Bitcoin Forum

Local => Bahasa Indonesia (Indonesian) => Topic started by: S_Gaming on January 28, 2019, 06:43:55 AM



Title: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: S_Gaming on January 28, 2019, 06:43:55 AM
Seiring dengan perkembangan zaman cryptocurrency sudah mulai merambah dalam kehidupan masyarakat. Banyak masayarakat yang sudah mengenal bitcoin dan juga altcoin.

Tetapi larangan dari beberapa negara terhadap crypto dan ketidakpercayaan beberapa tokoh penting terhadap crypto membuat harga dan juga perkembangan crypto terbilang lambat. Jadi apakah crypto bisa menjadi sistem pembayaran di masa depan nanti? Bagaimana pendapat dan analisamu?

Mari berdiskusi dengan kondusif ya.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: amrulshare on January 28, 2019, 01:47:40 PM
Tidak sepenuhnya benar bahwa Cryptocurrency telah merambah ke dalam kehidupan masyarakat , munkin secara khusus. Selain itu mengenal bitcoin ataupun Altcoin belum tentu semua orang paham dan mengerti bagaimana stuktur suatu digital asset. Karna kebanyakan orang tidak peduli dengan teknologi apa yang digunakan di dalam suatu Cryptocurrency yang terpenting itu dapat berguna untuk membantu atau mempercepat cara kerja manusia.

Di dalam Cryptocurrency di bedakan menjadi dua yaitu Digital Asset Dan Teknologi Blockchain. dalam hal ini Digital asset tetap akan menjadi pasar komoditas kripto dan teknologi blockchain sebagai teknologi yang dapat dikembangkan sebagai pembayaran dbs.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: ryzaadit on January 28, 2019, 03:24:10 PM
Jadi apakah crypto bisa menjadi sistem pembayaran di masa depan nanti? Bagaimana pendapat dan analisamu?
Sudah tidak perlu ditanyakan kembali, beberapa layanan Merchant sudah menerima pembayaran cryptocurrency sebagai Payment Gateway mereka. Saya sendiri mempunyai pengalaman dalam melakukan pembayaran mengunakan Cryptocurrency, Seperti melakukan pembayaran pembelian game pada platform Steam ( Platform Game Tersbesar ) Beberapa bulan yang lalu mereka masih menerima pembayaran berupa cryptocurrency cuman saat ini mereka menghentikan pembayaran Cryptocurrency karna volatifitas cryptocurrency yang sangat cepat sekali. Apakah perlu menunggu dimasa depan ? saya rasa tidak karena sekarang-pun sudah bisa dijadikan sebagai Alat Pembayaran atau Payment Gateway.


Source Image : Google Image


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Coin-Behind-You on January 28, 2019, 04:47:26 PM
Untuk masalah bisa menjadi sistem pembayaran masa depan atau tidak pasti akan tergantung sama kebijakan yang berlaku di negara tersebut,seperti status legalitasnya dll.
Jadi untuk saat-saat ini di indonesia sudah bisa terlihat sebatas mana aktivitasnya.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: s1ng on January 28, 2019, 05:49:12 PM
Dengan tidak ada nya dukungan pemerintah kita sendir, sulit untuk melihat ini menjadi kenyataan.
Tentu saja semua trader ingin crypto menjadi layaknya alternatif pembayaran seperti Ovo,gopay,dan lain lain


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: itulaj1 on January 28, 2019, 06:29:03 PM
Menurut saya tidak bisa saja terjadi dengan catatan bahwa setiap negara memiliki aturan dan regulasi yang signifikan. saya sangat berharap itu bisa di terapkan di indonesia, tetapi apa daya bahwa di indonesia masih memiliki larangan tentang crypto dan pemerintah tegas bahwa di indonesia memiliki per undang undangan.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: S_Gaming on January 28, 2019, 07:29:53 PM
Jadi apakah crypto bisa menjadi sistem pembayaran di masa depan nanti? Bagaimana pendapat dan analisamu?
Sudah tidak perlu ditanyakan kembali, beberapa layanan Merchant sudah menerima pembayaran cryptocurrency sebagai Payment Gateway mereka. Saya sendiri mempunyai pengalaman dalam melakukan pembayaran mengunakan Cryptocurrency, Seperti melakukan pembayaran pembelian game pada platform Steam ( Platform Game Tersbesar ) Beberapa bulan yang lalu mereka masih menerima pembayaran berupa cryptocurrency cuman saat ini mereka menghentikan pembayaran Cryptocurrency karna volatifitas cryptocurrency yang sangat cepat sekali. Apakah perlu menunggu dimasa depan ? saya rasa tidak karena sekarang-pun sudah bisa dijadikan sebagai Alat Pembayaran atau Payment Gateway.


Source Image : Google Image

Wah ternyata platform STEAM,sudah mulai menerima bitcoin ya gan, saya baru tahu.



Dengan tidak ada nya dukungan pemerintah kita sendir, sulit untuk melihat ini menjadi kenyataan.
Tentu saja semua trader ingin crypto menjadi layaknya alternatif pembayaran seperti Ovo,gopay,dan lain lain

Iya gan, tapi saya mendengar bahwa BAPPEPTI telah mengesahkan cryptocurrency sebagai komoditi untuk diperdagangkan di bursa perdagangan berjangka. Dan hanya perlu menunggu legalitas saja.

Source: https://m.cnnindonesia.com/teknologi/20190101160729-185-357757/bisa-dipakai-masif-mata-uang-kripto-tunggu-legalitas


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Arjuna12 on January 29, 2019, 02:45:02 AM
Seiring dengan perkembangan zaman cryptocurrency sudah mulai merambah dalam kehidupan masyarakat. Banyak masayarakat yang sudah mengenal bitcoin dan juga altcoin.

Tetapi larangan dari beberapa negara terhadap crypto dan ketidakpercayaan beberapa tokoh penting terhadap crypto membuat harga dan juga perkembangan crypto terbilang lambat. Jadi apakah crypto bisa menjadi sistem pembayaran di masa depan nanti? Bagaimana pendapat dan analisamu?

Mari berdiskusi dengan kondusif ya.

Ya tidak harus menunggu nanti , sekarang pun sebagian merchand sudah mulai melakukan pembayaran dengan  bitcoin atau cryptocurrency , namun patut kita akui di Indonesia sendiri belum sepenuhnya bisa karena memang harus ada legalitas yang sah dari pemerintah


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: elda34b on January 29, 2019, 03:06:48 AM
Tetapi larangan dari beberapa negara terhadap crypto dan ketidakpercayaan beberapa tokoh penting terhadap crypto membuat harga dan juga perkembangan crypto terbilang lambat. Jadi apakah crypto bisa menjadi sistem pembayaran di masa depan nanti? Bagaimana pendapat dan analisamu?

Ane kurang sependapat dengan hal ini. Dunia kripto ini masih muda lo, tapi sekarang udah worth kurang lebih $100 billion. Dalam jangka waktu 10 tahun, hal kayak ini gak bisa disebut lambat. Bahkan marketcap Bitcoin saja pernah menyamai Visa.[1] ROInya, kalau dilihat dari segi investasi juga menyangi Dow Jones, dalam jangka waktu yang sangat jauh lebih singkat.[2] Agan harus nunggu lebih dari 90 tahun buat dapet 10x return[3], sementara di Bitcoin, agan bisa dapet lebih dari 10000x return kurang dari 10 tahun. Memang harganya masih turun, tapi untuk sesuatu yang masih muda, bahkan belum seterkenal Visa, pencapaian ini tentu saja luar biasa.

Menjawab apakah bisa atau tidak crypto jadi sistem pembayaran global juga terlalu luas menurut ane. Soalnya jenis kripto ada banyak, ada yang tujuannya sebagai fuel ekosistem (jadi gas fee, seperti ETH, ZIL, dst), ada yang tujuannya untuk reward masternode holder yang mengamankan jaringan (seperti SHR, dst) dan ada pula yang tujuannya sebagai pembayaran murni (seperti Grin, BTC, Litecoin). Kalau yang dimaksud crypto yang jadi fuel ekosistem, atau reward, ya ga mungkin bisa jadi alternatif pembayaran yang ideal karena desain tokennya memang bukan untuk itu meskipun kalau dipaksakan ya bisa saja.

Sementara itu perkembangan kripto untuk pembayaran cukup cerah. BTC dengan sidechain, LN, SegWit, dan seterusnya, tinggal menunggu adopsi dan finalisasi teknologinya. Ane rasa kripto sebagai alternatif pasti bisa sukses selama mengedepankan fee yang murah, transaksi yang cepat, tapi juga memberikan imbalan yang sesuai bagi miner/staker yang memvalidasi block (kalau tujuannya murni transaksi doang). Tapi apakah bakal mendominasi dan menggantikan sistem yang lain? Jawaban terbaik adalah kita lihat saja nanti.



[1] https://en.bitnovosti.com/2017/12/07/bitcoins-market-cap-just-passed-visas/
[2] https://www.ccmmarketmodel.com/short-takes/2018/1/12/cape-how-helpful-is-the-shiller-pe
[3] https://www.macrotrends.net/1319/dow-jones-100-year-historical-chart


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: cyberdg on January 29, 2019, 04:04:37 AM
Tetapi larangan dari beberapa negara terhadap crypto dan ketidakpercayaan beberapa tokoh penting terhadap crypto membuat harga dan juga perkembangan crypto terbilang lambat. Jadi apakah crypto bisa menjadi sistem pembayaran di masa depan nanti? Bagaimana pendapat dan analisamu?

Mari berdiskusi dengan kondusif ya.
Satu hal yang ane kurang setuju adalah dibeberapa thread yang membahas tentang kripto selalu membawa urusan harga (naik atau turun). Mungkin sudah menjadi kebiasaan namun tidak akan memberikan pengaruh terhadap kenaikan harga menurut ane tersebut. Maksudnya, sekalipun kripto sudah menjadi sistem pembayaran global tetap akan memiliki tingkat fluktuatif yang tinggi dan kemungkinan harga turun tetap tinggi. Ane lebih suka tentang pertanyaan yang agan sampaikan. Sudah ada beberapa yang menjawab pada post - post sebelum ane. Menurut ane pribadi ane belum yakin kripto akan menjadi sistem pembayaran global masa depan secara menyeluruh, yang mana itu artinya setiap negara setuju dan mau menerima kripto secara utuh tanpa ada catatan. karena selama ini salah satu yang mereka (baca : negara) perangi adalah desentralisasinya. Kalau ternyata masih banyak negara yang tidak mau menerima desentralisasi ini mungkin akan ada solusi mata uang "digital" yang masih dapat mereka kendalikan.

Itu kalau secara menyeluruh, kalau yang seperti ini sudah tidak perlu ditanyakan lagi gan.

Sudah tidak perlu ditanyakan kembali, beberapa layanan Merchant sudah menerima pembayaran cryptocurrency sebagai Payment Gateway mereka. Saya sendiri mempunyai pengalaman dalam melakukan pembayaran mengunakan Cryptocurrency, Seperti melakukan pembayaran pembelian game pada platform Steam ( Platform Game Tersbesar ) Beberapa bulan yang lalu mereka masih menerima pembayaran berupa cryptocurrency cuman saat ini mereka menghentikan pembayaran Cryptocurrency karna volatifitas cryptocurrency yang sangat cepat sekali. Apakah perlu menunggu dimasa depan ? saya rasa tidak karena sekarang-pun sudah bisa dijadikan sebagai Alat Pembayaran atau Payment Gateway.


Source Image : Google Image


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: perdutrang on January 29, 2019, 07:10:37 AM
Dengan tidak ada nya dukungan pemerintah kita sendir, sulit untuk melihat ini menjadi kenyataan.
Tentu saja semua trader ingin crypto menjadi layaknya alternatif pembayaran seperti Ovo,gopay,dan lain lain
Benar gan, karena pemerintah kita juga ikut berperan dalam hal ini, apalagi cryptocurrency yang masih ilegal di negara kita yang menjadi sebuah hambatan bagi cryptocurrency itu sendiri untuk menjadi sistem pembayaran global, belum lagi negara-negara yang lain.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: panjul07 on January 29, 2019, 11:59:21 AM
Dengan tidak ada nya dukungan pemerintah kita sendir, sulit untuk melihat ini menjadi kenyataan.
Tentu saja semua trader ingin crypto menjadi layaknya alternatif pembayaran seperti Ovo,gopay,dan lain lain
Benar gan, karena pemerintah kita juga ikut berperan dalam hal ini, apalagi cryptocurrency yang masih ilegal di negara kita yang menjadi sebuah hambatan bagi cryptocurrency itu sendiri untuk menjadi sistem pembayaran global, belum lagi negara-negara yang lain.

Dari mana agan menyimpulkan kalo crypto itu illegal di negara kita? Logikanya kalo itu illegal, sudah banyak sekali yang masuk penjara gara2 crypto, setidaknya ada sekian juta orang (berdasar jumlah member indodax) yang sudah dibui. Nyatanya? Engga kan? Status crypto di negara kita ini bukan ilegal, cuma ga diakui sebagai alat pembayaran yang sah. Klo untuk kepemilikan crypto itu ga illegal.
Back to bitcoin sebagai alat pembayaran global, apa disini artinya menggantikan uang? Klo itu yang dimaksud, ane rasa mustahil untuk terjadi. Tapi klo cuma sebagai alat pembayaran alternative sih sudah terjadi dibeberapa negara luar sana.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: wafernabati on January 29, 2019, 12:39:40 PM
kalau masa depan yang dimaksud itu sampai 5-10 tahun kedepan mungkin belum bisa secara global digunakan. Kalau alasan secara pribadi, pasti semuanya bertahap, seperti penggunaan kartu kredit/debit/dll yang masih menggunakan uang standar negara masing2. nah, untuk crypto mungkin masih lama untuk digunakan secara langsung untuk berbelanja di market *pasar, dll, karena selain harganya yang "terlalu" fluktuatif, juga proses pelegalannya yang masih berbelit.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: S_Gaming on January 29, 2019, 01:35:28 PM
Dengan tidak ada nya dukungan pemerintah kita sendir, sulit untuk melihat ini menjadi kenyataan.
Tentu saja semua trader ingin crypto menjadi layaknya alternatif pembayaran seperti Ovo,gopay,dan lain lain
Benar gan, karena pemerintah kita juga ikut berperan dalam hal ini, apalagi cryptocurrency yang masih ilegal di negara kita yang menjadi sebuah hambatan bagi cryptocurrency itu sendiri untuk menjadi sistem pembayaran global, belum lagi negara-negara yang lain.

Dari mana agan menyimpulkan kalo crypto itu illegal di negara kita? Logikanya kalo itu illegal, sudah banyak sekali yang masuk penjara gara2 crypto, setidaknya ada sekian juta orang (berdasar jumlah member indodax) yang sudah dibui. Nyatanya? Engga kan? Status crypto di negara kita ini bukan ilegal, cuma ga diakui sebagai alat pembayaran yang sah. Klo untuk kepemilikan crypto itu ga illegal.
Back to bitcoin sebagai alat pembayaran global, apa disini artinya menggantikan uang? Klo itu yang dimaksud, ane rasa mustahil untuk terjadi. Tapi klo cuma sebagai alat pembayaran alternative sih sudah terjadi dibeberapa negara luar sana.


Ya gan saya juga setuju dengan pendapat agan. Menurut saya status Crypto di Indonesia itu masih Netral, artinya boleh digunakan dengan catatan segala resiko yang ada ditanggung sendiri.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: ayay on January 29, 2019, 10:38:14 PM
Mungkin butuh waku yang sangat lama bagi cryptocurrency itu sendiri untuk di jadikan sebagai sistem pembayaran secara global gan, salah satu alasan nya mungkin kita semua sudah mengetahui nya, harga yang sangat fluktuatif dan hanya ada beberapa negara saja yang terbilang sudah me legalkan cryptocurrency itu sendiri.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: perdutrang on January 30, 2019, 11:08:25 AM
Dari mana agan menyimpulkan kalo crypto itu illegal di negara kita? Logikanya kalo itu illegal, sudah banyak sekali yang masuk penjara gara2 crypto, setidaknya ada sekian juta orang (berdasar jumlah member indodax) yang sudah dibui. Nyatanya? Engga kan? Status crypto di negara kita ini bukan ilegal, cuma ga diakui sebagai alat pembayaran yang sah. Klo untuk kepemilikan crypto itu ga illegal.
Back to bitcoin sebagai alat pembayaran global, apa disini artinya menggantikan uang? Klo itu yang dimaksud, ane rasa mustahil untuk terjadi. Tapi klo cuma sebagai alat pembayaran alternative sih sudah terjadi dibeberapa negara luar sana.

Berarti pemikiran ane selama ini salah terhadap bitcoin itu sendiri ya gan, ane pikir karena cryptocurrency masih belum di akui di negara kita indonesia ini status nya bisa di katakan sebagai ilegal, ternyata bukan ilegal melainkan masih belum di akui di negara kita, seperti itu ya gan.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: cyberdg on January 30, 2019, 01:18:35 PM
~snip~
Berarti pemikiran ane selama ini salah terhadap bitcoin itu sendiri ya gan, ane pikir karena cryptocurrency masih belum di akui di negara kita indonesia ini status nya bisa di katakan sebagai ilegal, ternyata bukan ilegal melainkan masih belum di akui di negara kita, seperti itu ya gan.
Mungkin yang kebanyakan orang pahami ilegal itu sebagai alat pembayaran karena dulu pernah ada sidak penggunaan bitcoin sebagai alat pembayaran di pulau Bali oleh pemerintah kita, kalau hanya untuk instrumen investasi termasuk memiliki masih boleh - boleh aja gan. Kalau kita mengeneralkan kata ilegal untuk semuanya memang tidak pas.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: XIE-XIE on January 30, 2019, 03:25:49 PM
Menurut saya melihat perkembangan crypto saat ini sungguh luar biasa, blockchain seola olah menjadi yang maha bisa diterapkan kedalam berbagai pemecahan solusi masalah, sebagai bukti banyak proyek proyek ICO menggunkan jaringan blockchain yang digunakan sebagai jaringan dan memunculkan alat pembayaran yang disebut token utilitas. Beberapa Negara maju Amerika Serikat, Rusia, Finlandia, Jepang, Korea Selatan dan Denmark telah melegalkan bitcoin namun beberpa negara hanya mempelajari teknologinya saja dengan mengujicobakan keperbankan karena dianggap nilai Bitcoin terlalu berubah ubah bahkan bisa mencapai O. Untuk Sistem pembayaran saya pikir untuk global belum saatnya adanya perbedaan regulasi yang mengatur menjadi kendala.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: apilpirman.bisnis on January 30, 2019, 04:09:03 PM
Jika harga bitcoin masih rendah dan belum ada perkembangan mengenai harga bitcoin akan naik saya rasa sangat sulit untuk menjadikan bitcoin sebagai alat pembayaran global di masa yang akan datang, pasti akan banyak investor yang tidak berminat lagi dengan bitcoin.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: S_Gaming on January 30, 2019, 06:11:55 PM
Dari mana agan menyimpulkan kalo crypto itu illegal di negara kita? Logikanya kalo itu illegal, sudah banyak sekali yang masuk penjara gara2 crypto, setidaknya ada sekian juta orang (berdasar jumlah member indodax) yang sudah dibui. Nyatanya? Engga kan? Status crypto di negara kita ini bukan ilegal, cuma ga diakui sebagai alat pembayaran yang sah. Klo untuk kepemilikan crypto itu ga illegal.
Back to bitcoin sebagai alat pembayaran global, apa disini artinya menggantikan uang? Klo itu yang dimaksud, ane rasa mustahil untuk terjadi. Tapi klo cuma sebagai alat pembayaran alternative sih sudah terjadi dibeberapa negara luar sana.

Berarti pemikiran ane selama ini salah terhadap bitcoin itu sendiri ya gan, ane pikir karena cryptocurrency masih belum di akui di negara kita indonesia ini status nya bisa di katakan sebagai ilegal, ternyata bukan ilegal melainkan masih belum di akui di negara kita, seperti itu ya gan.

Bitcoin memang ilegal dalam hal pembayaran artinya bitcoin tidak boleh menggantikan Rupiah sebagai sistem pembayaran utama di negara indonesia. Tetapi untuk berinvestasi di bitcoin itu dibolehkan dengan catatan segala resiko yang ada ditanggung sendiri, negara tidak ikut campur dengan itu.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: porimazt on January 31, 2019, 08:26:03 AM
Jika harga bitcoin masih rendah dan belum ada perkembangan mengenai harga bitcoin akan naik saya rasa sangat sulit untuk menjadikan bitcoin sebagai alat pembayaran global di masa yang akan datang, pasti akan banyak investor yang tidak berminat lagi dengan bitcoin.

Justru itu harga Bitcoin jika semakin rendah, pasti akan banyak investor yang membeli, dengan diperkuat bahwa Bitcoin sudah dijadikan pembayaran alternatif, bahkan ada berita investasi dalam Bitcoin yang dilakukan beberapa negara.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: jer4x on January 31, 2019, 01:38:43 PM
Dengan tidak ada nya dukungan pemerintah kita sendir, sulit untuk melihat ini menjadi kenyataan.
Tentu saja semua trader ingin crypto menjadi layaknya alternatif pembayaran seperti Ovo,gopay,dan lain lain
memang betul gan, kesulitan dari dulu itu dari kurang dukungan dari pemerintah sendiri. mungkin karena harga bitcoin yang tidak begitu stabil sehingga sulit mau dapat dukungan dari pemerintah apalagi tingkat keamanannya masih rapuh sehingga mudah di hack atau dicuri.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: S_Gaming on January 31, 2019, 04:57:35 PM
Dengan tidak ada nya dukungan pemerintah kita sendir, sulit untuk melihat ini menjadi kenyataan.
Tentu saja semua trader ingin crypto menjadi layaknya alternatif pembayaran seperti Ovo,gopay,dan lain lain
memang betul gan, kesulitan dari dulu itu dari kurang dukungan dari pemerintah sendiri. mungkin karena harga bitcoin yang tidak begitu stabil sehingga sulit mau dapat dukungan dari pemerintah apalagi tingkat keamanannya masih rapuh sehingga mudah di hack atau dicuri.

Oleh karena itulah jika setiap negara melegalkan dan membuat regulasi terhadap bitcoin, saya pikir harga bitcoin bisa stabil dan tidak fluktuatif lagi.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: MadeinCoin on January 31, 2019, 07:40:05 PM
Oleh karena itulah jika setiap negara melegalkan dan membuat regulasi terhadap bitcoin, saya pikir harga bitcoin bisa stabil dan tidak fluktuatif lagi.
Dan oleh karena itu juga reputasi mata uang resmi dari negara tersebut perlahan-lahan akan tenggelam.
Dan itu juga lah hal yang paling di jaga oleh bank, dan mereka tidak akan tinggal diam membiarkan hal itu terjadi.
Perlahan-lahan masyarakat akan beralih ke crypto, dan bisa di tebak bagaimana nasip bank-bank dari negera tersebut ...


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: porimazt on February 01, 2019, 04:30:13 AM
memang betul gan, kesulitan dari dulu itu dari kurang dukungan dari pemerintah sendiri. mungkin karena harga bitcoin yang tidak begitu stabil sehingga sulit mau dapat dukungan dari pemerintah apalagi tingkat keamanannya masih rapuh sehingga mudah di hack atau dicuri.

Sudah dijelaskan berkali-kali, pemerintah khususnya Bank Indonesia melarang penggunaan pembayaran cryptocurrency di Indonesia karena berdasar UU tentang alat pembayaran yang sah, tidak ada alasan karena harga crypto tidak stabil ataupun sistem keamanannya.

Dan jika cryptocurrency dilegalkan digunakan sebagai pembayaran alternatif disemua negara, pasti akan berdampak buruk seperti ini...

Dan oleh karena itu juga reputasi mata uang resmi dari negara tersebut perlahan-lahan akan tenggelam.
Dan itu juga lah hal yang paling di jaga oleh bank, dan mereka tidak akan tinggal diam membiarkan hal itu terjadi.
Perlahan-lahan masyarakat akan beralih ke crypto, dan bisa di tebak bagaimana nasip bank-bank dari negera tersebut ...


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: MEDIKA KANTIN on February 01, 2019, 06:03:34 AM
Untuk masalah bisa menjadi sistem pembayaran masa depan atau tidak pasti akan tergantung sama kebijakan yang berlaku di negara tersebut,seperti status legalitasnya dll.
Jadi untuk saat-saat ini di indonesia sudah bisa terlihat sebatas mana aktivitasnya.

Benar gan walaupun cryptocurrency untuk sekarang ini belum menjadi alat pembayaran secara global,untuk saat ini kita patut berbahagia juga karena bisa melakukan pembelian dan penjualan walaupun belum legal untuk melakukan transaksi suatu barang,mudah mudahhan saja seiring waktu berkembang kedepannya akan menjadi alat transaksi secara global.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: perdutrang on February 01, 2019, 07:05:46 AM
~snip~
Mungkin yang kebanyakan orang pahami ilegal itu sebagai alat pembayaran karena dulu pernah ada sidak penggunaan bitcoin sebagai alat pembayaran di pulau Bali oleh pemerintah kita, kalau hanya untuk instrumen investasi termasuk memiliki masih boleh - boleh aja gan. Kalau kita mengeneralkan kata ilegal untuk semuanya memang tidak pas.
Kata ilegal bagi cryptocurrency sendiri memang tidak asing lagi di kawasan ane gan, semua sudah menyebutkan bahwa cryptocurrency ini ilegal, tetapi dari kata ilegal tersebut ane selalu bertanya-tanya mengenai hal itu, kalau cryptocurrency memang ilegal kenapa kita tidak di penjara, ternyata jawaban dari semua itu seperti itu ya gan.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: suhardi3899 on February 01, 2019, 07:32:26 AM
Kata ilegal bagi cryptocurrency sendiri memang tidak asing lagi di kawasan ane gan, semua sudah menyebutkan bahwa cryptocurrency ini ilegal, tetapi dari kata ilegal tersebut ane selalu bertanya-tanya mengenai hal itu, kalau cryptocurrency memang ilegal kenapa kita tidak di penjara, ternyata jawaban dari semua itu seperti itu ya gan.
Itu semua berdasarkan kepada undang-undang. Contoh seperti barang haram narkotika (ilegal) dan itu sudah di atur dalam undang-undang narkotika. Terus contoh lagi penyelundupan barang dari luar negri tanpa melewati seleksi seperti yang sudah di tentukan (penyelundupan barang ilegal) dan ini juga sudah diatur dalam undang-undang.

Kalau agan bertanya-tanya kenapa jika ilegal tidak di penjara? Jawaban nya semua hal yang ilegal sudah di atur dalam undang-undang, jika tak ada dasar hukum/pasal nya, bagaimana bisa di penjara? Siapa yang berani bertanggung jawab atas hal itu.

Nah contoh 1 lagi yang sampai detik ini belum terpecah kan masalahnya atau belum ada dasar pidana nya.
Prostitusi, ini adalah pekerjaan ilegal. Tau tidak bahwasa nya sampai detik ini tidak ada dasar hukum atau pasal undang-undang yang bisa menjerat para pelacur. Padahal itu kan ilegal?

Nah disini kita simpulkan bahwa memang belum ada sampai saat ini dasar hukum nya yang bisa menjebloskan para pelacur atau pekerja sex komersial kedalam penjara.

Dasar hukum untuk pekerjaan ilegal (prostitusi) hanya ada dan bisa menjerat sang mucikari, tidak pekerja nya. Itu juga dasar hukum nya tidak kuat, pasal 27, ayat 1, uu ITE. Karena itu atas dasar mau sama mau, jadi dasar hukum pidana nya tidak kuat.

So, kesimpulan nya tidak semua hal yang ilegal itu terkana pidana dan di penjara. Ini negara hukum. Semua pidana berdasarkan pada undang-undang.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: tarukam on February 01, 2019, 07:34:33 AM
saya si optimis jika bitcoin akan jadi uang digital yang dipergunakan transaksi dimasa depan karena jaman yang semakin maju dimana semuanya dibuat semudah mungkin dan crypto sendiri adalah alat transaksi yang mudah dan transparan


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: S_Gaming on February 01, 2019, 10:40:34 AM
saya si optimis jika bitcoin akan jadi uang digital yang dipergunakan transaksi dimasa depan karena jaman yang semakin maju dimana semuanya dibuat semudah mungkin dan crypto sendiri adalah alat transaksi yang mudah dan transparan

Saya sangat setuju dengan agan, bitcoin memiliki fitur yang unggul daripada fiat. Bahkan transaksi dalam bitcoin transparan semuanya bisa diketahui di dalam buku besar Blockchain, itu akan membuat orang-orang sedikit ragu untuk menyalahgunakan bitcoin.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Afqa69 on February 01, 2019, 06:00:17 PM
Seiring dengan perkembangan zaman cryptocurrency sudah mulai merambah dalam kehidupan masyarakat. Banyak masayarakat yang sudah mengenal bitcoin dan juga altcoin.

Tetapi larangan dari beberapa negara terhadap crypto dan ketidakpercayaan beberapa tokoh penting terhadap crypto membuat harga dan juga perkembangan crypto terbilang lambat. Jadi apakah crypto bisa menjadi sistem pembayaran di masa depan nanti? Bagaimana pendapat dan analisamu?

Mari berdiskusi dengan kondusif ya.

Menurut saya gan, saya bisa menjamin kalau cryptocurrency akan menjadi alat pembayaran kedepan, karna pengaruhnya untuk dunia sekarang sangat besar dan konstribusinya pun juga besar, dan ada sebagian negara yang sudah melegalkan crypto untuk pembayaran dan tidak bisa di bendung akan pergerakannya, karna semakin hari semakin meluas,untul sekarang minim masyarakat yang tidak tau crypto rata rata semua sudah memahami apa itu crypto, dan menurut saya kedepannya crypto akan menjadi sistem pembayaran global.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: harapan on February 01, 2019, 07:12:11 PM
Untuk saat ini mustahil itu terjadi.
Karena banyak negara yang mentang mata uang ini. Termasuk negara kita sendiri..pemerintah melarang pembayaran menggunakan crypto, tetapi apapun bisa terjadi. Mungkin di masa depan pemerintah akan membuat peraturan baru yang melegalkan crypto sebagai mata uang pembayaran.
Ya..semoga saja...


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: S_Gaming on February 01, 2019, 07:38:07 PM
Untuk saat ini mustahil itu terjadi.
Karena banyak negara yang mentang mata uang ini. Termasuk negara kita sendiri..pemerintah melarang pembayaran menggunakan crypto, tetapi apapun bisa terjadi. Mungkin di masa depan pemerintah akan membuat peraturan baru yang melegalkan crypto sebagai mata uang pembayaran.
Ya..semoga saja...

Koreksi gan, sekarang crypto sudah dilegalkan di indonesia. Aset Crypto masuk kedalam aset komoditas yang dapat diperdagangkan di bursa perdagangan berjangka. Kebijakan ini tertera pada Peraturan Menteri Perdagangan No. 99 tahun 2018.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: sky_Gritzz on February 01, 2019, 08:24:28 PM
kalo kita bicara soal kondisi sekarang atau 5-10 tahun kedepan rasanya masih agak sulit, karena batasan dari beberapa negara terhadap cryptocurrency, tapi cryptocurrency punya potensi buat jadi payment method di masa mendatang karen banyak project yg mencoba membuat cryptocurrency agar menjadi lebih mudah untuk dijadikan sebagai media pembayaran.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: daniahya on February 02, 2019, 01:16:57 AM
Untuk saat ini mustahil itu terjadi.
Karena banyak negara yang mentang mata uang ini. Termasuk negara kita sendiri..pemerintah melarang pembayaran menggunakan crypto, tetapi apapun bisa terjadi. Mungkin di masa depan pemerintah akan membuat peraturan baru yang melegalkan crypto sebagai mata uang pembayaran.
Ya..semoga saja...
iya gan klo untung pembayaran memang masih belom di legalkan cuman klo mslah investasi gtu masih di perbolehkan tpi di masa depan keknya klo semua negara melegalkan bitcoin kemungkinan negara kita jga akan ikut tinggal nunggu waktunya aja


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Adiba85 on February 02, 2019, 10:33:36 AM
Kita tidak tau pasti akan hal itu apakah bisa mata uang cryptocurrency menjadi sistem pembayaran global dimasa depan,karena itu memiliki proses yang panjang serta harus banyak dukungan dari masyarakat sehingga mata uang crypto mau dilegalkan oleh seluruh negara,maka itu besar kemungkinan akan menjadi alat pembayaran yang sah untuk melakukan transaksi secara global.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: perdutrang on February 02, 2019, 01:32:51 PM
~snip
Kalau agan bertanya-tanya kenapa jika ilegal tidak di penjara? Jawaban nya semua hal yang ilegal sudah di atur dalam undang-undang, jika tak ada dasar hukum/pasal nya, bagaimana bisa di penjara? Siapa yang berani bertanggung jawab atas hal itu.
~snip~
Waw, jawaban yang sangat akurat gan, sehingga membuat ane tidak berpikir akan takut nya di penjara lagi karena cryptocurrency ini, apalagi di tambah dengan tidak ada nya larangan bagi setiap member yang ingin maupun yang sudah berkutat di dunia cryptocurrency ini, karena kita masih di perbolehkan untuk hal itu, hanya saja kita tidak di anjurkan atau tidak di perbolehkan jika menggunakan cryptocurrency sebagai alat pembayaran yang sah, karena kita harus mengganti ke rupiah terlebih dahulu jika kita ingin membeli sebuah barang hasil dari cryptocurrency. ;D


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: apilpirman.bisnis on February 03, 2019, 02:42:37 AM
Baru - baru ini di pemerintah sudah mengeluarkan keuputusan tentang transaksi crypto termasuk bitcoin dan altcoin akan menjadi transaksi yang dilegalkan, hal ini tentu akan memberikan sedikit dukungan agar harga bitcoin naik kembali ke harga tinggi.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: laguseklik on February 03, 2019, 03:15:40 AM
blockchain mungkin bisa dimanfaatkan negara untuk membuat stablecoin dengan backup emas seperti uang tradisional


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Shasha80 on February 03, 2019, 12:08:48 PM
Baru - baru ini di pemerintah sudah mengeluarkan keuputusan tentang transaksi crypto termasuk bitcoin dan altcoin akan menjadi transaksi yang dilegalkan, hal ini tentu akan memberikan sedikit dukungan agar harga bitcoin naik kembali ke harga tinggi.
Pemerintah mana itu gan, pemerintah Indonesiakah? Saya belum tau informasinya nih, masa iya akan dilegalkan, coba gan kalau ada link nya yang menuju ke berita tersebut, biar semua yakin dan saya juga jadi penasaran


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Rhoh on February 03, 2019, 03:36:12 PM
Baru - baru ini di pemerintah sudah mengeluarkan keuputusan tentang transaksi crypto termasuk bitcoin dan altcoin akan menjadi transaksi yang dilegalkan, hal ini tentu akan memberikan sedikit dukungan agar harga bitcoin naik kembali ke harga tinggi.
Pemerintah mana itu gan, pemerintah Indonesiakah? Saya belum tau informasinya nih, masa iya akan dilegalkan, coba gan kalau ada link nya yang menuju ke berita tersebut, biar semua yakin dan saya juga jadi penasaran
Ane juga penasaran nih gan dengan perkataan agan apilpirman.bisnis yang mengatakan bahwa pemerintah akan melegalkan transaksi cryptocurrency seperti bitcoin dan koin-koin lain nya, yang menjadi pertanyaan terbesar ane dalam hal ini, pemerintah mana yang melegalkan cryptocurrency ini, kalau boleh share link sumber nya saja, karena itu bisa mempermudah kita sebagai pembaca juga, agar tidak tanya sana sini lagi.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: tarukam on February 03, 2019, 06:04:03 PM
saya si optimis jika crypto akan menjadi uang digital yang dipakai untuk bertransaksi sehari-hari suatu saat nanti karena seiring perkembangan jaman dengan kemajuan teknologi dan keinginan orang untuk bertransaksi mudah crypto pasti akan dipergunakan untuk itu


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: porimazt on February 04, 2019, 09:09:40 AM
Baru - baru ini di pemerintah sudah mengeluarkan keuputusan tentang transaksi crypto termasuk bitcoin dan altcoin akan menjadi transaksi yang dilegalkan, hal ini tentu akan memberikan sedikit dukungan agar harga bitcoin naik kembali ke harga tinggi.
Pemerintah mana itu gan, pemerintah Indonesiakah? Saya belum tau informasinya nih, masa iya akan dilegalkan, coba gan kalau ada link nya yang menuju ke berita tersebut, biar semua yakin dan saya juga jadi penasaran

Ya, pemerintah Indonesia, Peraturan Menteri Perdagangan Republik Indonesia Nomor 99 Tahun 2018
Pasal 1 pada peraturan itu menyebutkan bahwa Aset kripto ditetapkan sebagai komoditi yang dapat dijadikan sebagai subyek kontrak berjangka yang diperdagangkan di bursa berjangka. Sementara pada Pasal 2, menyebut Kepala Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (Bappebti) sebagai pihak pengawas langsung atas instrumen tersebut.



Sumber: https://www.edukasibitcoin.com/menteri-perdagangan-rilis-regulasi-kripto/


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: suryasuryo00 on February 04, 2019, 12:38:10 PM
saya pikir bitcoin memang cocok untuk pembayaran di masa depan  ;D pada zaman modern ini manusia banyak mengembangkan teknologi, contoh aja komputer dulunya hanya bisa menghitung sekarang bisa menjalankan dan membuat program, dulu motor hanya bisa di aspal sekarang bisa di udara, dll selain itu nilai dari uang kertas sudah menurun dan beberapa tahun lagi nilainya pun sama dengan kertas "hanya kertas" sehingga tidak menutup kemungkinan crypto akan menjadi cikal bakal keuangan masa depan.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: ayay on February 04, 2019, 04:22:03 PM
Saat ini ane mulai percaya tidak percaya mengenai hal ini ya gan, kalaupun nanti cryptocurrency menjadi salah satu sistem pembayaran secara global pasti akan membutuhkan waktu yang sangat lama untuk hal itu gan, belum lagi dengan ada nya mata uang tersendiri dari setiap masing-masing negara.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: BamBog on February 04, 2019, 05:27:15 PM
Seiring dengan perkembangan zaman cryptocurrency sudah mulai merambah dalam kehidupan masyarakat. Banyak masayarakat yang sudah mengenal bitcoin dan juga altcoin.

Tetapi larangan dari beberapa negara terhadap crypto dan ketidakpercayaan beberapa tokoh penting terhadap crypto membuat harga dan juga perkembangan crypto terbilang lambat. Jadi apakah crypto bisa menjadi sistem pembayaran di masa depan nanti? Bagaimana pendapat dan analisamu?

Mari berdiskusi dengan kondusif ya.

Pendapat para tokoh bisa saja dijual hanya karna kepentingan tokoh itu sendiri gan,ada banyak kok contohnya tokoh2 dan CEO yang berinvestasi Bitcoin,dan kenapa yang di dengar hanya sentimen negatif saja. Mereka punya kepentingan sendiri-sendiri,saatnya aktifkan people power.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: tepos on February 04, 2019, 06:14:30 PM
saya rasa masih sangat sulit ini bisa terjadi,kalaupun itu bisa terjadi masih butuh waktu yang cukup lama,karena melihat harga bitcoin diawal tahun ini yang mengalami penurunan,mungkin para investor sudah mulai berkurang.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: daniahya on February 05, 2019, 12:06:26 AM
saya si optimis jika crypto akan menjadi uang digital yang dipakai untuk bertransaksi sehari-hari suatu saat nanti karena seiring perkembangan jaman dengan kemajuan teknologi dan keinginan orang untuk bertransaksi mudah crypto pasti akan dipergunakan untuk itu
iya gan tinggal nunggu waktunya yg tepat aja sistem pembayaran bsa berjalan di indonesia soalnya negara2 lain sudah banyak yg menerapkan sistem pembayaran melalui bitcoin jdi kemungkinan di negara kita jga bakal ikutan biar mempermudah wisatawan jga nntinya


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Commitments on February 05, 2019, 02:48:30 AM
Ttergantung bagaimana perkembangan dan harga bitcoin di masa yang akan datang, jika harga bitcoin seperti ini terus sangat tidak mungkin bitcoin bisa menjadi alat pembayaran global di masa yang akan datang, namun jika harga bitcoin bisa naik kemungkinan sangat besar akan menjadi alat pembayaran di masa yang akan datang.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: porimazt on February 05, 2019, 03:04:06 AM
Ttergantung bagaimana perkembangan dan harga bitcoin di masa yang akan datang, jika harga bitcoin seperti ini terus sangat tidak mungkin bitcoin bisa menjadi alat pembayaran global di masa yang akan datang, namun jika harga bitcoin bisa naik kemungkinan sangat besar akan menjadi alat pembayaran di masa yang akan datang.

Harga pasti tidak menjadi acuan utama, yang dilihat pasti dari segi keamanan, manfaat, dan review positif pengguna.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Afqa69 on February 07, 2019, 09:09:44 AM
Seiring dengan perkembangan zaman cryptocurrency sudah mulai merambah dalam kehidupan masyarakat. Banyak masayarakat yang sudah mengenal bitcoin dan juga altcoin.

Tetapi larangan dari beberapa negara terhadap crypto dan ketidakpercayaan beberapa tokoh penting terhadap crypto membuat harga dan juga perkembangan crypto terbilang lambat. Jadi apakah crypto bisa menjadi sistem pembayaran di masa depan nanti? Bagaimana pendapat dan analisamu?

Mari berdiskusi dengan kondusif ya.

Menurut saya sih gan, memang sekarang bitcoin sudah di kenal di penjuru dunia tanpa terkecuali, pertanyaan saya berapa negara yang melegalkannya,masih banyak negara yang mengilegalkannya, tujuan kita sekarang melegalkan bitcoin supaya untuk menjadi sistem pembayaran pun menjadi mudah, kalau menurut saya sih roman roman bitcoin jadi sistem pembayaran di masa dapan tipis peluangnya gan,,,,


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: anog on February 07, 2019, 01:41:39 PM
Seiring dengan perkembangan zaman cryptocurrency sudah mulai merambah dalam kehidupan masyarakat. Banyak masayarakat yang sudah mengenal bitcoin dan juga altcoin.

Tetapi larangan dari beberapa negara terhadap crypto dan ketidakpercayaan beberapa tokoh penting terhadap crypto membuat harga dan juga perkembangan crypto terbilang lambat. Jadi apakah crypto bisa menjadi sistem pembayaran di masa depan nanti? Bagaimana pendapat dan analisamu?

Mari berdiskusi dengan kondusif ya.

Menurut saya sih gan, memang sekarang bitcoin sudah di kenal di penjuru dunia tanpa terkecuali, pertanyaan saya berapa negara yang melegalkannya,masih banyak negara yang mengilegalkannya, tujuan kita sekarang melegalkan bitcoin supaya untuk menjadi sistem pembayaran pun menjadi mudah, kalau menurut saya sih roman roman bitcoin jadi sistem pembayaran di masa dapan tipis peluangnya gan,,,,
Cryptocurrency seperti Bitcoin/Cryptocurrency yang lain sudah bisa untuk sebagai alat pembayaran, Namun tetap ada batasan-batasannya.
Khususnya di negara kita INDONESIA.

Perhatikan UU nya No. 6 Tahun 2009 yang berbunyi_
Bitcoin dan cryptocurrency bukan mata uang atau alat pembayaran yang sah di Indonesia.
Dengan garis bawah dari pemerintah segala resiko terkait kepemilikan/penggunaan Bitcoin/Cryptocurrency yang lain ditanggung sendiri.

Ada lagi UU No.10 Tahun 2011 tentang Perdagangan berjangka Komoditi.
Silahkan cari tahu sendiri bagaimana bunyinya.

Sejauh yang saya tahu saja, Mungkin masih ada lagi UU yang mengatur terkait aktivitas cryptocurrency di INDONESIA.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Denies Distro on February 07, 2019, 05:21:30 PM
Tidak menutup kemungkinan itu akan terjadi, tapi crypto hasil buatan negeri sendiri2.
Karena kalau untuk crypto yang ada sekarang ini karakter fluktuasinya sangat beresiko untuk di gunakan sebagai alat atau sistem pembayaran layaknya mata uang fiat.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: porimazt on February 08, 2019, 03:42:14 AM
Tidak menutup kemungkinan itu akan terjadi, tapi crypto hasil buatan negeri sendiri2.

Karena kalau untuk crypto yang ada sekarang ini karakter fluktuasinya sangat beresiko untuk di gunakan sebagai alat atau sistem pembayaran layaknya mata uang fiat.

Apa yang membedakan kalau crypto negeri sendiri mungkin digunakan daripada proyek luar? Bukankah jenis dan legalitas mereka sama-sama cryptocurrency di hukum Indonesia?

Memang karena fluktuasi harga, mempengaruhi crypto dilarang? Bukannya crypto sudah lama digunakan sebagai alat pembayaran alternatif di banyak marketplace online, dan bisnis online?


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: akihikohideaki on February 08, 2019, 03:14:14 PM
. Jadi apakah crypto bisa menjadi sistem pembayaran di masa depan nanti? Bagaimana pendapat dan analisamu?

Menurut saya hanya pemerintah bisa menjawab pertanyaan itu, jika pemerintah mengeluarkan kebijakannya bukan tidak mungkin crypto bisa menjadi sistem pembayaran di masa depan nantinya,  tapi diluar pemikiran itu saya beranggapan meskipun tanpa adanya campur tangan pemerintah cypto tetap akan berjalan seperti  halnya saat ini, itu karna sifatnya Peer to Peer dikontrol sepenuhnya oleh penggunanya tanpa ada otoritas sentral ataupun perantara / campur tangan pihak ketiga.  Sehingga  itu tidak mengurangi kepercayaan masyarakat untuk tetap menggunakannya


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Backupnime on February 09, 2019, 05:58:04 PM
Baru - baru ini di pemerintah sudah mengeluarkan keuputusan tentang transaksi crypto termasuk bitcoin dan altcoin akan menjadi transaksi yang dilegalkan, hal ini tentu akan memberikan sedikit dukungan agar harga bitcoin naik kembali ke harga tinggi.
selama yang saya tau mengenai cryptocurrency di indonesia itu tidak dilegalkan sebagai alat transaksi di indonesia, sama sperti halnya Dollar, pemerintah elarg penggunaan dollat sebagai alat transaksi selain rupiah, dan kalaupun ada lebih baik sertakan referensinya gan, gacuma spekulasi agan aja


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Afqa69 on February 10, 2019, 12:09:25 AM
Seiring dengan perkembangan zaman cryptocurrency sudah mulai merambah dalam kehidupan masyarakat. Banyak masayarakat yang sudah mengenal bitcoin dan juga altcoin.

Tetapi larangan dari beberapa negara terhadap crypto dan ketidakpercayaan beberapa tokoh penting terhadap crypto membuat harga dan juga perkembangan crypto terbilang lambat. Jadi apakah crypto bisa menjadi sistem pembayaran di masa depan nanti? Bagaimana pendapat dan analisamu?

Mari berdiskusi dengan kondusif ya.

Menurut saya gan, semua negara mengilegalkan cryptocurrency kecuali sedikit ada negara yang sudah menganggap ini legal, tapi pengaruhnya sangat banyak dan ini bisa mempermudah ekonomi masyarakat, jadi kalau mau prediksi untuk masa depan mungkin bisa saja crypto menjadi alat pembayaran di masa depan karena perkembangannya yang hebat tapi tidak menutup kemungkinan juga ini hanya isu belaka,,


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: icobest360 on February 11, 2019, 06:43:27 PM
Jadi apakah crypto bisa menjadi sistem pembayaran di masa depan nanti? Bagaimana pendapat dan analisamu?
Sudah tidak perlu ditanyakan kembali, beberapa layanan Merchant sudah menerima pembayaran cryptocurrency sebagai Payment Gateway mereka. Saya sendiri mempunyai pengalaman dalam melakukan pembayaran mengunakan Cryptocurrency, Seperti melakukan pembayaran pembelian game pada platform Steam ( Platform Game Tersbesar ) Beberapa bulan yang lalu mereka masih menerima pembayaran berupa cryptocurrency cuman saat ini mereka menghentikan pembayaran Cryptocurrency karna volatifitas cryptocurrency yang sangat cepat sekali. Apakah perlu menunggu dimasa depan ? saya rasa tidak karena sekarang-pun sudah bisa dijadikan sebagai Alat Pembayaran atau Payment Gateway.


Source Image : Google Image

Sebagai tambahan saja, di Indonsia sendiri ada P-sote.net yg menerima pembayaran dg Bitcoin untuk transaksi marketplacenya.
Saya sendiri meyakini suatu saat Crypto akan menjadi aset penting untuk masa depan.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: gilangIDR on February 12, 2019, 12:50:28 PM
Seiring dengan perkembangan zaman cryptocurrency sudah mulai merambah dalam kehidupan masyarakat. Banyak masayarakat yang sudah mengenal bitcoin dan juga altcoin.

Tetapi larangan dari beberapa negara terhadap crypto dan ketidakpercayaan beberapa tokoh penting terhadap crypto membuat harga dan juga perkembangan crypto terbilang lambat. Jadi apakah crypto bisa menjadi sistem pembayaran di masa depan nanti? Bagaimana pendapat dan analisamu?

Mari berdiskusi dengan kondusif ya.
Beberapa negara memang masih belum memberikan keputusan terhadap regulasi penggunaan Bitcoin dan Altcoin . Pada intinya bahwa kita masih berada pada fase menunggu . Tapi saya optimis bahwa cryptocurrencies dapat digunakan secara luas dalam berbagai sektor keuangan di dunia . Kita hanya perlu menunggu situasi menjadi jauh lebih baik , ketika semakin banyak orang yang menggunakan crypto maka itu akan membuat kita semakin dekat terhadap sebuah ekonomi cryptoccurencies .


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: rizkyrz on February 13, 2019, 02:16:17 PM
Menurut saya mungkin saja Kripto akan menjadi sistem pembayaran secara global tetapi dalam batasan untuk pembayaran untuk membeli barang mungkin dalam bentuk TOKO yang hanya membolehkan pembayaran dengan token "A" maka volume kebutuhan token "A" akan berputar.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: buleidada on February 14, 2019, 03:32:32 AM
Seiring dengan perkembangan zaman cryptocurrency sudah mulai merambah dalam kehidupan masyarakat. Banyak masayarakat yang sudah mengenal bitcoin dan juga altcoin.

Tetapi larangan dari beberapa negara terhadap crypto dan ketidakpercayaan beberapa tokoh penting terhadap crypto membuat harga dan juga perkembangan crypto terbilang lambat. Jadi apakah crypto bisa menjadi sistem pembayaran di masa depan nanti? Bagaimana pendapat dan analisamu?

Mari berdiskusi dengan kondusif ya.
kalau menurut saya pribadi sih cryptocurrency sulit sekali untuk menjadi sistem pembayaran di masa depan.karena menurut saya setiap negara mempunyai masing masing mata uang mereka sendiri dan apabila cryptocurrency menggantikan mata uang fiat tentu akan bermasalah pada sistem berlakunya mata uang A dan B,dan tentunya akan merugikan bagi negara maju karena jika cryptocurrency dipakai diberbagai aspek pembayaran tentu saja mereka akan disamaratakan dengan negara berkembang


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: excevia19 on February 14, 2019, 12:37:17 PM
Ttergantung bagaimana perkembangan dan harga bitcoin di masa yang akan datang, jika harga bitcoin seperti ini terus sangat tidak mungkin bitcoin bisa menjadi alat pembayaran global di masa yang akan datang, namun jika harga bitcoin bisa naik kemungkinan sangat besar akan menjadi alat pembayaran di masa yang akan datang.

Harga pasti tidak menjadi acuan utama, yang dilihat pasti dari segi keamanan, manfaat, dan review positif pengguna.

kalo untuk itu, sudah ada beberapa yang berani menggunakan Bitcoin sebagai metode pembayaran. Hanya saja itu masih belum banyak diketahui. Di sisi lain, kebanyakan orang masih menganggap Bitcoin sebagai aset untuk investasi, dan tidak digunakan untuk metode pembayaran.

beberapa contoh tempat yang sudah memakai Bitcoin sebagai metode pembayaran :
http://travelwith2ofus.com/11-travel-sites-that-accept-bitcoin-for-flight-and-hotel-bookings.php
http://fortune.com/2017/12/21/bitcoin-travel-cryptocurrency-bookings/
https://www.coindesk.com/200000-hotels-accept-bitcoin-cheapair


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: cuo on February 14, 2019, 02:54:18 PM
Menurut pendapat saya sih "yes", tapi mungkin butuh proses untuk adopsi secara masal, karna memang asset digital ini tidak lain bakal menjadi pengganti mata uang fiat tapi tentu saja masih butuh proses pro dan kontra, kita tunggu saja kedepan seperti apa gan.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: buleidada on February 15, 2019, 07:20:52 AM
Saat ini ane mulai percaya tidak percaya mengenai hal ini ya gan, kalaupun nanti cryptocurrency menjadi salah satu sistem pembayaran secara global pasti akan membutuhkan waktu yang sangat lama untuk hal itu gan, belum lagi dengan ada nya mata uang tersendiri dari setiap masing-masing negara.
kalau ane sendiri masih gak percaya bitcoin akan menjadi sistem pembayaran masa depan.karena lagi lagi pasti karena adanya uang fiat diberbagai negara.apalagi ditambah sulitnya menentukan aset yang dipegang berbagai orang dan tentu saja merugikan negara dan mengurangi APBN dibagian pajak.bayangkan saja jika orang kaya berinvestasi dicryptocurrency dan tentu saja negara tidak akan tahu berapa aset yang telah dijadikan mata uang digital oleh orang tsb.dan kalau menurut ane cryptocurrency hanya sebagai mempermudah dalam uang yang dibawa jumlah banyak sama saja seperti kita menaruh uang dibank.itu sih menurut ane mohon dikoreksi kalau salah ;)


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Afqa69 on February 15, 2019, 12:24:54 PM
Seiring dengan perkembangan zaman cryptocurrency sudah mulai merambah dalam kehidupan masyarakat. Banyak masayarakat yang sudah mengenal bitcoin dan juga altcoin.

Tetapi larangan dari beberapa negara terhadap crypto dan ketidakpercayaan beberapa tokoh penting terhadap crypto membuat harga dan juga perkembangan crypto terbilang lambat. Jadi apakah crypto bisa menjadi sistem pembayaran di masa depan nanti? Bagaimana pendapat dan analisamu?

Mari berdiskusi dengan kondusif ya.

Menurut saya gan, di dalam sejarah dunia pada akhirnya akan kembali kepada uang perak dan emas, bisa saja koin ini juga berpengaruh dengan akhir dunia ini, sekarang banyak negara yang sudah melegalkan penukaran uang dengan bitcoin dan menganggapnya hal biasa, jadi ini adalah sebuah loncatan untuk masa depan koin akan berada di depan dan melangkahi uang kertas yang ada sekarang gan,,,


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: rizki991 on February 15, 2019, 04:26:39 PM
Saya rasa bisa menjadi pembayaran masa depan berjalanya waktu mau tidak mau kita harus mengikuti perkembangan zaman tapi sudah ada di beberapa negara yang sudah bisa menerima pembayaran crypto dan juga ada sebuah kartu crypto yang bisa di gunakan di seluruh dunia yaitu minexpay tapi masih ada permasalahan dengan cara rilis kartu mereka tapi sudah bisa di gunakan 1000 kartu dan indonesia juga sudah mencobanya


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: thaliaand on February 16, 2019, 06:49:56 AM
Seiring dengan perkembangan zaman cryptocurrency sudah mulai merambah dalam kehidupan masyarakat. Banyak masayarakat yang sudah mengenal bitcoin dan juga altcoin.

Tetapi larangan dari beberapa negara terhadap crypto dan ketidakpercayaan beberapa tokoh penting terhadap crypto membuat harga dan juga perkembangan crypto terbilang lambat. Jadi apakah crypto bisa menjadi sistem pembayaran di masa depan nanti? Bagaimana pendapat dan analisamu?

Mari berdiskusi dengan kondusif ya.
Secara umum saya rasa crypto masih belum menjangkau seluruh lapisan masayrakat, artinya masih berada di kalangan-kalangan tertentu meskipun negara tidak melarang mata uang tersebut sebagai alat tukar (blm diregulasi). Cepat atau lambat, mata uang kripto akan menjadi salah satu alat tukar/pembayaran dimasa yang akan datang, namun saya rasa tidak akan menjadi sistem pembayaran utama. Sistem pembayaran konvensional mungkin akan berkurang atau bahkan hilang dan akan digantikan oleh sistem pembayaran modern yakni non-tunai, sperti kartu kredit atau pun platform2 transaksi non-tunai laiinya, dan salah satunya mata uang kripto.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: JasmineRose on February 16, 2019, 07:37:39 AM
Menurut saya peribadi, cryptocurrency itu memiliki ribuan jenis. Jika mata uang cryptocurrency menjadi pembayaran global maupun nasional. Menurut saya kurang. Lebih bagusnya untuk imvestasi dan pembayaran sampingan saja. Karena berbeda jenis tentu saja berbeda wallet. Dan berbeda aplikasi serta berbeda kartu. Kita tidak mukin memiliki semua itu dan bisa bikin ribet. Lebih cocoknya mah mending uan rupiah ajah dijadikan digital. Jadi kan kita bisa membayar dimanapun kita. Misal dalam bentuk debit juga


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: abahcoin on February 17, 2019, 11:11:54 AM
Seiring dengan perkembangan zaman cryptocurrency sudah mulai merambah dalam kehidupan masyarakat. Banyak masayarakat yang sudah mengenal bitcoin dan juga altcoin.

Tetapi larangan dari beberapa negara terhadap crypto dan ketidakpercayaan beberapa tokoh penting terhadap crypto membuat harga dan juga perkembangan crypto terbilang lambat. Jadi apakah crypto bisa menjadi sistem pembayaran di masa depan nanti? Bagaimana pendapat dan analisamu?

Mari berdiskusi dengan kondusif ya.
Mungkin iya, jika cryptocurrency mau menjadi sistem pembayaran global, cryptocurrency harus memiliki sebuah regulasi di setiap negara dan dapat diterima dan dirasakan manfaatnya untuk untuk masyarakat.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: as9ardia on February 17, 2019, 01:16:21 PM
Seiring dengan perkembangan zaman cryptocurrency sudah mulai merambah dalam kehidupan masyarakat. Banyak masayarakat yang sudah mengenal bitcoin dan juga altcoin.

Tetapi larangan dari beberapa negara terhadap crypto dan ketidakpercayaan beberapa tokoh penting terhadap crypto membuat harga dan juga perkembangan crypto terbilang lambat. Jadi apakah crypto bisa menjadi sistem pembayaran di masa depan nanti? Bagaimana pendapat dan analisamu?

Mari berdiskusi dengan kondusif ya.

Kalau dari saya pribadi, menurut saya crypto currencies akan manjadi SALAH SATU sistem pembayaran global, karena seperti yang dikatakan temen-temen di komentar-komentar yang sebelumnya, perkembangan dunia teknologi semakin berkembang dan salah satu produk teknologi yang berkembang tersebut adalah adanya penerapan blockchain pada sistem yang dipakai. Dan berhubung Cryptocurrencies sendiri merupakan SALAH SATU produk dari blockchain, jadi perkembangannya kemungkinan besar juga akan searah dengan perkembangan teknologi serta tergantung juga bagaimana "mengedukasi" masyarakat tentang apa, penggunaan, dan manfaat cryptocurrencies itu, karena tak bisa kita pungkiri juga pemahaman tentang mata uang kripto ini belum sepenuhnya merata, bahkan mungkin hanya beberapa persen saja yang mengerti.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Ifra24 on February 19, 2019, 12:19:46 PM
Melihat dari ketidak setabilan yang sangat besar saya pikir ini akan sangat sulit, perbedaan peraturan setiap negara juga menghambat, crypto khususnya bitcoin dapat dikendalikan oleh salah satu pihak yang mempunyai kekuatan finansial yang besar dan saya rasa ini bisa merugikan. Namun dibalik semua itu saya pikir kita dapt menggunkan teknologi crypto melalui blockchain untuk memberikan efisiensi dalam seluruh kegiatan perputaran mata uang.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Landak on February 19, 2019, 03:14:08 PM
Seiring dengan perkembangan zaman cryptocurrency sudah mulai merambah dalam kehidupan masyarakat. Banyak masayarakat yang sudah mengenal bitcoin dan juga altcoin.

Tetapi larangan dari beberapa negara terhadap crypto dan ketidakpercayaan beberapa tokoh penting terhadap crypto membuat harga dan juga perkembangan crypto terbilang lambat. Jadi apakah crypto bisa menjadi sistem pembayaran di masa depan nanti? Bagaimana pendapat dan analisamu?

Mari berdiskusi dengan kondusif ya.
Untuk pembayaran global mungkin butuh waktu sangat lama, ga akan terjadi dalam waktu 10 tahun kedepan (tampaknya). kalaupun cryptocurrency ga dipakai untuk alat pembayaran secara global, mungkin teknologi blockchainnya saja yang akan secara jelas digunakan dalam waktu dekat ini.
Ente juga sadar kan kalau sampai saat ini crypto sendiri masih belum tampak stabil dari segi keamanan dan sebagainya, jadi ini mungkin yang harus di perbaiki lagi supaya aman dan bisa di gunakan secara global (ini yang sering jadi sentimen negatif).
Untuk perihal harga yang pasti nilainya harus tetap, stabil dan tersentralisasi untuk bisa dipakai secara global.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: cuo on February 19, 2019, 05:00:25 PM
Masalah ini sudah sering di bahas di berbagai thread, dalam misi pembuatan mata uang kripto, salah satu visinya adalah pengadopsian secara masal, yaitu diharapkan semua kalangan dapat menggunakan mata uang kripto sebagai alat pembayaran di seluruh dunia, namum masalah demi masalah muncul yaitu regulasi, dari arah pergerakan penggunaaan mata uang kripto, sepertinya dapat dimungkinkan akan sukses digunakan di masa depan, setelah mampu memberikan solusi-solusi yang menguntungkan bagi negara yang membatasi mata uang kripto.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: scrypto on February 19, 2019, 11:43:18 PM
Seiring perkembangan jaman muncul berbagai macam innovasi yang tujuanya adalah untuk mempermudah kegiatan menusia, salah satu contohnya adalah bitcoin. Namun dengan perkembanganya menimbulkan dampak positif dan negatif sehingga membutuhkan waktu lama untuk benar2 bisa diterapkan di masyarakat. Seperti kata CEO twitter kalau Cryptocurrency bakal menjadi native payment internet sedangkan rata rata masyarakat global menggunakan internet, jadi kemungkinan besar cryptocurrency akan digunakan banyak orang sebagai alat pembayaran bukah hal mustahil


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: kyucryp on February 20, 2019, 02:18:53 AM
Menurut ane sih, crypto akan menjadi salah satu opsi pembayaran atau metode transaksi online secara global d masa depan. Seiring berkembangnya teknologi dan kompleksitas masyarakat dalam bertransaksi, maka crytpo bisa digunakan untuk menunjang kegiatan kita dalam bertransaksi secara digital. Dan dinegara kita telah dilegalkan penggunaan cyrpto. Sehingga perkembangan crypto akan semakin pesat d masa yang akan datang.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: excevia19 on February 20, 2019, 04:08:56 AM
Bisa saja bitcoin dan cryptocurrency akan menjadi alat pembayaran global di masa yang akan datang, namun tergantung bagaimana kondisi dan harga bitcoin di masa yang akan datang, jika harga bitcoin seperti saat ini mungkin masih sedikit minat untuk menggunakan bitcoin dan crypto.

fungsi bitcoin sebagai metode pembayaran memang sering dibahas, dan saya sepemikiran dengan agan mengenai bagaimana kondisi dan harga. Terlebih apabila akan digunakan sebagai transaksi jual beli, menetapkan harga barang/jasa berdasarkan nilai bitcoin yang sering mengalami naik turun itu bukanlah hal yang mudah. Tiap saat harus update harga agar sesuai rate bitcoin itu sendiri.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: REYVAN on February 20, 2019, 05:42:25 AM
jika pertanyaannya "CryptoCurrency" atau mata uang kripto atau koin kripto atau AltCoins, maka saya yakin "iya", tapi saya belum yakin koin yang mana yang memiliki potensi untuk menjadi mata uang global. Termasuk bitcoin, saya belum yakin dengan apa yang terjadi ketika BTC habis untuk ditambang.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Arjuna12 on February 20, 2019, 07:37:19 AM
Seiring dengan perkembangan zaman cryptocurrency sudah mulai merambah dalam kehidupan masyarakat. Banyak masayarakat yang sudah mengenal bitcoin dan juga altcoin.

Tetapi larangan dari beberapa negara terhadap crypto dan ketidakpercayaan beberapa tokoh penting terhadap crypto membuat harga dan juga perkembangan crypto terbilang lambat. Jadi apakah crypto bisa menjadi sistem pembayaran di masa depan nanti? Bagaimana pendapat dan analisamu?

Mari berdiskusi dengan kondusif ya.

Patut kita sadari bahwa sudah ada beberapa negara menggunakan cryptocurrency sebagai pembayaran melalui merchan-merchan yang sudah bekerja sama dengan perusahaan cryptocurrency , namun butuh waktu yang cukup lama untuk jadi pembayaran secara global di seluruh dunia ,


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: nekonyun on February 20, 2019, 03:53:46 PM
saya pikir iya nanti dimasa depan akan menjadi sistem pembayaran global ,saat ini saja cryptocurrency sudah digunakan beberapa perusahaan besar  menerima accept payment menggunakan bitcoin .seperti domino pizza diluar negeri mereka sudah menerima pembayaran menggunakan bitcoin dan masih banyak perusahaan besar lainnya


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Samurai trieng on February 21, 2019, 04:44:51 PM
Se iring dengan berjalan nya waktu, dan dengan kecanggihan dunia Internet, sangat besar kemungkinan jika cryptocurrency akan menjadi pembayaran global di masa yang akan datang, karena dari sekarang aja cryptocurrency sudah sangat di kenal dan berkembang di setiap negara, dengan begitu sangat memudah kan negara untuk me legalkan dan menjadikan crypto sebagai alat pembayaran


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Valak on February 23, 2019, 02:37:30 AM
Seiring dengan perkembangan zaman cryptocurrency sudah mulai merambah dalam kehidupan masyarakat. Banyak masayarakat yang sudah mengenal bitcoin dan juga altcoin.

Tetapi larangan dari beberapa negara terhadap crypto dan ketidakpercayaan beberapa tokoh penting terhadap crypto membuat harga dan juga perkembangan crypto terbilang lambat. Jadi apakah crypto bisa menjadi sistem pembayaran di masa depan nanti? Bagaimana pendapat dan analisamu?

Mari berdiskusi dengan kondusif ya.

Sangat besar kemungkinan itu terjadi,era digital seperti sekarang ini semuanya serba instan cepat dalam segala hal termasuk dalam hal finansial..
Saya sangat yakin nantinya bitcoin bisa manjadi alternatif penggunaan dalam transaksi jual beli...


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: hasanudintea1989 on February 23, 2019, 05:16:29 AM
....
Saya sangat yakin nantinya bitcoin bisa manjadi alternatif penggunaan dalam transaksi jual beli...
saya rasa kalau untuk transaksi jual beli akan tetap dilarang gan soalnya kalau bitcoin bisa dipakai buat jual beli, rupiah mau di bawa kemana. Berdasarkan yang saya baca di https://m.detik.com/inet/law-and-policy/d-3813023/bi-larang-transaksi-perdagangan-bitcoin-cs

BI secara tegas melarang jual beli menggunakan bitcoin.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: excevia19 on February 23, 2019, 06:35:25 AM
saya rasa kalau untuk transaksi jual beli akan tetap dilarang gan soalnya kalau bitcoin bisa dipakai buat jual beli, rupiah mau di bawa kemana. Berdasarkan yang saya baca di https://m.detik.com/inet/law-and-policy/d-3813023/bi-larang-transaksi-perdagangan-bitcoin-cs

BI secara tegas melarang jual beli menggunakan bitcoin.

Sebagai mata uang bitcoin memang belum diakui, namun sbg pembayaran itu sepertinya tidak dilarang, namun diperingatkan. Seperti yang sudah dikutip di link yang agan berikan.

Quote
~snip~
sangat berisiko dan sarat akan spekulasi karena tidak ada otoritas yang bertanggung jawab, tidak terdapat administrator resmi, tidak terdapat underlying asset yang mendasari harga virtual currency serta nilai perdagangan sangat fluktuatif sehingga rentan terhadap risiko penggelembungan (bubble) serta rawan digunakan sebagai sarana pencucian uang dan pendanaan terorisme, sehingga dapat mempengaruhi kestabilan sistem keuangan dan merugikan masyarakat.

Tingkat resiko yang besar dengan kemungkinan adanya penipuan juga membuat pihak BI mengeluarkan peringatan seperti itu karena dikhawatirkan adanya penipuan karena banyak orang yang tidak bertangung jawab memanfaatkan ketidaktahuan masyarakat terhadap bitcoin.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: merbabu on February 23, 2019, 12:30:56 PM
menurut saya, untuk menjadi alat pembayaran global, saya masih ragu untuk diterapkan di seluruh dunia dikarenakan kebijakan setiap negara yang berbeda -beda, seperti di indonesia tidak bisa digunakan sebagai alat pembayaran yang sah, namun pemerintah tidak melarang warga indonesia memiliki bitcoin untuk sebagai komoditas. namun untuk penggunaaan/adopsi sistem blockchain sangat memungkinkan dimana banyak platform, bank2 sudah mencoba mengadopsi sistem blockchain.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: dimox on February 24, 2019, 10:53:59 PM
sebenernya, tanpa disadari kalian sudah menggunakan crypto sebagai alat tukar, dari koin satu ke koin lain, bisa juga disebut pembayaran. hanya saja masih sebatas didunia internet. jarang tetapi ada yang melakukan pembayaran didunia nyata. lambat laun pastu juga akan digunakan seiring berkembangnya waktu, dan lagi ini tergantung dari masyarakat karena masih banyak orang yang gak ngerti soal crypto


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: x810777 on February 26, 2019, 12:09:32 PM
kalau soal mata uang crypto mungkin di beberapa negara sudah ada yang yang melegalkan bahkan bisa di pakai di pasar tradisional ( pernah lihat di berita televisi lokal maaf lupa negara mananya ). soal di indonesia mungkin mata uang crypto masih belum merambah masyarakat tetapi Ada beberapa BUMN atau pun Perusahaan perusahaan besar mulai mengadopsi sistem mata uang crypto dengan mengeluarkan mata uang nya sendiri.
Sebagai contoh yang jelas adanya Gopay, OVO, dan juga Tcash yang baru baru ini secara besar besaran melakukan promo, Jadi jika dilihat dari ini untuk kedepannya cryptocurrency bisa merambah dan di terima di masyarakat dengan seiring berjalannya waktu.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: damsix on February 27, 2019, 12:54:32 AM
~"Jadi apakah crypto bisa menjadi sistem pembayaran di masa depan nanti?"~


Saya rasa tidak akan pernah bisa jika cryptocurrency (include Bitcoin + Altcoins)  itu di pakai untuk pembayaran yg sah oleh Negara Indonesia.
Secara, harga dari cryptocurrency itu selalu berubah setiap waktu dan tak bisa di kendalikan .Kita tahu Negara Indonesia itu sangat kental sekali dengan selisih perbedaan harga .
Misalkan  : 
                 Ibu Saya pergi ke pasar subuh membeli Kol dan Wortel 1 kg dengan harga 10k IDR menggunakan cryptocurrency A ,untuk hari ini pada tanggal 27/02/2019
                 Besok nya pada tanggal 28/02/2019 membeli lagi Kol dan Wortel 1 kg dengan harga  15k IDR menggunakan cryptocurrency A ,maka jawaban Ibu Saya sudah pasti begini "ga salah itu bang harga nya jadi  =
                 15k IDR dalam sehari ? (sambil teriak-teriak nunjuk sayuran) .    :o ???

Alasan      : Dengan lonjakan harga seperti itu maka sudah pasti membuat gusar semua masyarakat Indonesia , dan itulah alasannya Cryptocurrency tidak bisa jadi alat Sah Pembayaran .


Teknologi : Kalau untuk teknologi dari cryptocurrency (Blockchain)  itu sudah pasti bisa di duplikat oleh Masyarakat Indonesia , karena itu kan teknologi bukan dari pluktuasi harga crypto-nya .
           Contoh : Bank BCA yg sudah mulai  menggunakan teknologi blockchain .
                         Link :  https://www.wartaekonomi.co.id/read163962/bca-kita-sudah-kembangkan-teknologi-blockchain.html
                                     https://keuangan.kontan.co.id/news/bca-klaim-sudah-terapkan-teknologi-blockchain
                                     https://dailysocial.id/post/bca-klaim-sudah-mulai-terapkan-teknologi-blockchain


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: sukmo on February 27, 2019, 05:38:28 PM
kalau di lihat dari perkembangan cryptocurrency sekarang mungkin hal itu masih menjadi 50:50 karena bisa kita lihat masih ada beberapa negara yang masih belum menerima cryptocurrency menjadi alat pembayaran, namun kalau di lihat dari perkembangan jaman digital yang semakin maju,  saya rasa suatu saat bisa jadi cryptocurrency menjadi sistem pembayaran global karena manusia di masa mendatang pasti tidak ingin ribet, semuanya pasti ingin yang instan, mudah dan simple dan saya rasa cryptocrrency memiliki kriteria-kriteria itu.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Rubengiovani on February 28, 2019, 03:47:04 PM
Jika bitcoin dapat di kembangkan disuatu negara dengan cara melegalkannya tentu bitcoin akan dapat di jadikan sistem pembayaran global,tapi jika di indonesia sendiri harapan itu belum ada dan semoga kedepannya bitcoin dapat di legalkan di negara kita lalu bisa berkembang pesat seperti yang kita harapkan.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: bangdik123 on February 28, 2019, 05:32:03 PM
Seiring dengan perkembangan zaman cryptocurrency sudah mulai merambah dalam kehidupan masyarakat. Banyak masayarakat yang sudah mengenal bitcoin dan juga altcoin.

Tetapi larangan dari beberapa negara terhadap crypto dan ketidakpercayaan beberapa tokoh penting terhadap crypto membuat harga dan juga perkembangan crypto terbilang lambat. Jadi apakah crypto bisa menjadi sistem pembayaran di masa depan nanti? Bagaimana pendapat dan analisamu?

Mari berdiskusi dengan kondusif ya.

seperti itu hal yang tidak mungkin menjadi sistem pembayaran global. karena setiap negara sudah mempunyai mata uang sendiri-sendiri untuk diperdagangkan. itu terlalu jauh untuk bisa dilakukan, karena sampai sekarang emas menjadi primadona sebagai safe heaven suatu negara jika terjadi krisis. Mengapa demikian ? karena emas total supply tak terhingga. dan harga emas terhitung paling stabil daripada yang lain.

Sebelum hal itu, jauh dari itu bitcoin harus mempunyai badan hukum yang resmi, agar itu bisa menjadi salah satu pintu awal terbukanya bitcoin sebagai salah satu alternatif pembayaran di dunia.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: fara_buduk on March 01, 2019, 12:51:45 AM
Seiring dengan perkembangan zaman cryptocurrency sudah mulai merambah dalam kehidupan masyarakat. Banyak masayarakat yang sudah mengenal bitcoin dan juga altcoin.

Tetapi larangan dari beberapa negara terhadap crypto dan ketidakpercayaan beberapa tokoh penting terhadap crypto membuat harga dan juga perkembangan crypto terbilang lambat. Jadi apakah crypto bisa menjadi sistem pembayaran di masa depan nanti? Bagaimana pendapat dan analisamu?

Mari berdiskusi dengan kondusif ya.

seperti itu hal yang tidak mungkin menjadi sistem pembayaran global. karena setiap negara sudah mempunyai mata uang sendiri-sendiri untuk diperdagangkan. itu terlalu jauh untuk bisa dilakukan, karena sampai sekarang emas menjadi primadona sebagai safe heaven suatu negara jika terjadi krisis. Mengapa demikian ? karena emas total supply tak terhingga. dan harga emas terhitung paling stabil daripada yang lain.

Sebelum hal itu, jauh dari itu bitcoin harus mempunyai badan hukum yang resmi, agar itu bisa menjadi salah satu pintu awal terbukanya bitcoin sebagai salah satu alternatif pembayaran di dunia.
saya sependapat..! bitcoin dan yang lainnya ,bila ingin menjadi salah satu alternatif pembayaran transaksi global harus mempunyai badan hukum resmi sebagai syarat bitcoin di akui dan legal pada suatu negara bila tidak maka bitcoin akan berjalan seperti ini tanpa ada kepastian yang memayunginya


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Rotarepo on March 04, 2019, 06:35:46 PM
Seiring dengan perkembangan zaman cryptocurrency sudah mulai merambah dalam kehidupan masyarakat. Banyak masayarakat yang sudah mengenal bitcoin dan juga altcoin.

Tetapi larangan dari beberapa negara terhadap crypto dan ketidakpercayaan beberapa tokoh penting terhadap crypto membuat harga dan juga perkembangan crypto terbilang lambat. Jadi apakah crypto bisa menjadi sistem pembayaran di masa depan nanti? Bagaimana pendapat dan analisamu?

Mari berdiskusi dengan kondusif ya.

seperti itu hal yang tidak mungkin menjadi sistem pembayaran global. karena setiap negara sudah mempunyai mata uang sendiri-sendiri untuk diperdagangkan. itu terlalu jauh untuk bisa dilakukan, karena sampai sekarang emas menjadi primadona sebagai safe heaven suatu negara jika terjadi krisis. Mengapa demikian ? karena emas total supply tak terhingga. dan harga emas terhitung paling stabil daripada yang lain.

Sebelum hal itu, jauh dari itu bitcoin harus mempunyai badan hukum yang resmi, agar itu bisa menjadi salah satu pintu awal terbukanya bitcoin sebagai salah satu alternatif pembayaran di dunia.
jangan menutup kemungkinan terlebih dahulu gan, meski sulit terealisasikan untuk alat pemnayaran global tapi itu bukan berarti tidak mungkin, kita hanya menunggu waktu saja, secara sekarang kita juga sudah melihat banyak stable coin yang muncul jadi itu sudah menjadi salah satu jawaban bahwa tidak semua crypto tu fluktuatif pergerakan harganya.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: JasmineRose on March 05, 2019, 05:15:27 AM
Bukankah tujuan bitcoin adalah untuk menghapus batas pembayaran global. Dan skrg sudah terjadi. Jadi orang bisa transkasi tanpa perlu memikirkan bentuk mata uangnya. Karena bitcoin adalah mata uang secara global. Bukan nasional


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Eko prasetyo on March 07, 2019, 01:11:29 PM
menurut saya, untuk menjadi alat pembayaran global, saya masih ragu untuk diterapkan di seluruh dunia dikarenakan kebijakan setiap negara yang berbeda -beda, seperti di indonesia tidak bisa digunakan sebagai alat pembayaran yang sah, namun pemerintah tidak melarang warga indonesia memiliki bitcoin untuk sebagai komoditas. namun untuk penggunaaan/adopsi sistem blockchain sangat memungkinkan dimana banyak platform, bank2 sudah mencoba mengadopsi sistem blockchain.
Menurut saya juga seperti itu dasar pembayaran global mungkin masih belum , setiap negara pastinya memiliki kebijakanya masing - masing.
Yang pasti besar harapanya memamg jika bitcoin dijadikan sistem pembayaran
global ,  tapi mungkin akan ada salah satu negara atau beberapa negara yang mampu menerapkan sistem blokchain .


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: abhiseshakana on March 07, 2019, 02:15:54 PM
- snip -
tapi mungkin akan ada salah satu negara atau beberapa negara yang mampu menerapkan sistem blokchain .

Setahu saya Singapura dengan project Ubin yg dipelopori oleh Monetary Authority of Singapore, bisa menjadi contoh salah satu negara yang memanfaatkan teknologi Blockchain dalam sistem keuangan mereka.

Untuk informasi lebih lanjut bisa langsung dilihat disini
http://www.mas.gov.sg/Singapore-Financial-Centre/Smart-Financial-Centre/Project-Ubin.aspx (http://www.mas.gov.sg/Singapore-Financial-Centre/Smart-Financial-Centre/Project-Ubin.aspx)


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: psihombing17 on March 10, 2019, 02:50:01 PM
Di Indonesia, beberapa transaksi sudah mulai menggunakan e-cash atau pembayaran non-tunai, seperti transaksi GoPay, OVO, E-Tol, dengan metode kartu dan aplikasi. Bisa jadi, dimasa yang akan datang, cryptocurrency akan ambil andil diseluruh metode pembayaran non-tunai. Tapi, itu bergantung pada pemerintah kita juga.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Apriand on March 10, 2019, 09:51:37 PM
- snip -
tapi mungkin akan ada salah satu negara atau beberapa negara yang mampu menerapkan sistem blokchain .

Setahu saya Singapura dengan project Ubin yg dipelopori oleh Monetary Authority of Singapore, bisa menjadi contoh salah satu negara yang memanfaatkan teknologi Blockchain dalam sistem keuangan mereka.

Untuk informasi lebih lanjut bisa langsung dilihat disini
http://www.mas.gov.sg/Singapore-Financial-Centre/Smart-Financial-Centre/Project-Ubin.aspx (http://www.mas.gov.sg/Singapore-Financial-Centre/Smart-Financial-Centre/Project-Ubin.aspx)

Wah ternyata malah negara di asean sudah ada yang menerapkan sistem blockchain ya gan, ane malah baru baca ini. Mungkinkah nanti suatu saat indonesia juga akan menerapkan sistem seperti itu?

Kalo untuk sistem pembayaran yang sah ane rasa perlu proses yang amat panjang sih di indonesia, soalnya terbentur dengan undang2 juga yang mana cuma melegalkan IDR sebagai alat pembayaran. Tapi meski bitcoin (dan koin2 lain) tidak menjadi alat pembayaran yang sah asalkan di indonesia tidak di ilegalkan kita sudah pantas bersyukur, soale kripto ini menjadi kerja part time bagi sebgian besar dari kita.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Flansca on March 26, 2019, 12:27:32 AM
Mengenai pertanyaan subyek sih bisa kalau perkembangan teknologi bisa sepesat ini. Untuk pembayaran global saat ini mungkin sudah banyak dipakai oleh banyak website saat ini, saya pun menjadi orang yang sering melakukan pembayaran atau pembelian barang digital juga dengan cryptocurrency. Kalau misalkan Bank Dunia menerima, mungkin hal ini bisa menggantikan mata uang negaranya dengan bitcoin dan melenyapkan semua halangan pembelian dengan mata uang yang lain.

Tapi ego setiap negara pastinya berbeda beda dan ingin menguasai ekonomi dunia juga, kemungkinan ya saya rasa sistem pembayaran global dengan crypto ini bisa dibilang susah juga walau teknologi sudah mendukung. Kita hanya bisa menunggu akan kesepakatan antar negara mengenai ini.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: kakaroto.setyawan on March 26, 2019, 01:59:10 AM
Semoga saja gan tapi di dunia jaman sekarang bisa jadi uang crypto dijadikan sarana pembayaran global.
Sayang di indonesia uang crypto masih di legalkan.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Dokdo766 on March 26, 2019, 05:39:40 AM
Kalau menurut saya sarana uang crypto untuk pembayaran global itu amat sangat tidak mungkin karena satu negara hanya boleh punya satu mata uang dan untuk di masa depan kemungkinan uang crypto akan tetap ada dan tidak bisa di gunakan untuk pembayaran global karena adanya kesenjangan dari pemeritah yang tidak bisa mengesah kan mata uang crypto.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: abhiseshakana on March 26, 2019, 07:16:39 AM
- snip -
Sayang di indonesia uang crypto masih di legalkan.

Legal dalam konteks apa gan (trading, alat pembayaran, aset atau buat hal lainnya) ??

Fyi ... Untuk saat ini penggunaan cryptocurrency sebagai alat pembayaran statusnya masih belum legal. Hal tersebut sudah dituangkan didalam peraturan dibawah ini

Peraturan Bank Indonesia Nomor 18/40/PBI/2016 (https://www.bi.go.id/id/peraturan/sistem-pembayaran/Documents/PBI_184016.pdf)
Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2011 tentang Mata Uang (https://www.bi.go.id/id/tentang-bi/uu-bi/Documents/UU%207%20Tahun%202011.pdf)

Tetapi keberadaan BTC dan cryptocurrency lainnya juga sudah diperbolehkan (resmi) untuk diperdagangkan di bursa berjangka komoditi. Ketentuan penyelenggaraannya sudah dituangkan dalam peraturan dibawah ini.

Peraturan Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi No.5 Tahun 2019 (http://bappebti.go.id/resources/docs/peraturan/sk_kep_kepala_bappebti/sk_kep_kepala_bappebti_2019_02_01_w9i365pf_id.pdf)


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Innerpumper on March 26, 2019, 08:21:48 AM
Seiring dengan perkembangan zaman cryptocurrency sudah mulai merambah dalam kehidupan masyarakat. Banyak masayarakat yang sudah mengenal bitcoin dan juga altcoin.

Tetapi larangan dari beberapa negara terhadap crypto dan ketidakpercayaan beberapa tokoh penting terhadap crypto membuat harga dan juga perkembangan crypto terbilang lambat. Jadi apakah crypto bisa menjadi sistem pembayaran di masa depan nanti? Bagaimana pendapat dan analisamu?

Mari berdiskusi dengan kondusif ya.

Sangat mungkin gan. Dan kemungkinan besar cryptocurrency memang digunakan untuk transaksi masa depan. Berbagai kemudahan diporelah para transaksi online diseluruh dunia oleh teknologi blockchain. Selain itu, kini sudah banyak platform yang dibagun secara desentralisasi dan menggunakan blockchain untuk sistemnya. Seperti Steemit, Golos, Minds, Steemit. Platform tersebut adalah sebagaian dari platform yang ada dengan sistem blockchain. Selain itu, banyak juga ICO yang terus berkembang agar masyarakat lebih antusias untuk mengadopsi cryptocurrency.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: roycilik on March 26, 2019, 12:37:12 PM
Semoga saja gan tapi di dunia jaman sekarang bisa jadi uang crypto dijadikan sarana pembayaran global.
Sayang di indonesia uang crypto masih di legalkan.
Sepertinya ada yang kurang tepat dengan opini di atas
kalimat yang saya bold di atas sepertinya om tidak ingin crypto menjadi Legal di Indonesia, mungkin dipahami dulu apa itu arti legal dan ilegal, jangan sampai salah persepsi ;)


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Herdirfauzi on March 26, 2019, 01:10:12 PM
Jika bitcoin dapat di kembangkan disuatu negara dengan cara melegalkannya tentu bitcoin akan dapat di jadikan sistem pembayaran global,tapi jika di indonesia sendiri harapan itu belum ada dan semoga kedepannya bitcoin dapat di legalkan di negara kita lalu bisa berkembang pesat seperti yang kita harapkan.
dengan harga yang tidak stabil dan masih banyak orang di negara Indonesia yang tidak mengetahui dunia cryptocurrency, tapi saya masih berharap bahwa bitcoin disuatu saat nanti akan dilegalkan di negara kita.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: newbitt on March 26, 2019, 01:31:36 PM
dengan harga yang tidak stabil dan masih banyak orang di negara Indonesia yang tidak mengetahui dunia cryptocurrency,
kesimpulannya apaan?
jadi bisa di simpulkan crypto belum sepenuh nya legal karena alasan di atas, gitu dong

tapi saya masih berharap bahwa bitcoin disuatu saat nanti akan dilegalkan di negara kita.
sudah legal tapi hanya sebatas komoditi untuk diperdagangkan di bursa perdagangan, seperti indodax

Tetapi keberadaan BTC dan cryptocurrency lainnya juga sudah diperbolehkan (resmi) untuk diperdagangkan di bursa berjangka komoditi. Ketentuan penyelenggaraannya sudah dituangkan dalam peraturan dibawah ini.

Peraturan Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi No.5 Tahun 2019 (http://bappebti.go.id/resources/docs/peraturan/sk_kep_kepala_bappebti/sk_kep_kepala_bappebti_2019_02_01_w9i365pf_id.pdf)


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: madrogue on March 29, 2019, 01:49:31 AM
Menurutku Cryptocurrency tidak akan sistem pembayaran Global di Masa Depan.
Karena banyaknya kekurangan dari Crypto itu sendiri mulai dari harganya yang kurang stabil dan sebagian besar orang lain menganggap Cryptocurrency memiliki banyak resiko untuk tindakan kejahatan.
Saya pernah mendengar mata uang Crypto sebagai pembayaran untuk melakukan tindakan kriminal seperti teroris.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Hanisiti on April 05, 2019, 03:54:54 PM
Menurut saya tidak ada kemungkinanan cryptocurrency akan jadi alat pembayaran di masa depan,tapi butuh waktu yang panjang,kita lihat negara lain seperti Iran dan Rusia, cryptocurrency sudah menjadi alat pembayaran yang sah


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Doell on April 06, 2019, 04:56:16 AM
Menurutku Cryptocurrency tidak akan sistem pembayaran Global di Masa Depan.
Karena banyaknya kekurangan dari Crypto itu sendiri mulai dari harganya yang kurang stabil dan sebagian besar orang lain menganggap Cryptocurrency memiliki banyak resiko untuk tindakan kejahatan.
Saya pernah mendengar mata uang Crypto sebagai pembayaran untuk melakukan tindakan kriminal seperti teroris.
cryptocurrency akan menjadi system pembayaran global jika krisis mata uang terhadap dollar jatuh tapi sulit kita semua tahu itu bahwa tidak terpusat ,akan tetapi menurut saya bahkan sudah menjadi system pembayaran global diluar negri yah bitcoin telah dipercaya untuk pembayaran dalam membeli barang atau membayar jasa

masalah tindakan kejahatan jangan disangkut pautkan dengan crypto ,itu tidak baik teman yah kita semua tahu juga bahwa kejahatan bukan hanya tentang crypto saja tapi di dollar atau fiat lain juga tindak pencucian uang masih berjalan ,kalau ada berita negatif jangan didengarkan saran saya manfaatkan kesempatan yang ada


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Rampagoe004 on April 06, 2019, 05:59:42 AM
Menjadikan cryptocurrency sebagai sistem pembayaran global itu sendiri sebenarnya menurut kebijakan di setiap aliansi pemerintah tiap negara, kalau misalnya cryptocurrency itu dijadikan sebagai pembayaran global yang sah pastinya mata dunia akan terjatuh. Kalaupun itu terjadi pastinya akan banyak kriminalisasi ditiap negara, contoh: mafia narkoba akan lebih mudah bertransaksi, para terorisme akan mudah dibiayai, dan masih banyak lainnya.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: vin1103 on April 06, 2019, 12:10:12 PM
hal yang seperti ini sudah banyak beredar infonya gan, sudah jelas crypto fluktuatif yang banyak pro dan kontra yang terjadi kalau di jadikan alat pembayaran/transaksi mata uang


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Silver80 on April 06, 2019, 01:15:39 PM
Menurut saya tidak ada kemungkinanan cryptocurrency akan jadi alat pembayaran di masa depan,tapi butuh waktu yang panjang,kita lihat negara lain seperti Iran dan Rusia, cryptocurrency sudah menjadi alat pembayaran yang sah
saya rasa opini ini perlu diluruskan karena, saya lihat perkembangan penggunaan crypto saat ini semakin mengalami kemajuan, di indonesia saja misalnya pihak Bappebti mulai mengembangkan komoditi melalui crypto. perihal cryptocurrency digunakan sebagai alat pembayaran yang sah saya rasa ini tergantung regulasi undang undang yang berlaku dinegara tersebut, di indonesia sendiri terdapat https://www.google.co.id/amp/s/elsanav.wordpress.com/2013/12/29/peraturan-mengenai-plagiarisme


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: usm1000 on April 06, 2019, 01:31:43 PM
menurut saya bisa jadi dimasa depan bitcoin menjadi alat pembayaran di asar global, karena saya pernah baca di bali itu adda sebuah perusahaan yang menerima transaksi dengan bitcoin

mungkin yang perlu di benahi adalah kepercayaan dan fluktuasi harga bitcoin.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: pandukelana2712 on April 06, 2019, 02:13:51 PM
~snip~
 perihal cryptocurrency digunakan sebagai alat pembayaran yang sah saya rasa ini tergantung regulasi undang undang yang berlaku dinegara tersebut, di indonesia sendiri terdapat https://www.google.co.id/amp/s/elsanav.wordpress.com/2013/12/29/peraturan-mengenai-plagiarisme
Saya gagal paham dengan link yg dishare oleh agan Silver80.
Apa kaitannya regulasi pembayaran yang sah dengan plagiarisme?
Mungkin agan Silver80 bisa menjelaskan lebih lanjut keterkaitan antara sah tidaknya pembayaran dengan plagiarisme.


menurut saya bisa jadi dimasa depan bitcoin menjadi alat pembayaran di asar global, karena saya pernah baca di bali itu adda sebuah perusahaan yang menerima transaksi dengan bitcoin

mungkin yang perlu di benahi adalah kepercayaan dan fluktuasi harga bitcoin.
Bisa di share bacaan tersebut?
Karena seingat saya BI, Ditjen Keuangan dan Kepolisian melakukan penutupan/segel pada tempat usaha yg melakukan pembayaran memakai bitcoin/crypto.
sumber: https://www.republika.co.id/berita/ekonomi/keuangan/18/02/04/p3m7kp382-bi-bali-sisir-tempat-usaha-pengguna-mata-uang-virtual

PS: Next, kalok membikin suatu pernyataan mohon dituntaskan lebih dahulu sumber beritanya sampe akhir, dan kronologisnya juga harus runtut. Supaya kita terhindar dari penyampaian informasi yg menyesatkan orang banyak.

Misal: ada yg membaca postingan agan, trus kemudian dishare. Maka banyak perusahaan meniru cara tsb, tetapi akhirnya ditutup oleh instansi keuangan karena melanggar  UU no 7. Tahun 2011 tentang alat pembayaran yang sah.
Apakah agan gak merasa bertanggungjawab pada peristiwa tersebut?




Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: 230Volt on April 06, 2019, 03:33:34 PM
Dengan kecepatan, keamanan dan juga minim kegagalan/lost dalam transaksi menggunakan Altcoin menurut saya sih bisa saja terjadi Altcoin dipergunakan untuk pembayaran global. Apalagi kalau adanya kejelasan dalam kepemilikan dan juga adanya bukti penggunaan Altcoin tersebut.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: propan on April 06, 2019, 05:07:41 PM
Dengan tidak ada nya dukungan pemerintah kita sendir, sulit untuk melihat ini menjadi kenyataan.
Tentu saja semua trader ingin crypto menjadi layaknya alternatif pembayaran seperti Ovo,gopay,dan lain lain
Benar gan, karena pemerintah kita juga ikut berperan dalam hal ini, apalagi cryptocurrency yang masih ilegal di negara kita yang menjadi sebuah hambatan bagi cryptocurrency itu sendiri untuk menjadi sistem pembayaran global, belum lagi negara-negara yang lain.

Dari mana agan menyimpulkan kalo crypto itu illegal di negara kita? Logikanya kalo itu illegal, sudah banyak sekali yang masuk penjara gara2 crypto, setidaknya ada sekian juta orang (berdasar jumlah member indodax) yang sudah dibui. Nyatanya? Engga kan? Status crypto di negara kita ini bukan ilegal, cuma ga diakui sebagai alat pembayaran yang sah. Klo untuk kepemilikan crypto itu ga illegal.
Back to bitcoin sebagai alat pembayaran global, apa disini artinya menggantikan uang? Klo itu yang dimaksud, ane rasa mustahil untuk terjadi. Tapi klo cuma sebagai alat pembayaran alternative sih sudah terjadi dibeberapa negara luar sana.

saya sangat setuju dengan agan panjul07 ,karena saya juga sebagai member indodax merasa tidak ada unsur ilegal.dan sebagai acuan tentang nasib bitcoin di indonesia,saya sudah membaca info info terkait dengan ini dari:
sumber:
https://ekonomi.kompas.com/read/2018/03/05/090000626/menanti-bitcoin-diperbolehkan-jadi-alat-investasi-di-indonesia

https://indeks.kompas.com/topik-pilihan/list/2920/bitcoin-mata-uang-masa-depan

mohon koreksi gan


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: bukti_cinta90 on April 12, 2019, 04:38:42 AM
Menjadikan cryptocurrency sebagai sistem pembayaran global itu sendiri sebenarnya menurut kebijakan di setiap aliansi pemerintah tiap negara, kalau misalnya cryptocurrency itu dijadikan sebagai pembayaran global yang sah pastinya mata dunia akan terjatuh. Kalaupun itu terjadi pastinya akan banyak kriminalisasi ditiap negara, contoh: mafia narkoba akan lebih mudah bertransaksi, para terorisme akan mudah dibiayai, dan masih banyak lainnya.

Ya bener semakin mudah dan meraja rela mafia dalam negara maka semakin cepat negara merasa kerugian dan hancur karena perekonomian juga tidak normal lagi dikarena kan sudah ada dua mata uang yaitu satu mata uang crypto atou digital satu lagi mata uang kertas atou mata uang indonesia.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Catokreloh on April 13, 2019, 11:36:40 AM
Kalau kita lihat dari perkembangan bitcoin untuk saat ini emang belum bisa kita pastikan bahwa suatu saat bitcoin akan menggantikan sistem pembayaran di masa yang akan datang,dan jika nanti harganya bisa mencapai angka tertinggi maka hal ini akan terjadi saya yakin bitcpin akan menjadikan sistem pembayaran global di masa yang akan datang.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: potongkuku on April 18, 2019, 01:45:23 PM
menurutku sih bukan hanya pembayaran global di masa yang akan datang, mengikuti perkembangannya mungkin bitcoin juga bisa digunakan untuk menanam saham tanpa merugikan salah satu pihak.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: ryzaadit on April 18, 2019, 03:39:12 PM
Kalau kita lihat dari perkembangan bitcoin untuk saat ini emang belum bisa kita pastikan bahwa suatu saat bitcoin akan menggantikan sistem pembayaran di masa yang akan datang,dan jika nanti harganya bisa mencapai angka tertinggi maka hal ini akan terjadi saya yakin bitcpin akan menjadikan sistem pembayaran global di masa yang akan datang.
Lucu sekali, bitcoin akan diterima sebagai alat pembayaran karena harganya tinggi. Padahal orang-orang mengunakan Elektronik-Payment dikarenakan berbagai hal berikut :
  • Kemudahan Bertransaksi
    Saat ini diera digital sudah tidak efisien sekali melakukan pembayaran, kenapa saat ini banyak orang indonesia yang sudah beralih ke Gopay, OVO, Tcash dan ePayment lainnya yah karena itu Mudah & Efisien
  • Kecepatan Transaksi
    Pengiriman transaksi yang begitu lama oleh bank menjadi problem utama, untuk pengiriman luar negeri terkadang memerlukan waktu 3-5 hari bahkan bisa seminggu. Dengan bitcoin bisa mengirimakan dana kemana saja dengan transaksi yang cepat
  • Fee Transaksi & Konversi Mata Uang
    Jika dilihat dari thread agan @pandukelana2712 mengenai transaksi pengiriman dana, pajak & konversi mata uang yang dikeluarkan begitu besar. Dan menurut saya dengan fee yang dikeluarkan tidak sebanding dengan kecepatan transaksinya, sehingga Bitcoin & Cryptocurrency lainnya bisa menjadi metode alternatif pengiriman dana yang Murah & Cepat.
Permasalahannya adalah harga bitcoin yang fluaktif sekali menjadi tidak profitable bagi sebagian merchant yang mengunakan cryptocurrency, dikarenakan hal tersebut pemerintah mesti memikirkan lebih mateng apabila ingin mengunakan Bitcoin sebagai Payment System secara global. Untuk solusi saat ini yaitu pembayaran cryptocurrency yang langsung terkonversi ke mata uang fiat secara ketika melakukan transaksi sehingga pihak dari merchant tidak dirugikan jadi secara tidak langsung sudah bisa digunakan sebagai sistem pembayaran.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Ardenoss on April 19, 2019, 11:54:53 AM
Sepertinya sangat mungkin terjadi jika cryptocurrency kedepannya bakal jadi sistem pembayaran yang sah,banyak sudah di kalangan masyarakat sudah mengenalnya bahkan sudah banyak yang menggunakannya,tapi saya kira tidak akan sepenuhnya juga,karena di negara kita tidak di benarkan sebagai alat pembayara  yang sah menggunakan crypto


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: nara1892 on April 20, 2019, 12:10:36 AM
Pergerakan harga bitcoin yg cukup stabil justru lebih bagus untuk digunakan sebagai pembayaran yg sah...  Saya sangat yakin dimasa depan bitcoin bisa dijadikan sistem pembayaran global, asalkan bitcoin mempunyai transaksi yg cepat, biaya transfer yang murah, dan harga yg stabil


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Rinso on April 20, 2019, 12:42:50 AM
dari yang kelihatan sekarang yaitu banyaknya jumlah masyarakan dari seluruh dunia yang menggunakan bitcoin dan juga banyaknya perusahaan baru yang berbasis crypto industri menurut saya sangat mungkin cryptocurrency menjadi sistem pembayaran global gan, apalagi ada beberapa nega juga yang sudah mengakui crypto industri ini, jadi semakin banyak influencer semakin maka semakin banyak pengguna baru dan negara2 global akan memikirkan hal ini dan mungkin akan bekerja sama agar ini semua bisa direalisasikan.


Title: Re: (DISKUSI) Akankah Cryptocurrency Menjadi Sistem Pembayaran Global di Masa Depan?
Post by: Strongkored on April 20, 2019, 10:29:19 AM
Mungkin saja crypto akan di gunakan sebagai alat pembayaran global tapi hanya sebatas pembayaran transaksi online dan bukan untuk menggantikan mata uang fiat, entah untuk tahun-tahun mendatang karena perkembangan crypto saat ini benar-benar sedang di sorot hampir di seluruh negara, hal ini mengindikasikan bahwa crypto sudah cukup menarik perhatian dunia dan pasti pengembangannya akan lebih lagi.