Bitcoin Forum

Local => Bahasa Indonesia (Indonesian) => Topic started by: memequiserle on December 02, 2017, 06:16:24 AM



Title: Solusi jika Bitcoin beneran dilarang
Post by: memequiserle on December 02, 2017, 06:16:24 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Achlink101 on December 02, 2017, 06:24:49 AM
emang uda benar dilarang gan ada undang-undang nya transaksi yg di perbolehkan di indonesia hanya rupiah,
Bitcoin sifatnya hanya bilateral
kalo di negara-negara lain kebanyakan menganggap itu komoditas masing-masing karena Bitcoin ga miliki regulator yang mengatur.
itu sih menurut ane tapi kalo yg lain sih gatau  :o :o :o ;D


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: unggahr11 on December 02, 2017, 06:31:55 AM
setau ane baru dilarang buat transaksi doang gan, kalo trading menurut ane masih oke oke aja. kalo misal dilarang beneran ya terpaksa pake exchanger luar gan


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: bukham88 on December 02, 2017, 06:32:27 AM
BI sudah beberapa x menegaskan kalau bitcoin sangat di larang di Indonesia, tapi kalau transaksi dan media pencari bitcoin masih aman tetap aja masyarakat tidak memperdulikannya, kalau ditanya sulusi mungkin harus ada market2 atau toko2 yang menerima transaksi lewat bitcoin jadi pihak pemerintah akan berpikir 2 x untuk melegalkan bitcoin di indonesia,


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: carrie_white on December 02, 2017, 07:01:02 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

menurut ane yang dilarang itu sebenarnya jika bitcoin di gunakan sebagai alat pembayaran di Indonesia, maka dari itu sampai sekarang gak ada toko-toko konvensional yang menyediakan fasilitas alat pembayaran melalui bitcoin, namun jika bitcoin hanya di gunakan sebagai investasi di dunia online sepertinya masih di perbolehkan saja


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: cwiney on December 02, 2017, 07:32:35 AM
Coba tebak kira2 apa alesan utama nya bitcoin dilarang di indonesia?
Semua pihak pasti paham soal nya udah jadi rahasia umum kan? ;D


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Ten98 on December 02, 2017, 07:47:25 AM
Banyak yg salah persepsi sih tentang larangan bitcoin di indonesia,pemerintah/BI melarang bitcoin hanya untuk alat pembayaran/alat transaksi saja,pemerintah melarang bitcoin untuk menjadikan alat transaksi itu bertujuan untuk menghindari bitcoin sebagai mata uang karna indo sudah mempunyai mata uang nya sendiri yaitu rupiah,pemerintah tidak mau kalau rupiah bisa tergeser dengan ada nya bitcoin sebagai alat transaksi,dan kalo hanya memiliki bitcoin itu tidak masalah asal jangan di jadikan alat transaksi


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Dewi89 on December 02, 2017, 07:50:34 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

menurut ane yang dilarang itu sebenarnya jika bitcoin di gunakan sebagai alat pembayaran di Indonesia, maka dari itu sampai sekarang gak ada toko-toko konvensional yang menyediakan fasilitas alat pembayaran melalui bitcoin, namun jika bitcoin hanya di gunakan sebagai investasi di dunia online sepertinya masih di perbolehkan saja
sepertinya yang di larang adalah transaksi penjualan-pembelian menggunakan bitcoin baik di toko-toko ataupun online shop, tetapi jika menggunakan bitcoin sebagai pertukaran mata uang nyata dengan digital sepertinya bisa-bisa saja gan, tolong di koreksi jika komentar ane salah :)


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: cunguks on December 02, 2017, 07:52:42 AM
Padahal di undang-undang sudah ditegaskan bahwa itu hanya larangan untuk tidak bertransaksi dengan bitcoin tapi tetap saja masih banyak yang khawatir tentang larangan tersebut


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: zaharalaqila on December 02, 2017, 08:21:30 AM
menurut saya sih yang dilarang itu sebenarnya bukan bitcoinya akan tatapi yang dilarang itu menggunakanya sebagai alat pembayaran yang sah di indonesia,dan dalam undang undang hanya ada larangan untuk tidak bertransaksi dengan bitcoin


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: mattujusuruga on December 02, 2017, 08:31:35 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
kalau misalnya benar dilarng kita masaih bisa menguangkannya dengan exchange ke paypal, payza, PM dan lain2
setelah saldo paypal sudah terisi langsung kita uangkan ke rupiah, karna paypal sudah diakui
tapi kalau saya perhatikan BI kayak takut tu orang2 nnati meniggalkan bank


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: amihada on December 02, 2017, 08:40:42 AM
menurut saya sih yang dilarang itu sebenarnya bukan bitcoinya akan tatapi yang dilarang itu menggunakanya sebagai alat pembayaran yang sah di indonesia,dan dalam undang undang hanya ada larangan untuk tidak bertransaksi dengan bitcoin

hanya larangan menggunakan bitcoin untuk bertranksai sebagai alat pembayaran saja, jadi tidak sepenuhnya penggunaan bitcoin itu di larang


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Nita91 on December 02, 2017, 08:45:46 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
kalo memang bener di larang untuk trading atau kepemilikan bitcoin saya rasa bener kita harus dukung pak oscar untuk mempertahankan vip..  Karena kita tau manfaat bitcoin sangat membantu untuk masyarakat negara kita.. 


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: bitcoinnewsindo on December 02, 2017, 08:49:06 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
saya rasa bitcoin di negara kita hanya di larang untuk alat pembayaran deh gan bukan dilarang sepenuhnya dalam kepemilikan bitcoin..  Kalo sampe di larang kepemilikan bitcoin baru kita maju dan dukung pak oscar dalam mempertahankan vip dan bitcoin..


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: FantechG5 on December 02, 2017, 08:57:54 AM
Kalo misalkan dilarang, pasti akan terjadi kepanikan publik, khususnya pengguna Bitcoin. Selain itu juga akan terjadi deface dan hacking besar-besaran yang akan dilakukan oleh hacker indonesia. Saya rasa jika memang diputuskan sepihak seperti itu, ini adalah keputusan terbodoh yang dilakukan Indonesia. Harusnya negara bisa lebih terbuka terhadap perubahan teknologi.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: ojahbisu on December 02, 2017, 09:00:43 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
saya rasa bitcoin di negara kita hanya di larang untuk alat pembayaran deh gan bukan dilarang sepenuhnya dalam kepemilikan bitcoin..  Kalo sampe di larang kepemilikan bitcoin baru kita maju dan dukung pak oscar dalam mempertahankan vip dan bitcoin..

bitcoin ini udah lama lo gan saya pikir aman2 saja asal ngk melanggar undang2 aja
sbnrnya ngk bgtu sulit sih cumn bitcoin dijadiin rupiah udah bsa digunakn diindonesia  ;D


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Afzaluzzikri on December 02, 2017, 09:02:02 AM
Iya gan, kalau bagi ane sih gan kalau memang bitcoin di larang penggunaannya untuk transaksi dagang di indonesia, oke ane masih bisa nerimanaya, asal jangan di larang Websitenya di indonesia, sebab ane selama ini ngak melakukan jual beli pakai bitcoin, kalau mau beli barang biasanya ane cairkan dulu bitcoin ke rupiah gan


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Ameealvaro on December 02, 2017, 09:02:24 AM
Setahu saya gan bitcoin di indonesia sebernahnya sudah lama dilarang dan tidak bisa pakek sebagai alat pembayaran yang sah,bagi siapa yang mau mengunakat bitcoin pemerintah juga menyatankan kita agar lebih hati hati karena tidak ada payung hukum di negara kita tentang bitcoin


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: SarangWallet on December 02, 2017, 09:04:40 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

Kalau menurut pemikiran saya BI tidak mungkin dapat menutup akses bitcoin dengan begitu saja, karena kalau dia menutup akses bitcoin maka dia juga harus menanggung kerugian masyarakat atas tindakan yang dia lakukan. Yang ke dua bitcoin ini berbadan PT, artinya kalau dia menutup maka bitcoin juga bisa menuntut atas kerugian yang mereka lakukan. PT itu punya badan hukum yang kuat. Dan selanjutnya pertimbangan yang harus mereka pikirkan yaitu bitcoiner indonesia yang sama - sama mempertahan kan bitcoin ini, jadi BI tidak bisa mengambil keputusan dengan sepihak tanpa adanya pertimbangan yang lain.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Ardenoss on December 02, 2017, 09:08:37 AM
Menurut saya gan bitcoin coin di indonesia bukan di larang mamakainya,negara kita hanya melarang bitcoin tidak boleh transaksi menggunakan bitcoin karena bitcoin belum punya regulasi yang sah di indonesia,kita selaku member bitcoin bisa kita gunakan btc asal pas saat transaksi harus kita cairkan dulu menjadi rupiah


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: ramayana_coy on December 02, 2017, 09:10:32 AM
belum ada kejelasan gan tentang berita itu,
tetapi sepertinya bank indonesia cuma melarang untuk dibuat transaksi aja gan,
dilarang itu menggunakanya sebagai alat pembayaran yang sah di indonesia

tetap semangat gan


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Afzaluzzikri on December 02, 2017, 09:35:28 AM
Menurut saya gan bitcoin coin di indonesia bukan di larang mamakainya,negara kita hanya melarang bitcoin tidak boleh transaksi menggunakan bitcoin karena bitcoin belum punya regulasi yang sah di indonesia,kita selaku member bitcoin bisa kita gunakan btc asal pas saat transaksi harus kita cairkan dulu menjadi rupiah
iya betul gan, ane sependapat dengan ente gan, karna sekarang ini pun pemerintah memang meng ilegalkan bitcoin dan sudah di sampaikannya melalui pihak BI, tapi yang di larang itu hanyalah bertransaksi ya, bukan kita di larang bergabung ataupun berbisnis dengan bitcoin, untuk saat ini kita boleh berinvestasi di bitcoin asalkan kita siap menanggung resikonya sendiri dan pemerintah tidak mau menanggung resikonya makanya di larang penggunaannya di Indonesia


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: matcodet on December 02, 2017, 09:40:01 AM
itu hanya larangan bertransaksi jual beli dengan bitcoin, bukan melarang bitcoin masuk ke indonesia  ;D ;D ;D ;D


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: flyer88 on December 02, 2017, 09:40:13 AM
belum ada kejelasan gan tentang berita itu,
tetapi sepertinya bank indonesia cuma melarang untuk dibuat transaksi aja gan,
dilarang itu menggunakanya sebagai alat pembayaran yang sah di indonesia

tetap semangat gan
Iya benar, di Indonesia yang dilarang itu hanya sebagai alat pembayaran layak nya uang. Kan bukan hanya Bitcoin yang di larang tapi Dollar dan mata uang lainnya pun gak diperkenankan menjadi mata uang di Indonesia, toh punya negara lain kok hehee.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: sukmo on December 02, 2017, 09:49:51 AM
Iya kalau sudah benar-benar di karang yang kita cari solusi yang terbaik, pasti para bitcoin Hunter di negri ini tidak akan diam pasti mereka mencari celah bagaimana solusi terbaiknya, kita tunggu saja kabar selanjutnya, karna yang saya cerna pemerintah hanya melarang kalau bitcoin buat transaksi, kalau soal trading kayaknya belum di larang.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Diablesfunis on December 02, 2017, 10:00:53 AM
Itu kan dilarang untuk alat pembayaran, jadi kalo untuk trading / asset spekulatif harusnya masih boleh. Lagian bitcoin indonesia kan sudah berbadan hukum jadi pastinya kalau memang dilarang, mereka duluan yang akan berdiskusi dengan pemerintah karena volume di vip itu besar dan fee yang dihasilkan juga lumayan.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: liems_ss on December 02, 2017, 10:24:32 AM
BI sudah beberapanya menegaskan kalau bitcoin sangat di larang di Indonesia


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Zaibraid on December 02, 2017, 10:43:11 AM
BI sudah beberapanya menegaskan kalau bitcoin sangat di larang di Indonesia
itu sangat dilarang dalam hal apa? kalau cuma untuk alat pembayaran memang itu sudah ada undang undangnya yaitu rupiah,tapi kalau sekedar menyimpan atau investasi kayaknya belum ada larangan resmi.
semoga kedepan pemerintah mau mengkaji ulang  mata uang berbasis blockchain ini dan mau memberikan regulasi tentang penggunaanya..


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Sogeking015 on December 02, 2017, 10:51:53 AM
Walaupun entar bitcoin di larang di indonesia mungkin banyak orang yang gak peduli dan masih banyak yang menggunakan bitcoin, kqn nrlum ada peraturan nya gan di negara kita mungkin cuma peringatan saja, ;D


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: AIDIL on December 02, 2017, 11:23:47 AM
Iya gan, kalau bagi ane sih gan kalau memang bitcoin di larang penggunaannya untuk transaksi dagang di indonesia, oke ane masih bisa nerimanaya, asal jangan di larang Websitenya di indonesia, sebab ane selama ini ngak melakukan jual beli pakai bitcoin, kalau mau beli barang biasanya ane cairkan dulu bitcoin ke rupiah gan

Waduh parah itu gan, kalau sampai website untuk pengguna Bitcoin di larang, sampai-sampai di blokir untuk di Indonesia. Syukurlah kalau pemerintah atau dari Bank Indonesia cuman mempertegas pengguna Bitcoin di gunakan untuk melakukan Transaksi jual-beli.
yang Kita Tau aktifitas kita sebagai Bitcoiner, pasti tidak bisa lepas dari hal-hal yang berhubungan Cryptocurency, Baik itu para trander, Miner, dan lain-lain.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: zeingrind777 on December 02, 2017, 11:28:40 AM
Coba tebak kira2 apa alesan utama nya bitcoin dilarang di indonesia?
Semua pihak pasti paham soal nya udah jadi rahasia umum kan? ;D
menurut saya ada beberapa alasan bitcoin dilarang di indonesia. yg pertama mereka mengatakan bahwa bitcoin belum jelas penanggung jawabnya. yg kedua jika orang2 beralih ke bitcoin maka nilai tukar rupiah akan melemah. mungkin itu yg saya ketahui. hehehe CMIIW


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Hendramuliadi on December 02, 2017, 11:31:13 AM
Setau saya gan, bitcoin ga ada larangan di indonesia tapi untuk alat pembayaran nya aja yang tidak disah kan, walaupun di indonesia bitcoin belum di legalkan tapi bitcoin di indonesia tidak ilegal gan, belum ada undang undang yng melarang bitcoin..


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: jerseymason on December 02, 2017, 11:46:03 AM
Ide bagus sih kalau misalnya pihak bitcoin indonesia selaku perusahaan exchanger di Indonesia melakukan banding ke pihak BI, soalnya di Indonesia merekalah yang paling berkuasa dalam hal ini. Jika benar-benar dilarang, mungkin proxy atau vpn yang menjadi satu-satunya jalan buat tetap gunain bitcoin.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Samueltalk on December 02, 2017, 11:51:46 AM
Ane sependapat dengan agan agan yang ada di forum ini, bitcoin tidak di larang oleh pemerintah, yang di larang pemerintah hanyalah transaksi yang nantinya akan mengunakan bitcoin, jadi menurut ane kita semua yang ada di forum ini jangan terlalu panik dengan kabar yang belum tentu itu benar.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: kenelmark on December 02, 2017, 11:59:29 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

Jika bitcoin beneran dilarang pasti pak Oscar Darmawan akan bergerak dan tidak tinggal diam gan jadi kita juga harus mendukung penuh pak Oscar agar semua kita bisa mencari rejeki lewat bitcoin selamanya gan.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: usaha jaya on December 02, 2017, 12:02:16 PM
Tidak mungkin bitcoin dilarang,yang di larang cuman transaksi degan menggunakan bitcoin,karena di indonesa belum ada legasisasi,yang bisa cuman bitcoin ditukar dengan rupiah agar bisa digunakan untuk transaksi di indonesia.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: panjay on December 02, 2017, 12:07:30 PM
kalau misalnya benar dilarng kita masaih bisa menguangkannya dengan exchange ke paypal, payza, PM dan lain2
setelah saldo paypal sudah terisi langsung kita uangkan ke rupiah, karna paypal sudah diakui
tapi kalau saya perhatikan BI kayak takut tu orang2 nnati meniggalkan bank

Hati2 gan kalo make paypal buat jual beli cryptocurrenies, selain bisa diakalin buyer buat chargeback, bisa juga akun agan tiba2 jadi frozen dan gak bisa ambil dana agan untuk jangka waktu yg agak lama. contohnya orang ini nih ---->>> https://twitter.com/IrishGirlCrypto/status/935637600412545025


Dan kalo emng dilarang di Indonesia ya mau apalagi? paling kucing2an jual belinya, tapi setau ane mah cuman dilarang sebagai alat pembayaran yang sah aja? ya wajar aja sih negara ngelarang sesuatu yang baru dan emang belom ada dasar hukumnya, cuman menjalankan tugas negara buat melindungi warganya


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: kak uli on December 02, 2017, 12:22:41 PM
BI sudah beberapa x menegaskan kalau bitcoin sangat di larang di Indonesia, tapi kalau transaksi dan media pencari bitcoin masih aman tetap aja masyarakat tidak memperdulikannya, kalau ditanya sulusi mungkin harus ada market2 atau toko2 yang menerima transaksi lewat bitcoin jadi pihak pemerintah akan berpikir 2 x untuk melegalkan bitcoin di indonesia,

Iya Gan Saya setuju dengan pendapat agan, jika banyak market yang mau melakukan transaksi dengan bitcoin pasti pihak pemerintah akan mempertimbangkannya tenang apakah bitcoin ini diligalkan atau tidak, tetapi kalau masyarakat atau marketnya masih was was dalam menggunakan bitcoin sebagai alat transaksi karena BI melarang , itu akan serba salah juga gan.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: bangkit tri on December 02, 2017, 12:23:47 PM
Menurut saya gan bitcoin coin di indonesia bukan di larang mamakainya,negara kita hanya melarang bitcoin tidak boleh transaksi menggunakan bitcoin karena bitcoin belum punya regulasi yang sah di indonesia,kita selaku member bitcoin bisa kita gunakan btc asal pas saat transaksi harus kita cairkan dulu menjadi rupiah
iya betul gan, ane sependapat dengan ente gan, karna sekarang ini pun pemerintah memang meng ilegalkan bitcoin dan sudah di sampaikannya melalui pihak BI, tapi yang di larang itu hanyalah bertransaksi ya, bukan kita di larang bergabung ataupun berbisnis dengan bitcoin, untuk saat ini kita boleh berinvestasi di bitcoin asalkan kita siap menanggung resikonya sendiri dan pemerintah tidak mau menanggung resikonya makanya di larang penggunaannya di Indonesia

menurut ane dilarang bertransaksi karena nantinya kalau misalkan dilegalkan dan banyak yang menggunakan btc dalam bertransaksi, maka eksistensi rupiah akan terancam, lain halnya kalau yang dilarang hanya dalam bertransaksi maka mau tidak mau kita harus menukarkan ke rupiah dulu, sehingga dengan begitu btc tidak mengancam rupiah, dan dapat berjalan berkesinambungan


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: mukidi99 on December 02, 2017, 12:41:09 PM
Mungkin larangan kalau dibuat jual beli atau alat transaksi lainnya kalau transaksi dimarket mungkin tidak gan.apalagi ada larangan tersebut nantinya pasti akan ada aturan aturan tertulis juga...akan tetapi semoga saja tidak sampai pelarangan exchanger juga


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: vonnyaries on December 02, 2017, 12:43:25 PM
kalau misal beneran bitcoin dilarang di indonesia, mungkin dengan amat terpaksa nantinya kalau kita ingin mencarikan bitcoin kita harus merubah ke koin lain lalu menjualnya ke mata uang IDR, kalau misal koin lain tidak di block oleh pemerintah, apabila semua crtpyo di block oleh pemerintah mungkin kita bisa menukarnya ke exchanger di luar negri atau international


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: apaben on December 02, 2017, 12:50:43 PM
menurut saya larangan yang dimaksud oleh pemerintah indonesia cuma transaksi tidak boleh menggunakan bitcoin karena belum dilegalkan ..jadi kalau kita mau bertransaksi lebih baik di cairkan dulu ke rupiah gan.nanti kalau sudah ada larang tidak boleh ada transaksi di exchanger itu yang bahaya gan mau di kemanakan bitcoin ini.semoga saja hal itu tidak akan terjadi


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: ardi65 on December 02, 2017, 12:52:08 PM
Ane yakin ga akan pernah dilarang untuk di exchanger!! kalau untuk transaksi kan memang udah lama dilarang karna di indonesia cuma di akui rupiah lah sebagai alat transaksi ...jadi selagi ga dilarang buat exchanger kenapa harus pusing,, dan kalau pun dilarang di exchanger terpaksa pakai excnger asing untuk ganti ka uSD baru ke rupiah ..


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: sangjoewara on December 02, 2017, 01:12:33 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

Dalam hal ini kita hanya bisa berdiskusi saja untuk mendapatkan solusi agar bitcoin tidak dilarang di Indonesia, sebenarnya sebagai para pengguna bitcoin kita tidak memiliki wewenang untuk menghentikan upaya pemerintah yang akan menutup bursa bitcoin di Indonesia. Perwakilan ceo bitcoin Indonesia seharusnya segera bertindak pro aktif untuk kelancaran bitcoin di Indonesia, ini adalah ancaman besar bagi semua pengguna bitcoin di Indonesia jika bitcoin ditutup.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: bangkecol on December 02, 2017, 01:18:40 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

Menurut ane sih hal itu perlu banyak pertimbangan yang akan dijalankan,pasti ada banyak dampak ketika benar ini terjadi, salah satunya adalah akan ada protes keras dari berbagai pihak yang akan dilakukan,
ini dampak yang akan terjadi

Solusinya bagaimana ?
sebenarnya sih cukup mudah untuk mencari solusi,kita hanya perlu exchange via USD dan kita tukarkan bisa melalui fasapay atau yang lain, tetapi tidak perlu cemas, ane sih merasa ini hanya permainan isue hanya, ini dikarenakan BITCOIN sangat mengancam bank bank yang ada di indonesia, bagaimana bila majoritas nasabah beralih dari deposito ke bank untuk beralih ke bitcoin?
jadi kita lihat perkembangan yang akan terjadi selanjut.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: imamimam1234 on December 02, 2017, 02:27:06 PM
ya terpaksa buka akun pertukaran yang diluar gan, trus bikin akun untuk menukarkan uang yang bisa kirim ke bank yang ada di Indonesia, yang penting bank tahunya kirim bentuk uang gapapa gan, semoga ada celah kalaupun di larang dari rupiah ga boleh ke bitcoin ya ditahan gan biar ga depo rupiah ke bitcoin, ya semoga dari bitcoin ke rupiah ga dilarang meskipun di Indonesia. karena dari wallet online kita kita kan jualnya bitcoin dari wallet udah bentuk rupiah dikirim ke bank kita. Semoga gan :)


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: pekingcoepo on December 02, 2017, 02:31:28 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

Sepertinya memang sudah ada laranganya tentang penggunaan Bitcoin di indonesia itu tidak di perbolehkan dalam hal transaksi jual beli barang online maupun offline , namun untuk menyimpan dan menukarkan ke rupiah itu masih di perbolehkan .
Untuk masalah oscar sepertinya juga masih menunggu keputusan yang lebih lanjut dari pemerintahan kita , jika pemerintah sudah benar-benar melarang penukaran BItcoin ke rupiah kemungkinan pak oscar juga akan angkat bicara ke pihak BI karena pak oscar orangnya juga pemberani. :D


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: FahriZah on December 02, 2017, 02:32:42 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
solusinya adalah jangan coba2 untuk menggunakan bitcoin sebagai alat pembayaran, buat belanja pakai rupiah saja.
Soalnya kan yang dilarang kalau kita bayar pakai bitcoin saja. Kalau untuk memiliki gak ada larangannya.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: naira on December 02, 2017, 02:32:53 PM
Kagak adil banget pemerintah kalo sampai melarang bitcoin sementara forex kagak dilarang, apa karena harga bitcoin melambung tinggi sampai timbul rasa tidak senang ama bitcoin. Penggunaan bitcoin itu anonymous gan, kalo di larang entar cairin ke dollar aje


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Asyifiah on December 02, 2017, 02:34:42 PM
seandainya vip tutup tenang gan kita bisa mencairkan dana lewat Fiat money seperti jasa payer , payoner kita wd dari exchanger yang Support fiat money seperti exchanger livecoin , yobit.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: tyoA7X on December 02, 2017, 02:38:15 PM
biasa aja sih menurut ane gak terlalu berpengaruh, kan selama ini status bitcoin belum legal maupun ilegal tetap beraktivitas seperti biasanya aja sih.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: ribowo76 on December 02, 2017, 02:43:04 PM
emang uda benar dilarang gan ada undang-undang nya transaksi yg di perbolehkan di indonesia hanya rupiah,
Bitcoin sifatnya hanya bilateral
kalo di negara-negara lain kebanyakan menganggap itu komoditas masing-masing karena Bitcoin ga miliki regulator yang mengatur.
itu sih menurut ane tapi kalo yg lain sih gatau  :o :o :o ;D
untuk pertukaran atau untuk menyimpan bitcoin sepertinya saya belum pernah mendengar ada larangan dari pemerintah gan, kalau untuk transaksi menggunakan bitcoin memang pernah ada statement dari pejabat BI. Kalau pemikiran saya sih itu karena semata-mata pemerintah kita belum siap dengan regulasinya, seandainya benar-benar dilarang kan masih ada exchanger luar yang bisa mengkonversi bitcoin ke rupiah  :)


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: btc-facebook on December 02, 2017, 02:54:52 PM
Kagak adil banget pemerintah kalo sampai melarang bitcoin sementara forex kagak dilarang, apa karena harga bitcoin melambung tinggi sampai timbul rasa tidak senang ama bitcoin. Penggunaan bitcoin itu anonymous gan, kalo di larang entar cairin ke dollar aje

Dari dollar bisa ke paypal , nah berhubung saya masih awam dengan paypal , mungkinkah dollar bisa di convert ke dollar paypal via exchanger seperti bittrex , poloniex , etc ?

Soal ny pemerintah semakin serius untuk melarang penggunaan bitcoin di tahun 2018 nanti


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: enjotan on December 02, 2017, 03:17:35 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

ane masih bingung gan, apa larangan BI perlu rekomendasi dari pemerintah pusat ? apakah hanya BI yang mutlak dalam kewenangan larangan tersebut ? ini yang masih ane ragukan


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: ribowo76 on December 02, 2017, 03:25:58 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

ane masih bingung gan, apa larangan BI perlu rekomendasi dari pemerintah pusat ? apakah hanya BI yang mutlak dalam kewenangan larangan tersebut ? ini yang masih ane ragukan
setahu saya sih dalam hal ini tetap menjadi kewenangan Bank Indonesia, pemerintah tidak memiliki wewenang untuk mengintervensi Bank Indonesia gan  :)


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Birin016 on December 02, 2017, 03:26:12 PM
Jikalau bitcoin sudah dilarang,  maka market market indo pun akan tutup karena tidak bisa beroperasi .ya satu satunya cara kita exchange ke market luar,  tapi nyairin duit nya kerupiah agak ribet karena mereka gak nerima rupiah, melainkan dollar. Nah solusi nya ya si owner pt bitcoin indonesia harus berunding dengan pemerintah untuk mencari jalan tengah. Karena yang saya baca cuman pemerintah bakal melarang transaksi menggunakan bitcoin


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: riska hanissa on December 02, 2017, 04:20:05 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

Jika suatu saat bitcoin akan di larang di indonesia maka kita semua akan datangi Bank Indonesia untuk melakukan unjuk rasa besar-besaran.. karena mereka telah menguras penghasilan kita yang mengakibatkan kita kehilangan penghasilan dan kembali menjadi pekerja biasa bahkan sampai kepada pengangguran.. jadi biar pihak pemerintah tahu bahwa di indonesia memiliki banyak citcoiner yang mendapatkan penghasilan dari bitcoin.. dan apakah mereka akan mampu memberikan pekerjaan baru dengan penghasilan yang setara seperti yang kita dapatkan dari bitcoin dengan berbagai jenis dan cara ?? jadi jangan sembarangan bagi pemerintah mengambil sebuah tindakan yang bisa merugikan banyak masyarakat,.mari kita lawan pemerintah apabila melarang bitcoin di indonesia..


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: RakelA96 on December 02, 2017, 04:22:55 PM
banyak yang salah tangkap gan menurut ane.. pemerintah itu melarang jual beli menggunakan bitcoin
semisal ente punya toko elektronik atau komputer, terus toko ente nerima pembayaran bitcoin. nah itu yang salah.
di indonesia hanya boleh menggunakan rupiah saja dalam kegiatan jual dan beli

andaikan saja vip sudah tidak menerima BTC ke IDR, ane lebih milih trade ke dollar dulu kemudian send ke perfect money atau semacamnya baru di jadikan IDR
jadi menurut ane bukan masalah besar sih kalau berita seperti ini


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: joni wick on December 02, 2017, 04:32:44 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

Menurut ane sih hal itu perlu banyak pertimbangan yang akan dijalankan,pasti ada banyak dampak ketika benar ini terjadi, salah satunya adalah akan ada protes keras dari berbagai pihak yang akan dilakukan,
ini dampak yang akan terjadi

Solusinya bagaimana ?
sebenarnya sih cukup mudah untuk mencari solusi,kita hanya perlu exchange via USD dan kita tukarkan bisa melalui fasapay atau yang lain, tetapi tidak perlu cemas, ane sih merasa ini hanya permainan isue hanya, ini dikarenakan BITCOIN sangat mengancam bank bank yang ada di indonesia, bagaimana bila majoritas nasabah beralih dari deposito ke bank untuk beralih ke bitcoin?
jadi kita lihat perkembangan yang akan terjadi selanjut.


Bener banget seandainya nanti dilarang masih ada exchange kayak fasapay atau yang lain masih banyak, trus trading diluar juga kan masih bisa. Tapi menurut ane bitcoin gak terlalu mengancam bank yang ada di Indonesia sih, lagian berapa persen juga pengguna bitcoin di Indonesia. ane rasa BI melarang bitcoin lebih ke arah takut  scam, karena BI  berpikir bitcoin tak ada nilai realnya.




Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: heppot on December 02, 2017, 04:44:40 PM
solusi terbaik menurut ane adalah tetap menggunakan bitcoin hanya untuk menerima reward dari pekerjaan online bayaran bitcoin ataupun trading btc. hasil bitcoin yang kita dapatkan kita exchange di market luar. lalu dollar yang kita terima tinggal masukin aja ke paypal,perfect money atau semacamnya. di paypal sendiri dapat cairkan rupiah melalui kartu kredit dan lain sebagainya.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: GembelZT on December 02, 2017, 04:51:16 PM
Padahal di undang-undang sudah ditegaskan bahwa itu hanya larangan untuk tidak bertransaksi dengan bitcoin tapi tetap saja masih banyak yang khawatir tentang larangan tersebut

betul seperti agan ini bilang gan, tidak perlu yang dikhawatirkan karna yang dilarang itu hanyalah transaksi dengan menggunakan bitcoin, ilegal bukan bearti tidak bisa menggunakannya,


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Mhd-Bobbi on December 02, 2017, 05:16:06 PM
Kalo menurut pendapat ane untuk larang bitcoin
kalo bisa jangan sampai donk gan. saya gk sudi klo dilarang pengguna bitcoin. soalnya itu pemasukan juga lo gan
nah klo misal dilarang bitocoin ini kan uda termasuk umum. lagian kan gk ngerusak anak bangsa. malah memamajukan anak bangsa indonesia
misal menambah pekerjaan dari biitcoin aja udah disebut pekerjaan.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: toast on December 02, 2017, 06:49:28 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
kalo menurut saya ,kalo cuman bank BI melarang bitcoin buat bertransaksi secara langsung saya ngak masalah,tapi kalo memang BI mau melarang semua aktivitas dari criptocurrency itu yang akan menjadi masalah kedepanya,karena klo hal itu terjadi sangat merugikan kita semua sebagai pengguna dan penghasilan dari bitcoin.seharusnya pemerintah harus lebih bisa bijak sana dalam meyikapi tentang criptocurency,karena criptocurrency sangat bermangfaat bagi rakyatnya dalam penghasilan.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Chrystora123 on December 02, 2017, 07:28:36 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
di Exchange ke market luar , hanya ini menurut saya langkah yang harus diambil , jika benar Bitcoin di larang di Indonesia ,.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Frido putra on December 02, 2017, 07:36:15 PM
Menurut saya itu tidak akan terjadi karena peminat bitcoin sudah banyak dan tidak akan dilarang menurut saya hanya BI yang ada di indonesia yang melarang adanya bitcoin bila itu terjadi bahkan juga merugikan para anggota bitcoin di seluruh dunia.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: novie voresta on December 02, 2017, 07:42:45 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

Ane sih kepengennya pak oscar berdiskusi untuk mendapatkan solusi terbaik, Tapi Jika memang Bitcoin sampai benar2 di larang di Indonesia seperti kejadian di negara2 lain mungkin ane akan tetap menjalankan Bitcoin tapi menggunakan koneksi VPN dan akan menukarkannya ke $ baru convert ke Rupiah.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: nulan on December 02, 2017, 07:49:29 PM
Kalo di larang ya nanti ketemu alternatifnya kalo sekarang belum nemu juga sih.  Nanti kalo udah resmi dilarang.  Kalo cuma isu sih abaikan saja.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: JariKriting on December 02, 2017, 07:53:06 PM
rencanaya kan baru tahun depan BI akan melarang semua bentuk kriptocurrency, dan Larangan ini berlaku bagi individu dan kelompok, seperti bank dan bisnis. kita tunggu saja pada hari senin besok tanggal 4 desember akan di umumkan peraturan baru untuk bitcoin dan kripto lainya.

ini benaran informasi nya kalau hari senin Bank indonesia mau release
alias ngasi pengumuman peraturan baru mengenai bitcoin dan crypto curency


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: surobledek on December 02, 2017, 08:04:50 PM
rencanaya kan baru tahun depan BI akan melarang semua bentuk kriptocurrency, dan Larangan ini berlaku bagi individu dan kelompok, seperti bank dan bisnis. kita tunggu saja pada hari senin besok tanggal 4 desember akan di umumkan peraturan baru untuk bitcoin dan kripto lainya.

ini benaran informasi nya kalau hari senin Bank indonesia mau release
alias ngasi pengumuman peraturan baru mengenai bitcoin dan crypto curency

iya gan, ane cuman dapet info dari sini http://bitcoinist.com/people-warned-sell-bitcoin-face-looming-ban-indonesia/ sorry postingan ane kehapus, rencana mau edit di tambahin link sumber berita eh malah klik delete.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: mulia sabee on December 02, 2017, 08:25:09 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

setuju gan Bila Pak Oscar dermawan melakukan langkah persuasif dengan melakukan audiensi dengan manajement Bank indonesia,sebaiknya tidak hanya pak oscar saja gan yang menempuh langkah itu, namun perlu juga para legendaris2 lain yang melakukan diskusi dengan pihan bank, dan kalau perlu sekalian diskusinya dengan ibuk menreri keuangan RI.kalau soslusi dari saya selaku member muda begini, biarkan indonesia melarang bertransaksi dengan bitcoin asalkan tidak dilarangnya penggunaan dan pertukaran dengan Nilai rupiah. Menurut saya ini adalah ide bagus gan. Maaf apabila teman2 lain tidak setuju,


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: cukimot on December 02, 2017, 08:45:26 PM
rencanaya kan baru tahun depan BI akan melarang semua bentuk kriptocurrency, dan Larangan ini berlaku bagi individu dan kelompok, seperti bank dan bisnis. kita tunggu saja pada hari senin besok tanggal 4 desember akan di umumkan peraturan baru untuk bitcoin dan kripto lainya.

ini benaran informasi nya kalau hari senin Bank indonesia mau release
alias ngasi pengumuman peraturan baru mengenai bitcoin dan crypto curency

iya gan, ane cuman dapet info dari sini http://bitcoinist.com/people-warned-sell-bitcoin-face-looming-ban-indonesia/ sorry postingan ane kehapus, rencana mau edit di tambahin link sumber berita eh malah klik delete.
maaf gan berita nya dimana ya BI melarang smua bentuk cryptocurency? kalau di bilang smua brarti exchanger juga dilarang dong? bukan nya yang dilarang itu penggunan bitcoin sebagai alat pembayaran ya.
memang nya BI sudah menginformasikan secara resmi kalau tanggal 4 bakal ngeluarin keputusan?


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: sopel46 on December 02, 2017, 09:12:43 PM
Bitcoin dilarang di Indonesia hanya untuk transaksi dalam kehidupan sehari-hari saja kalo Untuk trading masih diperbolehkan  dan menurut saya bitcoin Dilarang di Indonesia juga wajar saja karena bitcoin yang rawan di hacker yang berbahaya sekali bagi pemegang bitcoin yang lumayan banyak langkah yang di ambil oleh BI memang tepat


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Doell on December 02, 2017, 09:21:34 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
berharap tidak secara resmi di larang sebab pemasukan hanya dari bitcoin saja akhir akhir ini ,kalau beneran di larang secara resmi hanya bisa di tukar ke dollar terlebih dahulu baru di tukar lagi ke rupiah


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: SandybZhyta on December 02, 2017, 11:40:48 PM
ane rasa isu2 pelarangan bitcoin,tujuan nya cuma mengharapkan pajak dari para pengguna bitcoin di indonesia,bukan benar2 melarang sampe penggunaan atau kepemilikan nya
Btw klo memang sampe di larang ,kan msih ada market luar seperti luno,buat exchanger btc/idr


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: PonzyManCrazyLiar on December 02, 2017, 11:42:09 PM

kalo menurut saya ,kalo cuman bank BI melarang bitcoin buat bertransaksi secara langsung saya ngak masalah,tapi kalo memang BI mau melarang semua aktivitas dari criptocurrency itu yang akan menjadi masalah kedepanya,karena klo hal itu terjadi sangat merugikan kita semua sebagai pengguna dan penghasilan dari bitcoin.seharusnya pemerintah harus lebih bisa bijak sana dalam meyikapi tentang criptocurency,karena criptocurrency sangat bermangfaat bagi rakyatnya dalam penghasilan.

nah kalau hanya sebatas transaksi ga ada masalah sama sekali gan
yang jadi masalah ya kalau exchanger di tutup segala aktivitas menyimpan bitcoin pun di larang itu akan menjadi problem yang sangat besar bagi perkembangan bitcoin di indonesia



Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Amevalentine on December 02, 2017, 11:43:26 PM
Apakah nantinya bila seumpama vip di larang luno masih tetap berjalan ya gan? soalnya saya sendiri pengguna kedua exchange tersebut


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: ShaniaJ on December 03, 2017, 12:14:41 AM
Ane masih bingung masih aja banyak orang yang gagal paham sama arti melarang menggunakan dan meladang untuk memiliki.
Gak usah ribet2 lah gan, yang penting jangan makan di warteg bayar pakai bitcoin gitu aja.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: dasana212 on December 03, 2017, 12:25:03 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
berharap tidak secara resmi di larang sebab pemasukan hanya dari bitcoin saja akhir akhir ini ,kalau beneran di larang secara resmi hanya bisa di tukar ke dollar terlebih dahulu baru di tukar lagi ke rupiah
Ya memang itu solusi salah satunya gan, setiap mau WD kita mesti ke Exchanger luar untuk jadikan ke Dollar dulu
baru nanti dijadikan ke Rupiah. Tapi semoga saja pemerintah kita gak galak terhadap dunia crypto ini.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: the ghabbar on December 03, 2017, 12:32:50 AM
Betul gan. Saya rasa memang pihak VIP harus segera menjadwalkan diskusi publik dengan pihak BI karena saya lihat saat ini pihak BI sangat agresif terhadap Bitcoin. Hal ini perlu diluruskan supaya tidak ada pihak yang merasa dirugikan dengan statement-nya temen gubernur BI yang membakar suasana. Saya rasa ada kesenjangan dan kesalahan pahaman pihak BI dalam mengkonsumsi informasi tentang Bitcoin sehingga pihak VIP perlu meluruskan.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: PancongStreet on December 03, 2017, 12:41:17 AM
Betul gan. Saya rasa memang pihak VIP harus segera menjadwalkan diskusi publik dengan pihak BI karena saya lihat saat ini pihak BI sangat agresif terhadap Bitcoin. Hal ini perlu diluruskan supaya tidak ada pihak yang merasa dirugikan dengan statement-nya temen gubernur BI yang membakar suasana. Saya rasa ada kesenjangan dan kesalahan pahaman pihak BI dalam mengkonsumsi informasi tentang Bitcoin sehingga pihak VIP perlu meluruskan.

Bisa2 kalo memang di larang penghuni vip pada pindah ke exchange lain. Dan mungkin membuat pasar bitcoin terutama di vip excange bisa anjlok.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: iamsange on December 03, 2017, 01:20:02 AM
Ane masih bingung masih aja banyak orang yang gagal paham sama arti melarang menggunakan dan meladang untuk memiliki.
Gak usah ribet2 lah gan, yang penting jangan makan di warteg bayar pakai bitcoin gitu aja.
mungkin pada takut kalau peraturan dirubah dari yang sebagai alat pembayaran menjadi semua aktivitas bitcoin dilarang di indonesia gan, tapi menurut ane itu gak mungkin terjadi sih


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: irsada on December 03, 2017, 01:44:17 AM
solusinya harus di bicarakan antara pihak vip dan BI
kalau tidak ada pertemuan tidak akan bisa mencari solusi.
itu sih saran ane gan.
sekarang bagaimana caranya agar bisa mempertemukan pemimpin VIP dengan BI itu yang sulut saya rasa.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: m.rifki on December 03, 2017, 01:50:49 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

Sistem perumusan regulasi mengenai bitcoin di Indonesia belum ditetapkan. Nah bagi para bitcoiner tidak perlu panik ataupun resah akan bagaimana  nasib bitcoin ketika nantinya benar benar dilarang di Indonesia. Seperti yang kita sama sama ketahui bitcoin itu sifatnya cryptocurensy  yang tidak pernah bernaung di bank manapun seluruh dunia dan juga fulturasi. Mau dilarang bagaimanapun yang namanya bitcoin akan bisa dipergunakan.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: anggaem on December 03, 2017, 01:55:07 AM
dilarang nya kalau transaksi nya di dalam negri gan kalau  misal untuk beli barang / produk di indonesia pakai bitcoin itu yang dilarang tapi kalau trading ya aman-aman saja saya rasa , bawa santai aja gan kalau pun dilarang bitcoin misal trading juga dilarang di indonesia mudah dan banyak solusi semisal ya pindah ke market lain exchange jadi $ si $ jadiin IDR kalo BU .


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: manok jepang on December 03, 2017, 02:17:14 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
Kalau dilarang ya sudahlah apa boleh buat, masyarakat sudah lama mengkhawatirkan larangan ini namun samapai saat ini bitcoin masih banyak yang menggunakan walaupun Bank Indonesia melarang bertransaksi bitcoin.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: wismases on December 03, 2017, 03:15:06 AM
Ane masih bingung masih aja banyak orang yang gagal paham sama arti melarang menggunakan dan meladang untuk memiliki.
Gak usah ribet2 lah gan, yang penting jangan makan di warteg bayar pakai bitcoin gitu aja.
Sebernar nya gan bukan bitcoin di larang tp bertransaksi pembayaran pake bitcoin mungkin itu larangan nya, karena semua negara kan ada alat pembayaran .solusi nya kita tukarkan dengan mata uang biar aman dan bisa kira gunakan.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: muhammadbonar on December 03, 2017, 03:24:31 AM
Menurut saya sih dilarang hannya menggunakan bitcoin sebagai alat pembayaran yang sah,tapi kalau bitcoin ditukarkan dalam uang rupiah itu mah sah sah saja


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: husencoe on December 03, 2017, 03:32:56 AM
Betul gan, sepertinya memang pak Oscar harus segera turun tangan untuk melakukan audiensi dengan pihak BI, apalagi saat ini BI terlihat tengah gencar-gencarnya mengeluarkan opini untuk melarang bitcoin. Saya rasa ini seperti kesalahpahaman pihak BI dalam melakukan analisa sehingga menyebabkan hal ini semakin keruh. Saya terkejut juga membaca statement Gubernur BI di beberapa media, padahal bulan lalu mereka mengatakan akan mengkajinya lebih dulu. Segala hal pasti punya penyelesaiannya jika kita saling bermusyawarah.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: ainunfm on December 03, 2017, 03:39:33 AM
Wah sangat masalah itu gan, indonesia memiliki user bitcoin yg banyak, kalo bitcoin dilarang, pastinya ada reaksi massal oleh pengguna bitcoin di indonesia, dan karena nya akan mengancam stabilitas nasional, sesungguhnya keputusan bodoh jika indonesia melarang bitcoin berada di indonesia


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: marissa23 on December 03, 2017, 03:40:07 AM
setahu ane gak ada peraturan tambahan tentang pelarangan bitcoin semenjak bitcoin hadir di indonesia, hanya saja pelarangan bitcoin untuk bertransaksi saja, ane berharap pengguna bitcoin tetap bisa berjalan lancar tidak ambil pusing dengan pelarangan tersebut


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: JRM-0309 on December 03, 2017, 03:47:23 AM
maksudnya di larang kan tidak boleh digunakan untuk transaksi selayaknya uang real begitu yah gan, yang penting kan kita kalo punya btc di convert dulu jadi rupiah kalo udah jadi rupiah tinggal kita gunakan. sah sah saja kan?


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: FlatTime on December 03, 2017, 03:52:57 AM
tidak apa - apa sih kalalu emang bitcoin tidak di izinkan untuk beredar di Indonesia dan digunakan sebagai alat transaksi pembayaran yang sah, selama saja kita masih bisa menggunakan bitcoin untuk menkonversi nya dalam bentu rupiah, jadi kalau pun tidak diperbolehkan digunakan untuk alat pembayaran boleh - boleh saja asalkan situs yang berhubungan dengan bitcoin di tutup untuk mengakses nya seperti situs vip bitcoin yang selama ini digunakan untuk mencairkan bitcoin ke dalam bentuk uang dan selama ini bitcoin hanya digunakan untuk trading dan juga investasi tidak digunakan bitcoin sebagai alat transaksi jadi tidak apa - apalah kalau bitcoin memang tidak akan bisa dilegalkan di indonesia.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Long Distance on December 03, 2017, 03:54:39 AM
solusi untuk saat ini mungkin siap siap dulu untuk memindahkan asset yang ada di market lokal (vipbitcoin) ke market luar untuk antisipasi jika vipbitcoin closemarket.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: vanesha on December 03, 2017, 03:59:46 AM
BI sudah beberapa x menegaskan kalau bitcoin sangat di larang di Indonesia, tapi kalau transaksi dan media pencari bitcoin masih aman tetap aja masyarakat tidak memperdulikannya, kalau ditanya sulusi mungkin harus ada market2 atau toko2 yang menerima transaksi lewat bitcoin jadi pihak pemerintah akan berpikir 2 x untuk melegalkan bitcoin di indonesia,

Bitcoin tudak dilarang di indonesia,hanya saja JASA KEUANGAN tidak diperbolehkan menggunakan transaksi bitcoin.Kalau untuk transaksi individual masih sah-sah saja ko dan BI juga mengatakan setiap personal harus siap menanggung resiko masing-masing.Jadi BITCOIN itu belum dilarang di indonesia.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Hanalesajan on December 03, 2017, 05:03:01 AM
Saya rasa gan, bitcoin di larang di negara kita sebagai alat pembayaran saja, bukan dilarang lainnya, jadi kalau misalnya seperti trading dan asset saya rasa biasa biasa aja sih, saya harap pengguna bitcoin semoga bisa berjalan dengan lancar, dan tidak ambil pusing dengan pelanggaran tersebut


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Labaka memes on December 03, 2017, 06:18:08 AM
kalau menurut saya sih ini sangat di sayangkan kalau bitcoin benar-benar di larang ,karena sekarang pengguna bitcoin di Indonesia sangat banyak tapi kalau di larang apa boleh buat itu hak pemerintah


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: wildey on December 03, 2017, 06:30:34 AM
saya rasa masih banyak alternatif dari itu. bahkan, alasan bitcoin di larang juga benar-benar tidak masuk akal saya rasa. yah, tapi jika pemerintah melakukan hal itu, mungkin kita semua harus mencari alternatif, tapi saya rasa itu banyak. seperti eth dll.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: titian on December 03, 2017, 06:35:46 AM
Pelarangan bitcoin sebagai alat pembayaran di indonesia sudah agak lama gak di perbolehkan. Meskipun gak di perbolehkan tapi kita tetap bisa melakukan transaksi menggunakan bitcoin secara diam-diam.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Azhari876 on December 03, 2017, 06:50:11 AM
BI sudah beberapa x menegaskan kalau bitcoin sangat di larang di Indonesia, tapi kalau transaksi dan media pencari bitcoin masih aman tetap aja masyarakat tidak memperdulikannya, kalau ditanya sulusi mungkin harus ada market2 atau toko2 yang menerima transaksi lewat bitcoin jadi pihak pemerintah akan berpikir 2 x untuk melegalkan bitcoin di indonesia,

Menurut ane,  informasi itu baru sekilasa dari pihak BI, itupun larangan tranaksi dengan menggunakan bitcoin,  jika forum bitcoin masih bisa di buka,  dan coin coin masih bisa didapatkan,  tetap saja bitcoiners akan akif lo ga,  solusinya ya pihak bitcoin,ICO dan para investor harus duduk berdiskusi dengan pemerntah lo gan, semua terbuka untuk mendapatkan titik temu, kata sepakat supaya saling menguntunkan lo gan.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: agamjroh3053 on December 03, 2017, 06:53:51 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

Saya yakin kalau bitcoin ngak akan dilarang diindonesia, karena bitcoin tidak merugikan negara bahkan bisa membawa negara nenjadi kaya raya. Kalau memang pun dilarang ya solusinya cuma berdoa saja.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: joe marla on December 03, 2017, 07:26:06 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

saya pikir masih banyak solusi tentang itu, seperti ,melakukan tindakan persuasif terhadap pemerintah, membangun diskusi tentang efek baik dan buruknya bitcoin. kalau solusi lain saya juga berpikir kalau memang indonesia melarang bitcoin maka kita cari exchange luar negeri seperti yang ada di malaysia atau singapore


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Andam76 on December 03, 2017, 07:36:41 AM
Setau ane yang dilarang itu transaksi pembayaran yang menggunakan bitcoin..untuk mencari bitcoin tidak ada larangan kok gan..tinggal kita tukar dengan rupiah aja..


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Angga_26 on December 03, 2017, 07:47:16 AM
Disini yang dilarang bukan bitcoinnya, yang dilarang hanya apabila digunakan sebagai alat tukar/transaksi, kalau sekedar ditukarkan ke rupiah menurut saya tidak dilarang gan.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: cunguks on December 03, 2017, 07:50:53 AM
Disini yang dilarang bukan bitcoinnya, yang dilarang hanya apabila digunakan sebagai alat tukar/transaksi, kalau sekedar ditukarkan ke rupiah menurut saya tidak dilarang gan.
Iya gan bener, larangan tersebut tidak akan berlaku apabila kita telah menukarkan bitcoin yang kita miliki dengan sejumlah mata uang asli, baik itu rupiah dollar dan lainnya


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Arsyad on December 03, 2017, 07:53:32 AM
Ia emang gan dilarang tp bkn larangan pengunaan bitcoin yg melarang hanya tansaksi pembayaran  gunakn bitcoin,, kta cma mencari  bitcoin aja gk ad masalah,hnya kta tnggal tukar dgn rupiah di bank saja,tp klo masih bsa bka forum bitcoin itu kta main trus dn bsa menggunakn coin" dibitcoin yg bsa kta daptkn. ;D ;D


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: andy070594 on December 03, 2017, 08:01:28 AM
kalau  sulusi dari ane gan mungkin harus ada market-market atau toko yang menerima transaksi lewat bitcoin jadi pihak pemerintah akan berpikir 2 x untuk melegalkan bitcoin di indonesia,menurut ane sih seperti itu gan....terima kasih


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: 2tang on December 03, 2017, 08:02:35 AM
Disini yang dilarang bukan bitcoinnya, yang dilarang hanya apabila digunakan sebagai alat tukar/transaksi, kalau sekedar ditukarkan ke rupiah menurut saya tidak dilarang gan.

Yups sementara ini BI belum melarang kita untuk menyimpan dan menukarkan BItcoin ke rupiah , yang di larang baru melakukan transaksi fisik maupun online menggunakan Bitcoin atau mata uang lainya selain BItcoin , jadi isu soal pelarangan BItcoin itu belum sepenuhnya benar , lebih baik terus pantau saja perkembangan yang terjadi pada pemerintahan kita.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: GUNGUN12 on December 03, 2017, 08:07:37 AM
Disini yang dilarang bukan bitcoinnya, yang dilarang hanya apabila digunakan sebagai alat tukar/transaksi, kalau sekedar ditukarkan ke rupiah menurut saya tidak dilarang gan.

Yups sementara ini BI belum melarang kita untuk menyimpan dan menukarkan BItcoin ke rupiah , yang di larang baru melakukan transaksi fisik maupun online menggunakan Bitcoin atau mata uang lainya selain BItcoin , jadi isu soal pelarangan BItcoin itu belum sepenuhnya benar , lebih baik terus pantau saja perkembangan yang terjadi pada pemerintahan kita.
Klw emng d larang m BI.  Kita gk bisa berbuat2 ap2 gan.  Seharusnya BI menyadari Karna Adnya bitcoin.
Ini per. Ekonomi masyarakat berkurang gan. Contohnya bwat kita2 para pengguna bitcoin atw bitcoiner lah. Udah memakan bangai hasil. 
Sangat memuaskan apa tidak. Gk..


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: trimulia on December 03, 2017, 08:11:06 AM
Don't worry gan,bitcoin gak dilarang kok lagian kalo dilarang apa masalahnya? situs2 btc kena block? kita masih bisa akses pake VPN/Proxy gan ;D


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: mastah22 on December 03, 2017, 08:29:01 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
di karenakan bitcoin belum di pajakin pemerintah kalau terjadi perpajakan pasti bitcoin akan di legalkan di indonesia.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Fariz zahari on December 03, 2017, 08:58:00 AM
tidak ada larangan sampai sekarang ini, pemerintah indonesia hanya belum mengakui bitcoin sebagai alat tukar di indonesia dan menyatakan hanyalah rupiah yang sah sebagai alat tukar di negara ini. dan menurut saya juga tidak akan dilarang gan justru sebaliknya akan segera berbadan hukum BTc di indonesia ataupun di legalkan.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: lenovop-70 on December 03, 2017, 09:43:30 AM
Yap, kalo untuk transaksi emang dilarang gan,
Sedangkan transaksi pake selain rupiah aja dilarang kok disemua wilayah NKRI
Tapi untuk sebatas investasi aset boleh lah,
Sama halnya kalo kita invest di emas atau tanah,


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: yua_na on December 03, 2017, 09:47:54 AM
Ga perlu takut gan. Ga akan bitcoin di larang di indonesia kalo pun di larang kan masih bisa trading di bittrex dan yg lainnya. Bitcoin ga di larang kepemilikannya. Untuk pembayarang yang sah ya emang di larang sama seperti dollar. Kalo di larang pun apa alasannya ? Kan masih bisa juga jual beli lewat OTC. Agan ga usah kepengaruh berita2 miring kayak gitu lah. Lagi pula pemerintah skr isnha allah ngedukung perkembangan technologi kok.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: dikiyono on December 03, 2017, 10:47:56 AM
kalo menurut saya sih yo mbo los.....
emangnya saya main judi dari btc. kalo misalnya pemerintah melarang mengenai botcoin seharusnya lihat dulu donk salahnya dimana?
solusi mengatasi masalah larangan BTC mari kita anak bangsa indonesia bersama-sama membentengi supaya bitcoin ini berjalan terus di indonesia. biar tambah canggih dan semakin maju. soalnya ini pengganti kerjaan ane juga loooo...
daripada ane kagak kerja mau darimana lagi coba. uda payah cari kerja. eeehhhhh malah dilarang. sukur-sukur ane gk jadi tukang panakko. ;D ;D ;D


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: 100eth on December 03, 2017, 10:52:34 AM
Kalo menurut saya sih gan , kalo sampai bitcoin di Indonesia dilarang kita lakukan demo aja :) bayangkan saja member vip jumlahnya hampir mau up ke 1juta
Tapi demonya harus tertib :)


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: cukimot on December 03, 2017, 05:42:16 PM
Ga perlu takut gan. Ga akan bitcoin di larang di indonesia kalo pun di larang kan masih bisa trading di bittrex dan yg lainnya. Bitcoin ga di larang kepemilikannya. Untuk pembayarang yang sah ya emang di larang sama seperti dollar. Kalo di larang pun apa alasannya ? Kan masih bisa juga jual beli lewat OTC. Agan ga usah kepengaruh berita2 miring kayak gitu lah. Lagi pula pemerintah skr isnha allah ngedukung perkembangan technologi kok.
bener gan ngapain juga mesti takut. orang yang dilarang kan penggunaan nya sebagai alat pembayaran.
ane pikir ma mereka yang termakan isu2 seperti ini terlalu berlebihan nambah2 in berita nya. orng yang mau di bahas regulasi nya kan masalah bitcoin sebagai alat pembayaran. berita resmi dari BI aja kaga. ini ma akal-akal an mereka aja supaya pengunjung blog nya rame.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Kikeeping on December 03, 2017, 05:47:06 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

Jika sudah fix bitcoin akan dilarang oleh pemerintah indonesia maka langkah yang harus kita lakukan adalah menggunakan server luar alias menggunakan setiap exchanger luar negeri dan exchange ke dalam bentuk dollar.. karena menurut saya banyak cara untuk kita melakukan exchange bitcoin ke dollar dan dari dollar kita exchange ke rupiah untuk dapat kita withdraw ke rekening kita.. sebab saya yakin akan banyak cara untuk mendapatkan hasil dari bitcoin walaupun telah dilarang di indonesia..


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: whiteblue on December 03, 2017, 05:55:01 PM
Ane baca dari berita larangan hanya untuk para penggiat fintech dilarang menggunakan bitcoin harus daftar ke sana dan Pemerintah menghimbau jangan dijadikan untuk investasi dalam artian ditanggung sendiri akibatnya karena mereka bilang kalau udah kena tipu jangan teriak teriak karena kita untung pun ga teriak teriak .. saling memahami aja deh klo gitu .


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: rajakulam on December 03, 2017, 06:03:57 PM
Serpertinya larangan pemerintah terhadap bitcoin adalah untuk transaksinya saja gan, namun kalau memang pemerintah melarang dan memblokir seperti exchange vip, maka kita harus cari cara exchange di situs luar, seperti situs exchange Cex.io, Kraken dimana kita bisa cairkan ke dollar dulu


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: SastraID on December 03, 2017, 06:09:58 PM
kalo beneran dilarang masih banyak cara buat dicairin
coin bisa di tuker paypal perfect money dll, dan masih banyak exchanger2 kayak ahas
kalopun ntar sampe ada blokir2 ke situs2 yg berhubungan dgn bitcoin masih ada vps
banyak cara selama interetx masih jalan,,,


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: keziakusayang on December 03, 2017, 06:18:29 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

menurut ane yang dilarang itu sebenarnya jika bitcoin di gunakan sebagai alat pembayaran di Indonesia, maka dari itu sampai sekarang gak ada toko-toko konvensional yang menyediakan fasilitas alat pembayaran melalui bitcoin, namun jika bitcoin hanya di gunakan sebagai investasi di dunia online sepertinya masih di perbolehkan saja
sepertinya yang di larang adalah transaksi penjualan-pembelian menggunakan bitcoin baik di toko-toko ataupun online shop, tetapi jika menggunakan bitcoin sebagai pertukaran mata uang nyata dengan digital sepertinya bisa-bisa saja gan, tolong di koreksi jika komentar ane salah :)
bukan di larang ya bos,tapi belom ada yang menggunakan pembayaran melalui bitcoin,di balikan udah ada bembayaran melalui bitcon,tapi belom ada larangan sampai sekarang


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: HV3S on December 03, 2017, 06:21:15 PM
Yang dilarang itu kan bukan bitcoinnya gan tapi penggunaannya, seperti menggunakan bitcoin dimarket lokal. tapi kalo kita gunainnya secara online sepertinya itu masih bisa. Karena memang sejak awal memang sudah dilarang, karena hanya rupiah yang diijinkan untuk menjadi alat tukar barang atau jasa.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Coin BTC on December 03, 2017, 07:01:36 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

Kalau menurut saya itu hanya sekedar isu tentang pelarangan bitcoin, pihak Bank Indonesia tidak pernah membuat pernyataan resmi tentang larangan bitcoin. Jika ada larangan resmi menurut saya baru kita ambil tindakan berupa dikusi maupun langkah alternatif lainnya. Saya pikir kalau hanya sekedar memblokir situs vip itu tidak jalan, karena masih banyak cara untuk menembus nya.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: akunin on December 03, 2017, 08:05:54 PM
kalau memurut saya kalau bitcoin beneran di larang di indonesia dan vip bitcoin di tutup, sebaiknya kita tarik semua uang yang ada di vip bitcoin ;D


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Qwiner on December 03, 2017, 08:12:10 PM
Kalau seandainya Bitcoin beneran di larang di indonesia mungkin vip.bitcoin indonesia pasti akan tutup di Indonesia, dan ane rasa mereka akan buka di luar negeri untuk membantu kita exchange btc ke idr gan, tapi kalau pihak vip.bitcoin tidak memberikan solusi yang demikian, maka kita harus belajar exchange luar negeri gan, biar bisa widraw ke idr


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Tumanggor on December 03, 2017, 08:14:53 PM
ketika Bitcoin resmi dilarang aku takkan panik , aku akan tetap melakukan transaksi terhadap Bitcoin melalui market luar seperti  ;D


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: kaka manteng on December 03, 2017, 08:50:07 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

Untuk saat ini saya rasa Pak Oskar dermawan belum saatnya untuk melakukan diskusi dengan pihak bank Indonesia yang melarang melakukan transaksi di negeri ini yang menggunakan Bitcoin, sepertinya topik ini memancing suasana dan memprovokasi kan member bitcoin indonesia, di mana pada kalimat bahwa "Bitcoin dilarang" Saya rasa itu adalah provokatif yang Anda lakukan terhadap Bitcoiner Indonesia. Saya sudah membaca beberapa artikel yang mana di Indonesia tidak dilarang penggunaannya akan tetapi kita semua dilarang menggunakan Bitcoin saat melakukan transaksi. Artinya di Indonesia belum saatnya melakukan transaksi menggunakan Bitcoin. Sepertinya dalam artikel yang pernah dibuat pada topik di forum ini juga seperti itu kan saya rasa tidak seharusnya memprovokasi kan member Bitcoin yang membuat Bitcoiner itu risau.
Tapi apabila nanti Indonesia benar-benar melarang seluruh member Bitcoin Indonesia tidak boleh lagi mengembangkan mata uang virtual ini ataupun ada sejenis larangan dari pihak pemerintah mungkin saja saat itulah bapak Oskar Darmawan dpt melakukan komunikasi dengan pihk BI maupun pemerintah.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: radensangar on December 03, 2017, 09:14:57 PM
kalo untuk trading masih belum dilarang gan, yang dilarang itu untuk alat pembayaran karena dalam UU udah disebutkan kalau alat pembayaran yang sah adalah rupiah


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: hamba laeh on December 03, 2017, 09:30:03 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

Dari hal tersebut bisa kita lihat sempitnya pandangan pemerintah dalam melihat peluang besar untuk memajukan perkembangan perekonomian Indonesia, dikarenakan bitcoin mempunyai power yang sangat besar dalam meningkatkan pendapatan negara nantinya apakah itu dalam bentuk pajak atau sebagai. Nah disinilah peran para bitcoiner yang memiliki intelektualitas yang tinggi untuk meyakinkan serta melobi akan posisi bitcoin menjadi salah satu motoring dalam memajukan perekonomian Indonesia.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: hilman01 on December 03, 2017, 09:43:43 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
dilarang untuk di pergunakan sebagai alat pembayaran domestik sih ga apa2, yang penting kita disini masih bisa mencari duit di bitcoin, dan masih bisa di tukar dengan rupiah aja  ;D


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: kharismac999 on December 03, 2017, 10:45:34 PM
Semoga ada solusi terbaik lah. Dunia bitcoin dan crypto secara tidak langsung bisa sebagai alternatif lapangan kerja.
Nunggu kabar selanjutnya gan. Ninggal jejak dulu.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Belliapro on December 03, 2017, 11:29:34 PM
yang dilarang pemerintah adalah pembayaran langsung menggunakan bitcoin untuk transaksi apapun yang ada diindonesia
bitbyar dan toko bitcoin juga pada akhirnya tutup, pada akhirnya membayar pln atau pulsa pun harus dengan rupiah
namun semakin kesini sikap gubernur BI dan tatanannya kontras dengan ojk dan sri mulyani dimana mereka tegas bicara bitcoin tidak boleh ditransaksikan maupun difasilitasi sekalipun oleh pihak penyelenggara jasa termasuk vip

dari kesimpang siuran ini pemerintah bilang bahwa hari ini mereka akan mengumumkan keputusan tentang e-commerce dan termasuk bitcoin.
jika sampai melarang vip maka indonesia akan kembali blunder, karena berseberangan dengan sikap singapura yang akhirnya mau untuk perduli.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: truimpheriues on December 03, 2017, 11:34:31 PM
kalau baca berita dari cnn secara detail
apa yang di khawatirkan para bitcoiner indonesia mungkin ada benar nya https://www.cnnindonesia.com/ekonomi/20171130131118-78-259198/siapkan-aturan-bi-tegaskan-fintech-haram-pakai-bitcoin/

tapi tinggal tunggu aja aturan yang di keluarkan akan seperti apa


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: cempuris888 on December 03, 2017, 11:55:38 PM
menurut saya sih, ini masih sekedar isu doang, ya sudah biasa sih kalo di indonesia mah pemerintah ngeluarin statement, tapi lama kelamaan statement itu bakalan hilang ditelan bumi. Jadi masih banyak jalan buat para bitcoiner, ;) ;)


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: flyer88 on December 04, 2017, 12:30:37 AM
kalau baca berita dari cnn secara detail
apa yang di khawatirkan para bitcoiner indonesia mungkin ada benar nya https://www.cnnindonesia.com/ekonomi/20171130131118-78-259198/siapkan-aturan-bi-tegaskan-fintech-haram-pakai-bitcoin/

tapi tinggal tunggu aja aturan yang di keluarkan akan seperti apa
Aneh ya, disaat negara-negara lain pada sibuk mau melegalkan Bitcoin atau mengadopsi sistem yang dipakai oleh Bitcoin, Blockchain, sebagai sistem perekonomian yang pas, malah negara kita sepertinya ingin mencekal dan bermusuhan dengan Bitcoin.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: dini mulyani on December 04, 2017, 01:07:29 AM
kalau baca berita dari cnn secara detail
apa yang di khawatirkan para bitcoiner indonesia mungkin ada benar nya https://www.cnnindonesia.com/ekonomi/20171130131118-78-259198/siapkan-aturan-bi-tegaskan-fintech-haram-pakai-bitcoin/

tapi tinggal tunggu aja aturan yang di keluarkan akan seperti apa
Aneh ya, disaat negara-negara lain pada sibuk mau melegalkan Bitcoin atau mengadopsi sistem yang dipakai oleh Bitcoin, Blockchain, sebagai sistem perekonomian yang pas, malah negara kita sepertinya ingin mencekal dan bermusuhan dengan Bitcoin.

ya mungkin negara kita belum sanggup untuk mengadopsi sistem yang ada pada bitcoin , dan
blockchain , karena di negara kita masih berkutit pada perekonomian konfensiaonal.dan jika pun di
larang bitcoin di indonesia baru sebatas transaksi yang di larangkan ,
dan jika benar d larang pengguna bitcoin palng melakukan jual-bel paling di pasar luar negeri
tidak meski harus di indonesia


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Sompameng on December 04, 2017, 01:17:45 AM
mau tidak mau kalau ada larangan dari pemerintah tradingnya mesti pakai exchanger orang luar
sepertinya sudah jelas kok larangannya hanya tidak bisa menggunakan bitcoin sebagai alat transaksi,karena kita sudah memiliki rupiah
sebagai alat pembayaran yang sah.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: mukulih on December 04, 2017, 01:18:07 AM
Yang sebenarnya gimana sih gan,dilarang seutuhnya atau cuma dilarang bertransaksi dengan bitcoin.mohon pencerahannya.
Jadi takut gimana jadinya kalau gak bisa lagi kerja dibitcoin.mudah-mudahan saja ada solusi terbaik buat bitcoin.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: jonggrang on December 04, 2017, 01:22:15 AM
kalau baca berita dari cnn secara detail
apa yang di khawatirkan para bitcoiner indonesia mungkin ada benar nya https://www.cnnindonesia.com/ekonomi/20171130131118-78-259198/siapkan-aturan-bi-tegaskan-fintech-haram-pakai-bitcoin/

tapi tinggal tunggu aja aturan yang di keluarkan akan seperti apa
Aneh ya, disaat negara-negara lain pada sibuk mau melegalkan Bitcoin atau mengadopsi sistem yang dipakai oleh Bitcoin, Blockchain, sebagai sistem perekonomian yang pas, malah negara kita sepertinya ingin mencekal dan bermusuhan dengan Bitcoin.

ya mungkin negara kita belum sanggup untuk mengadopsi sistem yang ada pada bitcoin , dan
blockchain , karena di negara kita masih berkutit pada perekonomian konfensiaonal.dan jika pun di
larang bitcoin di indonesia baru sebatas transaksi yang di larangkan ,
dan jika benar d larang pengguna bitcoin palng melakukan jual-bel paling di pasar luar negeri
tidak meski harus di indonesia

Menurut ane pemerintah melalui Bank Indonesia melarang transaksi mengunakan bitcoin antar individu namun belum menentukan sanksi yang akan diberikan karena transaksi antar individu tidka dilakukan oleh jasa pembayaran sehingga tidak dapat terjangkau oleh BI. oleh karena itu tentunya kita perlu berhati-hati gan.



Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: qdenova on December 04, 2017, 01:46:36 AM
Banyak yg salah persepsi sih tentang larangan bitcoin di indonesia,pemerintah/BI melarang bitcoin hanya untuk alat pembayaran/alat transaksi saja,pemerintah melarang bitcoin untuk menjadikan alat transaksi itu bertujuan untuk menghindari bitcoin sebagai mata uang karna indo sudah mempunyai mata uang nya sendiri yaitu rupiah,pemerintah tidak mau kalau rupiah bisa tergeser dengan ada nya bitcoin sebagai alat transaksi,dan kalo hanya memiliki bitcoin itu tidak masalah asal jangan di jadikan alat transaksi

Ane setuju gan,, dengan apa yang agan sampai kan... semua nya harus benar benar memahami apa maksud dari pemerintah kita gan, karena kalau tidak membaca dan memahami, maka semua pemberitaan akan menghasilkan kekeliruan saja gan, nanti efeknyaa malah mengganggu sistem bitcoin itu sendiri. sebenarnya pemerintah kita melarang bitcoin sebagai alat pembayaran di negara yang jelas jelas sudah memakai mata uang rupiah dan memiliki dasar hukum yg jelas...karena pemerintah takut akan perkembangan zaman kedepan yang mana bitcoin akan mengalahkan rupiah sebagai alat pembayaran... tapi selagi bitcoin di gunakan di luar alat transaksi maka sah sah saja menurut ane gan, maka pahami apa maksud pemerintah dan bagaimana kita sebagai pemain bitcoin bijak dalam menanggapi berita seperti ini.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Pt.kalkausar on December 04, 2017, 01:59:48 AM
Menurut saya simak2 dari berita dari beberapa hari belakang ini ya. Memang bitcoin ini ada beberapa pemerintah negara lain yang belum mengakuinya. Karena ada sebagiannya bitcoin ini menganggap hanya mata uang digital saja. Dan meraka tau kalau kalau bitcoin bukan untuk selamanya. Jikalau bitcoin ini beneran dilarang berarti sebagian pemerintah negara yang tidak mengakui bitcoin ini menghasilkan ya gampang saja menanggapinya.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Rengga Jati on December 04, 2017, 02:00:44 AM
setahu saya bitcoin memang sudah dilarnag namun hanya sebatas untuk transaksi offline saja, jika untuk online masih bisa diperbolahkan karena tidak menyalahi atau melanggar aturan yang ada


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: polymerbatt on December 04, 2017, 02:02:58 AM
Banyak yg salah persepsi sih tentang larangan bitcoin di indonesia,pemerintah/BI melarang bitcoin hanya untuk alat pembayaran/alat transaksi saja,pemerintah melarang bitcoin untuk menjadikan alat transaksi itu bertujuan untuk menghindari bitcoin sebagai mata uang karna indo sudah mempunyai mata uang nya sendiri yaitu rupiah,pemerintah tidak mau kalau rupiah bisa tergeser dengan ada nya bitcoin sebagai alat transaksi,dan kalo hanya memiliki bitcoin itu tidak masalah asal jangan di jadikan alat transaksi

Ya bener banget yang agan bilang, banyak yang salah persepsi bahkan di bitcoin discussion pun ada yang buat thread tentang Indonesia banned bitcoin padahal itu belom terbukti benar sampe ane ikutan komen disitu kasih tau kalau itu maksudnya bukan begitu. Sebenernya kita masih bisa menggunakan bitcoin diindonesia, kalau beneran diban pun bakalan banyak muncul di koran dan berita2 di tv.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: PonzyManCrazyLiar on December 04, 2017, 02:33:50 AM
Yang sebenarnya gimana sih gan,dilarang seutuhnya atau cuma dilarang bertransaksi dengan bitcoin.mohon pencerahannya.
Jadi takut gimana jadinya kalau gak bisa lagi kerja dibitcoin.mudah-mudahan saja ada solusi terbaik buat bitcoin.

aturan detail belum muncul dan belum di umumkan
kalau saat ini baru sebatas omongan  dari pihak BI saja belum ada aturan detail dan tertulis nya , dan simpang siur berita dari portal online


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: spiderm4n15 on December 04, 2017, 02:38:18 AM
seharusnya para bitcoiners mengadakan pertemuan untuk membahas langkah2 persiapan untuk mengantisipasi jika Bitcoin dilarang oleh otoritas BI,
hal tersebut diharapkan dapat menjembatani para Bitcoiners lain agar tetap bisa invest atau trading di Indonesia


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: yehezkielrevandi on December 04, 2017, 02:42:37 AM
Kalo menurut ane sih gan pasti ada bitcoin2 yg lainnya maksudnya ada second opsi yg lain.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: lukman filth on December 04, 2017, 03:23:50 AM
Emank betul bitcoin dilarang untuk bertransaksi . Saya juga berharap bitcoin di negara kita nggak jadi di larang


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: mulia tani on December 04, 2017, 03:45:00 AM
kalau hal ini mungkin terjadi di indonesia solusi dari saya gini gan kita pakai market luar negeri aja gan jadi kita tidak bersangkutan lagi dengan bank indonesia,mudah mudahan hal ini tidak terjadi


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: inyourdream21 on December 04, 2017, 04:00:41 AM
kalau menurut saya kita bisa mengikuti para pencari bitcoin di negara china sana gan yaitu mereka tetap menambang tetapi di exchange diluar negaranya gan bisa dibilang uangnya dicuci gan tetapi resikonya lebih besar baik itu kena hack atau di tipu gan


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: MUSFIKAR on December 04, 2017, 05:27:42 AM
Menurut saya gan bitcoin coin di indonesia bukan di larang mamakainya,negara kita hanya melarang bitcoin tidak boleh transaksi menggunakan bitcoin karena bitcoin belum punya regulasi yang sah di indonesia,kita selaku member bitcoin bisa kita gunakan btc asal pas saat transaksi harus kita cairkan dulu menjadi rupiah

Kalau pendapat saya,jika Bitcoin benar di larang tentu nya kita sudah was_was.. kita jangan panik dulu pasti ada jalan keluar nya pekembangan kedepan dari semoga ada sulusi baik untuk Bitcoin ke depan nya amin..


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: fadil46 on December 04, 2017, 05:37:22 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

memang kalau masalah bitcoin ini belum di akui oleh pemerintah tapi kita boleh memiliki bitcoin.semoga saja pemerintah walapun tidak mengakui bitcoin tapi tidak ada larangan nya dalam memiliki saya rasa itu sudah sangat bagus.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Renal on December 04, 2017, 06:26:02 AM
Jelas bahwa BI melarang hanya transaksi bitcoin, karena yang di takuti oleh pemerintah adalah bitcoin nantinya akan mengantikan mata uang suatu negara.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: pandukelana2712 on December 04, 2017, 06:37:48 AM
Bitcoin dilarang sebagai alat pembayaran, karena bukan merupakan jenis mata uang yg diakui pemerintah...
Tapi jika bitcoin tsb sudah kita "rupiah"-kan via trading/exchange... Maka hal tsb diperbolehkan...

Tapi yg mengganjal disini adalah penggunaan e-tol sbg alat pembayaran dijalan tol...

Apakah e-tol juga mata uang? Sehingga diakui untuk pembayaran tol?


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: wahyu wida on December 04, 2017, 06:40:11 AM
Banyak yg salah persepsi sih tentang larangan bitcoin di indonesia,pemerintah/BI melarang bitcoin hanya untuk alat pembayaran/alat transaksi saja,pemerintah melarang bitcoin untuk menjadikan alat transaksi itu bertujuan untuk menghindari bitcoin sebagai mata uang karna indo sudah mempunyai mata uang nya sendiri yaitu rupiah,pemerintah tidak mau kalau rupiah bisa tergeser dengan ada nya bitcoin sebagai alat transaksi,dan kalo hanya memiliki bitcoin itu tidak masalah asal jangan di jadikan alat transaksi

Ane setuju gan,, dengan apa yang agan sampai kan... semua nya harus benar benar memahami apa maksud dari pemerintah kita gan, karena kalau tidak membaca dan memahami, maka semua pemberitaan akan menghasilkan kekeliruan saja gan, nanti efeknyaa malah mengganggu sistem bitcoin itu sendiri. sebenarnya pemerintah kita melarang bitcoin sebagai alat pembayaran di negara yang jelas jelas sudah memakai mata uang rupiah dan memiliki dasar hukum yg jelas...karena pemerintah takut akan perkembangan zaman kedepan yang mana bitcoin akan mengalahkan rupiah sebagai alat pembayaran... tapi selagi bitcoin di gunakan di luar alat transaksi maka sah sah saja menurut ane gan, maka pahami apa maksud pemerintah dan bagaimana kita sebagai pemain bitcoin bijak dalam menanggapi berita seperti ini.
dalam artian kita masih bisa bekerja mencari btc, misal dari trading, jadi tidak sepenuhnya dilarang. seperti kata agan hanya dilarang untuk transaksi. dan saya kira tidak menjadi masalah besar, kita tinggal tukarkan btc ke idr dan bisa belanja semau kita di negara ini


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Isim04 on December 04, 2017, 06:41:36 AM
Iya gan, kalau bagi ane sih gan kalau memang bitcoin di larang penggunaannya untuk transaksi dagang di indonesia, oke ane masih bisa nerimanaya, asal jangan di larang Websitenya di indonesia, sebab ane selama ini ngak melakukan jual beli pakai bitcoin, kalau mau beli barang biasanya ane cairkan dulu bitcoin ke rupiah gan


Ya benar gan, kalau cuman yang dilarang oleh pemerintah indonesia bitcoin sebagai alat transaksi boleh gan
Mungkin ane rasa semua aturan yang di buat oleh pemerintah, akan diikuti semua user, yang penting kita boleh berinvestasi dan mencari bitcoin.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: sembilu on December 04, 2017, 06:42:45 AM
kalau solusi saya tentang bitcoin dilarang nanti didaerah saya, saya akan banting setir untuk bermain terading dan mencoba membuka usaha kecil kecilan untuk masa depan keluarga saya.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: roycilik on December 04, 2017, 06:43:26 AM
kalau baca berita dari cnn secara detail
apa yang di khawatirkan para bitcoiner indonesia mungkin ada benar nya https://www.cnnindonesia.com/ekonomi/20171130131118-78-259198/siapkan-aturan-bi-tegaskan-fintech-haram-pakai-bitcoin/

tapi tinggal tunggu aja aturan yang di keluarkan akan seperti apa
nah memang banyak orang yang salah persepsi tentang pelarangan bitcoin. yang dilarang itu ada lah penggunaan nya sebagai alat pembayaran karena harga nya yang sangant fluktuatif dan beresiko. tapi kalau kita gunakan untuk trading atau penghasilan tambahan saya rasa tidak.
seperti dari kutipan berita tersebut :
Code:
Di dalam aturan tersebut, BI akan mempertegas lagi pelarangan transaksi menggunakan mata uang digital (cryptocurrency) seperti bitcoin. Sebab, transaksi bitcoin memiliki banyak risiko.

“Nanti akan keluar di peraturan fintech yang ditandatangani semalam, itu mengatakan bahwa bitcoin dilarang. Kalau digunakan untuk transaksi antar individu, ya jelas ilegal,” ujar Eni di Depok, Kamis (30/11).

Dalam peraturan tersebut, BI hanya mempertegas larangan transaksi menggunakan bitcoin antar individu saja. Pasalnya, pelarangan bitcoin bagi penyelenggara jasa keuangan sudah diatur di dalam Peraturan Bank Indonesia Nomor 18 Tahun 2016 tentang Penyelenggraan Pemrosesan Transaksi Pembayaran.

jadi sudah jelas ya yang mau di bahas itu aturan penggunaan bitcoin sebagai alat pembayaran.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Yusuf77 on December 04, 2017, 06:55:14 AM
Tidak perlu khawatir saya pikir pemerintah cuma akan memberikan regulasi yang jelas mengenai bitcoin. Jual beli bitcoin akan tetap lancar di indonesia. buktinya kemarin Bitcoin,co,id akan membuka kantor di Semarang.?


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: armanhusni on December 04, 2017, 07:28:02 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

jika Bitcoin benar dilarang di Indonesia Apakah sepantasnya cuma Pak Oskar Darmawan saja yang melakukan komunikasi dengan pihak Bi ? Solusi dari saya selaku member Bitcoin Jangan hanya Pak Oskar Dermawan saja yang melakukan komunikasi itu akan tetapi kita semua para member khususnya di Indonesia melakukan aksi sekaligus pada pemerintah khususnya Menteri Keuangan dan Bank Indonesia.supaya mereka bisa melihat bahwa kalau kita member bitcoin diindonesia sangat banyak yang menginginkan bitcoin ini dikembangkan diindonesia.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: komar FE on December 04, 2017, 07:37:49 AM
kalau benaran dilarang ya mau tidak mau harus menuju exchanger luar gan, tapi untuk sekarang kita masih aman aman saja gan, karena larangan di indoneaia cuma sebagai alat pembayaran saja yang ilegal tidak dengan bermain/mengumpulkan bitcoinnya.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: cunguks on December 04, 2017, 07:42:32 AM
kalau benaran dilarang ya mau tidak mau harus menuju exchanger luar gan, tapi untuk sekarang kita masih aman aman saja gan, karena larangan di indoneaia cuma sebagai alat pembayaran saja yang ilegal tidak dengan bermain/mengumpulkan bitcoinnya.
Mungkin itu satu-satunya cara biar kita masih bisa menggunakan bitcoin, yaitu dengan menggunakan exchanger luar yang tentunya masih melegalkan bitcoin, tapi kayaknya kemungkinan bitcoin dilarang itu masih kecil


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: boymuhammad on December 04, 2017, 09:04:04 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
kalau sekedar di larang mungkin pengguna bitcoin masih bisa menggunakan bitcoin, namun kalau pemerintah indonesia sudah menegaskan pengguna bitcoin kalau ketahuan bakal di denda ya terpaksa harus di lepas, namun sepertinya gak bakal sejauh itu, karena mungkin pengguna bitcoin di indonesia ada 25% lebih.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Zak_Nafisah on December 04, 2017, 09:12:40 AM
rugi besar gan kalau dilarang,krn majunya perusahaan besar di indonesia itu karna melibatkan transaksi dengan bitcoin


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: catok broek on December 04, 2017, 09:16:47 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

kalau masih dalam tahapan larangan itu tidak terlalu dipermasalahkan, karena sekarang juga masih dalam tahapan pelarangan tapi kita bitcoiner masih aktif dalam melakukan kegiatan kita, kecuali kalau adanya tahapan pelarangan dan pemblokiran web bitcoin, itu baru menjadi suatu masalah yang besar bagi kita bitcoiner


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Lilianaser on December 04, 2017, 09:23:06 AM
larangan dari pemerintah sendiri trutama indonesia karena ingin mempertahankan mata uang yang sudah ada yaitu rupiah dan dengan tujuan agar masyakat indonesia tentunya tidak mengalami kerugian karena hrga bitcoin yang naik turun sewaktu-waktu.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Ten98 on December 04, 2017, 11:15:22 AM
Kalo berita gini jangan terlalu di pikirkan gan BI cuman larang transaksi dengan bitcoin saja untuk selebih nya tidak apa apa seperti menyimpan bitcoin tidak masalah,dari dulu BI cuman menghimbau agar tidak di jadikan alat transaksi


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Rata sagoe on December 04, 2017, 11:16:35 AM
Setahu saya gan bukan bitcoin yang di larang,tapi untuk saat ini bitcoin tidak dibolehkan untuk bertransaksi pakai bitcoin,jika kita mau menggunakan dari hasil bitcoin kita harus cairkan dulu kerupiah gan


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: prass tyo on December 04, 2017, 02:59:13 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
Sejauh ini yang di larang hanya untuk bertransaksi saja , tapi kalai untuk di larang secara keseluruhan mungkin kita bisa menggunakan dengan cara ekchanger dari luar gak bisa dari dalem seperti di Indonesia


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Huruharacorp on December 04, 2017, 03:27:25 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
sebenernya bitcoin itu tidak dilarang di indonesia, tetapi yang dilarang itu, jika pemakaian bitcoin sebagai alat pembayaran/transaksi, sehingga pemerintah takut jika rupiah tidak digunakan lagi sebagai alat pembayaran yang sah di indonesia, karena tergantikan oleh bitcoin, maka keluar lah aturan tersebut


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Raidal on December 04, 2017, 03:50:53 PM
saya tidak terlalu khawatir dengan larangan pembayaran pakai bitcoin yang di keluarkan oleh gubernur BI ,karena selama ini secara pribadi juga belum pernah melakukan pembayaran dengan bitcoin tersebut.
kita lihat saja nanti seperti apa,misalnya pemerintah akan menutup semua exchanger seperti VIP dan yang lainya kita bisa menggunakan jasa exchanger luar.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: vickyaldillah on December 04, 2017, 03:58:59 PM
menurut gue cuma dinegara ini aja yang apa2 serba dilarang, krna menurut gue bitcoin ini kan bersifat individu jadi mungkin negara nganggap nya ini semacam bisnis yang merugikan BI


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Alisha FR on December 04, 2017, 04:51:29 PM
solusinya salah satu nya mungkin menggunakan exchanger luar negeri, tetapi hal tersebut mungkin sedikit ribet, menurut saya lebih baik kita membuat suatu gagasan produktif dengan melakukan komunikasi serta advokasi dengan pemerintah, yang solusinya mendorong pemerintah melegalkan bitcoin di indonesia, hal ini harus kita kemas dalam suatu produk dengan menganalisa untung dan ruginya bitcoin bagi pemerintah, saya pikir jika kita dapat meyakinkan pemerintah dengan hal hal positif dari bitcoin, maka kemungkinan bitcoin legal sangatlah mungkin.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: idham29 on December 04, 2017, 05:07:32 PM
Mungkin diindonesia pemakaian bitcoin bukan ingin dilarang tapi hanya pemakaiannya diperketat aja..dan dibuat peraturan-peraturan baru yang berkaitan dengan uang digital..supaya tidak disalah gunakan


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: cukimot on December 04, 2017, 05:15:15 PM
Tidak perlu khawatir saya pikir pemerintah cuma akan memberikan regulasi yang jelas mengenai bitcoin. Jual beli bitcoin akan tetap lancar di indonesia. buktinya kemarin Bitcoin,co,id akan membuka kantor di Semarang.?
yah begitulah gan orang-orang terlalu panic gara-gara makin banyak nya berita miring tentang larangan penggunaan bitcoin
yang sebenanya dilarang cuma bitcoin sebagai alat pembayaran
wah mantep itu gan di semarang ada kantor nya vip, moga aja semakin maju exchanger lokas kita


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: xrivaix on December 04, 2017, 08:29:44 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

bila memang dilarang ane rasa saran dari agan arus patus dicoba, selain itu kita juga berharap ada markeet atau toko-toko yang menerima pembayaran dari bitcoin,jika hal itu ada maka saya rasa emerintah bakal mengkaji ulang tetang undng-undang pelarangan bitcoin


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: jangangilaya on December 04, 2017, 08:48:04 PM
Banyak yg salah persepsi sih tentang larangan bitcoin di indonesia,pemerintah/BI melarang bitcoin hanya untuk alat pembayaran/alat transaksi saja,pemerintah melarang bitcoin untuk menjadikan alat transaksi itu bertujuan untuk menghindari bitcoin sebagai mata uang karna indo sudah mempunyai mata uang nya sendiri yaitu rupiah,pemerintah tidak mau kalau rupiah bisa tergeser dengan ada nya bitcoin sebagai alat transaksi,dan kalo hanya memiliki bitcoin itu tidak masalah asal jangan di jadikan alat transaksi
yap memang betul gan , belakangan ini banyak bitconers yang salah mempresepsikan tentang larangan bitcoin , mungkin mereka tidak memahami isu berita tentang larangan bitcoin di indonesia .


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: budi12 on December 04, 2017, 09:28:12 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

Sudah pasti saat ini bitcoin dilarang di Indonesia dengan larangan lisan, bukan berarti para pengguna bitcoin di Indonesia itu disebut para pelaku kesalahan ataupun pelanggaran, dikarenakan hal hal yang disebut bentuk pelanggaran adalah melawan hukum. Sudah pasti tentu Indonesia menganut azas hukum civil law yang berarti tertulis atau tulisan bukannya lisan yang berbentuk sebuah kekuatan hukum tetap seperti yang pernah di sampaikan oleh menteri keuangan Indonesia beberapa waktu lalu. Dengan demikian para pengguna bitcoin masih berada dalan posisi yang aman dalam menggunakannya.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: prayogi on December 04, 2017, 10:10:51 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

Sudah pasti saat ini bitcoin dilarang di Indonesia dengan larangan lisan, bukan berarti para pengguna bitcoin di Indonesia itu disebut para pelaku kesalahan ataupun pelanggaran, dikarenakan hal hal yang disebut bentuk pelanggaran adalah melawan hukum. Sudah pasti tentu Indonesia menganut azas hukum civil law yang berarti tertulis atau tulisan bukannya lisan yang berbentuk sebuah kekuatan hukum tetap seperti yang pernah di sampaikan oleh menteri keuangan Indonesia beberapa waktu lalu. Dengan demikian para pengguna bitcoin masih berada dalan posisi yang aman dalam menggunakannya.

banyak domain diskusi khususnya diskusi pihak pemerintah yang tidak membahas bitcoin secara intrinsik, mereka cenderung lebih sering pakai kata cryptocurrency, nah disini hanya ojk dan mentri ekonomi yang sering menyasar ke kripto hyip tanpa menyimpulkan ke bitcoinnya langsung, untuk gubernur bi beserta jajarannya saya rasa masih tidak paham sepenuhnya karena langsung subjektif ke bitcoin, rasanya ingin marah melihat pembicaraan mereka di media online.

jika beneran dilarang terpaksa kita putar alur ke market luar, indonesia tidak akan bisa apa2 karena pertukaran akan populer dengan konversi $ menjadi idr atau $singapura menjadi idr, indonesia akan lebih malu lagi jika sampai akhirnya malaysia mengikuti jejak singapura.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: TheBobyHunter on December 04, 2017, 10:57:35 PM
saat ini belum ada larangan apapun
hanya larangan sebagai alat pembayaran itu pun belum aturan resmi dan ga ada nilai hukum nya karena hanya sebatas omongan
dan belum di legalkan dalam sebuah aturan

kemarin2 isu nya tanggal 4 desember kemarin mau di release aturan nya ternyata belum jadi


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Prime Gold on December 04, 2017, 11:04:37 PM
Selagi belum dilarang baikna kita jangan berprasangka yg ngak2 gan, yg dilarang cuma buat transaksi bukan untuk trading, tapi seandainya trading juga di larang ane yakin pasti ada suatu celah untuk kita tetep eksis di dunia cryptocurrency, jadi agan-agan tidak perlu kuatir akan masalah ini


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: oktana on December 04, 2017, 11:54:12 PM
Selagi belum dilarang baikna kita jangan berprasangka yg ngak2 gan, yg dilarang cuma buat transaksi bukan untuk trading, tapi seandainya trading juga di larang ane yakin pasti ada suatu celah untuk kita tetep eksis di dunia cryptocurrency, jadi agan-agan tidak perlu kuatir akan masalah ini

aku yakin negara kita bukan negara yang berpikir sempit, mereka sadar betul bitcoin adalah fenomena global dan kebanyakan sudah diterima oleh negara maju, solusinya tetap ada, kita tinggal bidik market dan exchange negara lain, pemerintah tidak akan berkutik jika kita akhirnya bermain dengan dollar. Mereka cuma bisa mengawasi transaksi rupiah saja.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: VeroBTC on December 04, 2017, 11:59:35 PM
sabar gan gak perlu panik, bitcoin dilarang hanya sebatas untuk alat pembayaran barang di indonesia, sedangkan exchangernya masih tetap boleh beroprasi, toh selama ini kita juga kalo dapat bitcoin masih prefer ke rupiah, jadi santai aja lah ;D


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: bangkecol on December 05, 2017, 02:59:47 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

sebetulnya banyak cara yang bisa diambil langkah bila memang itu sampai terjadi,dan untuk soal pak oscar, beliau pasti tidak akan tinggal diam bilamana itu sampai terjadi pasti punya strategi untuk bisa tetap berjalan di INdonesia, mungkin salah satunya yaitu membayar pajak sih.

dulu sebelum bitcoin para trader forex juga mengalami hal serupa seperti ini, semua aktifitas broker forex yang tidak mempunyai ijin juga dilarang di Indonesia.kita tidak bisa mengakses web luar, hal ini masih bisa kita akalin dengan VPN. kemungkinan juga seperti itu nantinya di Indonesia, web web yang bergerak dibidang Bitcoin akan di blockir sama pemerintah, kemungkinan hanya semacam itu sih menurut ane.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: JNR on December 05, 2017, 03:26:37 AM
yang membuat saya agak tergelitik adalah pemerintah tertarik dengan teknologi dibalik bitcoin yaitu blockchain dan akan mempelajarinya,,
tetapi Bitcoin nya mau dilarang,, bukankah sama saja pemerintah indo itu menjilat ludah sendiri  :-X
kalaupun dilarang sekarang banyak tuh kartu debit bitcoin yang bisa buat narik bitcoin di ATM,,
jadi menurut saya kalaupun dilarang g masalah,, kita masih bisa mencairkan bitcoin


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: rima valen on December 05, 2017, 04:08:20 AM
Ane pun tidak habis fikir bitcoin akan di larang  untuk di alokasikan di negara kita ..
 Saya cuman berharap aja bitcoin tidak dilarang di negara indonesia..


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: evollie on December 05, 2017, 05:19:53 AM
Sejauh ini setau saya, pemerintah melarang kita untuk menggunakan bitcoin sebagai alat transaksi, karena alat transaksi yang sah itu Rupiah, karena jika sampai bitcoin menjadi alat transaksasi jual beli dan semacam, maka rupiah akan tergeser dan orang akan lebih percaya bitcoin ketimbang rupiah. So harusnya jika kita menggunakan bitcoin sebagai aset investasi, harus tidak masalah sih.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: cafee_orange on December 05, 2017, 05:48:16 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

Begini om,Untuk apa Memang Bitcoin di indonesia Bisa Ada Larangan,
Dan apa alasannya Kalau bitcoin di Negeri NKRI  Sudah Di Larang Atau Tidak Diperbolehkan
Begini Gan,Kalau Memang Bitcoin Sudah Di Larang apa ada Keuntungannya????


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: novhitadaloma on December 05, 2017, 06:23:58 AM
Ane juga bingung dengan BI, bahkan juga pemerintah yang melarang bitcoin, sedangkan masyarakat indonesia sudah banyak yang menggunakan Bitcoin, karena bitcoin sangat membantu bagi anda dan saya, lewat penghasilan yang kami dapatkan.semoga pemerintah dan BI dapat memberikan solusi yang terbaik buat kami selaku masyarakat.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Akses01 on December 05, 2017, 06:31:10 AM
Banyak yg salah persepsi sih tentang larangan bitcoin di indonesia,pemerintah/BI melarang bitcoin hanya untuk alat pembayaran/alat transaksi saja,pemerintah melarang bitcoin untuk menjadikan alat transaksi itu bertujuan untuk menghindari bitcoin sebagai mata uang karna indo sudah mempunyai mata uang nya sendiri yaitu rupiah,pemerintah tidak mau kalau rupiah bisa tergeser dengan ada nya bitcoin sebagai alat transaksi,dan kalo hanya memiliki bitcoin itu tidak masalah asal jangan di jadikan alat transaksi


Ya benar gan, menurut ane mungkin pemerintah yang melarangnya sebagai alat bayar yang sah gan,
Karna Indonesia sudah punya mata uang rupiah, jadi melarang bitcoin sebagai alat pembayaran,
Kalau untuk berinvestasi atau mencari aman aman aja.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: m. yasir on December 05, 2017, 06:41:38 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

Saya kira untuk membuat peraturan atau undang - undang
Juga butuh banyak pertimbangan. Jika memang pemerintah mau melarang bitcoin mereka juga harus melihat untung rugi dari sisi perekonomian negara dan perekonomian rakyat. Selama itu tidak merugikan dari dua belah pihak saya kira tidak perlu adanya larangan. Jika masalah perpajakan itu juga sudah ada aturanya sendiri.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: oppasong on December 05, 2017, 07:16:38 AM
Seharusnya BI dan Pemerintah sangat mendukung penggunaan bitcoin, karena bitcoin itu adalah tekhnologi dan tidak bisa langsung di tolak, termasuk pengembangan sistem keamanaan agar bitcoin tidak di salah gunakan oleh pihak yang tidak bertangung jawab atau kejahatan.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: 100dark on December 05, 2017, 08:31:23 AM
Mungkin yang dilarang pemerintah adalah menggunakan mata uang bitcoin sebagai pembayaran yang sah.
Kalau dalam hal jual beli seperti vip bitcoin tidak dilarang.
Namun ada baiknya juga kalau pemerintah melegalkannya juga, toh negara-negara maju saja bitcoin sudah dilegalkan. kenapa negara kita sendiri malah tidak memperbolehkan ? Dan bahkan mereka melarang melakukan investasi bitcoin? Aneh bukan, saya yakin mereka diam2 juga membeli bitcoin untuk keuntungan mereka sendiri :)


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Mr_Ahmad on December 05, 2017, 08:59:19 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
Menurut ane, sejauh ini bitcoin dilarang di Indonesia itu hanya untuk sebagai alat pembayaran, karena Indonesia sudah menetapkan alat pembayaran di Indonesia menggunakan mata uang Indonesia yaitu rupiah.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Geurangsang on December 05, 2017, 09:18:35 AM
Saya rasa memang sudah seharusnya pak Oscar melakukan mediasi dengan pihak BI karena menurut saya berita-berita panas sekarang ini adalah karena kesalahan persepsi pihak BI dalam mengkaji Bitcoin. Mungkin dengan melakukan diskusi yang baik dengan mereka bisa membuat mereka untuk memikirkan kembali keputusannya. Jikapun keputusan akhir Bitcoin tetap dilarang, mau tidak mau kita harus melakukan exchange luar dan menukarnya dengan dolar.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: roadwell890 on December 05, 2017, 09:30:08 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
Menurut ane, sejauh ini bitcoin dilarang di Indonesia itu hanya untuk sebagai alat pembayaran, karena Indonesia sudah menetapkan alat pembayaran di Indonesia menggunakan mata uang Indonesia yaitu rupiah.

om ini bener, BTC dilarang cuma buat alat pembayaran , karena kalo BTC menggantikan rupiah resiko perekonomian jadi makin deg deg ser...
tau sendiri beberapa minggu lalu harga BTC 80 juta per koinnnya, dan sekarang sudah 160juta+.... ini kan bikin penyesalan buat salah satu pihak juga yang melakukan transaksi....

seharusnya dia bisa dapet 2 mobil sekarang ini, ehh dia cuma dapet 1 mobil beberapa minggu lalu ketika BTC 80juta


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Rimueng tuha on December 05, 2017, 09:32:45 AM
Saya rasa enggak semudah itu  itu bisa melarang bitcoin dikarenakan sekarag banyaknya para bitcoin hunter dan investor dari indonesia yang sudah menggantungkan penghasilan di bitcoin dan tentu pemerintah akan mempertimbangkan hal itu,
Kalau pun dilarang  mungkin hanya sebatas transaksi namun untuk kita memining atau trading saya rasa tidak apa2 gan.
Dan kalau ane sih kembali ke kerjaan awal kalau bitcoin dilarang mau gak mau dapur harus tetap ngepul kan gan


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: jerowacik on December 05, 2017, 09:35:48 AM
Saya rasa memang sudah seharusnya pak Oscar melakukan mediasi dengan pihak BI karena menurut saya berita-berita panas sekarang ini adalah karena kesalahan persepsi pihak BI dalam mengkaji Bitcoin. Mungkin dengan melakukan diskusi yang baik dengan mereka bisa membuat mereka untuk memikirkan kembali keputusannya. Jikapun keputusan akhir Bitcoin tetap dilarang, mau tidak mau kita harus melakukan exchange luar dan menukarnya dengan dolar.
Masih ada waktu untuk melakukan hal tersebut . Namun menurut saya harus ada tindakan yang lebih besar dibandingkan mediasi yang kita lakukan , karena pada dasarnya fluktuasi harga Bitcoin lah yang membuat pemerintahs saat ini ketakutan . jadi menurut saya ini akan jauh lebih sulit , karena faktor global sangat mempengaruhi . kita semua harus bisa bekerjasama untuk bisa menjaga kestabilan harga Bitcoin dan meyakinkan kepada pemerintah bahwa sebenarnya Bitcoin adalah sebuah hal yang bisa meningkatkan perekonomian banyak orang jika dimanfaatkan dengan benar .


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: mailklue on December 05, 2017, 09:43:39 AM
Iya gan kalau bitcoin beneran di larang di Indonesia kita harus menggunakan Market Exchange luar gan, jadi sebelum ini terjadi kita harus mendorong pak Oscar Darmawan untuk berdiskusi dengan pihak Bank Indonesia, karena kan PT.Vip.Bitcoin Indonesia sebagai perusahaan yang legal, jadi harus di pertahankan


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: tanjiran on December 05, 2017, 09:44:12 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
solusinya terbaiknya memang hanya menggunakan exchanger dari luar negri. jika memang dilarang, pasti ada solusinya selama akses menuju market tidak diblokir. Kalaupun diblokir pasti ada cara membobolnya. Jadi, dont be panic.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Al Qiyamah on December 05, 2017, 09:52:46 AM
Jika fix beneran bitcoin di larang di Indonesia ya terpaksa lah kita harus exchange di market luar,misal Singapura dsb. Saya rasa cuma itu solusi nya saat ini. Atau ajak pak Oscar untuk langsung turun tangan menyelesaikan problem ini dengan cara bermusyawarah dengan pihak OJK dan BI .


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: juanda on December 05, 2017, 11:01:48 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

secara pemikiran dan analisa saya secara pribadi bahwa pemerintah indonesia tidak akan mengeluarkan sebuah aturan mengenai pelarangan penggunaan bitcoin di indonesia, sebab dari bitcoin pemerintah akan mampu mendapatkan sebuah keuntungan besar melalui penerapan pajak bagi pengguna bitcoin setelah di rumuskan regulasi hukum yang pasti secara perundang-undangan pemerintah indonesia...apalagi saat ini yang sesuai dengan isu yang beredar bahkan sudah pernah masuk media bahwa pemerintah sedang mengkaji berbagai hal tentang bitcoin. Yang artinya pemerintah sudah memiliki ketertarikan daripada sistem bitcoin walaupun bitcoin memiliki sistem yang anonymous dan harga yang sangat fluktuatif..namun apabila bitcoin nantinya akan dilarang oleh pemerintah maka langkah yang harus kita lakukan adalah melakukan sebuah pergerakan massa yang di motori oleh PT.BITCOIN Indonesia untuk dapat melakukan audiensi maupun diskusi secara publik yang melibatkan antara bitcoiner dan juga pihak pemerintah untuk mencari jalan tengah sebagai upaya menjalin kedamaian antara bitcoiner indonesia dan juga pemerintah indonesia.. sehingga tidak ada pihak yang akan dirugikan dalam hal tersebut..


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Always AL on December 05, 2017, 11:07:45 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
solusinya terbaiknya memang hanya menggunakan exchanger dari luar negri. jika memang dilarang, pasti ada solusinya selama akses menuju market tidak diblokir. Kalaupun diblokir pasti ada cara membobolnya. Jadi, dont be panic.

Don't be panic, ini yang perlu kita tanam baik-baik. Kepanikan bisa membuat kita mengambil keputusan yang salag bahkan bisa berakibat fatal. Lihat aja perkembangat bitcoin, semua hal yang dilarang pasti ada solusi, apalagi bitcoin khususnya indonesia, sudah sangat dikenal, baik kalangan artis, pejabat bahkan konglomerat


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: FlatTime on December 05, 2017, 12:45:24 PM
sudah jelas bitcoin dilarang sampai saat ini dan belum ada sama sekali BI mau melegalkan bitcoin jadi solusi untuk apa lagi, tidak terlalu besar sih pengaruh nya akibat dilarang peredaran bitcoin di indonesia selama masih diizinkan untuk mengakses bitcoin dan masih ada izin untuk exchanger seperti vip bitcoin.co.id untuk menukarkan saldo bitcoin ke dalam rek bank nasional jadi selama bitcoin dilarang tidak perlu dikhawatirkan lagi, cukup tunggu saja sampai kapan pun bitcoin akan dilegalkan atau tidak nya yang penting bisa ditukarkan coin btc ke dalam bentuk rupiah dan bisa dinikmati hasil dari bitcoin. sudah beberapa kali pihak BI mengaskan melarang transaksi bitcoin di indonesia jadi santai - santai saja bagi para bitcoiner.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Heni amarin on December 05, 2017, 01:05:57 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

Ya kalo bener-bener dilarang mau gimana lagi gan. Mukin yang dibilang seperti agan tersebut, kita akan menggunakan market luar. Tapi ya pasti akan sedikit kesulitan juga juga exchange market luar. Kemungkinan harus memiliki pasport. Jika dimarket negara sendiri kan hanya dibutuhkan kartu tanda penduduk saja atau KTP dalam memverifikasi


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: SeiryuuR on December 05, 2017, 01:11:17 PM
sementara blom ada kepastian nih
ktnya di larang di gunakan sbg alat pembayaran
tapi jika larangan investasi blm tau, jika bener di terapkan
berarti vip akan dituutup jdnya
terpaksa cairkan btc ke rupiah, cmn saat itu rate akan jatuh pastinya
mgkn solusi bagusnya malah beli btc murah dan hijrah ke exchange luar negri


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Novita on December 05, 2017, 02:11:52 PM
sehemat pemikiran saya bahwa pemerintah kita indonesia khusus nya BI tidak akan pernah mengeluarkan sebuah aturan terhadap pelarangan penggunaan bitcoin ganz, karena dari bitcoin inilah pemerintah kita bisa untuk mendapatkan sebuah keuntungan yang sangat besar melalui penerapan wajib pajak bagi semua pengguna bitcoin setelah di rumuskan regulasi hukum secara perundang-undangan pemerintah indonesia ganz.
jadi apabila nantinya bitcoin sudah betul-betul dilarang oleh pemerintah khususny pihak Bank Indonesia, maka solusi yang harus dilakukan yaitu mengumpulkan semua anggota bitcoiner indonesia agar kita bersatu dalam melakukan sebuah pergerakan dibawah komando PT.BITCOIN Indonesia untuk bisa mencari jalan yang terbaik sehingga tidak ada pihak yang akan dirugikan antara anggota bitcoiner dan pihak pemerintah kita melalui jalur audiensi maupun diskusi secara publik ganz. itulah SOLUSI yang terbaik jika BITCOIN benaran di larang.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: theslasher99 on December 05, 2017, 02:50:54 PM
Menurut ane begini Gan.

Meskipun tidak di legalkan tapi susah juga bagi pemerintah untuk melarang transaksi bitcoin di Indonesia.
Namun kalo benar2 di larang maka solusinya pindah kewarganegaraan aja Gan..


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Ethereums on December 05, 2017, 02:58:53 PM
Kalau memang sampai beneran Bitcoin di larang di indonesia maka ane akan menggunakan exchanger luar untuk bertransaksi sama seperti negara china menggunakan VPN untuk mengakses exchanger luar tersebut. Tidak ada cara lain menurut ane selain melakukan hal ini, Biasanya jika pemerintah sudah menyatakan suatu pernyataan itu akan sangat sulit di goyahkan.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Sudawirat on December 05, 2017, 03:33:44 PM
SOLUSI jika BITCOIN beneran dilarang.
Kalau menurut saya sih gan,semua itu harus ada keterangan  yang resmi dan alasan yang tepat akan ada nya bitcoin dilarang yang sudah di minati oleh para masarakat dan seluruh bangsa indonesia.
Dan emang kenapa harus di larang,padahal bitcoin bisa menambah isi tabungan dalam waktu dan jenjang hidup ke depan nya.
Solusi yang sangat tepat kalau memang beneran dilarang,pemerintah harus berani mengganti dan menanggung semua biaya apa yang telah kami lakukan selama kita dalam dunia bitcoin gan.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: bellamoera on December 05, 2017, 03:47:09 PM
Bitcoin mememang dilarang BI sebagai alat transaksi di Indonesia. tetapi jika untuk berinvestasi belum ada larangan yang menghendakinya. selagi itu aman dan memiliki prospek yang positif, saya rasa tidak ada masalah


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: herizal85 on December 05, 2017, 03:56:45 PM
Jika memang di larang semoga saja tidak membatasi kita untuk mencari sedikit rupiah forum ini gan karena dengan adanya forum ini akan sedikit membawa dampak kehidupan kita yang lebih baik


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Ambonjaya on December 05, 2017, 04:20:07 PM
BI sudah beberapakali menegaskan bahwa bitcoin sangat di larang di Indonesia,
tapi kalau transaksi dan media pencari bitcoin masih aman tetap aja masyarakat tidak memperdulikannya, kalauada yg tanya sulusi mungkin harus ada market2 atau toko2 yang menerima transaksi pembayaran lewat bitcoin jadi pihak pemerintah akan berpikir 2 kali untuk melegalkan bitcoin di indonesia.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Nasirmb on December 05, 2017, 05:39:27 PM
kalau misal dilarang untuk jual beli barang atau transaksi sih tidak apa apa gan, asalkan tidak dilarang aja untuk kita tukar ke rupiah itu udah bersyukur banget. Harapan kita yang terbaik aja buat pak oscar, semoga bitcoin selalu aman di negara kita.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: abralzain17 on December 05, 2017, 05:49:22 PM
Sejauh ini yang saya tau BI hanya melarang bitcoin sebagai alat transaksi di indonesia gan tapi tidak dilarang untuk berinvestasi gan dan berharap pemerintah tidak membuat peraturan yang menyulitkan bagi bitcoiners indonesia.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: queenclarity on December 05, 2017, 06:32:11 PM
Setelah saya membaca baca berita, BI melarang bitcoin untuk transaksi di PJSP (Penyelenggaraan Jasa Sistem Pembayaran) saja. kalau untuk investasi saya rasa tidak dilarang. Karna Bitcoin Sifatnya kaya emas, Jadi kita mau investasikan uang kita di bitcoin adalah hak kita.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: ongahawak on December 05, 2017, 06:50:38 PM
Saya lihat dan baca dari beberapa berita larangan hanya untuk para penggiat fintech dilarang menggunakan bitcoin harus daftar ke sana dan Pemerintah menghimbau jangan dijadikan untuk investasi dalam artian ditanggung sendiri akibatnya, karena mereka mengatakan kalau udah kena tipu jangan teriak teriak karena kita untung pun ga teriak teriak... saling memahami aja kalau terjadi seperti itu .


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Haynes on December 05, 2017, 10:48:29 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
Yeahhh.. jika memang bitcoin benar dilarang,, anda sangat benar kita harus berupaya dulu untuk mendukung pak oscar agar bisa bernegosiasi dengan pihak Bank.
jika memang tetap tidak diizinkan, kita hanya bisa pasrah dan menggunakan exchange luar seperti paypal atau perpect money.
semangatt kawann!!!


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: iqbalnr on December 05, 2017, 11:01:01 PM
saya cuman berharap bitcoin di indonesia tidak di hapus, tapi pendapat saya itu tidak akan terjadi, cuman bisa positif thinking  ;D
tapi walau pakai exchange luar seperti paypal atau semacamnya tidak masalah juga sih


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: On_gursoeng on December 05, 2017, 11:51:32 PM
Sejauh ini bitcoin hanya dilarang sebagai alat pembayaran dan alat transaksi di indonesia, kalau untuk investasi saya rasa masih aman-aman aja, walaupun bitcoin di indonesia masih belum di akui oleh Bank Indonesia


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Kimpoiluiseta on December 06, 2017, 12:20:44 AM
kalau benaran dilarang tinggal di exchange ke luar urusan selesai gan
kalau di larang total emang lebih berat, misal semua yang berhubungan dengan bitcoin menyimpan pun di anggap ilegal


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: rudin123 on December 06, 2017, 12:24:34 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
Yeahhh.. jika memang bitcoin benar dilarang,, anda sangat benar kita harus berupaya dulu untuk mendukung pak oscar agar bisa bernegosiasi dengan pihak Bank.
jika memang tetap tidak diizinkan, kita hanya bisa pasrah dan menggunakan exchange luar seperti paypal atau perpect money.
semangatt kawann!!!
keknya gk bakal ada larangan gan soalnya komunitas bitcoin di indonesia lumayan banyak + bitcoin juga banyak mendatangkan sisi positif ketimbang negatif klo emang bitcoin di larang pasti angka pengangguran bertambah gan


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: juanda on December 06, 2017, 12:32:42 AM
kalau benaran dilarang tinggal di exchange ke luar urusan selesai gan
kalau di larang total emang lebih berat, misal semua yang berhubungan dengan bitcoin menyimpan pun di anggap ilegal

yang namanya di larang itu berarti sudah tidak bisa untuk diakses gan.. dan apabila kita mengakses nya akan dikenakan sanksi oleh pemerintah yang sesuai dengan hukum yang berlaku..jadi mau exchanger local maupun luar negeri maka tetap saja tidak bisa kita lakukan apa-apa.. dan pada thread ini yang di tanyakan itu adalah sebuah solusi apabila di larang.. namun ane melihat bahwa level akun agan sudah hero member tapi postingan agan seperti akun yang masih Jr.member karena tidak bisa memberikan solusi yang berkualiatas untuk menanggapi permasalahan seperti yang di pertanyakan dalam thread ini.. jadi saran ane apabila kita memiliki solusi terhadap hal tersebut maka lebih baik tidak membuat post..karena yang ada hanya terkesan bahwa agan ingin mengejar post untuk mencukupi target signature saja..


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: faza13 on December 06, 2017, 12:38:07 AM
Setahu saya bitcoin ilegal sebagai alat tukar karena dikhawatirkan mengalahkan rupiah😁
Tapi kalau peminat tambah hari tambah banyak,dan teknologi blokchain kayaknya gak bisa diintervensi sama bank sentral jadi kayaknya masih aman saja


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: cryptohippo99 on December 06, 2017, 01:11:51 AM
kita buat bitcoin sebagai pertukaran aja karena harga bitcoin yang tinggi jika emang benar bitcoin di larang..


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: gundala on December 06, 2017, 03:56:37 AM
Solusinya hanya satu: pasrah, tapi jangan menyerah. Kalau sudah dilarang alias dibanned, berarti semua akses menuju bitcoin pasti akan ditutup. Kalau sudah muncul larangan pasti akan ada sanksi jika melanggar. Well, jika ada peretas yang mampu menunjukkan jalan untuk mencari celah akses, pasti akan ada harapan.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Kalau04 on December 06, 2017, 03:59:35 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

menurut ane yang dilarang itu sebenarnya jika bitcoin di gunakan sebagai alat pembayaran di Indonesia, maka dari itu sampai sekarang gak ada toko-toko konvensional yang menyediakan fasilitas alat pembayaran melalui bitcoin, namun jika bitcoin hanya di gunakan sebagai investasi di dunia online sepertinya masih di perbolehkan saja

Solusi jika bitcoin benarkan di larang,kalo menurut saya itu kalo bitcoin ini di benarkan menjadi mata uang yang sah di Indonesia secara dunia nyata takut bitcoin mengalahkan rupiah.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: SIMENGI on December 06, 2017, 04:09:20 AM
Bitcoin memang sudah di larang gan, tapi setidaknya pemerintah indonesia jangan melarang kita para member bitcoin untuk mencari sedikit pendapatan di forum bitcointalk ini gan karena cuma disini harapan kita satu satunya gan


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Akubi54 on December 06, 2017, 04:13:59 AM
setau ane baru dilarang buat transaksi doang gan, kalo trading menurut ane masih oke oke aja. kalo misal dilarang beneran ya terpaksa pake exchanger luar gan

Kalo menurut pribadi saya mungkin Indonesia takut terganti nya
mata uang rupiah dengan adanya Bitcoin sebagai Mata uang digital
karna bitcoin ini lebih tinggi harganya dari pada rupiah.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Mr.sprin on December 06, 2017, 05:02:57 AM
Menurut saya gan bitcoin coin di indonesia bukan di larang mamakainya,negara kita hanya melarang bitcoin tidak boleh transaksi menggunakan bitcoin karena bitcoin belum punya regulasi yang sah di indonesia,kita selaku member bitcoin bisa kita gunakan btc asal pas saat transaksi harus kita cairkan dulu menjadi rupiah
bener gan kalau di indonesia tidak di larang menggunakan bitcoin mungkin suatu saat kalau pemerintah sudah meliat bitcoin bisa membantu perekonomian negara mungkin bitcoin akan di legal kan di negara kita.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Rubengiovani on December 06, 2017, 05:15:11 AM
Setahu saya gan bukan di larang gan tapi tidak bisa transaksi pakek bitcoin karena belum di regulasi sebagai alat pembayaran yang sah di indonesia,buktinya kita bisa menggunkannya hasilnyapun bisa kita nikmati dengan cara kita cairkan ke rupiah lebih dulu


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: iwanofc on December 06, 2017, 06:42:08 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

kalo beneran di larang bisa repot kalo mau cairin ke rupiah ,duhhh ada2 aja indonesia ini
mau gk mau harus tuker ke usd terus cairin lewat paypal


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: texas23 on December 06, 2017, 07:56:06 AM
Sebenarnya bitcoin di Indonesia enggak dilarang gan cuman dibatasi aja dari segi pembayaran atau untuk transaksi karna negara kita pasti memakai rupiah untuk transaksi apapun sehingga konsep dilarang hnya sebatas itu gan


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: aqil on December 06, 2017, 08:05:03 AM
Kalau ane belum punya solusi gan,kalau benaran dilarang gak tahu mau gimana lagi,mungkin nanti ada cara lain atau solusi yang baik buat bitcoin tetap ada dan bisa kita pergunakan.karena bitcoin sangat berguna bagi ane maupun para bitcoiner yang ada diforum ini.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: darahjuang on December 06, 2017, 08:18:09 AM
Kalau ane belum punya solusi gan,kalau benaran dilarang gak tahu mau gimana lagi,mungkin nanti ada cara lain atau solusi yang baik buat bitcoin tetap ada dan bisa kita pergunakan.karena bitcoin sangat berguna bagi ane maupun para bitcoiner yang ada diforum ini.
Sebagai masyarakat berpendapatan menengah kebawah sangat bergantung diri pada bitcoin sekarang kita berharap jagan sampai btc ini di tutup agan menginat sangat membantu pengangguran dan rakyat miskin setidaknya  pemerintah harus mendorong kebijakn kedepan mengenai kehadiran btc selama ini.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: IkilledMyHoney on December 06, 2017, 08:24:02 AM
Ya bila itu benar terjadi di Indonesia terpaksa gan kita tukarkan ke mata uang lain yakni dolar,
semoga itu hanya gretakan dari Bank Indonesia  aja,


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: sagoekupi on December 06, 2017, 08:44:59 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

Untuk bitcoin di Indonesia saat ini memang ada bentuk himbauan larangannya. Yang namun hal hal demikian bukanlah bentuk larangan yang pernah di isyaratkan dalam UU ataupun sebuah pelanggaran jika memang para bitcoiner menggunakannya di Indonesia. Hal tersebut bersifat pasif.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: kapalmabur on December 06, 2017, 09:01:22 AM
Ya bila itu benar terjadi di Indonesia terpaksa gan kita tukarkan ke mata uang lain yakni dolar,
semoga itu hanya gretakan dari Bank Indonesia  aja,

Sungguh sangat rugi jika Indonesia benar-benar melarang penukaran Bitcoin ke rupiah , karena pasti orang akan pindah exchanger ke dolar dan dari dolar baru ke rupiah , jadi Indonesia tidak akan mendapatkan Fee penukaran bitcoin ke rupiah yang terbilang besar.
Ane sih tetap optimis pemerintah tidak sebodoh itu untuk langsung memberikan statment pelarangan BItcoin beredar di Indonesia, kita tunggu saja re


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: hajisomad on December 06, 2017, 09:10:32 AM
Menurut ane mau tidak mau kalau ada larangan dari pemerintah tradingnya mesti pakai exchanger orang luar.
sepertinya sudah jelas kok larangannya hanya tidak bisa menggunakan bitcoin sebagai alat transaksi,
karena kita sudah memiliki rupiahsebagai alat pembayaran yang sah.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Pipitnurul on December 06, 2017, 09:35:01 AM
Kenapa Bitcoin di larang di Indonesia, menurut ane yang dilarang disini adalah melarang pemakaian bitcoin sebagai alat tukar mata uang atau rupiah, jadi yang dilarang penggunaannya sebagai pengganti mata uang kita yaitu rupiah, sehingga pemerintah tidak memberikan payung hukum dalam hal penggunaan bitcoin tersebut.

Kalau rekan-rekan bitcoiner seperti sekarang hanya sebagai penambang (mining), trader, ikutan dalam airdrop, bounty, fauset, campaign dan lainnya belum ada pelarangan..makanya token kita bisa ditukarkan dalam rupiah melalui VIP Bitcoin yang sudah memiliki payung hukum sebagai PT (Perseroan Terbatas).

Untuk solusi jika Bitcoin ini dilarang dalam segala hal seperti diatas..ya sebagai warga negara yang baik dan taat hukum sebaiknya kita mengikuti aturan yang berlaku..ini pandangan pribadi ane ya gan..


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Kurapajajadi on December 06, 2017, 09:46:55 AM
Hmhmm jika saya pikir pikir  saya setuju gan Bila Pak Oscar darmawan melakukan langkah persuasif dengan melakukan audiensi dengan manajement Bank indonesia,sebaiknya tidak hanya pak oscar saja gan yang menempuh langkah itu, namun perlu juga para legendaris2 lain yang melakukan diskusi dengan pihan bank, dan kalau perlu sekalian diskusinya dengan ibuk menreri keuangan RI.kalau soslusi dari saya selaku member muda begini, biarkan indonesia melarang bertransaksi dengan bitcoin asalkan tidak dilarangnya penggunaan dan pertukaran dengan Nilai rupiah. Menurut saya ini adalah ide bagus gan semoga bisa bermanfaat untuk kedepannya


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: malia tring on December 06, 2017, 09:48:33 AM
saya rasa itu sangat merugikan jika benar dilarang , karena dengan adanya  bitcoin bisa mengurangi angka pengangguran dan masyarakat  miskin


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: sukma2013 on December 06, 2017, 10:07:17 AM
sangat di sayangkan kalau benar-benar di larang karena bitcoin bisa mengurangi pengangguran kita harus mempertahankan semampu kita agar bitcoin tidak di larang


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: thejo on December 06, 2017, 10:08:04 AM
Ya jika bitcoin itu di larang tentunya pasti akan sangat merugikan gan,karena tau sendiri sekarang banyak orang yang sukees karena bitcoin,dan juga saya rasa Indonesia itu bukan melarang btc nya,hanya melarang sebagai alat transaksi nya karena takut akan menggeser rupiah.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Maiyah on December 06, 2017, 10:17:58 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

Kalo beneran di larang masih banyak opsi gan, kalo trading misalnya, ane sendiri jarang trading di exchange Indonesia. Masih ada exchange lainnya gan.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Isim04 on December 06, 2017, 12:15:44 PM
Menurut saya gan bitcoin coin di indonesia bukan di larang mamakainya,negara kita hanya melarang bitcoin tidak boleh transaksi menggunakan bitcoin karena bitcoin belum punya regulasi yang sah di indonesia,kita selaku member bitcoin bisa kita gunakan btc asal pas saat transaksi harus kita cairkan dulu menjadi rupiah

Ya benar gan, menurut ane bitcoin diindonesia tidak ilegal gan, dan tidak dilarang mencari nya dan berinvestasi dengan bitcoin,
Yang dilarang cuma untuk alat bayaran yang sah gan,  jadi kita gak usah panik, yang penting kita ikuti aja aturannya gan.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: badubarat on December 06, 2017, 12:24:40 PM
kalau benar benar dilarang dan jelas dalam undang undang kalau ada pelarangan cryptocurrency dan jelas ada hukum atau sangsi yang tegas saya kira banyak orang akan mulai meninggalkan bitcoin gan. tapi semoga saja tidak. kalau sekarang bitcoin cuma tidak sah saja di Indonesia karena mata uang yang sah di Indonesia hanya rupiah.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: peugeut on December 06, 2017, 01:24:04 PM
Kita harus sabar dulu dan harus tenang itu butuh proses yang cukup lama untuk dilarang karena Bitcoin tidak merugikan pemerintah.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: badakjawa on December 06, 2017, 01:38:02 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

itu,itu udah biasa lah bro hehe,biasa mereka kan ngebuat regulasi biar pricenya dump dan mereka ngambil dip,ini bukan hayalan gw tapi kenyataan yang emang sudah dan akan terjadi lagi,bayangin aja belakangan udah ada CME grup sama Nasdaq brani nginvest di BITCOIN,bukankah ini sudah bisa dianggap sebagai investasi yang aman,apalagi soal kemaren juga yang IBM berani invest di XLM yang bisa dibilang juga sebagai future of PAYMENT


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: asamjing on December 06, 2017, 02:20:54 PM
kalau benar benar dilarang dan jelas dalam undang undang kalau ada pelarangan cryptocurrency dan jelas ada hukum atau sangsi yang tegas saya kira banyak orang akan mulai meninggalkan bitcoin gan. tapi semoga saja tidak. kalau sekarang bitcoin cuma tidak sah saja di Indonesia karena mata uang yang sah di Indonesia hanya rupiah.

Yang dilarang itu kan bukan bitcoinnya gan tapi penggunaannya, seperti menggunakan bitcoin sebagai alat pembayaran yang sah di dalam negeri Indonesia  . tapi kalo kita gunainnya secara online sepertinya itu masih bisa. Karena memang sejak awal sudah ada pelarangan terhadap bitcoin , karena hanya rupiah yang diijinkan untuk menjadi alat pembayaran yang sah di Indonesia


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: cah ndablek on December 06, 2017, 02:32:34 PM
Kita harus sabar dulu dan harus tenang itu butuh proses yang cukup lama untuk dilarang karena Bitcoin tidak merugikan pemerintah.
Benar itu min soalnya jika sampai pemerintah melakukan tindakan secara tergesa gesa pasti yang menanggung segala masalah adalah warga masyarakatnya sendiri sehingga dalam mencari pekerjaan baru secara offline sangat susah lagi dan pasti sangat tidak di harapkan bagi mereka.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: andriarto on December 06, 2017, 02:45:50 PM
kalau benar benar dilarang dan jelas dalam undang undang kalau ada pelarangan cryptocurrency dan jelas ada hukum atau sangsi yang tegas saya kira banyak orang akan mulai meninggalkan bitcoin gan. tapi semoga saja tidak. kalau sekarang bitcoin cuma tidak sah saja di Indonesia karena mata uang yang sah di Indonesia hanya rupiah.

Yang dilarang itu kan bukan bitcoinnya gan tapi penggunaannya, seperti menggunakan bitcoin sebagai alat pembayaran yang sah di dalam negeri Indonesia  . tapi kalo kita gunainnya secara online sepertinya itu masih bisa. Karena memang sejak awal sudah ada pelarangan terhadap bitcoin , karena hanya rupiah yang diijinkan untuk menjadi alat pembayaran yang sah di Indonesia
kabar terakhir tadi ane baca di forum bahwa pemerintah akan mengkaji soal perpajakan cryptocurrency, hal itu apakah berhubungan dengan legalisasi btc di negara ini, karena kalau sampai ada tax nya berarti ada undang-undang yang mengaturnya, semoga saja ada kabar bagus soal pengesahan di negara kita tercinta


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: rhyoanime on December 06, 2017, 02:47:02 PM
setau ane baru dilarang buat transaksi doang gan, kalo trading menurut ane masih oke oke aja. kalo misal dilarang beneran ya terpaksa pake exchanger luar gan

iyah yang dilarang itu sebenarnya jika kita menggunakan bitcoin sebagai alat pembayaran di indonesia karena bitcoin masih bersifat ilegal  tapi buat investasi dan trading itu terserah diri kita masing masing gak ada larangan buat hal ini


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: MiChaeng on December 06, 2017, 03:13:12 PM
setau ane baru dilarang buat transaksi doang gan, kalo trading menurut ane masih oke oke aja. kalo misal dilarang beneran ya terpaksa pake exchanger luar gan

iyah yang dilarang itu sebenarnya jika kita menggunakan bitcoin sebagai alat pembayaran di indonesia karena bitcoin masih bersifat ilegal  tapi buat investasi dan trading itu terserah diri kita masing masing gak ada larangan buat hal ini
tepat sekali gan memang benar yang dilarang untuk saat ini hanyalah sebagi alat pembayaran. Karena bitcoin belum diakuin oleh pemerintah sebagai alat pembayaran yang sah. Mungkin karena bitcoin ini masih ilegal di mata pemerintah gan. Jadi dilarang sebagai alat pembayaran. Yang terpenting selagi kita tidak merugikan pemerintah aku rasa masih aman sih gan. Dan semoga kedepanya pemerintah dapat menentukan kebijakan yang munguntungkan bagi pengguna bitcoin gan.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Baihaki Khaizan on December 06, 2017, 03:34:44 PM
Memang benar bank indonesia sudah pernah mengeluarkan statment mereka kalau transaksi dengan bitcoin dilarang. Tapi secara pribadi saya juga sependapat dengan kawan-kawan yang menyatakan kalau berinvestasi mungkin tidak masuk dalam peringatan atau yang dimasud oleh pihak bank indonesia.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: smokahontas on December 06, 2017, 03:42:49 PM
Kalo yang saya amati itu cuman alasan BI saja gan nyari nyari kambing hitam karena rupiah makin melemah dan ditinggalkan investor, uang konvensional saja banyak dijadikan kejahatan, pencucian uang, penggunaan pajak dll,  sampai saat ini BI tetap membolehkan kok gan warga Indonesia untuk mempergunakan bitcoin sebagai benda koleksi maupun investasi gan, kalo untuk bertransaksi memang diperbolehkan karena bertentangan dengan undang undang,  ya kita tunggu kabar baiknya saja gan


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Moblie_Legend on December 06, 2017, 03:45:38 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
saya kira kita ngak usah terlalu termakan isu atau berita yang belum tentu kebenarnya,memang sudah beberapa kali BI memberrikan peryataan seperti itu tetpi ngak pernah terealisasi,ini menandakan kalo pemerintah itu masih mengkaji tentang keberadaan bitcoin di indonesia.semoga saja pemerintah mau bersikap dengan tegas dan mau meregulasi bitcoin di indonesia.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Goosebit.com on December 06, 2017, 03:57:18 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

bitcoin memang sudah dilarang di Indonesia. dilarang disini maksudnya tidak diakui sebagai alat pembayaran yang sah oleh Bank Indonesia. tapi di satu sisi, Bank Indonesia sendiri berencana (atau sedang) mengkaji teknologi blockchain. tidak diakui sebagai alat pembayaran yang sah bukan berarti bitcoin juga dilarang sebagai komoditi.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: awik p on December 06, 2017, 04:21:19 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
saya kira kita ngak usah terlalu termakan isu atau berita yang belum tentu kebenarnya,memang sudah beberapa kali BI memberrikan peryataan seperti itu tetpi ngak pernah terealisasi,ini menandakan kalo pemerintah itu masih mengkaji tentang keberadaan bitcoin di indonesia.semoga saja pemerintah mau bersikap dengan tegas dan mau meregulasi bitcoin di indonesia.
bener gan, sepertinya pemerintah masih belum selesai study tentang bitcoin sehingga saya kira pemerintah masih memantau perkembangannya, andaikata btc akan mempunyai banyak keuntungan bagi masyarakat, maka saya yakin pemerintah akan melegalkannya


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: kiansantan on December 06, 2017, 04:27:30 PM
Yg saya tau gan,maksud nya dilarang
 itu karna bitcoin belum diakui oleh undang undang di indonesia,maka dari itu indonesia melarangnya karna penghasilan pajak berkurang jikalau bertransaksi pakai bitcoin,seandainya masih tetap dilarang dan tidak mau mekegalkan ya kita beralih ke exchange market luar aja


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: babykika2027 on December 06, 2017, 04:32:28 PM
baru teguran dilarang sebagai alat bayar di indonesia aja koq gan, kayak nya pemerintah mulai melirik dunia crypto, mungkin kalau pun disah kan akan kena pajak nanti nya, tapi ya lihat aja dulu perkembangan selanjutnya bagaimana, jangan terlalu termakan isu-isu negatif, yang penting kita masih bisa mengais rejeki melalui bitcoin ya lanjutkan saja ;)


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Italy on December 06, 2017, 05:12:12 PM
Kayak nya Bank Indonesia sudah melarang Bitcoin tapi masyarakat nggak mau mendengar, mungkin karena tau hasil gan. Tapi pemerintah lagi mengkaji juga bagaimana teknologi blockchain .


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: mlindjo on December 06, 2017, 05:15:51 PM
Kalau beneran bitcoin di larang di indonesia gan satu satunya solusi adalah kita harus menukarkan coin kita dengan Market Exchange untuk bisa jadi Dolar kemudian baru di jadikan idr gan, ribet pokoknya, semoga pemerintah tidak menutup perusahaan Market Exchange yang ada di Indonesia


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: G14tz87 on December 06, 2017, 05:18:56 PM
Solusi nya kita bisa diskusikan dan di musyawarakan terlebih dahulu kepada semua bank dan pemerintah yang sudah melarang bitcoin,mudah-mudahan bisa ada solusi nya untuk bitcoin.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: cukimot on December 06, 2017, 06:38:06 PM
Kalau ane solusi nya kita diskusi dulu atau musyawarah sama pemerintah kalau memang benar Bitcoin di larang.. Pandangan ane begitu gan.
posting nya serupa tapi hampir sama gan sama atas ente  ;D
memang nya agan bisa ketemu pemerintah dan bisa berdiskusi dengan pemerintah. sudah menjadi tugas dan tanggung jawab pemerintah gan untuk meregulasi ataupun membuat aturan-aturan yang kalau dirasa sudah menyangkut orang banyak atau warga negara nya. apa lagi ini juga menyangkut perekonomian dan bitcoin sebagai alat pembayaran.
ikutin aja aturan dari pemerintah selama kita taat dan patuh aka peraturan pemerintah pasti aman-aman aja kok.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: hilman01 on December 06, 2017, 06:50:15 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
dilarang bitcoin beredar di indonesia atau hanya larangan sebagai alat pembayaran saja?? kalau hanya larangan sebagai alat pembayaran  untuk barang2 lokal indonesia sebetul bukan masalah, asalkan bitcoin masih bisa exchange jd rupiah aja :D


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Dirgantara on December 06, 2017, 07:34:09 PM
Sebenarnya sih kalau ane boleh jujur, menurut ane pemerintah bukannya ingin melarang peredaran bitcoin di Indonesia. Jika dikatakan bahwa peredaran bitcoin di Indonesia disalahgunakan untuk terorisme, jauh sebelum ada bitcoin, Indonesia sudah dituding sebagai sarang teroris. Hal yang sama berlaku pada praktek pencucian uang. Sebagai ancaman terhadap kedaulatan rupiah? Terlalu mengada-ada menurut ane, wong selama ini bitcoin berkembang tanpa menimbulkan dampak kerusakan terhadap rupiah kok. Dan berapa banyak sih transaksi jual beli yang murni menggunakan bitcoin? Jadi kesimpulannya menurut ane cuma satu : pemerintah pusing mikirin gimana caranya majakin pengguna bitcoin, itu saja. Dan jikalau bitcoin dilarang di Indonesia pun, pasar luar negeri masih banyak yang wellcome.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Bonsaiav on December 06, 2017, 07:46:15 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

Kemungkinan langkah yang akan saya ambil sama dengan bitcoiner china, saya akan melakukan exchange dengan market luar, yang penting uang tersebut sampai kerekening kita di Indonesia.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: rezqiano on December 06, 2017, 07:46:39 PM
Solusinya ya mau tidak mau kalau ada larangan dari pemerintah,kita tradingnya mesti pakai exchanger orang luar gan.
sepertinya sudah jelas kok larangannya, hanya tidak bisa menggunakan bitcoin sebagai alat transaksi,karena alasannya kita sudah memiliki rupiah
sebagai alat pembayaran yang sah,begitu gan. :)  ;)


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Meta anggraini on December 06, 2017, 09:47:57 PM
Aturan bitcoin dilarang dalam hal perdagangan secara nyata itu karena ditakutkan melemahkan penggunaan mata uang local. Tidak masalah itu terjadi yang penting penggunaan vip.bitcoin atau platfrom penyedia jual beli bitcoin tidak dibanned sehingga penggunaan bitcoin hanya sebatas pada online saja.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: KillyGon on December 06, 2017, 09:49:40 PM
Aturan bitcoin dilarang dalam hal perdagangan secara nyata itu karena ditakutkan melemahkan penggunaan mata uang local. Tidak masalah itu terjadi yang penting penggunaan vip.bitcoin atau platfrom penyedia jual beli bitcoin tidak dibanned sehingga penggunaan bitcoin hanya sebatas pada online saja.

bukan hanya perdagangan nyanta
tapi sebagai alat pembayaran offline juga tidak di perbolehkan, bitcoin ga akan mempengaruhi nilai mata uang sebuah negara


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: oktana on December 06, 2017, 10:24:55 PM
Aturan bitcoin dilarang dalam hal perdagangan secara nyata itu karena ditakutkan melemahkan penggunaan mata uang local. Tidak masalah itu terjadi yang penting penggunaan vip.bitcoin atau platfrom penyedia jual beli bitcoin tidak dibanned sehingga penggunaan bitcoin hanya sebatas pada online saja.

bukan hanya perdagangan nyanta
tapi sebagai alat pembayaran offline juga tidak di perbolehkan, bitcoin ga akan mempengaruhi nilai mata uang sebuah negara

yang kuherankan kenapa pemerintah tidak anggap bitcoin sebagai komoditas saja, cuci mencuci pemerintah bisa terapkan aturan kyc yang kuat, anggap saja tidak semua terdeteksi tapi itu bukan penyebab yang paling keras karena alur masih bisa dilacak. Solusinya ya seperti jual beli seperti di game online dimana transaksi bersifat perseorangan.pemerintah justru menutup akses pajak dan itu sangat merugikan.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Triwiyono on December 06, 2017, 10:53:03 PM
memangnya sudah pasti dilarang ya gan ? lagian juga yang saya tahu itu yang di larang adalah bitcoin sebagai alat transaksi saja. kalau seperti jual beli atau trading kayaknya masih boleh gan. solusinya kita sekarang kumpulin dulu hasil dari bitcoin, jadi kalau tiba tiba benar dilarang ya kita sudah punya modal.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: parman on December 06, 2017, 11:11:26 PM
solusi yang pertama adalah cari pembelaan agar di izinkan kembali dengan cara adu argumen.tapi jika beloum bisa.kiat kiat myang harus kita lakukan adalah tetap jalan diam diam.intinya tetep maju selama wabsitenya tidak diblokir.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: banyubiru on December 06, 2017, 11:33:35 PM
kalo menurut saya yang di larang adalah bitcoin sebagai alat pembayan karena semua sudah di atur di undang-undang,bahwa rupiah sebagai alat sah pembayaran sekaligus mata uang indonesia.
tetapi jika benar bitcoin di larang di indonesia kita dukung pak oscar.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: yehezkielrevandi on December 07, 2017, 12:11:46 AM
Yang saya tau dilarangnya cuma sebagai alat pembayaran. Karna mata uang Rupiah adalah mata uang yang sah republik indonesia


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: kenelmark on December 07, 2017, 06:49:27 PM
setau ane baru dilarang buat transaksi doang gan, kalo trading menurut ane masih oke oke aja. kalo misal dilarang beneran ya terpaksa pake exchanger luar gan

Iya gan,kawan aku jugak gitu,cuma bermasalah waktu transaksi aja,tapi aku liat treding nya aman-aman saja,tidak ada masalah apa pun,yang bermasalah cuma wallet nya aja

Ane cuma kasih saran ya gan, judul topik nya tentang solusi jika bitcoin itu beneran dilarang, kok malah ane menjawab soal wallet yang bermasalah, untuk lain kali ya gan sebelum dijawab tolong agan pahami dulu topiknya agar yang bertanya bisa mendapatkan jawaban nya.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Moeda on December 07, 2017, 07:01:02 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

Jalan satu - satu nya tentu kita mendorong Pak Oscar untuk berdiskusi langsung dengan pihak BI, selanjutnya jika solusi itu tidak dapat di tempuh atau tidak mendapatkan hasil tentunya kita seluruh bitcoiner indonesia yang turun tangan dengan membuat musyararah besar dengan pihak BI. Sekarang ada sekitar 650 ribu pengguna bitcoin jika sama - sama kita membantu pak oscar tuntu kita akan menang. Karena pertimbangan nya adalah masyarakat banyak yang menggunakan bitcoin.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: mbe48 on December 07, 2017, 07:15:35 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

Dilarang dengan alasan apa? Mungkin agan salah faham, maksudnya larangan penggunaan bitcoin itu hanya untuk tidak diperbolehkan sebagai transaksi , alat tukar , jual beli barang. Menurut ane bitcoin itu harganya kan ga pasti dalam artian naik turun harganya secara signifikan dari waktu ke waktu, tapi kalo uang yang sebagai alat tukar kita contohnya IDR itu kan harganya emang udah pasti semisal selembar 1000 rupiah harganya ya 1000 rupiah ga mungkin toh harga 1000 sekarang besok jadi 2000. Jika memang larangan dengan segala aktifitas seperti trading,mining,fauchet dll yang berhubungan dengan bitcoin, ya apa boleh buat kita berhenti dan tinggalkan crypto dari pada untuk merugikan negara toh. Atau mau nakal ya pake VPN / menggunakan market luar.
Dan hal yang penting si,menurut ane crypto = digital asset (bukan uang), memiliki nilai berharga dan bukan symbol negara.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: icanwir on December 07, 2017, 07:31:14 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
sebelumnya kita tinjau dulu pelarangan bitcoin ini, apakah larangan ini dalam penyelenggara jasa sistem pembayara (PJSP) atau bukan, artinya jika benar dalam PJSP maka diluar PJSP tidak dilarang. Baiklah katakan saja pemerintah melarang bitcoin dalam bentuk apapun, solusinya jika bukan dengan memindahkan exchange kita ke negeri yang bebas bitcoin seperti jepang atau kita ecxchan aja ke market luar, karena tidak mungkin pemerintah melarang akses internet. solusinya ya dua cara itu kalo menurut saya.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: roycilik on December 07, 2017, 07:42:49 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

Dilarang dengan alasan apa? Mungkin agan salah faham, maksudnya larangan penggunaan bitcoin itu hanya untuk tidak diperbolehkan sebagai transaksi , alat tukar , jual beli barang. Menurut ane bitcoin itu harganya kan ga pasti dalam artian naik turun harganya secara signifikan dari waktu ke waktu, tapi kalo uang yang sebagai alat tukar kita contohnya IDR itu kan harganya emang udah pasti semisal selembar 1000 rupiah harganya ya 1000 rupiah ga mungkin toh harga 1000 sekarang besok jadi 2000. Jika memang larangan dengan segala aktifitas seperti trading,mining,fauchet dll yang berhubungan dengan bitcoin, ya apa boleh buat kita berhenti dan tinggalkan crypto dari pada untuk merugikan negara toh. Atau mau nakal ya pake VPN / menggunakan market luar.
Dan hal yang penting si,menurut ane crypto = digital asset (bukan uang), memiliki nilai berharga dan bukan symbol negara.
ane pikir ma pemerintah juga tidak akan sampai segitu nya gan melarang segala sesuatu yang berhubungan dengan bitcoin. mereka pasti juga akan memikirkan nasip pengguna bitcoin di indonesia karena tidak sedikit juga yang mempunya sumber penghasilan dari bitcoin. sebener nya kalau pemerintah berfikir kedepan lagi dan melegal kan bitcoin juga pasti ada imbas positiv nya bagi negara. misal kan kita mempunya penghasilan yang lumayan besar kan bisa saja pemerintah memberlakukan pajak penghasilan dari bitcoin. lumayan kan untuk menambah pemasukan negara


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: rajakulam on December 07, 2017, 07:53:14 PM
sepertinya dilarang dalam hal transaksi saja gan, tapi kalau untuk yang lain, seperti trading itu aman2 saja gan,
kalau memang di larang dan semua situs exchange indonesia di block, maka kita juga harus memilih cara sepertinya negara cina ( exchange ke market luar)


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: mkhadazz on December 07, 2017, 08:01:46 PM
BI sudah beberapa x menegaskan kalau bitcoin sangat di larang di Indonesia, tapi kalau transaksi dan media pencari bitcoin masih aman tetap aja masyarakat tidak memperdulikannya, kalau ditanya sulusi mungkin harus ada market2 atau toko2 yang menerima transaksi lewat bitcoin jadi pihak pemerintah akan berpikir 2 x untuk melegalkan bitcoin di indonesia,
kalo berita berita sepeti itu kan sudah lama ada,saya kira berita tersebut hanya memperingatkan supaya masyarakat bisa berhati hati dalam menggunakan bitcoin.yang jelas kalo memang kita ngak menggunakan bitcoin secara langsung buat transaksi saya kira ngak bermasalah.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: suryogandul on December 07, 2017, 08:18:03 PM
kyaknya BI bakalan serius nih gan dalam menetapkan larangan cryptocurrency termasuk BTC dan ETH di tahun 2018 nanti, untuk menghindari hal-hal atau kemungkinan terburuk seperti kasus pencucian uang dan aliran dana lainnya yang susah untuk di audit,


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Pasooe on December 08, 2017, 03:01:19 AM
Setahu saya gan bitcoin di indonesia sebernahnya sudah lama dilarang dan tidak bisa pakek sebagai alat pembayaran yang sah,bagi siapa yang mau mengunakat bitcoin pemerintah juga menyatankan kita agar lebih hati hati karena tidak ada payung hukum di negara kita tentang bitcoin

Kalo menurut saya pribadi memang betul pemerintah pernah melarang bitcoin pakai untuk pembayaran yang sah cuma bagi pencari bitcoin memang tidak di larang tapi harus berhati-hati karena bitcoin ini di negara tidak adanya payung hukum.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Rysonn on December 08, 2017, 04:50:55 AM
Banyak yg salah persepsi sih tentang larangan bitcoin di indonesia,pemerintah/BI melarang bitcoin hanya untuk alat pembayaran/alat transaksi saja,pemerintah melarang bitcoin untuk menjadikan alat transaksi itu bertujuan untuk menghindari bitcoin sebagai mata uang karna indo sudah mempunyai mata uang nya sendiri yaitu rupiah,pemerintah tidak mau kalau rupiah bisa tergeser dengan ada nya bitcoin sebagai alat transaksi,dan kalo hanya memiliki bitcoin itu tidak masalah asal jangan di jadikan alat transaksi


Ya benar gan, memang selama pemerintah sedang membicarakan tentang perkembangan bitcoin diindonesia, Jadi yang dilarang bukan mencari bitcoin dan berinvestasi, akan tetapi sebagai alat bayaran yang sah, jadi kita harus ikut aja aturannya, jangan kita melakukan transaksi dengan bitcoin.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Sendi blackspade team on December 08, 2017, 02:46:31 PM
Masih belum bsa fi ketahui apakah benar bitcoin akan di larang di Indonesia..  Dari pidato Sri mulyani kemarin yang merlarang transaksi terhadap bitcoin itu blm sepenuhnya menentukan bitcoin di larang di indonesia


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: roycilik on December 08, 2017, 04:44:27 PM
Menurut saya bitcoin memang sudah di larang gan sebagai alat pembayaran. karena UU di indonesia alat pembayaran yang sah hanya rupiah, bitcoin sifatnya hanya bilateral. Tapi kalau untuk investasi dan mining setau saya masih boleh-boleh aja gan..
iya gan yang dilarang hanya transaksi pembayaran menggunakan bitcoin, jadi kalau di tanya solusi jika bitcoin di larang ane rasa gak perlu sampe di pikirkan orang yang dilarang kan cuma penggunaan bitcoin sebagai alat pembayaran, ya kl pum memang bener kan kita bisa menggunakan market luar untuk withdraw dollar dan menggunakan paypal atau pun payer


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Renaldi blackspadeteam on December 09, 2017, 05:22:24 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

Iyaa gan kalau misalkan fix bitcoin di larang bakal pakai exchanger luar, tapi untuk di indonesia sepengetahuan saya cuman alat transaksi nya aja gan, namun seperti investasi itu menurut saya boleh boleh saja


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Arkhi on December 09, 2017, 05:33:01 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
saya rasa bitcoin di negara kita hanya di larang untuk alat pembayaran deh gan bukan dilarang sepenuhnya dalam kepemilikan bitcoin..  Kalo sampe di larang kepemilikan bitcoin baru kita maju dan dukung pak oscar dalam mempertahankan vip dan bitcoin..

bitcoin ini udah lama lo gan saya pikir aman2 saja asal ngk melanggar undang2 aja
sbnrnya ngk bgtu sulit sih cumn bitcoin dijadiin rupiah udah bsa digunakn diindonesia  ;D



Benar gan, tidak perlu diambil pusing,bitcoin sudah lama dan peminatnya justru bertambah.
Kita main ditrading lalu dapat bitcoin dan kita tukarkan dengan rupiah, sudah beres to ... sudah bisa buat transaksi to ..


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: dxgam on December 09, 2017, 05:59:26 AM
kalau menurut saya sulit gan kalau bitcoin dilarang di indonesia walaupun banyak beredar informasi kalau Bank indonesia melarang bitcoin tetapi tidak landasan hukum yang melarang bitcoin. maka dari itu saya dari sekarang mulai mengumpulkan bitcoin untuk jangka panjang untuk di tukarkan dalam bentuk mata uang rupiah


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: awakpane on December 09, 2017, 06:12:01 AM
menurut saya jika nantinya bitcoin dilarang mka mulai dari  sekarang saya kumpulkan bitcoin sebanyak banyak nya untuk dapat di jadikan dalam bentuk uang rupiah


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: war2dead on December 09, 2017, 06:16:17 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar


padahal kan beli bitcoin di market vip pake rupiah sama aja kaya beli e-toll yang katanya transaksi harus rupiah tapi rupiah gaberlaku dijalan toll indonesia, kalo emang bener bener dilarang sampe nutup vip ya mau gamau pindah keluar gan yang pake dollar biar ga ada rupiah sama sekali wkwk


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Comvormis on December 09, 2017, 07:11:46 AM
kalau ane gan berharap jangan sampai terjadi pelarangan seutuhnyanya dinegara kita,kalau sebatas meilindungi rupiah sebagai alat
pembayaran yang sah gak masalah.
untuk solusinya yg apabila terjadi ane mengikuti langkah bitconer yang di china,bagi ane itu masih terbaik gan


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Herros on December 09, 2017, 07:18:01 AM
Iya gan, kalau bagi ane sih gan kalau memang bitcoin di larang penggunaannya untuk transaksi dagang di indonesia, oke ane masih bisa nerimanaya, asal jangan di larang Websitenya di indonesia, sebab ane selama ini ngak melakukan jual beli pakai bitcoin, kalau mau beli barang biasanya ane cairkan dulu bitcoin ke rupiah gan

Benar gan, kalau memang nanti sudah benar dilarang untuk alat bayaran yang sah di Indonesia, ya kita ikut aja gan aturannya,
Yang penting kita masih bisa mencari dan memiliki dan berinvestasi dengan bitcoin.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Banjiro on December 09, 2017, 07:56:28 AM
Mau melarang menggunakan bitcoin di indonesia? blok internetnya indonesia biar tidak bs lagi
selama masih ada internet tidak akan bakalan bs orang di larang melakukan transaksi beli atau jual bitcoin
banyak exchanger luar yg bs di gunakan dan banyak cara yg bs di lakukan.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Miss_kitty on December 09, 2017, 08:07:01 AM
Mau melarang menggunakan bitcoin di indonesia? blok internetnya indonesia biar tidak bs lagi
selama masih ada internet tidak akan bakalan bs orang di larang melakukan transaksi beli atau jual bitcoin
banyak exchanger luar yg bs di gunakan dan banyak cara yg bs di lakukan.

Betul gan.. saya rasa sih tidak mungkin bisa ya ngelarang bitcoin. Tentunya ada 1000 cara agar bitcoin masih bisa beroperasi. Walaupun situs bitcoin di block pemerintah.. pastinya orang orang hebat pasti akan cari solusinya. Apalagi para master master yang punya bitcoinnya bejibun.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: duitol on December 09, 2017, 08:41:09 AM
Dilarang bagaimana maksudnya? Apakah dilarang digunakan sebagai alat pembayaran yang sah? Atau dilarang secara secara total?
Kalau dilarang sebagai alat pembayaran yang sah , itu sudah sejak tahun 2014 larangannya diterbitkan. Karena yang sah sebagai alat pembayaran adalah rupiah berdasarkan undang-undang.
Kalau dilarang secara total dalam artian diblok, kayak pornografi, selama internet masih ada, selama itu pula tetap akan bisa diakses. Banyak cara ditempuh untuk mengaksesnya.



Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Meongzai on December 09, 2017, 08:47:44 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar


Kalau menurut saya itu hanya spekulasi dari kepanikan pemerintahan kita khususnya otoritas moneter karena takut akan terjadinya gelembung ekonomi (economic bubble) atau gelembung spekulatif di masyarakat terkait mata uang digital ini.



Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: jhon pantau on December 09, 2017, 08:51:48 AM
Dilarang bagaimana maksudnya? Apakah dilarang digunakan sebagai alat pembayaran yang sah? Atau dilarang secara secara total?
Kalau dilarang sebagai alat pembayaran yang sah , itu sudah sejak tahun 2014 larangannya diterbitkan. Karena yang sah sebagai alat pembayaran adalah rupiah berdasarkan undang-undang.
Kalau dilarang secara total dalam artian diblok, kayak pornografi, selama internet masih ada, selama itu pula tetap akan bisa diakses. Banyak cara ditempuh untuk mengaksesnya.


Iya gan saya setuju dan sependapat sama agan. Kalau masalah dilarang sebagai alat pembayaran yang sah memang daridulu tidak diperbolehkan gan, alesannya mungkin biar mata uang rupiah tidak tergantikan dengan mata uang manapun apalagi ini mata uang digital yang tidak ada wujudnya dan tidak ada perlindungan tentang UU yang mengatur. Nah tapi walaupun begitu, Pemerintah tidak melarang secara total yang artinya Bitcoin emang tidak boleh digunakan dan disimpan oleh masing-masing orang. Sampai sekarang masih diperbolehkan dan kita semua masih menggunakan dan menyimpan Bitcoin.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Marcus yoyo on December 09, 2017, 09:26:31 AM
Dilarang bagaimana maksudnya? Apakah dilarang digunakan sebagai alat pembayaran yang sah? Atau dilarang secara secara total?
Kalau dilarang sebagai alat pembayaran yang sah , itu sudah sejak tahun 2014 larangannya diterbitkan. Karena yang sah sebagai alat pembayaran adalah rupiah berdasarkan undang-undang.
Kalau dilarang secara total dalam artian diblok, kayak pornografi, selama internet masih ada, selama itu pula tetap akan bisa diakses. Banyak cara ditempuh untuk mengaksesnya.


Iya gan saya setuju dan sependapat sama agan. Kalau masalah dilarang sebagai alat pembayaran yang sah memang daridulu tidak diperbolehkan gan, alesannya mungkin biar mata uang rupiah tidak tergantikan dengan mata uang manapun apalagi ini mata uang digital yang tidak ada wujudnya dan tidak ada perlindungan tentang UU yang mengatur. Nah tapi walaupun begitu, Pemerintah tidak melarang secara total yang artinya Bitcoin emang tidak boleh digunakan dan disimpan oleh masing-masing orang. Sampai sekarang masih diperbolehkan dan kita semua masih menggunakan dan menyimpan Bitcoin.

KEMUNGKINAN dilarangnya kalo dilakukan sebagai alat pembayaran kan seperti agan bialng kita udah ada mata uang rupiah. nah jika bi melarang kita untuk jual beli atau berinvestasi apa urusannya dia ini kan termasuk mata pencarian kita juga, sama halnya kita jual beli mas, to saat emas turun di beli saat emas mahal di jual. nah ini kan kita sendiri yang menanggung resikonya, menurut ane ya lebih baik BI belajar lagi tentang btc lihat negara maju agar bangsa kita indonesia tidak ketinggalan terus.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: fredthered on December 09, 2017, 09:38:31 AM
Kalo pendapat saya ini adalah respon dari pemegang monopoli yg takut utk berkompetisi gan,  transaksi pake USD (ataupun mata uang asing yg lain) masih bisa dilakukan & diterima oleh sebagian masyarakat. Yg dilakukan BI ini cmn bisa mencegah penggunaan bitcoin oleh masyarakat umum. Istilahnya mempersulit doang, tapi tidak mungkin bisa benar2 menghentikan. Kalo untuk solusi jika bitcoin dilarang ya pakek exchanger luar atau gak pindah kewarganegaraan gan  ;D


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Daya17% on December 09, 2017, 09:46:13 AM
menurut saya sih yang dilarang itu sebenarnya bukan bitcoinya akan tatapi yang dilarang itu menggunakanya sebagai alat pembayaran yang sah di indonesia,dan dalam undang undang hanya ada larangan untuk tidak bertransaksi dengan bitcoin



Ya benar gan, menurut ane gitu jugak yang dilarang bukan mencari dan memiliki bitcoin,
Yang dilarang cuman sebagai alat pembayaran yang sah, 
jadi kita harus semangat mendukung perkembangan, dan kita ikuti aja aturannya.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Xiiyeny on December 09, 2017, 09:59:15 AM
Banyak yg salah persepsi sih tentang larangan bitcoin di indonesia,pemerintah/BI melarang bitcoin hanya untuk alat pembayaran/alat transaksi saja,pemerintah melarang bitcoin untuk menjadikan alat transaksi itu bertujuan untuk menghindari bitcoin sebagai mata uang karna indo sudah mempunyai mata uang nya sendiri yaitu rupiah,pemerintah tidak mau kalau rupiah bisa tergeser dengan ada nya bitcoin sebagai alat transaksi,dan kalo hanya memiliki bitcoin itu tidak masalah asal jangan di jadikan alat transaksi


Ya benar gan, memang menurut ane gitu jugak, yang maksudnya dilarang bukan semata mata bitcoin, akan tetapi yang dilarang sebagai alat bayaran yang sah,
Karna kita punya mata uang virtual yang sah di indonesia, semoga aja gan bitcoin tetap bisa kita kembangkan diindonesia.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: catur_072 on December 09, 2017, 10:41:26 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
dilarang bitcoin beredar di indonesia atau hanya larangan sebagai alat pembayaran saja?? kalau hanya larangan sebagai alat pembayaran  untuk barang2 lokal indonesia sebetul bukan masalah, asalkan bitcoin masih bisa exchange jd rupiah aja :D
saya sependapat dengan jawabannya, menurut saya mungkin bitcoin itu cuma dilarang sebagai alat pembayaran, karna kita tau sendirikan harga bitcoin itu naik turun alias tidak tetap. contoh saja misalkan kita beli barang pakai bitcoin,pada saat harga bitcoinya tinggi, tapi setelah kita bayar itu barangnya harga bitcoinnya turun drastis. kan penjualnya bisa rugi ;D


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Saveralll on December 09, 2017, 12:00:59 PM
pemerintah melarang bitcoin untuk alat pembayaran saja bukan larangan akan adanya bitcoin. jadi menurut analisa saya pemerintah masih berpikir panjang buat larangan adanya bitcoin di negeri kita ini.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Petes ireng on December 09, 2017, 12:32:32 PM
Deri dulu kan bitcoin emang sudah di larang gan


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: realknow on December 09, 2017, 12:35:52 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
saya rasa bitcoin di negara kita hanya di larang untuk alat pembayaran deh gan bukan dilarang sepenuhnya dalam kepemilikan bitcoin..  Kalo sampe di larang kepemilikan bitcoin baru kita maju dan dukung pak oscar dalam mempertahankan vip dan bitcoin..
ya kalau kita para bitconer selalu berdoa agar bitcoin dapat di jadikan alat transaksi yang sah baik di uang digital maupun di rupiahkan di negara kita.kitakan hanya masyarakat harus tunduk pada pemerintah bener gan.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Uki88 on December 09, 2017, 12:50:35 PM
Mungkin pemerintah indonesia atau BI melarang bitcoin hanya untuk alat pembayaran,atau alat transaksi saja.kalau menurut saya sih gitu gan.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: aryana42 on December 09, 2017, 01:08:32 PM
Deri dulu kan bitcoin emang sudah di larang gan


dilarang itu bukan berarti tidak bisa kita cari gan, karena di negara kita hanya dilarang dalam bertransaksi saja gan bukan dalam hal lain, namun di negara luar banyak kok yang menerima bitcoin berarti kita tidak usah takut dengan larangan yang ada dalam negara kita gan.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Juahmalem9 on December 09, 2017, 01:09:11 PM
Kemarin pak oskar juga menjawab permasalahan yang terjadi sekarang, beliau mengatakan bahwa hal kita dilarang menggunakan bitcoin sebagai alat pembayaran, namun para trader akan masih bisa mendapatkan profit dari trading bitcoin. Jadi alat pembayaran yang hanya diperbolehkan dipakai di Indonesia yaitu rupiah


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: youngcoolzeero on December 09, 2017, 01:12:59 PM
kalau untul alat pembayaran menurut saya sih akan dilarang di indonesia. karena indonesia masih mempunyai rupiah untuk alat pembayaran yang sah. lagian mana mungkin rupiah akan digantikan sedangkan rupiah sudah sejak lama menjadi simbol mata uang indonesia.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: marejanef on December 09, 2017, 02:51:58 PM
kalau memang btcoin dilarang semoga yang dilarang dalam bertransaksi tapi kalau untuk investasi semoga ini tetap jalan dan tidak ada larangan.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: flyer88 on December 09, 2017, 02:57:33 PM
pemerintah melarang bitcoin untuk alat pembayaran saja bukan larangan akan adanya bitcoin. jadi menurut analisa saya pemerintah masih berpikir panjang buat larangan adanya bitcoin di negeri kita ini.
Iya memang begitu gan, pemerintah kita hanya melarang pemakaian Bitcoin sebagai alat pembayaran,
bukan melarang menggunakan Bitcoin sepenuhnya, jadi kalau kita pergunakan Bitcoin untuk aset investasi, ya gak apa2.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: anandaceh05 on December 09, 2017, 05:32:40 PM
jika bitcoin benar dilarang di indonesia apakah sepantasnya dilarang apakah pak oscar dermawan saja berkomunikasi dengan pihak BI solusi dari saya sebagai member bitcoin memberikan pesan positif kepada pihak BI bahwa bitcoin merupakan aset yang dapat memberikan keuntungan  kepada semua pihak forum bitcoin


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: PRESDIR on December 09, 2017, 06:04:51 PM
tenang aja gan,pemerintah hanya menghimbau pelarangan bitcoin walaupun bersama menkominfo,
ikuti langkah negri tirai bambu jika memang sudah tidak ad jalan diindonesia


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Pirate46Mx on December 09, 2017, 06:09:26 PM
Kalau memang bitcoin dilarang dan semua situs exchange di indonesia di block, maka kita harus mengikuti seperti sistemnya cina, dimana kita harus menukarkan Bitcoin kita ke situs exchange luar gan,


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: AhmadM on December 09, 2017, 06:25:59 PM
sejauh yang ane tau sih emang bener BI melarang pemakaian bitcoin di indonesia, mungkin ada beberapa faktor yang membuat BI melakukan hal tersebut. dan menurut ane itu tidak akan membatasi kita para bitcoiners untuk mencari penghasilan tambahan dari bitcoin


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: mesti1597 on December 09, 2017, 07:08:40 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
bank indonesia sendiri hanya mempermasalahkan bitcoin saja, jadi lebih baik melakukan transaksi rupiah antar bank. jika kalian mememilik bitcoin lebih diexchange terlebih dahulu melalui USD kemudian dari USD di Exchange ke IDR karena Bank Indonesia memperbolehkan mata uang negara digunakan sebagai transaksi. contoh pemisalan : jika kita memiliki bitcoin lebih baiknya di deposit ke Bittrex karena exchanger tersebut milik perusahaan luar jadi setelah kita untuk melakukan trading disana untuk melakukan withdrawnya agan harus membuat wallet USD terlebih dahulu kemudian di exchange menjadi IDR di Forex. untuk permasalahan ini sangat rumit, mengalokasian biaya fee deposit dan withdraw mahal serta menggunakan banyak waktu. jika agan dibawah saya ataupun diatas saya memilika pendapat lain monggo diambil yang baik-baik saja tanpa merugikan siapapun.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: thesosorr on December 09, 2017, 09:12:11 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

Mungkin mengenai hal tersebut ane ada sedikit tawaran untuk mengantisipasi dalam penolakan secara tidak langsung dan buat pemerintah yakin, seperti yang terjadi di jepang salah satunya dengan mengajak seluruh masyarakat Indonesia untuk menggunakan bitcoin dalam bentuk transaksi apapun. Memang sangat sulit untuk hal yang yang demikian akan terwujud, apalagi dengan tingkat keawaman masyarakat Indonesia sangatlah tinggi.  Mudah mudahan hal yang kita takutkan tidak terjadi.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: fathor66 on December 09, 2017, 09:38:55 PM
Pemerintah tidak semerta merta akan memblokir situs bitcoin. Mungkin perlu regulasi terhadap platform yang bitcoin yang sedang marak beredar di kalangan masyarakat. Karena sudah terlalu banyak pengguna dari koin ini. Mungkin untuk saat ini bank BI masih melarang penggunaan bitcoin dalam transaksi jual dan beli brang secara nyata. Untuk investasi bank BI memperbolehkan.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: susi pesex on December 09, 2017, 10:06:04 PM
solusi jika bitcoin dilarang di indonesia kita pindahkan  saja  di exchange lain. misal ke paypal.
setelah masuk paypal  kita uangkan ke rupiah ke rekening lokal.....


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Pineastwood on December 09, 2017, 10:41:50 PM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar

Mungkin mengenai hal tersebut ane ada sedikit tawaran untuk mengantisipasi dalam penolakan secara tidak langsung dan buat pemerintah yakin, seperti yang terjadi di jepang salah satunya dengan mengajak seluruh masyarakat Indonesia untuk menggunakan bitcoin dalam bentuk transaksi apapun. Memang sangat sulit untuk hal yang yang demikian akan terwujud, apalagi dengan tingkat keawaman masyarakat Indonesia sangatlah tinggi.  Mudah mudahan hal yang kita takutkan tidak terjadi.

saya yakin oscar dkk sudah aktif berkomunikasi dengan pemerintah, cuma media tidak mengetahui
disaat pemerintah galau, pihak vip malah makin gencar melakukan roadshow dan bahkan membuka kantor baru di semarang
solusi jika bitcoin dilarang adalah tidak ada, tapi jika dilarang untuk bagian tertentu maka kita masih akan punya pengharapan.
pemerintah juga tidak seharusnya bodoh karena pajak efektif dari bitcoin bisa lebih besar dari devisa tkw. mereka harus lihat cukong vip yang wd hariannya luar biasa.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: Always AL on December 09, 2017, 11:24:07 PM
sejauh yang ane tau sih emang bener BI melarang pemakaian bitcoin di indonesia, mungkin ada beberapa faktor yang membuat BI melakukan hal tersebut. dan menurut ane itu tidak akan membatasi kita para bitcoiners untuk mencari penghasilan tambahan dari bitcoin

Salah satu faktornya mungkin BI takut kalau bitcoin dijadikan sebagai alat transaksi akan menghancurkan perekonomian dan mengurangi fungsi mata uang rupiah.
Masyatakat tidak lagi menggunakan rupiah dalam melakukan transaksi, apalagi masyarakat sekarang transaksinya sudah banyak online


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: fadhilz123 on December 09, 2017, 11:47:17 PM
Coba tebak kira2 apa alesan utama nya bitcoin dilarang di indonesia?
Semua pihak pasti paham soal nya udah jadi rahasia umum kan? ;D
Menarik bro, mereka mungkin melihat kedepannya kalau smua orang sudah kenal bitcoin, maka kemungkinan besar mereka akan ditinggalkan


yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
Larangan dari BI unutk transaksi yang menggantikan mata uang asli kita rupiah,
kalau untuk mendapatkan bitcoin dengan cara trading mining dll saya rasa itu tidak dilarang,

kalaupun ternyata benar bitcoin nntinya dilarang diakali dengan market luar gan, ubah menjadi currensy yang diterima di indonesia.
misalnya paypal,payza, PM dll untuk nntinya diuangkan, dan saya rasa larangan seperti itu tidak bakal menghentikan bitcoiners di indonesia


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: bankgilabet on December 09, 2017, 11:56:37 PM
Ya bila itu benar terjadi di Indonesia terpaksa gan kita tukarkan ke mata uang lain yakni dolar,
semoga itu hanya gretakan dari Bank Indonesia  aja,
ya betul gan banyak jalan menuju wd , tapi berita atau isu kemarin itu sebernenya hanya di larang untuk bertransaksi dalam artian membeli barang di dunia nyata . jadi berita atau isu kemarin itu banyak yang salah tanggap , dan menyangka exchanger di indonesia di tutup  :D :D :D


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: mkhadazz on December 10, 2017, 12:47:22 AM
yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
kalo saya untuk saat ini harus bisa memangfaatkan situasi saja .mumpung benar benar bitcoin di larang bagaiman agar bisa mendapat kan keuntungan di bitcoin.seharusnya pemerintah juga harus bisa melihat dari segi mangfaat nya bitcoin bagi masyarakatnya.apa lagi bitcoin banyak membatu perekonomian masyarakat nya kenapa harus di larang.semoga saja ini ngak akan terjadi dan pemerintah mau bener bener mengkaji bitcoin di indonesia agar ngak merugikan masyarakatnya.


Title: Re: SOLUSI jika BITCOIN benaran di larang
Post by: yudas8822 on December 10, 2017, 01:29:17 AM
Coba tebak kira2 apa alesan utama nya bitcoin dilarang di indonesia?
Semua pihak pasti paham soal nya udah jadi rahasia umum kan? ;D
Menarik bro, mereka mungkin melihat kedepannya kalau smua orang sudah kenal bitcoin, maka kemungkinan besar mereka akan ditinggalkan


yuk gan diskusi jika benaran bitcoin di larang
apa perlu kita mendorong pak oscar biar berdiskusi dengan pihak Bank indonesia, karena vip pun kan juga sudah berbadan hukum bernama PT bitcoin indonesia
ini alternative dan preventive awal bila bitcoin benar2 di larang dan mencoba langkah persuasif biar ga di larang minimal, tetap di perbolehkan untuk di perjual belikan di market

kalau fix benaran di larang langkah nya ya seperti bitcoiner2 china di exchange di market luar
Larangan dari BI unutk transaksi yang menggantikan mata uang asli kita rupiah,
kalau untuk mendapatkan bitcoin dengan cara trading mining dll saya rasa itu tidak dilarang,

kalaupun ternyata benar bitcoin nntinya dilarang diakali dengan market luar gan, ubah menjadi currensy yang diterima di indonesia.
misalnya paypal,payza, PM dll untuk nntinya diuangkan, dan saya rasa larangan seperti itu tidak bakal menghentikan bitcoiners di indonesia

larangan hanya sebuah tantangan gan, selagi masih ada solusi seperti market luar pasti membuat para bitcoiners indonesia tuk lebih inisiatif lagi dan setuju dengan agan bitcoiners indonesia tidak akan terhenti langkahnya walaupun di indonesia dilarang, tapi harapan jangan sampai di blok website yang berkaitan dengan bitcoin.