Bitcoin Forum

Local => Bahasa Indonesia (Indonesian) => Topic started by: HarapankU on September 24, 2018, 06:43:03 AM



Title: [TUTORIAL] CARA SEDERHANA UPLOAD GAMBAR DAN MEMBUAT VIDIO TUTORIAL
Post by: HarapankU on September 24, 2018, 06:43:03 AM
Disini saya akan mencoba belajar untuk berbagi pengalaman yang sering kita alami sebagai newbie, dimana kita harus belajar dengan keras agar layak berada dalam forum ini. Memang sudah banyak tread yang membahas masalah bagaimana cara upload gambar dalam post kita, setidaknya disini saya hanya berniat ingin berbagi dan belajar bersama dan mudah mudahan bermanfaat.

1. Cara upload gambar

Cara yang biasa saya gunakan adalah menggunakan aplikasi ShareX karena aplikasi ini saya anggap sangat mudah untuk di praktekkan. Sahabat-sahabat yang berminat bisa mendownloadnya  di MediaFire yang sudah saya aploud di sini: http://www.mediafire.com/file/755a87v9fnse161/ShareX-12.2.0-setup.exe/file

Adapaun langkah-langkah mendapatkan url nya agar bisa di baca dalam post kita adalah sebagai berikut:

a. Pastikan laptop anda terhubung dengan internet
b. Instal aplikasi sampai selesai
c. Buka aplikasi ShareX 12.2.0
d. Kemudian pilih menu Aploud == Aploud file
e. Maka kita akan arahan untuk memilih gambar yang akan di Uploud
f.  Setelah kita menentukan gambar yang akan di aploud maka klik pada gambar dan open
g. Tunggu aplikasi selesai melakukan proses aploud.
h. Selanjutnya klik 2 kali pada gambar yang telah teruploud di ShareX tadi maka otomatis akan membuka pada browser, disini saya menggunakan Mozilla Firefox. Maka tinggal copykan saja Url dalam post kita.


https://i.imgur.com/Vzghi7N.png


Mungkin bisa sedikit membantu vidio cara upload gambar ada pada link yang suda saya aploud berikut:
https://www.youtube.com/watch?v=qvlCq-eTQfc&feature=share


2. Cara membuat vidio tutorial

Hal ini di dasari dari adanya rekan rekan yang meminta agar setiap tutorial bisa di vidiokan agar bisa belajar dengan jelas. Text tutorial dilengkapi dengan vidio tutorial nampaknya masih menjadi favorit ketika ada post tentang tutorial. Dalam hal ini kita juga bisa menggunkan Aplikasi ShareX.
Degan aplikasi ini semua yang kita kerjakan di laptop akan otomatis tervidiokan dari awal hingga akhir.
Adapun langkahnya:
a. Buka aplikasi ShareX 12.2.0
b. Kemudian pilih menu Capture == Scren Recording (GIF) dan pilih area layar yang akan di rekam
c. Setelah semua selesai pilih menu Stop.
d. Maka semua kegiatan yang dilakukan di layar komputer akan terekam seluruhnya.

Sekian dari saya semoga bermanfaat, mohon maaf jikalau tulisannya masih belum rapi karena memang masih belajar. Saran yang bersifat membangun sangat diharapkan demi kualitas yang lebih baik.


Title: Re: [TUTORIAL] CARA SEDERHANA UPLOAD GAMBAR DAN MEMBUAT VIDIO TUTORIAL
Post by: perdutrang on September 24, 2018, 06:58:28 AM
Tutorial yang di sampaikan sangat detail gan, dan ane lihat hal ini memang sangat mudah untuk di terapkan, karena cuma ada 4 tahapan, itupun mudah untuk kita ingat, seperti yang sudah di sampaikan oleh agan di atas, tetapi apakah hal ini bersifatan aman untuk kita sebagai pengguna nya gan, karena url yang menggunakan https tidak semua nya aman, mungkin hanya itu yang menjadi pertanyaan ane terhadap agan yang sudah menggunakan nya terlebih dahulu. Terimakasih.


Title: Re: [TUTORIAL] CARA SEDERHANA UPLOAD GAMBAR DAN MEMBUAT VIDIO TUTORIAL
Post by: paul15 on September 24, 2018, 12:42:27 PM
Postingan yang bagus gan, aku mau menambahi cara upload gambar pada forum bitcointalk ini tanpa harus menggunakan software pihak ketiga seperti software Sharex yang agan sebutin diatas. Caranya sebagai berikut :

1.buka https://imgur.com/. Beberapa provider internet ada yang memblokir situs tersebut.Solusinya bisa mengubah ip menggunakan proxy seperti plugin anonymoux di google chrome.
2.Upload gambar disitus tersebut dengan klik new post.
3.setelah itu copy code url gambar tersebut dengan pilih get share links . Nanti akan muncul pop up lalu copy url BBCode (Forums).

https://i.imgur.com/EKD0i4z.png
https://i.imgur.com/itNxw6Z.png

4.Terakhir tinggal paste ke dalam thread.Contoh : gambar yang tadi aku upload.

https://i.imgur.com/E8xPJy3.jpg


Title: Re: [TUTORIAL] CARA SEDERHANA UPLOAD GAMBAR DAN MEMBUAT VIDIO TUTORIAL
Post by: arjunmujay on September 24, 2018, 12:58:38 PM
nah ini salah satu postigan berkualitas yg bisa membantu para newbie, bahkan para seniorpun yg masih belum tau cara ini bisa mempraktekannya... good job gan... tingkatkan & share terus yg bermanfaat demi kebaikan bersama & memajukan orang-orang indonesia tentunya.


Title: Re: [TUTORIAL] CARA SEDERHANA UPLOAD GAMBAR DAN MEMBUAT VIDIO TUTORIAL
Post by: Husna QA on September 24, 2018, 03:14:33 PM
...
Cara yang biasa saya gunakan adalah menggunakan aplikasi ShareX karena aplikasi ini saya anggap sangat mudah untuk di praktekkan. Sahabat-sahabat yang berminat bisa mendownloadnya  di MediaFire yang sudah saya aploud di sini: http://www.mediafire.com/file/755a87v9fnse161/ShareX-12.2.0-setup.exe/file

Adapaun langkah-langkah mendapatkan url nya agar bisa di baca dalam post kita adalah sebagai berikut:

a. Pastikan laptop anda terhubung dengan internet
b. Instal aplikasi sampai selesai
c. Buka aplikasi ShareX 12.2.0
d. Kemudian pilih menu Aploud == Aploud file
e. Maka kita akan arahan untuk memilih gambar yang akan di Uploud
f.  Setelah kita menentukan gambar yang akan di aploud maka klik pada gambar dan open
g. Tunggu aplikasi selesai melakukan proses aploud.
h. Selanjutnya klik 2 kali pada gambar yang telah teruploud di ShareX tadi maka otomatis akan membuka pada browser, disini saya menggunakan Mozilla Firefox. Maka tinggal copykan saja Url dalam post kita.
...

b. Kemudian pilih menu Capture == Scren Recording (GIF) dan pilih area layar yang akan di rekam. ..

Sedikit koreksi:
Penulisan Aploud, Uploud seharusnya Upload,
Scren Recording, seharusnya Screen recording, dll. ...

Untuk link setiap software, usahakan menggunakan link resmi yang disediakan langsung/link mirror dari pengembang softwarenya, bukan link dari hasil upload ulang di penyimpanan cloud lain (seperti mediafire, 4shared, google drive, dan sejenisnya).
Hal ini selain untuk menghargai pengembang software tersebut, dan yang paling utama adalah untuk menjaga keotentikan software.

Berikut ini link software dari ShareX:
https://getsharex.com/

Saat ini hanya tersedia untuk OS Windows 7, 8.1 dan 10

https://getsharex.com/img/ShareX_Animation.gif


Title: Re: [TUTORIAL] CARA SEDERHANA UPLOAD GAMBAR DAN MEMBUAT VIDIO TUTORIAL
Post by: HarapankU on September 24, 2018, 04:04:31 PM

Sedikit koreksi:
Penulisan Aploud, Uploud seharusnya Upload,
Scren Recording, seharusnya Screen recording, dll. ...

Untuk link setiap software, usahakan menggunakan link resmi yang disediakan langsung/link mirror dari pengembang softwarenya, bukan link dari hasil upload ulang di penyimpanan cloud lain (seperti mediafire, 4shared, google drive, dan sejenisnya).
Hal ini selain untuk menghargai pengembang software tersebut, dan yang paling utama adalah untuk menjaga keotentikan software.

Berikut ini link software dari ShareX:
https://getsharex.com/

Saat ini hanya tersedia untuk OS Windows 7, 8.1 dan 10


Saran dan koreksi ini menjadi pelajaran berharga buat saya pribadi khusunya dan tentunya akan di benahi untuk kedepannya. Terima kasih kepada senior Husna QA yang selalu memberikan koreksi membangun kepada kami para newbie untuk menjadi yang lebih baik lagi. Masih teringat sekali dari awal saya belajar membuat post beliau selalu hadir untuk memberikan pencerahan. Artinya dengan masukan dan saran kami merasa betul betul di bantu untuk menjadi lebih berkembang kedepan.


Title: Re: [TUTORIAL] CARA SEDERHANA UPLOAD GAMBAR DAN MEMBUAT VIDIO TUTORIAL
Post by: Wir shtrez22 on September 25, 2018, 03:36:31 PM
Postingan yang bagus gan, aku mau menambahi cara upload gambar pada forum bitcointalk ini tanpa harus menggunakan software pihak ketiga seperti software Sharex yang agan sebutin diatas. Caranya sebagai berikut :

1.buka https://imgur.com/. Beberapa provider internet ada yang memblokir situs tersebut.Solusinya bisa mengubah ip menggunakan proxy seperti plugin anonymoux di google chrome.
2.Upload gambar disitus tersebut dengan klik new post.
3.setelah itu copy code url gambar tersebut dengan pilih get share links . Nanti akan muncul pop up lalu copy url BBCode (Forums).

https://i.imgur.com/EKD0i4z.png
https://i.imgur.com/itNxw6Z.png

4.Terakhir tinggal paste ke dalam thread.Contoh : gambar yang tadi aku upload.

https://i.imgur.com/E8xPJy3.jpg


Gimana gan caranya kalau upload lewat smartphone??  ??? Saya sudah mencoba beberapa kali tetapi masih saja tidak keluar gambarnya gan malah cuma link gambarnya doang yang keluar

Mohon sarannya gan biar lebih mengerti ;D


Title: Re: [TUTORIAL] CARA SEDERHANA UPLOAD GAMBAR DAN MEMBUAT VIDIO TUTORIAL
Post by: sulendra12 on September 25, 2018, 03:43:54 PM
Gimana gan caranya kalau upload lewat smartphone??  ??? Saya sudah mencoba beberapa kali tetapi masih saja tidak keluar gambarnya gan malah cuma link gambarnya doang yang keluar

Mohon sarannya gan biar lebih mengerti ;D
Newbie tidak bisa tampil gambarnya pada saat dipost, kecuali agan jadi copper member atau naik rank. Selain itu, agan ga akan bisa insert gambar disini (akhirnya jadi link doang seperti yang agan bilang).


Title: Re: [TUTORIAL] CARA SEDERHANA UPLOAD GAMBAR DAN MEMBUAT VIDIO TUTORIAL
Post by: Wir shtrez22 on September 25, 2018, 04:02:09 PM
Gimana gan caranya kalau upload lewat smartphone??  ??? Saya sudah mencoba beberapa kali tetapi masih saja tidak keluar gambarnya gan malah cuma link gambarnya doang yang keluar

Mohon sarannya gan biar lebih mengerti ;D
Newbie tidak bisa tampil gambarnya pada saat dipost, kecuali agan jadi copper member atau naik rank. Selain itu, agan ga akan bisa insert gambar disini (akhirnya jadi link doang seperti yang agan bilang).

Ooo... baru tau gan  ;D,,soalnya dari tadi saya upload gambar sesuai dengan petunjuk masih saja tidak muncul gambarnya,,terimakasih banyak gan sudah memberi tahu  :D


Title: Re: [TUTORIAL] CARA SEDERHANA UPLOAD GAMBAR DAN MEMBUAT VIDIO TUTORIAL
Post by: Allye on October 20, 2018, 03:18:56 PM
mantap sekali postingan ini . saya jadi tau cara upload gambar dan buat video dengan simpel di bitcointalk .penjelasannya juga tidak ribet alias mudah dipahami gan .mungkin lain kali agan bisa share ilmu yang lain gan.saya tunggu postingan agan berikutnya .sukses selalu ;D


Title: Re: [TUTORIAL] CARA SEDERHANA UPLOAD GAMBAR DAN MEMBUAT VIDIO TUTORIAL
Post by: wawanlindu on October 26, 2018, 12:49:33 PM
Postingan yang bagus gan, aku mau menambahi cara upload gambar pada forum bitcointalk ini tanpa harus menggunakan software pihak ketiga seperti software Sharex yang agan sebutin diatas. Caranya sebagai berikut :

1.buka https://imgur.com/. Beberapa provider internet ada yang memblokir situs tersebut.Solusinya bisa mengubah ip menggunakan proxy seperti plugin anonymoux di google chrome.
2.Upload gambar disitus tersebut dengan klik new post.
3.setelah itu copy code url gambar tersebut dengan pilih get share links . Nanti akan muncul pop up lalu copy url BBCode (Forums).
~snip~
Menurut ane, cara ini bagus buat temen-temen yang tidak ingin menggunakan aplikasi pihak ketiga. Saran ane, agan bisa menambahkan cara yang sudah diberikan agan paul15 ke dalam postingan agan, agar terlihat lebih informatif lagi, banyak metode tentang bagaimana cara mengupload gambar.


Title: Re: [TUTORIAL] CARA SEDERHANA UPLOAD GAMBAR DAN MEMBUAT VIDIO TUTORIAL
Post by: Nasuhalugu on October 26, 2018, 03:54:09 PM
banyak postingan yang di muat dalam forum ini menggunakan media gambar dan vidio menurut saya sangat berguna bagi setiap anggota forum untuk memahami setiap isu sehingga wawasan seputar bitcoin bertambah. semoga kedepannya banyak anggota forum yang menyertakan gambar dalam postingan mereka yang akan menjadi nilai tambah.


Title: Re: [TUTORIAL] CARA SEDERHANA UPLOAD GAMBAR DAN MEMBUAT VIDIO TUTORIAL
Post by: jintan on October 26, 2018, 04:09:29 PM
Tutorial yang sangat bagus gan,  terima kasih kan, saya akan memperaktekannya,  karena saya masih kurang paham untuk mengoploas vidio.


Title: Re: [TUTORIAL] CARA SEDERHANA UPLOAD GAMBAR DAN MEMBUAT VIDIO TUTORIAL
Post by: wolez on October 26, 2018, 04:43:32 PM
Informasi nya menarik dan cara nya pun mudah kalau kita lihat cara nya di tread ini, cuman kurang sedikit penjelasan tentang rank apa yang bisa upload gambar. apakah yang rank newbie bisa upload gambar juga.

memang cara upload gambar sudah sering di bahas di forum ini cara tetap aja sama cuma aplikasi nya aja yang berbeda.

karena yang perlu kita copykan CDN nya gambar tetap nebeng di situs yang lain. otomatis jika situs tersebut expired maka CDN yang kita copykan di post pasti akan hilang.


Title: Re: [TUTORIAL] CARA SEDERHANA UPLOAD GAMBAR DAN MEMBUAT VIDIO TUTORIAL
Post by: Dewiana on October 26, 2018, 05:32:32 PM
Sangat menarik ide membuat tutorial dan upload gambar sehingga selain tidak jenuh juga bisa mendapatkan pengetahuan baru mengenai vidio sebab masyarakat kita indonesia tidak semuanya suka membaca dengan adanya tutorial vidio dan gambar mungkin bagi yang tdk suka membaca sangat membantu, apalagi penjelasan singkat dan jelas. terima kasih gan


Title: Re: [TUTORIAL] CARA SEDERHANA UPLOAD GAMBAR DAN MEMBUAT VIDIO TUTORIAL
Post by: Jayenz on October 26, 2018, 06:31:04 PM
Jika di cermati cukup susah juga sih gan menurutku yang masih polos. tapi bakal ane coba pelajarin tutorial yang sudah agan berikan sangat membantu. terimakasih gan sudah berbagi ilmunya, sekalian tanya bisa tidak jika upload foto atau video menggunakan smartphone?


Title: Re: [TUTORIAL] CARA SEDERHANA UPLOAD GAMBAR DAN MEMBUAT VIDIO TUTORIAL
Post by: Bu meuloed on October 27, 2018, 01:19:20 AM
Sebuah tutorial yang sangat bermanfaat dengan pemaparan yang sangat lengkap serta sangat mudah kita memahaminya dan ini akan sangat membantu kita dalam mengetahui bagaimana cara mengapload baik foto maupun videonya dan ini ilmu yang sangat bermanfaat bagi ane dan yang lainnya .


Title: Re: [TUTORIAL] CARA SEDERHANA UPLOAD GAMBAR DAN MEMBUAT VIDIO TUTORIAL
Post by: sandaljepit44 on October 27, 2018, 01:27:13 AM
Jika di cermati cukup susah juga sih gan menurutku yang masih polos. tapi bakal ane coba pelajarin tutorial yang sudah agan berikan sangat membantu. terimakasih gan sudah berbagi ilmunya, sekalian tanya bisa tidak jika upload foto atau video menggunakan smartphone?
bisa bro, coba aja search di android playstore dengan kata kunci imgur, nanti ada aplikasinya buat android. cara penggunaannya garis besarnya sama pake dengan pake web

https://i.imgur.com/oMdXZa5.png

mantap sekali postingan ini . saya jadi tau cara upload gambar dan buat video dengan simpel di bitcointalk .penjelasannya juga tidak ribet alias mudah dipahami gan .mungkin lain kali agan bisa share ilmu yang lain gan.saya tunggu postingan agan berikutnya .sukses selalu ;D
mantap lah sekelas full member ga bisa upload gambar di bicointalk.

Sebuah tutorial yang sangat bermanfaat dengan pemaparan yang sangat lengkap serta sangat mudah kita memahaminya dan ini akan sangat membantu kita dalam mengetahui bagaimana cara mengapload baik foto maupun videonya dan ini ilmu yang sangat bermanfaat bagi ane dan yang lainnya .
hmmmm, anothers shitpost


Title: Re: [TUTORIAL] CARA SEDERHANA UPLOAD GAMBAR DAN MEMBUAT VIDIO TUTORIAL
Post by: aidil456 on October 27, 2018, 01:56:40 AM
Quote
Adapaun langkah-langkah mendapatkan url nya agar bisa di baca dalam post kita adalah sebagai berikut:

a. Pastikan laptop anda terhubung dengan internet
b. Instal aplikasi sampai selesai
c. Buka aplikasi ShareX 12.2.0
d. Kemudian pilih menu Aploud == Aploud file
e. Maka kita akan arahan untuk memilih gambar yang akan di Uploud
f.  Setelah kita menentukan gambar yang akan di aploud maka klik pada gambar dan open
g. Tunggu aplikasi selesai melakukan proses aploud.
h. Selanjutnya klik 2 kali pada gambar yang telah teruploud di ShareX tadi maka otomatis akan membuka pada browser,
tutorial yang bagus dan sangat membantu, karena selama ini saya melihat ada banyak member yang kurang mengetahui tentang tips untuk melakukan Uploud picture, sedikit saya tambahkan, tidalah semua gambar dapat di uploud,sebaiknya carilah gambar yang terdapat link gambarnya untuk di ambil dan dipasangkan kode yang terdapat pada picture. terutama bagi yang menggunakan android.



Title: Re: [TUTORIAL] CARA SEDERHANA UPLOAD GAMBAR DAN MEMBUAT VIDIO TUTORIAL
Post by: Silver80 on December 03, 2018, 01:55:12 PM
tips yang sangat bagus dan dapat membantu para pemula dalam memperoleh ilmu dan wawasan tentang tatacara melakukan aktifitas upload picture, keberadaan link youtube juga sangat bagus dan membantun detil penjelasan
https://www.youtube.com/watch?v=qvlCq-eTQfc&feature=share



Title: Re: [TUTORIAL] CARA SEDERHANA UPLOAD GAMBAR DAN MEMBUAT VIDIO TUTORIAL
Post by: adrianto1995 on December 05, 2018, 06:12:17 AM
Enakan juga website ini gan buat upload gambar

https://i.postimg.cc/3rXPGBPp/Screenshot-9.png

Code:
https://postimages.org/

Website nya lebih ringan di load nya daripada imgur (https://imgur.com/) + minim iklan pula, gambar agan ga akan expired meski disimpan bertahun2 disana asalkan di save diakun postimage agan...

Ane dah pake postimage lebih dari 5 tahun buat upload gambar. Buat akun juga cukup masukin email&password lalu verifikasi email aja, habis itu tinggal upload and share...  8)


Title: Re: [TUTORIAL] CARA SEDERHANA UPLOAD GAMBAR DAN MEMBUAT VIDIO TUTORIAL
Post by: the rise on December 05, 2018, 11:17:17 AM
Enakan juga website ini gan buat upload gambar

https://i.postimg.cc/3rXPGBPp/Screenshot-9.png

Code:
https://postimages.org/

Website nya lebih ringan di load nya daripada imgur (https://imgur.com/) + minim iklan pula, gambar agan ga akan expired meski disimpan bertahun2 disana asalkan di save diakun postimage agan...

Ane dah pake postimage lebih dari 5 tahun buat upload gambar. Buat akun juga cukup masukin email&password lalu verifikasi email aja, habis itu tinggal upload and share...  8)

imgur simpel tanpa login, tapi provider2 local redirect imgur ke internet positif jadi ribet, postimages juga bagus, namun saya gunakan imgur sudah terbiasa karena tinggal upload dan copy bb forumnya, ada referensi lain gan? saya kebetulan bookmark baru dua ini saja sampai sekarang.


Title: Re: [TUTORIAL] CARA SEDERHANA UPLOAD GAMBAR DAN MEMBUAT VIDIO TUTORIAL
Post by: adrianto1995 on December 06, 2018, 12:11:05 AM
imgur simpel tanpa login, tapi provider2 local redirect imgur ke internet positif jadi ribet, postimages juga bagus, namun saya gunakan imgur sudah terbiasa karena tinggal upload dan copy bb forumnya, ada referensi lain gan? saya kebetulan bookmark baru dua ini saja sampai sekarang.

Postimage juga sama, bisa upload tanpa login dulu. login cuma kalau ingin gambar nya disimpan permanent aja, cara kerja nya juga sama tinggal upload dan copy code bb forum nya...

kalau nanya alternatif ada sih satu lagi, yang ini dah sama2 legend website nya  ;D

Code:
https://imageshack.com/

cuma sekarang harus register dulu sebelum upload, ga kayak imgur atau postimage...


Title: Re: [TUTORIAL] CARA SEDERHANA UPLOAD GAMBAR DAN MEMBUAT VIDIO TUTORIAL
Post by: roycilik on December 18, 2018, 09:41:13 PM
imgur simpel tanpa login, tapi provider2 local redirect imgur ke internet positif jadi ribet, postimages juga bagus, namun saya gunakan imgur sudah terbiasa karena tinggal upload dan copy bb forumnya, ada referensi lain gan? saya kebetulan bookmark baru dua ini saja sampai sekarang.
Saran saya malah lebih baik registrasi supaya kita bisa manage gambar yang sudah kita upload
saya ambil contoh misalkan nih terjadi kesalahan upload gambar, ternyata yang di upload adalah gambar berisi konten penting pribadi dan sudah terlanjur terupload (semoga tidak pernah terjadi), tentu kita tidak bisa langsung menghapus instan konten yang sudah kita upload, kita harus menghubungin pihak penyedia layanan untuk menghapus konten tersebut, jadi lebih baik melakukan registrasi supaya kita bisa manage konten yang kita upload

Saat ini saya masih suka menggunakan https://imgbb.com (tanpa registrasi juga bisa), dengan melakukan registrasi kita juga bisa seting privacy
https://i.ibb.co/hDkbWQc/imgbb.png (https://imgbb.com/)


imgur simpel tanpa login, tapi provider2 local redirect imgur ke internet positif jadi ribet
Jika mengalami kendala imgur terblokir bisa coba cara yang sudah pernah saya bahas dengan cara Edit file Hosts pada windows :

~snip~
Edit file Hosts pada windows
~snip~



Title: Re: [TUTORIAL] CARA SEDERHANA UPLOAD GAMBAR DAN MEMBUAT VIDIO TUTORIAL
Post by: jer4x on December 21, 2018, 01:37:32 AM
Wah bagus..terima kasih gan saya memang ingin sekali belajar cara upload gambar.penjelasan atau totorial yang agan buat sangat membantu saya dan mudah dipahami totorialnya sangat detail apalagi disertai gambar sehingga lebih jelas.