Bitcoin Forum

Local => Bahasa Indonesia (Indonesian) => Topic started by: crowndesroen on September 14, 2018, 01:05:32 AM



Title: Apa penyebab Thread di kunci oleh moderator ???
Post by: crowndesroen on September 14, 2018, 01:05:32 AM
Saya tidak tau kenapa thread saya di kunci . banyak teman - teman yang review tapi entah kenapa thread saya di kunci .
bisa anda memberi saran yang masuk akal . maaf buat yang spam tolong jangan disini .

Hanya balasan positif yang saya ingin tau .

ini thread saya yang di kunci >>> https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.0

trimakasih .



Title: Re: Apa penyebab Thread di kunci oleh moderator ???
Post by: hildacitra on September 14, 2018, 02:04:49 AM
Banyak penyebab thread dikunci oleh moderator dan kadang kita tidak tahu alasannya seolah-olah kebijakan tersebut sepihak dari moderator.  Dari pengalaman saya pribadi, saya pernah mengalami hal demikian karena saya tidak mengikuti aturan atau melanggar aturan dari signature yang saya ikuti. Yang kedua kalinya saya membaca sebuah post, lalu saya mengkopy beberapa kata dan kesalahannya saya tidak meng-quote kata-kata yang saya kopi. Akhirnya akun dan thread saya dikunci oleh moderator.


Title: Re: Apa penyebab Thread di kunci oleh moderator ???
Post by: pandukelana2712 on September 14, 2018, 02:11:54 AM
Saya tidak tau kenapa thread saya di kunci . banyak teman - teman yang review tapi entah kenapa thread saya di kunci .
bisa anda memberi saran yang masuk akal . maaf buat yang spam tolong jangan disini .

Hanya balasan positif yang saya ingin tau .

ini thread saya yang di kunci >>> https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.0

trimakasih .


REVIEW??
Itu bukan review, tp itu adalah spam post.
Pengulangan makna / arti dari post sebelumnya udah masuk kategory spam. Kenapa dikatakan spam? karena tidak ada tambahan yg konstruktif terkait bahasan OP ato postingan peserta diskusi dlm thread tersebut.

Spam post dalam thread tsb:
1. https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg43916848#msg43916848
2. https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg43918696#msg43918696
3. https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg43940124#msg43940124
4. https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg43944082#msg43944082
5. https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg43945615#msg43945615
6. https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg43958900#msg43958900 mengulangi postingan sebelumnya
7. https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg43964631#msg43964631
8. https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg43981968#msg43981968
9. https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg43982364#msg43982364
10. https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg43985585#msg43985585
11. dst...

Silahkan agan operasi sendiri... team IPS sudah report puluhan post dlm thread tsb, sehingga thread tsb dilock...karena agan tidak memoderasi (delete/report to moderator) pd spamming post.


Title: Re: Apa penyebab Thread di kunci oleh moderator ???
Post by: crowndesroen on September 14, 2018, 02:59:32 AM
Saya tidak tau kenapa thread saya di kunci . banyak teman - teman yang review tapi entah kenapa thread saya di kunci .
bisa anda memberi saran yang masuk akal . maaf buat yang spam tolong jangan disini .

Hanya balasan positif yang saya ingin tau .

ini thread saya yang di kunci >>> https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.0

trimakasih .


REVIEW??
Itu bukan review, tp itu adalah spam post.
Pengulangan makna / arti dari post sebelumnya udah masuk kategory spam. Kenapa dikatakan spam? karena tidak ada tambahan yg konstruktif terkait bahasan OP ato postingan peserta diskusi dlm thread tersebut.

Spam post dalam thread tsb:
1. https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg43916848#msg43916848
2. https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg43918696#msg43918696
3. https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg43940124#msg43940124
4. https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg43944082#msg43944082
5. https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg43945615#msg43945615
6. https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg43958900#msg43958900 mengulangi postingan sebelumnya
7. https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg43964631#msg43964631
8. https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg43981968#msg43981968
9. https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg43982364#msg43982364
10. https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg43985585#msg43985585
11. dst...

Silahkan agan operasi sendiri... team IPS sudah report puluhan post dlm thread tsb, sehingga thread tsb dilock...karena agan tidak memoderasi (delete/report to moderator) pd spamming post.


Trimakasih pandukelana2712 (https://bitcointalk.org/index.php?action=profile;u=1304130) atas masukan anda saya memang tidak melaporkan spaming di thread saya itu .
namun saya sudah melarang untuk spam disana :
ada bisa melihat disini >>>>>   https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg44775128#msg44775128


Title: Re: Apa penyebab Thread di kunci oleh moderator ???
Post by: mu_enrico on September 14, 2018, 03:26:24 AM
<...>
Ane mencatat setidaknya ada dua topik yang mirip:
https://bitcointalk.org/index.php?topic=3087317.0
https://bitcointalk.org/index.php?topic=4693541.0

Sumber: https://www.google.com/search?q=ssl+site%3Abitcointalk.org

Jujur saja topik mengenai SSL tidaklah baru, sudah menjadi pengetahuan umum :)

Kalau agan masih ingin berdiskusi tentang itu, bisa saja membuka thread baru, jangan lupa aktifkan self-moderation.
Tapi sepertinya kemungkinan besar akan dikunci kembali.


Title: Re: Apa penyebab Thread di kunci oleh moderator ???
Post by: cimporongbalawu90 on September 14, 2018, 03:54:29 AM
~snip


REVIEW??
Itu bukan review, tp itu adalah spam post.
Pengulangan makna / arti dari post sebelumnya udah masuk kategory spam. Kenapa dikatakan spam? karena tidak ada tambahan yg konstruktif terkait bahasan OP ato postingan peserta diskusi dlm thread tersebut.

Spam post dalam thread tsb:
1. https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg43916848#msg43916848
2. https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg43918696#msg43918696
3. https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg43940124#msg43940124
4. https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg43944082#msg43944082
5. https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg43945615#msg43945615
6. https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg43958900#msg43958900 mengulangi postingan sebelumnya
7. https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg43964631#msg43964631
8. https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg43981968#msg43981968
9. https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg43982364#msg43982364
10. https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg43985585#msg43985585
11. dst...

Silahkan agan operasi sendiri... team IPS sudah report puluhan post dlm thread tsb, sehingga thread tsb dilock...karena agan tidak memoderasi (delete/report to moderator) pd spamming post.


Apakah koment spam yang terlalu banyak pada tread juga bisa dianggap salah satu kebijakan untuk mengunci tread? dan apakah tread yang sudah lama yang di lock oleh moderator bisa di pulihkan lagi?


Title: Re: Apa penyebab Thread di kunci oleh moderator ???
Post by: joniboini on September 14, 2018, 04:13:50 AM
-snip- saya memang tidak melaporkan spaming di thread saya itu .
namun saya sudah melarang untuk spam disana :
ada bisa melihat disini >>>>>   https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.msg44775128#msg44775128

Melarang orang nyepam tidak sama dengan membuat topik agan tidak akan dikunci. Sebagai pembuat thread sudah seharusnya agan mengelola thread agan sendiri dengan melaporkan post spam yang jelas tidak boleh dipost sesuai aturan forum.

Apakah koment spam yang terlalu banyak pada tread juga bisa dianggap salah satu kebijakan untuk mengunci tread? dan apakah tread yang sudah lama yang di lock oleh moderator bisa di pulihkan lagi?

Ya tentu saja, kenapa thread harus terus dibuka kalau spamnya sudah banyak? Bisa saja dibuka, tapi mungkin jarang terjadi begitu.


Title: Re: Apa penyebab Thread di kunci oleh moderator ???
Post by: JasmineRose on September 14, 2018, 07:42:33 AM
Tread dikunci itu banyak alasan gan, menandakan bahwa postingan agan sudah mendapatkan jawaban. Untuk menghindari spam maka dikunci, dan berbeda dengan topic yang spam, kalo topic yang spam maka akan dihapus, atau topic yang tidak sesuai dengan bahasan ataupun topic yang sering dibahas berulang ulang biasanya dihapus.


Title: Re: Apa penyebab Thread di kunci oleh moderator ???
Post by: Maiyen on September 14, 2018, 08:35:46 AM
Tread dikunci itu banyak alasan gan, menandakan bahwa postingan agan sudah mendapatkan jawaban. Untuk menghindari spam maka dikunci, dan berbeda dengan topic yang spam, kalo topic yang spam maka akan dihapus, atau topic yang tidak sesuai dengan bahasan ataupun topic yang sering dibahas berulang ulang biasanya dihapus.

Banyak kejadian itu terjadi di karenakan minim nya pengetahuan mengenai topik serta malas mempelajari tentang topik , di saat  waktu melakukan postingan terhadap  tiada menyentuh dengan pembahasan.


Title: Re: Apa penyebab Thread di kunci oleh moderator ???
Post by: wawanlindu on September 14, 2018, 09:08:38 AM
Apakah koment spam yang terlalu banyak pada tread juga bisa dianggap salah satu kebijakan untuk mengunci tread? dan apakah tread yang sudah lama yang di lock oleh moderator bisa di pulihkan lagi?
Sebenarnya intinya keaktifan kita dalam memoderasi thread, seperti yang sudah disampaikan agan pandukelana. Apabila hal tersebut dilakukan, komen spam tersebut tidak akan terjadi. Dan satu lagi, apabila dalam thread sudah tidak adanya pembahasan, dengan kata lain solusi dari thread sudah ditemukan, otomatis thread tersebut akan dikunci oleh moderator.


Title: Re: Apa penyebab Thread di kunci oleh moderator ???
Post by: Ghalaban on September 14, 2018, 09:24:41 AM
Tread dikunci itu banyak alasan gan, menandakan bahwa postingan agan sudah mendapatkan jawaban. Untuk menghindari spam maka dikunci, dan berbeda dengan topic yang spam, kalo topic yang spam maka akan dihapus, atau topic yang tidak sesuai dengan bahasan ataupun topic yang sering dibahas berulang ulang biasanya dihapus.

Banyak kejadian itu terjadi di karenakan minim nya pengetahuan mengenai topik serta malas mempelajari tentang topik , di saat  waktu melakukan postingan terhadap  tiada menyentuh dengan pembahasan.

Mungkin saja dengan berulang-ulang memposting dan tidak bersangkutan dengan pembahasan dan topik nya gan,itu disebabkan karena kurang ilmu dan sangat terbatas ilmunya,apalgi kita tidak mau belajar dan ngak mau pelajari tentang topik.


Title: Re: Apa penyebab Thread di kunci oleh moderator ???
Post by: Boihaqi26 on September 14, 2018, 09:45:41 AM
Penyebab nya kan gan, jika thread sudah terjawab dengan jelas dengan semua permasalahan anggota forum, maka thread tersebut akan dikunci oleh moderator. Jadi bukan apa" knapa di kunci, saya rasa dah sangat jelas jawaban ini.


Title: Re: Apa penyebab Thread di kunci oleh moderator ???
Post by: Hammam9854 on September 14, 2018, 10:35:48 AM
Menurut saya hendaknya kita membaca kembali peraturan forum. Penilaian saya banyak orang yang berusaha cepat meningkatkan rank, tetapi mereka tidak dengan seksama membaca dan memahami peraturan. Malasnya orang berpikir untuk membuat postingan yang berkualitas dan informatif sehingga mereka lebih cendrung mengkopi dan sedikit editan. Tentunya hal demikian tidak fare dan kemungkinan besar dapat di lock.


Title: Re: Apa penyebab Thread di kunci oleh moderator ???
Post by: herizal85 on September 14, 2018, 10:38:28 AM
Menilik dari link yang agan cantumkan kemungkinan besar pembahasan tersebut sudah di bahas sebelumnya oleh member lain gan,sehingga dengan kata lain titik temu dari pembahasan tersebut sudah di dapatkan sehingga penilaian dari sang moderator maka thread tersebut sudah layak untuk di kunci gan.


Title: Re: Apa penyebab Thread di kunci oleh moderator ???
Post by: Nana_Marini on September 14, 2018, 10:40:32 AM
Tugas moderator, yaitu menjembatani diskusi dalam forum. Sehingga jika topik yang dibahas dirasa cukup, moderator akan me lock threadnya agar tidak ada spamming :)


Title: Re: Apa penyebab Thread di kunci oleh moderator ???
Post by: garbus on September 14, 2018, 11:27:14 AM
Tidak sedikit thread yang sudah di kunci oleh moderator di forum ini gan, lebih-lebih di forum Lokal > Bahasa Indonesia (Indonesia) mungkin karena Thread nya sudah pernah di buat / sudah pernah di bahas sebelum nya oleh member lain di forum ini, atau mungkin karena ada alasan lain, seperti salah satu contoh nya adalah isi dari thread tersebut banyak mengandung postingan yang off topik atau spam.


Title: Re: Apa penyebab Thread di kunci oleh moderator ???
Post by: Aldouss on September 14, 2018, 11:28:51 AM
kalau menurut saya penyebab thread di kunci oleh moderator adalah trend yang tidak memenuhi syrat untuk di tampikan


Title: Re: Apa penyebab Thread di kunci oleh moderator ???
Post by: manusiabawang on September 14, 2018, 11:50:58 AM
Biasanya thread di lock oleh moderator karena mungkin di dalam thread yang agan buat itu banyak yang berkomentar yang mirip mirip dan seolah olah mereka hanya berkomentar hanya memenuhi tugas mereka sebagai seorang yang mengambil signature campaign (hanya sekedar post) dan itu ada yang meng report komentar tersebut di thread agan yang membuat thread agan di kunci, biasanya kalau thread nya tidak bagus malah di hapus oleh moderator tidak hanya di kunci saja itu setau saya


Title: Re: Apa penyebab Thread di kunci oleh moderator ???
Post by: bitcoluck on September 14, 2018, 12:28:41 PM
kalau menurut saya penyebab thread di kunci oleh moderator adalah trend yang tidak memenuhi syrat untuk di tampikan
Kalau tidak layak ditampilkan itu bakal dihapus bukannya dikunci.
Thread ini juga seharusnya dikunci dikarenakan TS sudah mendapat banyak jawaban yang tepat dari beberapa senior diatas (terutama pandukelana).


Title: Re: Apa penyebab Thread di kunci oleh moderator ???
Post by: yohananaomi on September 14, 2018, 12:46:01 PM
Saya tidak tau kenapa thread saya di kunci . banyak teman - teman yang review tapi entah kenapa thread saya di kunci .
bisa anda memberi saran yang masuk akal . maaf buat yang spam tolong jangan disini .

Hanya balasan positif yang saya ingin tau .

ini thread saya yang di kunci >>> https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.0

trimakasih .



Biasanya ada kesamaan thread dan pernah dibuat dengan yang hampir sama, tetapi kalau melihat thread yang anda lampirkan link nya sepertinya masalah yang sudah dibicarakan sudah sudah banyak mendapatkan jawaban dan jawaban banyak dan hampir sama sehingga mungkin dianggap masalahnya sudah bisa diselesaikan.


Title: Re: Apa penyebab Thread di kunci oleh moderator ???
Post by: Mazzary on September 14, 2018, 01:48:44 PM
Saya tidak tau kenapa thread saya di kunci . banyak teman - teman yang review tapi entah kenapa thread saya di kunci .
Biasanya ada kesamaan thread dan pernah dibuat dengan yang hampir sama, tetapi kalau melihat thread yang anda lampirkan link nya sepertinya masalah yang sudah dibicarakan sudah sudah banyak mendapatkan jawaban dan jawaban banyak dan hampir sama sehingga mungkin dianggap masalahnya sudah bisa diselesaikan.
setelah membaca thread yang terkunci saya juga berpendapat bahwa masalah sudah terselesaikan oleh jawaban post para member dan saya juga berpendapat thread agan dikunci moderator karena untuk mengurangi post spam (post off topik, post berkualitas rendah)


Title: Re: Apa penyebab Thread di kunci oleh moderator ???
Post by: perdutrang on September 14, 2018, 01:56:31 PM
Seperti yang di sampaikan oleh member lain di atas, kalau thread tersebut sudah terselesaikan, di tambah lagi dengan banyak nya postingan yang keluar dari pembahasan (spam) maka thread tersebut akan di kunci gan.


Title: Re: Apa penyebab Thread di kunci oleh moderator ???
Post by: dimasrk on September 14, 2018, 02:42:04 PM
Saya rasa kenapa thread agan dikunci, karena agan tidak mengupdate informasi thread dan informasi yang agan berikan dirasa sudah cukup untuk waktunya dikunci oleh moderator. Alasannya juga kenapa thread dikunci, mungkin untuk menghindari banyak spam post pada thread agan.


Title: Re: Apa penyebab Thread di kunci oleh moderator ???
Post by: jurasic17 on September 14, 2018, 02:55:37 PM
Saya tidak tau kenapa thread saya di kunci . banyak teman - teman yang review tapi entah kenapa thread saya di kunci .
bisa anda memberi saran yang masuk akal . maaf buat yang spam tolong jangan disini .

Hanya balasan positif yang saya ingin tau .

ini thread saya yang di kunci >>> https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.0

trimakasih .



banyak faktor yang dapat menyebabkan thread anda di kunci misalkan jawabnya sudah dapat , banyaknya spam , thread terlalu lama , bisa juga pertanyaan yang sudah ada bagi pada pihak moderator di kunci biar tidak terjadi spam oleh anggota-anggota lainnya....

semuanya kembali ke pihak moderator kenapa thread di kunci pasti punya alasannya tersendiri.


Title: Re: Apa penyebab Thread di kunci oleh moderator ???
Post by: Protonem on September 14, 2018, 03:25:28 PM
Menurut ane thread agan dikunci oleh moderator adalah karena thread agan tidak diupdate, banyaknya spam, masalah telah mendapatkan solusi. Rata-rata setiap thread akan dikunci, jadi kemungkinan thread agan yang ini pasti bakalan dikunci juga.


Title: Re: Apa penyebab Thread di kunci oleh moderator ???
Post by: jintan on September 14, 2018, 03:33:10 PM
Hanya moderator yang tau, karena didalam peraturan sudah jelas tertera bahwa moderator berhak mengendalikan forum tampa ada pemberitahuan terlebih dahulu,  kalo menurut ane sih bisa jadi itu karena postingan ente Copy paste,  atau mengandung konten negatif, sara, dll,  tapi itu semua noderator yang tau alasannya..


Title: Re: Apa penyebab Thread di kunci oleh moderator ???
Post by: Arguna on September 14, 2018, 05:52:21 PM
ada beberapa alasan suatu topic di log oleh pihak moderator, diantaranya :
1. topic tersebut jika berupa diskusi,telah mendapat jawaban yang detil dan tepat sasaran.
2. topic tersebut terdapat loss control sehingga terjadinya pembiasan dan spam.
3. topic telah pernah dibahas dan telah dipahami secara umum oleh manyoritas forum.


Title: Re: Apa penyebab Thread di kunci oleh moderator ???
Post by: ahyadinnn on September 15, 2018, 12:23:50 AM
Saya tidak tau kenapa thread saya di kunci . banyak teman - teman yang review tapi entah kenapa thread saya di kunci .
bisa anda memberi saran yang masuk akal . maaf buat yang spam tolong jangan disini .

Hanya balasan positif yang saya ingin tau .

ini thread saya yang di kunci >>> https://bitcointalk.org/index.php?topic=4872951.0

trimakasih .



banyak faktor yang dapat menyebabkan thread anda di kunci misalkan jawabnya sudah dapat , banyaknya spam , thread terlalu lama , bisa juga pertanyaan yang sudah ada bagi pada pihak moderator di kunci biar tidak terjadi spam oleh anggota-anggota lainnya....

semuanya kembali ke pihak moderator kenapa thread di kunci pasti punya alasannya tersendiri.
bener gan klo emang trednya sudah gk ada yg perlu di diskusi atau di jawab pasti bakal di lock beda lgi sama tred diskusi gan pasti mod jga gk bakal ke lock tred tersebut jdi klo mau buat tred buat lah yg bersifat diskusi gtu klo cuman pertanyaan kan ya di lock itu harus karena takutnya terjadi spamer aja