Bitcoin Forum

Local => Altcoins (Bahasa Indonesia) => Topic started by: Panda_Pendek on November 28, 2017, 05:42:21 AM



Title: Cara memilah Bounty
Post by: Panda_Pendek on November 28, 2017, 05:42:21 AM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Maidin0102 on November 28, 2017, 06:21:18 AM
Kalau dibilang mau milih bounty yg mana yg lumayan pertama2 kita harus liat Dev nya dulu bounty yg sering saya ikuti devnya adalah saylon dan jamalez kebanyakan projects2 yg mereka pegang itu sukses dan kita harus liat alokasi nya juga minimal 15% atau 20% buat kampanye media sosial..tpi supaya lebih oke lagi dibounty alangkah baiknya kita naikkan rank kita dulu minimal jr.member ..satu hal asal jangan tergesa-gesa saja..


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Herdirfauzi on November 28, 2017, 06:37:21 AM
kalo menurut saya, coba agan baca2 proyeknya tentang apa, dan lihat juga pada saat pre-ico token yang terkumpul berapa, dan lihat beberapa pos oranglain mengenai projek tersebut, lihat di sosial media juga bisa gan


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Herdirfauzi on November 28, 2017, 06:41:02 AM
Kalau dibilang mau milih bounty yg mana yg lumayan pertama2 kita harus liat Dev nya dulu bounty yg sering saya ikuti devnya adalah saylon dan jamalez kebanyakan projects2 yg mereka pegang itu sukses dan kita harus liat alokasi nya juga minimal 15% atau 20% buat kampanye media sosial..tpi supaya lebih oke lagi dibounty alangkah baiknya kita naikkan rank kita dulu minimal jr.member ..satu hal asal jangan tergesa-gesa saja..
klo menurut ane, ada loh manajer yg nerima akun sc nya newbie, coba lihat manajer colorleesk, biasanya dia nerima akun newbie, nama projek nya, karma..


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Lantind on November 28, 2017, 07:44:56 AM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?


Sulit memang memilih atau memilah bounty sekarang ini karena banyak banget kampanye berhadiah lahir di akhir tahun ini, kalau menurut ane lihat yang manager atau Dev nya bagus dan tidak gampang lari ketika sudah habis kampanye.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: silpersurfer on November 28, 2017, 07:51:16 AM
maksud agan memilih proyek buat ikutan bounty gitu ya?kalau menurut saya ya agan harus baca-baca dulu gan konsepnya seperti apa,whitepapernya juga dan lihat lihat juga managernya siapa..karna menurut saya manager juga berpengaruh untuk proyek yang dipegangnya gan.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: castol on November 28, 2017, 08:37:58 AM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?
Sasaran utama deve,  team,   misi proyej dan juga roadmap,  kalau bagus gan mungjin akan banyak investor yang menanmkan dana disana,  biasanya proyek yang sukses dengan token terjual habis akan membawa kita menuju keauksesan juga sebagai bounty hunter gan..


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Razmirraz on November 28, 2017, 09:04:29 AM
Pertama agan lihat menejernya dulu beserta team yang kelola project itu terus agan lihat konsep tentang project nya apa dan juga whitepapernya, mungkin dengan melihat hal-hal tersebut kita tidak akan salam dalam memilih bounty.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: bandaro on November 28, 2017, 09:08:55 AM
Menurut saya baca dulu sampe detail proyeknya..siapa managernya dan teamnya...bagaimana peraturan untuk ikut proyek tersebut..


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: diamond_shine1 on November 28, 2017, 11:20:29 AM
cara memilah dan memilih bounty bukan hal yang mudah gan,tapi biasanya ciri-ciri ico yang berkualitas itu ada whitepapernya,roadmap dan juga yang terpenting managernya karna menurut saya manager itu juga berpengaruh untuk suatu proyek..ya itu sih cuma pendapat saya gan kalau ada yg salah mohon dimaklumi.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: diansrk on November 28, 2017, 12:03:34 PM
ane kira agan lebih detail membaca, memahaminya siapa saja yang terdaftar didalam proyek tersebut. lebih jeli aja gan biar gak bangkrut


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Dewi Aries on November 28, 2017, 12:12:56 PM
Sekarang ini agak sulit untuk memilah bounty seperti apa yang akan berhasil ketika ico berlangsung.....seiring meningkatnya harga bitcoin dan memberi dampak banyak ico yang bermunculan dan ini terkadang di manfaatkan untuk menjaring investor dan ketika dana terkumpul....proyek itupun kemudian terindikasi scam


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: f3bdwi on November 28, 2017, 12:53:26 PM
Ane sih biasa liat ann nya dulu gan,
Target mereka berapa, alokasi campaign berapa,
Kalo sekiranya target mereka masuk akal, baru ane akan ikut bounty itu,
Btw, rank dari managernya juga jadi pertimbangan ane juga sih,


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: KeikoKitagawa18 on November 28, 2017, 01:33:49 PM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?
Ikut bounty yang presalenya udah selesai aja bro, kalau saat presale dana yang dikumpulkan udah banyak lgsg aja daftar, pasti gak bakalan kecewa deh di akhir kampanye.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Panda_Pendek on November 28, 2017, 06:00:37 PM
Kalau dibilang mau milih bounty yg mana yg lumayan pertama2 kita harus liat Dev nya dulu bounty yg sering saya ikuti devnya adalah saylon dan jamalez kebanyakan projects2 yg mereka pegang itu sukses dan kita harus liat alokasi nya juga minimal 15% atau 20% buat kampanye media sosial..tpi supaya lebih oke lagi dibounty alangkah baiknya kita naikkan rank kita dulu minimal jr.member ..satu hal asal jangan tergesa-gesa saja..
Iyaa gan, makasih saran + masukkan nya. Bermanfaat gan nambah wawasan, ane juga sering dengar katanya kalau proyek2 yg di pegang Sylon sama Jamalez banyak yg sukses. Sukses terus gan suhhu ;)


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: MualanMaulana on November 28, 2017, 06:01:59 PM
kalau saya sih biasanya saya baca'' dulu konsep projectnya,kalau kelihatannya bagus mateb di hati dan bakalan profit kedepannya,langsung dah tuh saya daftar bountynya ...apalagi kalau saya lihat komentar agan'' yang ada di thread tersebut bagus''  jadi semakin membuat sy yakin kalau proyeknya bakalan sukses.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Panda_Pendek on November 28, 2017, 06:07:05 PM
kalo menurut saya, coba agan baca2 proyeknya tentang apa, dan lihat juga pada saat pre-ico token yang terkumpul berapa, dan lihat beberapa pos oranglain mengenai projek tersebut, lihat di sosial media juga bisa gan
Oke gan, makasih saran nya gan  ;)


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Panda_Pendek on November 28, 2017, 06:21:57 PM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?


Sulit memang memilih atau memilah bounty sekarang ini karena banyak banget kampanye berhadiah lahir di akhir tahun ini, kalau menurut ane lihat yang manager atau Dev nya bagus dan tidak gampang lari ketika sudah habis kampanye.
Iya gan, makanya itu banyak bangetkampanye yg muncul, makanya sudah newbie jadi semakin bingung buat milih mau ikuty yg mana  ??? Oke gan suhu makasih saran2 nya  :)


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Panda_Pendek on November 28, 2017, 06:28:00 PM
maksud agan memilih proyek buat ikutan bounty gitu ya?kalau menurut saya ya agan harus baca-baca dulu gan konsepnya seperti apa,whitepapernya juga dan lihat lihat juga managernya siapa..karna menurut saya manager juga berpengaruh untuk proyek yang dipegangnya gan.
Iya gan benar. Siap gan, hehehe iya juga ya gan, manager ny juga sangat berpengaruh, berpengaruh buat keberhasilan proyeknya sama berpengaruh buat kasih hadiah kampanyenya bounty nya  ;D Makasih gan saran nya  :)


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Panda_Pendek on November 28, 2017, 06:31:23 PM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?
Sasaran utama deve,  team,   misi proyej dan juga roadmap,  kalau bagus gan mungjin akan banyak investor yang menanmkan dana disana,  biasanya proyek yang sukses dengan token terjual habis akan membawa kita menuju keauksesan juga sebagai bounty hunter gan..
Iya gan maksih sarannya  :), semoga kita semua bisa sukses bareng ya gan  :)


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Woii !! on November 28, 2017, 06:32:52 PM
Kalo bisa bales postnya jangan satu satu gan, terlihat seperti akunnya lagi bost activity  :o karena agan cuma butuh post 1x buat quote dan jawab banyak jawaban dengan jeda waktu  yang gak beda jauh  :-\

Token Supply gan, mungkin itu yang pertama ane liat, dan untuk devnya lihat pernah terjun di tempat lain gak cari lewat google nama itu orang, project ico untuk jangka panjang atau pendek biasanya kalo ICO2 ecek2 itu gede diawal dan nantinya didump besar2 an sama dev dan big investor yang udah profit terlebih dahulu.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Panda_Pendek on November 28, 2017, 06:36:02 PM
Sekarang ini agak sulit untuk memilah bounty seperti apa yang akan berhasil ketika ico berlangsung.....seiring meningkatnya harga bitcoin dan memberi dampak banyak ico yang bermunculan dan ini terkadang di manfaatkan untuk menjaring investor dan ketika dana terkumpul....proyek itupun kemudian terindikasi scam

Iya gan, makanya itu banyak ico yg bermunculan, takutnya kalau kita kurang teliti milih proyeknya, ntar malah salah pilih.... semoga kita semua jeli :)


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Panda_Pendek on November 28, 2017, 06:38:51 PM
Hehehhe maaf yaa agan2 suhu. Maksih gan sarannya, maaf tdi reply di quote satu2. Intinya mau bilang makasih buat masukan dan komentar nya. Minta dimaklumin yaa agan suhu masih newbie hee


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Wakkocu on November 28, 2017, 07:14:31 PM
Hehehhe maaf yaa agan2 suhu. Maksih gan sarannya, maaf tdi reply di quote satu2. Intinya mau bilang makasih buat masukan dan komentar nya. Minta dimaklumin yaa agan suhu masih newbie hee

ya gak masalah gan, asal udah paham kesalahannya, kalo kira2 agan udah menemukan jawaban atas pertanyaan2 di thread agan ini
langsung aja lock gan threadnya ini, supaya gak jadi ajang junk dimari hehehe


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: wayancrypto on November 29, 2017, 01:18:04 AM
Menurut saya yang terpenting adalah kenali team founder mereka, dan kalau belum tahu founder mereka hal lain adalah apakah mereka sudah memiliki produk / hasil kerja selama ini atau sebelum ICO. Ini akan membuktikan keseriusan mereka apakah mereka serius menggarap proyeknya atau tidak.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: sk2018 on November 29, 2017, 04:12:16 AM
pertanyaan agan mewakili pertanyaan ane nih, terima kasih untuk para master sudah menjawab


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: spiderm4n15 on November 29, 2017, 04:35:46 AM
cara memilah bounty yang bagus pertama kita lihat project team nya siapa aja,
lalu baca whitepaper dan roadmap nya, semoga ini bisa membantu untuk memilah ICO yg terbaik


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: lincolnmad on November 29, 2017, 05:12:07 AM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?

Kalau menurut ane cek di thread Announcementnya gan, lihat gimana bentukannya. Biasanya kalau bener-bener niat bakalan bagus dan liat juga team yang bergabung pada proyek tersebut dan yang paling utama adalah cek whitepapernya dibaca. biasanya proyek yang menarik akan ramai dengan sendirinya.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Jancuki on November 29, 2017, 05:20:30 AM
Ane sih biasa liat ann nya dulu gan,
Target mereka berapa, alokasi campaign berapa,
Kalo sekiranya target mereka masuk akal, baru ane akan ikut bounty itu,
Btw, rank dari managernya juga jadi pertimbangan ane juga sih,
Ane sependapat dengan agan yang satu ini,  sekedar tambahan, kita bisa lihat di comend bounty tersebut, apakah responnya baik dan banyak yang mengikuti.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Insomnia family on November 29, 2017, 06:50:21 AM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?

Kalau menurut ane cek di thread Announcementnya gan, lihat gimana bentukannya. Biasanya kalau bener-bener niat bakalan bagus dan liat juga team yang bergabung pada proyek tersebut dan yang paling utama adalah cek whitepapernya dibaca. biasanya proyek yang menarik akan ramai dengan sendirinya.

jadi begitu ya gan untuk memilih projek yang bagus ada di thread ANN , karena hampir semua thread ANN juga bagus , mungkin bisa di lihat dari roadmapnya juga gan agar kita bisa memprediksi apakah bakal sukses tidaknya projek yang kita ikuti , kalau saya sendiri masih asal saja mengikuti bounty ntah projek yang saya ikuti saat ini bagus apa gak juga saya tidak tau.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: blazsqd on November 29, 2017, 07:00:39 AM
agan bisa cek di whitepapernya, terus baca-baca deh, itu tujuan projectnya apaan, roadmapnya, total supply juga cek
ane biasanya gini sih,


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: patertan on November 29, 2017, 10:01:10 AM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?
dari pada pusing pusing memilah milih  ,,,pas udah dipilih rupa nya salah pilih kalau ane untuk sosmed nya mending hajar semua semampu kita kwkwkw,,,,banyak pilah pilih pas ending jeblok ,,,malah kacau itu,,,kalo signature baru boleh lah kita pilih2,,,,kalau ane biasany yang masuk sofcap tuk signature


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Teknisi88 on November 29, 2017, 10:31:29 AM
setiap kita berbeda cara dalam memilih atau memilah semua kampanye bounty yang akhir-akhir ini sangat banyak, namun kalau ane pribadi sih setelah melihat sang manager langsung melihat suplai dan harga koin di pembukaan ico nya gan.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: sandgluenick on November 29, 2017, 10:48:08 AM
setiap kita berbeda cara dalam memilih atau memilah semua kampanye bounty yang akhir-akhir ini sangat banyak, namun kalau ane pribadi sih setelah melihat sang manager langsung melihat suplai dan harga koin di pembukaan ico nya gan.
setuju gan setiap personal memang memiliki metode yang berbeda dalam memilah milah project yang akan di ikuti, karena setiap orang punya persepsi tersendiri dalam menilai masa depan sebuah proyek, jadi kalau kita cuma ikut ikutan saja ya pasti rasanya kurang puas jadi yang penting kita harus pede saja dengan pilihan kita,


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: noerainidessy on November 29, 2017, 11:41:46 AM
kalau ane pribadi melihat siapa yang menjadi manager bounty nya gan, kalau manager bountynya terkenal biasanya sukses


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Iskandar AB on November 29, 2017, 11:51:31 AM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?
susah untuk melihat mana yang sukses dan mana yang tidak, tapi kebanyakan yang saya lihatmproyek yang bakal sukses itu dilihat dari managernya, seperti Sylon yang memang sudah menjadi manager dari proyek-proyek yang sudah sukses.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Joyawan13 on November 29, 2017, 01:21:00 PM
maksud agan memilih proyek buat ikutan bounty gitu ya?kalau menurut saya ya agan harus baca-baca dulu gan konsepnya seperti apa,whitepapernya juga dan lihat lihat juga managernya siapa..karna menurut saya manager juga berpengaruh untuk proyek yang dipegangnya gan.
Memang  bener,kita harus baca baca tentang konsep dan memang manager nya itu juga berpengaruh sekali,cari manager yang sudah sering menangani proyek ico dan selama ditanganinya  proyek itu nggak pernah gagal dan selalu sukses,dan cari bounty yang sekiranya anda paham dan menguasai tentang rulenya dari proyek tersebut.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: ninkdwi on November 29, 2017, 01:37:09 PM
kayak nya susah juga itu gan,,,kalau ada yang bisa nebak project ico yang sedang berjalan bakalan sukses atau gak ane angkat jadi mbah guru itu,,,,kalau ane biasa nya ,,,,liat dari progress pencapainya sudah masuk soft apa belum,,,


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: mr.laba-laba on November 29, 2017, 03:54:28 PM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?
liat dulu siapa Dev nyauntuk dev yang bagus sedikit gan ada bebrapa diantaranya seprti saylon dan jamalez kebanyakan projects2 yg mereka pegang itu sukses dan bagus gan dan kita harus liat juga alokasi nya juga minimal. trus liahat projectnya juga gan trus team project trsebut..tpi supaya lebih oke lagi dibounty alangkah baiknya kita naikkan rank kita dulu minimal jr.member..


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Rickyrinaldi on November 30, 2017, 04:43:18 AM
Bisa dilihat dari siapa dev nya gan, biasanya proyeknya bang jamal sukses besar gan, bisa juga dilihat dari whitepapper proyekny gan, berapa alokasi nya, penjualan pre ico ny sukses atau tidak gan, cuma ya kalau buat dipastikan ane rasa gak bisa gan, paling kita cuma bisa prediksi.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: marsela on November 30, 2017, 05:18:59 AM
menurut saya pilih lah bounty yang member nya banyak gan, dengan member yang banyak kemungkinan bounty itu bagus, oiya jangan lupa sharing ke teman yang sudah pengalaman bergelut di dunia bounty...


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: NynaHoney on December 04, 2017, 09:51:28 AM
kalau menurut saya cara memilih project yang tepat yaitu pertama kita baca dulu konsepnya,whitepaper,dan roadmapnya,,,kemudian lihat juga alokasi dananya dan timnya terlihat meyakinkan atau tidak gan ;D,dan jangan lupa lihat juga devnya siapa..karna manager memang berpengaruh untuk project yang mereka pegang,benar kata agan silpersurfer.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: boris singer on December 04, 2017, 01:13:41 PM
kalau menurut saya cara memilih project yang tepat yaitu pertama kita baca dulu konsepnya,whitepaper,dan roadmapnya,,,kemudian lihat juga alokasi dananya dan timnya terlihat meyakinkan atau tidak gan ;D,dan jangan lupa lihat juga devnya siapa..karna manager memang berpengaruh untuk project yang mereka pegang,benar kata agan silpersurfer.

agak rumit memang, namun jika kita bisa compare projek yang punya kesamaan dan ternyata ICOnya berdekatan maka kita harus pilih salah satu karena yang berhasil baisanya cuma satu, semua tergantung hasil ICO dan disitu kita harus pandai2 cari yang kompeten dan ramai, kedalaman dan keunikan projek masih belum bisa jadi jaminan, banyak yang hangus karena tidak mampu menarik investor secara penuh.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: 2tang on December 04, 2017, 06:51:23 PM
kalau menurut saya cara memilih project yang tepat yaitu pertama kita baca dulu konsepnya,whitepaper,dan roadmapnya,,,kemudian lihat juga alokasi dananya dan timnya terlihat meyakinkan atau tidak gan ;D,dan jangan lupa lihat juga devnya siapa..karna manager memang berpengaruh untuk project yang mereka pegang,benar kata agan silpersurfer.

agak rumit memang, namun jika kita bisa compare projek yang punya kesamaan dan ternyata ICOnya berdekatan maka kita harus pilih salah satu karena yang berhasil baisanya cuma satu, semua tergantung hasil ICO dan disitu kita harus pandai2 cari yang kompeten dan ramai, kedalaman dan keunikan projek masih belum bisa jadi jaminan, banyak yang hangus karena tidak mampu menarik investor secara penuh.

Benar-benar rumit yah untuk mencari projek yang tepat karena semakin banyaknya projek kita jadi susah untuk memilihnya , apalagi jika sudah ikut projek dari awal dan lama berakhir bountynya hasilnya hanya recehan rugi waktu dan tenaga jadinya , mungkin bisa juga nih kita melihat projek itu bakal sukses atau tidak nya dengan melihat konsep dari projek real nya , jika projek yang bagus biasanya kelihatan dari segi realnya dan bagaimana kegunaan koin pda projek tersebut jika singkron kemungkinan projek juga bakal sukses.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: kirisakidaichi on December 04, 2017, 07:07:35 PM
kalau menurut saya cara memilih project yang tepat yaitu pertama kita baca dulu konsepnya,whitepaper,dan roadmapnya,,,kemudian lihat juga alokasi dananya dan timnya terlihat meyakinkan atau tidak gan ;D,dan jangan lupa lihat juga devnya siapa..karna manager memang berpengaruh untuk project yang mereka pegang,benar kata agan silpersurfer.

agak rumit memang, namun jika kita bisa compare projek yang punya kesamaan dan ternyata ICOnya berdekatan maka kita harus pilih salah satu karena yang berhasil baisanya cuma satu, semua tergantung hasil ICO dan disitu kita harus pandai2 cari yang kompeten dan ramai, kedalaman dan keunikan projek masih belum bisa jadi jaminan, banyak yang hangus karena tidak mampu menarik investor secara penuh.

Benar-benar rumit yah untuk mencari projek yang tepat karena semakin banyaknya projek kita jadi susah untuk memilihnya , apalagi jika sudah ikut projek dari awal dan lama berakhir bountynya hasilnya hanya recehan rugi waktu dan tenaga jadinya , mungkin bisa juga nih kita melihat projek itu bakal sukses atau tidak nya dengan melihat konsep dari projek real nya , jika projek yang bagus biasanya kelihatan dari segi realnya dan bagaimana kegunaan koin pda projek tersebut jika singkron kemungkinan projek juga bakal sukses.
Benar sekarang projeck semakin banyak dan tentunya kita harus cerdas dalam memilih projeck yang bagus ataupun yang tidak . soalnya sekarang ini rata rata projeck banyak yang lesu saat pendanaan


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Raidal on December 04, 2017, 07:48:45 PM
kalau proyek sudah berjalan kita buka websitenya biasanya tertera berapa dana yang sudah masuk, itu bisa buat indikasi kelak proyek akan sukses atau tidak,tapi kalau mau ikut dari awal memang agak susah karena semua tergantung dari banyaknya investor yang masuk,bisa juga lihat dev nya yang menangani bounti sudah berpengalaman atau belum itu juga bisa berpengaruh terhadap suksesnya sebuah proyek ICO.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: TheBobyHunter on December 04, 2017, 10:47:41 PM
Bisa dilihat dari siapa dev nya gan, biasanya proyeknya bang jamal sukses besar gan, bisa juga dilihat dari whitepapper proyekny gan, berapa alokasi nya, penjualan pre ico ny sukses atau tidak gan, cuma ya kalau buat dipastikan ane rasa gak bisa gan, paling kita cuma bisa prediksi.

nah kalau ico belum di mulai ya susah menentukan penjualan sukses atau ga
apalagi banyak banget ico yang ga menampilkan statistik penjualan nya contoh zeus, earth token dll nya


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: iceblasto on December 04, 2017, 11:01:33 PM
gue belum bisa memilah projek khususnya bagian signature, bisa searching sampai berjam2 dan jika akhirnya menemukan yang cocok ga taunya syaratnya berat, kalau ga harus di diskusi altcoin ya harus full english, memang serba salah jika kosakata belum maksimal, perlu belajar lebih keras lagi, kedepannya mau ikut yang full english, sekarang lagi intensif les bahasa inggris di dunia nyata.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Oneandpure on December 04, 2017, 11:36:11 PM
kadang saya sebelum memutuskan untuk join bounty di proyek baru, saya cek dulu rating ico nya seperti apa di site ini http://icorating.com/
itu bisa jadi bahan referensi buat agan menilai kira2 hasil bounty nya nanti bakalan lumayan atau egk jka saja proyek nya sukses
cuman hal itu tidak bisa menjamin juga sih


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Pandamen112 on December 04, 2017, 11:44:07 PM
Kalau itu sih gampang gan kalau saya dari dulu gak pernah mulai dari awal pasti nyusul, lihat alokasi dulu terus terus lihat di COINSCHEDULE di situ kita bisa lihat penjualan proyek/ico kurang berapa persen lagi, percuma kalau asal ikut dari awal tapi ujung2nya proyeknya scam/gagal,


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: yurekaa on December 04, 2017, 11:49:27 PM
kalau saya coba melihat teamnya dan advisornya bagaimana, karena team dan advisor sangat berpengaruh besar pada kesuksesan proyek
disamping itu konsep proyek juga perlu diperhatikan, jadi kalo d analisa begini bisa menghindari proyek gagal


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: memed97 on December 05, 2017, 01:58:27 AM
Kalau dibilang mau milih bounty yg mana yg lumayan pertama2 kita harus liat Dev nya dulu bounty yg sering saya ikuti devnya adalah saylon dan jamalez kebanyakan projects2 yg mereka pegang itu sukses dan kita harus liat alokasi nya juga minimal 15% atau 20% buat kampanye media sosial..tpi supaya lebih oke lagi dibounty alangkah baiknya kita naikkan rank kita dulu minimal jr.member ..satu hal asal jangan tergesa-gesa saja..

Pendapat saya jugak begitu gan,memang saat ini project-project bounty yang di pegang oleh sylon,dan jamalezs memang bisa kita bilang sukses,dan tambahan saya sedikit lagi buat agan-agan,kalau ingin memilih bounty yang sukses lihat dulu yang updete setiap hari


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: SuckSeed on December 05, 2017, 03:40:30 AM
waduh kalo menurut ane yang baru terjun sekali dua kali ane cuma ikut yang dimana signature tersebut mempunyai banyak member yang join, nah itu faktor utama ane.
kalo lainnya sih seberapa aktif thread ANN mereka dalam mempromosikan Token/Coin mereka  ;D


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: zucknail on December 05, 2017, 03:46:45 AM
Kalau dibilang mau milih bounty yg mana yg lumayan pertama2 kita harus liat Dev nya dulu bounty yg sering saya ikuti devnya adalah saylon dan jamalez kebanyakan projects2 yg mereka pegang itu sukses dan kita harus liat alokasi nya juga minimal 15% atau 20% buat kampanye media sosial..tpi supaya lebih oke lagi dibounty alangkah baiknya kita naikkan rank kita dulu minimal jr.member ..satu hal asal jangan tergesa-gesa saja..

Pendapat saya jugak begitu gan,memang saat ini project-project bounty yang di pegang oleh sylon,dan jamalezs memang bisa kita bilang sukses,dan tambahan saya sedikit lagi buat agan-agan,kalau ingin memilih bounty yang sukses lihat dulu yang updete setiap hari
sempetkan juga baca whitepapernya nya gan.karena detil proyek ada di whitepaper tersebut.kita juga akan tahu roadmapnya seperti apa.kalau investor biasanya lihat whitepapernya gimana, kalau emang bagus dan timnya juga kompetern dengan strategi marketig yang bagus pasti sukses iconya.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Lantind on December 05, 2017, 03:50:30 AM
menurut saya pilih lah bounty yang member nya banyak gan, dengan member yang banyak kemungkinan bounty itu bagus, oiya jangan lupa sharing ke teman yang sudah pengalaman bergelut di dunia bounty...


memang iya bounty yang banyak digemari oleh orang-orang itu bagus tapi kepastian bagusnya belum 100% juga gan terkadang ada juga yang membernya banyak tapi di akhir hayat dia scam gan, jadi banyaknya member bukanlah sebuah patokan khusus gan karena ada juga bounty yang membatasi pesertanya dan sukses dengan target yang diinginkan gan.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: NDX-AKA on December 06, 2017, 04:48:07 AM
kalau menurut saya harus baca-baca dulu konsepnya,bisa juga di lihat dari whitepapernya,berapa alokasinya dan di lihat juga  pre iconya itu sukses atau tidak.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: NDX-AKA on December 06, 2017, 04:59:34 AM
kalau menurut saya harus baca-baca dulu konsepnya,bisa juga di lihat dari whitepapernya,berapa alokasinya dan di lihat juga  pre iconya itu sukses atau tidak nya gan.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Mysbanickma on December 06, 2017, 05:07:50 AM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?
saya rasa sulit gan untuk memprediksi project mana yang bakalan sukses,tapi setidaknya kita bisa mengetahui ciri-ciri project yang kemungkinan sukses yaitu pertama-tama kita baca'' dulu konsepnya seperti apa,whitepaper,dan juga roadmapnya..jumlah alokasi dana,juga timnya seperti apa..dan yang paling penting adalah manager yg memegang krna manager jg punya peran penting untuk project yang dipegangnya.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: renaldoo on December 06, 2017, 08:40:39 AM
bisa di lihat dari siapa dev nya gan,di lihat dari whitepapper nya juga,bisa di lihat berapa alokasinya, bisa di lihat dari penjualan pre ico nya sukses atau tidak gan.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Huskarls on December 06, 2017, 10:43:57 AM
Kalau dibilang mau milih bounty yg mana yg lumayan pertama2 kita harus liat Dev nya dulu bounty yg sering saya ikuti devnya adalah saylon dan jamalez kebanyakan projects2 yg mereka pegang itu sukses dan kita harus liat alokasi nya juga minimal 15% atau 20% buat kampanye media sosial..tpi supaya lebih oke lagi dibounty alangkah baiknya kita naikkan rank kita dulu minimal jr.member ..satu hal asal jangan tergesa-gesa saja..

Maksudnya mungkin Bounty Manager ya ?
Beda loh antara dev dan bounty manager gan, dev bisa nyewa bounty manager dan tidak bisa sebaliknya

Untuk porsi sepertinya tidak bisa dipukul rata seperti itu, tiap proyek / ICO memiliki supply yang berbeda, jadi patokan persentasi bounty seperti itu menurut sy tidak benar.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: putri annisa on December 06, 2017, 02:06:57 PM
saya lebih tertarik untuk memilih sebuah bounty itu berdasarkan managernya, sebagaimana yang sudah saya lihat bounty yang telah di kelola oleh sylon sudah banyak yang sukses, selain itu juga proses pembayarannya pun cepat, selain itu juga saya melihat dari berdasarkan konsepnya yang jelas.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: gendang_cinta on December 06, 2017, 03:23:46 PM
saya lebih tertarik untuk memilih sebuah bounty itu berdasarkan managernya, sebagaimana yang sudah saya lihat bounty yang telah di kelola oleh sylon sudah banyak yang sukses, selain itu juga proses pembayarannya pun cepat, selain itu juga saya melihat dari berdasarkan konsepnya yang jelas.
eamng bener si kita lebih cenderung liat managernya dulu baru mutusin buat join apa enggaknya apalagi manager yang udah pernah ngurusin sebuah project udah pasti track recordnya sangat diperhatikan
peran manager emang sangat berpengaruh apalagi kalo banyak orang yang bener-bener liat sebuah project dari managernya kayak agan


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: sri11 on December 06, 2017, 04:25:31 PM
Pertama agan lihat menejernya dulu beserta team yang kelola project itu terus agan lihat konsep tentang project nya apa dan juga whitepapernya, mungkin dengan melihat hal-hal tersebut kita tidak akan salam dalam memilih bounty.
memang saat ini banyak Bounty yg terpapar di forum, yg jelas harus baca selengkap-lengkapnya project tersebut terutama manegernya dan hadiah yg diberikan setelah kita bekerja


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Vinaa77 on December 06, 2017, 04:37:37 PM
Sekarang ini mencari projeck susah susah gampang memang saking banyaknya bounty itu kadang malah bikin yang mau ikut pusing mau ikut yang mana . ditambahlagi sekarang ini pendanaan ico kadang tidak sampai target


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Alaira on December 14, 2017, 02:43:29 AM
Terima kasih informasinya para senior senior, kebetulan saya masih newbie dan saya memamg membutuhkan informasi yang tepat dalam memilih proyek yang akan kita kerjakan, sekali lagi terima kasih gan..


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: itos on December 14, 2017, 02:50:06 AM
menurut saya pilih lah bounty yang member nya banyak gan, dengan member yang banyak kemungkinan bounty itu bagus, oiya jangan lupa sharing ke teman yang sudah pengalaman bergelut di dunia bounty...


memang iya bounty yang banyak digemari oleh orang-orang itu bagus tapi kepastian bagusnya belum 100% juga gan terkadang ada juga yang membernya banyak tapi di akhir hayat dia scam gan, jadi banyaknya member bukanlah sebuah patokan khusus gan karena ada juga bounty yang membatasi pesertanya dan sukses dengan target yang diinginkan gan.
bounty yang banyak di gemari dan banyak ikut yang berpatisipasi belum sukses seperti yang kita inginkan, seperti bounty kemaren yang menggiurkan tetapi saat distribusi token juga bermasalah kemudian di ganti dengan token baru tetapi tidak rate dari harga ico


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: GsxR150 on December 14, 2017, 02:58:05 AM
Bisa dilihat dari siapa dev nya gan, biasanya proyeknya bang jamal sukses besar gan, bisa juga dilihat dari whitepapper proyekny gan, berapa alokasi nya, penjualan pre ico ny sukses atau tidak gan, cuma ya kalau buat dipastikan ane rasa gak bisa gan, paling kita cuma bisa prediksi.
Iya terimakasih gan informasinya. Benar juga si gan dalam memilih proyek kita tidak bisa memastikan proyek itu sukses atau tidak. Paling hanya bisa memprediksikan menurut pendapat kita gan. Tapi kalau menurut para senior disini selain proyek dari Bang Jamal. Ada lagi atau tidak proyek yang menjanjikan seperti proyeknya Bang Jamal?


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: CapGelatik on December 14, 2017, 03:00:14 AM
menurut saya pilih lah bounty yang member nya banyak gan, dengan member yang banyak kemungkinan bounty itu bagus, oiya jangan lupa sharing ke teman yang sudah pengalaman bergelut di dunia bounty...


memang iya bounty yang banyak digemari oleh orang-orang itu bagus tapi kepastian bagusnya belum 100% juga gan terkadang ada juga yang membernya banyak tapi di akhir hayat dia scam gan, jadi banyaknya member bukanlah sebuah patokan khusus gan karena ada juga bounty yang membatasi pesertanya dan sukses dengan target yang diinginkan gan.
bounty yang banyak di gemari dan banyak ikut yang berpatisipasi belum sukses seperti yang kita inginkan, seperti bounty kemaren yang menggiurkan tetapi saat distribusi token juga bermasalah kemudian di ganti dengan token baru tetapi tidak rate dari harga ico
memang memilih project yang bagus itu gak mudah gan, smeua itu susah ditebak jadi kalau memilih project faktor keberuntungan juga berpengaruh gan. :D


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Thyaga on December 14, 2017, 03:39:06 AM
menurut saya pilih lah bounty yang member nya banyak gan, dengan member yang banyak kemungkinan bounty itu bagus, oiya jangan lupa sharing ke teman yang sudah pengalaman bergelut di dunia bounty...


memang iya bounty yang banyak digemari oleh orang-orang itu bagus tapi kepastian bagusnya belum 100% juga gan terkadang ada juga yang membernya banyak tapi di akhir hayat dia scam gan, jadi banyaknya member bukanlah sebuah patokan khusus gan karena ada juga bounty yang membatasi pesertanya dan sukses dengan target yang diinginkan gan.
bounty yang banyak di gemari dan banyak ikut yang berpatisipasi belum sukses seperti yang kita inginkan, seperti bounty kemaren yang menggiurkan tetapi saat distribusi token juga bermasalah kemudian di ganti dengan token baru tetapi tidak rate dari harga ico
memang memilih project yang bagus itu gak mudah gan, smeua itu susah ditebak jadi kalau memilih project faktor keberuntungan juga berpengaruh gan. :D
bisa gan memilih proyek yang sewaktu presalenya sukses tentunya iconya kemungkinan besar akan sukses atau bisa dikatakan pasti sukses bro, makannya cari yang proyek sukses sewaktu presalenya


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: bahlulfahrul on December 14, 2017, 04:18:38 AM
Sulit menentukan bagaimana cara memilih bounty yang sukses gan, sebab biasanya yang menentukan suksesnya bounty ini adalah para investor ya, jadi kalau target project ICO bounty nya tercapai ya bisa sukses gan, dan suksesnya project ICO disini ada dua ya ada sukses kecil (jika project mencapai softcap) dan ada juga sukses besar jika banyak investor yang mau bergabung dan pihak project ico mencapai pembelian besar (hardcap)


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: wiya on December 14, 2017, 04:45:26 AM
biasanya lihat bounty managernya dulu,kalau terpercaya sukses dan profesional,biasanya bountynya sukses,trus baca-baca aja dari threadnya coinnya terlihat bagus ga,dev dan teamnya profesional ga,trus cek aja banyak yang ikut ga bountynya,kalau semua sudah terpenuhi ya cobain aja ikut,kalau punya modal banyak ikutan invest juga beberapa coin hehehe.... ;D


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: anahmih on December 14, 2017, 04:50:11 AM
perlunya diperhtikn team project itu terutama agota2nya gan,ini mngacu pada tidaknya adanya informasi pengembangn krediblitas apa pun sangat bergantung pada pengalaman perawakan dan keahlian pengembang pendiri kalau bonty yang kurng bagus biasanya sih tidak akan secra terbuka mengungkapakn informasi tentang pendiri jika informasi tidak ditemukan maka perlu diragukan gan


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: anggaem on December 14, 2017, 05:01:44 AM
kalau saya lihat dari bounty manager gan dan di bounty manager juga lihat di trust nya kalo + ya saya garap, tapi jarang juga atau mungkin gak ada  bounty manager yang - trust , terus kalau alokasi bounty nya 30% an garap juga mayan besar bayaran nya.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: oktana on December 14, 2017, 05:31:34 AM
kalau saya lihat dari bounty manager gan dan di bounty manager juga lihat di trust nya kalo + ya saya garap, tapi jarang juga atau mungkin gak ada  bounty manager yang - trust , terus kalau alokasi bounty nya 30% an garap juga mayan besar bayaran nya.

jadi ingat akun blockeye, akun alt dia red trust lauda dan ternyata itu memang request dari blockeye karena sebelumnya tu akun kena hack, unik. Kalau lihat alokasi banyak campaign yang signaturenya besar2 punyanya sylon tapi rata2 fail semua. justru yang merata atau cuma 1% alokasi buat bounty lebih sering sukses, kalau aku lebih lihat kearah tu projek muluk2 apa tidak, maksudnya setelah ico benar2 bisa berjalan efektif atau tidak.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Afzaluzzikri on December 14, 2017, 05:46:36 AM
Kalau saat pertama kali project di adakan sulit memang untuk menemukan project bounty mana yang bisa sukses, karena yang menentukan suksesnya sebuah project ico adalah para investor gan, jadi jika banyak investor yang bergabung maka project akan sukses


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: rajakoin1994 on December 14, 2017, 05:54:58 AM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?
Liat dari segi team yang memback up proyeknya gan, apakah team tersebut berpengalaman / tidak dalam proyek yang mereka geluti dan makin banyak prestasi yang dimiliki team tersebut maka makin besar peluang proyek tersebut akan sukses. Jangan tergiur sama proyek yang bayaranya gede, percuma aja kalau bayaranya gede tapi proyeknya gak sampai softcap.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Afzaluzzikri on December 14, 2017, 06:02:29 AM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?
Liat dari segi team yang memback up proyeknya gan, apakah team tersebut berpengalaman / tidak dalam proyek yang mereka geluti dan makin banyak prestasi yang dimiliki team tersebut maka makin besar peluang proyek tersebut akan sukses. Jangan tergiur sama proyek yang bayaranya gede, percuma aja kalau bayaranya gede tapi proyeknya gak sampai softcap.
iya memang benar gan, memag seharusnya kita tidak tergiur dengan project yang fee-nya gede, tapi kalau masalah kita harus memperhatikan team dulu itu belum tentu project tersebut bisa terjamin sukses ya, sebab ane pernah bergabung di project yang di manager oleh manajer langganan sukses besar,dan hasilnya gagal total gan, bisa kita ambil kesimpulan kalau team tidak selamanya menjamin


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Mumuk on December 14, 2017, 07:31:12 AM
Kalo saya pribadi  gak begitu tahu juga menentukan  bounty yang bakalan sukses.
Sekalipun saya gak begitu menghiraukan masalah itu.
Yang saya baca hanya aturannya. Kalo akun saya masuk kriteria suatu proyek, ya saya ikut saja.
Dan saya bersyukur dari sekian proyek ada yang sukses, meskipun ada juga yang gak sukses.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: jonruhoax on December 14, 2017, 07:34:21 AM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?

gada yang bisa di ukur dengan pasti gan, hanya pengalaman yang sangat berperan penting untuk menilai ico bakalan sukses atau ga nya. terkadang pre ico laku kuras pas penjualan ico malah sedikit. jadi semua itu melibatkan pengalaman pengetahuan


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: boris singer on December 14, 2017, 07:50:29 AM
kalau ane sih biasa gabung bounty diliat dari team Dev nya dulu baru manager bounty setelah itu durasi ICO kadang ada ICO yang durasinya sampe 2bulan / lebih. kalau lama banget durasinya biasanya ane skip

cara memilah bounty bisa dilihat dari stake terbesar, bisa dimulai dari signature dan blog
untuk memilah projek memang untung2an, banyak website premium dan tim profesional tapi gagal dalam promosi
jadi hemat saya utamakan thread yang pesertanya rame karena setengahnya juga cikal bakal yang jadi investor dan tim promosi sukses.
makin lama durasi asal peminatnya banyak justru potensial, beberapa koin terbukti sukses, cuma yaitu, pantau terus sosmed plus jalur komunikasi aktif seperti telegram dll.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: ninabobo on December 14, 2017, 07:55:30 AM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?

sepengalaman ane, semua itu tergantung keseluruhan, dari team dev dan kita yang mengikuti project bounty. jika team dan dev solid maka bukan tidak mungkin ico bakalan sukses dan kita membantu sebagai orang yang berkampanye agar banyak menarik investor


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: HanaTenun on December 14, 2017, 08:03:43 AM
Semakin banyak bounty kadang membuat kita sendiri pusing untuk memilih mana yang bakal sukses dan cair besar, kalau mau cari aman lebih baik cari yang softcapnya sudah terkumpul kalau sudah terkumpul payment dari bounty otomatis akan cair nantinya


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: kalstarzz on December 14, 2017, 08:12:39 AM
Semakin banyak bounty kadang membuat kita sendiri pusing untuk memilih mana yang bakal sukses dan cair besar, kalau mau cari aman lebih baik cari yang softcapnya sudah terkumpul kalau sudah terkumpul payment dari bounty otomatis akan cair nantinya

berjibun bro jumlah ico yang berjalan, memang itu salah satu jadi patokan ane untuk join, liat dulu udah dapat softcap atau belum
dengan itu harapan gajian sudah jelas dan bakalan tidak zonk


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: kaisa on December 14, 2017, 09:05:48 AM
Semakin banyak bounty kadang membuat kita sendiri pusing untuk memilih mana yang bakal sukses dan cair besar, kalau mau cari aman lebih baik cari yang softcapnya sudah terkumpul kalau sudah terkumpul payment dari bounty otomatis akan cair nantinya

masih bingung ane sampai sekarang cuman ngerjakan 3 bounty, tp blm di approve.
maksuddari softcap itu bagaimana om?


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: anggaem on December 14, 2017, 10:59:09 AM
kalau saya lihat dari bounty manager gan dan di bounty manager juga lihat di trust nya kalo + ya saya garap, tapi jarang juga atau mungkin gak ada  bounty manager yang - trust , terus kalau alokasi bounty nya 30% an garap juga mayan besar bayaran nya.

jadi ingat akun blockeye, akun alt dia red trust lauda dan ternyata itu memang request dari blockeye karena sebelumnya tu akun kena hack, unik. Kalau lihat alokasi banyak campaign yang signaturenya besar2 punyanya sylon tapi rata2 fail semua. justru yang merata atau cuma 1% alokasi buat bounty lebih sering sukses, kalau aku lebih lihat kearah tu projek muluk2 apa tidak, maksudnya setelah ico benar2 bisa berjalan efektif atau tidak.
wah saya baru 1 bulan forum ini ikut bounty signature campaign  baru 2 kali jadi baru tau infrmasi begini, bagus juga info nya gan jadi yang trust + belum tentu pemilik nya orang yang sama ya xD bisa aja kena hack dll .


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Fendi23 on December 14, 2017, 12:34:37 PM
kalo untuk bounty media sosial sih saya ga pilih pilih bang, soalny kadang bounty yang kita anggap kecil malah hasilny besar.cm cara yang paling mudah adalah lihat seberapa besar dana yang sudah terkumpul dari penjualan token tsb mungkin bisa jadi bt analisa bounty yang akan didapat...:)


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Oneandpure on December 14, 2017, 01:52:55 PM
kalo untuk bounty media sosial sih saya ga pilih pilih bang, soalny kadang bounty yang kita anggap kecil malah hasilny besar.cm cara yang paling mudah adalah lihat seberapa besar dana yang sudah terkumpul dari penjualan token tsb mungkin bisa jadi bt analisa bounty yang akan didapat...:)

bisa juga gan.. saya lihat juga siapa saja orang2 dibalik proyek tersebut, karena hal itu juga bisa menjadi acuan suatu proyek itu bakalan sukses atau egk, dan hasil bounty bisa cukup menjanjikan


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: bahlulfahrul on December 14, 2017, 07:53:49 PM
Semakin banyak bounty kadang membuat kita sendiri pusing untuk memilih mana yang bakal sukses dan cair besar, kalau mau cari aman lebih baik cari yang softcapnya sudah terkumpul kalau sudah terkumpul payment dari bounty otomatis akan cair nantinya

masih bingung ane sampai sekarang cuman ngerjakan 3 bounty, tp blm di approve.
maksuddari softcap itu bagaimana om?
untuk masalah di approve langsung di spreatsheets itu tergantung cara kerja si manager gan, sebab kadang ada manajer yang memperbaharui spreatsheets nya pada saat akhir ico dan kebiasaan memang langsung di hitung spreatsheets nya per week ya, itu tergantung sama cara kerja manajer yang tujuannya sama. Dan satu lagi ane mau menjelaskan tentang softcap, softcap itu adalah pencapaian terendah dari target project perusahaan ICO gan, kalau project sudah mencapai softcap maka project bisa di nyatakan berhasil dan kalau project bisa mencapai hardcap itu artinya project mencapai target di sukses besar 


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: TRONTON on December 14, 2017, 07:59:01 PM
kalo untuk bounty media sosial sih saya ga pilih pilih bang, soalny kadang bounty yang kita anggap kecil malah hasilny besar.cm cara yang paling mudah adalah lihat seberapa besar dana yang sudah terkumpul dari penjualan token tsb mungkin bisa jadi bt analisa bounty yang akan didapat...:)

bisa juga gan.. saya lihat juga siapa saja orang2 dibalik proyek tersebut, karena hal itu juga bisa menjadi acuan suatu proyek itu bakalan sukses atau egk, dan hasil bounty bisa cukup menjanjikan

Tapi ada saja yang menggunakan team dengan nama besar dengan tujuan menarik investor dan ternyata orang yang besangkutan tidak mengikuti projek apapun , memang sangat susah gan untuk memilih projek yang bener2 legit , sudah ada pengalaman kemarin projek yang di gadang-gadang sukses ternyata hasil akhirnya scam . So kita bisa mengetahui projek itu bagus atau tidak akan sangat sulit . Kalau aku mungkin ya melihat dari manager yang mengurus projek tersebut saja sih gan.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: ibrahim160994 on December 14, 2017, 09:07:40 PM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?
Sebelum nya treed ini sangat bermanfaat buat saya.karena saya adalah seorang newbee jdy lebih tau cara memilih bounty. Tetapi klau menurut spengatahuan saya . memilih bounty itu dari tujuan suatu proyek. Masuk akal ngk proyek nya dan di samping banyak iklan di suatu proyek tersebut


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Kimpoiluiseta on December 14, 2017, 11:41:20 PM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?

gada yang bisa di ukur dengan pasti gan, hanya pengalaman yang sangat berperan penting untuk menilai ico bakalan sukses atau ga nya. terkadang pre ico laku kuras pas penjualan ico malah sedikit. jadi semua itu melibatkan pengalaman pengetahuan

bahkan penjualan ico sukses, distribusi untuk bounty nya bertele2 dan lama pun banyak
salah satu contoh nya atlant


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: trimulia on December 14, 2017, 11:54:18 PM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?
maksudnya memilah gimana gan? kalo milih bounty pilih aja yg rewardnya gede dan ICO nya meyakinkan ;D
kalo ngaturnya tinggal catet semua data agan di spreadsheet


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: cutputroe on December 15, 2017, 07:01:11 AM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?

Kalou soal memilih bounty campaign sebenar susah juga gan terkadang website treand nya lekap nemun pada akhirnya sudah scam jugam
Namun kalou agan mau menglihat campaign yang sukses dan bagus bisa juga dilihat  dari stake nya besar, dan juga bisa lihat dari banyak nya peserta yang mengikuti project tersebut.inti nya sesuatu yang bakal agan ikuti yakin kan dulu dengan hati gan,kalou semua yakin maka semua akan mudah.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: bitesper on April 29, 2018, 02:25:53 AM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?

Kalou soal memilih bounty campaign sebenar susah juga gan terkadang website treand nya lekap nemun pada akhirnya sudah scam jugam
Namun kalou agan mau menglihat campaign yang sukses dan bagus bisa juga dilihat  dari stake nya besar, dan juga bisa lihat dari banyak nya peserta yang mengikuti project tersebut.inti nya sesuatu yang bakal agan ikuti yakin kan dulu dengan hati gan,kalou semua yakin maka semua akan mudah.

Ikut nambahin jg gan, kita hrus lihat jg tujuan ico yg bountynya kita ikutin itu, jelas apa tdk, trus Mengetahui siapa team atau pengembang dibalik penyelenggara ico tsb, ada roadmap dr kegiatannya jd kita tau saat pre ico coinnya sold out apa tdk, menyertakan whitepaper.
Klo kita sdh tau semua itu, biasanya bounty ico tsb bagus dan ga scam.
Dengan begitu kita tdk sia2 ikut bounty, setidaknya kita dpt bayaran dr hasil kita berkampanye.




Yaa benar yang agan katakan,  sebelum mengikuti bounty lebih baiknya lagi, kita harus tau dan mempunyai pemikran yang lbh lg apakah bountu ico tersebut real atau tidak nya, agar hasil dan pekerjaan yang kitaa laksnakam tidak terbuang sia,dan akan tentu nya menghsilkan dengan apa yang kita inginkan.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: KagiSama on April 29, 2018, 03:14:39 AM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?
yang paling awal sih lihat managernya, hati2 dengan manager yang punya red trust. trus lihat team developer nya, pastikan fotonya bukan editan dan projek nya bener-bener ada. cek juga di ico review nya, yang paling aku sarani sih cek di icobench dan icodrop.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Xhipantjo on April 29, 2018, 04:06:40 AM
Ane sih memilih bounty melhat manejer bounty dlu. Jka kprcayaannya merah ane tdak mngikutiny. Dan ane lihat dri ssi coin apa yg d selenggarakan oleh bounty trsbut. Jika coinnya ssh d dptkn di market. Ane lpskn bgtu sja.. N lihat jg yg mngikutinya.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: warrengates on April 29, 2018, 04:48:13 AM
Sebenarnya susah-susah gampang dalam memilih bounty namun semua itu harus teliti, biasanya saya cari informasi tentang bounty yang akan saya ikuti, cek website, whitepaper dan team yang ada dalam peroject tersebut dan jika menurut saya ok ya saya akan bergabung dalam bounty tersebut. Lainnya ya mungkin dari manager bounty yang sudah berpengalaman dan mempunyai track record dalam menangani bounty dan bounty yang mereka tangani banyak yang sukses itu juga bisa jadi faktor saya untuk mengikuti bounty yang dimanajeri oleh mereka gan.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: iqrasalsabila on May 03, 2018, 02:01:14 AM
Ya seperti biasalah, paling kita hrus lihat jg tujuan ico yg bountynya kita ikutin itu, jelas apa tdk, trus Mengetahui siapa team dibalik penyelenggara ico tsb, ada roadmap dr kegiatannya jd kita tau saat pre ico coinnya sold out apa tdk, menyertakan suatu paper dan jangan abaikan juga menejer dr suatu bounty, klo saya lbh suka ikutan bounty yg dipegang oleh menejer yg rank sr.member ke atas dan punya trust hijau.
Klo kita sdh tau semua itu, biasanya bounty ico tsb bagus dan ga scam.
Dengan begitu kita tdk sia2 ikut bounty, setidaknya kita dpt bayaran dr hasil kita berkampanye.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Akarpictures on May 03, 2018, 02:06:42 AM
Ya seperti biasalah, paling kita hrus lihat jg tujuan ico yg bountynya kita ikutin itu, jelas apa tdk, trus Mengetahui siapa team dibalik penyelenggara ico tsb, ada roadmap dr kegiatannya jd kita tau saat pre ico coinnya sold out apa tdk, menyertakan suatu paper dan jangan abaikan juga menejer dr suatu bounty, klo saya lbh suka ikutan bounty yg dipegang oleh menejer yg rank sr.member ke atas dan punya trust hijau.
Klo kita sdh tau semua itu, biasanya bounty ico tsb bagus dan ga scam.
Dengan begitu kita tdk sia2 ikut bounty, setidaknya kita dpt bayaran dr hasil kita berkampanye.


Ini informasi dan masukan yang baik untuk memilih sebuah bounty yang kita ingin jalankan, jangan salah pilih bounty,karena jika salah bisa hanya buang waktu saja.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: kidbounty on May 03, 2018, 02:19:29 AM
Cara memilih proyek yang bagus itu lihat konsep proyek nya, siapa team nya dan manajer nya lalu bagaiaman roadmap nya dan terakhir pencapaian ICO nya


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Bernardo lewanusa on May 03, 2018, 02:47:38 AM
Banyak hal untuk mrmilih sebuah bounty yang bagus gan, biasanya dari susunan tim dan managernya saja sudah cukup sih kalau buat saya :D
Kqlau kurang yakin bisa baca seputar whitepapernya, roadmap dan unsur2 lain yang berhubungan dengan ico tersebut


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Lancang Barat on May 03, 2018, 03:23:52 AM
kalo menurut saya, coba agan baca2 proyeknya tentang apa, dan lihat juga pada saat pre-ico token yang terkumpul berapa, dan lihat beberapa pos oranglain mengenai projek tersebut, lihat di sosial media juga bisa gan
Iya gan benar kata anda, pertama yang perlu di perhatikan proyek nya mengusung konsep apa, dan selain itu kita harus memperhatikan juga siapa menejernya bagaimana history proyek proyek yang dia pegang sebelumnya.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Lumi3004 on May 03, 2018, 04:05:01 AM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?
bila agan ingan memilih bounty yang sukses langkah awal agan bisa di lihat di website,nah ini kangkah awal yang bisa di pelajari berapa persen hasil penjualan ICO, itu masih bersifat sementara, yang jelas succes bounty bisa dibilang besar pengaruhnya terhadap investor yang memberi madal...


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: f4431 on May 03, 2018, 04:53:48 AM
masukan yang sangat berguna sekali dari para suhu2. dengan seperti ini saya sebagai JR bisa belajar banyak. mudah2n makin banyak suhu2 yang sharing tentang bounty, baik team dev, proyek yang bagus, Dll. agar bisa sama2 berjalan seiringan dan sukses bersama.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: hermanganbaro on May 03, 2018, 12:19:13 PM
Kalau menurut ane, cara memilih bounty yang punya potensi adalah:
1. Menejernya.
  Tidak bisa dipungkiri lagi, dalam sebuah bounty hal yang paling utama dilihat adalah manejernya, seperti Sylon, Newsilike, Hua_hui, sergei.G, Hotashy, arteezy. Dan masih manyak lagi manejer yang sering sukses Bounty yang mereka pegang.
2. Websitenya.
    Sebelum mengikuti sebuah bounty, biasanya website salah satu hal utama yang dilihat sebelum mengikuti sebuah bounty, dari penjualan pra-ico sampai penjualan ico. Dari segi penjualnnya biasanya bisa dijadikan acuan sebuah bounty akan sukses.
3. Peserta signaturenya.
     Ini bisa dijadikan acuan sebuah proyek bagus atau akan sukses. Karena kalau proyek punya potensi, peserta Sigcamnya banyak akun yang rank tinggi, misalnya hero dan Sr.
 Kalau ane pribadi 3 hal ini yang ane lihat terlebih dahulu sebelum mengikuty sebuah bounty. Mungkin agan-agan punya pendapat yang lain, boleh kita sherring disini sebagai masukan untuk kita tukar pengalaman dalam mengikuti bounty.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Andam76 on May 03, 2018, 01:02:54 PM
Yang jadi patokan saya memilih bounty adalah seperti yang sudah dijelaskan sebelumnya, lihat program ICO, sistemnya dan siapa manager dan tim yang ada dibelakang ICO. Dan yang perlu diperhatikan adalah bagaimana komunikasi antara tim bounty dengan bounty hunter di group, apa terbentuk komunikasi yang baik antara mereka.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Mawardi808 on May 03, 2018, 01:18:45 PM
Pilihan itu harus bagus menurut pemikiran kita dan menurut informasi rekan rekan, khusus nya dalam memilih bounty itu sebaiknya anda harus memperhatikan proyek tersebut mengusung konsep apa dan selain itu kita harus lihat pembagian persen setiap kampanye nya, serta memperhatikan juga siapa manajernya,lihat riwayat manerje tersebut, tentang proyek proyek yang di pegangnya atau yang sudah dikerjakannya apakah banyak memberikan hasil bagi pengikut bounty.sehinga kita tidak salah memilih bounty yang bagus itu.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: aryana42 on May 03, 2018, 01:28:10 PM
Pilihan itu harus bagus menurut pemikiran kita dan menurut informasi rekan rekan, khusus nya dalam memilih bounty itu sebaiknya anda harus memperhatikan proyek tersebut mengusung konsep apa dan selain itu kita harus lihat pembagian persen setiap kampanye nya, serta memperhatikan juga siapa manajernya,lihat riwayat manerje tersebut, tentang proyek proyek yang di pegangnya atau yang sudah dikerjakannya apakah banyak memberikan hasil bagi pengikut bounty.sehinga kita tidak salah memilih bounty yang bagus itu.

uraian yang bagus, namun yang harus agan tahu cara memilih bounty yang bagus itu adalah dengan melihat mitra perusahaannya yang jelas serta penjualan mereka yang selalu berjalan dan team yang solid serta berpengalaman, jangan hanya mendengar rekan-rekan disamping.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: aprilnot on May 03, 2018, 01:38:01 PM
kalau saya sih  biasa memilih bounty yang manajer nya udah punya reputasi. kedua liat dari perkembangan proyek nya. ketiga durasi proyek tersebut juga harus diperhatiin, sekarang banyak proyek yang ico yang di undur undur tanpa kejelasan. keempat, liat dari pendapatan ico nya, karena ico yang rame aja belom tentu pas masuk market harga belum tentu bagus apa lagi yang sepi. jadi kalau milih bounty usahain proyek nya udah mengumpulkan dana kurang lebih 40% dari target hardcaps. jangan asal udah softcap kalian berpikir itu bounty yang bagus. jangan sampai kita kerja sia sia.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Lee36 on May 03, 2018, 01:51:41 PM
Seharusnya bounty itu semuanya bagus dan kita cuman mau pilih bounty yang kita sukai dan ikut persyaratan bounty tersebut tetapi kita juga harus tau siapa managernya , sering sukses apa engA, sehingga kita tidak  ragu ragu setelah mengikuti Ico tersebut.manager yang udah berpengalaman sehingga bisa lebih meyakinkan.berharap bisa sukses dalam memilih bounty.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: realknow on May 03, 2018, 02:07:46 PM
Seharusnya bounty itu semuanya bagus dan kita cuman mau pilih bounty yang kita sukai dan ikut persyaratan bounty tersebut tetapi kita juga harus tau siapa managernya , sering sukses apa engA, sehingga kita tidak  ragu ragu setelah mengikuti Ico tersebut.manager yang udah berpengalaman sehingga bisa lebih meyakinkan.berharap bisa sukses dalam memilih bounty.
bener gan memang semua bonty itu bagus-bagus tetapi kita juga harus memilih salah satu bounty yang mungkin bisa membawa kita dalam kesuksesan untuk itu kita emang harus jeli untuk memilih gan dan supaya bounty yang kita pilihadalah yang terbaik aminn.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: aziz1899 on May 03, 2018, 02:25:20 PM
Kita lihat dulu konsep apaan yang diusung sebuah proyek tersebut,roadmap tim dan developer juga berpengaruh besar akan kesuksesan sebuah proyek,alokasi dana untuk bounty juga berpengaruh karena semakin besar alokasi dana biasanya bisa menarik para investor dan para bounty hunter untuk masuk ke proyek tersebut.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: bitesper on May 03, 2018, 02:32:32 PM
Saya sendri memilih bounty tidak sembarangan,krna apaa jika kita tidak membudayakan membaca, pasti nanti kita akan dpt bounty yg scam.
Terlebih dahulu,lihat lah dulu konsep nya dri sebua proyek, kita juga harus tau siapa manager dalam bounty trsebut.
Pilih juga sesuai pikran dan kemampuan kita.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: salman khana on May 03, 2018, 02:36:01 PM
Kalau menurut ane, cara memilih bounty yang punya potensi adalah:
1. Menejernya.
  Tidak bisa dipungkiri lagi, dalam sebuah bounty hal yang paling utama dilihat adalah manejernya, seperti Sylon, Newsilike, Hua_hui, sergei.G, Hotashy, arteezy. Dan masih manyak lagi manejer yang sering sukses Bounty yang mereka pegang.
2. Websitenya.
    Sebelum mengikuti sebuah bounty, biasanya website salah satu hal utama yang dilihat sebelum mengikuti sebuah bounty, dari penjualan pra-ico sampai penjualan ico. Dari segi penjualnnya biasanya bisa dijadikan acuan sebuah bounty akan sukses.
3. Peserta signaturenya.
     Ini bisa dijadikan acuan sebuah proyek bagus atau akan sukses. Karena kalau proyek punya potensi, peserta Sigcamnya banyak akun yang rank tinggi, misalnya hero dan Sr.
 Kalau ane pribadi 3 hal ini yang ane lihat terlebih dahulu sebelum mengikuty sebuah bounty. Mungkin agan-agan punya pendapat yang lain, boleh kita sherring disini sebagai masukan untuk kita tukar pengalaman dalam mengikuti bounty.
Benar banget gan, ane setuju dengan pendapat agan, salah satu hal yang paling menonjol adalah menejernya, karena dari nama-nama menejer yang agan sebutkan diatas banyak yang sudah sukses proyek yang mereka pegang, dan jarang yang ada scam. Terimakasih atas masukannya gan. Ini informasi yang sangat bermanfaat bagi ane..


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: troBelx on May 03, 2018, 02:36:56 PM
kalo menurut saya, coba agan baca2 proyeknya tentang apa, dan lihat juga pada saat pre-ico token yang terkumpul berapa, dan lihat beberapa pos oranglain mengenai projek tersebut, lihat di sosial media juga bisa gan
jika melihat di media sosialnya apakah, melihat totap followernya tah gan,   soalnya bounty saya ikuti  banyak scam.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: TaufiqPD on May 03, 2018, 03:53:26 PM
maksud agan memilih proyek buat ikutan bounty gitu ya?kalau menurut saya ya agan harus baca-baca dulu gan konsepnya seperti apa,whitepapernya juga dan lihat lihat juga managernya siapa..karna menurut saya manager juga berpengaruh untuk proyek yang dipegangnya gan.
Ya gan saya setuju dengan pendapat agan pada dasarnya semua orang menginginkan yang terbaik akan tetapi tidak semua akan menghasilkan jaminan yang baik maka dari itu perlu selektif juga ikutan bounty lihat juga besar karunia juga.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: suryapro on May 03, 2018, 03:58:42 PM
jika ingin memilih bounty agan harus liat dulu website dan yim yang berada di belakang proyek tersebut jika tim kurang meyakinkan sebaiknya hindari aja terus liat juga bounty manager gan,itu untuk meminimalis agar kita terhindar dari proyek scam


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Jagamalam on May 03, 2018, 04:02:40 PM
Kalau saya pribadi sih melihat tim pengelola proyek yang berpengalaman gan, seperti sylon karena kebanyakan proyek sylon sukses dan hasil memuaskan gan, dan melihat dana alokasi nya gan.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Catokreloh on May 03, 2018, 04:06:39 PM
Kalau saya pribadi sih melihat tim pengelola proyek yang berpengalaman gan, seperti sylon karena kebanyakan proyek sylon sukses dan hasil memuaskan gan, dan melihat dana alokasi nya gan.
Iya sangat betul gan, karena tim pengelola sangat berpengaruh dalam sukses nya sebuah bounty, dan kita juga harus melihat ico apa yang mereka kembang kan, dan lihat bagaimana penjualan nya.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Black bro on May 03, 2018, 04:13:32 PM
Memang sulit untuk kita tebak sebuah bounty bakal sukses atau tidak gan, paling tidak kita cuman bisa menilai dari tim pengelola apakah semua proyek yang mereka pegang kebanyakan suksea atau tidak gan, kalau saya pribadi lebih menarik proyek yang di pegang meneger sylon gan, karena proyek mereka banyak yang sukses.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Rampagoe004 on May 03, 2018, 04:18:59 PM
Sangat sulit untuk kita memilih bounty yang sukses karna banyak sekali proyek yang hampir semua ada kelebihan masing masing tapi sekilas cara melihat bounty menurut lihat bounty yang transparan dan besar alokasi dananya


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: wahyu wida on May 03, 2018, 04:51:50 PM
Sangat sulit untuk kita memilih bounty yang sukses karna banyak sekali proyek yang hampir semua ada kelebihan masing masing tapi sekilas cara melihat bounty menurut lihat bounty yang transparan dan besar alokasi dananya
banyak yang mengatakan yang paling mudah adalah mencari bounty manager yang terpercaya, seperti team amazix. dan sekarang banyak yang disorot banyak member yaitu jamal yang lagi heboh di proyek tokenpay dimana bounty hunter terancam tidak dibagikan rewardnya


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: ifaldel on May 03, 2018, 05:00:54 PM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?

Untuk memilih yang berpotensi sukses dan bayaran besar bisa dibilang susah, adapun kisi kisi nya untuk mencari bounty yang bagus seperti membaca baca dulu konsep nya seperti apa, manager nya bagaimana terkenal atau tidak, amati website nya cek writwpapernya.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: kuah bakso on May 03, 2018, 05:01:26 PM
Sangat sulit untuk kita memilih bounty yang sukses karna banyak sekali proyek yang hampir semua ada kelebihan masing masing tapi sekilas cara melihat bounty menurut lihat bounty yang transparan dan besar alokasi dananya
banyak yang mengatakan yang paling mudah adalah mencari bounty manager yang terpercaya, seperti team amazix. dan sekarang banyak yang disorot banyak member yaitu jamal yang lagi heboh di proyek tokenpay dimana bounty hunter terancam tidak dibagikan rewardnya

memang cara yang paling aman adalah mencari manager yang tepat, saya yakin manager akan belajar dulu sebelum ia menangani sebuah proyek, kita bisa mempercayakan itu semua pada manager


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Merana on May 03, 2018, 06:04:19 PM
Tidak ada yang bisa memprediksi bounty mana yang akan sukses,baik itu dari manager, developer, atau team yang dibentuk untuk mengerjakan pekerjaan tersebut,
namun jika semua yang terhubung ke dalam proyek tersebut kompak melakukan tugasnya masing-masing,maka proyek tersebut akan bersinar dan pastinya akan sukses besar.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Ameealvaro on May 03, 2018, 06:08:10 PM
Cara memilih bounty yng pasti sukses sangat susah gan karna setiap bounty tidak bisa kita menganalisa sepenuh nya atau istilah lain dalam dunia crypto semua bisa terjdi dengan seketika jadi sangat sulit kita pilih bounty yang bakal sukses sampai hardcap nya


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: bigjuk on May 03, 2018, 06:11:42 PM
Tidak ada yang bisa memprediksi bounty mana yang akan sukses,baik itu dari manager, developer, atau team yang dibentuk untuk mengerjakan pekerjaan tersebut,
namun jika semua yang terhubung ke dalam proyek tersebut kompak melakukan tugasnya masing-masing,maka proyek tersebut akan bersinar dan pastinya akan sukses besar.
Cuma adakala buat kita dalam memilih bounty yang bagus dari konsep beserta tim dan manager nya cuma memanimilasir aja agar tak terjerumus ke proyek yang tak jelas.Di sisi prediksi semua orang tak akan tau gan karena yang menentukan sukses atau tidak adalah pada penjualan nya nanti.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Unna_f on May 03, 2018, 06:12:27 PM
Yang perlu kita andalkan di saat kita memilih bounty adalah manager dan team yang mengerjakan proyek bounty tersebut, kita wajib percayakan kepada mereka, karena mereka juga berjuang keras untuk mengsukseskan bounty tersebut,jika tidak sukses, mereka juga mengalami kerugian yang sangat besar.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: MASBOB on May 03, 2018, 06:14:04 PM
Yang perlu kita ketahui dalam suatu bounty ada dev nya liat history bounty yang sudah mereka pegang bagus hasilnya apa tidak.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Putroe Phang on May 03, 2018, 06:17:39 PM
Yang perlu kita andalkan di saat kita memilih bounty adalah manager dan team yang mengerjakan proyek bounty tersebut, kita wajib percayakan kepada mereka, karena mereka juga berjuang keras untuk mengsukseskan bounty tersebut,jika tidak sukses, mereka juga mengalami kerugian yang sangat besar.

Bener gan, semua yang berkecimpung kedalam proyek bounty tersebut akan sama-sama bertanggung jawab terhadap sukses nya bounty, baik itu manager,team, ataupun para peserta bounty yang harus lebih giat dalam memperkenalkan proyek tersebut kepada khalayak ramai.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: bahagia93 on May 03, 2018, 06:32:06 PM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?
pertama tama agan harus ngecek tim proyek karena tim lah yang berpengaruh akan kesuksesan proyek nya.kedua penjualan nya nanti bagaimana kalau ngak di publikasi agak susah bagi kita dalam melihat perkembangan proyek nya.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Insomnia family on May 03, 2018, 06:47:33 PM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?
maaf gan saya memang bukan senior saya masih rebilang sangat baru dalam forum dan pekerjaan ini akan tetapi siapa tau kalau nanti cara saya dalam memilih bounty bisa cocok dengan anda, cara pertama saya adalah menilai konsep dan potensi konsep tersebut untuk jangka panjang dan setelah dirasa konsepnya bagus saya akan melihat seberapa banyak perusahaan besar mendukung project tersebut lalu yang terakhir adalah melihat seberapa banyak member telegram resmi mereka, semakin banyak semakin meyakinkan karena biasa disana ada banyak investor yang sedang memantau perkembangan project tersebut


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Pineastwood on May 03, 2018, 07:31:15 PM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?
maaf gan saya memang bukan senior saya masih rebilang sangat baru dalam forum dan pekerjaan ini akan tetapi siapa tau kalau nanti cara saya dalam memilih bounty bisa cocok dengan anda, cara pertama saya adalah menilai konsep dan potensi konsep tersebut untuk jangka panjang dan setelah dirasa konsepnya bagus saya akan melihat seberapa banyak perusahaan besar mendukung project tersebut lalu yang terakhir adalah melihat seberapa banyak member telegram resmi mereka, semakin banyak semakin meyakinkan karena biasa disana ada banyak investor yang sedang memantau perkembangan project tersebut
sedikit tambahan gan, manager juga sangat berpengaruh terhadap suksesnya sesuah project, karena manager yang handal akan mudah menarik investor. jadi dalam memilih project manager juga dapat dijadikan referensi. karena sudah ada beberapa manager yang terkenal jika mengarap project maka presentase kesuksesanya besar.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Aury234 on May 03, 2018, 08:03:42 PM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?
ada banyak cara untuk melihat bounty succses atau salah satunya yang paling gampang agan bisa melihat dari website bounty,agan disitu bisa melihat berapa Token bounty terjual ICO bila penjualan succses berarti agan akan dibayar,, ini salah satunya....


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: mamahdedeh on May 03, 2018, 08:07:36 PM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?
maaf gan saya memang bukan senior saya masih rebilang sangat baru dalam forum dan pekerjaan ini akan tetapi siapa tau kalau nanti cara saya dalam memilih bounty bisa cocok dengan anda, cara pertama saya adalah menilai konsep dan potensi konsep tersebut untuk jangka panjang dan setelah dirasa konsepnya bagus saya akan melihat seberapa banyak perusahaan besar mendukung project tersebut lalu yang terakhir adalah melihat seberapa banyak member telegram resmi mereka, semakin banyak semakin meyakinkan karena biasa disana ada banyak investor yang sedang memantau perkembangan project tersebut
sedikit tambahan gan, manager juga sangat berpengaruh terhadap suksesnya sesuah project, karena manager yang handal akan mudah menarik investor. jadi dalam memilih project manager juga dapat dijadikan referensi. karena sudah ada beberapa manager yang terkenal jika mengarap project maka presentase kesuksesanya besar.

Benar sepert agan @pand_pendek bilang banyak hal yang bisa sangat mempengaruhi kesuksesan suatu project saat ini, karena para manager dngan kepercayaan positif tntu akan menjadi prioritas para investor maupun peserta bounty untuk bergabung dalam project tersebut bisa kita lihat sekarang ini banyak project yang mandek dan mengalamin penundaan ico dikarenakan banyak investor dan paserta bounty yang kecewa terhadap maneger yang mempunyai kepercayaan negatif seperti jamal saat ini


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: bukham88 on May 03, 2018, 08:41:17 PM
Sangat sulit untuk kita memilih bounty yang sukses karna banyak sekali proyek yang hampir semua ada kelebihan masing masing tapi sekilas cara melihat bounty menurut lihat bounty yang transparan dan besar alokasi dananya
banyak yang mengatakan yang paling mudah adalah mencari bounty manager yang terpercaya, seperti team amazix. dan sekarang banyak yang disorot banyak member yaitu jamal yang lagi heboh di proyek tokenpay dimana bounty hunter terancam tidak dibagikan rewardnya

Memang benar gan, saya termasuk salah satunya yang terancam tidak mendapatkan bayaran dari hasil project punya jamalezz, namun melihat redtrust punya si jamal semakin banyak, para member tentu akan berpikir 2 x untuk mengikuti project yang dikelola olehnya.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: kak uli on May 03, 2018, 08:43:16 PM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?

apakah yang anda maksudkan itu memilih atau memilah ?
kalau untuk memilih bounty yang bakal sukses saya akan sedikit mejelaskan tipsnya yang saya miliki. pertama perlu melihat dan membuka websetnya dan melihat penjualan toeknnya apakah berjalan dengan baik atau hanya mandeg pada beberapa persen saja, kemudia perlu juga diperhatikan tim danmanagernya apakah itu orang2 kepercayaan.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Rata sagoe on May 04, 2018, 06:42:09 AM
maksud agan memilih proyek buat ikutan bounty gitu ya?kalau menurut saya ya agan harus baca-baca dulu gan konsepnya seperti apa,whitepapernya juga dan lihat lihat juga managernya siapa..karna menurut saya manager juga berpengaruh untuk proyek yang dipegangnya gan.

Sependapat gan dengan cara yang agan berikan karena cara seperti itulah biasanya bounty yang akan kita ikuti nantinya bisa sukses.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: aomakun on May 04, 2018, 06:49:07 AM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?
maaf gan saya memang bukan senior saya masih rebilang sangat baru dalam forum dan pekerjaan ini akan tetapi siapa tau kalau nanti cara saya dalam memilih bounty bisa cocok dengan anda, cara pertama saya adalah menilai konsep dan potensi konsep tersebut untuk jangka panjang dan setelah dirasa konsepnya bagus saya akan melihat seberapa banyak perusahaan besar mendukung project tersebut lalu yang terakhir adalah melihat seberapa banyak member telegram resmi mereka, semakin banyak semakin meyakinkan karena biasa disana ada banyak investor yang sedang memantau perkembangan project tersebut
sedikit tambahan gan, manager juga sangat berpengaruh terhadap suksesnya sesuah project, karena manager yang handal akan mudah menarik investor. jadi dalam memilih project manager juga dapat dijadikan referensi. karena sudah ada beberapa manager yang terkenal jika mengarap project maka presentase kesuksesanya besar.

Benar sepert agan @pand_pendek bilang banyak hal yang bisa sangat mempengaruhi kesuksesan suatu project saat ini, karena para manager dngan kepercayaan positif tntu akan menjadi prioritas para investor maupun peserta bounty untuk bergabung dalam project tersebut bisa kita lihat sekarang ini banyak project yang mandek dan mengalamin penundaan ico dikarenakan banyak investor dan paserta bounty yang kecewa terhadap maneger yang mempunyai kepercayaan negatif seperti jamal saat ini
Peranan manager bounty memang sangat berperan banget sih buat nentuin proyek mana yang diikuti bountynya. Pemikiran ane kalo misalnya managernya sudah terpercaya proyek yang dia pegang pun bisa dipercayai jugq


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: kesmex on May 04, 2018, 06:57:28 AM
memang cukup susah memilih bounty yang bakalan sukses, namun kalau saya biasa nya cukup dengan melihat manager dari projek tersebut, biasa nya kalau bounty nya di manageri oleh manager yang sudah berpengalaman dan sudah sukses dengan banyak bounty, mempunyai peluang besar bounty yang kita ikutin juga bakalan suskse.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Si kleng on May 04, 2018, 07:09:55 AM
Ya ngan emang agak susah memilih bounty yang bakalan sukses kalo saya sih ngan tergantung manager nya itu siapa kalo misalkan manager ternama baru saya ikut kebiasaan manager ternama akan menghasilkan bounty yang sukses ngan


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: wirosableng on May 04, 2018, 01:00:45 PM
Ya ngan emang agak susah memilih bounty yang bakalan sukses kalo saya sih ngan tergantung manager nya itu siapa kalo misalkan manager ternama baru saya ikut kebiasaan manager ternama akan menghasilkan bounty yang sukses ngan
Sama gan hehe
Saya juga hanya berpatokan pada manager, tapi sama cari tambahan informasi di review web2 lain


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: AndreiYoung on May 04, 2018, 01:20:29 PM
Kalau menurut ane selagi masih pengen nebelin dompet ambil aja bounty sebanyak-banyaknya tentunya sesuai kemampuan. Walaupun dari beberapa projek pasti ada aja yg scam tapi pasti ada juga beberapa yang Woow, dan itu bisa nutupin kekecewaan buat projek yang zonk bahkan bisa lebih. Kalau tabungan udeh mumbul baru deh mulai buat trading atau investasi ke koin yg udah lama di incer..


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: anticolay26 on May 04, 2018, 01:27:42 PM
Sama gan hehe
Saya juga hanya berpatokan pada manager, tapi sama cari tambahan informasi di review web2 lain
Saya juga dulu mikir begini, "ah ikut kampanye yang di manajerin sama si a,b aja karena pasti sukses" sampai akhirnya saya kejebak disuatu proyek yang dijalankan oleh manajer terkenal inisial s dan proyek mereka sangat gagal, terbuang sia-sia waktu saya.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: kutil-macan on May 04, 2018, 01:32:40 PM
berdasar pengalaman pribadi saya, kita baca dan pelajari dengan seksama semua proyek yang kita temui, cek whitepapernya, bagaimana softcape nya, teliti benar benar peraturannya,supaya kita tidak terlalu tersesat dalam memilih proyek, dan jangan lupa banyak bertanya pada senior, kalau sudah demikian pasti ada hasil yang memuaskan. semoga bermanfaat


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: putri annisa on May 04, 2018, 01:41:08 PM
Sebenarnya sangat sulit untuk memprediksi di awal tentang proyek mana yang akan berhasil, bahkan mungkin manager bounty nya sendiri tidak bisa menjamin kalau proyek yang dipegangnya bakalan sukses. Jadi untuk menghindari yang betul-betul scam saja yang bisa kita lakukan, diantaranya dengan melihat website dan whitepapernya agar kita tau proyek nya tentang apa dan bagaimana cara kerjanya juga timnya. Saya juga agak memilih tentang manager walaupun tidak menjamin, yang saya lihat profilnya, ranknya, kadang-kadang saya juga sempatkan melihat lastpostnya untuk melihat aktivitasnya.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: ARRCCO on May 04, 2018, 02:24:45 PM
Kalau dibilang mau milih bounty yg mana yg lumayan pertama2 kita harus liat Dev nya dulu bounty yg sering saya ikuti devnya adalah saylon dan jamalez kebanyakan projects2 yg mereka pegang itu sukses dan kita harus liat alokasi nya juga minimal 15% atau 20% buat kampanye media sosial..tpi supaya lebih oke lagi dibounty alangkah baiknya kita naikkan rank kita dulu minimal jr.member ..satu hal asal jangan tergesa-gesa saja..
[/quote

Memang sangatlah benar gan jika bounty atau proyek yang devnya jamalez ataupun silon ke banyakan tetap berhasil dan sukses dan bagi yang mengikuti project tersebut tidak membuat kecewa,apalagi kita mendapatkan ranking yang tinggi lebih bagus lagi.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Linda toraja on May 05, 2018, 09:56:34 AM
banyak gan memang bounty jaman yang kitanya susah untuk memilah karena memang dari pihak mereka sangat jenius dalam membuat campaign,iklan dan lainya yang sangat menarik sehingga banyak orang yang jadi bingung,kalau menurut saya mending kita lihat dulu spesifikasinya seperti apa dan cara bekerjanya juga bagaimana,aturan yang dibuat standar atau tidak ,kalau menurut saya sih begitu gan.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Pade87 on May 05, 2018, 10:06:19 AM
Menurut saya untuk memilah bounty itu tidak lah susah sebab memilah itu hanya melihat bounty yang baru atau bountu yang lama, yang namun kadang ada bounty yang banyak dan sukses meskipun banyak yang di kelola.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Bokugo on May 05, 2018, 10:17:19 AM
Menurut saya untuk memilah bounty itu tidak lah susah sebab memilah itu hanya melihat bounty yang baru atau bountu yang lama, yang namun kadang ada bounty yang banyak dan sukses meskipun banyak yang di kelola.
Memang kita harus berusaha dalam memilih bounty, kita bisa melihat mulai dari program ICO, sistemnya dan siapa manager dan tim yang ada dibelakang ICO. Adapun hal yang perlu diperhatikan yaitu bagaimana komunikasi antara tim bounty dengan bounty hunter di group, apa terbentuk komunikasi yang baik antara mereka karena ini hal yang penting menyangkut proyek ICO yang nantinya akan berjalan dengan baik atau tidak.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Tokoyami on May 05, 2018, 10:38:00 AM
banyak gan memang bounty jaman yang kitanya susah untuk memilah karena memang dari pihak mereka sangat jenius dalam membuat campaign,iklan dan lainya yang sangat menarik sehingga banyak orang yang jadi bingung,kalau menurut saya mending kita lihat dulu spesifikasinya seperti apa dan cara bekerjanya juga bagaimana,aturan yang dibuat standar atau tidak ,kalau menurut saya sih begitu gan.
Jiaka dilihat semua bonty itu bagus-bagus, tetapi kita juga harus memilih salah satu bounty yang mungkin bisa membawa kita dalam kesuksesan untuk itu, kita harus jeli dalam memilihnya gan dan supaya bounty yang kita pilihadalah yang terbaik untuk itu setidaknya kita bisa lihat dari konsepnya jika bagus kemudian lihat seberapa banyak perusahaan besar mendukung project tersebut, yang terakhir adalah melihat seberapa banyak member telegram resmi mereka..


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Adiba85 on May 06, 2018, 02:36:21 PM
banyak gan memang bounty jaman yang kitanya susah untuk memilah karena memang dari pihak mereka sangat jenius dalam membuat campaign,iklan dan lainya yang sangat menarik sehingga banyak orang yang jadi bingung,kalau menurut saya mending kita lihat dulu spesifikasinya seperti apa dan cara bekerjanya juga bagaimana,aturan yang dibuat standar atau tidak ,kalau menurut saya sih begitu gan.
Jiaka dilihat semua bonty itu bagus-bagus, tetapi kita juga harus memilih salah satu bounty yang mungkin bisa membawa kita dalam kesuksesan untuk itu, kita harus jeli dalam memilihnya gan dan supaya bounty yang kita pilihadalah yang terbaik untuk itu setidaknya kita bisa lihat dari konsepnya jika bagus kemudian lihat seberapa banyak perusahaan besar mendukung project tersebut, yang terakhir adalah melihat seberapa banyak member telegram resmi mereka..

Jelas sekali gan terima kasih atas informasinya,sehingga untuk mengikuti sebuah bounty kita harus teliti dan melihat seberapa besar peranan tim dalam menyukseskannya dan apakah proyek tersebut banyak diminati oleh investor dan kita harus tau apakah yang memegang peranan dalam bounty ini pernah sukses dalam proyek yang pernah dia kerjakan sebelumnya.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Nawaci17 on May 06, 2018, 02:54:39 PM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?

Untuk waktu yang sekarang cukup banyak bounty yang muncul, yang pertama kalau kita ingin memilih bounty yang bagus liat dulu bagai mana tim nya menyukseskan suatu proyek, kekompakan suatu tim, dan liat apa banyak orang yang mau mengikuti proyek itu, dan yang paling penting jangan terbaru-buru untuk memilih bounty. 


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: iwancreator on May 06, 2018, 03:10:56 PM
ada baiknya liat dulu siapa managernya gan, dan jangan lupa cek websitenya, kalo fund sudah banyak terkumpul langsung daftar aja, jika demikian dapat dipastikan takkan kecewa di akhir kampanye..


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: rosebrand on May 06, 2018, 04:54:15 PM
ada baiknya liat dulu siapa managernya gan, dan jangan lupa cek websitenya, kalo fund sudah banyak terkumpul langsung daftar aja, jika demikian dapat dipastikan takkan kecewa di akhir kampanye..
ada benar nya juga sih, disamping itu kita juga bisa melihat dari rating proyek nya juga, kalau bagus maka kemungkinan untuk suksesnya pun pasti besar, apalagi jika ada brand ambasador yang terkenal di dalam proyek tersebut, pasti akan lebih meyakinkan lagi tuh.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Rachmadaulia003 on May 06, 2018, 05:11:06 PM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?


Sulit memang memilih atau memilah bounty sekarang ini karena banyak banget kampanye berhadiah lahir di akhir tahun ini, kalau menurut ane lihat yang manager atau Dev nya bagus dan tidak gampang lari ketika sudah habis kampanye.
siip, bener kata agan, sekarang memang agak susah memilih bounty yang bisa bikin semangat, saya juga sekarang harus teliti milih dev yg bagus dan managernya.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: iwakpeyek on May 06, 2018, 05:11:13 PM
ada baiknya liat dulu siapa managernya gan, dan jangan lupa cek websitenya, kalo fund sudah banyak terkumpul langsung daftar aja, jika demikian dapat dipastikan takkan kecewa di akhir kampanye..
ada benar nya juga sih, disamping itu kita juga bisa melihat dari rating proyek nya juga, kalau bagus maka kemungkinan untuk suksesnya pun pasti besar, apalagi jika ada brand ambasador yang terkenal di dalam proyek tersebut, pasti akan lebih meyakinkan lagi tuh.
bener gan brand ambasador juga bisa menjadi referensi dalam memilih bounty sebab kebanyakan dari bounty yang ada brand ambasador itu hasilnya bagus. setiap aspek dalam bounty memang perlu kita pertimbangkan jika ingin mendapatkan bounty yang bagus.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: bellamoera on May 06, 2018, 11:30:07 PM
kalo menurut saya, coba agan baca2 proyeknya tentang apa, dan lihat juga pada saat pre-ico token yang terkumpul berapa, dan lihat beberapa pos oranglain mengenai projek tersebut, lihat di sosial media juga bisa gan
betul gan, bisa juga agan melihat di websitenya untuk mengetahui seberapa banyak investor yang bergabung dan pengumpulan tokennya seberapa besar. nah itu bisa menjadi acuan untuk bisa memiliki bounty yang sekiranua akan sukses


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: fransbenotius on May 06, 2018, 11:41:11 PM
Cara memilih bounty tentunya dengan melihat banyak aspek, seperti projek apa yang dikembangkan, bagaimana latar belakang dari team yang mengembangkan proyek tersebut, selain itu kita juga dapat melihat dari manajer proyek yang sering memanejeri proyek sukses


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: kutil-macan on May 07, 2018, 12:17:37 AM
memilih bounty memang tidak semudah membalik telapak tangan, seperti kita dalam memilih buah tidak bisa hanya dinilai dari kulit luar, namun harus di lihat dari berbagai sudut, yakni diantaranya konsep yang ditawarkan, team yang menangani, msnajer yang berprestasi tinggi, selanjutnya berdoa supaya proyek yang kita pilih tidak zonk,melainkan proyek yang legit.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: jambo gle on May 07, 2018, 12:52:33 AM
Sebenar nya gak ada yang bisa menjamin sebuah bounty bakal sukses gan karena itu semua tergantung penjualan nya dan tergantung para investor yang ingin berinvestasi gan, paling kita cuman bisa memilih tim yang berpengalaman dalam mengelola ico dan melihat bagaimana perkembangan penjualan nya di website gan.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: accounting 181293 on May 07, 2018, 01:43:25 AM
Untuk memilih bounty atau ICO yang tepat kita harus memperhatikan beberapa aspek yang harus di nilai berikut saya lampirkan thread yang membahas secara detail hal tersebut.
https://bitcointalk.org/index.php?topic=3492193.0


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: kakekbertopi on May 07, 2018, 03:20:10 AM
kalo ane sering mengikuti bounty dari  suatu platform yang menyediakan bounty tersebut gan, tapi itupun gak langsung ane pilih, biasanya ana minta saran kepada master yang sudah lama main didunia perbounty-an, kebetulan ane punya temen yang rela ngajarin ane tentang dunia perbountyan, contoh platformnya yaitu, AmaziX, BountyHive, Tokensuite, dsb.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Wellyan on May 07, 2018, 03:22:12 AM
Bisa ikut platform bounty. contohnya di bountyhive. atau bisa melakukan riset sendiri. dengan mencari ico bagus di ico bench. memang sih banyak cara bisa dilakukan. mencari ico dan bounty yang sesuai dengan diri kita. sekarang ini kan kita ini justru dimanjakan dengan bounty yang banyak macamnya dan alokasi yang besar


Title: Re: Cara daftar btt dengan sangat mudah
Post by: iwancreator on May 07, 2018, 08:26:45 AM
Pertama buka link
Bitcointalk.org

Lalu klik registrasi
Isi data anda dan email anda
Lalu sesudah itu selesai

Lalu login
Isidata yang sudah registrasi tadi

Selesai
Terimakasih.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Lancang Barat on May 07, 2018, 08:50:45 AM
Liat konsep dulu untuk memilih bounty konsep nya kira kira menarik tidak dan iconya juga perlu di perhatikan.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Stormspirit on May 07, 2018, 08:54:02 AM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?

Mungkin bisa lihat di thread ini bos: https://bitcointalk.org/index.php?topic=3254471.0

Di situ banyak yang berbagi cara memilih bounty ataupun cara meminimalisir bounty yang scam.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Midy on May 07, 2018, 12:58:02 PM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?

Sebenarnya ada beberapa cara dalam melihat bounty yang akan sukses kedepannya gan, namun hal itu kita hanya memperkecil saja tingkat kegagalan sebuah ICO tersebut gan, seperti :
- Visi dan misinya jelas
- Whitepaper
- Team pengelola ICO
- Manager, dll
Agan bisa melihat juga di topic ini , https://bitcointalk.org/index.php?topic=3492193.0


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Vaniaayu on May 07, 2018, 01:31:58 PM
kalau memilah bounty yang bakalan sukses itu susah gan, cuma dalam memilah bounty yang bagus.
pertama, kita lihat dulu dev dan tim kerjanya, apakah sudah memiliki nama yang artinya sudah memiliki banyak pengalaman di bidang menjalankan sebuah proyek.
kedua, kita cari referensi terlebih dahulu pada bounty tersebut, untuk menghindari proyek yang scam.
ketiga, lihat peminatnya terhadap bounty tersebut, apakah banyak atau sedikit.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: pamsugas on May 07, 2018, 01:44:35 PM
kalau mau milih bounty apalagi sigcamp saaya sndiri lihat peraihan ico nya berapa ane gak pernah pilih sigcamp sblm dapat peraihan nya, kalau dapat minimal 3 juta dolar la baru ikutin sigcamp nya


Title: Re: Cara daftar btt dengan sangat mudah
Post by: hermanganbaro on May 07, 2018, 02:50:55 PM
Pertama buka link
Bitcointalk.org

Lalu klik registrasi
Isi data anda dan email anda
Lalu sesudah itu selesai

Lalu login
Isidata yang sudah registrasi tadi

Selesai
Terimakasih.
Sebelumnya maaf gan, yang ditanya ditopik cara memilih bounty yang bagus.
Sedangkan yang agan kupas diatas adalah cara daftar Bounty. Sebagaimana yang sama-sama kita ketahui, cara mendaftar bounty ane rasa semua bounty hunter sudah faham tentang itu, namun untuk memilih bounty yang punya potensi besar sangat sedikit yang paham tentang itu.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: narik amal on May 07, 2018, 03:04:11 PM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?

Mungkin bisa lihat di thread ini bos: https://bitcointalk.org/index.php?topic=3254471.0

Di situ banyak yang berbagi cara memilih bounty ataupun cara meminimalisir bounty yang scam.
itu gan sudah diberi pengarahan oleh senior,mudah mudaha bermanfaat atas thread yang dicantumkan diatas.


Title: Re: Cara daftar btt dengan sangat mudah
Post by: Ironmaiden on May 07, 2018, 04:37:41 PM
Pertama buka link
Bitcointalk.org

Lalu klik registrasi
Isi data anda dan email anda
Lalu sesudah itu selesai

Lalu login
Isidata yang sudah registrasi tadi

Selesai
Terimakasih.
Sebelumnya maaf gan, yang ditanya ditopik cara memilih bounty yang bagus.
Sedangkan yang agan kupas diatas adalah cara daftar Bounty. Sebagaimana yang sama-sama kita ketahui, cara mendaftar bounty ane rasa semua bounty hunter sudah faham tentang itu, namun untuk memilih bounty yang punya potensi besar sangat sedikit yang paham tentang itu.
Namun jika semua yang terhubung ke dalam proyek tersebut kompak melakukan tugasnya masing-masing,maka proyek tersebut akan bersinar dan pastinya akan sukses besar. Tapi memang tidak ada yang bisa memprediksi bounty mana yang akan sukses, baik itu dari manager, developer, atau team yang dibentuk untuk mengerjakan pekerjaan tersebut,


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: mamahdedeh on May 07, 2018, 05:30:51 PM
memilih bounty memang tidak semudah membalik telapak tangan, seperti kita dalam memilih buah tidak bisa hanya dinilai dari kulit luar, namun harus di lihat dari berbagai sudut, yakni diantaranya konsep yang ditawarkan, team yang menangani, msnajer yang berprestasi tinggi, selanjutnya berdoa supaya proyek yang kita pilih tidak zonk,melainkan proyek yang legit.


Saya rasa sangat sulit untuk kita bisa memilih bounty yang memang bisa dibilang akan sukses, karena sekarang ini sangat banyak bounty yang ada di forum, namun untuk meminimalisir adanya project scam menurut saya baiknya kita mengikuti bounty yang memang dipegang oleh menager yang telah mempunyai pengalaman dan nama baik di forum ini gan, karena manager juga gak mau mendapat redtrust hanya dikarenakan menangani satu project yang memang scam, dan sukses atau tidaknya bounty itu tergantung dari hasil penjualan yang di dapat nantinya disaat ico berjalan.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Vcam76 on May 07, 2018, 05:39:25 PM
Siang para senior, ane mau nanya nih cara buat memilah bounty campaign yg bakalan sukses gimana ya?
Dalam mengikuti sebuah project bounty memang kita harus menganalisanya terlebih dahulu gan, bagi saya pribadi point pertamanya adalah melihat manager dari pengelola bounty tersebut, dan selanjutnya baru melihat dari website dan whitepaper ICOnya, bila memang meyakinkan baru ikut bergabung.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Silver80 on May 07, 2018, 06:11:13 PM
ada beberapa kriteria yang dapat di indentifikasi suatu project, pertama agan bisa melihat dari penjualan ICO, lalu bukalah wibesite nya dan temukan petajalan untuk mengenal dan mengetahui arah dan tujuan, perlu juga mengetahui siapa dev nya,  dan dev dengan rating kepercayaan ikut menentukan.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Rimueng tuha on May 07, 2018, 06:17:16 PM
Pertama buka link
Bitcointalk.org

Lalu klik registrasi
Isi data anda dan email anda
Lalu sesudah itu selesai

Lalu login
Isidata yang sudah registrasi tadi

Selesai
Terimakasih.
Sebelumnya maaf gan, yang ditanya ditopik cara memilih bounty yang bagus.
Sedangkan yang agan kupas diatas adalah cara daftar Bounty. Sebagaimana yang sama-sama kita ketahui, cara mendaftar bounty ane rasa semua bounty hunter sudah faham tentang itu, namun untuk memilih bounty yang punya potensi besar sangat sedikit yang paham tentang itu.
Namun jika semua yang terhubung ke dalam proyek tersebut kompak melakukan tugasnya masing-masing,maka proyek tersebut akan bersinar dan pastinya akan sukses besar. Tapi memang tidak ada yang bisa memprediksi bounty mana yang akan sukses, baik itu dari manager, developer, atau team yang dibentuk untuk mengerjakan pekerjaan tersebut,


Benar gan , memang sangat sulit untuk kita bisa memprediksi suatu kesuksesan maupun gagalnya suatu bounty , namun yang sangat mempengaruhi hal tersebut adalah bagaimana caranya para developer dan peserta bounty dalam mempromosikan project tersebut sehingga bisa membuat para investor bisa tertarik untuk menginvestasikan dananya di ico project tersebut, dan dari segi manager juga bisa terbilang mempengaruhi project tersebut secara tidak langsung karena jika manager tersebut dengan kepercayaan negatif tentu ini akan mengurangi daya tarik para peserta dan investor sehingga berkurangnya pendapatan bounty tersebut.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Pasooe on May 08, 2018, 05:18:42 AM
cara memilah dan memilih bounty bukan hal yang mudah gan,tapi biasanya ciri-ciri ico yang berkualitas itu ada whitepapernya,roadmap dan juga yang terpenting managernya karna menurut saya manager itu juga berpengaruh untuk suatu proyek..ya itu sih cuma pendapat saya gan kalau ada yg salah mohon dimaklumi.

Memang betul apa yang agan jelas,jika memilah bounty kita harus pandai dan harus ada belajar dulu dan sering membaca,ataupun dengan manager sangat terpengaruh untuk suatu proyek gan.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: The_kingcoin on May 08, 2018, 05:42:24 AM
Saran ane kalau mau milih bounty yang lumayan gan pertama sekali kita harus liat Dev nya dulu.bounty yg sering ane ikuti devnya adalah saylon dan jamalez gan kebanyakan project yang mereka pegang itu sukses gan.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: GelatikKembar on May 08, 2018, 06:48:54 AM
Saran ane kalau mau milih bounty yang lumayan gan pertama sekali kita harus liat Dev nya dulu.bounty yg sering ane ikuti devnya adalah saylon dan jamalez gan kebanyakan project yang mereka pegang itu sukses gan.
Liat juga timnya orang2 lama atau nama2 baru itu juga penting, kalo masih bingung mah mending ikutan grup telegram biar bisa langsung dapet bimbingan dari senior gan.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: timphan coklat on May 08, 2018, 07:05:43 AM
Untuk memilih sebuah bounty yang berkualitas ada beberapa hal yang harus diperhatikan gan, dari menejernya yang handal, website penjualan tokennya, dan dari antusias dari para peserta yang ranknya besar, dan ada juga hal-hal yang harus diperhatikan lagi, untuk informasi lebih lanjut mungkin para suhu bisa merincikan lebih detail lagi tentang cara memilih bounty yang berkualitas.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Novita on May 08, 2018, 07:38:08 AM
liat-liat dulu gan projeknya agan juga bisa cek siapa meneger bountynya, biasanya meneger menentukan kesuksesan sebuah projek, agan pilih saja meneger yang menjadi favorit para penambang.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Novita on May 08, 2018, 07:40:15 AM
Untuk memilih sebuah bounty yang berkualitas ada beberapa hal yang harus diperhatikan gan, dari menejernya yang handal, website penjualan tokennya, dan dari antusias dari para peserta yang ranknya besar, dan ada juga hal-hal yang harus diperhatikan lagi, untuk informasi lebih lanjut mungkin para suhu bisa merincikan lebih detail lagi tentang cara memilih bounty yang berkualitas.

bener sekali gan kalau saya melihat sebuah projek bounty dengan membaca whitepaper projek tersebut dan meilhat apa yang disaran oleh projek itu dan kemudian saya baru melihat menager, jika managernya berpengalaman maka saya akan join dan bergabung dalam TIM.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Lancang Barat on May 08, 2018, 07:50:57 AM
Sebenarnya sih memilih bounty susah susah gampang,tapi yang perlu kita teliti ico, menejernya siapa. Dan jangan lupa bertanya pada yang lebih senior.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Apalo llyat coeg on May 08, 2018, 08:35:01 AM
Untuk memilih bounty yang bagus, perhatikan dulu format proyek yang ditawarkan. Proyek yang bagus akan cepat menarik investor untuk berinvestasi di proyek tersebut. Akan banyak komunikasi dua arah antara tim dan partisipan proyek. Dan kita lihat juga siapa manejer bounty yang mengarahin jalannya proyek.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: SNIPER90 on May 08, 2018, 08:39:41 AM
kalau memilah bounty yang sukses itu susah gan, cuma dalam memilah bounty yang perlu kita perhatikan dev dan history timnya, seberapa banyak proyek yang mereka sukseskan. Intinya harus extra jeli dalam memilih bounty.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: kuah pliek on May 08, 2018, 10:48:44 AM
Ane biasanya baca-baca dulu konsep projectnya,kalau proyeknya bagus dan mantap langsung ane daftar bountynya,apalagi kalau ane lihat komentar agan-agan yang ada di thread ini bagus-bagus jadi semakin membuat ane yakin kalau proyeknya bakal sukses gan.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: secretgirl on May 08, 2018, 11:12:42 AM
Untuk memilih bounty yang bagus, perhatikan dulu format proyek yang ditawarkan. Proyek yang bagus akan cepat menarik investor untuk berinvestasi di proyek tersebut. Akan banyak komunikasi dua arah antara tim dan partisipan proyek. Dan kita lihat juga siapa manejer bounty yang mengarahin jalannya proyek.

benar sekali gan.. apalagi sekarang proyek-proyek baru yang mengadakan program bounty sedang banjir-banjirnya, jadi harus jeli dalam memilah milah proyek.. salah satunya dengan melihat siapa manager yang mengelola bounty tersebut


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: selline on May 08, 2018, 11:40:42 AM
Setiap orang mempunyai strategi masing masing saya rasa dalam melihat potensi dari ico dan juga penilain terhadap bounty. kadang tidak terpacu di manager satu saja untuk memilih karena kadang alokasi besar itu berbeda manager. seperti yahoo. yahoo menurut saya memang disiplin dalam pembayaran tapi jarang ada yang wah di proyek yang dia pegang. maksudnya hasil ;)


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: alongzulki12 on May 08, 2018, 11:50:30 AM
Menurut ane gimana cara kita dapat bounty projeck yang bagus kita baca liat dengan teliti gimana apa isi projeck nya dan siapa pengelola projeck tersebut gimana hasil projeck projeck sebelum nya bagus engak hasil nya,dan kita liat juga didalam nya siapa saja yang ikut apa lebih banyak yang hero atau full member dah pasti projeck itu bagus dan satu lagi saran ane jangan setelah gan join agan tidak melakukan tugas yang di harus kan oleh projeck tersebut...


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: valuater on May 08, 2018, 02:22:14 PM
kalau pengen memilah bounty lebih bagus cari bounty yang menggunakan limit peserta misalnya signature / socmed karena biasanya reward yang didapat lebih bagus dari pada yang tanpa limit kalau saya sih , tetapi bounty yang ga limit terkadang ada juga yang rewardnya banyak


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: MEDIKA KANTIN on May 08, 2018, 02:32:47 PM
Pertama agan lihat menejernya dulu beserta team yang kelola project itu terus agan lihat konsep tentang project nya apa dan juga whitepapernya, mungkin dengan melihat hal-hal tersebut kita tidak akan salam dalam memilih bounty.

Benar gan kita harus teliti dalam memilihnya karena tim yang sudah berpengalaman tentunya peluang untuk sukses akan semakin besar Dengan begitu kita bisa mendapatkan hasil  setelah proyek sukses.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Rubengiovani on May 08, 2018, 04:03:54 PM
Kalau menurut saya sukses suatu project atau bounty itu sangat tergantung pada manajer yang mengelola bounty tersebut,jika manajer atau pun team yang mengelola bounty tersebut sudah berpengalaman dan sudah di percaya oleh moderator maka yakinlah project tersebut akan sukses.


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: creativeeditors on May 08, 2018, 04:25:04 PM
sanking buanyaknya bounty sampe jadi bingun mau memilah milah  :D
lebih baik agan pilah memilah mana waktu bounty yang akan selesai terlebih dahulu itu dia yang harus agan dahulukan,
dan jangan lupa dinote kapan waktu bounty untuk didistribusikan CMIIW  ;)


Title: Re: Cara memilah Bounty
Post by: Fettersmile on May 11, 2018, 01:17:11 AM
kalau cara saya sih kita pertama bisa melihat proyek tersebut seperti apa,aturanya bagaimana apakah sesuai dengan kemampuan yamg kita miliki,apakah bayaranya besar dan bgus,dev aktif atau tidak karena sekarang ini banyak proyek yang memilih kabur dan tidak bertanggung jawab,dan yang terakhir kita juga bisa melihat apakah proyek tersebut sudah memenui standar yang ada.