Bitcoin Forum

Local => Altcoins (Bahasa Indonesia) => Topic started by: ricoSNG on September 07, 2018, 04:33:15 AM



Title: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: ricoSNG on September 07, 2018, 04:33:15 AM
Latar Belakang
Setelah memenuhi syarat untuk dapat ikut dalam Bounty, biasanya pemula seperti saya sering mengalami kebingungan dalam menyiapkan perlengkapan untuk menunjang kemudahan dalam Bounty. Karena diawal, saya hanya fokus dalam misi menaikkan rank saja tanpa mempedulikan hal lainnya. Sehingga ketika masuk dalam pengejaran Bounty saya baru sadar untuk menyiapkan banyak hal seperti media sosial dsb.

Tujuan
Tujuan pembuatan thread ini adalah untuk meminta pendapat dan saran serta informasi persiapan "senjata" untuk pemula dalam pengejaran Bounty.

Post OP
Media sosial apa saja yang dibutuhkan? Apakah ada syarat pengikut didalam media sosial tersebut (misal, Twitter wajib memiliki follower sekian, Facebook wajib memiliki pertemanan sekian dsb)
Adakah "senjata" lain yang dibutuhkan selain media sosial?

Atas informasi dan pendapat agan - agan sekalian saya ucapkan terimakasih. Mohon maaf postingan yang masih belum sempurna ini.


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: Gembul0705 on September 07, 2018, 05:16:17 AM
Saya coba membantu sebisa mungkin kayaknya dalam suatu bounty kalo untuk sosial media hadiah yang diberikan memang tergantung follower gan semakin banyak follower maka semakin besar hadiah jika anda memenuhi kriterianya. Untuk bounty signature sih lenih baik anda menaikkan rank aja dulu dan memahami terlebih dahulu bagaimana peraturan peraturan di forum ini bisa baca2 di pinned post gan. Dan maaf gan mungkin agan bisa menuju ke thread ini disini kayaknya bisa agan memahami semuanya buat masalah bounty.

[Q&A] Tanya Jawab Seputar Bounty Di Sini https://bitcointalk.org/index.php?topic=3918625.0

Dan kalo sudah mendapatkan jawabannya mungkin agan bisa mengelock thread nya drpd banyak yang spam. Maaf sebelumnya


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: hilman maulana rezki on September 07, 2018, 05:28:49 AM
untuk dapat ikutan di Bounty sosial media campaign,agan diharuskan memiliki akun Facebook dan twitter, soal jumlah friends dan jumlah followers semakin banyak itu semakin bagus,karena pada umumnya sosial media campaign memberikan alokasi yang lebih besar bagi mareka yang memilik friends dan followers lebih banyak, untuk lebih jelasnya buka saja tread salah satu bounty Project ICO dan pahami intruksi di colum tread Twitter dan Facebook campaign.


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: Yosimiko on September 07, 2018, 05:45:43 AM
yang harus di persiapkan adalah diri anda sendiri untuk belajar dan terus belajar biar anda bisa atau tahu menguasai apa itu cryptocurrency. di lain itu anda terus mengaupdate berita-berita terbaru tentang cryptocurrency. untuk media sosial cukup facebook,twiter,telegram menurut saya udah cukup.


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: SataniC666 on September 07, 2018, 05:47:48 AM
Ini senjata nya gan:

1. Facebook 2500+ Teman Lebih bagus | ini fungsinya buat share
2. Twitter 2500+ Pengikut Lebih bagus  | buat share juga
3. Telegram | tinggal join aja untuk melihat informasi projectnya atau ada yg ingin di pertanyakan dan juga membantu member lain
4. Reddit | ini biasanya di gunakan untuk menaikkan rank postingan (Up post)
5. Medium | untuk mencari berita project yg sedang di jalankan
6. Steemit | sama dengan Medium untuk mencari berita project yg sedang di jalankan
7. Linkedin | Share
8. Blog/Website | Untuk memposting project tersebut agar di kenal banyak orang
9. Akun Bitcointalk Semakin tinggi rank semakin bagus | Digunakan untuk mendaftar airdrop, bounty dan signature juga di gunakan untuk melaporkan pekerjaan anda biasanya link yg sudah si share ke media sosial


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: valuater on September 07, 2018, 05:51:51 AM
kalau misalnya main socmed senjata tambahan nya mungkin notepad / excel buat pengingat / mencatat tweet/retweet laporan mingguan atau bisa menggunakan google keep , sisanya mungkin web tools kalau twitter saya menggunakan unfollowspy buat ngecheck masalah follow sama tweeteraser buat ngehapus tweet / retweet yang udah selesai selain itu bisa juga digunakan buat mempermudah nyari tweet/retweet


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: Fozone on September 07, 2018, 06:49:04 AM
Sedikit tambahan dari saya, sebelum anda bergabung dalam bounty sosmed perhatikan terlebih dahulu team projek, whitepaper, dan token sale, jangan sampai ikut bounty yang scam nantinya.


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: Arguna on September 07, 2018, 07:03:06 AM
Ini senjata nya gan:

1. Facebook 2500+ Teman Lebih bagus | ini fungsinya buat share
2. Twitter 2500+ Pengikut Lebih bagus  | buat share juga
3. Telegram | tinggal join aja untuk melihat informasi projectnya atau ada yg ingin di pertanyakan dan juga membantu member lain
4. Reddit | ini biasanya di gunakan untuk menaikkan rank postingan (Up post)
5. Medium | untuk mencari berita project yg sedang di jalankan
6. Steemit | sama dengan Medium untuk mencari berita project yg sedang di jalankan
7. Linkedin | Share
8. Blog/Website | Untuk memposting project tersebut agar di kenal banyak orang
9. Akun Bitcointalk Semakin tinggi rank semakin bagus | Digunakan untuk mendaftar airdrop, bounty dan signature juga di gunakan untuk melaporkan pekerjaan anda biasanya link yg sudah si share ke media sosial

jawaban yang sangat memuaskan dari Om santaniC  ;D sekaligus memberi detil infomasi dari pertanyaan topic,serta bagi member bounty lainnya, tinggal memilih saja arah dan pilihan yang ingin di join, dan saya rasa mengenai besaran Alokasi dan Intruksi cara kerjanya, agan dapat membaca pada Aturan yang tertera pada Tread project.


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: ricoSNG on September 07, 2018, 07:21:17 AM
Saya coba membantu sebisa mungkin kayaknya dalam suatu bounty kalo untuk sosial media hadiah yang diberikan memang tergantung follower gan semakin banyak follower maka semakin besar hadiah jika anda memenuhi kriterianya. Untuk bounty signature sih lenih baik anda menaikkan rank aja dulu dan memahami terlebih dahulu bagaimana peraturan peraturan di forum ini bisa baca2 di pinned post gan. Dan maaf gan mungkin agan bisa menuju ke thread ini disini kayaknya bisa agan memahami semuanya buat masalah bounty.

[Q&A] Tanya Jawab Seputar Bounty Di Sini https://bitcointalk.org/index.php?topic=3918625.0

Dan kalo sudah mendapatkan jawabannya mungkin agan bisa mengelock thread nya drpd banyak yang spam. Maaf sebelumnya
Terimakasih gan sudah bantu menjawab, untuk thread tanya jawab seputar bounty sepertinya perlu dibaca dengan seksama oleh para pemula, karena setelah saya membacanya ternyata banyak sekali informasi dasar yang sangat penting.


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: KAPOLRI on September 07, 2018, 07:33:09 AM
Sedikit tambahan dari saya, sebelum anda bergabung dalam bounty sosmed perhatikan terlebih dahulu team projek, whitepaper, dan token sale, jangan sampai ikut bounty yang scam nantinya.

Benar gan memang untuk mengikuti bounty sosmed tentunya kita harus melihat tim proyek serta alokasi untuk sosmed tersebut,dan whitepapernya jangan sampai kita terjerumus kedalam bounty scam.


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: ricoSNG on September 07, 2018, 07:35:03 AM
Ini senjata nya gan:

1. Facebook 2500+ Teman Lebih bagus | ini fungsinya buat share
2. Twitter 2500+ Pengikut Lebih bagus  | buat share juga
3. Telegram | tinggal join aja untuk melihat informasi projectnya atau ada yg ingin di pertanyakan dan juga membantu member lain
4. Reddit | ini biasanya di gunakan untuk menaikkan rank postingan (Up post)
5. Medium | untuk mencari berita project yg sedang di jalankan
6. Steemit | sama dengan Medium untuk mencari berita project yg sedang di jalankan
7. Linkedin | Share
8. Blog/Website | Untuk memposting project tersebut agar di kenal banyak orang
9. Akun Bitcointalk Semakin tinggi rank semakin bagus | Digunakan untuk mendaftar airdrop, bounty dan signature juga di gunakan untuk melaporkan pekerjaan anda biasanya link yg sudah si share ke media sosial
Terimakasih gan info nya sangat menjawab pertanyaan saya. Semoga info dari agan dapat membantu pemula yang lainnya juga.


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: cimporongbalawu90 on September 07, 2018, 07:54:12 AM
Sebelum ikut dalam bounty bagi pemula biasakan membaca rules-nya. karena di situ sudah dijelaskan tergantung kepada masing-masing projek. Pada masing-masing projek ada yang memberikan peraturan khusus untuk projek Bounty/blokchain. seperti yang saya alami ada beberapa projek yang meminta rank yang membuat saya tidak bisa mengikuti projek tersebut.


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: jala_soetera on September 07, 2018, 07:57:02 AM
dari forum ini sya mendapat kan berbagai info yng dibutuhkan pemula untuk ikut dalam bounty....sya juga pemula dan masih belajar byk....salam kenal...dan sukses sellu agan2 yng ada di forum ini...


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: Rohtox on September 07, 2018, 08:07:26 AM
Jika mau join sosmed yang pasti butuh twitter fb ya minimal teman 1000 keatas lah jika suka nulis buat blog jika signature butuh pengetahuan yang banyak tentang crypto biar bisa saling berdiskusi disini


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: jintan on September 07, 2018, 08:44:54 AM
Senjatanya, senjata tajam dan api gan hehehe,  becanda,  biasanya yang di perlukan ada lah,  akun Gmail, Facebook (+300),Twittrr (+300), IG (+30.),telegram,  You Tube,  dan tentunya akun bitcointalk,  dan diusahakan untuk memilih bounty yang tidak miminta KYC yah gan..  Itu aja sih yang lain boleh ditambahkan...


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: Denongels on September 07, 2018, 08:48:00 AM
Yang pasti akun sosmed misal Facebook dengan teman minimal 1000 atau 2000an gan, twitter juga kalau bisa 5000 follower biar agak gedean dikit dapetnya. Serta catatan seperti di notepad / excel agar mudah menata data yang kita kerjakan (simpan link misalkan).
Untuk bounty Blog juga bisa seperti Medium atau Website
#CMIIW


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: zeruois on September 07, 2018, 08:53:52 AM
Dalam ikut bounty project tidak harus memerlukan SENJATA, kita tidak berperang,, ha.. ha... Bercanda..
Untuk mengikuti bounty project Campaign, twitter, fb, singnature, dll, terutama harus mempersiapkan frormulir profile seperti :
1. Profile Akun, Bitcointalk
2. Telegram, Link
3. Link twitter serta follower minimal 200-500 pengikut Lebih banyak lebih bagus,
4. Link fecebook sama seperti twitter.
5. Anddress ETH erc20,
6. Link istagram bila ada, sebagian bounty tidak ada campaign istagram,
7.KYC,seperti paspor, ktp, foto, dan sim bila diperlukan,  
8. gmail.
Saya rasa cukup ini yang di persiapkan.


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: Nana_Marini on September 07, 2018, 08:55:51 AM
Betul gan. Tidak hanya akun bitcointalk saja yang bisa kita gunakan untuk mengumpulkan pundiČ, akan tetapi media sosial facebook dan twitter pun bisa kita gunakan untuk hal tersebut :)


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: HendarSul on September 07, 2018, 09:29:22 AM
Betul gan. Tidak hanya akun bitcointalk saja yang bisa kita gunakan untuk mengumpulkan pundiČ, akan tetapi media sosial facebook dan twitter pun bisa kita gunakan untuk hal tersebut :)
Ya tapi memiliki akun akun bitcointalk juga penting karena biasanya untuk mendaftar bounty sosial media maupun yang lainnya harus mencantumkan username akun bitcointalk jadi menurut ane ini utama walaupun ranknya gak perlu gede2


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: manusiabawang on September 07, 2018, 11:03:44 AM
Semua senjata yang agan butuhkan biasanya sudah tertera di thread bounty yang agan ikuti nantinya, disitu agan bisa baca baca rules dan media sosial apa yang akan agan ikuti, kalau untuk rules soalnya setiap bounty rulesnya beda beda jadi lebih baik agan baca baca sendiri bounty yang akan agan ikuti nantinya, kalau untuk sosial media yang di butuhkan twitter,facebook,dll. setiap teman dan follower juga mempengaruhi pendapatan agan nantinya


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: Husna QA on September 07, 2018, 12:10:55 PM
... Adakah "senjata" lain yang dibutuhkan selain media sosial? ...
Jika anda hendak mengikuti salah satu jenis bounty, antara lain Bounty terjemahan sudah tentu Anda mesti menguasai bahasa yang akan diterjemahkan dan untuk 'senjata' pelengkapnya, anda bisa mempelajari penggunaan software editing grafis.
Beberapa software basic yang mesti anda kuasai diantaranya pernah dibahas dalam topik berikut:
[TIPS] Mengelola Dokumen untuk Translator (https://bitcointalk.org/index.php?topic=3771692.msg37144884#msg37144884).

BTW, topik tentang bounty dan sejenisnya sebaiknya di move ke CB Altcoins.
Letak tombol move nya ada dibagian bawah kiri.

https://i.imgur.com/fakSZ1v.png


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: ricoSNG on September 07, 2018, 12:55:08 PM
... Adakah "senjata" lain yang dibutuhkan selain media sosial? ...
Jika anda hendak mengikuti salah satu jenis bounty, antara lain Bounty terjemahan sudah tentu Anda mesti menguasai bahasa yang akan diterjemahkan dan untuk 'senjata' pelengkapnya, anda bisa mempelajari penggunaan software editing grafis.
Beberapa software basic yang mesti anda kuasai diantaranya pernah dibahas dalam topik berikut:
[TIPS] Mengelola Dokumen untuk Translator (https://bitcointalk.org/index.php?topic=3771692.msg37144884#msg37144884).

BTW, topik tentang bounty dan sejenisnya sebaiknya di move ke CB Altcoins.
Letak tombol move nya ada dibagian bawah kiri.

https://i.imgur.com/fakSZ1v.png
Terimakasih gan sudah diingatkan, sebelumnya saya minta maaf untuk kesalahannya. Sekarang sudah saya pindahkan ke CB Altcoins.


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: oppasong on September 07, 2018, 02:24:33 PM
jika agan akan mengikuti bounty facebook dan twitter maka yang agan harus perhatikan ialah  friends dan followers kedua hal terebut sangat  penting dalam persyaratan untuk mengikuti bounty, dan paling terpenting ialah ikuti saja peraturan yang sudah di buat, kalau tidak agan ikutin maka agan bisa langsung saja di kualifikasi oleh manager. 


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: Comvormis on September 07, 2018, 03:02:21 PM
jika agan akan mengikuti bounty facebook dan twitter maka yang agan harus perhatikan ialah  friends dan followers kedua hal terebut sangat  penting dalam persyaratan untuk mengikuti bounty, dan paling terpenting ialah ikuti saja peraturan yang sudah di buat, kalau tidak agan ikutin maka agan bisa langsung saja di kualifikasi oleh manager. 

Untuk rulles campaign media sosial beda2 disetiap proyek dalam menentukan banyaknya follower ataupun friendsnya gan
perhatikan saja rullesnya itu sangat penting ane sependapat dengan agan oppasong.
Karena masih rank newbie belum banyak proyek yang membolehkan ikut campaign signaturenya, jangan cepat kecewa agan masih bisa ikutan campaign lainnya selain fb dan twitter agan bisa mengelola article, youtube dan lainnya.


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: terindahmantan on September 07, 2018, 03:12:16 PM
Twitter siapin 3000 follower dlu gan biar gak tanggung stakenya kalo facebook 2000 cukup lah menurut saya intinya tambahin teman follower dlu gan jika ingin ngebounty agar stakenya tidak nanggung


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: bengsabeng on September 07, 2018, 03:33:01 PM
masalah jumlah pengikut tergantung peraturan gan, biasanya kalau semakin banyak pengikut saham yang di dapat juga semakin banyak.
senjatanya yaitu ente kalau bikin laporan yang bener biar semuanya gak sia sia, baca dan pahami aturannya. dan cek spreadsheet tiap minggu.
sekian, silahkan di lock threadnya.....


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: samuelme on September 07, 2018, 04:21:37 PM
Senjatanya, senjata tajam dan api gan hehehe,  becanda,  biasanya yang di perlukan ada lah,  akun Gmail, Facebook (+300),Twittrr (+300), IG (+30.),telegram,  You Tube,  dan tentunya akun bitcointalk,  dan diusahakan untuk memilih bounty yang tidak miminta KYC yah gan..  Itu aja sih yang lain boleh ditambahkan...
Bounty yang meminta KYC belum tentu tidak bagus, KYC hanya diminta untuk mengetahui akun ganda dalam 1 bounty.


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: salman khana on September 07, 2018, 04:38:37 PM
Jika saat ini rank agan masih newbie, hal pertama yang harus agan lakukan adalah menaikkan rank agan menjadi Jr. Member agar bisa berpartisipasi dalam signatur champaign. Kadang ada juga bounty yang menerima akun newbie untuk berpartisipasi dalam bounty mereka, tapi itu sangat jarang kita temukan sekarang.
Langkah selanjutnya adalah agan harus mempunyai akun fb, Twetter dan telegram untuk ikut di bounty sosmed, dan agan harus mempunyai follower yang banyak agar bisa mendapatkan bayaran yang besar, senjata yang lain mungkin seperti instagram tapi jarang ada bounty yang menggunakan jasa instagram untuk mempromosikan produk mereka. Semoga membantu.


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: suryapro on September 07, 2018, 04:54:15 PM
kalau mau join media sosial seperti twitter,facebook dan instagram sih dengan memiliki 300 followers sudah bisa join bounty kok gan tapi kalau agan mempunyai followers samapi lebih 10k maka itu akan lebih bagus karena semakin banyak stake yang di dapatkan


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: cryptotailored on September 07, 2018, 05:03:55 PM
Untuk mengikuti bounty sih agan harus punya beberapa social media seperti Facebook, Twitter atau Telegram. Ada jumlah minimum follower juga kalau mau ikutan bounty. Selain itu, siapin wallet yang bakal digunakan menampung koin atau token gan. Dan terakhir siapin mental, karena bounty itu gak selalu sukses, ada kegagalan yang harus ditanggung.


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: zafrans on September 07, 2018, 05:37:28 PM
yang paling mendasar dibutuhkan adalah tekad. karena mencari recehan dibounty tidak semudah testimoni yang tersebar diyoutube perlu tekad dan mental yang kuat. karena bounty hunter rata-rata pasti pernah mengalami. "ada market, token tidak didistribusikan, token didistribusikan, tidak ada market". dan yang paling parah. adalah tidak ada market, tidak ada token. padahal buat report bounty udah mati-matian. setelah itu baru sediakan akun sesuai dengan talenta agan. misalnya agan seorang video creator.. persiapkan channel youtube, agan suka menulis. persiapkan akun blog. kalau agan suka sosmed. bisa mengikutin bounty sosmed.

semua bounty tersebut memiliki tingkat kesulitan dan pembayaran yang variatif. pesan saya walaupun didalam mengikuti bounty terjadi penurunan reward ataupun pendistribusian yang lama. jangan langsung emosi dan mengeluarkan kata-kata kasar. tetap jaga nama baik bounty hunter indonesia dikancah dunia internasional


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: hermanganbaro on September 07, 2018, 05:54:41 PM
Untuk mengikuti sebuah Bounty agan harus memenuhi persyaratan yang telah ditentukan dalam sebuah bounty, dan semua persyaratan tersebut sudah disebutkan dengan jelas di tread bounty. Jadi agan tinggal ikuti rulenya saja agar agan bisa diterima dalam bounty tersebut. Yang terpenting adalah agan harus mempunyai niat dan tekat yang kuat dalam mengerjakan tugas sebagai bounty hunter agar bisa mendapatkan hasil yang bagus.


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: kbhutto on September 07, 2018, 06:41:07 PM
jika agan tanya perlengkapan dalam mengikuti bounty sosial media setau saya hanya facebook,twitter dan telegram serta instagram,Ada beberapa syarat yang di minta,bisa agan baca rules saat gabung nanti,biasanya umur twitter harus ada 3 bulan.


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: Chikito on September 07, 2018, 07:26:44 PM
Senjata yang paling utama yang sangat di butuhkan oleh para pendatang baru adalah "membudayakan membaca" ya, dan jika memang ente mau mengikuti sebuah project bounty, maka tidak terlepas dari membaca, karena ane dulu waktu masuh baru disini juga demikian gan, dan ane sekarang sudah sukses di beberapa project bounty  ;D, dan sedikit bantuan saja, untuk mencari project bounty ente bisa klik di "Bitcoin Forum > Alternate cryptocurrencies > Marketplace (Altcoins) > Bounties (Altcoins)"  8)


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: novemberwoah on September 07, 2018, 07:34:11 PM
Senjata yang paling utama yang sangat di butuhkan oleh para pendatang baru adalah "membudayakan membaca" ya, dan jika memang ente mau mengikuti sebuah project bounty, maka tidak terlepas dari membaca, karena ane dulu waktu masuh baru disini juga demikian gan, dan ane sekarang sudah sukses di beberapa project bounty  ;D, dan sedikit bantuan saja, untuk mencari project bounty ente bisa klik di "Bitcoin Forum > Alternate cryptocurrencies > Marketplace (Altcoins) > Bounties (Altcoins)"  8)
Cocok sekali,senjata paling ampuh adalah meningkatkan baca membaca itulah salah satu jalan untuk memulai sebuah misi,Jika si Ts sudah tau arah tinggal di siapkan alat tempur nya,Untuk sosmed FB,TW,TELE,,Untuk sigcamp minimal rank Jr member.


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: DU18 on September 07, 2018, 08:29:42 PM
Kalau dari pengalaman ane dulu ya awal2nya banyak baca dan juga sering nanya ama teman sebelum gabung di forum sehingga di saat sudah mulai aktif di forum kita gak terlalu kebinggungan dengan apa yang mau kita kerjakan, sekarang ini sih untuk mengikuti sebuah bounty signature kita minimal memiliki rank junior member namun kita bisa juga berpartisipasi dalam bounty media sosial twitter maupun facebook dan tentunya agan harus memiliki kedua akun media sosial tersebut sebagai syarat mutlak, tapi kalau memang agan memiliki kelebihan dalam beberapa bidang, gak salahnya juga agan bisa mencoba bounty youtube, artikel bahkan translator kalau memang agan mampu.


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: Cuneng10 on September 07, 2018, 11:13:36 PM
senjata andalan maen bouny ane adalah catatan buat multitasking bounty nya,seperti excel atau notepad gitu gan


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: Gajaradupala on September 08, 2018, 01:41:20 AM
Harus belajar dan membaca semua yang tred agar bisa mengetahui bagaimana yang mengenai tentang cryptocurrency dan jugakm kita harus teliti disaat kita mengikuti bounty jangan sampek ada kata-kata yang tidak sesuai dengan pembicaraan tentang tred dan jugak disaat kita mengikuti Bounty kitaharus siap dan jangan ragu-ragu,itu saja kalou menurut pendapat saya.


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: aidil456 on September 08, 2018, 02:14:52 AM
saya rasa perlu beberapa persiapan yang harus dilakukan, diantaranya agan harus mempersiapkan :
1. email yang falid
2. akun Bitcointalk
3. minimal rank Jr.member (rank lebih tinggi lebih bagus)
4. akun twitter (followers terbanyak)
5. akun facebook (Friend terbanyak)
6. telegram
7. instagram
8. blog

yang lainnya bisa disesuaikan menurut bounty yang agan join,sesuai dengan pilihan yang tersedia.


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: AIDIL on September 08, 2018, 02:26:21 AM
Senjata utama menurut saya soal sosial media yang sangat penting di gunakan adalah Telegram dan Akun Bitcointalk, karena 2 itu adalah dasar dari informasi lebih lanjut untuk bisa mengikuti Bounty. biasanya Informasih lebih banyak tentang perkembangan Bounty itu dari telegram, sedangkan di Thread Bounty bitcointalk itu informasi syarat-syarat mengikuti bounty.
nah sisa nya soal sosial media pendukung seperti akun Bitcointalk dengan rank tertentu, Facebook, twitter, Blog/Website, youtube, dan lain-lain tergantung syarat yang di sampaikan.



Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: Blue408 on September 08, 2018, 03:27:18 AM
senjata? saya rasa pertama harus memiliki akun Btt dengan rank tertinggi (minimal Jr.member) sedangkan Telegram,akun twitter, facebook,instagram,blog,youtube,reddit dan lainnya adalah perlu disiapkan,jika ada project ICO yang agan join memintanya. dan itu juga dipengaruhi oleh pilihan yang agan pilih untuk melakukan join.


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: goncrex235 on September 08, 2018, 03:32:16 AM
Sepertinya kalo agan membaca bounty thread bisa secara tidak langsung membelajari apa saja yang di butuhkan untuk mengikuti sebuah bounty tersebut kalau masalah senjata itu tergantung agan sendiri mau senjta yang bagaimana tinggal kemampuan agan aja misalkan agan bisa translate,dan blog & vidio agan pasti harus menguasai dan bagi saya senjatanya adalah bagaimana kita bisa mengerjakan semua yang bisa kita kerjakan.


Title: Re: [TANYA] "Senjata" Apa Saja yang Dibutuhkan Pemula Untuk Ikut Dalam Bounty?
Post by: BaeSuzy on September 08, 2018, 04:02:11 AM
Saya rasa sih gak perlu ada senjata khusus dalam mengikuti bounty gan yang terpenting itu kita menyanggupi rulesny saja, jadi sekirany kalau kita masih kurang mampu dengan rulesny mending gak usa join dari pada hasil yang kita kerjakan gak maksimal alias cuma asal-asal an saja.