Bitcoin Forum

Local => Altcoins (Bahasa Indonesia) => Topic started by: ken234 on January 12, 2019, 08:59:32 AM



Title: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: ken234 on January 12, 2019, 08:59:32 AM
mohon informasinya dong , bounty-bounty yang gak scam???????????


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: Ifra24 on January 12, 2019, 11:38:56 AM
Bounty scam atau tidak terlihat di akhir om, maksud saya setelah selesai penjualan ico sampai listing market dan tetap eksis,  kalau diawal kita hanya bisa memprediksi kira kira dilihat dari whitepaper mereka.  ;D


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: fcmatt on January 12, 2019, 12:01:03 PM
Bounty scam atau tidak terlihat di akhir om, maksud saya setelah selesai penjualan ico sampai listing market dan tetap eksis,  kalau diawal kita hanya bisa memprediksi kira kira dilihat dari whitepaper mereka.  ;D

ngga semua bounty scamnya itu terlihat di akhir lohh, soalnya ada beberapa bounty yang udah selesai tapi gara-gara iconya tidak ngumpulin targetnya maka bountynya ngga jadi dibayarkan ke bounty hunter dan di cancel
terkadang bounty scam kebanyakan ada di pertengahan dan jarang ada yang terakhir


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: valuater on January 12, 2019, 01:08:19 PM
kalau mau nyoba cari bounty yang ga scam coba lakukan riset di forum / internet dulu cek project yang di ikutin apakah ada indikasi fake team / copas whitepaper misalnya , atau kalau mau lebih jelas bisa cek situs ini https://concourseq.io terus cari project yang mau dilihat pilih due diligence


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: ucok456 on January 12, 2019, 01:27:01 PM
Scam itu bagian dari bisnis gan termasuk menjadi bounty hunter. Scam atau tidak itu akan terungkap pada saatnya (biasanya setelah penjualan ICO selesai). Jadi kita disini tidak bisa menentukan mana proyek ICO yang legit atau scam, karena bahkan yang memiliki konsep bagus juga berpotensi untuk scam.


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: sams87 on January 12, 2019, 01:43:29 PM
Dapat dari group telegram https://web.telegram.org/#/im?p=@HuntersGuild

https://i.imgur.com/x6uDnGy.png

Jadi untuk keamanan walaupun masih ada resiko scam ane pakai situs ini untuk cek bounty yang kemungkinan scamya kecil

https://www.icoalert.com/en/#  Dan https://www.cointelligence.com/


#Edit
Scam atau tidak itu akan terungkap pada saatnya (biasanya setelah penjualan ICO selesai).

@ucok456 harus sering jalan jalan ke sini Bitcoin Forum > Economy > Trading Discussion > Scam Accusations  (https://bitcointalk.org/index.php?board=83.0) biar tau banyak bounty scam yang ketahuan bahkan yang baru di mulai .


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: maemunah on January 12, 2019, 02:34:57 PM
Bountyhive masih ada slot gan untuk signature apabila mau ikut Hara . Dan projeck ini berasal dari indonesia. kemungkinan scam sangat kecil dan saat private sale dan juga pre-sale kemarin laku . Bulan ini tokensale dimulai .


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: tu_kang on January 12, 2019, 02:53:49 PM
Sangat susah gan untuk menilai bounty scam atau tidak. Tapi kalo agan mau mrngikuti update di telegram atau official sosmednya bisa ketahuan kok lama lama gan. Biasanya kalo yang scam itu dev kurang update dan share info yang itu itu saja. Tapi itu juga belum jaminan gan. Yang penting pantengin aja update proyek yang agan ikuti


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: Rohtox on January 12, 2019, 06:52:26 PM
susah gan mencari yang scam atau tidak jika saya si biasanya menilainya dari projek ico nya minimal softcap sudah tercapai kemungkinan scam lebih kecil atau mau yang lebih aman lagi cari aja bounty yang bayaran bitcoin tapi biasanya hanya bounty signature aja


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: aruldaroy on January 12, 2019, 07:04:54 PM
Wah sayapun juga tidak tau untuk membedakan bounty yang mana scam atau tidak untuk sekarang ini, susah banget gan, walaupun terkadang melihat di website nya dan whitepaper nya serta tim nya, ujung2 nya terkadang juga scam, kalau bagi saya untuk sekarang ini untuk menjoin bounty, saya mencari aja bounty2 yang saya yakin ada potensi untuk sukses, kalau juga susah membedakan saya ikuti saja manager yang sudah top, karena kalau manager yang sudah berpengalaman pasti sudah memeriksa nya lebih detail sehingga yakin untuk sukses, jadi begitu saja kalau menurut saya gan.


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: Ezravdb on January 12, 2019, 07:40:35 PM
mohon informasinya dong , bounty-bounty yang gak scam???????????
menurut ane ada dua bounty yang ane lihat lebih real atau jauh dari kata scam pertama HARA yang bounty nya di langsungkan di platfrom bountyhive,Hara termasuk populer nie di awal tahun 2019 karena sudah banyak peserta yang bergabung baik rank kecil maupun rank besar dan patners nya BNI pula.yang kedua MOOZICORE gan karena menurut ane moozicore ini advisor nya jhon mcafee pasti proyek ini lebih duluan di seleksi oleh jhon mcafee gan.dan masih banyak lagi bounty yang berpotensi gan.


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: InvisibilityFP on January 12, 2019, 08:19:06 PM
Bounty scam atau tidak terlihat di akhir om, maksud saya setelah selesai penjualan ico sampai listing market dan tetap eksis,  kalau diawal kita hanya bisa memprediksi kira kira dilihat dari whitepaper mereka.  ;D
Kalau cuma ini orang2 semua juga tau, masalah bounty scam atau tidak bisa dideteksi dari awal dari tim mereka dengan partner mereka, Kalau tim orang ternama juga berpartner dengan project yang telah berhasil bisa dipastikan itu bukan scam. Tinggal kita bantu terus promosikan agar penjualannya sukses.


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: Bougenvil on January 12, 2019, 09:56:08 PM
mohon informasinya dong , bounty-bounty yang gak scam???????????

Bang... untuk bounty scam mah insha allah bisa dilihat ciri2 nya. Tapi kalau untuk bounty gagal agak sulit. Karena untuk bounty gagal tandanya proyek mereka benar tp pemint nya sedikit sehingga meski proyeknya keliyatan bagus, blm tentu mereka sukses. Kalau untuk mencari tahu, agan cari saja yang bentuk web nya meyakinkan dan photo timnya jelas. Ada wp. Banyak situs2 nya. Point plus nya cari yang ada partnernya


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: awi44 on January 13, 2019, 01:59:29 AM
Bang... untuk bounty scam mah insha allah bisa dilihat ciri2 nya. Tapi kalau untuk bounty gagal agak sulit. Karena untuk bounty gagal tandanya proyek mereka benar tp pemint nya sedikit sehingga meski proyeknya keliyatan bagus, blm tentu mereka sukses. Kalau untuk mencari tahu, agan cari saja yang bentuk web nya meyakinkan dan photo timnya jelas. Ada wp. Banyak situs2 nya. Point plus nya cari yang ada partnernya
kalo mau lihat ciri ciri bounty gagal bisa dilihat dari penjualan ICOnya, lihat sudah berapa lama ada sale, sudah berapa banyak yang terjual. kalo gue sih biasanya ikut yang minimal sudah softcap, jadi kemungkinan gagal lebih kecil.


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: Nyewbot on January 13, 2019, 03:05:36 AM
Bang... untuk bounty scam mah insha allah bisa dilihat ciri2 nya. Tapi kalau untuk bounty gagal agak sulit. Karena untuk bounty gagal tandanya proyek mereka benar tp pemint nya sedikit sehingga meski proyeknya keliyatan bagus, blm tentu mereka sukses. Kalau untuk mencari tahu, agan cari saja yang bentuk web nya meyakinkan dan photo timnya jelas. Ada wp. Banyak situs2 nya. Point plus nya cari yang ada partnernya
kalo mau lihat ciri ciri bounty gagal bisa dilihat dari penjualan ICOnya, lihat sudah berapa lama ada sale, sudah berapa banyak yang terjual. kalo gue sih biasanya ikut yang minimal sudah softcap, jadi kemungkinan gagal lebih kecil.
tapi kadang ketika sudah mencapai softcap saya lihat ada juga yg tidak lanjut lagi proyeknya gan atau biasa di sebut penundaan mungkin. nah kalau gitu apa termasuk ciri-ciri gagal gan?


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: pamsugas on January 13, 2019, 04:49:01 AM
saya sudah riset lama tentang bounty ini ironx patner juga banyak team juga transparan kalau mau ikut di signature saya ada tinggal klik aja. tap bounty nya tanggal 15 jan uda selesai masih ada kesempatan untuk dapat 1 week


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: Commitments on January 13, 2019, 09:06:00 AM
Scam atau tidaknya proyek bounty sangat tergantung berapa besar proses penjualan koin mereka, jika penjualan mencapai target hard cap bisa dikatakan bounty akan sukses, bahkan jika gagal soft cap bounty bisa scam dan tidak dibayar sama sekali,


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: Teknisi88 on January 13, 2019, 09:17:14 AM
Yang intinya setiap project itu punya team dan kantornya serta semua yang menyangkut dengan project itu real adanya, dan itu harus kita cek benar-benar gan demi jauh dari kata scam, sebab yang sukses pun terkadang ada juga yang tidak dibayar seperti bezop di masa dulu gan.


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: DimBanggala16 on January 13, 2019, 09:23:30 AM
lebih baik kalau tanya jawab seputar bounty langsung tanya di [Q&A][TIPS] Seputar Bounty/Airdrop Di Sini] (https://bitcointalk.org/index.php?topic=3918625.0) biar lebih rapi dan gak didelete postnya.  ;)


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: Akubi54 on January 13, 2019, 04:51:31 PM
Scam atau tidaknya proyek bounty sangat tergantung berapa besar proses penjualan koin mereka, jika penjualan mencapai target hard cap bisa dikatakan bounty akan sukses, bahkan jika gagal soft cap bounty bisa scam dan tidak dibayar sama sekali,

Memang iya gan,itu semuanya bounty tergantung pada kesuksesan ataupun tercapai harcap dan bounty itu sukses gan,dan sebagian bounty ada pengaruh juga dengan manager dan teamnya gan.


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: Fuhre on January 13, 2019, 06:33:41 PM
kalo agan mencari bounty yang bukan scamm, lebih baik memilih projek bounty coin yang sudah ada di market exchange. meskipun kadang hadihnya tidak sebesar bounty projek ico. atau agan bisa mengikuti bounty yang membagikan rewardsnya setiap week, jadi agan bisa langsung mendapatkan hadiah tanpa harus menunggu ico selesai.


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: StreakW on January 13, 2019, 09:21:25 PM
kalo agan mencari bounty yang bukan scamm, lebih baik memilih projek bounty coin yang sudah ada di market exchange. meskipun kadang hadihnya tidak sebesar bounty projek ico. atau agan bisa mengikuti bounty yang membagikan rewardsnya setiap week, jadi agan bisa langsung mendapatkan hadiah tanpa harus menunggu ico selesai.
Ini malah lebih sulit lagi, sangat susah mencari proyek yang udah terdaftar. Lagian proyek mengadakan bounty program untuk mempromosikan proyeknya berarti belum masuk market baru tahap promosi.

Kalau agan mau bounty yang legit saran saya sih ke bountyhive aja. Saya sndiri sudah ikut banyak bounty disana airdrop, twitter bahkn signatur dan semua selalu dibayar


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: InvisibilityFP on January 13, 2019, 11:45:23 PM
Spendapat dengan agan yang diatas di bountyhive proyek2 berhasil, soalnya disana token sudah dibagikan kepada pihak bountyhive jadi resiko untuk tidak dibayar tidak ada, tergantung kedepannya proyeknya kalau berhasil maka panen, kalau gagal yah bersabar. Tapi selama saya mengikuti bountyhive disana kebanyakn membayar


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: daniahya on January 14, 2019, 12:52:46 AM
klo mau cari bouty yg bener2 legit cari aja yg pembayarannya btc gan walaupun peraturannya ketat karena kita gk tau jga bouty yg bagus itu kek gimana kadang bouty bagus jga gk memastikan bakal sukses karena semua tergantung dari peminatnya klo yg namanya rezeki mah pasti gk kemana2 gan yg penting kita yakin aja


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: JenalMq on January 14, 2019, 02:21:44 AM
Sebelum ikutan bountynya, lihat dan analisis dulu gan mulai dari team, project, website, pokoknya semuanya gan hehe,


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: Black bro on January 14, 2019, 03:10:26 AM
Scam atau tidaknya sebuah bounty itu biasanya terlihat dari letak team kerjanya gan, kalau untuk saat ini mungkin banyak bounty yang berpotensi gan, seperti yang di platformnya bountyhive, ada juga IRONx (tersisa week terakhir). bisa agan cek kedua bounty tersebut, dari kedua bounty tersebut banyak member yang ikut berpartisipasi baik itu rank kecil maupun besar.


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: xabre on January 14, 2019, 05:17:05 AM
Untuk menghindari ikut dalam bounty yang berpotensi scam, mending sebaiknya ketika ada bounty baru dibuka jangan langsung diikut, lihat dulu proses penjualan ICOnya sudah berapa persen, sudah mencapai target soft cap atau belum, hal ini sangat penting jika sudah soft cap baru bisa diikuti, namun jika penjualan masihbelum dimulai sebaiknya jangan ikuti dulu dan fokus ke bounty yang penjualan ICO sudah mencapai target soft cap saja,


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: sandaljepit44 on January 14, 2019, 07:34:19 AM
kalo agan mencari bounty yang bukan scamm, lebih baik memilih projek bounty coin yang sudah ada di market exchange. meskipun kadang hadihnya tidak sebesar bounty projek ico. atau agan bisa mengikuti bounty yang membagikan rewardsnya setiap week, jadi agan bisa langsung mendapatkan hadiah tanpa harus menunggu ico selesai.
kalo bisa sekalian kasi contoh bounty yang membayar mingguan ama yang udah masuk market exchange. ane demen bounty model begitu. biar ribet yang penting udah pasti


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: Flexsible on January 14, 2019, 08:28:57 AM
Kalau soal Scam atau tidaknya suatu bounty tidak bisa di prediksi mas, tapi mungkin muncul ciri-ciri sebagai berikut

1. Di Channel project tersebut jarang sekali mengupload tentang projectnya.
2. Admin di Group Communitynya kurang aktif.
3. Bukan hanya di Channel Telegramnya saja yang tidak aktif untuk upload tentang projectnya, melainkan bisa juga pada akun official sosmed lainnya, contohnya Twitter,Medium,Linkedin, dsb.
4. Kurangnya dalam ketanggung jawaban seorang Bounty Managernya gan, cthnya : Stake nya ngaco atau jarang Diperbaharui sesuai kerjanya participant tsb, dsb.

kalau untuk tanda-tanda bounty legit, menurut saya ialah :

1. Minimal Project tersebut telah menyentuh Softcap pada Sale Tokennya
2. Aktif dalam komunikasi di official groupnya, baik Facebook, Telegram, Discord, dsb.
3. Bounty Managernya selalu tepat dan tegas dalam menentukan hasil dari pekerja tsb, cthnya dalam menentukan stake hasil kerjanya sesuai dan tepat sesuai yang telah di jadwalkan.
4. Mempunyai Identitas asli dalam web yang sering tercantum, alangkah baiknya agan silakan cek satu persatu,

Sangat di Recommendasikan jika agan mau ikut invest, silakan video call dengan CEO nya.

Mungkin itu saja yang dapat ane kasi tau sesuai pengalaman ane gan, smoga bermanfaat.


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: Not_WEB on January 14, 2019, 12:44:31 PM
mohon informasinya dong , bounty-bounty yang gak scam???????????
Sulit mengenal projek yang berpotensi ataupun scam, kebiasaan projek yang sukses timnya jelas dan perkembangan nya jelas ane sering join projek yang demikian sering sukses, tapi kalau tim nya tidak jelas maka projek itu kemungkinan besar scam.


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: zororaka on January 14, 2019, 02:09:06 PM
tergantung proyeknya gan, terkadang memang kita lihat proyeknya bagus bisa saja malah gagal dan pula sebaliknya. Ya namanya juga bounty gan, jadi seperti untung-untungan.


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: Fozone on January 14, 2019, 02:09:15 PM
kalo bisa sekalian kasi contoh bounty yang membayar mingguan ama yang udah masuk market exchange. ane demen bounty model begitu. biar ribet yang penting udah pasti
Mungkin anda bisa mencoba bounty hubrisone yang membayar setiap minggu dan sudah masuk market www.chaincreator.exchange, link bountynya https://bitcointalk.org/index.php?topic=5091901.0


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: Fuhre on January 14, 2019, 05:32:33 PM
kalo agan mencari bounty yang bukan scamm, lebih baik memilih projek bounty coin yang sudah ada di market exchange. meskipun kadang hadihnya tidak sebesar bounty projek ico. atau agan bisa mengikuti bounty yang membagikan rewardsnya setiap week, jadi agan bisa langsung mendapatkan hadiah tanpa harus menunggu ico selesai.
Ini malah lebih sulit lagi, sangat susah mencari proyek yang udah terdaftar. Lagian proyek mengadakan bounty program untuk mempromosikan proyeknya berarti belum masuk market baru tahap promosi.

Kalau agan mau bounty yang legit saran saya sih ke bountyhive aja. Saya sndiri sudah ikut banyak bounty disana airdrop, twitter bahkn signatur dan semua selalu dibayar
ente mainnya kurang jauh gan, taunya cuman bountyhive doank.. ;D ;D
di thrade bounty banyak tuh yang sudah masuk market exchange, asal ente jeli aja liatnya. nih yang ane kasih contohnya yang masih aktf.
1. vite https://bitcointalk.org/index.php?topic=5095069.0
2. sedo token https://bitcointalk.org/index.php?topic=5096533.0
3. suqa https://bitcointalk.org/index.php?topic=5089919.0
ane gak kasih banyak link, takut ente pusing liatnya... ;)


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: paijoe on January 14, 2019, 06:31:25 PM
mohon informasinya dong , bounty-bounty yang gak scam???????????
untuk mengetahui project bounty & ico mungkin lebih mudah jika ente melihatnya disini http://bounty.slavyansk.biz/, karena disini ente bisa melihat mana project yang akan scam dan yang bukan, dan untuk alokasi bountynya pun sudah tertera disini semuanya, lengkap, tapi sekarang untuk loginnya udah pake bayar gan, dulunya ngak


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: bahagia93 on January 14, 2019, 07:56:35 PM
untuk mengetahui project bounty & ico mungkin lebih mudah jika ente melihatnya disini http://bounty.slavyansk.biz/, karena disini ente bisa melihat mana project yang akan scam dan yang bukan, dan untuk alokasi bountynya pun sudah tertera disini semuanya, lengkap, tapi sekarang untuk loginnya udah pake bayar gan, dulunya ngak
Link yang agan berikan kayaknya sudah tidak bisa di akses gan karena si penyedia situs tersebut sudah meminta eth agar bisa melihat list bounty yang telah di susun rapi gan.tapi kalau rutin ngecek di thread bounties pasti di antara banyak ysng bermunculan pasti ada yang legit dan tidak scam.


Title: Re: mohon info bounty yang bukan SCAM
Post by: super bako on January 14, 2019, 09:53:35 PM
bounty yang tidak scam menurut saya HARA nie gan tapi sekarang semua program nya sudah full peserta gan.coba cari yang lain saja gan di bounties pasti ada yang legit dan berpotensi tidak scam gan.