitcoin. Tidak bisa di palsukan, tidak bisa diduplikasikan, tidak bisa di sensor, tidak bisa disita atau dibekukan. Bisa ditransfer ke seluruh dunia, Nilainya tidak bisa di kontrol, penerbitannya tidak bisa dikontrol, kepemilikannya tidak bisa di kontrol. Tidak perlu ijin siapapun.

Ketika kita bertransaksi bitcoin, kita tidak memerlukan ID, tidak memerlukan alamat rumah, DOB, age, sex, gender, agama, nationality, spouse name, nomer telp, saudara yg bisa dihub dan tetek bengek lainya, cukup alamat wallet, kirim dan terima bitcoin semudah kirim email.

Dalam sejarahnya ketika bertransaksi dengan uang atau apapun yang bernilai, orang dan dunia bisnis mengandalkan pihak ketiga (misalnya pemerintah atau bank) untuk menjaga kepercayaan dan kepastian. Pihak ketiga ini menjalankan tugasnya menjaga trust dan kepastian dengan cara misalnya menyimpan record transaksi, mengauthentifikasi, memvalidasi. Kebutuhan pihak ketiga ini sangat perlu terutama transaksi digital, aset digital semisal saham, uang, intelectual property sangat mudah diproduksi (diduplikat) dikenal sebagai 'double spending problem' (tindakan menggunakan unit nilai lebih dari sekali). Bitcoin dengan tehnologinya blockchain menggantikan peran pihak ketiga tersebut diatas. Bitcoin merubah kepercayaan terhadap pihak ketiga digantikan kepercayaan terhadap network.

Sifat bitcoin yang decentralized, world wide, independen, instant, anti counterfeid, tidak ada perusahaan/negara/bank sentral yang menciptakan, menciptakan masa depan yang sangat menarik dengan kemungkinan kemungkinannya dan (mungkin) sangat mencemaskan bagi sebagian pihak. Menarik ketika beberapa waktu lalu Presiden Obama (ktk masih jadi presiden) berkomentar mengenai "have swiss bank account in a pocket and state cannot do anything" (*note: Obama berbicara dalam konteks security ketika ada masalah dalam enkripsi iphone yg tidak bisa dibuka, bitcoin punya karakteristik seperti yg dia bilang), tersirat kebingungan negara menghadapi disruption in financial industry ini. Beberapa negara sudah mengadopsi atau bahkan sudah melegalkan penggunaan bitcoin sebagai mata uang, Jepang dan beberapa negara di eropa bersahabat dengan bitcoin, Pada saat ini penggunaan bitcoin sebagai currency semakin lama semakin besar, setelah phase perkenalan sekarang mulai phase adoption. Kembali ke atas, jadi silahkan nilai sendiri apakah bitcoin gagal atau justru awal dari disruption in financial industry.

Link :
Legalitas bitcoin
https://en.wikipedia.org/wiki/Legality_of_bitcoin_by_country_or_territory

Source : crypthor, presentasi Antonopoulos, youtube, cnbc



Semoga semakin dekat dan semakin kenal dengan bitcoin yang sekarang harga nya uda meroket menjadi RP 89 juta  ;D


Mungkin ini sebuah tread post yang makin menguatkan niat saya untuk semakin rajin menggeluti dunia bitcoin! Semoga pemerinta indonesia terurama bank indonesia (BI) mendukung adanya mata uang digital Bitcoin! Karena Ini sangat bermanfaat bagi perekonomian indonesia!


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Italy on February 14, 2018, 03:01:33 AM
Ini sangat bagus gan ane rasa penjelasan macam ini yang cepat bisa diterima oleh orang-orang yang masih baru kenal sama bitcoin, sudah lama ane cari yang simpel seperti ini dan akhirnya ketemu juga gan,jadi bisa nambah wawasan jika harus menjelaskan bitcoin secara simpel dan sederhana gan.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: sidikpurnomo on February 14, 2018, 03:33:10 AM
BITCOIN adalah bahwa bergerak secara independen, terpisah dari bank sentral negara. Sistem mata uang virtual bekerja secara tertutup sepenuhnya lewat saluran blockchain, di mana pengguna Bitcoin betul-betul tertutup dan anonim satu sama lain.
Ini berarti, pergerakan uang virtual tersebut di negara-negara sama sekali bebas dari pajak dan nilainya tidak bisa diturunkan atau dinaikkan oleh pemerintah.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Tohsigohay on February 14, 2018, 03:42:03 AM
BITCOIN

Cina melarang bitcoin, melarang ICO, melarang exchanger
Korea Selatan melarang bitcoin, Indonesia melarang bitcoin (note: yg dilarang adalah penggunaan bitcoin sbg alat transaksi di dalam Penyelenggara Jasa Sistem Pembayaran), Bank Central Brazil melarang bitcoin .... dll, dst.

Begitulah berita berita yang beredar di media mainstream, tahukah kalian bahwa Bitcoin dinyatakan Fraud, Fad, Bubble, Crazy, Worthless, Illegal, pembiayaan teroris, pembiayaan kriminal, bitcoin itu MATI, GAGAL, dead dll, ternyata bitcoin sudah sejak lama dinyatakan demikian. Kalian bisa mengikuti sejarah perjalanan bitcoin dinyatakan gagal dan mati disini : https://99bitcoins.com/bitcoinobituaries/

Sebelum jump to conclusion, mari kita bahas mengenai apa sih bitcoin?

Kita mulai dari Sejarah Bitcoin (jasmerah, jangan melupakan sejarah ;p).

Tahun 2008 adalah puncak krisis keuangan dunia, kalian tentu ingat dunia finansial heboh dengan banyaknya kasus bank dan lembaga keuangan lainya FRAUD dan BANGKRUT, betapa lembaga keuangan besar yang kita yakini bermartabat terpercaya berbisnis dengan etika dan kontrol ketat, jebule .... (bagi yang suka film bisa tonton film2 ini : Big Short, Too Big to Fail, Inside Job, Capitalism a Love Story, Wall Street 1&2, film2 tersebut menggambarkan peristiwa krisis keuangan dunia).

Pada tanggal 3 oktober 2008, seseorang atau sekelompok orang dgn pseudoname Satoshi Nakamoto (sampai dgn sekarang kita belum tau siapa sebenarnya dia) disebuah mailing list cypherpunk mengatakan bahwa dia menemukan cara mengatasi problem di computer science, menerbitkan white paper tentang bitcoin dan mengimplementasikan di software. Kemudian dia mengundang orang untuk running software tersebut, bisa di laptop, bisa di desk top yang terhubung dengan internet. Jika kita menjalankan program ini dan terhubung dg internet maka akan mencari orang lain (komputer lain) yang menjalankan program ini secara random, menciptakan network yang saling terhubung disebut Peer to Peer Network. Peserta network ini Equal, tidak ada special computer, komputer ini saling "berbicara" satu dengan yg lain. Network ini digunakan untuk bertukar (exchange) dan menyebarluaskan transaksi, transaksi tersebut bersifat digital dan encoded dan berisi tentang transfer of value dan validasi. TIDAK ADA YANG MENGONTROL sistem ini (Poin ini sangat penting untuk dipahami sehingga perlu saya gunakan huruf besar). Jaringan Network ini running pada January 2009.

Sebuah sistem yang berjalan secara independen dari authority, dari institusi, sebuah sistem yang membangun kepercayaan trust sebagai hasil dari kolaborasi, komunikasi dan komputasi melalui cryptography tercipta. Sistem ini membolehkan orang transfer value, mengirimkan uang.
Uang ini disebut Bitcoin

Didalam bentuknya sebagai uang, bitcoin itu maya, tidak ada bentuk fisiknya, hanya uang digital, Bitcoin tidak dicatatkan di dalam database perusahaan atau pemerintah, bukan uang digital yang mewakili hutang kepada bank sentral atau pemerintah, bukan uang berbentuk digital yang dikeluarkan oleh negara berdaulat, atau raja, atau bank sentral. Bitcoin ini merupakan hasil komputasi yang kompleks, dicatatkan secara serentak di setiap komputer yang berpatisipasi di jaringan network bitcoin dan divalidasi secara independen oleh komputer yang berpatisipasi dalam jaringan network bitcoin. Tidak bisa di palsukan, tidak bisa diduplikasikan, tidak bisa di sensor, tidak bisa disita atau dibekukan. Bisa ditransfer ke seluruh dunia, Nilainya tidak bisa di kontrol, penerbitannya tidak bisa dikontrol, kepemilikannya tidak bisa di kontrol. Tidak perlu ijin siapapun.

Ketika kita bertransaksi bitcoin, kita tidak memerlukan ID, tidak memerlukan alamat rumah, DOB, age, sex, gender, agama, nationality, spouse name, nomer telp, saudara yg bisa dihub dan tetek bengek lainya, cukup alamat wallet, kirim dan terima bitcoin semudah kirim email.

Dalam sejarahnya ketika bertransaksi dengan uang atau apapun yang bernilai, orang dan dunia bisnis mengandalkan pihak ketiga (misalnya pemerintah atau bank) untuk menjaga kepercayaan dan kepastian. Pihak ketiga ini menjalankan tugasnya menjaga trust dan kepastian dengan cara misalnya menyimpan record transaksi, mengauthentifikasi, memvalidasi. Kebutuhan pihak ketiga ini sangat perlu terutama transaksi digital, aset digital semisal saham, uang, intelectual property sangat mudah diproduksi (diduplikat) dikenal sebagai 'double spending problem' (tindakan menggunakan unit nilai lebih dari sekali). Bitcoin dengan tehnologinya blockchain menggantikan peran pihak ketiga tersebut diatas. Bitcoin merubah kepercayaan terhadap pihak ketiga digantikan kepercayaan terhadap network.

Sifat bitcoin yang decentralized, world wide, independen, instant, anti counterfeid, tidak ada perusahaan/negara/bank sentral yang menciptakan, menciptakan masa depan yang sangat menarik dengan kemungkinan kemungkinannya dan (mungkin) sangat mencemaskan bagi sebagian pihak. Menarik ketika beberapa waktu lalu Presiden Obama (ktk masih jadi presiden) berkomentar mengenai "have swiss bank account in a pocket and state cannot do anything" (*note: Obama berbicara dalam konteks security ketika ada masalah dalam enkripsi iphone yg tidak bisa dibuka, bitcoin punya karakteristik seperti yg dia bilang), tersirat kebingungan negara menghadapi disruption in financial industry ini. Beberapa negara sudah mengadopsi atau bahkan sudah melegalkan penggunaan bitcoin sebagai mata uang, Jepang dan beberapa negara di eropa bersahabat dengan bitcoin, Pada saat ini penggunaan bitcoin sebagai currency semakin lama semakin besar, setelah phase perkenalan sekarang mulai phase adoption. Kembali ke atas, jadi silahkan nilai sendiri apakah bitcoin gagal atau justru awal dari disruption in financial industry.

Link :
Legalitas bitcoin
https://en.wikipedia.org/wiki/Legality_of_bitcoin_by_country_or_territory

Source : crypthor, presentasi Antonopoulos, youtube, cnbc



Semoga semakin dekat dan semakin kenal dengan bitcoin yang sekarang harga nya uda meroket menjadi RP 89 juta  ;D
Topic yang sangat menarik gan,, sudah lama nyari bahan dan topic seperti ini akhirnya muncul juga. Pengertian bitcoin dan penjelasannya pun sangat mudah dimengerti gan. Semoga kedepannya bitcoin tetap menjadi solusi dalam hal pertukaran uang digital didunia maya.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Akubi54 on February 14, 2018, 03:52:03 AM
Trimakasih atas postingan agan.. sangan membantu saya yang belum tahu tentang sejarang bitcoin .. wajar saja saya masih pemula .. dan masih belum paham tentang bitcoin sepenuh nya .. dari postingan agan saya sedikit sedikit mulai tahu dan paham akan bitcoin .. saya masih perlu banyak belajar agar menjadi paham seutuh nya tentang dunia bitcoin.

Jika mau tau tentang sejarah bitcoin memang harus betul-betul dan Raji belajar karena kita ini masih pemula supaya lebih jelas dan mengerti atau pun paham masalah bitcoin yang sepenuhnya.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: cutputroe on February 14, 2018, 03:54:54 AM
postingan lumanyan panjang tapi isinya mudah difahami dari paragraf pertama yang sangat menonjol dimata saya, kenapa sampai saat ini masih beberapa negara masih melarang bitcoin dan padahal secara nyata bitcoin bisa mengatasi pengangguran diberbagai negara. tetapi saya bangga dengan adanya bitcoin dinegara indonesia.

bener gan,saya sangat bangga sampai sekarang karena sudah mengenal bitcoin,dan bitcoin juga bisa menuntaskan para penganguran yang tidak memiliki pekerjaan,hingga saat ini bitcoin masih banyak yang mengharapkan dan berharap juga sedikit diberi kemudahan oleh para pemerintah agar di indonesia sedikit berkurang penganguran nya,menurut saya bitcoin itu nilainya fluktuatif sehingga banyak masyarakat hingga sekarang masih bergantugan pada bitcoin untuk menjadi sebuah kesuksesannya nantik.



Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Ngiseng on February 14, 2018, 04:05:33 AM
Saya kira kita termasuk orang yang beruntung karena hingga saat ini kita yang berada disini sudah bergabung di bitcoin.
Jelas sebuah kebanggaab tersendiri menjadi bagian dari pengembangan Cryptocurrency.
Tentu saja kebanggan ini juga menjadi motivasi dan dukungan dari diri sendiri untuk lebih belajar dan memperdalam tentang bitcoin.
Terima kasih atas ilmunya gan semoga berkah.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: bajindul88 on February 14, 2018, 04:56:23 AM
baru tau saya gan sejarah bitcoin, tapi bagaimanapun juga kita harus tetap optimis dengan banyaknya berita buruk mengenai bitcoin yang tiap harinya semakin merebak.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: TaufiqPD on February 14, 2018, 04:57:56 AM
Ya gan sangatlah jelas pencerahannya ini sudah lama ane cari gan , menganalisis penjelasan agan bakal dapat dipastikan mata uang bitcoin akan di sahkan menjadi mata uang yang universal itulah saatnya dunia yang secara ekonomi sudah menggelobal adanya.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: 131tc01n on February 14, 2018, 05:06:51 AM
Kita semua memang perlu untuk mengetahui sejarah tentang bitcoin. Mengenal bitcoin dengan baik juga bisa memberikan keuntungan bagi usaha kita. Sejarah bitcoin ini bisa disebut gila mulai dari nilainya yang rendah sehingga dulu dibagi-bagi sampai kemarin yang nilainya sangat tinggi.... ;) ;) ;)


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: apilpirman.bisnis on February 14, 2018, 05:33:02 AM
Bitcoin merupakan hal yang unik dan tentu memiliki resiko tersendiri, dengan bergabung dalam bitcoin kita harus menyiapkan semua resiko yang akan kita hadapi nanti, baik itu saat kita bisa mendapatkan keuntungan dari bitcoin ataupun saat di mana kita harus mendapatkan kerugian dari bitcoin, karena adakalanya saat harga bitcoin turun tentu tidak semua orang akan siap dengan resiko dan hal – hal seperti ini, bahkan langsung menganggap bahwa bitcoin itu scam atau bagaimana. Namun sebelum bergabung dalam bitcoin, pastikan dulu sudah siap mentalnya baik saat mendapatkan keuntungan yang besar bahkan saat mengalami kerugian yang luar biasa besar, karena setiap pekerjaan pasti selalu ada resiko dibelakangnya.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: roronoa zoro on February 14, 2018, 05:52:54 AM
Waaah topik yang sangat bermanfaat
Apalagi buat saya yang masih pemula
Sangat informatif  banyak. Ilmu baru yang saya dapat. Trmksh buat para agan sepuh


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: ringgo96 on February 14, 2018, 06:07:22 AM
Bitcoin merupakan hal yang unik dan tentu memiliki resiko tersendiri, dengan bergabung dalam bitcoin kita harus menyiapkan semua resiko yang akan kita hadapi nanti, baik itu saat kita bisa mendapatkan keuntungan dari bitcoin ataupun saat di mana kita harus mendapatkan kerugian dari bitcoin, karena adakalanya saat harga bitcoin turun tentu tidak semua orang akan siap dengan resiko dan hal – hal seperti ini, bahkan langsung menganggap bahwa bitcoin itu scam atau bagaimana. Namun sebelum bergabung dalam bitcoin, pastikan dulu sudah siap mentalnya baik saat mendapatkan keuntungan yang besar bahkan saat mengalami kerugian yang luar biasa besar, karena setiap pekerjaan pasti selalu ada resiko dibelakangnya.
tidak hanya menyiapkan resiko saja gan. Kita juga harus mampu menghadapi resiko tersebut, agar kita tidak salah dalam membangun bitcoin yang kita miliki. Jadi dilain sisi harus menghadapi dan melakukan resiko tersebut.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: hitamku on February 14, 2018, 06:39:44 AM
Mantap,udah jelas sejarah bitcoin banyak orang yang mengatakan uang terorislah,pencucian uanglah dll.
Bitcoin transparan dan kini makin berkembang masyarakat jadi mengerti apa itu bitcoin? tentunya bagi saya sebagai pemula info ini sangat bermamfaat.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Zaibraid on February 14, 2018, 06:53:38 AM
sebenarnya jika pemerintah mau mengenal bitcoin lebih dekat bukan tidak mungkin pemerintah akan melegalkannya, bitcoin ini menawarkan solusi yang inovatif dan lebih efisien untuk melakukan transaksi. seharusnya bisa di buat aturan2 tertentu secara sistematis agar pengguna bisa terkontrol dan tetap berada di dalam ranah sistem keuangan yang ada..


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: arisa.model on February 14, 2018, 07:07:56 AM
Informasi diatas menambah wawasan saya tentang dunia bitcoin karna sebagai pemula harus banyak belajar dalam tekhnologi dunia crypto ini dan harus optimis kedepannya agar bitcoin semakin maju dan semoga masyarakat yang memandang bitcoin negatif akan lebih mengerti sudut pandang bitcoin ini.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: manja123 on February 14, 2018, 07:14:22 AM
BITCOIN

Cina melarang bitcoin, melarang ICO, melarang exchanger
Korea Selatan melarang bitcoin, Indonesia melarang bitcoin (note: yg dilarang adalah penggunaan bitcoin sbg alat transaksi di dalam Penyelenggara Jasa Sistem Pembayaran), Bank Central Brazil melarang bitcoin .... dll, dst.

Begitulah berita berita yang beredar di media mainstream, tahukah kalian bahwa Bitcoin dinyatakan Fraud, Fad, Bubble, Crazy, Worthless, Illegal, pembiayaan teroris, pembiayaan kriminal, bitcoin itu MATI, GAGAL, dead dll, ternyata bitcoin sudah sejak lama dinyatakan demikian. Kalian bisa mengikuti sejarah perjalanan bitcoin dinyatakan gagal dan mati disini : https://99bitcoins.com/bitcoinobituaries/

Sebelum jump to conclusion, mari kita bahas mengenai apa sih bitcoin?

Kita mulai dari Sejarah Bitcoin (jasmerah, jangan melupakan sejarah ;p).

Tahun 2008 adalah puncak krisis keuangan dunia, kalian tentu ingat dunia finansial heboh dengan banyaknya kasus bank dan lembaga keuangan lainya FRAUD dan BANGKRUT, betapa lembaga keuangan besar yang kita yakini bermartabat terpercaya berbisnis dengan etika dan kontrol ketat, jebule .... (bagi yang suka film bisa tonton film2 ini : Big Short, Too Big to Fail, Inside Job, Capitalism a Love Story, Wall Street 1&2, film2 tersebut menggambarkan peristiwa krisis keuangan dunia).

Pada tanggal 3 oktober 2008, seseorang atau sekelompok orang dgn pseudoname Satoshi Nakamoto (sampai dgn sekarang kita belum tau siapa sebenarnya dia) disebuah mailing list cypherpunk mengatakan bahwa dia menemukan cara mengatasi problem di computer science, menerbitkan white paper tentang bitcoin dan mengimplementasikan di software. Kemudian dia mengundang orang untuk running software tersebut, bisa di laptop, bisa di desk top yang terhubung dengan internet. Jika kita menjalankan program ini dan terhubung dg internet maka akan mencari orang lain (komputer lain) yang menjalankan program ini secara random, menciptakan network yang saling terhubung disebut Peer to Peer Network. Peserta network ini Equal, tidak ada special computer, komputer ini saling "berbicara" satu dengan yg lain. Network ini digunakan untuk bertukar (exchange) dan menyebarluaskan transaksi, transaksi tersebut bersifat digital dan encoded dan berisi tentang transfer of value dan validasi. TIDAK ADA YANG MENGONTROL sistem ini (Poin ini sangat penting untuk dipahami sehingga perlu saya gunakan huruf besar). Jaringan Network ini running pada January 2009.

Sebuah sistem yang berjalan secara independen dari authority, dari institusi, sebuah sistem yang membangun kepercayaan trust sebagai hasil dari kolaborasi, komunikasi dan komputasi melalui cryptography tercipta. Sistem ini membolehkan orang transfer value, mengirimkan uang.
Uang ini disebut Bitcoin

Didalam bentuknya sebagai uang, bitcoin itu maya, tidak ada bentuk fisiknya, hanya uang digital, Bitcoin tidak dicatatkan di dalam database perusahaan atau pemerintah, bukan uang digital yang mewakili hutang kepada bank sentral atau pemerintah, bukan uang berbentuk digital yang dikeluarkan oleh negara berdaulat, atau raja, atau bank sentral. Bitcoin ini merupakan hasil komputasi yang kompleks, dicatatkan secara serentak di setiap komputer yang berpatisipasi di jaringan network bitcoin dan divalidasi secara independen oleh komputer yang berpatisipasi dalam jaringan network bitcoin. Tidak bisa di palsukan, tidak bisa diduplikasikan, tidak bisa di sensor, tidak bisa disita atau dibekukan. Bisa ditransfer ke seluruh dunia, Nilainya tidak bisa di kontrol, penerbitannya tidak bisa dikontrol, kepemilikannya tidak bisa di kontrol. Tidak perlu ijin siapapun.

Ketika kita bertransaksi bitcoin, kita tidak memerlukan ID, tidak memerlukan alamat rumah, DOB, age, sex, gender, agama, nationality, spouse name, nomer telp, saudara yg bisa dihub dan tetek bengek lainya, cukup alamat wallet, kirim dan terima bitcoin semudah kirim email.

Dalam sejarahnya ketika bertransaksi dengan uang atau apapun yang bernilai, orang dan dunia bisnis mengandalkan pihak ketiga (misalnya pemerintah atau bank) untuk menjaga kepercayaan dan kepastian. Pihak ketiga ini menjalankan tugasnya menjaga trust dan kepastian dengan cara misalnya menyimpan record transaksi, mengauthentifikasi, memvalidasi. Kebutuhan pihak ketiga ini sangat perlu terutama transaksi digital, aset digital semisal saham, uang, intelectual property sangat mudah diproduksi (diduplikat) dikenal sebagai 'double spending problem' (tindakan menggunakan unit nilai lebih dari sekali). Bitcoin dengan tehnologinya blockchain menggantikan peran pihak ketiga tersebut diatas. Bitcoin merubah kepercayaan terhadap pihak ketiga digantikan kepercayaan terhadap network.

Sifat bitcoin yang decentralized, world wide, independen, instant, anti counterfeid, tidak ada perusahaan/negara/bank sentral yang menciptakan, menciptakan masa depan yang sangat menarik dengan kemungkinan kemungkinannya dan (mungkin) sangat mencemaskan bagi sebagian pihak. Menarik ketika beberapa waktu lalu Presiden Obama (ktk masih jadi presiden) berkomentar mengenai "have swiss bank account in a pocket and state cannot do anything" (*note: Obama berbicara dalam konteks security ketika ada masalah dalam enkripsi iphone yg tidak bisa dibuka, bitcoin punya karakteristik seperti yg dia bilang), tersirat kebingungan negara menghadapi disruption in financial industry ini. Beberapa negara sudah mengadopsi atau bahkan sudah melegalkan penggunaan bitcoin sebagai mata uang, Jepang dan beberapa negara di eropa bersahabat dengan bitcoin, Pada saat ini penggunaan bitcoin sebagai currency semakin lama semakin besar, setelah phase perkenalan sekarang mulai phase adoption. Kembali ke atas, jadi silahkan nilai sendiri apakah bitcoin gagal atau justru awal dari disruption in financial industry.

Link :
Legalitas bitcoin
https://en.wikipedia.org/wiki/Legality_of_bitcoin_by_country_or_territory

Source : crypthor, presentasi Antonopoulos, youtube, cnbc



Semoga semakin dekat dan semakin kenal dengan bitcoin yang sekarang harga nya uda meroket menjadi RP 89 juta  ;D
Berdasarkan penjelasan di atas sistem blockchain yang memperkuat dunia cryptocurrency terutama di bitcoin sangat efektif dalam pengembangannya dimana sistem blockchain tersebut tidak bersifat transparan dan tidak ada yang mengendalikan. Ini justru awal dari pengukir sejarah kemajuan teknologi di bidang dunia cryptocurrency. Semoga kedepannya akan lebih berkembang pesat.

Terimakasih gan untuk postingan yang sangat bagus ini dengan adanya postingan seperti ini ane yang belum begitu mengenal bitcoin sekarang bisa lebih mengenal tentang bitcoin


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: arn1122 on February 14, 2018, 07:18:45 AM
Mantap gan postingannya dengan ada postingan seperti ini ane jadi lebih mengenal tentang bitcoin terimakasih atas postingan yang sangat membantu ane dan pemula lainnya untuk mengenal bitcoin


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: kuahpliek U on February 14, 2018, 08:22:09 AM
BITCOIN

Cina melarang bitcoin, melarang ICO, melarang exchanger
Korea Selatan melarang bitcoin, Indonesia melarang bitcoin (note: yg dilarang adalah penggunaan bitcoin sbg alat transaksi di dalam Penyelenggara Jasa Sistem Pembayaran), Bank Central Brazil melarang bitcoin .... dll, dst.

Begitulah berita berita yang beredar di media mainstream, tahukah kalian bahwa Bitcoin dinyatakan Fraud, Fad, Bubble, Crazy, Worthless, Illegal, pembiayaan teroris, pembiayaan kriminal, bitcoin itu MATI, GAGAL, dead dll, ternyata bitcoin sudah sejak lama dinyatakan demikian. Kalian bisa mengikuti sejarah perjalanan bitcoin dinyatakan gagal dan mati disini : https://99bitcoins.com/bitcoinobituaries/

Sebelum jump to conclusion, mari kita bahas mengenai apa sih bitcoin?

Kita mulai dari Sejarah Bitcoin (jasmerah, jangan melupakan sejarah ;p).

Tahun 2008 adalah puncak krisis keuangan dunia, kalian tentu ingat dunia finansial heboh dengan banyaknya kasus bank dan lembaga keuangan lainya FRAUD dan BANGKRUT, betapa lembaga keuangan besar yang kita yakini bermartabat terpercaya berbisnis dengan etika dan kontrol ketat, jebule .... (bagi yang suka film bisa tonton film2 ini : Big Short, Too Big to Fail, Inside Job, Capitalism a Love Story, Wall Street 1&2, film2 tersebut menggambarkan peristiwa krisis keuangan dunia).

Pada tanggal 3 oktober 2008, seseorang atau sekelompok orang dgn pseudoname Satoshi Nakamoto (sampai dgn sekarang kita belum tau siapa sebenarnya dia) disebuah mailing list cypherpunk mengatakan bahwa dia menemukan cara mengatasi problem di computer science, menerbitkan white paper tentang bitcoin dan mengimplementasikan di software. Kemudian dia mengundang orang untuk running software tersebut, bisa di laptop, bisa di desk top yang terhubung dengan internet. Jika kita menjalankan program ini dan terhubung dg internet maka akan mencari orang lain (komputer lain) yang menjalankan program ini secara random, menciptakan network yang saling terhubung disebut Peer to Peer Network. Peserta network ini Equal, tidak ada special computer, komputer ini saling "berbicara" satu dengan yg lain. Network ini digunakan untuk bertukar (exchange) dan menyebarluaskan transaksi, transaksi tersebut bersifat digital dan encoded dan berisi tentang transfer of value dan validasi. TIDAK ADA YANG MENGONTROL sistem ini (Poin ini sangat penting untuk dipahami sehingga perlu saya gunakan huruf besar). Jaringan Network ini running pada January 2009.

Sebuah sistem yang berjalan secara independen dari authority, dari institusi, sebuah sistem yang membangun kepercayaan trust sebagai hasil dari kolaborasi, komunikasi dan komputasi melalui cryptography tercipta. Sistem ini membolehkan orang transfer value, mengirimkan uang.
Uang ini disebut Bitcoin

Didalam bentuknya sebagai uang, bitcoin itu maya, tidak ada bentuk fisiknya, hanya uang digital, Bitcoin tidak dicatatkan di dalam database perusahaan atau pemerintah, bukan uang digital yang mewakili hutang kepada bank sentral atau pemerintah, bukan uang berbentuk digital yang dikeluarkan oleh negara berdaulat, atau raja, atau bank sentral. Bitcoin ini merupakan hasil komputasi yang kompleks, dicatatkan secara serentak di setiap komputer yang berpatisipasi di jaringan network bitcoin dan divalidasi secara independen oleh komputer yang berpatisipasi dalam jaringan network bitcoin. Tidak bisa di palsukan, tidak bisa diduplikasikan, tidak bisa di sensor, tidak bisa disita atau dibekukan. Bisa ditransfer ke seluruh dunia, Nilainya tidak bisa di kontrol, penerbitannya tidak bisa dikontrol, kepemilikannya tidak bisa di kontrol. Tidak perlu ijin siapapun.

Ketika kita bertransaksi bitcoin, kita tidak memerlukan ID, tidak memerlukan alamat rumah, DOB, age, sex, gender, agama, nationality, spouse name, nomer telp, saudara yg bisa dihub dan tetek bengek lainya, cukup alamat wallet, kirim dan terima bitcoin semudah kirim email.

Dalam sejarahnya ketika bertransaksi dengan uang atau apapun yang bernilai, orang dan dunia bisnis mengandalkan pihak ketiga (misalnya pemerintah atau bank) untuk menjaga kepercayaan dan kepastian. Pihak ketiga ini menjalankan tugasnya menjaga trust dan kepastian dengan cara misalnya menyimpan record transaksi, mengauthentifikasi, memvalidasi. Kebutuhan pihak ketiga ini sangat perlu terutama transaksi digital, aset digital semisal saham, uang, intelectual property sangat mudah diproduksi (diduplikat) dikenal sebagai 'double spending problem' (tindakan menggunakan unit nilai lebih dari sekali). Bitcoin dengan tehnologinya blockchain menggantikan peran pihak ketiga tersebut diatas. Bitcoin merubah kepercayaan terhadap pihak ketiga digantikan kepercayaan terhadap network.

Sifat bitcoin yang decentralized, world wide, independen, instant, anti counterfeid, tidak ada perusahaan/negara/bank sentral yang menciptakan, menciptakan masa depan yang sangat menarik dengan kemungkinan kemungkinannya dan (mungkin) sangat mencemaskan bagi sebagian pihak. Menarik ketika beberapa waktu lalu Presiden Obama (ktk masih jadi presiden) berkomentar mengenai "have swiss bank account in a pocket and state cannot do anything" (*note: Obama berbicara dalam konteks security ketika ada masalah dalam enkripsi iphone yg tidak bisa dibuka, bitcoin punya karakteristik seperti yg dia bilang), tersirat kebingungan negara menghadapi disruption in financial industry ini. Beberapa negara sudah mengadopsi atau bahkan sudah melegalkan penggunaan bitcoin sebagai mata uang, Jepang dan beberapa negara di eropa bersahabat dengan bitcoin, Pada saat ini penggunaan bitcoin sebagai currency semakin lama semakin besar, setelah phase perkenalan sekarang mulai phase adoption. Kembali ke atas, jadi silahkan nilai sendiri apakah bitcoin gagal atau justru awal dari disruption in financial industry.

Link :
Legalitas bitcoin
https://en.wikipedia.org/wiki/Legality_of_bitcoin_by_country_or_territory

Source : crypthor, presentasi Antonopoulos, youtube, cnbc



Semoga semakin dekat dan semakin kenal dengan bitcoin yang sekarang harga nya uda meroket menjadi RP 89 juta  ;D


Penjelasannya sangat menarik dan bahkan sangat diterima oleh akal. Dari penjelasan diatas dapat saya simpulkan bahwa bitcoin dengan sistem cryptocurrenci menjamin keamanan dalam bertransaksi tanpa dikendalikan oleh pihak ketiga, sebuah sistem yang sangat menarik perhatian dunia dan menaruh kepercayaan terhadap sistem blochain itu sendiri. Dengan kata lain, bitcoin sebuah sistem tanpa pengendalian, hanya trust yang dibangun didalam sistem itu sendiri. Jadi daribpenjelasan diatas saya menjadi lebih tertarik lagi menggeluti dunia bitcoin.
Terimaksih.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Pasooe on February 14, 2018, 08:39:34 AM
BITCOIN

Cina melarang bitcoin, melarang ICO, melarang exchanger
Korea Selatan melarang bitcoin, Indonesia melarang bitcoin (note: yg dilarang adalah penggunaan bitcoin sbg alat transaksi di dalam Penyelenggara Jasa Sistem Pembayaran), Bank Central Brazil melarang bitcoin .... dll, dst.

Begitulah berita berita yang beredar di media mainstream, tahukah kalian bahwa Bitcoin dinyatakan Fraud, Fad, Bubble, Crazy, Worthless, Illegal, pembiayaan teroris, pembiayaan kriminal, bitcoin itu MATI, GAGAL, dead dll, ternyata bitcoin sudah sejak lama dinyatakan demikian. Kalian bisa mengikuti sejarah perjalanan bitcoin dinyatakan gagal dan mati disini : https://99bitcoins.com/bitcoinobituaries/

Sebelum jump to conclusion, mari kita bahas mengenai apa sih bitcoin?

Kita mulai dari Sejarah Bitcoin (jasmerah, jangan melupakan sejarah ;p).

Tahun 2008 adalah puncak krisis keuangan dunia, kalian tentu ingat dunia finansial heboh dengan banyaknya kasus bank dan lembaga keuangan lainya FRAUD dan BANGKRUT, betapa lembaga keuangan besar yang kita yakini bermartabat terpercaya berbisnis dengan etika dan kontrol ketat, jebule .... (bagi yang suka film bisa tonton film2 ini : Big Short, Too Big to Fail, Inside Job, Capitalism a Love Story, Wall Street 1&2, film2 tersebut menggambarkan peristiwa krisis keuangan dunia).

Pada tanggal 3 oktober 2008, seseorang atau sekelompok orang dgn pseudoname Satoshi Nakamoto (sampai dgn sekarang kita belum tau siapa sebenarnya dia) disebuah mailing list cypherpunk mengatakan bahwa dia menemukan cara mengatasi problem di computer science, menerbitkan white paper tentang bitcoin dan mengimplementasikan di software. Kemudian dia mengundang orang untuk running software tersebut, bisa di laptop, bisa di desk top yang terhubung dengan internet. Jika kita menjalankan program ini dan terhubung dg internet maka akan mencari orang lain (komputer lain) yang menjalankan program ini secara random, menciptakan network yang saling terhubung disebut Peer to Peer Network. Peserta network ini Equal, tidak ada special computer, komputer ini saling "berbicara" satu dengan yg lain. Network ini digunakan untuk bertukar (exchange) dan menyebarluaskan transaksi, transaksi tersebut bersifat digital dan encoded dan berisi tentang transfer of value dan validasi. TIDAK ADA YANG MENGONTROL sistem ini (Poin ini sangat penting untuk dipahami sehingga perlu saya gunakan huruf besar). Jaringan Network ini running pada January 2009.

Sebuah sistem yang berjalan secara independen dari authority, dari institusi, sebuah sistem yang membangun kepercayaan trust sebagai hasil dari kolaborasi, komunikasi dan komputasi melalui cryptography tercipta. Sistem ini membolehkan orang transfer value, mengirimkan uang.
Uang ini disebut Bitcoin

Didalam bentuknya sebagai uang, bitcoin itu maya, tidak ada bentuk fisiknya, hanya uang digital, Bitcoin tidak dicatatkan di dalam database perusahaan atau pemerintah, bukan uang digital yang mewakili hutang kepada bank sentral atau pemerintah, bukan uang berbentuk digital yang dikeluarkan oleh negara berdaulat, atau raja, atau bank sentral. Bitcoin ini merupakan hasil komputasi yang kompleks, dicatatkan secara serentak di setiap komputer yang berpatisipasi di jaringan network bitcoin dan divalidasi secara independen oleh komputer yang berpatisipasi dalam jaringan network bitcoin. Tidak bisa di palsukan, tidak bisa diduplikasikan, tidak bisa di sensor, tidak bisa disita atau dibekukan. Bisa ditransfer ke seluruh dunia, Nilainya tidak bisa di kontrol, penerbitannya tidak bisa dikontrol, kepemilikannya tidak bisa di kontrol. Tidak perlu ijin siapapun.

Ketika kita bertransaksi bitcoin, kita tidak memerlukan ID, tidak memerlukan alamat rumah, DOB, age, sex, gender, agama, nationality, spouse name, nomer telp, saudara yg bisa dihub dan tetek bengek lainya, cukup alamat wallet, kirim dan terima bitcoin semudah kirim email.

Dalam sejarahnya ketika bertransaksi dengan uang atau apapun yang bernilai, orang dan dunia bisnis mengandalkan pihak ketiga (misalnya pemerintah atau bank) untuk menjaga kepercayaan dan kepastian. Pihak ketiga ini menjalankan tugasnya menjaga trust dan kepastian dengan cara misalnya menyimpan record transaksi, mengauthentifikasi, memvalidasi. Kebutuhan pihak ketiga ini sangat perlu terutama transaksi digital, aset digital semisal saham, uang, intelectual property sangat mudah diproduksi (diduplikat) dikenal sebagai 'double spending problem' (tindakan menggunakan unit nilai lebih dari sekali). Bitcoin dengan tehnologinya blockchain menggantikan peran pihak ketiga tersebut diatas. Bitcoin merubah kepercayaan terhadap pihak ketiga digantikan kepercayaan terhadap network.

Sifat bitcoin yang decentralized, world wide, independen, instant, anti counterfeid, tidak ada perusahaan/negara/bank sentral yang menciptakan, menciptakan masa depan yang sangat menarik dengan kemungkinan kemungkinannya dan (mungkin) sangat mencemaskan bagi sebagian pihak. Menarik ketika beberapa waktu lalu Presiden Obama (ktk masih jadi presiden) berkomentar mengenai "have swiss bank account in a pocket and state cannot do anything" (*note: Obama berbicara dalam konteks security ketika ada masalah dalam enkripsi iphone yg tidak bisa dibuka, bitcoin punya karakteristik seperti yg dia bilang), tersirat kebingungan negara menghadapi disruption in financial industry ini. Beberapa negara sudah mengadopsi atau bahkan sudah melegalkan penggunaan bitcoin sebagai mata uang, Jepang dan beberapa negara di eropa bersahabat dengan bitcoin, Pada saat ini penggunaan bitcoin sebagai currency semakin lama semakin besar, setelah phase perkenalan sekarang mulai phase adoption. Kembali ke atas, jadi silahkan nilai sendiri apakah bitcoin gagal atau justru awal dari disruption in financial industry.

Link :
Legalitas bitcoin
https://en.wikipedia.org/wiki/Legality_of_bitcoin_by_country_or_territory

Source : crypthor, presentasi Antonopoulos, youtube, cnbc



Semoga semakin dekat dan semakin kenal dengan bitcoin yang sekarang harga nya uda meroket menjadi RP 89 juta  ;D

penjelasan yang membuat orang ingin terjun langsung berimvestasi di bitcoin,yang dulunya engan orang berimvestasi dibitcoin dikarnakan banyaksa imvormasi negatif mngenai bitcoin,setelah agan menjelaskan bagaimana seluk beluk bitcoin saya rasa banyak orang yang tau apa itu bitcoin.

Menurut saya dengan ada penjelasan nya maka orang orang sudah tau seluk-beluk ataupun sejarah bitcoin,karna dulunya orang takut berinvestasi dengan bitcoin ini,di karenakan banyak sekali isu isu negatif terhadap bitcoin ini.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: endogan on February 14, 2018, 02:50:20 PM
Kita semua memang perlu untuk mengetahui sejarah tentang bitcoin. Mengenal bitcoin dengan baik juga bisa memberikan keuntungan bagi usaha kita. Sejarah bitcoin ini bisa disebut gila mulai dari nilainya yang rendah sehingga dulu dibagi-bagi sampai kemarin yang nilainya sangat tinggi.... ;) ;) ;)
Iya gan, memang kita harus tahu dulu sejarah bitcoin apalagi untuk yang baru bergabung di dunia crypto sangat penting untuk mengetahui nya, karena itu akan membatu untuk kedepan nya dari segi pengetahuan.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: bengsabeng on February 14, 2018, 03:27:46 PM
postingan agan ini akan sangat berguna bagi orang orang yang masih salah pemikiran terkait larangan bitcoin di Indonesia. banyak orang yang mengatakan bahwa bitcoin di Indonesia dilarang dan akan segera ditutup. saya sih hanya bisa tertawa aja gan  ;D


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: akar87 on February 15, 2018, 06:45:31 AM
Kita semua memang perlu untuk mengetahui sejarah tentang bitcoin. Mengenal bitcoin dengan baik juga bisa memberikan keuntungan bagi usaha kita. Sejarah bitcoin ini bisa disebut gila mulai dari nilainya yang rendah sehingga dulu dibagi-bagi sampai kemarin yang nilainya sangat tinggi.... ;) ;) ;)

Berkenalan dengan bitcoin lebih dekat menurut saya,bitcoin ini sangatlah bagus bagi kita untuk mendapatkan penghasilan dan bisa membantu kaum yang kurang mampu,bitcoin ini harganya sang tinggi tidak sebanding dengan harga barang yang lain dan bitcoin ini akan bisa lapangan pekerjaan kita.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Blang Krueng on February 15, 2018, 06:57:57 AM
penjelasan yang sangat detil,bagi yang masih ragu dengan dunia bitcoin ini merupakan konsep utama yang harus anda ketahui,bagaimana sejarah lahirnya bitcoin,jika anda fahami betul2 mungkin nanti akan menjadi jembatan kesuksesan anda dimasa depan.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: kamar00 on February 15, 2018, 07:00:28 AM
Kita semua memang perlu untuk mengetahui sejarah tentang bitcoin. Mengenal bitcoin dengan baik juga bisa memberikan keuntungan bagi usaha kita. Sejarah bitcoin ini bisa disebut gila mulai dari nilainya yang rendah sehingga dulu dibagi-bagi sampai kemarin yang nilainya sangat tinggi.... ;) ;) ;)

Betul sekali gan, dengan sejarah BTC yang diuraikan diatas kita juga bisa menganalisis bagaimana perkembangan BTC untuk masa depan. Yang saya heran, peran BTC ini tidak jauh beda dengan mata uang digital yang diciptakan oleh bank2 pada umumnya melalui ATM, E-Banking dll yaitu untuk mempermudah transaksi. Namun kenapa sekarang BTC seolah-olah ini adalah hal baru yang perlu diwaspadai ditandai dengan berbagai larangan2?


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: memed97 on February 15, 2018, 03:31:34 PM
Mungkin masih banyak member bitcoin yang belum tau asal usul dari mana terciptanya bitcoin sampai sekarang ini bahkan jutaan orang yang sudah bermain di dalam nya dengan penjelasan dari topik ini mungkin dapat membantu informasi sedikit,bitcoin sudah tumbuh sangat pesat sampai sekarang ini dari tahun 2008 sampai sekarang bitcoin semakin maju dan harga nya dari tahun ke tahun selalu mengalami kenaikan


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: alonelyorange on February 15, 2018, 03:48:24 PM
Bagi pemula yang masih baru dalam hal bitcoin sebaiknya membaca artikel dan topik ini secara berulang kali, karena hal ini bisa memberikan sedikit dan banyaknya motivasi buat kita agar bisa menjadi seorang yang benar – benar mengerti tentang kinerja dan sistem dari bitcoin, dalam topik ini juga dibahas tentang asal – usul bitcoin, dan hal yang paling penting dalam pembahasan topik dan tread ini yaitu tentang sistem di mana kita tidak boleh panik ketika harga bitcoin turun atau naik,


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Wiwendefak on February 15, 2018, 03:48:49 PM
BITCOIN

Cina melarang bitcoin, melarang ICO, melarang exchanger
Korea Selatan melarang bitcoin, Indonesia melarang bitcoin (note: yg dilarang adalah penggunaan bitcoin sbg alat transaksi di dalam Penyelenggara Jasa Sistem Pembayaran), Bank Central Brazil melarang bitcoin .... dll, dst.

Begitulah berita berita yang beredar di media mainstream, tahukah kalian bahwa Bitcoin dinyatakan Fraud, Fad, Bubble, Crazy, Worthless, Illegal, pembiayaan teroris, pembiayaan kriminal, bitcoin itu MATI, GAGAL, dead dll, ternyata bitcoin sudah sejak lama dinyatakan demikian. Kalian bisa mengikuti sejarah perjalanan bitcoin dinyatakan gagal dan mati disini : https://99bitcoins.com/bitcoinobituaries/

Sebelum jump to conclusion, mari kita bahas mengenai apa sih bitcoin?

Kita mulai dari Sejarah Bitcoin (jasmerah, jangan melupakan sejarah ;p).

Tahun 2008 adalah puncak krisis keuangan dunia, kalian tentu ingat dunia finansial heboh dengan banyaknya kasus bank dan lembaga keuangan lainya FRAUD dan BANGKRUT, betapa lembaga keuangan besar yang kita yakini bermartabat terpercaya berbisnis dengan etika dan kontrol ketat, jebule .... (bagi yang suka film bisa tonton film2 ini : Big Short, Too Big to Fail, Inside Job, Capitalism a Love Story, Wall Street 1&2, film2 tersebut menggambarkan peristiwa krisis keuangan dunia).

Pada tanggal 3 oktober 2008, seseorang atau sekelompok orang dgn pseudoname Satoshi Nakamoto (sampai dgn sekarang kita belum tau siapa sebenarnya dia) disebuah mailing list cypherpunk mengatakan bahwa dia menemukan cara mengatasi problem di computer science, menerbitkan white paper tentang bitcoin dan mengimplementasikan di software. Kemudian dia mengundang orang untuk running software tersebut, bisa di laptop, bisa di desk top yang terhubung dengan internet. Jika kita menjalankan program ini dan terhubung dg internet maka akan mencari orang lain (komputer lain) yang menjalankan program ini secara random, menciptakan network yang saling terhubung disebut Peer to Peer Network. Peserta network ini Equal, tidak ada special computer, komputer ini saling "berbicara" satu dengan yg lain. Network ini digunakan untuk bertukar (exchange) dan menyebarluaskan transaksi, transaksi tersebut bersifat digital dan encoded dan berisi tentang transfer of value dan validasi. TIDAK ADA YANG MENGONTROL sistem ini (Poin ini sangat penting untuk dipahami sehingga perlu saya gunakan huruf besar). Jaringan Network ini running pada January 2009.

Sebuah sistem yang berjalan secara independen dari authority, dari institusi, sebuah sistem yang membangun kepercayaan trust sebagai hasil dari kolaborasi, komunikasi dan komputasi melalui cryptography tercipta. Sistem ini membolehkan orang transfer value, mengirimkan uang.
Uang ini disebut Bitcoin

Didalam bentuknya sebagai uang, bitcoin itu maya, tidak ada bentuk fisiknya, hanya uang digital, Bitcoin tidak dicatatkan di dalam database perusahaan atau pemerintah, bukan uang digital yang mewakili hutang kepada bank sentral atau pemerintah, bukan uang berbentuk digital yang dikeluarkan oleh negara berdaulat, atau raja, atau bank sentral. Bitcoin ini merupakan hasil komputasi yang kompleks, dicatatkan secara serentak di setiap komputer yang berpatisipasi di jaringan network bitcoin dan divalidasi secara independen oleh komputer yang berpatisipasi dalam jaringan network bitcoin. Tidak bisa di palsukan, tidak bisa diduplikasikan, tidak bisa di sensor, tidak bisa disita atau dibekukan. Bisa ditransfer ke seluruh dunia, Nilainya tidak bisa di kontrol, penerbitannya tidak bisa dikontrol, kepemilikannya tidak bisa di kontrol. Tidak perlu ijin siapapun.

Ketika kita bertransaksi bitcoin, kita tidak memerlukan ID, tidak memerlukan alamat rumah, DOB, age, sex, gender, agama, nationality, spouse name, nomer telp, saudara yg bisa dihub dan tetek bengek lainya, cukup alamat wallet, kirim dan terima bitcoin semudah kirim email.

Dalam sejarahnya ketika bertransaksi dengan uang atau apapun yang bernilai, orang dan dunia bisnis mengandalkan pihak ketiga (misalnya pemerintah atau bank) untuk menjaga kepercayaan dan kepastian. Pihak ketiga ini menjalankan tugasnya menjaga trust dan kepastian dengan cara misalnya menyimpan record transaksi, mengauthentifikasi, memvalidasi. Kebutuhan pihak ketiga ini sangat perlu terutama transaksi digital, aset digital semisal saham, uang, intelectual property sangat mudah diproduksi (diduplikat) dikenal sebagai 'double spending problem' (tindakan menggunakan unit nilai lebih dari sekali). Bitcoin dengan tehnologinya blockchain menggantikan peran pihak ketiga tersebut diatas. Bitcoin merubah kepercayaan terhadap pihak ketiga digantikan kepercayaan terhadap network.

Sifat bitcoin yang decentralized, world wide, independen, instant, anti counterfeid, tidak ada perusahaan/negara/bank sentral yang menciptakan, menciptakan masa depan yang sangat menarik dengan kemungkinan kemungkinannya dan (mungkin) sangat mencemaskan bagi sebagian pihak. Menarik ketika beberapa waktu lalu Presiden Obama (ktk masih jadi presiden) berkomentar mengenai "have swiss bank account in a pocket and state cannot do anything" (*note: Obama berbicara dalam konteks security ketika ada masalah dalam enkripsi iphone yg tidak bisa dibuka, bitcoin punya karakteristik seperti yg dia bilang), tersirat kebingungan negara menghadapi disruption in financial industry ini. Beberapa negara sudah mengadopsi atau bahkan sudah melegalkan penggunaan bitcoin sebagai mata uang, Jepang dan beberapa negara di eropa bersahabat dengan bitcoin, Pada saat ini penggunaan bitcoin sebagai currency semakin lama semakin besar, setelah phase perkenalan sekarang mulai phase adoption. Kembali ke atas, jadi silahkan nilai sendiri apakah bitcoin gagal atau justru awal dari disruption in financial industry.

Link :
Legalitas bitcoin
https://en.wikipedia.org/wiki/Legality_of_bitcoin_by_country_or_territory

Source : crypthor, presentasi Antonopoulos, youtube, cnbc



Semoga semakin dekat dan semakin kenal dengan bitcoin yang sekarang harga nya uda meroket menjadi RP 89 juta  ;D
Artikel yg menarik gan. Saya cuma mau menambahkan sedikit aja gan bawah bitcoin itu menurut saya bukan harta karun terpendam tetapi memiliki nilai. Bitcoin bukan jalan pintas untuk menjadikan seseorang menjadi kaya raya karena gak ada didunia ini yg bersifat instan pasti ada perjuangan yg harus dilalui.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: roronoa zoro on February 15, 2018, 03:55:06 PM
BTC adalah awal kunci sebuah kesuksesan yang dimana kita dituntut lebih dekat dan memahami dalam mengenal mata uang crypto tersebut.Seiring perkembangan zaman yang begitu pesat jadikan BTC itu sebuah teman sejatimu dan belahan jiwamu untuk menuju keberhasilan di masa depanmu yang akan datang.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Azhari876 on February 15, 2018, 04:26:50 PM
Semakin mengenal semakin jatuh cinta sama bitcoin ;D.Bitcoin memang bisa diacungi jempol dari mulai awal dia muncul sudah bisa merubah perekonomian.sampai sekarang pun seperti itu..bitcoin multi guna bisa untuk menyimpan uang dan juga menghasilkan uang.

salah satu kelenihan bitcoin adalah praktis,mudah di simpan mudah deposit dan widrow serta mudah diterima sebagai money crypto, ane rasa juga begitu lo gan, dampak positif dari bitcoin itu dapat meningkatkan perekonomian masyarakat lo gan, terutama mareka yang ekonomi kecil dan menengah.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Ghalaban on February 15, 2018, 04:30:00 PM
Berkenalan dengan bitcoin lebih dekat menurut saya dengan topik ini yang sangat bagus,akan bisa memberi lebih banyak wawasan kepada bitcoiner,semoga bisa mengenal bitcoin yang lebih mendalam, karena bitcoin sangat banyak ilmu tentang keuangan dan tegnologi jadi kita harus mendukung bitcoin supaya lebih akan maju kedepan dan berkembang di negara kita Indonesia.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: zbaharudin on February 15, 2018, 05:17:55 PM
BITCOIN

Cina melarang bitcoin, melarang ICO, melarang exchanger
Korea Selatan melarang bitcoin, Indonesia melarang bitcoin (note: yg dilarang adalah penggunaan bitcoin sbg alat transaksi di dalam Penyelenggara Jasa Sistem Pembayaran), Bank Central Brazil melarang bitcoin .... dll, dst.

Begitulah berita berita yang beredar di media mainstream, tahukah kalian bahwa Bitcoin dinyatakan Fraud, Fad, Bubble, Crazy, Worthless, Illegal, pembiayaan teroris, pembiayaan kriminal, bitcoin itu MATI, GAGAL, dead dll, ternyata bitcoin sudah sejak lama dinyatakan demikian. Kalian bisa mengikuti sejarah perjalanan bitcoin dinyatakan gagal dan mati disini : https://99bitcoins.com/bitcoinobituaries/

Sebelum jump to conclusion, mari kita bahas mengenai apa sih bitcoin?

Kita mulai dari Sejarah Bitcoin (jasmerah, jangan melupakan sejarah ;p).

Tahun 2008 adalah puncak krisis keuangan dunia, kalian tentu ingat dunia finansial heboh dengan banyaknya kasus bank dan lembaga keuangan lainya FRAUD dan BANGKRUT, betapa lembaga keuangan besar yang kita yakini bermartabat terpercaya berbisnis dengan etika dan kontrol ketat, jebule .... (bagi yang suka film bisa tonton film2 ini : Big Short, Too Big to Fail, Inside Job, Capitalism a Love Story, Wall Street 1&2, film2 tersebut menggambarkan peristiwa krisis keuangan dunia).

Pada tanggal 3 oktober 2008, seseorang atau sekelompok orang dgn pseudoname Satoshi Nakamoto (sampai dgn sekarang kita belum tau siapa sebenarnya dia) disebuah mailing list cypherpunk mengatakan bahwa dia menemukan cara mengatasi problem di computer science, menerbitkan white paper tentang bitcoin dan mengimplementasikan di software. Kemudian dia mengundang orang untuk running software tersebut, bisa di laptop, bisa di desk top yang terhubung dengan internet. Jika kita menjalankan program ini dan terhubung dg internet maka akan mencari orang lain (komputer lain) yang menjalankan program ini secara random, menciptakan network yang saling terhubung disebut Peer to Peer Network. Peserta network ini Equal, tidak ada special computer, komputer ini saling "berbicara" satu dengan yg lain. Network ini digunakan untuk bertukar (exchange) dan menyebarluaskan transaksi, transaksi tersebut bersifat digital dan encoded dan berisi tentang transfer of value dan validasi. TIDAK ADA YANG MENGONTROL sistem ini (Poin ini sangat penting untuk dipahami sehingga perlu saya gunakan huruf besar). Jaringan Network ini running pada January 2009.

Sebuah sistem yang berjalan secara independen dari authority, dari institusi, sebuah sistem yang membangun kepercayaan trust sebagai hasil dari kolaborasi, komunikasi dan komputasi melalui cryptography tercipta. Sistem ini membolehkan orang transfer value, mengirimkan uang.
Uang ini disebut Bitcoin

Didalam bentuknya sebagai uang, bitcoin itu maya, tidak ada bentuk fisiknya, hanya uang digital, Bitcoin tidak dicatatkan di dalam database perusahaan atau pemerintah, bukan uang digital yang mewakili hutang kepada bank sentral atau pemerintah, bukan uang berbentuk digital yang dikeluarkan oleh negara berdaulat, atau raja, atau bank sentral. Bitcoin ini merupakan hasil komputasi yang kompleks, dicatatkan secara serentak di setiap komputer yang berpatisipasi di jaringan network bitcoin dan divalidasi secara independen oleh komputer yang berpatisipasi dalam jaringan network bitcoin. Tidak bisa di palsukan, tidak bisa diduplikasikan, tidak bisa di sensor, tidak bisa disita atau dibekukan. Bisa ditransfer ke seluruh dunia, Nilainya tidak bisa di kontrol, penerbitannya tidak bisa dikontrol, kepemilikannya tidak bisa di kontrol. Tidak perlu ijin siapapun.

Ketika kita bertransaksi bitcoin, kita tidak memerlukan ID, tidak memerlukan alamat rumah, DOB, age, sex, gender, agama, nationality, spouse name, nomer telp, saudara yg bisa dihub dan tetek bengek lainya, cukup alamat wallet, kirim dan terima bitcoin semudah kirim email.

Dalam sejarahnya ketika bertransaksi dengan uang atau apapun yang bernilai, orang dan dunia bisnis mengandalkan pihak ketiga (misalnya pemerintah atau bank) untuk menjaga kepercayaan dan kepastian. Pihak ketiga ini menjalankan tugasnya menjaga trust dan kepastian dengan cara misalnya menyimpan record transaksi, mengauthentifikasi, memvalidasi. Kebutuhan pihak ketiga ini sangat perlu terutama transaksi digital, aset digital semisal saham, uang, intelectual property sangat mudah diproduksi (diduplikat) dikenal sebagai 'double spending problem' (tindakan menggunakan unit nilai lebih dari sekali). Bitcoin dengan tehnologinya blockchain menggantikan peran pihak ketiga tersebut diatas. Bitcoin merubah kepercayaan terhadap pihak ketiga digantikan kepercayaan terhadap network.

Sifat bitcoin yang decentralized, world wide, independen, instant, anti counterfeid, tidak ada perusahaan/negara/bank sentral yang menciptakan, menciptakan masa depan yang sangat menarik dengan kemungkinan kemungkinannya dan (mungkin) sangat mencemaskan bagi sebagian pihak. Menarik ketika beberapa waktu lalu Presiden Obama (ktk masih jadi presiden) berkomentar mengenai "have swiss bank account in a pocket and state cannot do anything" (*note: Obama berbicara dalam konteks security ketika ada masalah dalam enkripsi iphone yg tidak bisa dibuka, bitcoin punya karakteristik seperti yg dia bilang), tersirat kebingungan negara menghadapi disruption in financial industry ini. Beberapa negara sudah mengadopsi atau bahkan sudah melegalkan penggunaan bitcoin sebagai mata uang, Jepang dan beberapa negara di eropa bersahabat dengan bitcoin, Pada saat ini penggunaan bitcoin sebagai currency semakin lama semakin besar, setelah phase perkenalan sekarang mulai phase adoption. Kembali ke atas, jadi silahkan nilai sendiri apakah bitcoin gagal atau justru awal dari disruption in financial industry.

Link :
Legalitas bitcoin
https://en.wikipedia.org/wiki/Legality_of_bitcoin_by_country_or_territory

Source : crypthor, presentasi Antonopoulos, youtube, cnbc



Semoga semakin dekat dan semakin kenal dengan bitcoin yang sekarang harga nya uda meroket menjadi RP 89 juta  ;D

Terkomplek tulisan nya, menjadi referensi baru dan tentunya sebagai wawasan dalam menjelaskan kepeda kawan-kawan ane yang lain agar tidak berfikir pasif yang namanya BITCOIN,. tq


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: akar87 on February 15, 2018, 05:26:23 PM
Berkenalan dengan bitcoin lebih dekat menurut saya
memang kita harus lebih tau tentang sejarah bitcoin jika ada untuk yang baru bergabung dengan dunia crypto maka sangat lah penting untuk mengetahui nya, karena akan sangat membantu untuk kedepan dari segi ilmu pengetahuan gan.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: salam76 on February 15, 2018, 05:35:50 PM
Sebagai bitcoiner memang seharusnya kita berkenalan dengan bitcoin agar lebih dekat. Di dunia crypto sekarang Ini bitcoin telah banyak membuat perubahan pada dunia ini dan meningkatkan perekonomian masyarakat dunia dan juga sudah banyak membantu kebutuhan ekonomi masyarakat. Kita juga harus kenal lebih dekat dengan bitcoin, agar kita tau manfaat dan keuntungan dari bitcoin.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: ribowo76 on February 15, 2018, 06:01:15 PM
Dari pertama saya kenal bitcoin sampai sekarang, saya tidak pernah punya pandangan bahwa bitcoin akan gagal, bubble dan sebagainya. Saya percaya bahwa bitcoin dan teknologi yang melatar belakangi ( blockchain ) adalah bagian dari perkembangan teknologi  :)


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: leeyunseong91 on February 15, 2018, 06:43:55 PM
BITCOIN

Cina melarang bitcoin, melarang ICO, melarang exchanger
Korea Selatan melarang bitcoin, Indonesia melarang bitcoin (note: yg dilarang adalah penggunaan bitcoin sbg alat transaksi di dalam Penyelenggara Jasa Sistem Pembayaran), Bank Central Brazil melarang bitcoin .... dll, dst.

Begitulah berita berita yang beredar di media mainstream, tahukah kalian bahwa Bitcoin dinyatakan Fraud, Fad, Bubble, Crazy, Worthless, Illegal, pembiayaan teroris, pembiayaan kriminal, bitcoin itu MATI, GAGAL, dead dll, ternyata bitcoin sudah sejak lama dinyatakan demikian. Kalian bisa mengikuti sejarah perjalanan bitcoin dinyatakan gagal dan mati disini : https://99bitcoins.com/bitcoinobituaries/

Sebelum jump to conclusion, mari kita bahas mengenai apa sih bitcoin?

Kita mulai dari Sejarah Bitcoin (jasmerah, jangan melupakan sejarah ;p).

Tahun 2008 adalah puncak krisis keuangan dunia, kalian tentu ingat dunia finansial heboh dengan banyaknya kasus bank dan lembaga keuangan lainya FRAUD dan BANGKRUT, betapa lembaga keuangan besar yang kita yakini bermartabat terpercaya berbisnis dengan etika dan kontrol ketat, jebule .... (bagi yang suka film bisa tonton film2 ini : Big Short, Too Big to Fail, Inside Job, Capitalism a Love Story, Wall Street 1&2, film2 tersebut menggambarkan peristiwa krisis keuangan dunia).

Pada tanggal 3 oktober 2008, seseorang atau sekelompok orang dgn pseudoname Satoshi Nakamoto (sampai dgn sekarang kita belum tau siapa sebenarnya dia) disebuah mailing list cypherpunk mengatakan bahwa dia menemukan cara mengatasi problem di computer science, menerbitkan white paper tentang bitcoin dan mengimplementasikan di software. Kemudian dia mengundang orang untuk running software tersebut, bisa di laptop, bisa di desk top yang terhubung dengan internet. Jika kita menjalankan program ini dan terhubung dg internet maka akan mencari orang lain (komputer lain) yang menjalankan program ini secara random, menciptakan network yang saling terhubung disebut Peer to Peer Network. Peserta network ini Equal, tidak ada special computer, komputer ini saling "berbicara" satu dengan yg lain. Network ini digunakan untuk bertukar (exchange) dan menyebarluaskan transaksi, transaksi tersebut bersifat digital dan encoded dan berisi tentang transfer of value dan validasi. TIDAK ADA YANG MENGONTROL sistem ini (Poin ini sangat penting untuk dipahami sehingga perlu saya gunakan huruf besar). Jaringan Network ini running pada January 2009.

Sebuah sistem yang berjalan secara independen dari authority, dari institusi, sebuah sistem yang membangun kepercayaan trust sebagai hasil dari kolaborasi, komunikasi dan komputasi melalui cryptography tercipta. Sistem ini membolehkan orang transfer value, mengirimkan uang.
Uang ini disebut Bitcoin

Didalam bentuknya sebagai uang, bitcoin itu maya, tidak ada bentuk fisiknya, hanya uang digital, Bitcoin tidak dicatatkan di dalam database perusahaan atau pemerintah, bukan uang digital yang mewakili hutang kepada bank sentral atau pemerintah, bukan uang berbentuk digital yang dikeluarkan oleh negara berdaulat, atau raja, atau bank sentral. Bitcoin ini merupakan hasil komputasi yang kompleks, dicatatkan secara serentak di setiap komputer yang berpatisipasi di jaringan network bitcoin dan divalidasi secara independen oleh komputer yang berpatisipasi dalam jaringan network bitcoin. Tidak bisa di palsukan, tidak bisa diduplikasikan, tidak bisa di sensor, tidak bisa disita atau dibekukan. Bisa ditransfer ke seluruh dunia, Nilainya tidak bisa di kontrol, penerbitannya tidak bisa dikontrol, kepemilikannya tidak bisa di kontrol. Tidak perlu ijin siapapun.

Ketika kita bertransaksi bitcoin, kita tidak memerlukan ID, tidak memerlukan alamat rumah, DOB, age, sex, gender, agama, nationality, spouse name, nomer telp, saudara yg bisa dihub dan tetek bengek lainya, cukup alamat wallet, kirim dan terima bitcoin semudah kirim email.

Dalam sejarahnya ketika bertransaksi dengan uang atau apapun yang bernilai, orang dan dunia bisnis mengandalkan pihak ketiga (misalnya pemerintah atau bank) untuk menjaga kepercayaan dan kepastian. Pihak ketiga ini menjalankan tugasnya menjaga trust dan kepastian dengan cara misalnya menyimpan record transaksi, mengauthentifikasi, memvalidasi. Kebutuhan pihak ketiga ini sangat perlu terutama transaksi digital, aset digital semisal saham, uang, intelectual property sangat mudah diproduksi (diduplikat) dikenal sebagai 'double spending problem' (tindakan menggunakan unit nilai lebih dari sekali). Bitcoin dengan tehnologinya blockchain menggantikan peran pihak ketiga tersebut diatas. Bitcoin merubah kepercayaan terhadap pihak ketiga digantikan kepercayaan terhadap network.

Sifat bitcoin yang decentralized, world wide, independen, instant, anti counterfeid, tidak ada perusahaan/negara/bank sentral yang menciptakan, menciptakan masa depan yang sangat menarik dengan kemungkinan kemungkinannya dan (mungkin) sangat mencemaskan bagi sebagian pihak. Menarik ketika beberapa waktu lalu Presiden Obama (ktk masih jadi presiden) berkomentar mengenai "have swiss bank account in a pocket and state cannot do anything" (*note: Obama berbicara dalam konteks security ketika ada masalah dalam enkripsi iphone yg tidak bisa dibuka, bitcoin punya karakteristik seperti yg dia bilang), tersirat kebingungan negara menghadapi disruption in financial industry ini. Beberapa negara sudah mengadopsi atau bahkan sudah melegalkan penggunaan bitcoin sebagai mata uang, Jepang dan beberapa negara di eropa bersahabat dengan bitcoin, Pada saat ini penggunaan bitcoin sebagai currency semakin lama semakin besar, setelah phase perkenalan sekarang mulai phase adoption. Kembali ke atas, jadi silahkan nilai sendiri apakah bitcoin gagal atau justru awal dari disruption in financial industry.

Link :
Legalitas bitcoin
https://en.wikipedia.org/wiki/Legality_of_bitcoin_by_country_or_territory

Source : crypthor, presentasi Antonopoulos, youtube, cnbc



Semoga semakin dekat dan semakin kenal dengan bitcoin yang sekarang harga nya uda meroket menjadi RP 89 juta  ;D
Topik yang sangat menarik sekali untuk di simak. Memang kalo kita membicarakan Bitcoin atau cryptocurrency tidak ada bosanya. ditambah lagi banyak sekali atrikel-artikel sangat menarik yang membahas tentang apa itu Bitcoin, cryptocurrency,Blockchain dan masih banyak lagi. Salah satunya seperti artikel milik Masta Balanghai yang dapat membuat kita tertarik sehingga ingin lebih mengetahui dan mengenal Bitcoin lebih jauh lagi. Terimakasih atas artikel dan informasinya.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: sigit wibowo on February 15, 2018, 09:44:45 PM
Artikel menarik, sebelum belajar lebih jauh tentang bitcoin sebaiknya mengenal terlebih dahulu sejarah awal mula tercuptanya bitcoin tersebut. ;)


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Mie Gomak on February 17, 2018, 09:14:37 AM
Akrab dengan dunia cryptocurrency dan aset digital, nama bitcoin di indonesia tentu sudah akrabnya ditelinga dengan market lain seperti tokopedia dan buka lapak.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: dazvert on February 17, 2018, 09:31:33 AM
Sebagai bitcoiner memang seharusnya kita berkenalan dengan bitcoin agar lebih dekat. Di dunia crypto sekarang Ini bitcoin telah banyak membuat perubahan pada dunia ini dan meningkatkan perekonomian masyarakat dunia dan juga sudah banyak membantu kebutuhan ekonomi masyarakat. Kita juga harus kenal lebih dekat dengan bitcoin, agar kita tau manfaat dan keuntungan dari bitcoin.
seluk beluk pada Bitcoin juga harus diketahui secara dekat dan detail agar kita bisa lebih memahaminya selain itu pengalaman-pengalaman terhadap Bitcoin terus dijadikan pelajaran agar terus setia bertahan


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: sameme on February 17, 2018, 09:44:07 AM
Wah ternyata dari tahun 2008 Bitcoin mulai running, artikel ini sangat menambah wawasan saya tentang bitcoin, terima kasih. Semoga saja suatu hari Indonesia mau melegalkan Bitcoin, supaya dapat membantu perekonomian masyarakatnya.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Nawaci17 on February 17, 2018, 10:38:28 AM
BITCOIN

Cina melarang bitcoin, melarang ICO, melarang exchanger
Korea Selatan melarang bitcoin, Indonesia melarang bitcoin (note: yg dilarang adalah penggunaan bitcoin sbg alat transaksi di dalam Penyelenggara Jasa Sistem Pembayaran), Bank Central Brazil melarang bitcoin .... dll, dst.

Begitulah berita berita yang beredar di media mainstream, tahukah kalian bahwa Bitcoin dinyatakan Fraud, Fad, Bubble, Crazy, Worthless, Illegal, pembiayaan teroris, pembiayaan kriminal, bitcoin itu MATI, GAGAL, dead dll, ternyata bitcoin sudah sejak lama dinyatakan demikian. Kalian bisa mengikuti sejarah perjalanan bitcoin dinyatakan gagal dan mati disini : https://99bitcoins.com/bitcoinobituaries/

Sebelum jump to conclusion, mari kita bahas mengenai apa sih bitcoin?

Kita mulai dari Sejarah Bitcoin (jasmerah, jangan melupakan sejarah ;p).

Tahun 2008 adalah puncak krisis keuangan dunia, kalian tentu ingat dunia finansial heboh dengan banyaknya kasus bank dan lembaga keuangan lainya FRAUD dan BANGKRUT, betapa lembaga keuangan besar yang kita yakini bermartabat terpercaya berbisnis dengan etika dan kontrol ketat, jebule .... (bagi yang suka film bisa tonton film2 ini : Big Short, Too Big to Fail, Inside Job, Capitalism a Love Story, Wall Street 1&2, film2 tersebut menggambarkan peristiwa krisis keuangan dunia).

Pada tanggal 3 oktober 2008, seseorang atau sekelompok orang dgn pseudoname Satoshi Nakamoto (sampai dgn sekarang kita belum tau siapa sebenarnya dia) disebuah mailing list cypherpunk mengatakan bahwa dia menemukan cara mengatasi problem di computer science, menerbitkan white paper tentang bitcoin dan mengimplementasikan di software. Kemudian dia mengundang orang untuk running software tersebut, bisa di laptop, bisa di desk top yang terhubung dengan internet. Jika kita menjalankan program ini dan terhubung dg internet maka akan mencari orang lain (komputer lain) yang menjalankan program ini secara random, menciptakan network yang saling terhubung disebut Peer to Peer Network. Peserta network ini Equal, tidak ada special computer, komputer ini saling "berbicara" satu dengan yg lain. Network ini digunakan untuk bertukar (exchange) dan menyebarluaskan transaksi, transaksi tersebut bersifat digital dan encoded dan berisi tentang transfer of value dan validasi. TIDAK ADA YANG MENGONTROL sistem ini (Poin ini sangat penting untuk dipahami sehingga perlu saya gunakan huruf besar). Jaringan Network ini running pada January 2009.

Sebuah sistem yang berjalan secara independen dari authority, dari institusi, sebuah sistem yang membangun kepercayaan trust sebagai hasil dari kolaborasi, komunikasi dan komputasi melalui cryptography tercipta. Sistem ini membolehkan orang transfer value, mengirimkan uang.
Uang ini disebut Bitcoin

Didalam bentuknya sebagai uang, bitcoin itu maya, tidak ada bentuk fisiknya, hanya uang digital, Bitcoin tidak dicatatkan di dalam database perusahaan atau pemerintah, bukan uang digital yang mewakili hutang kepada bank sentral atau pemerintah, bukan uang berbentuk digital yang dikeluarkan oleh negara berdaulat, atau raja, atau bank sentral. Bitcoin ini merupakan hasil komputasi yang kompleks, dicatatkan secara serentak di setiap komputer yang berpatisipasi di jaringan network bitcoin dan divalidasi secara independen oleh komputer yang berpatisipasi dalam jaringan network bitcoin. Tidak bisa di palsukan, tidak bisa diduplikasikan, tidak bisa di sensor, tidak bisa disita atau dibekukan. Bisa ditransfer ke seluruh dunia, Nilainya tidak bisa di kontrol, penerbitannya tidak bisa dikontrol, kepemilikannya tidak bisa di kontrol. Tidak perlu ijin siapapun.

Ketika kita bertransaksi bitcoin, kita tidak memerlukan ID, tidak memerlukan alamat rumah, DOB, age, sex, gender, agama, nationality, spouse name, nomer telp, saudara yg bisa dihub dan tetek bengek lainya, cukup alamat wallet, kirim dan terima bitcoin semudah kirim email.

Dalam sejarahnya ketika bertransaksi dengan uang atau apapun yang bernilai, orang dan dunia bisnis mengandalkan pihak ketiga (misalnya pemerintah atau bank) untuk menjaga kepercayaan dan kepastian. Pihak ketiga ini menjalankan tugasnya menjaga trust dan kepastian dengan cara misalnya menyimpan record transaksi, mengauthentifikasi, memvalidasi. Kebutuhan pihak ketiga ini sangat perlu terutama transaksi digital, aset digital semisal saham, uang, intelectual property sangat mudah diproduksi (diduplikat) dikenal sebagai 'double spending problem' (tindakan menggunakan unit nilai lebih dari sekali). Bitcoin dengan tehnologinya blockchain menggantikan peran pihak ketiga tersebut diatas. Bitcoin merubah kepercayaan terhadap pihak ketiga digantikan kepercayaan terhadap network.

Sifat bitcoin yang decentralized, world wide, independen, instant, anti counterfeid, tidak ada perusahaan/negara/bank sentral yang menciptakan, menciptakan masa depan yang sangat menarik dengan kemungkinan kemungkinannya dan (mungkin) sangat mencemaskan bagi sebagian pihak. Menarik ketika beberapa waktu lalu Presiden Obama (ktk masih jadi presiden) berkomentar mengenai "have swiss bank account in a pocket and state cannot do anything" (*note: Obama berbicara dalam konteks security ketika ada masalah dalam enkripsi iphone yg tidak bisa dibuka, bitcoin punya karakteristik seperti yg dia bilang), tersirat kebingungan negara menghadapi disruption in financial industry ini. Beberapa negara sudah mengadopsi atau bahkan sudah melegalkan penggunaan bitcoin sebagai mata uang, Jepang dan beberapa negara di eropa bersahabat dengan bitcoin, Pada saat ini penggunaan bitcoin sebagai currency semakin lama semakin besar, setelah phase perkenalan sekarang mulai phase adoption. Kembali ke atas, jadi silahkan nilai sendiri apakah bitcoin gagal atau justru awal dari disruption in financial industry.

Link :
Legalitas bitcoin
https://en.wikipedia.org/wiki/Legality_of_bitcoin_by_country_or_territory

Source : crypthor, presentasi Antonopoulos, youtube, cnbc



Semoga semakin dekat dan semakin kenal dengan bitcoin yang sekarang harga nya uda meroket menjadi RP 89 juta  ;D

Terimakasih untuk informasinya gan, sangat berguna bagi kita semua gan informasi yang seperti ini sangat bagus, mari kita kenal lebih dekat dengan Bitcoin, ajakan serti ini pasti semua orang tertarik karena saya rasa keingin tauan pada sesuatu itu banyak orang tertarik apa lagi pada yang menghasilkan uang.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Kancilijo on February 17, 2018, 10:44:48 AM
akhirnya yang ditunggu tunggu muncul juga, kalau sudah dijelaskan begini kan kelihatan manfaatnya untuk masyarakat. Jadi jangan memandang bitcoin sebagai judi, terutama temen temen saya yang masih awam menilai saya sebagai pemain judi. kalau ada penjelasan gini haus di share ke sosmed yang lain biar pada tau


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: muhammadbonar on February 17, 2018, 01:10:23 PM
Mestinya setelah membaca penjelasa seperti ini,pasti banyak orang termonivasi,  yang dulunya enggan bergabung dengan bitccoin,maka setelah membaca penjelasan seperti diatas banyak teman saya yang join dalm berimvestasi bitcoin


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Rhombuch on February 17, 2018, 01:20:35 PM
Ayo kita kenalan dengan bitcoin lebih dekat saya setuju, supaya saya lebih mendalami tentang investasi bitcoin ini, tentang apa itu bitcoin, bagaimana cara bergabung didalamnya dan keuntungan berinvestasi didalamnya.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: -asuna on February 17, 2018, 01:47:42 PM
BITCOIN

Cina melarang bitcoin, melarang ICO, melarang exchanger
Korea Selatan melarang bitcoin, Indonesia melarang bitcoin (note: yg dilarang adalah penggunaan bitcoin sbg alat transaksi di dalam Penyelenggara Jasa Sistem Pembayaran), Bank Central Brazil melarang bitcoin .... dll, dst.

Begitulah berita berita yang beredar di media mainstream, tahukah kalian bahwa Bitcoin dinyatakan Fraud, Fad, Bubble, Crazy, Worthless, Illegal, pembiayaan teroris, pembiayaan kriminal, bitcoin itu MATI, GAGAL, dead dll, ternyata bitcoin sudah sejak lama dinyatakan demikian. Kalian bisa mengikuti sejarah perjalanan bitcoin dinyatakan gagal dan mati disini : https://99bitcoins.com/bitcoinobituaries/

Sebelum jump to conclusion, mari kita bahas mengenai apa sih bitcoin?

Kita mulai dari Sejarah Bitcoin (jasmerah, jangan melupakan sejarah ;p).

Tahun 2008 adalah puncak krisis keuangan dunia, kalian tentu ingat dunia finansial heboh dengan banyaknya kasus bank dan lembaga keuangan lainya FRAUD dan BANGKRUT, betapa lembaga keuangan besar yang kita yakini bermartabat terpercaya berbisnis dengan etika dan kontrol ketat, jebule .... (bagi yang suka film bisa tonton film2 ini : Big Short, Too Big to Fail, Inside Job, Capitalism a Love Story, Wall Street 1&2, film2 tersebut menggambarkan peristiwa krisis keuangan dunia).

Pada tanggal 3 oktober 2008, seseorang atau sekelompok orang dgn pseudoname Satoshi Nakamoto (sampai dgn sekarang kita belum tau siapa sebenarnya dia) disebuah mailing list cypherpunk mengatakan bahwa dia menemukan cara mengatasi problem di computer science, menerbitkan white paper tentang bitcoin dan mengimplementasikan di software. Kemudian dia mengundang orang untuk running software tersebut, bisa di laptop, bisa di desk top yang terhubung dengan internet. Jika kita menjalankan program ini dan terhubung dg internet maka akan mencari orang lain (komputer lain) yang menjalankan program ini secara random, menciptakan network yang saling terhubung disebut Peer to Peer Network. Peserta network ini Equal, tidak ada special computer, komputer ini saling "berbicara" satu dengan yg lain. Network ini digunakan untuk bertukar (exchange) dan menyebarluaskan transaksi, transaksi tersebut bersifat digital dan encoded dan berisi tentang transfer of value dan validasi. TIDAK ADA YANG MENGONTROL sistem ini (Poin ini sangat penting untuk dipahami sehingga perlu saya gunakan huruf besar). Jaringan Network ini running pada January 2009.

Sebuah sistem yang berjalan secara independen dari authority, dari institusi, sebuah sistem yang membangun kepercayaan trust sebagai hasil dari kolaborasi, komunikasi dan komputasi melalui cryptography tercipta. Sistem ini membolehkan orang transfer value, mengirimkan uang.
Uang ini disebut Bitcoin

Didalam bentuknya sebagai uang, bitcoin itu maya, tidak ada bentuk fisiknya, hanya uang digital, Bitcoin tidak dicatatkan di dalam database perusahaan atau pemerintah, bukan uang digital yang mewakili hutang kepada bank sentral atau pemerintah, bukan uang berbentuk digital yang dikeluarkan oleh negara berdaulat, atau raja, atau bank sentral. Bitcoin ini merupakan hasil komputasi yang kompleks, dicatatkan secara serentak di setiap komputer yang berpatisipasi di jaringan network bitcoin dan divalidasi secara independen oleh komputer yang berpatisipasi dalam jaringan network bitcoin. Tidak bisa di palsukan, tidak bisa diduplikasikan, tidak bisa di sensor, tidak bisa disita atau dibekukan. Bisa ditransfer ke seluruh dunia, Nilainya tidak bisa di kontrol, penerbitannya tidak bisa dikontrol, kepemilikannya tidak bisa di kontrol. Tidak perlu ijin siapapun.

Ketika kita bertransaksi bitcoin, kita tidak memerlukan ID, tidak memerlukan alamat rumah, DOB, age, sex, gender, agama, nationality, spouse name, nomer telp, saudara yg bisa dihub dan tetek bengek lainya, cukup alamat wallet, kirim dan terima bitcoin semudah kirim email.

Dalam sejarahnya ketika bertransaksi dengan uang atau apapun yang bernilai, orang dan dunia bisnis mengandalkan pihak ketiga (misalnya pemerintah atau bank) untuk menjaga kepercayaan dan kepastian. Pihak ketiga ini menjalankan tugasnya menjaga trust dan kepastian dengan cara misalnya menyimpan record transaksi, mengauthentifikasi, memvalidasi. Kebutuhan pihak ketiga ini sangat perlu terutama transaksi digital, aset digital semisal saham, uang, intelectual property sangat mudah diproduksi (diduplikat) dikenal sebagai 'double spending problem' (tindakan menggunakan unit nilai lebih dari sekali). Bitcoin dengan tehnologinya blockchain menggantikan peran pihak ketiga tersebut diatas. Bitcoin merubah kepercayaan terhadap pihak ketiga digantikan kepercayaan terhadap network.

Sifat bitcoin yang decentralized, world wide, independen, instant, anti counterfeid, tidak ada perusahaan/negara/bank sentral yang menciptakan, menciptakan masa depan yang sangat menarik dengan kemungkinan kemungkinannya dan (mungkin) sangat mencemaskan bagi sebagian pihak. Menarik ketika beberapa waktu lalu Presiden Obama (ktk masih jadi presiden) berkomentar mengenai "have swiss bank account in a pocket and state cannot do anything" (*note: Obama berbicara dalam konteks security ketika ada masalah dalam enkripsi iphone yg tidak bisa dibuka, bitcoin punya karakteristik seperti yg dia bilang), tersirat kebingungan negara menghadapi disruption in financial industry ini. Beberapa negara sudah mengadopsi atau bahkan sudah melegalkan penggunaan bitcoin sebagai mata uang, Jepang dan beberapa negara di eropa bersahabat dengan bitcoin, Pada saat ini penggunaan bitcoin sebagai currency semakin lama semakin besar, setelah phase perkenalan sekarang mulai phase adoption. Kembali ke atas, jadi silahkan nilai sendiri apakah bitcoin gagal atau justru awal dari disruption in financial industry.

Link :
Legalitas bitcoin
https://en.wikipedia.org/wiki/Legality_of_bitcoin_by_country_or_territory

Source : crypthor, presentasi Antonopoulos, youtube, cnbc



Semoga semakin dekat dan semakin kenal dengan bitcoin yang sekarang harga nya uda meroket menjadi RP 89 juta  ;D
Luar biasa gan...benar-benar padat,tepat dan berisi...sangat membatu pengetahuan saya sebagi newbie...penjabarannya sangat mudah diterima,good job gan :-)


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Kurniawan007 on February 17, 2018, 11:21:31 PM
Terimakasih gan atas postingan nya diatas udah menjelaskan nya tentang bitcoin,sekarang saya sudah mulai memahami sedikit-sedikit tentang bitcoin,apalagi kaya saya ini yang masih newbe gan.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Vinaa77 on February 17, 2018, 11:22:48 PM
Cocok untuk para newbi ini threadnya untuk lebih mengenal tentang bitcoin. yang kemarin bertanya soal asal usul dan sejarah dll disini bisa ditanyakan mungkin di page awal sudah kejawab pertanyaan tersebut


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: pidie on February 18, 2018, 01:12:10 PM
terima kasih informasinya gan, bagi dengan adanya informasi seperti ini bisa menambah wawasan bagi saya pribadi dalam memperdalam ilmu tentang bitcoin sehingga bisa mencapai kesuksesan di bitcoin, dengan demikian perkembangan bitcoin terus meningkat dan para peminat bitcoin terus bertambah


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: JanuarRifai16 on February 21, 2018, 10:39:58 AM
Luar biasa gan setelah saya membaca postingan agan tentang sejarah bitcoin saya jadi lebih tahu dan termotifasi untuk lebih giat dalam menekuni dunia bitcoin atau criptocurrency.terimakasih gan atas informasinya


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Arakate3000 on February 21, 2018, 11:28:54 AM
Terimakasih gan atas postingan nya diatas udah menjelaskan nya tentang bitcoin,sekarang saya sudah mulai memahami sedikit-sedikit tentang bitcoin,apalagi kaya saya ini yang masih newbe gan.
Penjelesan bitcoin tersebut telah membuka wawasan dan cakrawala tentang bitcoin, kina bitcoin hadir dalam kehidupan kita. Berbagai manfaat telah dirasakan dari bitcoin mulai dari transaksi ( meskipun indonesia masih melarang ) dan berinvestasi di bitcoin. Dalam berinvestasi sudah banyak profit yang didapat.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Manbaron on February 21, 2018, 11:49:40 AM
ini sebuah pencerahan yang luar biasa, dengan begini para pendatang baru lebih mengenal akan bitcoin, mudah2an ini menjadi motivasi untuk batu loncatan dalam berinvestasi bitcoin, terima kasih atas informasinya.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: anandaijun on February 21, 2018, 12:04:52 PM
BITCOIN

Cina melarang bitcoin, melarang ICO, melarang exchanger
Korea Selatan melarang bitcoin, Indonesia melarang bitcoin (note: yg dilarang adalah penggunaan bitcoin sbg alat transaksi di dalam Penyelenggara Jasa Sistem Pembayaran), Bank Central Brazil melarang bitcoin .... dll, dst.

Begitulah berita berita yang beredar di media mainstream, tahukah kalian bahwa Bitcoin dinyatakan Fraud, Fad, Bubble, Crazy, Worthless, Illegal, pembiayaan teroris, pembiayaan kriminal, bitcoin itu MATI, GAGAL, dead dll, ternyata bitcoin sudah sejak lama dinyatakan demikian. Kalian bisa mengikuti sejarah perjalanan bitcoin dinyatakan gagal dan mati disini : https://99bitcoins.com/bitcoinobituaries/

Sebelum jump to conclusion, mari kita bahas mengenai apa sih bitcoin?

Kita mulai dari Sejarah Bitcoin (jasmerah, jangan melupakan sejarah ;p).

Tahun 2008 adalah puncak krisis keuangan dunia, kalian tentu ingat dunia finansial heboh dengan banyaknya kasus bank dan lembaga keuangan lainya FRAUD dan BANGKRUT, betapa lembaga keuangan besar yang kita yakini bermartabat terpercaya berbisnis dengan etika dan kontrol ketat, jebule .... (bagi yang suka film bisa tonton film2 ini : Big Short, Too Big to Fail, Inside Job, Capitalism a Love Story, Wall Street 1&2, film2 tersebut menggambarkan peristiwa krisis keuangan dunia).

Pada tanggal 3 oktober 2008, seseorang atau sekelompok orang dgn pseudoname Satoshi Nakamoto (sampai dgn sekarang kita belum tau siapa sebenarnya dia) disebuah mailing list cypherpunk mengatakan bahwa dia menemukan cara mengatasi problem di computer science, menerbitkan white paper tentang bitcoin dan mengimplementasikan di software. Kemudian dia mengundang orang untuk running software tersebut, bisa di laptop, bisa di desk top yang terhubung dengan internet. Jika kita menjalankan program ini dan terhubung dg internet maka akan mencari orang lain (komputer lain) yang menjalankan program ini secara random, menciptakan network yang saling terhubung disebut Peer to Peer Network. Peserta network ini Equal, tidak ada special computer, komputer ini saling "berbicara" satu dengan yg lain. Network ini digunakan untuk bertukar (exchange) dan menyebarluaskan transaksi, transaksi tersebut bersifat digital dan encoded dan berisi tentang transfer of value dan validasi. TIDAK ADA YANG MENGONTROL sistem ini (Poin ini sangat penting untuk dipahami sehingga perlu saya gunakan huruf besar). Jaringan Network ini running pada January 2009.

Sebuah sistem yang berjalan secara independen dari authority, dari institusi, sebuah sistem yang membangun kepercayaan trust sebagai hasil dari kolaborasi, komunikasi dan komputasi melalui cryptography tercipta. Sistem ini membolehkan orang transfer value, mengirimkan uang.
Uang ini disebut Bitcoin

Didalam bentuknya sebagai uang, bitcoin itu maya, tidak ada bentuk fisiknya, hanya uang digital, Bitcoin tidak dicatatkan di dalam database perusahaan atau pemerintah, bukan uang digital yang mewakili hutang kepada bank sentral atau pemerintah, bukan uang berbentuk digital yang dikeluarkan oleh negara berdaulat, atau raja, atau bank sentral. Bitcoin ini merupakan hasil komputasi yang kompleks, dicatatkan secara serentak di setiap komputer yang berpatisipasi di jaringan network bitcoin dan divalidasi secara independen oleh komputer yang berpatisipasi dalam jaringan network bitcoin. Tidak bisa di palsukan, tidak bisa diduplikasikan, tidak bisa di sensor, tidak bisa disita atau dibekukan. Bisa ditransfer ke seluruh dunia, Nilainya tidak bisa di kontrol, penerbitannya tidak bisa dikontrol, kepemilikannya tidak bisa di kontrol. Tidak perlu ijin siapapun.

Ketika kita bertransaksi bitcoin, kita tidak memerlukan ID, tidak memerlukan alamat rumah, DOB, age, sex, gender, agama, nationality, spouse name, nomer telp, saudara yg bisa dihub dan tetek bengek lainya, cukup alamat wallet, kirim dan terima bitcoin semudah kirim email.

Dalam sejarahnya ketika bertransaksi dengan uang atau apapun yang bernilai, orang dan dunia bisnis mengandalkan pihak ketiga (misalnya pemerintah atau bank) untuk menjaga kepercayaan dan kepastian. Pihak ketiga ini menjalankan tugasnya menjaga trust dan kepastian dengan cara misalnya menyimpan record transaksi, mengauthentifikasi, memvalidasi. Kebutuhan pihak ketiga ini sangat perlu terutama transaksi digital, aset digital semisal saham, uang, intelectual property sangat mudah diproduksi (diduplikat) dikenal sebagai 'double spending problem' (tindakan menggunakan unit nilai lebih dari sekali). Bitcoin dengan tehnologinya blockchain menggantikan peran pihak ketiga tersebut diatas. Bitcoin merubah kepercayaan terhadap pihak ketiga digantikan kepercayaan terhadap network.

Sifat bitcoin yang decentralized, world wide, independen, instant, anti counterfeid, tidak ada perusahaan/negara/bank sentral yang menciptakan, menciptakan masa depan yang sangat menarik dengan kemungkinan kemungkinannya dan (mungkin) sangat mencemaskan bagi sebagian pihak. Menarik ketika beberapa waktu lalu Presiden Obama (ktk masih jadi presiden) berkomentar mengenai "have swiss bank account in a pocket and state cannot do anything" (*note: Obama berbicara dalam konteks security ketika ada masalah dalam enkripsi iphone yg tidak bisa dibuka, bitcoin punya karakteristik seperti yg dia bilang), tersirat kebingungan negara menghadapi disruption in financial industry ini. Beberapa negara sudah mengadopsi atau bahkan sudah melegalkan penggunaan bitcoin sebagai mata uang, Jepang dan beberapa negara di eropa bersahabat dengan bitcoin, Pada saat ini penggunaan bitcoin sebagai currency semakin lama semakin besar, setelah phase perkenalan sekarang mulai phase adoption. Kembali ke atas, jadi silahkan nilai sendiri apakah bitcoin gagal atau justru awal dari disruption in financial industry.

Link :
Legalitas bitcoin
https://en.wikipedia.org/wiki/Legality_of_bitcoin_by_country_or_territory

Source : crypthor, presentasi Antonopoulos, youtube, cnbc



Semoga semakin dekat dan semakin kenal dengan bitcoin yang sekarang harga nya uda meroket menjadi RP 89 juta  ;D
Sangat bermafaat informasi ini bagi member bitcoin di indonesia sebagai landasan utama dalam mengenal bitcoin teman teman yang baru bergabung (newbi) bisa membaca ini referensi penting agan dalam menambah wawasan dan jugak motivasi untu lebih optimis lagi dalam mengenal cryptocurrenci agan.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: kesmex on February 21, 2018, 01:14:10 PM
Thread yang sangat bagus gan, ini bisa dijadikan sebagai pengenalan tentang bitcoin buat para pemula untuk semakin mengenal dan mengetahui lagi apa itu bitcoin, karena sangat penting tahu dulu apa itu bitcoin sebelum kita benar-benar terjun di dunia crypto atau bitcoin.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: sikucrut on February 21, 2018, 01:19:56 PM
Sangat bermanfaat sekali informasi ini, dengan begitu kita tahu bagaimana sejarahnya bitcoin pada tahun 2008,dimana terjadi krisis ekonomi.dengan membaca sejarah di atas bisa memberikan semangat bagi kita untuk lebih memahami dan mengenal crytocurrency.terimakasih motivasi nya.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: kiansantan on February 21, 2018, 01:33:36 PM
Lengkap banget beritanya gan, sangat bermanfaat bagi pemula yang belum tau sejarah terbentuknya bitcoin, saya rasa ini perlu di publikasikan ke banyak masyarakat yang belum mengenal bitcoin, supaya bitcoin tidak dipandang negatif, dan dapat menarik minat mereka yang belum tau tentang dunia cryptocurrency.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: Abirumaisha on February 21, 2018, 01:35:42 PM
Sebuah penjelasan yang sangat detil sangat bagus topic ini kalau bagi saya,tentu ini sangat menambah ilmu bagi kita semunya penghuni forum.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: garbus on February 21, 2018, 03:03:06 PM
mengenal lebih dekat maka akan lebih baik, untuk itulah kita butuh pembelajaran dan ilmu-ilmu baru yang ada dalam forum ini, membaca apa yang ada, simak dan simpan dalam memory otak kita dengan sebaik mungkin, agar apa yang kita pelajari tidak sia-sia, berusaha untuk lebih mapan dan lebih bagus lagi dari sebelumnya.


Title: Re: Mari Berkenalan dengan Bitcoin Lebih Dekat
Post by: joe marla on February 21, 2018, 03:10:26 PM
penjelasan yang merangkum semua pendapat bitcoin, dapat disimpulkan Bitcoin merupakan mata uang global yang tidak terbatas baik harga dan ruang perkembangannya, tetapi di dalam sejarah bitcoin saya belum mendapat penjelasan siapa pemilik dari 21 juta keping bitcoin tersebut, apakah satoshi nakamoto, atau adanya perusahaan yang mengelola bitcoin tersebut. tetapi di balik semua itu bitcoin telah mewarnai perkembangan dunia menuju modernitas keuangan dan ekonomi dunia, meningkatkan fungsi uang dan menambah khazanah ilmu pengetahuan baru di dalam ilmu ekonomi.