Bitcoin Forum

Local => Altcoins (Bahasa Indonesia) => Topic started by: aidil456 on December 07, 2018, 08:17:37 AM



Title: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: aidil456 on December 07, 2018, 08:17:37 AM
    Setelah Nilai Crypto mengalami penurunan drastis edisi dua minggu yang lalu di kisaran $ 3.700 (nilai terendah ditahun 2018), kini sacara berlahan nilai bitcoin menunjukkan tanda-tanda positif yaitu meraksak naik ke $ 4.000, akankah kondisi ini menjadi awal dari kebangkitan kembali, mengingat saat ini adalah termasuk moment diakhir tahun? atau hanya kenaikan semu semata?

    Mengingat nilai crypto akan semakin membaik apabila volume nilai buy dan investasi mengalami peningkatan,serta menekan volume sell menjadi semakin mengecil, dan peluang memperoleh profit menjadi sangat terbuka.

    Bagaimana Pandangan Para Milyarder Crypto Dunia menyikapi Fenomena ini?
Simak beberapa Pandabgan mareka mengenaik Kondisi nilai crypto saat ini, dan prediksinya dimasa depan :
Quote
"BTC akan mencapai $ 25.000 per koin pada akhir tahun. Dia menyerah pada prediksi ini ketika pasar bearish terus berlanjut", dikemukan oleh milyarder ternama yaitu Tom Lee
Quote
"beberapa prediksi yang sangat kontroversial, seperti Bitcoin mencapai $500.000 per koin pada tahun 2020". pandangan dikemukakan oleh milyarder sekaligus Investor crypto tersukses John McAfee
Quote
"pasar akan bangkit kembali dan bahwa crypto masih jauh dari kematian. Berkat prediksi ini, banyak orang berpikir bahwa sekarang adalah waktu yang tepat untuk berinvestasi" ini adalah asumsi dari Miliarder Tim Draper

Beberapa Pendapat diatas dikutip dari,
sumber : https://kabarcoin.com/investasi-kembali-di-bitcoin

Bagaimana Pandangan Anda?


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Blue408 on December 07, 2018, 08:51:40 AM
iya gan,memang saat ini kondisi pangsa pasar krypto sedikit membaik dibandingkan dengan seminggu lalu, ini bisa di perhatikan di grafik pergerakan nilai crypto di beberapa exchange terkemuka : https://coinmarketcap.com/rankings/exchanges
semoga saja kondisi kenaikan saat ini menjadi langkah awal bagi coin kripto menuju Bullish.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Ryananda on December 07, 2018, 01:36:44 PM
iya gan,memang saat ini kondisi pangsa pasar krypto sedikit membaik dibandingkan dengan seminggu lalu, ini bisa di perhatikan di grafik pergerakan nilai crypto di beberapa exchange terkemuka : https://coinmarketcap.com/rankings/exchanges
semoga saja kondisi kenaikan saat ini menjadi langkah awal bagi coin kripto menuju Bullish.


di market lokal belum begitu membaik gan, banyak prediksi di 2019 tentang membaiknya market, tapi itu juga belum tentu benar karena setiap prediksi itu harus disertakan dengan banyaknya pengguna koin crypto atau pembeli dalam pasar gan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: cuero on December 07, 2018, 01:43:39 PM
Prediksi lagi= Lagi Prediksi  ;D
saya hanya ingin mengatakan bahwa ada banyak kemuncukan Prediksi baik itu Coincrypto sedang High maupun sedang mengalami Low dan pastinya setiap Prediksi diiringi oleh Data,Analisis dan menggunakan tekhnik tertentu namun pada ujung-ujungnya tidak sedikit hanyalah sekedar spekulatif
seperti https://www.cnbcindonesia.com/fintech/20180720104301-37-24553/trader-ini-prediksi-harga-bitcoin-rp-715-juta-di-akhir-2018

Oleh karena itu, ane saranin ya, jangan mudah terpengaruh dengan Prediksi perlu sangat menganalisis Sumbernya, Realistis atau tidak?
Saya rasa topic ini terkait juga dengan Beberapa topic di tread sebelumnya, agan bisa membacanya di tread :
https://bitcointalk.org/index.php?topic=3274116.0;all


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Rampagoe004 on December 07, 2018, 02:30:56 PM
Kalau soal turunnya harga bitcoin ane rasa sudah jadi hal biasa, dulu bitcoin pernah dump hingga 45 jt dan setelah itu harga malah naik 300 jt, jadi tenang aja crash harga saat ini pasti akan normal kembali. Tunggu saja waktunya.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Nonie on December 07, 2018, 03:09:25 PM
harga bitcoin sempat menyentuh pagi tadi 3,350USD katanya si karena bitmain menjual btc nya untuk menutupi kerugian mereka. diperkirakan market akan terus turun sampai akhir tahun ini. prediksi saya sangat beresiko untuk masuk dimarket sekarang kecuali siap ambil resiko memanfaatkan pantulan aja


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: amrulshare on December 07, 2018, 03:17:26 PM
secara fundamental nilai crypto saya rasa tidak akan membaik di tahun 2019 ini, mungkin di tahun 2020-2021 ada peledakan harga disini. di tahun 2019 mungkin kita hanya akan melihat perkembangan blockchain karna hampir 97% proyeknya marngkrak.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Bolopecah on December 07, 2018, 04:30:27 PM
dulu bitcoin juga pernah crash seperti ini pasti balik lagi kok tenang aja, karena tenaga blockchain itu masih banyak yang mau gunain, saya pikir sekarang wait n see aja
Iya gan sudah pasti itu , ane sendiri juga yakin akan kebangkitan Bitcoin nanti, dulu malah lebih parah seperti sekarang ini lalu tahub 2017 harga BTC mencapai 300 jt pertoken, semoga saja bisa terulang kembali.
dropnya emang sama gan kaya 2014-2015,,cuma beda harga aja
tapi kayanya lebih parah yang sekarang deh dari nominal per BTC soalnya udah jelas tinggian sekarang


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: tanoe on December 07, 2018, 04:56:26 PM
kenaikan yang terjadi karena effect dari apa ? pasti ada yang melatar belakangi kenaikan tersebut. seharusnya dari situ kita bisa membaca kemana pergerakkan harga bitcoin selanjutnya. karena bearish yang terjadi beberapa hari yang lalu juga salahsatunya pemicunya karena hardfork bch, bukan ? seandainya pergerakkan itu tetap dijaga. apa yang kita semua inginkan yaitu harga btc akan terus membaik akan mungkin terjadi dimulai diakhir tahun atau diquartal pertama tahun depan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: camat gampong on December 07, 2018, 07:34:46 PM
Untuk sekarang ini harga crypto makin merosot gan,Bitcoin hari ini turun ke harga 48 juta,Saya rasa prediksi pakar terlalu ambisi sekali gan mencapai $500000 saya rasa cukup sulit naik segitu tinggi.saya prediksi btc naik $10000 saja sudah sangat bersyukur gan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: paijoe on December 07, 2018, 08:21:49 PM
Jika hanya berbagi pendapat atau memprediksikan harganya, mungkin semua bisa melakukannya, tapi tidak semua tepat gan, buktinya bisa kita lihat sekarang, tidak ada yang memprediksikan harga bitcoin seperti sekarang pada tahun ini, cuma jika yang memprediksikan tersebut adalah orang ternama di cryptocurrency mungkin banyak yang akan mempercayainya, walaupun hasil prediksinya juga tidak seperti yang di prediksikan


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: ahyadinnn on December 08, 2018, 12:40:45 AM
dulu bitcoin juga pernah crash seperti ini pasti balik lagi kok tenang aja, karena tenaga blockchain itu masih banyak yang mau gunain, saya pikir sekarang wait n see aja
Iya gan sudah pasti itu , ane sendiri juga yakin akan kebangkitan Bitcoin nanti, dulu malah lebih parah seperti sekarang ini lalu tahub 2017 harga BTC mencapai 300 jt pertoken, semoga saja bisa terulang kembali.
dropnya emang sama gan kaya 2014-2015,,cuma beda harga aja
tapi kayanya lebih parah yang sekarang deh dari nominal per BTC soalnya udah jelas tinggian sekarang
skrang sih masih mending gan harga btc masih puluhan jga la dlu itu 4 sampai 10 juta loh harga tertinggi , klo mslah membaik atau tidak saya rasa bitcoin gk bakal membaik sih karena kan harganya yg selalu berubah2 klo membaik pasti harganya bakalan tetap


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: laguseklik on December 08, 2018, 12:49:12 AM
kebanyakan pendapat itu dikemukakan pada akir tahun 2017, jadi untuk saat ini pendapat saya yang paling realistis adalah bitcoin dkk akan berada di kisaran 3k-6k pada tahun 2019


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Yoo on December 08, 2018, 02:23:55 AM
Saya rasa memang setiap orang memiliki hak untuk bisa memprediksi sesuai dengan analisa dan prediksinya masing masing. Tapi tidak tahu prediksi mana yang akan benar dan harga tetap akan ditentukan oleh market.
Saya pribadi lebih suka dengan prediksi dari Miliarder Tim Draper. Ya, Saya yakin bahwa crypto akan kembali membaik dan Saya pun yakin bahwa crypto tidak akan pernah mati. Seperti yang telah dikatakan oleh seseorang yang saya temui kemarin, Dia berkata bahwa Crypto tidak akan pernah mati karena memang banyak orang yang membutuhkan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: jawakoak on December 08, 2018, 04:49:29 AM
Saya prediksi (saya calon milyarder ;D) pasar crypto akan menguat di awal januari 2019 dan akan mengalami kenaikan pesat di bulan februari 2019, 2 bulan terakhir para whales sedang mempermainkan pasar dan mulai beli bertahap, di tahun depan mereka akan memulai memompa harga dan puncaknya di maret 2019.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: memed97 on December 08, 2018, 05:50:48 AM
Hari ini memang nilai crypto sudah mulai menghijau lagi gan tapi ane yakin akan kembali memerah dalam beberapa hari kedepan,contoh nya beberapa hari yang lalu nilai crypto memerah di saat nilai crypto mulai bangkit,prediksi saya tetap nilai mata uang crypto tidak akan membaik dalam waktu dekat ini


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: aidil456 on December 08, 2018, 07:09:08 AM
Untuk sekarang ini harga crypto makin merosot gan,Bitcoin hari ini turun ke harga 48 juta,Saya rasa prediksi pakar terlalu ambisi sekali gan mencapai $500000 saya rasa cukup sulit naik segitu tinggi.saya prediksi btc naik $10000 saja sudah sangat bersyukur gan.
ada ada saja,  ;D
saya pribadi juga meragukan prediksi John McAfee karena nilainya terlalu tinggi,apalagi melihat rating nilai bitcoin yang saat ini di kisaran 3.500 hingga 4.000 U$. namun tanpa mendiskripsikan prediksi milyarder saya  yakin bitcoin bisa saja mengalami pumd kembali, patut kita tunggu nilai bitcoin di awal tahun 2019 nantinya setelah Bakkt dan pengembangan komoditi dijalankan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: humanitee on December 08, 2018, 07:16:50 AM
Saya prediksi (saya calon milyarder ;D) pasar crypto akan menguat di awal januari 2019 dan akan mengalami kenaikan pesat di bulan februari 2019, 2 bulan terakhir para whales sedang mempermainkan pasar dan mulai beli bertahap, di tahun depan mereka akan memulai memompa harga dan puncaknya di maret 2019.
Ane sering ngedenger pendapat yang sama kalo altcoin akan pump di awal tahun 2019 nanti, dan itu jadi sugesti buat para pemula di kripto. Semoga aja bener sih awal tahun, karna kalo untuk akhir tahun ini kemungkinannya sangat kecil.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Blue408 on December 08, 2018, 07:29:28 AM

di market lokal belum begitu membaik gan, banyak prediksi di 2019 tentang membaiknya market, tapi itu juga belum tentu benar karena setiap prediksi itu harus disertakan dengan banyaknya pengguna koin crypto atau pembeli dalam pasar gan.
sara rasa antara market exchange local dengan exchange global juga tidak jauh berbeda, persentase perbedaan pun tidak jauh amat, patut ditunggu menjelang minggu minggu terahir (Desember) ini,akankah ada gebrakan peningkatan seperti tahun-tahun sebelumnya? apalagi isu penerapan Perdagangan berjangkan (Bakkt) yang melatar belakanginya.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: NynaHoney on December 08, 2018, 08:17:07 AM
Saya prediksi (saya calon milyarder ;D) pasar crypto akan menguat di awal januari 2019 dan akan mengalami kenaikan pesat di bulan februari 2019, 2 bulan terakhir para whales sedang mempermainkan pasar dan mulai beli bertahap, di tahun depan mereka akan memulai memompa harga dan puncaknya di maret 2019.
Ane sering ngedenger pendapat yang sama kalo altcoin akan pump di awal tahun 2019 nanti, dan itu jadi sugesti buat para pemula di kripto. Semoga aja bener sih awal tahun, karna kalo untuk akhir tahun ini kemungkinannya sangat kecil.
bagus kalau benar seperti itu karena, akan ada banyak altcoin lagi yang bisa dibeli ditahun 2019 dan saya berharap berita ini bisa difaktakan karena sudah banyak orang juga yang menunggu kenaikan harga crypto diakhir tahun 2018 , dan saya juga akan membeli coin baru untuk,
melakukan investasi yang baru juga pastinya nanti.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Santri on December 08, 2018, 08:30:51 AM
prediksi Prediksi dan prediksi lagi
Seperti yang saya katakan kepada beberapa teman saya disini, semua orang dapat memprediksi harga tapi semua tidak akan sesuai dengan kenyataan dan dari sumber yang agan dapatkan adalah orang orang kaya yang memprediksi harga sangat tidak wajar,, mereka sudah banyak uang dan mungkin memprediksi harga seperti itu berharap agar tejadi pump (mungkin)
karena mereka sudah membeli dalam jumlah banyak dengan harga murah atau mungkin mereka banyak kehilangan aset karena investasi pada tahun lalu :D


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: paijoe on December 08, 2018, 08:49:26 AM
Saya prediksi (saya calon milyarder ;D) pasar crypto akan menguat di awal januari 2019 dan akan mengalami kenaikan pesat di bulan februari 2019, 2 bulan terakhir para whales sedang mempermainkan pasar dan mulai beli bertahap, di tahun depan mereka akan memulai memompa harga dan puncaknya di maret 2019.
disini kita bukan hanya sekedar memprediksikannya saja tanpa ada referensi yang jelas gan, karena semua pengguna forum ini tentunya mencari informasi disini, jadi jangan membuat prediksi tanpa referensi, jangan ngasal gan


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Denies Distro on December 08, 2018, 09:26:13 AM
skrang sih masih mending gan harga btc masih puluhan jga la dlu itu 4 sampai 10 juta loh harga tertinggi,
Gak ada istilah mending jugalah gan, dan kurang pas untuk di bilang mendingan, karena persentase kerugiannya makin kesini makin besar ane liatnya.


klo mslah membaik atau tidak saya rasa bitcoin gk bakal membaik sih karena kan harganya yg selalu berubah2 klo membaik pasti harganya bakalan tetap
La kalau gak berubah-ubah terus dari mana bisa dapat profitnya ;D, aneh deh.
Naik dan turun adalah hal yang wajar, karena disitulah untuk bisa mendapat keuntungan.

Sedikit pengertian dari ane.
Baik dan tidak di tentukan sama demandnya, lihatlah aktivitas tersebut untuk memprediksinya.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: husencoe on December 08, 2018, 10:27:19 AM
Sampai saat ini pergerakan harga bitcoin masih sangat labil, namun saya berpikir ini bukanlah akhir dari jatuhnya harga bitcoin. Akan ada kemungkinan baik pada pertengahan 2019, sepertinya kondisi ini memang sengaja diciptakan agar investor jadi panik. Saya pribadi tetap yakin dan optimis bahwa bitcoin akan kembali membaik harganya pada pertengahan 2019.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: DavenporK on December 08, 2018, 10:50:27 AM
Sampai saat ini pergerakan harga bitcoin masih sangat labil, namun saya berpikir ini bukanlah akhir dari jatuhnya harga bitcoin. Akan ada kemungkinan baik pada pertengahan 2019, sepertinya kondisi ini memang sengaja diciptakan agar investor jadi panik. Saya pribadi tetap yakin dan optimis bahwa bitcoin akan kembali membaik harganya pada pertengahan 2019.
Yah tentu Presepsi setiap orang berbeda-beda bahkan dari  akar sampai pakar boleh berspekulasi tapi tidak bisa menjamin sepenuhnya. saya juga percaya bahwa pasar crypto dapat pulih kembali,namun saya tidak bisa berspekulasi soal harga layaknya mereka,ini semua tergantung dari permintaan pasar saja gan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: anog on December 08, 2018, 11:30:56 AM
Sampai saat ini pergerakan harga bitcoin masih sangat labil, namun saya berpikir ini bukanlah akhir dari jatuhnya harga bitcoin. Akan ada kemungkinan baik pada pertengahan 2019, sepertinya kondisi ini memang sengaja diciptakan agar investor jadi panik. Saya pribadi tetap yakin dan optimis bahwa bitcoin akan kembali membaik harganya pada pertengahan 2019.
Dari dulu harga digital aset seperti bitcoin dan cryptocurrency lainnya pergerakannya memang labil.
Mana ada cryptocurrency harganya stabil.

Makanya banyak yang suka untuk berinvestasi, Karena ada keuntungan yang bisa di bilang fantastis.
Ya meskipun resikonya juga berlaku sebaliknya.

Mungkin saja agan ada benarnya juga, Kondisi saat ini sengaja ada yang membuat agar ada keuntungan untuk sekelompok tertentu di luaran sana yang memang mempunyai pengaruh besar terhadap dunia digital aset/Crypto.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: kaneki007 on December 08, 2018, 12:13:05 PM
Tadinya ane yakin altcoin akan jaya lagi di akhir taun kaya 2017 kemaren, tapi setelah perhatiin market baik baik ternyata tidak memungkinkan untuk jaya di akhir taun ini, masa eth aja sekarang kurang dari 100$ parah  :'( hmm mungkin di awal tahun baru bisa stabil lagi ratenya.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: camat gampong on December 08, 2018, 03:30:07 PM
Tadinya ane yakin altcoin akan jaya lagi di akhir taun kaya 2017 kemaren, tapi setelah perhatiin market baik baik ternyata tidak memungkinkan untuk jaya di akhir taun ini, masa eth aja sekarang kurang dari 100$ parah  :'( hmm mungkin di awal tahun baru bisa stabil lagi ratenya.
Cukup menguras airmata gan bila nyangkut di eth karena makin hari terus turun harga nya,saat ini harga eth masih di bawah 100 dollar tepat nya $ 90 gan,harapan kita awal tahun 2019 ini eth bisa naik perlahan lahan,btw eth akan hardfok ya pada bulan januari 2019.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: rmhuntley on December 08, 2018, 04:46:54 PM
Dari 3 prediksi yang dikemukakan oleh 3 milyader yang terlibat langsung dengan cryptocurrency maka yang paling jauh dari kata mungkin adalah prediksi dari John McAfee gan. $500.000 bukanlah nilai yang mudah untuk dicapai dan itu kalau sekarang masih dikategorikan mustahil gan. 2018 gelembung harga crypto sudah meledak dan itu terjadi diluar dugaan prediktor handal serta kebanyakan orang. Banyak orang mengatakan akhir tahun adalah waktu yang tepat untuk melihat semua harga altcoin dan bitcoin melambung tinggi, dan itu termasuk saya. Namun kenyataannya sekarang adalah dimana fase terendah untuk harga bitcoin dan altcoin terjadi dalam kurun waktu beberapa bulan terakhir. Oleh karena itu, harga bitcoin dan altcoin tidak bisa diprediksi secara pasti karena harganya yang sangat fluktuatif. Jadi intinya jika kita ingin terjun ke dunia crypto, maka resiko kerugian akan lebih besar dari pada keuntungan dan itu haruslah kita pikirkan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: manok arab on December 08, 2018, 08:21:27 PM
Dari 3 prediksi yang dikemukakan oleh 3 milyader yang terlibat langsung dengan cryptocurrency maka yang paling jauh dari kata mungkin adalah prediksi dari John McAfee gan. $500.000 bukanlah nilai yang mudah untuk dicapai dan itu kalau sekarang masih dikategorikan mustahil gan. 2018 gelembung harga crypto sudah meledak dan itu terjadi diluar dugaan prediktor handal serta kebanyakan orang. Banyak orang mengatakan akhir tahun adalah waktu yang tepat untuk melihat semua harga altcoin dan bitcoin melambung tinggi, dan itu termasuk saya. Namun kenyataannya sekarang adalah dimana fase terendah untuk harga bitcoin dan altcoin terjadi dalam kurun waktu beberapa bulan terakhir. Oleh karena itu, harga bitcoin dan altcoin tidak bisa diprediksi secara pasti karena harganya yang sangat fluktuatif. Jadi intinya jika kita ingin terjun ke dunia crypto, maka resiko kerugian akan lebih besar dari pada keuntungan dan itu haruslah kita pikirkan.
tahun 2020 saya rasa prediksi dari ketiga milyader tersebut akan terlihat gan,jika melihat harga sekarang cukup mustahil bisa naik dengan harga jhon mcafee prediksi,tapi saya percaya semua bisa terjadi cuma waktu saja yang akan menjawab bisa jadi puluhan tahun kedepan harga bitcoin mencapai $500.000 seperti prediksi mister jhon mcafee.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: ajomanih on December 09, 2018, 01:07:55 AM
Ya mungkin saja gan diluaran sana ada sekelompok tertentu yang sedang memainkan harga bitcoin untuk mendapatkan keuntungan, bisa saja mereka itu memang orang-ornag yang sangat berpengaruh dalam cryptocurrency, namun untuk memperediksi kapan stabilnya bitcoin sulit di prediksi juga ya


benar gan, memang sangat sulit memprediksi harga bitcoin, karena bitcoin merupakan uang digital yang memiliki pergerakkan yang sangat fluktuatif, turunnya harga bitcoin mendekati akhir tahun ini memang sangat mengejutkan gan dimana disaat banyak orang memprediksi harga bitcoin mengalami kenaikkan justru kenyataannya harga bitcoin malah anjlok drastis gan, entah apa yang membuat harga bitcoin mengalami penurunan gan, namun sebagai pengguna kita berharap semoga saja harga bitcoin bisa kembali naik gan.





Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: bendernine on December 09, 2018, 04:00:11 AM
Saya prediksi (saya calon milyarder ;D) pasar crypto akan menguat di awal januari 2019 dan akan mengalami kenaikan pesat di bulan februari 2019, 2 bulan terakhir para whales sedang mempermainkan pasar dan mulai beli bertahap, di tahun depan mereka akan memulai memompa harga dan puncaknya di maret 2019.
disini kita bukan hanya sekedar memprediksikannya saja tanpa ada referensi yang jelas gan, karena semua pengguna forum ini tentunya mencari informasi disini, jadi jangan membuat prediksi tanpa referensi, jangan ngasal gan
benar saya juga mencari kebenaranya bukan hanya kata memprediksi, karena saya benar - benar butuh informasi tentang nilai crypto yang sudah mulai membaik apakah hoax atau memang benar - benar akan jadi kenyataan kalau miliyaders bisa memprediksi apakah itu juga benar kan harga coin selalu berubah - ubah.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: abhiseshakana on December 09, 2018, 04:09:07 AM
- snip -
Bagaimana Pandangan Anda?

Daripada hanya sekedar berbagi prediksi dengan hanya berdasarkan tebak-tebakan harga. Bagaimana klo agan-agan sekalian saling sharing berbagai analisa harga yang didasarkan pada data-data yang valid dan disertai penggunaan indikator-indikator perubahan harga maupun pengamatan faktor fundamental. Biar nantinya berbagai analisa yang dibuat bisa dikaji rame-rame dan bisa juga dijadikan ajang pembelajaran buat para pemula.

Mungkin OP bisa mencontohkan apa yg saya maksud


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: centhiniz on December 09, 2018, 04:22:59 AM
pastinya para milyaders juga banyak yang masih belum bisa memprediksi, tentang crypto yang katanya mau membaik sebaiknya jika lebih mau detai berilah informasi yang lebih atau refrensi yang bisa memperkuat dugaan kalau memprediksi pastinya akan banyak orang yang masih kebingungan karena mereka belum tahu.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: gulgul on December 09, 2018, 04:27:12 AM
Berbicara soal harga kedepannya memang sulit diprediksi menurut saya, harga yang diprediksi awal2 bulan malah semakin anjlok mendekati akhir2 tahun ini banyak berita baik tentang bitcoin tapi tidak membuat kenaikan berarti pada market bitcoin kalah sama bad news yang selalu terespon cepat membuat semakin anjlok market.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: kangbasir on December 09, 2018, 05:00:08 AM
sepertinya belum ada kabar resmi kalau crypto akan kembali membaik karena, ini kan hanya prediksi dan prediksi itu juga belum tentu benar, sebaiknya jika ada yang benar - benar bisa membuktikan bahwa crypto akan membaik share informasi seperi refrensi fakta yang akan terjadi karena, saya juga menunggunya.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Freescan on December 09, 2018, 07:55:26 AM
belum bisa di bilang membaik selama naik turunya harga koin belum stabil seperti semula ini menurut pandangan saya gan dan tentunya sulit juga untuk memprediksi suatu harga koin, paling tidak kalau harga BTC sudah ada perubahan naik secara signifkan kemungkinan besar altcoin lain juga bisa merasakan naiknya gan. yah,harus sanggup menunggu dan bersabar dalam menghadapi gejolak pasar saat ini gan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: oktana on December 09, 2018, 01:16:06 PM
Prediksi miliader tentu tidak dapat di jadikan patokan jika mereka tidak masuk ke dalam nya sedangkan banyak miliader saat ini mungkin menunggu jatuhnya Bitcoin lebih dalam untuk bisa membelinya dalam jumlah besar,yah namun semua itu hanya spekulasi saja sih sejatinya harga naik atau turun tergantung rumor apa yang akan terjadi pada Bitcoin itu sendiri nah untuk saat ini kenapa Bitcoin bisa jatuh sangat dalam itu kita harus menyelidikinya karena dengan mengetahui hal tersebut mungkin saja kita bisa mempunyai prediksi sendiri meskipun bukan miliader.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: GGmith on December 09, 2018, 01:32:41 PM
Ntah itu miliader ataupun pecinta Cryptocurency tidak bisa di jadikan patokan juga sih gan terkadang malah sudah diprediksikan harga segini bisa saja berubah dan bisa juga tidak gan., biasanya naik turunya harga koin lebih kepada news positif dan kenaikan dari induk altcoin gan,seperti sekarang ini banyak bermunculan isu negatif ditambah hardfork koin bch gan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: caffu chino on December 09, 2018, 03:43:18 PM
saya melihat saat ini sepetinya belum membaik. harga masih dibawah standar dan belum ada tanda-tanda bahwa harga akan stabil. jika melihat grafik beberapa altcoin besar seperti bitcoin, ethereum, ripple dan lain-lain. kita melihat masih downtren dan itu masih memiliki kemungkinan akan terus berlanjut.

jadi intinya sih sampai saat ini crypto masih belum membaik


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: aruldaroy on December 09, 2018, 03:49:05 PM
Ntah itu miliader ataupun pecinta Cryptocurency tidak bisa di jadikan patokan juga sih gan terkadang malah sudah diprediksikan harga segini bisa saja berubah dan bisa juga tidak gan., biasanya naik turunya harga koin lebih kepada news positif dan kenaikan dari induk altcoin gan,seperti sekarang ini banyak bermunculan isu negatif ditambah hardfork koin bch gan.
Kalau menurut saya prediksi itu juga mengandung news positif gan, iya nama nya saja prediksi itu semuanya hanya pemikiran untuk masa depan istilah nya keadaan yang belum terjadi, tetapi juga bisa meyakinkan semua orang dengan prediksi oleh milyader tersebut.
iya gan untuk issue negatif banyak muncul sekarang ini, salah satunya dengan adanya pemblokiran crypto dari beberapa negara itu bisa jadi patokan dengan penurunan harga nya bitcoin.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: IkilledMyHoney on December 10, 2018, 02:42:04 AM
Seharusnya nilai crypto di akhir tahun ini sudah waktunya untuk naik lagi tapi nyatanya harga kebanyakan coin malah turun, Walaupun banyak yang memprediksi harga btc di tahun 2020 bakal mengalami kenaikan yang sangat besar besar kemungkinan harga akan turun lagi gan, Seperti tahun sebelumnya,


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: suhardi3899 on December 10, 2018, 05:25:10 AM
Seharusnya nilai crypto di akhir tahun ini sudah waktunya untuk naik lagi tapi nyatanya harga kebanyakan coin malah turun, Walaupun banyak yang memprediksi harga btc di tahun 2020 bakal mengalami kenaikan yang sangat besar besar kemungkinan harga akan turun lagi gan, Seperti tahun sebelumnya,
Memang benar gan,sangat banyak yang prediksi di tahun 2020 akan naik kembali harga bitcoin besar besaran gan,memang sifatnya bitcoin pasti ada naik turun gan,tetapi saat ini yang sangat di khawatirkan harga bukan naik malah turun lagi harga coin gan.
Di pertengahan tahun 2018, lebih banyak dari kalangan pengguna crypto yang memprediksi BTC bakal normal kembali akhir tahun 2018, tapi faktanya NOLLL.

Kunci nya 1 : Jangan jadikan prediksi orang lain sebagai patokan kita untuk investasi.
Investasi bergantung kepada ketertarikan diri sendiri.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: rudin123 on December 10, 2018, 06:08:03 AM
Seharusnya nilai crypto di akhir tahun ini sudah waktunya untuk naik lagi tapi nyatanya harga kebanyakan coin malah turun, Walaupun banyak yang memprediksi harga btc di tahun 2020 bakal mengalami kenaikan yang sangat besar besar kemungkinan harga akan turun lagi gan, Seperti tahun sebelumnya,
Memang benar gan,sangat banyak yang prediksi di tahun 2020 akan naik kembali harga bitcoin besar besaran gan,memang sifatnya bitcoin pasti ada naik turun gan,tetapi saat ini yang sangat di khawatirkan harga bukan naik malah turun lagi harga coin gan.
Di pertengahan tahun 2018, lebih banyak dari kalangan pengguna crypto yang memprediksi BTC bakal normal kembali akhir tahun 2018, tapi faktanya NOLLL.

Kunci nya 1 : Jangan jadikan prediksi orang lain sebagai patokan kita untuk investasi.
Investasi bergantung kepada ketertarikan diri sendiri.
ya sebenarnya sih harus percaya diri jga klo mslah prediksi harga saya jga selama trading sih gk pernah ngikutin orang kadang orang2 cuman bikin panic aja dan kadang prediksi seorang trader yg handal itu selalu banyak benernya loh karena mereka mengetahui prediksi harganya jga dari menteliti grafik harga dan berita2 yg bereder skrang,


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Live.me on December 10, 2018, 07:25:31 AM
Belum bisa kita prediksikan secara signifikan gan, mengingat keadaan market lagi mngalami penurunan drastis sekali. Kita hanya bisa berharap prediksi para milyader mengenai positifnya tentang crypto bisa terjadi sesuai harapan kita.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: pu.sandre on December 10, 2018, 07:44:14 AM
wah apakah harus milyader yang jawab ya gan ane ga termasuk dong ;D
kalau ane sendiri memprediksinya nilai crypto belum membaik gan kebayakan
masih enggan buy pada saat ini


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Black sweet on December 10, 2018, 07:57:33 AM
namanya prediksi tergantung dari pandanganya mereka masing2 kalo prediksi saya sendiri mungkin di pertengahan tahun 2019 nilai crypto bisa membaik lagi,untuk sekarang ini saya lihat pasar crypto belum membaik gan,nilai2 crypto masih pada di zona merah pergerakanya juga belum begitu nampak secara signifkan gan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Andam76 on December 10, 2018, 08:53:18 AM
Melihat kondisi harga crypto saat ini menurut saya nilai crypto bukannya membaik tapi malah sebaliknya mengalami penurunan terus...tapi walaupun harga terus turun bukan berarti kita kehilangan kepercayaan terhadap Cryptocurrency...saya berharap harga crypto mengalami kenaikan diawal tahun seperti tahun sebelumnya..


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Mr.sprin on December 10, 2018, 03:25:36 PM
saya pantau crypto di tahun 2019 tidak membaik, mungkin di tahun 2020 mendatang crypto akan bagus dan semua harga coin akan meroket, di tahun 2020 mendatang btc akan di luncurkan perkembangan baru dan pasti harga btc akan naik kalau harga btc naik maka imbas ke alcoin harga alcoin akan ikut naik, dan cryto dengan sendirinya akan bagus,


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Denies Distro on December 10, 2018, 07:15:51 PM
Tadinya ane yakin altcoin akan jaya lagi di akhir taun kaya 2017 kemaren, tapi setelah perhatiin market baik baik ternyata tidak memungkinkan untuk jaya di akhir taun ini, masa eth aja sekarang kurang dari 100$ parah  :'( hmm mungkin di awal tahun baru bisa stabil lagi ratenya.
Ya, akhir tahun ini bukan saat nya untuk crypto kembali berjaya seperti akhir tahun 2017 lalu, semoga saja di awal-awal tahun 2019 market mulai pulih dan tidak harus selalu di akhir tahun untuk crypto kembali berjaya.
Ya memang gak mesti di akhir tahun, karena semua itu sangat bergantung pada jumlah demandnya.
Mudah2an aja presentase demand di crypto bisa sedikit meningkat di tahun2 yang akan datang, agar harganya juga ikut meningkat.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: mlindjo on December 10, 2018, 07:39:05 PM
Jika berbicara tentang "prediksi", mungkin pada awal tahun ini juga banyak yang memprediksikan kalau tahun ini harga btc akan melebihi 500 juta, ane pernah membaca prediksinya, tapi yang terjadi malah sebaliknya gan, dan jika melihat dari kutipan anda tentang prediksi harga bitcoin kedepannya dari beberapa master cryptocurrency, ini juga tidak sepenuhnya akan terjadi seperti apa yang di prediksikan gan, karena cryptocurrency ini flutuaktif gan


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: tyoA7X on December 10, 2018, 07:42:46 PM
pandangan gua crypto untuk saat sekarang ini dalam kondisi yang sangat terpuruk tetapi jangan menjadi acuan kalau crypto akan selama nya seperti ini , situasi ini hanya sesaat saja dan untuk kedepan pasti crypto akan naik atau membaik seperti sebelum nya


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: fadhilz123 on December 10, 2018, 11:14:28 PM
Mengenai prediksi apakah akan membaik tentu saja iya, cuman ngak ada yang tau kapan itu terjadi kapan itu mulai, yah kita hanya bisa sabar menanti, Skarang sudah hampir mendekati akhir tahun tapi pergerakan crypto masih belum ada tanda2 akan membaik. Jujur saya akui ini tahun yang berat untuk crypto


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Elsaveronicha on December 11, 2018, 03:21:53 AM
Mengenai prediksi apakah akan membaik tentu saja iya, cuman ngak ada yang tau kapan itu terjadi kapan itu mulai, yah kita hanya bisa sabar menanti, Skarang sudah hampir mendekati akhir tahun tapi pergerakan crypto masih belum ada tanda2 akan membaik. Jujur saya akui ini tahun yang berat untuk crypto
Prediksi miliarders sangat mengejutkan gan. Ditengh harga crypto yang lagi anjlok, para miliarders atau bahkan pakar crypto seperti McAfee memprediksi bitcoin bisa mencapai 1 juta dollar per keping. Saya sebenarnya terkejut juga, tapi semoga prediksinya benar karena selama ini nilai crypto bisa naik dengan cepat.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Landak on December 11, 2018, 03:24:59 AM
Prediksinya jelas ampas tahun ini, bisa jadi sampe tahun depan harga juga masih loyo ga akan ada banyak kenaikan. kemungkinan naik lagi harga ke puncak tertinggi bisa jadi pada tahun 2020 haha


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Loedong on December 11, 2018, 04:04:32 AM
saya cek di coinmarcetcap harga crypto saat ini belum ada perubahan gan harganya masih pada labil ,kadang udah mulai naik tapi tidak bertahan lama berarti ini menandakan bahwa harga crypto belum bisa di katakan membaik.semoga aja prediksi para pakar crypto ataupun milyarders benar terwujud dan dapat membangkitkan harga crypto di pasaran.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: kucinggarong66 on December 11, 2018, 07:19:49 AM
Selama orang atau komintas masih banyak yang mempercayai crypto pasti ada kemungkinan untuk pump lagi gan kalau masalah prediksi memang sangat sulit di prediksi akan tetapi kalau saya menilai sih sebenernya kita harus percaya dulu bahwa crypto nanti akan up lagi.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: BITCOINT4LK on December 11, 2018, 08:53:56 AM
Memang untuk saat ini harga bitcoin belum membaik dikarenakan penurunan yang sangat drastis sehingga cukup banyak kerugian yang mereka alami,akan tetapih ini hal yang wajar mengingat harga yang sangat fluktuatif sehingga naik turunnya harga crypto tidak berpengaruh buruk bagi kita pecinta crypto,semoga saja diawal tahun ini harga mata uang crypto akan stabil lagi.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Ryananda on December 11, 2018, 02:11:48 PM
saya cek di coinmarcetcap harga crypto saat ini belum ada perubahan gan harganya masih pada labil ,kadang udah mulai naik tapi tidak bertahan lama berarti ini menandakan bahwa harga crypto belum bisa di katakan membaik.semoga aja prediksi para pakar crypto ataupun milyarders benar terwujud dan dapat membangkitkan harga crypto di pasaran.

jelas gan, bahkan sekarang banyak market sudah merah lagi padahal kemarin sudah mulai banyak yang hijau, semoga di tahun depan bisa membaik secara bertahap dan penuh gan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: kaolin on December 11, 2018, 05:22:34 PM
jelas gan, bahkan sekarang banyak market sudah merah lagi padahal kemarin sudah mulai banyak yang hijau, semoga di tahun depan bisa membaik secara bertahap dan penuh gan.
Kalau itu harapan banyak orang gan, kalau tahun depan market kembali hijau dan (mungkin) bisa mengimbagi tahun 2017 pasti banyak yang akan sukses buat para holder,
Hari ini ane liat kayaknya masih belum hijau market secara global,


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: aruldaroy on December 11, 2018, 06:06:23 PM
saya pantau crypto di tahun 2019 tidak membaik, mungkin di tahun 2020 mendatang crypto akan bagus dan semua harga coin akan meroket, di tahun 2020 mendatang btc akan di luncurkan perkembangan baru dan pasti harga btc akan naik kalau harga btc naik maka imbas ke alcoin harga alcoin akan ikut naik, dan cryto dengan sendirinya akan bagus,
Berdo'a saja gan, agar ditahun depan bisa kembali naik market nya, saya lebih suka ngehold token nya dari pada ngejual langsung, karena market sekarang juga tidak mendukung untuk kita ngejualnya, semoga market akan kembali bangkit dari keterpukuran yang sudah begitu lama gan. dan kita semuanya akan kembali mendapatkan profitnya masing2 Amiin.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: ajomanih on December 12, 2018, 02:15:32 AM
Seharusnya nilai crypto di akhir tahun ini sudah waktunya untuk naik lagi tapi nyatanya harga kebanyakan coin malah turun, Walaupun banyak yang memprediksi harga btc di tahun 2020 bakal mengalami kenaikan yang sangat besar besar kemungkinan harga akan turun lagi gan, Seperti tahun sebelumnya,

benar gan, memang dikahir tahun ini banyak orang yang memprediksi kalau harga crypto memngalami kenaikkan, jutru saat ini keadaanya berlawanan gan, harga crypto malah anjlok drastis sehingga membuat crypto saat ini malah terpuruk dan menyebabkan berkurangya minat para investor untuk membeli crypto saat ini gan karena mereka ragu untuk berinvestasi jika harga masih belum stabil, akan tetapi sebagai pengguna kita harus optimis kalau harga crypto akan membaik dan merangkak naik lagi ditahun depan gan.



Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: al love viyu on December 12, 2018, 04:04:27 PM
Menurut pandangan saya gan tentang hal nilai crypto untuk saat sekarang belum membaik,tapi untuk masa yang akan datang nilai crypto akan berjaya,sebagaimana prediksi para Milyarders,karena mereka adalah para pakar ekonomi dunia,kemungkinan besar prediksinya banyak yang menjadi kenyataan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Gayolues98 on December 12, 2018, 04:26:21 PM
Memang nilai harga crypto lagi diterpa angin turun, prediksi yang di kemukakan tidak sesuai dengan hasil dan kenyataan,di tahun depan crypto kembali membaik sebagaimana pada semula, prediksi para milyader Kemabli terbukti karena pada tahun 2019 dan 2020 crypto kembali naik.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: cliber on December 12, 2018, 11:43:48 PM
Kondisi nilai crypto sampai dengan hari ini masih seperti biasa, belum ada tanda-tanda kebangkitan. Namun tingkat kepercayaan saya terhadap nilai crypto untuk tahun depan, saya tidak berani menebak.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Sogeking015 on December 13, 2018, 04:20:55 AM
Dari tahun awal 2018 bulan bulan desember bisa di bilang paling buruk untuk nilai ataupun harga dari crypto, Dan volume di coinmarketcap pun juga terus mengalami penurunan akibat trader maupun investor yang bisa di nilang memilih vakum sementara dan menunggu market membaik lagi, Kita tunggu saja apakah di tahun 2020 hal tersebut akan terjadi!


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Catokreloh on December 13, 2018, 08:32:26 AM
Nilai crypto saat ini masih dalam zona merah gan,tapi jika kita lihat dari pergerakan sebelumnya di setiap tahun selalu terjadi pasang surutnya,prediksi saya harga crypto akan mulai bangkit lagi di tahun 2019 ini


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Ameealvaro on December 13, 2018, 09:19:49 AM
Sekarang sudah mulai terlihat nilai crypto akan membaik lagi gan,tapi saat ini masih dalam kedaan menurun,karna untuk kembali ke harga tertinggi masih membutuhkan waktu,kita lihat aja nanti di awal tahun harga crypto pasti akan membaik seperti sediakala


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Leomessy10 on December 13, 2018, 10:08:45 AM
Sekarang sudah mulai terlihat nilai crypto akan membaik lagi gan,tapi saat ini masih dalam kedaan menurun,karna untuk kembali ke harga tertinggi masih membutuhkan waktu,kita lihat aja nanti di awal tahun harga crypto pasti akan membaik seperti sediakala

Terimakasih atas informasinya agan,semoga apa saja yang agan jelaskan akan bisa menjadi pilihan utama kita gan,memang iya jika ingin harga seperti di tahun sebelumnya itu butuh waktu yang sangat lama gan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: aidil456 on December 13, 2018, 01:01:22 PM
Kondisi nilai crypto sampai dengan hari ini masih seperti biasa, belum ada tanda-tanda kebangkitan. Namun tingkat kepercayaan saya terhadap nilai crypto untuk tahun depan, saya tidak berani menebak.
saya sependapat dengan agan, memang ada banyak spekulasi dan prediksi yang berkembang, walau saat saat ini diexchange menunjukkan sebaliknya, (penurunan) namun kondisi ini dapatlah berubah karena fluktuasi nilai bisa saja berubah jika terjadi peningkatan nilai volume.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: alonelyorange on December 13, 2018, 01:09:47 PM
Mungkin dengan harga bitcoin masih sekitar 50 juta bukan suatu hal yang positif dan bagus bagi perkembangan dunia crypto, butuh harga sampai 300 hingga 400 juta agar bisa membuat bitcoin dan altcoin kembali berjaya.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: ajomanih on December 14, 2018, 06:34:56 PM
Untuk sekarang ini harga crypto makin merosot gan,Bitcoin hari ini turun ke harga 48 juta,Saya rasa prediksi pakar terlalu ambisi sekali gan mencapai $500000 saya rasa cukup sulit naik segitu tinggi.saya prediksi btc naik $10000 saja sudah sangat bersyukur gan.


benar gan memang saat ini harga crypto terus merosot turun gan, tentunya ini berbanding terbalik dengan prediksi para pakar ataupun pengguna bitcoin gan dimana banyak yang memprediksi harganya bakalan meonjak diakhir tahun ini, justru mendekati akhir tahun ini harga bitcoin terjun bebas gan dimana saat ini harga bitcoin berada dikisaran 47 jutaan, tentunya sebagai pengguna kita hanya bisa bersabar menunggu gan samapai harga bitcoin meroket lagi.



Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: aruldaroy on December 14, 2018, 07:13:25 PM
Untuk sekarang ini harga crypto makin merosot gan,Bitcoin hari ini turun ke harga 48 juta,Saya rasa prediksi pakar terlalu ambisi sekali gan mencapai $500000 saya rasa cukup sulit naik segitu tinggi.saya prediksi btc naik $10000 saja sudah sangat bersyukur gan.


benar gan memang saat ini harga crypto terus merosot turun gan, tentunya ini berbanding terbalik dengan prediksi para pakar ataupun pengguna bitcoin gan dimana banyak yang memprediksi harganya bakalan meonjak diakhir tahun ini, justru mendekati akhir tahun ini harga bitcoin terjun bebas gan dimana saat ini harga bitcoin berada dikisaran 47 jutaan, tentunya sebagai pengguna kita hanya bisa bersabar menunggu gan samapai harga bitcoin meroket lagi.



Iya nama nya saja prediksi gan, itu semuanya hanya ilusi karena yang namanya prediksi itu hanya bahan pikiran saja oleh sesuatu keadan yang belum terjadi, tetapi prediksi ini juga salah satu untuk membangkitkan semangat para trader, apalagi yang prediksinya investor besar yang mengatakan begitu.
beara kata agan, untuk price bitcoin sekarang, memang sangat menghawatirkan semua orang yang ada didunia crypto, kita tidak tahu apa yang harus kita lakukan jika keadaan seperti ini selain bersabar. saya juga berharap bitcoin akan mengalami kenaikan yang signifikan dalam waktu dekat ini sehingga para trader dan invetasi mendapatkan profit mereka kembali.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: paijoe on December 14, 2018, 07:41:09 PM
Iya nama nya saja prediksi gan, itu semuanya hanya ilusi karena yang namanya prediksi itu hanya bahan pikiran saja oleh sesuatu keadan yang belum terjadi, tetapi prediksi ini juga salah satu untuk membangkitkan semangat para trader, apalagi yang prediksinya investor besar yang mengatakan begitu.
beara kata agan, untuk price bitcoin sekarang, memang sangat menghawatirkan semua orang yang ada didunia crypto, kita tidak tahu apa yang harus kita lakukan jika keadaan seperti ini selain bersabar. saya juga berharap bitcoin akan mengalami kenaikan yang signifikan dalam waktu dekat ini sehingga para trader dan invetasi mendapatkan profit mereka kembali.
memang yang namanya prediksi tidak sepenuhnya bisa di percaya gan, karena pada akhir tahun kemaren juga banyak yang memprediksikannya kalau kedepannya harga 1 keping bitcoin bisa mencapai 1 milliar rupiah tahun 2018, tapi kenyataannya adalah berbanding terbalik


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Masyudhi on December 14, 2018, 09:14:59 PM
yang saya lihat sekarang ini nilai crypto lagi turun turun nya bukan berarti crypto mati hanya gara gara penurunan harga yang sangat dratis belakangan ini , saya masih percaya dengan masa depan crypto dan saya yakin untuk ke depan nya harga coin cypto akan naik seperti sebelum nya 


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: InvisibilityFP on December 14, 2018, 10:41:32 PM
Untuk skang nilai crypto masih sngat buruk bisa dilihat dari bitcoin yang patokannya masih skitar jutaan tapi ini bukan pertama kalinya harga bitcoin turun smpai sperti itu, skitar beberapa tahun yang lalu sudah pernah terjadi, Masalah penurunan ini pasti akan membaik, tinggal kita harus sabar menunggu saat itu


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Fakhrulenclix on December 14, 2018, 11:31:54 PM
Kalau bicara prediksi banyak yang meyakini akhir 2018 harga bitcoin bakalan naik drastis, namun melihat kondisi saat ini belum ada tanda2 perediksi itu. Bukannya pesimis tapi, kenaikan harga yang melonjak akhir tahun 2017 kemarin menurut saya diakibatkan karena memang crypto lagi booming2 nya jadi untuk tahun ini sya rasa kenaikan harga ngak bakalan melonjak seperti tahun kemarin,  NAMUN SAYA BERHARAP SIH PEREDIKSI PARA MILYARDER DIATAS  BENAR ;D


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: apilpirman.bisnis on December 15, 2018, 07:37:10 AM
Sejauh ini belum ada tanda - tanda bahwa harga krypto baik bitcoin atau altcoin akan naik kembali, bahkan maish dikatakan harga bitcoin terus menurun meskipun dalam skala sekitar 1 hingga 2%, mungkin kita harus menunggu awal tahun depan bagaimana harga krypto apakah akan terus naik atau turun,


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Black bro on December 15, 2018, 08:04:42 AM
Sekarang sudah mulai terlihat nilai crypto akan membaik lagi gan,tapi saat ini masih dalam kedaan menurun,karna untuk kembali ke harga tertinggi masih membutuhkan waktu,kita lihat aja nanti di awal tahun harga crypto pasti akan membaik seperti sediakala
Benar yang agan sampaikan, saat ini harga Crypto sudah sudah mulai membaik, namun tidak pump, mungkin seperti yang agan katakan butuh waktu lama untuk menunjukkan seperti harga tahun lalu, mari kita nantikan gimana perkembangan kedepannya nanti, semoga saja harga cryptocurrency lekas membaik.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Din melon on December 15, 2018, 02:47:51 PM
Sekarang sudah mulai terlihat nilai crypto akan membaik lagi gan,tapi saat ini masih dalam kedaan menurun,karna untuk kembali ke harga tertinggi masih membutuhkan waktu,kita lihat aja nanti di awal tahun harga crypto pasti akan membaik seperti sediakala
Iy untuk saat ini crypto lagi masa penurunan dalam sejarah BTC. Kita berharap meskipun harganya belum stabil tapi saya yakin harga nya akan cepat normal kembali di posisi pertama, kita berharap minat para investor semakin banyak lagi di tahun yang akan datang.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: SyrulRamadhan on December 15, 2018, 04:12:06 PM
filling saya harga crypto akan melambung lagi mungkin 2021 nanti karena banyak prediksi yang bilang gitu kecuali ada beberapa berita bagus yang datang tahun depan yang salah satunya berita dari kelanjutan ETF itu jika disetujui mungkin aja akan memancing investor berbondong-bongon masuk lagi untuk memborong bitcoin


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: thefoex on December 15, 2018, 06:04:44 PM
filling saya harga crypto akan melambung lagi mungkin 2021 nanti karena banyak prediksi yang bilang gitu kecuali ada beberapa berita bagus yang datang tahun depan yang salah satunya berita dari kelanjutan ETF itu jika disetujui mungkin aja akan memancing investor berbondong-bongon masuk lagi untuk memborong bitcoin

cukup realistis jika berpikir tahun 2021 market akan membaik, apalagi halving BTC diprediksi akan terjadi pada tahun 2020. jika kita berkaca pada kejadian halving sebelumnya, ini adalah salah satu alasan mengapa harga bitcoin naik. untuk ETF sendiri jujur saya sudah tidak terlalu berharap dengan keputusan SEC nanti, disetujui atau tidak market akan tetap pada down tren sampai investor mulai tertarik kembali membeli crypto.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: ameliana on December 15, 2018, 06:26:51 PM
Sekarang sudah mulai terlihat nilai crypto akan membaik lagi gan,tapi saat ini masih dalam kedaan menurun,karna untuk kembali ke harga tertinggi masih membutuhkan waktu,kita lihat aja nanti di awal tahun harga crypto pasti akan membaik seperti sediakala
Iy untuk saat ini crypto lagi masa penurunan dalam sejarah BTC. Kita berharap meskipun harganya belum stabil tapi saya yakin harga nya akan cepat normal kembali di posisi pertama, kita berharap minat para investor semakin banyak lagi di tahun yang akan datang.
masih fake pump dan bitcoin masih bisa turun sampe kisaran $2500, jika memang benar dan ketambahan oleh pola penjualan diakhir tahun, maka altcoin akan semakin menurun dan akan terlalu banyak order sell di market.

tahun ini benar-benar buruk dan crypto sudah hampir habis q4 2018-nya, aku lebih pilih saving assets dan melihat perkembangan awal tahun depan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: paijoe on December 15, 2018, 06:53:03 PM
tahun ini benar-benar buruk dan crypto sudah hampir habis q4 2018-nya, aku lebih pilih saving assets dan melihat perkembangan awal tahun depan.
saving assets mungkin adalah pilihan yang tepat menghadapi kondisi seperti sekarang, daripada sell all assets gara gara cryptocurrency anjlok ya, karena jika melihat sejarah perjalanan bitcoin, ini bukan kali pertama ia anjlok, dari tahun tahun sebelumnya juga pernah terjadi anjlok setelah di pump tinggi, seperti pada 2013 dan anjloknya pada 2015 dan kembali di pump pada 2017


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: nasashi on December 15, 2018, 07:11:51 PM
   Bagaimana Pandangan Para Milyarder Crypto Dunia menyikapi Fenomena ini?
Simak beberapa Pandabgan mareka mengenaik Kondisi nilai crypto saat ini, dan prediksinya dimasa depan :
Quote
"BTC akan mencapai $ 25.000 per koin pada akhir tahun. Dia menyerah pada prediksi ini ketika pasar bearish terus berlanjut", dikemukan oleh milyarder ternama yaitu Tom Lee
Quote
"beberapa prediksi yang sangat kontroversial, seperti Bitcoin mencapai $500.000 per koin pada tahun 2020". pandangan dikemukakan oleh milyarder sekaligus Investor crypto tersukses John McAfee

Beberapa Pendapat diatas dikutip dari,
sumber : https://kabarcoin.com/investasi-kembali-di-bitcoin

Bagaimana Pandangan Anda?
ane ingin menanggapi prediksi dari dua orang ternama dengan prediksinya Mr Tom lee yang sudah 25 tahun bergelut di bidangnya, dan juga John McAfee salah satu orang yang paling berpengaruh disini, tapi kalau untuk prediksi yang mereka sebutkan, sepertinya untuk tahun ini sulit gan, tapi tidak ada yang tidak mungkin disini ya, tapi kalau untuk akhir tahun ini ane rasa tidak akan ada perkembangan yang signifikan, kalau tahun depan bisa saja ya


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Ss4sukE on December 16, 2018, 03:42:52 AM
Yang saya lihat Harganya aja masih pada turun gan di coinmarketcap mungkin belum bisa di bilang membaik terkecuali jika sudah ada pergerakan stabil seperti merangkak naik secara perlahan atau tidak stabil di harga tetap, ,baru bisa di bilang memabaik.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Silver80 on December 16, 2018, 04:27:49 AM
jujur saja, saya pribadi sebenarnya tergolong pribadi yang tidak gampang percaya prediksi karena pernah "termakan" prediksi yang waah gitu tetapi pada akhirnya malah sebaliknya, perihal tentang prediksi diatas oleh OP saya menyikapi sebagai informasi biasa,keputusan ada di tangan trader dan investor masing-masing lo.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: CageMabok on December 16, 2018, 04:52:54 AM
sulit percaya pada prediksi apalagi jika pangsa pasar sedang
Quote
Bearish
seperti ini, tetapi peluang setiap coin mengalami High nilai masih terbuka, apalagi menjelang awal tahun baru,pasti nilai ivestasi dari para investor akan mengalami peningkatan volume. prediksi tom lee lebih mendekati. semoga ini tejadi dalam waktu dekat.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Teknisi88 on December 16, 2018, 08:43:45 AM
jujur saja, saya pribadi sebenarnya tergolong pribadi yang tidak gampang percaya prediksi karena pernah "termakan" prediksi yang waah gitu tetapi pada akhirnya malah sebaliknya, perihal tentang prediksi diatas oleh OP saya menyikapi sebagai informasi biasa,keputusan ada di tangan trader dan investor masing-masing lo.

betul gan, terkadang dalam prediksi ini seperti kita main game gan, kadangkala kalah kadangkala menang, tapi kalau sekarang ini banyak kalahnya gan  ;D, untuk kedepan harus sering dipantau ne semua pasar jangan langsung kita percaya begitu saja yang hasilnya sangat terbalik gan, ane sendiri juga pernah jadi korban prediksi  ;D


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Leomessy10 on December 16, 2018, 10:56:31 AM
jujur saja, saya pribadi sebenarnya tergolong pribadi yang tidak gampang percaya prediksi karena pernah "termakan" prediksi yang waah gitu tetapi pada akhirnya malah sebaliknya, perihal tentang prediksi diatas oleh OP saya menyikapi sebagai informasi biasa,keputusan ada di tangan trader dan investor masing-masing lo.

betul gan, terkadang dalam prediksi ini seperti kita main game gan, kadangkala kalah kadangkala menang, tapi kalau sekarang ini banyak kalahnya gan  ;D, untuk kedepan harus sering dipantau ne semua pasar jangan langsung kita percaya begitu saja yang hasilnya sangat terbalik gan, ane sendiri juga pernah jadi korban prediksi  ;D

Memang benar penjelasan agan,sebelumnya kita harus lebih berhati-hati gan,jangan sampai salah prediksi karena sangat banyak yang jadi korban gara gara salah prediksi akan menjadi korban rugi.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: yohananaomi on December 16, 2018, 11:59:42 AM
Saya kok agak meyakini untuk tahun 2018 ini crypto sedang benar lesu dan susah untuk bergerak bagus karena indikasi dari ico yang dilakukan sekarang banyak diundur dan diperpanjang waktunya sampai awal bulan tahun 2019, sehinggga mereka berharap mungkin tahun depan crypto akan kembali bergairah, tetapi ini khan hanya prediksi dan kita ketahui kalau prediksi bisa berbeda dengan nyatanya.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: logisticalmother on December 16, 2018, 12:12:41 PM
saya pribadi memang belum melihat tanda - tanda kepastian jika crypto akan membaik karena, saya juga masih melihat pasar yang masih berantakan dan harga coin pun masih turun terus, mungkin para miliyaders juga masih belum bisa memprediksikanya karena,

perbedaan yang terus - menerus terjadi sehingga banyak membuat orang menjadi bingung.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: OnceTwiceThird on December 16, 2018, 06:02:59 PM
Belum ada tanda - tanda krypto akan membaik sejauh ini, soalnya sampai sekarang harga krypto masih sangat murah dan tidak mengalami kenaikan sama sekali, mungkin tahun depan harga bitcoin atau altcoin akan naik kembali.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: ARRCCO on December 16, 2018, 06:06:52 PM
saya pribadi memang belum melihat tanda - tanda kepastian jika crypto akan membaik karena, saya juga masih melihat pasar yang masih berantakan dan harga coin pun masih turun terus, mungkin para miliyaders juga masih belum bisa memprediksikanya karena,

perbedaan yang terus - menerus terjadi sehingga banyak membuat orang menjadi bingung.

Memang iya gan,sekaranga dengan harga di pasar tidak menentu akan membuat banyak orang orang menjadi bingung gan,dan sekarang pun belum ada tanda-tanda akan kembali normal harga crypto gan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: apilpirman.bisnis on December 17, 2018, 02:29:21 AM
Tidak ada perbaikan dengan nilai krypto di akhir tahun ini, bahkan bisa dikatakan akhir tahun ini menjadi momen yang sangat menyeramkan bagi investor bitcoin atau altcoin dengan harga yang sangat murah.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: ojahbisu on December 17, 2018, 07:10:27 AM
Bayak pendapat gan yang saya temukan salah satu pakar crypto memperediksi tahun depan harga akan naik salah satunya coin eth gan akan kembali diharga 20jutaan bisa jadi alasan kuat adalah hadrfork pada coin eth ini


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: ever_3x on December 17, 2018, 08:30:35 AM
Masih lesu perkembangan crypto sampai saat ini,awal tahun 2019 ntar nampaknya belum
Juga akan baik perkembangan nya,masih hold beberapa altcoin
Mw dijual sekarang pun rugi banget.langkah terbaik ya hold terus


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: IkilledMyHoney on December 17, 2018, 08:32:02 AM
Mungkin itu hanya prediksi untuk dua tahun kedepannya dan itupun juga brlum tentu benar, Tapi nyatanya saat ini yang terjadi bitcoin dan altcoin lainya mengalami penurunan yang sangat besar pada tahun 2018 ini bahkan sast ini sudah menyentuh rekor terburuk pada tahun ini untik harga terendah.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Cheuriex on December 17, 2018, 08:58:25 AM
Mungkin itu hanya prediksi untuk dua tahun kedepannya dan itupun juga brlum tentu benar, Tapi nyatanya saat ini yang terjadi bitcoin dan altcoin lainya mengalami penurunan yang sangat besar pada tahun 2018 ini bahkan sast ini sudah menyentuh rekor terburuk pada tahun ini untik harga terendah.
sepertinya memang begitu gan kalau kondisi pasar 2018 ini bisa dibilang terburuk, karena hampir seluruh cryptoqurency harganya pada turun.jadi belum bisa dibilang telah membaik ,sekedar prediksi saya rasa pasar crypto mulai membaik antara di pertengahan tahun 2019 gan mengingat bulan desember sama sekali belum ada perubahanya nih.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: rudin123 on December 17, 2018, 09:27:59 AM
Mungkin itu hanya prediksi untuk dua tahun kedepannya dan itupun juga brlum tentu benar, Tapi nyatanya saat ini yang terjadi bitcoin dan altcoin lainya mengalami penurunan yang sangat besar pada tahun 2018 ini bahkan sast ini sudah menyentuh rekor terburuk pada tahun ini untik harga terendah.
iya gan soalnya banyak yg prediksi jga ahir tahun bakal naik tpi skrang kan meang belom ahir tahun tunggu aja sampek ahir tahun nnti gan toh klo bener jga bersyukur klo gk ya kita harus nunggu jga


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: FCB BARCELONA on December 17, 2018, 09:44:18 AM
iya gan soalnya banyak yg prediksi jga ahir tahun bakal naik tpi skrang kan meang belom ahir tahun tunggu aja sampek ahir tahun nnti gan toh klo bener jga bersyukur klo gk ya kita harus nunggu jga
Hampir semua prediksi para pakar yang kemarin mengatakan bahwa menjelang akhir tahun harga crypto akan naik sudah dipatahkan oleh fakta yang kita lihat sekarang gan. Hari ini tepat tanggal 17 atau sudah masuk ke pertengahan kedua dari Desember masih belum ada kelihatan pergerakan harga yang signifikan dari cryptocurrency.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Nonie on December 17, 2018, 06:53:52 PM
jika melihat dari news yang akan datang tahun depan quarter 1 2019 harusnya crypto bisa membaik jika semua berjalan lancar tanpa ada fud besar lagi dan apalagi jika ETF di Februari di terima mungkin saja akan ada kejutan lagi itu


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: lousie9 on December 18, 2018, 03:09:21 PM
Jika melihat semua prediksi yang ada hampir semuanya meleset karena pada saat ini harga mlaah cendrung di bawah apalagi sampai menembus $3000 jadi prediksi para miliader tidak akan bisa di jadikan patoken jika mereka sendiri pun melepas semua aset crypto terutama pada Bitcoin dan untuk saat ini harapannya hanya harga Bitcoin bisa kembali ke $7000 saja sudah merupakan kenaikan yang sangat tinggi.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: ajomanih on December 19, 2018, 02:16:43 AM
jika melihat dari news yang akan datang tahun depan quarter 1 2019 harusnya crypto bisa membaik jika semua berjalan lancar tanpa ada fud besar lagi dan apalagi jika ETF di Februari di terima mungkin saja akan ada kejutan lagi itu


ya benar gan, apalagi saat ini harga bitcoin mengalami sedikit kenaikkan harga gan, dimana dari harga 47 jutaan, sekarang telah mengalami kenaikkan mencapai harga 53 jutaan gan, walaupun kenaikkannya tidak begitu signifikan akan tetapi biasanya kenaikan harga bitcoin selalu diikuti oleh kenaikkan harga crypto lainnya gan, oleh sebeb itu saya optimis kalau harga crypto bakalan kembali melonjak naik ditahun 2019 nanti gan.



Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: junifebriani on December 19, 2018, 03:01:43 AM
jika melihat dari news yang akan datang tahun depan quarter 1 2019 harusnya crypto bisa membaik jika semua berjalan lancar tanpa ada fud besar lagi dan apalagi jika ETF di Februari di terima mungkin saja akan ada kejutan lagi itu


ya benar gan, apalagi saat ini harga bitcoin mengalami sedikit kenaikkan harga gan, dimana dari harga 47 jutaan, sekarang telah mengalami kenaikkan mencapai harga 53 jutaan gan, walaupun kenaikkannya tidak begitu signifikan akan tetapi biasanya kenaikan harga bitcoin selalu diikuti oleh kenaikkan harga crypto lainnya gan, oleh sebeb itu saya optimis kalau harga crypto bakalan kembali melonjak naik ditahun 2019 nanti gan.


Mendekati akhir tahun ini nilai bitcoin dan eth terus naik gan dan ini adalah pertanda yang sangat bagus. Investor mulai kembali pada crypto karena mereka percaya masa depan crypto masih cerah dan harga sekarang yang terbilang masih murah membuat investor kembali untuk berinvesatsi di crypto.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Radja Rimba on December 19, 2018, 06:58:47 AM
Ya gan kita berharap sama sama keadaan kedepan semakin membaik dan bisa membangkitkan semangat kita semua dan maju terus dalam dunia cryptocurrency.
Semua dari kita pasti akan berharap yang terbaik untuk masa depan crypto gan. Cuma masalahnya adalah harga cryptocurrency tidak dapat di prediksi secara pasti. Hanya saja jika memang ada informasi bagus maka harganya akan bisa bangkit karena banyak orang yang membelinya. Dari siklus tahunan sepertinya juga bisa sedikit dijadikan patokan akan mendapatkan harga terbaiknya, namun tetap saja semua kembali pada kepercayaan trader sendiri.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: DavenporK on December 19, 2018, 07:05:00 AM
Ya gan kita berharap sama sama keadaan kedepan semakin membaik dan bisa membangkitkan semangat kita semua dan maju terus dalam dunia cryptocurrency.
Semua dari kita pasti akan berharap yang terbaik untuk masa depan crypto gan. Cuma masalahnya adalah harga cryptocurrency tidak dapat di prediksi secara pasti. Hanya saja jika memang ada informasi bagus maka harganya akan bisa bangkit karena banyak orang yang membelinya. Dari siklus tahunan sepertinya juga bisa sedikit dijadikan patokan akan mendapatkan harga terbaiknya, namun tetap saja semua kembali pada kepercayaan trader sendiri.
namanya juga prediksi gan bahkan sekalipun melihat dari siklus tahunan belum bisa di jadikan jaminan juga, buktinya sekarang sudah memasuki pertengahan bulan desember belum ada perubahan yang signifkan ,berbeda dari tahun sebelumnya dimana pas memasuki pertengahan desember harga crypto nampak menaik. jadi untuk saat ini hanya bisa bersabar dan menunggu sampe pasar beneran pulih lagi gan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: liao chandra on December 19, 2018, 07:56:52 AM
Ya gan kita berharap sama sama keadaan kedepan semakin membaik dan bisa membangkitkan semangat kita semua dan maju terus dalam dunia cryptocurrency.
Semua dari kita pasti akan berharap yang terbaik untuk masa depan crypto gan. Cuma masalahnya adalah harga cryptocurrency tidak dapat di prediksi secara pasti. Hanya saja jika memang ada informasi bagus maka harganya akan bisa bangkit karena banyak orang yang membelinya. Dari siklus tahunan sepertinya juga bisa sedikit dijadikan patokan akan mendapatkan harga terbaiknya, namun tetap saja semua kembali pada kepercayaan trader sendiri.
namanya juga prediksi gan bahkan sekalipun melihat dari siklus tahunan belum bisa di jadikan jaminan juga, buktinya sekarang sudah memasuki pertengahan bulan desember belum ada perubahan yang signifkan ,berbeda dari tahun sebelumnya dimana pas memasuki pertengahan desember harga crypto nampak menaik. jadi untuk saat ini hanya bisa bersabar dan menunggu sampe pasar beneran pulih lagi gan.
Siklus tahunan memang gak bisa menjamin kejadian dulu bisa terulang namun biasanya kejadian yang lalu akan terjadi lagi gan apalagi jika sudah berulang bekali-kali. Jika dari data tahun-tahun yang lalu sebenarnya kejadian market crash tahun ini juga pernah terjadi gan dan dibalik market cash selalu ada market bullrun. Jadi wajar kalau para ahli crypto memprediksi nilai crypto akan terusan naik bahkan memecahkan rekor terbarunya.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Pithaxz on December 19, 2018, 11:27:58 AM
mungkin benar atau tidak, yang saya lihat di CMC kalau pergerakan harga crypto mulai naik secara perlahan gan ,nampaknya mungkin ini awal dimulainya kenaikan crypto gan mengingat di tahun sebelumnya crypto mengalami kenaikan di antara bulan desember gan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: IkilledMyHoney on December 20, 2018, 01:58:59 AM
Mungkin itu hanya prediksi untuk dua tahun kedepannya dan itupun juga brlum tentu benar, Tapi nyatanya saat ini yang terjadi bitcoin dan altcoin lainya mengalami penurunan yang sangat besar pada tahun 2018 ini bahkan sast ini sudah menyentuh rekor terburuk pada tahun ini untik harga terendah.
iya gan soalnya banyak yg prediksi jga ahir tahun bakal naik tpi skrang kan meang belom ahir tahun tunggu aja sampek ahir tahun nnti gan toh klo bener jga bersyukur klo gk ya kita harus nunggu jga
Memang akhir tahun 2018 ini menjadi momen terburuk bagi harga bitcoin dan altcoin dalam jangka satu tahun ini, Semoga entar dengan adanya FORK pada eth mampu menaikan harga altcoin gan,


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: ajomanih on December 20, 2018, 03:14:29 AM
Bayak pendapat gan yang saya temukan salah satu pakar crypto memperediksi tahun depan harga akan naik salah satunya coin eth gan akan kembali diharga 20jutaan bisa jadi alasan kuat adalah hadrfork pada coin eth ini


benar gan, memang banyak yang memprediksi kalau harga crypto akan kembali merangkak naik ditahun 2019 nanti gan, semoga saja hal tersebut benar adanya, walaupun saat ini ada pergerakan harga crypto untuk naik akan tetapi kenaikkan harganya masih belum signifikan gan, semoga saja pendapat / prediksi para pakar crypto tersebut bernar gan, sehingga crypto bisa kembali bergejolak lagi gan.



Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: the rise on December 20, 2018, 09:38:57 AM
Menjadi awal mungkin saja sih saat ini memang harga mulai merangkak ke harga $4000 dan jika harga terus bertahan naik maka bisa di pastikan ini awal mula harga akan kembali tumbuh di akhir tahun namun kembali lagi pada para pakar di atas hampir semuanya hanya omong kosong dan hampir tidak akan terjadi pada CRypto entah mau 2020 nanti harga Crypto tidak akan sampai setinggi itu apalagi untuk 1 BTC 1 miliar itu tidak masuk akal hanya sebagai alat investasi.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: sidodadii on December 20, 2018, 09:58:14 AM
klo jauh dari kematian emang sih gan, sangat sangat kecil kemungkinan hanya karena harga bitcoin segini orang orang bakal ninggalin. yang ada malah kebalikannya, banyak yang beli buat investasi tahun depanan.
klo masalah harga ngikutin aja dah, semakin besar juga bisa berdampak buruk juga, negara juga pasti bakalan was was


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Ameealvaro on December 20, 2018, 07:12:07 PM
klo jauh dari kematian emang sih gan, sangat sangat kecil kemungkinan hanya karena harga bitcoin segini orang orang bakal ninggalin. yang ada malah kebalikannya, banyak yang beli buat investasi tahun depanan.
klo masalah harga ngikutin aja dah, semakin besar juga bisa berdampak buruk juga, negara juga pasti bakalan was was
Iya kalo dari kematian sangat tidak mungkin terjadi malah sekarang harga bitcoin turun banyak sekali yang menanam saham di bitcoin karena harga bitcoin setiap tahun ada naik turunnya,saya juga ngikutin aja gan


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Denies Distro on December 20, 2018, 07:42:03 PM
Menjadi awal mungkin saja sih saat ini memang harga mulai merangkak ke harga $4000 dan jika harga terus bertahan naik maka bisa di pastikan ini awal mula harga akan kembali tumbuh di akhir tahun namun kembali lagi pada para pakar di atas hampir semuanya hanya omong kosong dan hampir tidak akan terjadi pada CRypto entah mau 2020 nanti harga Crypto tidak akan sampai setinggi itu apalagi untuk 1 BTC 1 miliar itu tidak masuk akal hanya sebagai alat investasi.
Namanya juga prediksi, bebas dong bang mau menyebutkan nominal berapapun.
Kalau ane sih yakin di dunia cryptocurrency tidak ada yang mustahil.
Semua sangat mungkin bisa terjadi selama masih ada dan di pergunakan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Live.me on December 22, 2018, 07:00:49 AM
klo jauh dari kematian emang sih gan, sangat sangat kecil kemungkinan hanya karena harga bitcoin segini orang orang bakal ninggalin. yang ada malah kebalikannya, banyak yang beli buat investasi tahun depanan.
klo masalah harga ngikutin aja dah, semakin besar juga bisa berdampak buruk juga, negara juga pasti bakalan was was

Benar gan, ane rasa dunia crypto semakin di cintai dan diminati. Tidak gampang untuk meninggalkannya, karena dunia crypto sudah banyak membawa perubahan dalam sisi positif sampai sekarang.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Leomessy10 on December 22, 2018, 07:27:51 AM
klo jauh dari kematian emang sih gan, sangat sangat kecil kemungkinan hanya karena harga bitcoin segini orang orang bakal ninggalin. yang ada malah kebalikannya, banyak yang beli buat investasi tahun depanan.
klo masalah harga ngikutin aja dah, semakin besar juga bisa berdampak buruk juga, negara juga pasti bakalan was was

Benar gan, ane rasa dunia crypto semakin di cintai dan diminati. Tidak gampang untuk meninggalkannya, karena dunia crypto sudah banyak membawa perubahan dalam sisi positif sampai sekarang.

Memang iya gan,dari sejak dulu sampai sekarang di dunia crypto ini sangat banyak para milyarder yang sudah banyak ada perubahan menjadi sukses gan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: kharismac999 on December 22, 2018, 05:20:03 PM
mungkin benar atau tidak, yang saya lihat di CMC kalau pergerakan harga crypto mulai naik secara perlahan gan ,nampaknya mungkin ini awal dimulainya kenaikan crypto gan mengingat di tahun sebelumnya crypto mengalami kenaikan di antara bulan desember gan.

Harapannya sih ini adalah awal untuk uptrend, namun saya belom terlalu yakin. Prediksi saya Bitcoin masih akan kembali turun jika tidak bisa menembus $4500an dlm waktu dekat. Kalau dilihat grafik 3-4 tahunan mungkin titik terendah BTC ada di pertengahan tahun depan. Smg ada keajaiban dah.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: gaston castano on December 22, 2018, 05:43:49 PM
mungkin benar atau tidak, yang saya lihat di CMC kalau pergerakan harga crypto mulai naik secara perlahan gan ,nampaknya mungkin ini awal dimulainya kenaikan crypto gan mengingat di tahun sebelumnya crypto mengalami kenaikan di antara bulan desember gan.

Harapannya sih ini adalah awal untuk uptrend, namun saya belom terlalu yakin. Prediksi saya Bitcoin masih akan kembali turun jika tidak bisa menembus $4500an dlm waktu dekat. Kalau dilihat grafik 3-4 tahunan mungkin titik terendah BTC ada di pertengahan tahun depan. Smg ada keajaiban dah.
kalau tidak bisa tembus ke $4500 berarti bakalan ada kemungkinan down parah lagi nih gan, sampai pertengahan tahun depan? ngeri juga yah, tetapi semoga saja peristiwa peristiwa penting di bulan januari nanti sukses sehingga bisa mengubah sejarah crypto menjadi lebih baik lagi kedepan nya dan harga harga pun bisa kembali up terus.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: galundan9 on December 22, 2018, 09:49:22 PM
belum membaik dan masih berusaha ngangkat value secara perlahan, selama bitcoin masih tertatih-tatih maka altcoin juga masih rentang dengan minus value. triggernya ada di news dan jika news masih spekulatif temporary, maka kondisi masih akan sama saja alias bergerak di middle value saja tanpa bisa naik drastis.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: bengsabeng on December 22, 2018, 11:37:02 PM
ya gan kayakanya ini bisa jadi pertanda kalau crypto akan pulih, kalau ane lihat sejak 3 hari terakhir peningkatan harga terus terjadi. pagi ini ane lihat harga ETH sudah nyentuh $115 lagi.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: anog on December 22, 2018, 11:39:03 PM
belum membaik dan masih berusaha ngangkat value secara perlahan, selama bitcoin masih tertatih-tatih maka altcoin juga masih rentang dengan minus value. triggernya ada di news dan jika news masih spekulatif temporary, maka kondisi masih akan sama saja alias bergerak di middle value saja tanpa bisa naik drastis.
Apa yang agan katakan ada benarnya juga, Dan kondisi saat ini belum bisa di katakan membaik.

Tapi sebenarnya saya malah kurang setuju jika kenaikan secara signifikan adala suatu kondisi terbaik.

Saya curiga ada kelompok tertentu yang sedang bermain dengan harga tersebut untuk mendapatkan profitnya.
harus hati-hati dengan moment itu.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: vania vin on December 23, 2018, 03:44:12 AM
prediksi Prediksi dan prediksi lagi
Seperti yang saya katakan kepada beberapa teman saya disini, semua orang dapat memprediksi harga tapi semua tidak akan sesuai dengan kenyataan dan dari sumber yang agan dapatkan adalah orang orang kaya yang memprediksi harga sangat tidak wajar,, mereka sudah banyak uang dan mungkin memprediksi harga seperti itu berharap agar tejadi pump (mungkin)
karena mereka sudah membeli dalam jumlah banyak dengan harga murah atau mungkin mereka banyak kehilangan aset karena investasi pada tahun lalu :D
ane lihat memang banyak yang nama nya prediksi tapi kalau menurut ane prediksi sama halnnya seperti ramalan bisa benar dan besar kemnykinan salah, mereka yang suka prediksi hanya ingin membangkitkan semangat saja karena harga coin lagi turun mereka banyak memegang coin jadi mereka memprediksi sendiri supaya harga coin naik,


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: kharismac999 on December 23, 2018, 04:12:56 AM
kalau tidak bisa tembus ke $4500 berarti bakalan ada kemungkinan down parah lagi nih gan, sampai pertengahan tahun depan? ngeri juga yah, tetapi semoga saja peristiwa peristiwa penting di bulan januari nanti sukses sehingga bisa mengubah sejarah crypto menjadi lebih baik lagi kedepan nya dan harga harga pun bisa kembali up terus.
Iya gan, banyak pendapat mengatakan demikian. Intinya sebelum down lagi BTC menuju ke range 4500-5000 USD terlebih dulu. Namun ini hanya prediksi. Tak ada yang benar2 tahu kebenarannya. Namun jika ada berita ataupun isu bagus, mungkin prediksi ini meleset. Sebaliknya jika isu negatif maka akan lebih parah. Banyak yang nunggu di $2800.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: askimilaku on December 23, 2018, 04:28:10 AM
belum membaik dan masih berusaha ngangkat value secara perlahan, selama bitcoin masih tertatih-tatih maka altcoin juga masih rentang dengan minus value. triggernya ada di news dan jika news masih spekulatif temporary, maka kondisi masih akan sama saja alias bergerak di middle value saja tanpa bisa naik drastis.

benar gan saya setuju soalnya berita sangat berpengaruh sekali terhadap situasi market selama tidak ada berita buruk lagi saya pikir semua koin crypto akan recovery perlahan dan jika di dorong oleh berita bagus pasti akan lebih cepat recovery harganya


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Fesatmas on December 23, 2018, 04:53:02 AM
belum membaik dan masih berusaha ngangkat value secara perlahan, selama bitcoin masih tertatih-tatih maka altcoin juga masih rentang dengan minus value. triggernya ada di news dan jika news masih spekulatif temporary, maka kondisi masih akan sama saja alias bergerak di middle value saja tanpa bisa naik drastis.

benar gan saya setuju soalnya berita sangat berpengaruh sekali terhadap situasi market selama tidak ada berita buruk lagi saya pikir semua koin crypto akan recovery perlahan dan jika di dorong oleh berita bagus pasti akan lebih cepat recovery harganya
Sebenarnya ada berita positif tentang bitcoin dimana perusahaan blockstream yang telah meluncurkan satelit blockchain sehingga orang-orang bisa  bertransaksi tanpa menggunakan koneksi internet. Tentu dengan adanya berita seperti ini para pengguna bitcoin dipermudah tapi saya tidak tahu apakah dengan adanya berita positif seperti ini nilai bitcoin bisa kembali naik begitupula dengan altcoin.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Mr.sprin on December 23, 2018, 07:34:54 AM
nilai crypto memang semua sudah membaik prediksi saya kedepannya pasti akan lahir crypto yang baru dan semakin akan muncul para investor baru untuk menginves coin karena harga coin semakin bagus ,


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: sHeRiLyN1618 on December 23, 2018, 11:40:10 AM
nilai crypto memang semua sudah membaik prediksi saya kedepannya pasti akan lahir crypto yang baru dan semakin akan muncul para investor baru untuk menginves coin karena harga coin semakin bagus ,
Saya pikir belum, bitcoin saja sudah turun kurang lebih 50% dan tidak ada tanda-tanda sama sekali jika bitcoin akan mulai pulih.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: CageMabok on December 23, 2018, 11:47:45 AM
Saya pikir belum, bitcoin saja sudah turun kurang lebih 50% dan tidak ada tanda-tanda sama sekali jika bitcoin akan mulai pulih.
menurut saya, nilai bitcoin saat ini berkisar 4.000 U$ sedikit lebih baik daripada nilai awal desember di kiraran 3.448 US, artinya telah mulai sedikt bergerak (naik), kita berharap dengan diterapkanya beberapa wacana program (ETF/Bakkt dan Nasdaq) diawal tahun 2019 dapat kembali mendongkrak nilai money Crypto.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Donceng on December 23, 2018, 03:43:24 PM
ya gan kayakanya ini bisa jadi pertanda kalau crypto akan pulih, kalau ane lihat sejak 3 hari terakhir peningkatan harga terus terjadi. pagi ini ane lihat harga ETH sudah nyentuh $115 lagi.
meskipun pergerakan harga kripto sedikit demi sedikit mengalami peningkatan hal itu merupakan langkah awal akan terjadinya peningkatan kembali harga pasar. kita bisa melihat secara perlahan ethereum selalu mengalami peningkatan meskipun hanya sedikit akan tetapi perlahan tapi pasti hal itu bisa membaikan keadaan harga pasar


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: fadil46 on December 23, 2018, 09:31:35 PM
menurut saya crypto telah membaik gan karena dalam minggu ini ada kenaikan harga yang sangat signifikan baik itu bitcoin atau altcoin gan sehingga saya menyimpulkan kalau minat investor pada crypto sudah kembali meningkatkan .


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Vongola on December 23, 2018, 11:41:36 PM
Saya pikir belum, bitcoin saja sudah turun kurang lebih 50% dan tidak ada tanda-tanda sama sekali jika bitcoin akan mulai pulih.
menurut saya, nilai bitcoin saat ini berkisar 4.000 U$ sedikit lebih baik daripada nilai awal desember di kiraran 3.448 US, artinya telah mulai sedikt bergerak (naik), kita berharap dengan diterapkanya beberapa wacana program (ETF/Bakkt dan Nasdaq) diawal tahun 2019 dapat kembali mendongkrak nilai money Crypto.

Betul sekali. Masa dari harga $3300 naik ke $4000 dibilang belum ada tanda meningkat, itu sudah naik hampir 20% untuk bitcoin saja. Belum lagi altcoin yang naiknya bahkan lebih dari itu.



Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Black sweet on December 24, 2018, 03:17:12 AM
masih dalam proses pemulihan harga gan. jika dilihat pada marketcap secara perlahan memang harga crypto telah nampak menaik gan,mungkin karena nilai bitcoin ini juga lagi naik sehingga berimbas juga pada altcoin lain,semoga aja naiknya ini tetap stabil gan walaupun secara perlahan-lahan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Live.me on December 24, 2018, 04:28:06 AM
menurut saya crypto telah membaik gan karena dalam minggu ini ada kenaikan harga yang sangat signifikan baik itu bitcoin atau altcoin gan sehingga saya menyimpulkan kalau minat investor pada crypto sudah kembali meningkatkan .

Benar, untuk saat sekarang sudah mulai membaik dari beberapa hari yang lalu, karena kita sama sama melihat kondisi market sudah mulai ada pergerakan naik.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Not_WEB on December 24, 2018, 06:06:08 AM
nilai crypto sudah mulai bagus dan akan muncul banyak lagi crypto kedepannya kemaren memang tidak dapat di pungkiri crypto sangat merosot, pandapat ane crypto akan semakin bagus lagi kedepannya,


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: ajomanih on December 25, 2018, 02:06:44 AM
nilai crypto sudah mulai bagus dan akan muncul banyak lagi crypto kedepannya kemaren memang tidak dapat di pungkiri crypto sangat merosot, pandapat ane crypto akan semakin bagus lagi kedepannya,


ya benar gan, memang harga crypto sudah mulai membaik gan, walaupun pergerakkan harganya masih belum signifikan akan tetapi saya sebagai pengguna crypto optimis kalau harga crypto bisa kembali melonjak naik gan, apalagi ditahun depan banyak event - event tentang perkembangan crypto sehingga membuat banyak orang akan kembali berinvestasi dengan crypto gan.



Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: komisariatku on December 25, 2018, 02:16:53 AM
Kalau ane nasih optimis kalo bitcoin bisa lebih tinggi dari pencapaian tertingginya di tahun lalu yakni 300juta gan. Soalnya revolusi industri 4.0 akan segera bergulir sehingga cepat atau lambat pembayaran dengan uang digital akan marak digunakan. Bitcoin dan altcoin memiliki peluang sangat tinggi karena mereka adalah pelopor uang digital


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: iqrasalsabila on December 25, 2018, 03:18:59 AM
Setiap prediksi yg ada hanya akan membuat harga crypto pump dan dump. Untuk membuat crypto mencapai puncak kejayaannya dulu  mungkin itu akan sulit. Walaupun harga sempat membaik ( naik ) tapi hnya sementara dan lagi2 kembali turun. Semenjak adanya pelarangan crypto sana sini, membuat integritas investasi jenis ini menjadi menurun sehingga membuat para investor lebih memperketat menanamkan modalnya utk crypto.
Seandainya investasi crypto dilegalisasikan dibanyak negara dan ada badan pengawasnya seperti OJK di indonesia, ane ykin harga crypto  bisa kembali meledak seperti dulu krn dg begitu para investor merasa percaya dan aman menanamkan modalnya di crypto. " Sesuatu itu bisa menjadi mahal & berharga jika banyak peminatnya "...


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: sameme on December 25, 2018, 09:20:20 AM
Sebenarnya ada berita positif tentang bitcoin dimana perusahaan blockstream yang telah meluncurkan satelit blockchain sehingga orang-orang bisa  bertransaksi tanpa menggunakan koneksi internet. Tentu dengan adanya berita seperti ini para pengguna bitcoin dipermudah tapi saya tidak tahu apakah dengan adanya berita positif seperti ini nilai bitcoin bisa kembali naik begitupula dengan altcoin.
Sepertinya itu hal yang mustahil karena tidak mungkin satelit blockchain bisa menjangkau semua negara tanpa bantuan koneksi internet, bisa saya minta link tentang hal satelit blockchain tersebut?


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: FahsaiXtreme on December 25, 2018, 11:05:08 AM
menurut saya crypto telah membaik gan karena dalam minggu ini ada kenaikan harga yang sangat signifikan baik itu bitcoin atau altcoin gan sehingga saya menyimpulkan kalau minat investor pada crypto sudah kembali meningkatkan .
Memang sudah waktunya bagi bitcoin dan altcoin lainya untuk bangkit lagi gan, Apalagi di awal tahun 2019 akan terjadi fork dalam ethereum pasti hal tersebut juga akan berdampak besar terhadap harga altcoin yang di berada dalam platform Eth.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: moon sorcerers on December 25, 2018, 05:15:40 PM
nilai crypto memang semua sudah membaik prediksi saya kedepannya pasti akan lahir crypto yang baru dan semakin akan muncul para investor baru untuk menginves coin karena harga coin semakin bagus ,
saya rasa saat ini crypto belum membaik, harga bitcoin saat ini juga turun lagi setelah beberapa hari kemarin mengalami kenaikan, harga coin saat ini masih sangat labil, saya rasa para investor masih ragu untuk kembali berinvestasi dan masih menunggu waktu yang tepat untuk kembali beinvestasi


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: tazmania on December 26, 2018, 04:47:04 AM
nilai crypto memang semua sudah membaik prediksi saya kedepannya pasti akan lahir crypto yang baru dan semakin akan muncul para investor baru untuk menginves coin karena harga coin semakin bagus ,
saya rasa saat ini crypto belum membaik, harga bitcoin saat ini juga turun lagi setelah beberapa hari kemarin mengalami kenaikan, harga coin saat ini masih sangat labil, saya rasa para investor masih ragu untuk kembali berinvestasi dan masih menunggu waktu yang tepat untuk kembali beinvestasi
Memang di tahun 2018 ini nilai harga terburuk bitcoin di bulan desember ini dan volume bitcoin pun juga mengalami penurunan yang cukup besar, Kalau menurut saya bukan masalah investor ragu untuk berinvestasi di bitcoin tapi investor lebih memilih untuk me nge hold btc mereka di dalam wallet sehingga volume btc pun menjadi turun drastis.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: TKarollah on December 26, 2018, 07:55:33 AM
jika diurut dari 8-9 tahun kebelakang, wajar jika tahun ini mengalami pengunduran keras, bayangkan jika harga up terus maka crypto akan mahal, harga memang makin terjangkau dengan bulatan pecahan nominal, namun fee akan jadi masalah tersendiri. untuk menghadapi proses halving, masih tahap yang wajar jika harus turun sejenak sampai waktunya tiba masih dalam raport yang masuk akal walaupun tidak bisa dikatakan membaik 100%


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Live.me on December 26, 2018, 02:38:29 PM
jika diurut dari 8-9 tahun kebelakang, wajar jika tahun ini mengalami pengunduran keras, bayangkan jika harga up terus maka crypto akan mahal, harga memang makin terjangkau dengan bulatan pecahan nominal, namun fee akan jadi masalah tersendiri. untuk menghadapi proses halving, masih tahap yang wajar jika harus turun sejenak sampai waktunya tiba masih dalam raport yang masuk akal walaupun tidak bisa dikatakan membaik 100%

Sangat jelas sekali pendapat agan, saya juga membayangkan seperti agan sebutkan. Seandainya harga coin terus meningkat pertahunnya sungguh kita tidak sanggup membelinya lagi.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: hirokazu on December 26, 2018, 05:40:54 PM
jika diurut dari 8-9 tahun kebelakang, wajar jika tahun ini mengalami pengunduran keras, bayangkan jika harga up terus maka crypto akan mahal, harga memang makin terjangkau dengan bulatan pecahan nominal, namun fee akan jadi masalah tersendiri. untuk menghadapi proses halving, masih tahap yang wajar jika harus turun sejenak sampai waktunya tiba masih dalam raport yang masuk akal walaupun tidak bisa dikatakan membaik 100%
Bukankah bagus jika kripto bertambah mahal setiap harinya? Bahkan itulah yang diharapkan oleh semua orang. Fee bukanlah suatu masalah, soalnya ada banyak cara untuk mengatasinya. Contohnya, banyak platform selain bitcoin yang menyajikan fee yang relatif kecil bahkan untuk transaksi yang mempunyai nilai yang besar. Yang membuatnya wajar turun adalah masalah pasar, tidak mungkin untuk naik terus menerus. Bukan karena jika terlalu mahal, maka orang tidak bisa memiliki bitcoin nantinya.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: bangjoe on December 26, 2018, 08:25:18 PM
dengan pergerakan pasar yang terjadi pada akhir-akhir ini, bukan tidak mungkin bahwa ini adalah pertanda atau awal dari pulihnya bitcoin bahkan pasar.
asalkan permintaan pasar terhadap bitcoin meningkat maka bitcoin sangat mungkin untuk bisa kembali pulih ke harga tinggi tapi masalahnya adalah bahwa ada beberapa orang yang akan menjual bitcoin mereka ketika harganya baru naik naik sedikit, dan inilah yang nantinya akan menghambat pertumbuhan harga bitcoin, lagipula memang sangat sulit untuk menekan volume sell karena setiap orang punya target profit yang berbeda-beda


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Weng_saboh on December 26, 2018, 08:59:38 PM
Nilai Crypto saya rasa belum sepenuh nya membaik gan karena harga saat ini masih di bilang cukup murah di bandingkan dengan harga akhir tahun yang lalu,tapi pergerakan harga dalam minggu ini sudah mengangkat harga bitcoin dan altcoin naik perlahan lahan setelah sempat drop dratis gan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: ajomanih on December 27, 2018, 02:47:32 AM
Nilai Crypto saya rasa belum sepenuh nya membaik gan karena harga saat ini masih di bilang cukup murah di bandingkan dengan harga akhir tahun yang lalu,tapi pergerakan harga dalam minggu ini sudah mengangkat harga bitcoin dan altcoin naik perlahan lahan setelah sempat drop dratis gan.


benar gan, jika kita membandingkan dari harga diakhir tahun lalu tentunya masih belum sebading gan, karena harga bitcoin ditahun lalu mencapai harga diatas 250 jutaan, akan tetapi mendekati pergantian tahun 2018 ini memang ada kenaikkan harga bitcoin dan cypto lainnya gan, dimana dari harga 47 jutaan sekarang sudah berada dikisaran 55 jutaan, tentunya kita berharap semoga saja harga crypto terus merangkak naik.



Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: restuibu on December 27, 2018, 03:22:27 AM
meskipun beberapa hari ini kita melihat kenaikan harga secara signifikan hampir di semua koin terutama bitcoin dan ethereum tapi menurut saya ini masih bukan menunjukkan kalau crypto sudah mulai membaik,saya takut ini hanya sebuah permainan para paus besar karena menyambut natal kemaren dan menyambut tahun baru.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Fesatmas on December 27, 2018, 05:00:44 AM
meskipun beberapa hari ini kita melihat kenaikan harga secara signifikan hampir di semua koin terutama bitcoin dan ethereum tapi menurut saya ini masih bukan menunjukkan kalau crypto sudah mulai membaik,saya takut ini hanya sebuah permainan para paus besar karena menyambut natal kemaren dan menyambut tahun baru.
Sepertinya begitu gan dilihat dari market beberapa hari yang lalu nilai bitcoin sempat tembus ke angka $4000 tapi tidak lama setelah itu kemudian turun sebelum natal. Saya tidak terlalu berharap akhir bulan ini nilai bitcoin bakal naik bisa jadi terjadi ditahun depan nantinya.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: kidotrad18 on December 27, 2018, 07:17:51 AM

Sebenarnya ada berita positif tentang bitcoin dimana perusahaan blockstream yang telah meluncurkan satelit blockchain sehingga orang-orang bisa  bertransaksi tanpa menggunakan koneksi internet. Tentu dengan adanya berita seperti ini para pengguna bitcoin dipermudah tapi saya tidak tahu apakah dengan adanya berita positif seperti ini nilai bitcoin bisa kembali naik begitupula dengan altcoin.
Wah saya baru tahu gan berita baik ini, pantas market setiap hari ini menghijau terus. Semakin yakin nilai crypto akan semakin baik lagi di tahun depan. Apalagi eth yang awal tahun depan akan mengalami hardfork jadi sebulan ini nilainya kemungkinan naik terus dan diikuti oleh altcoin lainnya.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Pithaxz on December 27, 2018, 07:40:42 AM

Sebenarnya ada berita positif tentang bitcoin dimana perusahaan blockstream yang telah meluncurkan satelit blockchain sehingga orang-orang bisa  bertransaksi tanpa menggunakan koneksi internet. Tentu dengan adanya berita seperti ini para pengguna bitcoin dipermudah tapi saya tidak tahu apakah dengan adanya berita positif seperti ini nilai bitcoin bisa kembali naik begitupula dengan altcoin.
Wah saya baru tahu gan berita baik ini, pantas market setiap hari ini menghijau terus. Semakin yakin nilai crypto akan semakin baik lagi di tahun depan. Apalagi eth yang awal tahun depan akan mengalami hardfork jadi sebulan ini nilainya kemungkinan naik terus dan diikuti oleh altcoin lainnya.
berita tersebut membawakan angin segar nih untuk bitcoin dan altcoin juga, namun bukanya kalo eth fork tidak akan mempengaruhi altcoin lain apalagi bitcoin gan? paling tidak dampak fork nanti lebih kepada token yang menggunakan platform eth saja gan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Sompameng on December 27, 2018, 08:43:18 AM

Sebenarnya ada berita positif tentang bitcoin dimana perusahaan blockstream yang telah meluncurkan satelit blockchain sehingga orang-orang bisa  bertransaksi tanpa menggunakan koneksi internet. Tentu dengan adanya berita seperti ini para pengguna bitcoin dipermudah tapi saya tidak tahu apakah dengan adanya berita positif seperti ini nilai bitcoin bisa kembali naik begitupula dengan altcoin.
Wah saya baru tahu gan berita baik ini, pantas market setiap hari ini menghijau terus. Semakin yakin nilai crypto akan semakin baik lagi di tahun depan. Apalagi eth yang awal tahun depan akan mengalami hardfork jadi sebulan ini nilainya kemungkinan naik terus dan diikuti oleh altcoin lainnya.

Banyak ICO yang menggunakan platform etherium yang menjadi alat pembayaran untuk pembelian iconya, bisa jadi kemungkinan besar token2 tersebut juga mengalami kenaikan seiring meningkatnya harga eth,tapi bitcoin yang belum mengalami kenaikan yang signifikan jadi masih belum bisa terlalu berharap banyak akan kenaikan altcoin2 lainnya.tapi melihat chart market akhir2 ini sedikit lebih baik dari yang kemarin2.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Loedong on December 27, 2018, 01:31:43 PM
menurut saya crypto telah membaik gan karena dalam minggu ini ada kenaikan harga yang sangat signifikan baik itu bitcoin atau altcoin gan sehingga saya menyimpulkan kalau minat investor pada crypto sudah kembali meningkatkan .
Memang sudah waktunya bagi bitcoin dan altcoin lainya untuk bangkit lagi gan, Apalagi di awal tahun 2019 akan terjadi fork dalam ethereum pasti hal tersebut juga akan berdampak besar terhadap harga altcoin yang di berada dalam platform Eth.
yang agan bilang memang benar saat ini di coinmarketcap sudah mulai di zona hijau lagi gan, sepertinya ini awal kebangkitan harga crypto kembali gan dan semoga juga hardfork ethereum nanti bisa berimbas juga sama token2 yang menggunakan platform ethereum gan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: irsada on December 27, 2018, 01:49:48 PM
bahkan orang yang milader dan ahli pun tidak bisa dengan tepat memprediksi kripto, jika dilihat tahun ini banyak prediksi di tahun 2018 bitcoin akan mencapai $ 50.000 akan tetapi faktanya sekarang BTC sekitar $ 3800 diakhir tahun ini.
tentunya belum ada tanda tanda kripto mulai membaik jika dilihat saat ini.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: rmhuntley on December 27, 2018, 06:36:10 PM
bahkan orang yang milader dan ahli pun tidak bisa dengan tepat memprediksi kripto, jika dilihat tahun ini banyak prediksi di tahun 2018 bitcoin akan mencapai $ 50.000 akan tetapi faktanya sekarang BTC sekitar $ 3800 diakhir tahun ini.
tentunya belum ada tanda tanda kripto mulai membaik jika dilihat saat ini.
Cryptocurrency dalam konteks harga memang tidak lagi segila tahun 2017 gan, para trader dan investor lebih memilih untuk mendapatkan keuntungan lewat fluktuasi harga crypto. Jadi sangat wajar memang kenaikan harga hanya beberapa waktu dan terus menerus turun dan naik. Pengaruh besar lainnya kenapa harga Cryptocurrency belum ada tanda-tanda kenaikan mungkin lebih kepada banyaknya ICO yang scam dan sebagian besar investor ICO sudah lari gan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: kharismac999 on December 27, 2018, 11:19:23 PM
kalau tidak bisa tembus ke $4500 berarti bakalan ada kemungkinan down parah lagi nih gan, sampai pertengahan tahun depan? ngeri juga yah, tetapi semoga saja peristiwa peristiwa penting di bulan januari nanti sukses sehingga bisa mengubah sejarah crypto menjadi lebih baik lagi kedepan nya dan harga harga pun bisa kembali up terus.
Nah longsor lagi kan? beberapa hari lalu BTC sudah 4390 di bitfinex, kini longsor ke 3700. Smg bisa mantul lagi. Tapi kita lihat aja beberapa hari ke depan.
Smg gak longsor lebig dalem


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: nickname04 on December 28, 2018, 02:39:47 AM
kalau tidak bisa tembus ke $4500 berarti bakalan ada kemungkinan down parah lagi nih gan, sampai pertengahan tahun depan? ngeri juga yah, tetapi semoga saja peristiwa peristiwa penting di bulan januari nanti sukses sehingga bisa mengubah sejarah crypto menjadi lebih baik lagi kedepan nya dan harga harga pun bisa kembali up terus.
Nah longsor lagi kan? beberapa hari lalu BTC sudah 4390 di bitfinex, kini longsor ke 3700. Smg bisa mantul lagi. Tapi kita lihat aja beberapa hari ke depan.
Smg gak longsor lebig dalem
Kita lihat saja diawal tahun 2019 nanti gan,kalau dibulan desember ini rasanya sangat berat kalau btc akan naik,dan kalau awal tahun nanti harganya tetap sekitaran segitu aja saya rasa akan butuh waktu lama untuk btc dan koin lainnya akan bisa pump.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Hendra gunawan on December 28, 2018, 06:26:05 AM

Kita lihat saja diawal tahun 2019 nanti gan,kalau dibulan desember ini rasanya sangat berat kalau btc akan naik,dan kalau awal tahun nanti harganya tetap sekitaran segitu aja saya rasa akan butuh waktu lama untuk btc dan koin lainnya akan bisa pump.
Jangan panik gan karena situasi naik turun itu sudah biasa dan perlu kita ketahui jika harga bitcoin sudah mengalami penurunan yang sangat signifikan jadi besar kemungkinan tahun depan harga bitcoin dan crypto akan mengalami rebound.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: kharismac999 on December 28, 2018, 04:49:44 PM

Kita lihat saja diawal tahun 2019 nanti gan,kalau dibulan desember ini rasanya sangat berat kalau btc akan naik,dan kalau awal tahun nanti harganya tetap sekitaran segitu aja saya rasa akan butuh waktu lama untuk btc dan koin lainnya akan bisa pump.
Jangan panik gan karena situasi naik turun itu sudah biasa dan perlu kita ketahui jika harga bitcoin sudah mengalami penurunan yang sangat signifikan jadi besar kemungkinan tahun depan harga bitcoin dan crypto akan mengalami rebound.

Semoga pertengahan 2019 arah nya sudah jelas. Saat ini masih agak sulit memperkirakan. Selain itu harga crypto dipengaruhi pula oleh permintaan. Saya kira adopsi crypto kedepan makin bagus. Makin banyak oranģ yang masuk area crypto. Mungkin bisa "mempercepat" rebound


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Ezravdb on December 28, 2018, 05:00:44 PM
Semoga pertengahan 2019 arah nya sudah jelas. Saat ini masih agak sulit memperkirakan. Selain itu harga crypto dipengaruhi pula oleh permintaan. Saya kira adopsi crypto kedepan makin bagus. Makin banyak oranģ yang masuk area crypto. Mungkin bisa "mempercepat" rebound
Mudahan mudahan saja gan harapan di tahun 2019 harga crypto mampu naik secara signifikan,Selama ini lesu nya keadaan market akibat banyak hal terutama pengaruh isu isu negatif,Akhir tahun hanya tersisa beberapa hari lagi dan saya rasa BTC dan altcoin tidak akan ada kejutan di penutupan tahun ini.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: pleci on December 28, 2018, 05:01:40 PM

Kita lihat saja diawal tahun 2019 nanti gan,kalau dibulan desember ini rasanya sangat berat kalau btc akan naik,dan kalau awal tahun nanti harganya tetap sekitaran segitu aja saya rasa akan butuh waktu lama untuk btc dan koin lainnya akan bisa pump.
Jangan panik gan karena situasi naik turun itu sudah biasa dan perlu kita ketahui jika harga bitcoin sudah mengalami penurunan yang sangat signifikan jadi besar kemungkinan tahun depan harga bitcoin dan crypto akan mengalami rebound.

mantul maret atau bahkan januari selama tidak ada lagi kabar2 buruk dengan kerugian puluhan ribu btc. yang modalnya menipis atau bahkan dibawah garis seimbang wajar bila panik, sayapun demikian

tapi memang kita harus tetap setidaknya bertahan dan yakin dengan hal bagus di awal tahun, banyak yang menginginkan hal serupa.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: jaicos88 on December 29, 2018, 03:42:16 PM
Solusi terbaik nya, kita bersabar dan tetap bertahan saja di dunia cryptocurrency ini, jangan lupa juga untuk tetap mengikuti alur dan perkembangan nya, bagaimana dan seperti apa perubahan yang akan terjadi di masa yang akan mendatang, entah itu mengenai harga atau lain sebagai nya, karena jika di tanya masalah harga, tidak akan ada yang bisa untuk memastikan nya, karena rata-rata dari kita semua juga membutuhkan jawaban itu


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Ezravdb on December 29, 2018, 08:11:49 PM
Solusi terbaik nya, kita bersabar dan tetap bertahan saja di dunia cryptocurrency ini, jangan lupa juga untuk tetap mengikuti alur dan perkembangan nya, bagaimana dan seperti apa perubahan yang akan terjadi di masa yang akan mendatang, entah itu mengenai harga atau lain sebagai nya, karena jika di tanya masalah harga, tidak akan ada yang bisa untuk memastikan nya, karena rata-rata dari kita semua juga membutuhkan jawaban itu
Mungkin perubahan akan terlihat gan pada awal tahun ini karena perkembangan dunia crypto semakin maju di tambah dengan hadrfok ethereum pada bulan januari kita harapkan saja dengan adanya isu isu positif mampu mengangkatkan harga crypto yang selama ini sudah turun dratis gan


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: aruldaroy on December 29, 2018, 08:35:56 PM
Solusi terbaik nya, kita bersabar dan tetap bertahan saja di dunia cryptocurrency ini, jangan lupa juga untuk tetap mengikuti alur dan perkembangan nya, bagaimana dan seperti apa perubahan yang akan terjadi di masa yang akan mendatang, entah itu mengenai harga atau lain sebagai nya, karena jika di tanya masalah harga, tidak akan ada yang bisa untuk memastikan nya, karena rata-rata dari kita semua juga membutuhkan jawaban itu
Mungkin perubahan akan terlihat gan pada awal tahun ini karena perkembangan dunia crypto semakin maju di tambah dengan hadrfok ethereum pada bulan januari kita harapkan saja dengan adanya isu isu positif mampu mengangkatkan harga crypto yang selama ini sudah turun dratis gan
Saya rasa jika price btc dan eth dengan mengenai hardfork tidak bakal bertahan lama, kecuali kita benar2 menggunakan moment tersebut untuk profit kita dalam waktu tertentu, kecuali dengan hadirnya issue2 positif yang bisa meningkatkan harga nya seperti tahun lalu, itu perkiraan saya aja gan. Yang penting bersabar aja dulu tunggu perkembangan di tahun 2019 ini bagaimana crypto akan berjalan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: mattujusuruga on December 29, 2018, 08:40:21 PM

Kita lihat saja diawal tahun 2019 nanti gan,kalau dibulan desember ini rasanya sangat berat kalau btc akan naik,dan kalau awal tahun nanti harganya tetap sekitaran segitu aja saya rasa akan butuh waktu lama untuk btc dan koin lainnya akan bisa pump.
Jangan panik gan karena situasi naik turun itu sudah biasa dan perlu kita ketahui jika harga bitcoin sudah mengalami penurunan yang sangat signifikan jadi besar kemungkinan tahun depan harga bitcoin dan crypto akan mengalami rebound.
Saya pikir tidak sperti itu gan, kalau crypto pernah mengalami kenaikan yang drastis dan kemudian penurunan yang drastis maka untuk naik butuh waktu dan perlahan, Dan kita lihat skrang market sudah menunjukkan tanda2 itu, naik secara perlahan lahan. Intinya bersabar aja jngan panik


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: nickname04 on December 29, 2018, 09:20:28 PM
Solusi terbaik nya, kita bersabar dan tetap bertahan saja di dunia cryptocurrency ini, jangan lupa juga untuk tetap mengikuti alur dan perkembangan nya, bagaimana dan seperti apa perubahan yang akan terjadi di masa yang akan mendatang, entah itu mengenai harga atau lain sebagai nya, karena jika di tanya masalah harga, tidak akan ada yang bisa untuk memastikan nya, karena rata-rata dari kita semua juga membutuhkan jawaban itu
Mungkin perubahan akan terlihat gan pada awal tahun ini karena perkembangan dunia crypto semakin maju di tambah dengan hadrfok ethereum pada bulan januari kita harapkan saja dengan adanya isu isu positif mampu mengangkatkan harga crypto yang selama ini sudah turun dratis gan
Dengan sekarang munculnya isu isu positif yang muncul itu menyebabkan banyak ICO yang sukses bisa mencapai softcap dan juga bisa mencapai hardcapnya juga,semoga ini akan terus terjadi ya gan hehe.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: komisariatku on December 30, 2018, 04:25:33 AM
   Setelah Nilai Crypto mengalami penurunan drastis edisi dua minggu yang lalu di kisaran $ 3.700 (nilai terendah ditahun 2018), kini sacara berlahan nilai bitcoin menunjukkan tanda-tanda positif yaitu meraksak naik ke $ 4.000, akankah kondisi ini menjadi awal dari kebangkitan kembali, mengingat saat ini adalah termasuk moment diakhir tahun? atau hanya kenaikan semu semata?

    Mengingat nilai crypto akan semakin membaik apabila volume nilai buy dan investasi mengalami peningkatan,serta menekan volume sell menjadi semakin mengecil, dan peluang memperoleh profit menjadi sangat terbuka.

    Bagaimana Pandangan Para Milyarder Crypto Dunia menyikapi Fenomena ini?
Simak beberapa Pandabgan mareka mengenaik Kondisi nilai crypto saat ini, dan prediksinya dimasa depan :
Quote
"BTC akan mencapai $ 25.000 per koin pada akhir tahun. Dia menyerah pada prediksi ini ketika pasar bearish terus berlanjut", dikemukan oleh milyarder ternama yaitu Tom Lee
Quote
"beberapa prediksi yang sangat kontroversial, seperti Bitcoin mencapai $500.000 per koin pada tahun 2020". pandangan dikemukakan oleh milyarder sekaligus Investor crypto tersukses John McAfee
Quote
"pasar akan bangkit kembali dan bahwa crypto masih jauh dari kematian. Berkat prediksi ini, banyak orang berpikir bahwa sekarang adalah waktu yang tepat untuk berinvestasi" ini adalah asumsi dari Miliarder Tim Draper

Beberapa Pendapat diatas dikutip dari,
sumber : https://kabarcoin.com/investasi-kembali-di-bitcoin

Bagaimana Pandangan Anda?
Kalau menurut saya si ini baru awal. Saya cukup optimus dimana awal tahun kripto akan memiliki peningkatan kembali. Permulaaan peningkatan harga sudah mulai terasa di ahir tahun ini gan.. kalo sentimen pasar sudah membaik maka harga kripto akan kembali mrlambung seperti di tahun 2017 lalu gan


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: skarais on December 30, 2018, 08:32:50 AM
Kalau menurut saya si ini baru awal. Saya cukup optimus dimana awal tahun kripto akan memiliki peningkatan kembali. Permulaaan peningkatan harga sudah mulai terasa di ahir tahun ini gan.. kalo sentimen pasar sudah membaik maka harga kripto akan kembali mrlambung seperti di tahun 2017 lalu gan
Banyak orang berharap awal 2019 bakal jadi awal untuk melihat harga Cryptocurrency naik. Tapi apakah harapan itu bakal terwujud ataupun tidak itu masih menjadi tanda tanya besar bagi semua orang dan juga termasuk saya. Harapan saya tahun 2019 penggila ICO ataupun investor ICO akan terus bertambah gan, karena dengan begitu harga Bitcoin dan Ethereum serta altcoin lainnya bakalan bagus kembali.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: ros_hina on December 30, 2018, 10:03:13 AM
Ya ni gan,  harga pasar sudah mulai  berwarna hijao lagi, dan harga bitcoin dan altcoin lainnya udah mulai memompa harga lagi,  jadi meturut ane ini juga saat yang menguntungkan untuk mendapatkan keuntungan dengan harga saat ini gan,  ,  jadi ane  pikr sekrang  keputusan yang bagus  untuk membeli , karena sementara ini harga  altcoin belum semua meningkat  dengan harga yang lebih tinggi, menurut   ane sekarang keputusan yg bagus untuk membeli


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: rosebrand on December 30, 2018, 10:07:19 AM
Kalau menurut saya si ini baru awal. Saya cukup optimus dimana awal tahun kripto akan memiliki peningkatan kembali. Permulaaan peningkatan harga sudah mulai terasa di ahir tahun ini gan.. kalo sentimen pasar sudah membaik maka harga kripto akan kembali mrlambung seperti di tahun 2017 lalu gan
Banyak orang berharap awal 2019 bakal jadi awal untuk melihat harga Cryptocurrency naik. Tapi apakah harapan itu bakal terwujud ataupun tidak itu masih menjadi tanda tanya besar bagi semua orang dan juga termasuk saya. Harapan saya tahun 2019 penggila ICO ataupun investor ICO akan terus bertambah gan, karena dengan begitu harga Bitcoin dan Ethereum serta altcoin lainnya bakalan bagus kembali.

momentum fluktuasi selalu muncul setidaknya one-time setiap tahun antara akhir-awal tahun, jika tidak sesuai harapan, maka tetap akan masuk musim beku dan ditambah ico fraud yang membesar. Harapan aku juga sama, setidaknya ada secercah sinar mulai januari hingga maret. Soal ico ini memang menjadi momok karena investor jadi gampang tebang pilih atau bahkan tidak ikut sama sekali. Harus ada stopping quantity untuk menyeimbangkan mood para investor.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: apilpirman.bisnis on December 30, 2018, 03:22:08 PM
Efek harga bitcoin yang turun menyebabkan banyak harga altcoin juga ikut turun, bahkan hampir dipastikan lebih dari setengah harga dasar semua harga altcoin ikut turun.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Mame89 on December 30, 2018, 03:48:06 PM
Prediksi dari John McAfee adalah prediksi yang sangat kami harapkan untuk bisa terwujud pada tahun 2020 nanti semoga dengan membaca prediksi dari John McAfee ini akan membangkitkan semangat baru bagi investor untuk terus berpikir positif dan tidak panik menghadapi hal buruk yang menimpa akhir akhir ini.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: vania vin on December 30, 2018, 03:59:32 PM
Tahun 2019 memang tahun uang di nantikan oleh para bitcoiners karena di tahin 2019 banyak yang memprediksi harga coin alan naik drastis, tapi ane kurang yakin gan mungkin saja di tahun 2019 mendatang lebih anjlok lagi harga nya, sama hal nya seperti tahun 2017 kemaren banyak yang memprediksi harga coin di tahun 2018 akan mahal tapi kenyataan nya di tahun 2018 ini harga coin semua merosot,


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Exstrajos on December 30, 2018, 07:37:00 PM
Sepertinya sudah ada tanda kenaikan harga altcoin dalam market rata-rata berada pada zona hijau gan, semoga saja ini awal yang baik untuk peningkatan harga altcoin kembali gan. . Kali saja di tahun 2019 nanti pasar sudah stabil seperti biasanya pasalnya crypto sulit di tebak dan  kita selaku holder hanya bisa menunggu dan berharap terjadinya peningkatan harga altcoin kembali. Amin


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Peanyut991 on December 30, 2018, 09:12:34 PM
Udah jadi hal biasa ini gan naik turunnya bitcoin. Bila kita melihat sejarah sudah dipastikan bahwa bitcoin akan terus mengalami perkembangan bahkan dalam kondisi sulit sekalipun. Bitcoin sudah beberapa kali mendapatkan berita negatif tapi setelah itu bitcoin malah semakin berkembang.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Seghokendil on December 30, 2018, 09:17:55 PM
Efek harga bitcoin yang turun menyebabkan banyak harga altcoin juga ikut turun, bahkan hampir dipastikan lebih dari setengah harga dasar semua harga altcoin ikut turun.
Iya mungkin benar yang dikatakan banyak orang bahwa altcoin berpatok pada harga bitcoin juga gan meskipun itu tidak keseluruhan sih,,. tapi yakin ketika bitcoin naik tentu altcoin juga mengikuti arus dari naiknya harga bitcoin. Terlebih jika adanya goodnews dapat mempengaruhi naiknya harga bitcoin .


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: komisariatku on December 31, 2018, 12:30:14 AM
Kalau menurut saya si ini baru awal. Saya cukup optimus dimana awal tahun kripto akan memiliki peningkatan kembali. Permulaaan peningkatan harga sudah mulai terasa di ahir tahun ini gan.. kalo sentimen pasar sudah membaik maka harga kripto akan kembali mrlambung seperti di tahun 2017 lalu gan
Banyak orang berharap awal 2019 bakal jadi awal untuk melihat harga Cryptocurrency naik. Tapi apakah harapan itu bakal terwujud ataupun tidak itu masih menjadi tanda tanya besar bagi semua orang dan juga termasuk saya. Harapan saya tahun 2019 penggila ICO ataupun investor ICO akan terus bertambah gan, karena dengan begitu harga Bitcoin dan Ethereum serta altcoin lainnya bakalan bagus kembali.
Iya memang masih menjadi harapan jika tahun 2019 harga mulai naik dan itu masih prediksi. Tapi saya melihat banyak isu - isu yang cukup positif di ahir tahun 2018 ini sehingga cukup optimis crypto akan kembali mrnemukan performa terbaiknya gan


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Cekerula on December 31, 2018, 06:31:27 PM
Udah jadi hal biasa ini gan naik turunnya bitcoin. Bila kita melihat sejarah sudah dipastikan bahwa bitcoin akan terus mengalami perkembangan bahkan dalam kondisi sulit sekalipun. Bitcoin sudah beberapa kali mendapatkan berita negatif tapi setelah itu bitcoin malah semakin berkembang.
Setahuku perkembangan mah dri dulu sampe sekarang ya tetap lancar jaya perkembanganya, tapi faktanya ketika berita negtif banyak bermunculan justru dampaknya pada harga bitcoin.karena Menyebabkan harga koinya menurun bukan malah menaik gan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Ezravdb on December 31, 2018, 06:31:35 PM
Benar gan, harapan kita semua diawal tahun 2019 nanti akan menjadi awal yang baik, dari sisi harga bitcoin dan altcoin lebih bagus dan juga dari sisi berita yang positif terhadap cryptocurrency.
kalau saya yakin sih harga crypto akan mampu bangkit lagi gan seperti para prediksi para milyaders crypto,kita tunggu saja hasil keputusan SEC kalau ngak salah dalam tahun 2019 bakal ada keputusan yang fair gan mudah mudahan banyak isu positif yang hadir agar minat investor pada crypto kembali meningkat


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: HK88 on December 31, 2018, 07:01:03 PM
Saya tidak begitu paham soal prediksi harga tapi melihat grafik pada market ada sebagian altcoin yang mulai tampak menaik gan ,sama halnya bitcoin sedikit demi sedikit harganya naik mungkin saja prediksi para milyarders ada benarnya gan,.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Teknisi88 on January 01, 2019, 01:26:31 PM
Saya tidak begitu paham soal prediksi harga tapi melihat grafik pada market ada sebagian altcoin yang mulai tampak menaik gan ,sama halnya bitcoin sedikit demi sedikit harganya naik mungkin saja prediksi para milyarders ada benarnya gan,.

untuk memprediksi sebuah harga koin itu tidak ada yang melarang gan, cuma ketika meleset jauh dari yang kita harapkan maka jangan kecewa gan, coba agan lihat beberapa prediksi di awal 2018 dan bandingkan dengan akhir 2018 apakah sesuai ???


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Din melon on January 02, 2019, 03:55:42 AM
Saya tidak begitu paham soal prediksi harga tapi melihat grafik pada market ada sebagian altcoin yang mulai tampak menaik gan ,sama halnya bitcoin sedikit demi sedikit harganya naik mungkin saja prediksi para milyarders ada benarnya gan,.
Kita berharap minat investor di tahun ini semakin tumbuh lagi mengigat harga pasar sekarang lagi naik turun. Semoga harapan kita di tahun ini harga crypto semakin meningkat dan proyek nya semakin berkualitas lagi.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: CageMabok on January 02, 2019, 04:27:19 AM
Saya tidak begitu paham soal prediksi harga tapi melihat grafik pada market ada sebagian altcoin yang mulai tampak menaik gan ,sama halnya bitcoin sedikit demi sedikit harganya naik mungkin saja prediksi para milyarders ada benarnya gan,
saya rasa setiap prediksi itu memiliki sumber dan update data,serta dengan melakukan perhitungan yang efektif, tetapi namanya prediksi bisa saja tidak seakurat yang diprediksi, namun melihat dari kemunculan beberapa penerapan dalam dunia crypto di tahun 2019 https://bitcointalk.org/index.php?topic=5086888.0
bisa saja ini menjadi langkah awal yang lebih baik.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: ajomanih on January 02, 2019, 04:36:27 AM
hari ini harga crypto sudah ada pergerakkan naik gan, memang hampir semua coin sedang hijau saat ini gan, walaupun pergerakkannya naik harganya masih belum signifikan kita sebagai pengguna crypto harus optimis bahwasaanya ditahun 2019 ini semoga crypto bisa kembali bergejolak dan harganya kembali normal dan stabil gan.



Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Akubi54 on January 02, 2019, 09:44:12 AM
hari ini harga crypto sudah ada pergerakkan naik gan, memang hampir semua coin sedang hijau saat ini gan, walaupun pergerakkannya naik harganya masih belum signifikan kita sebagai pengguna crypto harus optimis bahwasaanya ditahun 2019 ini semoga crypto bisa kembali bergejolak dan harganya kembali normal dan stabil gan.

Memang benar gan,di tahun 2019 ini semoga semua coin coin bisa normal kembali harganya di pasaran,karna sekarang harga crypto sudah ada sedikit perbedaan akan membaik harganya gan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Loedong on January 02, 2019, 09:53:56 AM
Saya tidak begitu paham soal prediksi harga tapi melihat grafik pada market ada sebagian altcoin yang mulai tampak menaik gan ,sama halnya bitcoin sedikit demi sedikit harganya naik mungkin saja prediksi para milyarders ada benarnya gan,
saya rasa setiap prediksi itu memiliki sumber dan update data,serta dengan melakukan perhitungan yang efektif, tetapi namanya prediksi bisa saja tidak seakurat yang diprediksi, namun melihat dari kemunculan beberapa penerapan dalam dunia crypto di tahun 2019 https://bitcointalk.org/index.php?topic=5086888.0
bisa saja ini menjadi langkah awal yang lebih baik.
iya gan namanya juga prediksi bisa benar bisa juga meleset namun setidaknya dengan melihat dari berbagai sumber sedikit membantu untuk mengevaluasi kembali menurut kepercayan masing2, kalau menurut saya crypto pasti akan segera membaik entah itu kapan tepatnya yang penting untuk saat ini tetap bersabar dan tunggu gan, semoga tahun 2019 tahun yang bagus untuk pasar crypto kembali gan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Leomessy10 on January 02, 2019, 09:55:56 AM
Saya tidak begitu paham soal prediksi harga tapi melihat grafik pada market ada sebagian altcoin yang mulai tampak menaik gan ,sama halnya bitcoin sedikit demi sedikit harganya naik mungkin saja prediksi para milyarders ada benarnya gan,.
Kita berharap minat investor di tahun ini semakin tumbuh lagi mengigat harga pasar sekarang lagi naik turun. Semoga harapan kita di tahun ini harga crypto semakin meningkat dan proyek nya semakin berkualitas lagi.

Memang iya gan,harapan kita sebagai miliarder di tahu ini harga crypto di pasaran semoga meningkat karena di lihat harga naik turun dan mudah mudahan project di tahun 2019 semakin bagus jangan ada lagi yang ada phising gan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: zengis on January 02, 2019, 05:35:30 PM
Dengan adanya berita baik dari Bappeti saya rasa Harga Cryptocurrency bakal meningkat di tahun 2019 gan. Silakan agan lihat screenshot ane dibawah ini gan. Dipublikasikan oleh media online pada tanggal 02/01/2019.
Semoga saja regulasi dijadikannya cryptocurrency sebagai komoditi segera terwujud.

Sumber : https://m.cnnindonesia.com/teknologi/20190101160729-185-357757/bisa-dipakai-masif-mata-uang-kripto-tunggu-legalitas

https://i.ibb.co/LJzxxF1/Screenshot-20190103-013110-Chrome.jpg


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: seggardinggins on January 03, 2019, 12:53:52 AM
2018 telah berlalu dan meninggalkan kesan yang kuat dengan jatuhnya harga pasar hampir 80% dan saya tidak tahu pastinya yang akan terjadi selanjutnya di tahun 2019 , hanya 2 kemungkinan lebih baik atau sebaliknya lebih buruk. saya melihat pasar sudah membaik dan ETH kembali merebut posisinya yang telah direbut Ripple , pada dasarnya saya sudah siap apapun yang akan terjadi dan yang saya harapkan prediksi yang di katakan diatas benar terjadi.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Vocedot on January 03, 2019, 04:45:47 AM
2018 telah berlalu dan meninggalkan kesan yang kuat dengan jatuhnya harga pasar hampir 80% dan saya tidak tahu pastinya yang akan terjadi selanjutnya di tahun 2019 , hanya 2 kemungkinan lebih baik atau sebaliknya lebih buruk. saya melihat pasar sudah membaik dan ETH kembali merebut posisinya yang telah direbut Ripple , pada dasarnya saya sudah siap apapun yang akan terjadi dan yang saya harapkan prediksi yang di katakan diatas benar terjadi.
sejujurnya saya sudah mengantongi banyak sekali koin eth ini ketika menyentuh harga 1,4 juta , mengingat potensi eth ini terbilang besar bahkan pernah mencapai harga tertingginya waktu itu ,membuat saya semakin yakin kalau eth bakal mencampai harga tertingginya kembali. dan apabila kemungkinan terburuknya saya akan selalu siap menerima itu


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: kidotrad18 on January 03, 2019, 01:02:23 PM
2018 telah berlalu dan meninggalkan kesan yang kuat dengan jatuhnya harga pasar hampir 80% dan saya tidak tahu pastinya yang akan terjadi selanjutnya di tahun 2019 , hanya 2 kemungkinan lebih baik atau sebaliknya lebih buruk. saya melihat pasar sudah membaik dan ETH kembali merebut posisinya yang telah direbut Ripple , pada dasarnya saya sudah siap apapun yang akan terjadi dan yang saya harapkan prediksi yang di katakan diatas benar terjadi.
Banyak yang memprediksi nilai crypto akan naik drastis di tahun 2019. Hal ini dikarenakan ada sentimen positif dari bitcoin yang akan dilegalkan sebagai komoditas investasi. Jadi dengan di resmikan atau dilegalkan bitcoin maka akan memberikan payung hukum bagi investor yang mau berinvestasi bitcoin atau altcoin lainnya.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: aruldaroy on January 03, 2019, 08:41:33 PM
2018 telah berlalu dan meninggalkan kesan yang kuat dengan jatuhnya harga pasar hampir 80% dan saya tidak tahu pastinya yang akan terjadi selanjutnya di tahun 2019 , hanya 2 kemungkinan lebih baik atau sebaliknya lebih buruk. saya melihat pasar sudah membaik dan ETH kembali merebut posisinya yang telah direbut Ripple , pada dasarnya saya sudah siap apapun yang akan terjadi dan yang saya harapkan prediksi yang di katakan diatas benar terjadi.
Banyak yang memprediksi nilai crypto akan naik drastis di tahun 2019. Hal ini dikarenakan ada sentimen positif dari bitcoin yang akan dilegalkan sebagai komoditas investasi. Jadi dengan di resmikan atau dilegalkan bitcoin maka akan memberikan payung hukum bagi investor yang mau berinvestasi bitcoin atau altcoin lainnya.
Wah berita yang menarik ni, jika memang bitcoin bener2 dilegalkan ini salah satu kesempatan besar bitcoin akan kembali kelampu hijau seperti prediksi milyarder, jika bener2 terjadi pasti semuanya altcoin akan cerah kembali.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Live.me on January 04, 2019, 02:16:06 AM
2018 telah berlalu dan meninggalkan kesan yang kuat dengan jatuhnya harga pasar hampir 80% dan saya tidak tahu pastinya yang akan terjadi selanjutnya di tahun 2019 , hanya 2 kemungkinan lebih baik atau sebaliknya lebih buruk. saya melihat pasar sudah membaik dan ETH kembali merebut posisinya yang telah direbut Ripple , pada dasarnya saya sudah siap apapun yang akan terjadi dan yang saya harapkan prediksi yang di katakan diatas benar terjadi.

Benar sekali gan, tahun 2018 memang tahun yang membuat kita lebih memahami lagi tentang crypto, banyak hal yang bisa kita petik dari tahun kemarin, yang jelas kedepan akan lebih baik lagi.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: ajomanih on January 04, 2019, 02:38:04 AM
2018 telah berlalu dan meninggalkan kesan yang kuat dengan jatuhnya harga pasar hampir 80% dan saya tidak tahu pastinya yang akan terjadi selanjutnya di tahun 2019 , hanya 2 kemungkinan lebih baik atau sebaliknya lebih buruk. saya melihat pasar sudah membaik dan ETH kembali merebut posisinya yang telah direbut Ripple , pada dasarnya saya sudah siap apapun yang akan terjadi dan yang saya harapkan prediksi yang di katakan diatas benar terjadi.

ya benar gan, memang ditahun  2018 harga crypto mengalami penurunan yang cukup drastis, memasuki tahun 2019 ini memang sulit untuk memprediksi harga crypto gan apakah akan meroket naik atau malah semakin anjlok karena harganya yang sangat fluktuatif gan, sebagai pengguna kita kita berharap semoga ditahun 2019 ini crypto bisa kembali bergejolak gan apalagi saat ini sudah banyak coin - coin mengalami kenaikkan harga walaupun belum begitu signifikan.



Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: apilpirman.bisnis on January 04, 2019, 04:21:17 AM
Mungkin beberapa tahun ke depan harga krypto akan semakin membaik dan naik ke harga yang tinggi, hingga saat ini harga bitcoin dan altcoin masih sangat rendah dan murah, namun tahun ini menjadi pertanda yang baik harga akan naik.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: optigon on January 04, 2019, 08:52:36 AM
Benar sekali gan, tahun 2018 memang tahun yang membuat kita lebih memahami lagi tentang crypto, banyak hal yang bisa kita petik dari tahun kemarin, yang jelas kedepan akan lebih baik lagi.
Karena tahun 2018 begitu banyak berita negative sehingga memperburuk nilai crypto mulai dari exchange di hack sampai di larang di beberapa negara. dan agar bisa kembali membaik untuk nilai crypto semoga di tahun ini semakain banyak berita positif sehingga kembali memperkuat minat terhadap crypto


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: SNIPER90 on January 06, 2019, 08:01:05 AM
Menurut saya dengan hadir para investor baru untuk menginves coin maka memberikan harga coin semakin membagus atau crypto sekarang sedang membaik karena ada kenaikan harga, baik itu bitcoin atau altcoin lainnya sehingga saya merasa kalau minat investor pada crypto sudah kembali meningkat saya simpulkan bigitu untuk sekarang ini.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: sameme on January 06, 2019, 10:01:32 AM
Karena tahun 2018 begitu banyak berita negative sehingga memperburuk nilai crypto mulai dari exchange di hack sampai di larang di beberapa negara. dan agar bisa kembali membaik untuk nilai crypto semoga di tahun ini semakain banyak berita positif sehingga kembali memperkuat minat terhadap crypto
Bukan hanya kabar yang negatif saja, tapi karena banyak yang scam dan setiap perusahaan sosmed juga melarang iklan Cryptocurrency.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Motazufo on January 06, 2019, 10:25:34 PM
Menurut saya dengan hadir para investor baru untuk menginves coin maka memberikan harga coin semakin membagus atau crypto sekarang sedang membaik karena ada kenaikan harga, baik itu bitcoin atau altcoin lainnya sehingga saya merasa kalau minat investor pada crypto sudah kembali meningkat saya simpulkan bigitu untuk sekarang ini.
investor baru masih enggan masuk dan menunggu bakkt dsb, saya anggap ini masih kebanyakan transaksi dari member lama dan jumlah perpindahannya juga tidak tanggung2 perhari sampai ribuan btc per person, bisa chek di whale sniper dsb.

andaikata membaik namun titik support masih belum baik maka secara fundamental belum akan bergerak tinggi.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: tu_kang on January 06, 2019, 10:57:52 PM
Kalau melihat grafik bitcoin memang berjalan naik turun dan bitcoin selalu bisa naik lebih tinggi dari pencapaian harga tertinggi sebelumnya.. kalo mrlihat grafik tersebut memang bisa jadi bitcoin akan menembus harga 500jt sampai 1miliar gan karena pencapaian sebelumnya telah mampu lebih dari 300juta...tinggal menunggu momennya saja


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: optigon on January 07, 2019, 03:31:50 AM
Bukan hanya kabar yang negatif saja, tapi karena banyak yang scam dan setiap perusahaan sosmed juga melarang iklan Cryptocurrency.
Ini sama saja gan berita negatif juga dan dampaknya cukup terasa terhadap panic sell sehingga harga merosot


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: 28OCT on January 07, 2019, 11:03:43 AM

ini sama saja gan berita negatif juga dan dampaknya cukup terasa terhadap panic sell sehingga harga merosot
nyatanya begitu, market belum recovery bahkan sementara cukup stabil namun awal januari ini saya kira ada sedikit peluang untuk tutupan tahun 2019, bisa saja untung longtrem 1 tahun kedepan akan membaik atau setidaknya lebih tinggi di akhir tahun 2018 lalu.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Rohtox on January 07, 2019, 12:49:09 PM
Karena tahun 2018 begitu banyak berita negative sehingga memperburuk nilai crypto mulai dari exchange di hack sampai di larang di beberapa negara. dan agar bisa kembali membaik untuk nilai crypto semoga di tahun ini semakain banyak berita positif sehingga kembali memperkuat minat terhadap crypto
Bukan hanya kabar yang negatif saja, tapi karena banyak yang scam dan setiap perusahaan sosmed juga melarang iklan Cryptocurrency.

iya benar gan itu berita yang membuat harga hancur tahun lalu dan juga saya tambahkan berita fud dari cina kayaknya sangat berpengaruh sekali dan juga tentang ETF banyak mempengaruhi harga juga. semoga aja tahun ini bisa pemulihan dan setidaknya bisa lebih baik dari tahun lalu


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Triwiyono on January 08, 2019, 11:23:18 PM
Bukan hanya kabar yang negatif saja, tapi karena banyak yang scam dan setiap perusahaan sosmed juga melarang iklan Cryptocurrency.
Ini sama saja gan berita negatif juga dan dampaknya cukup terasa terhadap panic sell sehingga harga merosot

Ya memang dengan cara seperti itu kan bisa mengendalikan nilai crytpo, dari penyebaran berita negatif yang menjurus hingga terjadinya panic selling. Dari harga yang turun sangat jauh, sulit juga mungkin untuk kembali naik drastis walaupun berita negatif sudah tidak begitu terdengar.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: ajomanih on January 09, 2019, 04:51:34 AM
Mungkin beberapa tahun ke depan harga krypto akan semakin membaik dan naik ke harga yang tinggi, hingga saat ini harga bitcoin dan altcoin masih sangat rendah dan murah, namun tahun ini menjadi pertanda yang baik harga akan naik.

benar gan, memang ditahun ini banyak yang memprediksi kalau harga bitcoin maupun  crypto lainnya akan merangkak naik, tapi kita sebagai pengguna tidak bisa memprediksinya secara pasti gan karena harganya selau berubah -ubah dan bersifat fluktuatif, saat ini harga crypto masih belum stabil, meskipun mengalami sedikit kenaikkan dari akhir tahun 2018 kemaren, akan tetapi kenaikkan harganya masih belum signifikan gan, dan kita berharap semoga kedepannya harga crypto bisa kembali meroket gan.





Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: skarais on January 09, 2019, 05:17:41 AM
benar gan, memang ditahun ini banyak yang memprediksi kalau harga bitcoin maupun  crypto lainnya akan merangkak naik, tapi kita sebagai pengguna tidak bisa memprediksinya secara pasti gan karena harganya selau berubah -ubah dan bersifat fluktuatif, saat ini harga crypto masih belum stabil, meskipun mengalami sedikit kenaikkan dari akhir tahun 2018 kemaren, akan tetapi kenaikkan harganya masih belum signifikan gan, dan kita berharap semoga kedepannya harga crypto bisa kembali meroket gan.
Prediksi tetap lah jadi prediksi walaupun kadang-kadang ada juga yang tepat. Tapi sejak awal Desember 2018 hingga hari ini tanggal 9 Januari 2019 menurut amatan saya harga Cryptocurrency sudah tumbuh bagus dipasaran. Itu adalah suatu perubahan yang cukup bagus, dan lagi jika saja tahun ini perusahaan ICO bangkit dan minat investor ICO kembali tumbuh maka akan ada gejolak harga Cryptocurrency kembali seperti tahun 2017.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: kidotrad18 on January 09, 2019, 02:11:58 PM
Di awal tahun 2019 pasar crypto udah mulai membaik , kemungkinan besar crypto akan menjadi aset berkinerja terbaik di tahun 2019 karena memiliki potensi yang cukup bagus juga bahwa percaya crypto menjadi multi triliunan aset,moga menjadi kenyataan.
Tahun ini memang tahun penuh harapan buat investor dan bounty hunter. Secara historis nilai crypto naik paling lama 2 tahun sekali jadi besar kemungkinan di tahun ini akan mengalami lonjakan yang signifikan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Ezravdb on January 09, 2019, 07:24:40 PM
Tahun ini memang tahun penuh harapan buat investor dan bounty hunter. Secara historis nilai crypto naik paling lama 2 tahun sekali jadi besar kemungkinan di tahun ini akan mengalami lonjakan yang signifikan.
Benar sekali gan harapan semua nya harga crypto bisa melambung naik karena beberapa alasan di antara hampir 50% lebih para traders nyangkut di harga tinggi di setiap coin tentu harapan di tahun ini bisa di jemput gan.Kalau sekarang tanda tanda kenaikan sudah terlihat gan bitcoin saja naik secara signifikan hampir mencapai 60juta lagi.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: aruldaroy on January 09, 2019, 08:27:01 PM
Tahun ini memang tahun penuh harapan buat investor dan bounty hunter. Secara historis nilai crypto naik paling lama 2 tahun sekali jadi besar kemungkinan di tahun ini akan mengalami lonjakan yang signifikan.
Benar sekali gan harapan semua nya harga crypto bisa melambung naik karena beberapa alasan di antara hampir 50% lebih para traders nyangkut di harga tinggi di setiap coin tentu harapan di tahun ini bisa di jemput gan.Kalau sekarang tanda tanda kenaikan sudah terlihat gan bitcoin saja naik secara signifikan hampir mencapai 60juta lagi.
Kita berharap aja gan, dalam waktu dekat ini bitcoin akan memberikan sinyal yang kuat dengan kenaikan kembali price nya seperti tahun 2017 kemarin, sehingga para trader bisa mencapai profit nya kembali.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: aryana42 on January 10, 2019, 05:51:59 AM
Tahun ini memang tahun penuh harapan buat investor dan bounty hunter. Secara historis nilai crypto naik paling lama 2 tahun sekali jadi besar kemungkinan di tahun ini akan mengalami lonjakan yang signifikan.
Benar sekali gan harapan semua nya harga crypto bisa melambung naik karena beberapa alasan di antara hampir 50% lebih para traders nyangkut di harga tinggi di setiap coin tentu harapan di tahun ini bisa di jemput gan.Kalau sekarang tanda tanda kenaikan sudah terlihat gan bitcoin saja naik secara signifikan hampir mencapai 60juta lagi.
Kita berharap aja gan, dalam waktu dekat ini bitcoin akan memberikan sinyal yang kuat dengan kenaikan kembali price nya seperti tahun 2017 kemarin, sehingga para trader bisa mencapai profit nya kembali.

kalau bitcoin bisa naik seperti angka di tahun 2017 maka akan banyak orang mau menelusuri bitcoin lagi gan, tapi apakah itu akan terjadi ? karena harga yang sekarang ini masih berada di bawah 60 juta, artinya belum sampai di angka 100 juta gan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: bahagia93 on January 10, 2019, 07:49:41 PM
nilai crypto saya rasa belum membaik gan di sebabkan sering ada isu isu negatif yang membuat panic sell sehingga turun lagi harga nya gan,seperti hari ini bitcoin dan altcoin tiba tiba drop dratis gan,semoga bulan 2 tahun ini harga crypto bisa kembali ke harga tinggi gan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: ajomanih on January 11, 2019, 05:56:37 AM
nilai crypto saya rasa belum membaik gan di sebabkan sering ada isu isu negatif yang membuat panic sell sehingga turun lagi harga nya gan,seperti hari ini bitcoin dan altcoin tiba tiba drop dratis gan,semoga bulan 2 tahun ini harga crypto bisa kembali ke harga tinggi gan.

Benar gan, memang saat sekarang ini harga bitcoin kembali anjlok gan dimana kemaren harganya 57 jutaan sekarang turun ke harga 51 jutaan, entah apa yang membuat harga  bitcoin mengalami anjlok seperti ini gan, apakah penurunan ini ada pengaruh terhadap hardforknya ethereum atau tidaknya masih belum jelas gan, semoga harga bitcoin bisa kembali meningkat lagi dibulan depan gan.

 


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Gayolues98 on January 11, 2019, 03:29:51 PM
Dilihat dari akhir tahun 2018 memang crypto harganya masih rendah tapi awalnya tahun 2019 udah membaik, memang rasa panik masih terjadi sehingga yang sell masih ada keraguan prihal turunya kembali harga crypto, menurut spekulasi saya ditahun 2019 akan membaik dan pada posisi awal, pengharapan moga saja crypto harga kembali bersinar.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: manok arab on January 11, 2019, 09:02:11 PM
harga crypto belum dalam keadaan membaik gan padahal banyak master dan pakar crypto memprediksi kalau awal tahun ini harga crypto kembali membaik tapi kenyataan nya masih berada di titik terburuk gan.eth dan btc masih sangat jauh dari harga akhir tahun 2017.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: scrypto on January 11, 2019, 11:47:39 PM
harga crypto belum dalam keadaan membaik gan padahal banyak master dan pakar crypto memprediksi kalau awal tahun ini harga crypto kembali membaik tapi kenyataan nya masih berada di titik terburuk gan.eth dan btc masih sangat jauh dari harga akhir tahun 2017.
Diawal tahun 2019 harga crypto masih stagnan disekitaran 50jt - 56jt IDR, hal ini dikarenakan masih banyaknya isu negatif diluaran sana sehingga membuat investor enggan untuk kembali. Disamping itu juga masih banyaknya projek yang berujung tidak ada kepastian dan scam menambah masih terpuruknya harga krypto dawal tahun ini


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Ifra24 on January 11, 2019, 11:50:29 PM
harga crypto belum dalam keadaan membaik gan padahal banyak master dan pakar crypto memprediksi kalau awal tahun ini harga crypto kembali membaik tapi kenyataan nya masih berada di titik terburuk gan.eth dan btc masih sangat jauh dari harga akhir tahun 2017.
Proses recovery(istilah ane  ;D) membutukan waktu lama gan, tidak ujug ujug (istilahnya dalam bahasa jawa ) jika agan pernah melihat analisis teknikal tahunan diperkirakan BTC akan recoveri di sekitar tahun 2022 dimana nanti minimal btc akan menyamai bahkan melebihi puncak ATH sebelumnya yaitu tahun 2017, namun semua hanya prediksi. ;D. Kabar terbaik tentang akan munculnya Baktt semga bisa memicu pergerakan BTC kearah positif,


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Mr.sprin on January 12, 2019, 05:22:43 AM
secara fundamental nilai crypto saya rasa tidak akan membaik di tahun 2019 ini, mungkin di tahun 2020-2021 ada peledakan harga disini. di tahun 2019 mungkin kita hanya akan melihat perkembangan blockchain karna hampir 97% proyeknya marngkrak.
banyak yang memprediksi demikian ta[i saya rasa ico akan merosot dalam jangka panjang belum tentu dui tahun 20120 ico akan membaik karena sekarang banyak negara yang mencekal btc,


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: cfif123 on January 12, 2019, 05:28:49 PM
harga crypto belum dalam keadaan membaik gan padahal banyak master dan pakar crypto memprediksi kalau awal tahun ini harga crypto kembali membaik tapi kenyataan nya masih berada di titik terburuk gan.eth dan btc masih sangat jauh dari harga akhir tahun 2017.
Tahun 2017 bukan menjadi tolak ukur menurut saya bahwa di tahun ini juga bisa kembali. ada banyak kondisi yang memang di luar dari prediksi kita. kasus hacker dan juga isu yang mungkin sengaja di angkat untuk menurunkan harga demi keuntungan beberapa pihak. karena kita tahu bahwa sekarang ini bitcoin menjadi sorotan banyak orang.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Nonie on January 12, 2019, 07:01:18 PM
harga crypto belum dalam keadaan membaik gan padahal banyak master dan pakar crypto memprediksi kalau awal tahun ini harga crypto kembali membaik tapi kenyataan nya masih berada di titik terburuk gan.eth dan btc masih sangat jauh dari harga akhir tahun 2017.
Tahun 2017 bukan menjadi tolak ukur menurut saya bahwa di tahun ini juga bisa kembali. ada banyak kondisi yang memang di luar dari prediksi kita. kasus hacker dan juga isu yang mungkin sengaja di angkat untuk menurunkan harga demi keuntungan beberapa pihak. karena kita tahu bahwa sekarang ini bitcoin menjadi sorotan banyak orang.

Benar gan, harga bitcoin dan altcoin saat sekarang tidak terlepas dari pemberitaan baik dan buruknya, semua itu ada efeknya.

sangat berefek gan berita buruk atau baik karena secara fundamental harga sangat terpengaruh terharap itu meskipun secara teknikal harusnya naik jika ada berita buruk datang pasti akan kalah juga prediksi teknikalnya


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: SateRebus on January 12, 2019, 11:09:20 PM
harga crypto belum dalam keadaan membaik gan padahal banyak master dan pakar crypto memprediksi kalau awal tahun ini harga crypto kembali membaik tapi kenyataan nya masih berada di titik terburuk gan.eth dan btc masih sangat jauh dari harga akhir tahun 2017.
Tahun 2017 bukan menjadi tolak ukur menurut saya bahwa di tahun ini juga bisa kembali. ada banyak kondisi yang memang di luar dari prediksi kita. kasus hacker dan juga isu yang mungkin sengaja di angkat untuk menurunkan harga demi keuntungan beberapa pihak. karena kita tahu bahwa sekarang ini bitcoin menjadi sorotan banyak orang.

Benar gan, harga bitcoin dan altcoin saat sekarang tidak terlepas dari pemberitaan baik dan buruknya, semua itu ada efeknya.

sangat berefek gan berita buruk atau baik karena secara fundamental harga sangat terpengaruh terharap itu meskipun secara teknikal harusnya naik jika ada berita buruk datang pasti akan kalah juga prediksi teknikalnya
Tapi di tahun 2018 kemaren kebanyakan kabar berita buruk gan yang menyerang bitcoin ataupun altcoin lainya, Dari pelarangan iklan crypto oleh google ataupun facebok dan sebagainya, Dan legalitas di beberapa negara yang masih ragu lagi tentang keberadaan bitcoin, Hal tersebut membuat banyak investor yang menjual aset mereka sehingga membuat harga menjadi terus turun, Semoga di tahun 2019 menjadi awal kebangkitan dari crypto,


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Nyewbot on January 13, 2019, 03:48:44 AM
Tapi di tahun 2018 kemaren kebanyakan kabar berita buruk gan yang menyerang bitcoin ataupun altcoin lainya, Dari pelarangan iklan crypto oleh google ataupun facebok dan sebagainya, Dan legalitas di beberapa negara yang masih ragu lagi tentang keberadaan bitcoin, Hal tersebut membuat banyak investor yang menjual aset mereka sehingga membuat harga menjadi terus turun, Semoga di tahun 2019 menjadi awal kebangkitan dari crypto,
memang benar gan ,terutama pada bitcoin sangat sensitif ketika timbul berita negatif pasti harganya langsung turun. yah, meskipun tidak semua investor menjual aset mereka namun tetap saja faktor utama yg membuat harga turun tidak terlepas dari kepanikan dan sell


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Weng_saboh on January 13, 2019, 09:42:14 AM
belum terlihat tanda tanda crypto mulai bangkit dari keterpurukan gan harga bitcoin masih 52 juta gan padahal minggu yang lalu naik secara signifikan tapi sekarang sudah drop lagi gan,saya rasa waktu untuk bangkit butuh waktu yang sangat lama gan untuk mencapai harga tertinggi.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Davian144 on January 13, 2019, 11:52:21 AM
belum terlihat tanda tanda crypto mulai bangkit dari keterpurukan gan harga bitcoin masih 52 juta gan padahal minggu yang lalu naik secara signifikan tapi sekarang sudah drop lagi gan,saya rasa waktu untuk bangkit butuh waktu yang sangat lama gan untuk mencapai harga tertinggi.

Dari beberapa orang yang membuat prediksi rata-rata di akhir tahun ini akan mulai membaik gan, cuma itu juga tidak bisa kita pegang 100% karena mereka juga tidak bisa melakukan hal lebih untuk crypto pada saat ini, makanya sekarang banyak yang pensiun dari dunia crypto gan.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: soramon on January 13, 2019, 12:43:35 PM
Kita cuma bisa memprediksi harga bitcoin namun kenyataanya harga sekarang masih jauh dibawah. Satu hal yang pasti adalah cryptocurency membutuhkan waktu yang cukup lama untuk dapat kembali lagi seperti masa jayanya.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: youdacapt on January 13, 2019, 10:49:51 PM
Kita cuma bisa memprediksi harga bitcoin namun kenyataanya harga sekarang masih jauh dibawah. Satu hal yang pasti adalah cryptocurency membutuhkan waktu yang cukup lama untuk dapat kembali lagi seperti masa jayanya.
Namun kesalahan yang kita lakukan adalah selalu ingin naik pada setiap tahunya gan maka dari itu banyak prediksi yang tidak tepat bahkan jauh dari harapan mereka semua apalagi sampai ada yang nazar segala dengan harga yang sangat tidak wajar bagi saya sekarng kita realita saja jika pun harga BTC bisa mencapai 1 miliar per koin maka siapa yang akan memegang koin mahal seperti itu dengan resiko penurunan bisa 1000% seketika jika harga jatuh.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: bandaro on January 14, 2019, 01:28:05 AM
Kenyataannya sampai hari ini harga bitcoin masih cenderung turun. Ini menggambarkan pasar global sedang melemah terhadap bitcoin. Tapi harganya masih di atas harga terendah tahun 2018. Saya masih optomis bitcoin bisa kembali membaik.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Ifra24 on January 14, 2019, 06:32:13 AM
Banyak prediksi namun jika saya melihat melalui analisis teknikal periode kenaikan btc akan terjadi di sekitar tahun 2020 atau 2021, untu awal tahun ini smoga btc secara lambat aksn bergerak naik dan di akhir tahun semoga mencapai 8$k - 11$k, tentu saja ini nanti akan berefek kepada altcoin lainnya.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Leomessy10 on January 14, 2019, 07:24:04 AM
Kalau menurut gue sendiri nilai crypto belum ada tanda-tanda membaik masih seperti di tahun 2018 gan,tetapi sekarang ini nilai crypto masih belum jelas,semoga kedepan ada jalan keluar dari nilai rendah ke nilai tinggi.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: ajomanih on January 14, 2019, 10:07:35 AM
Kita cuma bisa memprediksi harga bitcoin namun kenyataanya harga sekarang masih jauh dibawah. Satu hal yang pasti adalah cryptocurency membutuhkan waktu yang cukup lama untuk dapat kembali lagi seperti masa jayanya.

ya gan, memang semenjak menjelang akhir tahun 2018 kemaren memang harga bitcoin mengalami anjlok yang cukup drastis gan sampai saat ini awal tahun 2019 harga bitcoin masih berada dikisaran 51 jutaan gan, tentunya membutuhkan waktu yang tidak sebentar untuk bitcoin bisa kembali meroket gan walaupun kita sebagai pengguna tidak bisa memprediksinya secara pasti gan.





Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: Weng_saboh on January 14, 2019, 06:37:53 PM
Kenyataannya sampai hari ini harga bitcoin masih cenderung turun. Ini menggambarkan pasar global sedang melemah terhadap bitcoin. Tapi harganya masih di atas harga terendah tahun 2018. Saya masih optomis bitcoin bisa kembali membaik.
iya gan hari ini btc menyentuh 50juta lebih dan sekarang sudah menanjak lagi 52juta lebih altcoin juga sudah pada ijo lagi.tapi walaupun demikian nilai ctypto masih belum membaik nyata nya masih sulit untuk bertahan jika sudah naik dan bisa kita sebutkan sering di pimpong setelah naik turun lagi gan saya pikir btc dan altcoin aksa kembali koreksi lagi nie.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: accounting 181293 on January 14, 2019, 06:57:53 PM
sejauh apa yang saya lihat seperti belum ada tanda-tanda pasar membaik. harga masih rendah dan masih belum ada potensi bahwa tren berbalik arah. banyak yang bilang mendekati hardfork ethereum pasar akan ada pump, tapi kenyataannya tidak ada yang berubah.


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: fadil46 on January 14, 2019, 07:12:14 PM
sejauh apa yang saya lihat seperti belum ada tanda-tanda pasar membaik. harga masih rendah dan masih belum ada potensi bahwa tren berbalik arah. banyak yang bilang mendekati hardfork ethereum pasar akan ada pump, tapi kenyataannya tidak ada yang berubah.
Semua ini mengikuti alur harga bitcoin gan walaupun ethereum moment hardfok namun jika bitcoin mengalami drop dratis ethereum pun ikutan anjlok gan,ini karena ethereum sangat bergantung pada bitcoin gan,


Title: Re: Apakah nilai Crypto telah membaik? Bagaimana Prediksi para Milyarders?
Post by: ajomanih on January 15, 2019, 02:02:17 AM
Kenyataannya sampai hari ini harga bitcoin masih cenderung turun. Ini menggambarkan pasar global sedang melemah terhadap bitcoin. Tapi harganya masih di atas harga terendah tahun 2018. Saya masih optomis bitcoin bisa kembali membaik.

ya benar gan tentunya kita optimis kalau harga bitcoin akan semakin membaik kedepannya gan, walaupun saat ini di awal tahun 2019 ini harga bitcoin masih berkisaran 52 jutaan tentunya kita yakin kalau bitcoin dan crypto lainnya masih bisa kembali meroket seperti akhir tahun 2017 lalu gan, walaupun saat ini harga nya masih belum mengalami kenaikkan yang signifikan namun jika melihat perkembagan dan pergerakkan harganya saya optimis gan harga crypto akan membaik.