Bitcoin Forum

Local => Altcoins (Bahasa Indonesia) => Topic started by: cybercobro on August 27, 2018, 05:46:58 AM



Title: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: cybercobro on August 27, 2018, 05:46:58 AM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: AzamNurWahid on August 27, 2018, 06:03:00 AM
kalo menurut ane pribadi sih crypto akan semakin berkembang gan seiring berkembang nya teknologi dan saya yakin akan banyak teknologi yang membutuhkan crypto dimasa depan


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: kincit88 on August 27, 2018, 06:03:47 AM
Menurut saya crypto masih akan terus berkembang pesat gan dan saya mau bahas sedikit tentang perkembangan hargany. Perkembangan harga tahun ini semuany bergantung pada hasil etf pada bulan september, sampai sejauh ini banyak etf yang sudah ditolak. Kalau sampai akhir tahun ini etf tetap ditolak semua pasti rate ico gak akan ada kenaikan, yang ada makin anjlok...


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: humanitee on August 27, 2018, 06:24:57 AM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

Jawaban dari diskusi ini ya jelas akan berkembang pesat gan apalagi di masa depan dengan kecanggihan teknologi yang makin maju. Thread kaya gini udah banyak sebelum sebelumnya gan coba ngulik ngulik aja ni forum pasti banyak jawaban dari pertanyaan ente atau sekedar baca diskusi yang udah udah.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: M80 on August 27, 2018, 06:27:42 AM
Kalau menurut saya cypto masih akan terus berkembang seiring berkembang nya teknologi karena saya yakin akan banyak yang membutuhkan crypto di masa kedepan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: erost on August 27, 2018, 07:10:16 AM
ane rasa masa depan cryto akan berkembang untuk kedepannya,


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: polymerbatt on August 27, 2018, 07:12:54 AM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?


Susah gan buat prediksi masa depan crypto, contohnya tahun kemarin 2017 dimana harga harga bitcoin dan altcoin lainnya naik tinggi dan ane pikir wah ini crypto pasti bakal cerah masa depannya tapi pas masuk tahun yang baru 2018 semua berubah, harga bitcoin dan altcoin nyungsep semua. Jadi emang susah banget prediksi masa depan crypto, tapi menurut ane potensial crypto itu masih banyak dan menurut ane akan terus berkembang.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Asensio on August 27, 2018, 09:10:53 AM
Sebenarnya ini merupakan bayangan dari sebuah harapan setiap bounter semoga proyek ico akan selalu menjadi pilihan pengembangan Projects saya tidak menafikan hal itu ada di dalam hati kita semua.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: manusiabawang on August 27, 2018, 09:14:57 AM
Kalau untuk sekarang memang terlihat semua harga coin maupun token sedang dump tapi menurut saya pribadi ini adalah awal berkembangnya dunia cryptocurrency dan kita sebagai orang yang sudah terjun di dunia crypto juga harus mendoakan untuk kebaikan dunia crypto kedepanya dan tentunya dengan beriringan dengan tren teknologi yang ada


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Basabasi on August 27, 2018, 09:59:37 AM
kalo menurut ane pribadi sih crypto akan semakin berkembang gan seiring berkembang nya teknologi dan saya yakin akan banyak teknologi yang membutuhkan crypto dimasa depan
Ya gan memang banyak hal yang dapat dijadikan dasar dari sebuah pemahaman bahwa dunia cripto masih dalam perkembangan yang bagus Sampai saat ini dengan banyaknya bukti seperti masih banyak Projects yang sukses Sampai saat ini.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: raraibodas on August 27, 2018, 10:41:42 AM
Setelah keterpurukan crypto di tahun 2018 ini, Saya sangat berharap crypto akan bangkit lagi di tahun 2019. semoga saja crypto semakin berkembang terus di masa depan, dan tidak ada lagi berita-berita buruk yang menyebabkan crypto market turun deratis.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Live.me on August 27, 2018, 11:11:01 AM
Sudah tentu perkembangan akan semakin pesat dan akan mewabah kejenjang paling internal dalam masyarakat gan. Karena menurut saya seiring pesat nya peekembangan jaman masyarakat semakin ingin mencari tahu dan juga ingin merubah pola pendapatannya dengan beralih kedunia investasi seperti dunia cryptocurrency khususnya.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: HendarSul on August 27, 2018, 12:22:03 PM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

Masa depan crypto menurut ane sekarang lagi di uji walaupun sejujurnya ane yakin pasti akan terus berkembang.
Masalah2 yang sekarang lagi menimpa dunia crypto menurut ane seperti melakukan eliminasi untuk proyek abal2 sedangkan yang real akan semakin berkembang pesar nantinya.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: erost on August 27, 2018, 12:42:14 PM
masa depan cryto menurut ane akan semangkin berkembang seperti harapan kita,memang saat ini lagi kurang bagus  tapi ane rasa bakalan bagus untuk kedepan nya.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: suride212 on August 27, 2018, 12:43:55 PM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

Masa depan crypto menurut ane sekarang lagi di uji walaupun sejujurnya ane yakin pasti akan terus berkembang.
Masalah2 yang sekarang lagi menimpa dunia crypto menurut ane seperti melakukan eliminasi untuk proyek abal2 sedangkan yang real akan semakin berkembang pesar nantinya.
betul sekali gan, memang sekarang kondisi crypto sedang kurang bagus tapi saya yakin kedepannya akan terus berkembang mengingat peminat crypto yang semakin bertambah juga.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: rizki991 on August 27, 2018, 12:44:44 PM
crypto akan berkembang pesat ini baru awal mulai perkembang crypto semua orang banyak yang  mengamatin crypto dan mencari tahu juga mengenai crypto tetapi banyak berita buruk di luar sana mengenai crypto


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: oppasong on August 27, 2018, 01:32:03 PM
Jika di lihat sekarang perkembangan crypto maka bisa di pastikan crypto memiliki masa depan yang baik karena banyak negara sudah ikut serta dalam menerima crypto bahkan pengguna crypto pun sekarang sudah semakin banyak termasuk di indonesia maka crypto akan bertahan dalam waktu yang cukup panjang.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: fadhilz123 on August 27, 2018, 01:38:02 PM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

Tentu akan semakin berkembang gan, sekrang saja ditengah banyaknya isu negatif dan penolakan beberapa negara crypto tetap berkembang, apalagi beberapa tahun kedepan dimana kemungkinan orang2 akan semakin kenal dengan crypto, dan isu negative dan penolakan main berkurang. Saya tidak melihat adanya sesuatu yang membuat crypto akan berkhir


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Aiyoky on August 27, 2018, 01:47:15 PM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

Insya allah masa depan crypto kedepan akan semakin berkembang gan,karena setiap kegiatan kegiatan yang penuh dengan tantangan akaan berakhir dengan kesuksesan yang penuh bermakna.cuma hanya butuh waktu yang agak lama sedikit gan untuk berkembang dengan pesat,lantaran banyak segi hal yang dilalui oleh dunia cryptocurrency saat ini.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: NeelMariaWarner on August 27, 2018, 02:32:16 PM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

Insya allah masa depan crypto kedepan akan semakin berkembang gan,karena setiap kegiatan kegiatan yang penuh dengan tantangan akaan berakhir dengan kesuksesan yang penuh bermakna.cuma hanya butuh waktu yang agak lama sedikit gan untuk berkembang dengan pesat,lantaran banyak segi hal yang dilalui oleh dunia cryptocurrency saat ini.
tentu dengan perkembangan zaman crypto juga akan ikut berkembang diikuti dengan perkembangan teknologii.masa masa seperti sekarang ini hanyalah bagian dari proses crypto dalam perkembangannya.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Silver80 on August 27, 2018, 02:35:09 PM
saya rasa crypto akan tetap maju dimasa depan,memang kondisi nilai crypto saat ini mengkhawatirkan apalagi prnurunannya dalam kondisi yang lama (priode awal tahun) hingga saat ini, tetapi saya optimis fluktuasi nilai pasti akan meningkat pada priode akhir tahun.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Coin-Behind-You on August 27, 2018, 02:50:43 PM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?


Susah gan buat prediksi masa depan crypto, contohnya tahun kemarin 2017 dimana harga harga bitcoin dan altcoin lainnya naik tinggi dan ane pikir wah ini crypto pasti bakal cerah masa depannya tapi pas masuk tahun yang baru 2018 semua berubah, harga bitcoin dan altcoin nyungsep semua. Jadi emang susah banget prediksi masa depan crypto, tapi menurut ane potensial crypto itu masih banyak dan menurut ane akan terus berkembang.
Naik turunnya harga itu bukan bagian dari perkembangannya cryptocurrency gan,itu hanya sebuah trend menurut saya pribadi,yang dimana trend tersebut pasti akan terganti dengan yang baru lagi.
Tapi bagian dari perkembangan tersebut tidak lain adalah seberapa luas jangkauan cryptocurrency untuk kelangsungan hidup kita dan generasi yang akan datang.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: aris rezki on August 27, 2018, 02:56:05 PM
Dengan turunnya harga coin coin pada saat ini bukanlah berarti bahwa crypto akan mengalami hal ini bergejolak ambruk dan punah tapi saya rasa crypto tetap akan melaju dengan melewati tantangan kondisi sekarang ini


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Glory90 on August 27, 2018, 03:16:29 PM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

saat ini komunitas crypto masih merupakan bagian kecil dari penduduk bumi gan, menurut ane crypto masih dalam tahap awal dan adopsinya masih akan tumbuh

Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?


Susah gan buat prediksi masa depan crypto, contohnya tahun kemarin 2017 dimana harga harga bitcoin dan altcoin lainnya naik tinggi dan ane pikir wah ini crypto pasti bakal cerah masa depannya tapi pas masuk tahun yang baru 2018 semua berubah, harga bitcoin dan altcoin nyungsep semua. Jadi emang susah banget prediksi masa depan crypto, tapi menurut ane potensial crypto itu masih banyak dan menurut ane akan terus berkembang.
jangan cuma bandingin dari harga aja gan, hal lainya juga bisa jadi bahan pertimbangkan contohnya banyak proyek dibuat dengan tujuan memudahkan crypto sebagai pembayaran dan mendorong penggunaan crypto sebagai pembayaran dengan memberi reward pada pengguna, ada juga proyek yang menciptakan tokenya sendiri sebagai alat pembayaran dalam game mereka dan masih banyak lagi hal-hal hebat yang diciptakan untuk mendorong adopsi crypto


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: auroboros on August 27, 2018, 03:19:25 PM
pertanyaan anda ini, merupakan sebuah pertanyaan yang sangat umum diperbincangkan oleh para crypto. beberapa dari mereka merasa khawatir kalau nantinya masa depan dari crypto akan mati dan berhenti begitu saja, tetapi sebagian besar dari mereka pun banyak yang lebih optimis dan berfikir positif bahwa masa depan dari cypto ini akan semakin populer dan akan makin banyak diminati oleh semua orang di dunia. jadi sebaiknya, kita berpikir positif dan melangkah maju ke depan dengan optimis di cryptocurrency ini, serta jangan khawatirkan sesuatu yang masih belum jelas akan kepastiannya.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: kentung86 on August 27, 2018, 04:13:56 PM
Crypto di massa depan? menurut pendapat saya Crypto di massa yang akan datang akan terus berkembang dan mungkin akan mencetuskan ide2 baru lagi.Apalagi untuk sekarang kemajuan jaman dan teknologi tidak dapat di bendung jadi pasti akan terus berkembang Crypto di massa depan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Ezravdb on August 27, 2018, 04:29:18 PM
menurut saya masa depan crypto aka lebih maju dan terus berkembang,dimana sekarang ini sudah banyak situs situs perbelanjaan online terbesar ingin menerapkan pembayaran dengan mata uang di gital.Apalagi sekarang exchanger banyak bermunculan ini merupakan indikasi akan masa depan crypto begitu cerah.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: demenBTC on August 27, 2018, 04:33:30 PM
(diskusi tentang masa depan crypto),mungkin ini lebih baik di bahas para pakar pakar crypto yang mungkin banyak lebih paham,kumpulan bounty hanter hanya bisa berspekulasi harga dan tentang masa depan crypto hanya dapat di cari dari artikel segenap pakar crypto ternama


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: benny87 on August 27, 2018, 10:23:02 PM
menurut saya masa depan crypto aka lebih maju dan terus berkembang,dimana sekarang ini sudah banyak situs situs perbelanjaan online terbesar ingin menerapkan pembayaran dengan mata uang di gital.Apalagi sekarang exchanger banyak bermunculan ini merupakan indikasi akan masa depan crypto begitu cerah.

Ane juga setuju dengan agan,karena nantinya era globalisasi semakin maju semua teknologi semakin canggih dan crypto adalah mata uang yang canggih yang mencangkup segala sesuatunya dengan bnayak kemudahan2didalamnya.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: yatno75 on August 27, 2018, 11:27:19 PM
Masa depan kryptocurrency akan sangat cerah. Karena masa depan pembayaran adalah menggunakan mata uang digital, penggunaan mata uang fiat di masa depan akan sedikit beralih ke mata uang digital


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Jagamalam on August 27, 2018, 11:51:33 PM
Kalau menurut saya cryptocurrency semakin berkembang kedepan nya gan, karena saya lihat semakin hari semakin bertambah peminat crypto, walaupun saat ini belum banyak orang yang mengerti dengan mata uang digital ini gan bahkan di pelosok pelosok belum tau apa itu crypto, saya yakin jika suatu saat semua orang mengerti dengan crypto mungkin masa depan crypto akan semakin cerah gan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Freescan on August 28, 2018, 12:04:22 AM
tseiring berjalanya waktu saya rasa dunia crypto di masa mendatang akan terus berkembang gan, sekarang ini pertumbuhan ekonomi sangat cepat begitupun dengan dunia digital ini kian hari semakin banyak pengguna crypto baru yang bermunculan,hal ini menandakan bahwa dunia crypto mulai di terima masyarakat dan tentunya akan terus berkembang di masa depan gan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: daniahya on August 28, 2018, 12:08:33 AM
menurut saya masa depan crypto aka lebih maju dan terus berkembang,dimana sekarang ini sudah banyak situs situs perbelanjaan online terbesar ingin menerapkan pembayaran dengan mata uang di gital.Apalagi sekarang exchanger banyak bermunculan ini merupakan indikasi akan masa depan crypto begitu cerah.

Ane juga setuju dengan agan,karena nantinya era globalisasi semakin maju semua teknologi semakin canggih dan crypto adalah mata uang yang canggih yang mencangkup segala sesuatunya dengan bnayak kemudahan2didalamnya.
pastinya gan dengn berkembangnya teknologi nantinya kmungkinan crypto mulai di lirik banyak orang lgi karena kemudahannya dalam transaksi gtu dan harganya juga naik turun jdi enak buat ambil untung juga, pasti di masa depan banyak perusahaan maju yg bakal investasi di dunia crypto juga atau kemungkinan bakal ada teknologi baru juga yg membuat crypto semakin kedepan


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Nakaturi on August 28, 2018, 12:36:37 AM
Saya lebih optimis kalau dunia criptocurenci akan lebih hebat nantinya dan akan lebih hebat dari sebelumnya karena criptocurenci akan menjadi model pengembangan ekonomi kreatif yang sangat efektif untuk meningkatkan perekonomian dunia.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: sempak on August 28, 2018, 12:42:06 AM
Saya lebih optimis kalau dunia criptocurenci akan lebih hebat nantinya dan akan lebih hebat dari sebelumnya karena criptocurenci akan menjadi model pengembangan ekonomi kreatif yang sangat efektif untuk meningkatkan perekonomian dunia.
sebelumnya maaf gan. yang benar itu Cryptocurrency, dari aspek ekonomi tentu akan berpengaruh . semua akan terkena imbas dari pegerakan teknologi blockchain termasuk di ekonomi banyak platform baru dan konsep lama yang beralih menggunakan teknologi blockchain di tahun tahun berikutnya


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: kevincandra on August 28, 2018, 01:12:12 AM
pertanyaan anda ini, merupakan sebuah pertanyaan yang sangat umum diperbincangkan oleh para crypto. beberapa dari mereka merasa khawatir kalau nantinya masa depan dari crypto akan mati dan berhenti begitu saja, tetapi sebagian besar dari mereka pun banyak yang lebih optimis dan berfikir positif bahwa masa depan dari cypto ini akan semakin populer dan akan makin banyak diminati oleh semua orang di dunia. jadi sebaiknya, kita berpikir positif dan melangkah maju ke depan dengan optimis di cryptocurrency ini, serta jangan khawatirkan sesuatu yang masih belum jelas akan kepastiannya.
yaps betul sekali yang anda katakan. yang jelas waktu yang akan menjawab semua ini, untuk sekarang ini lebih baik jalani saja kegiatan yang kita lakukan di dalam dunia crypto ini dan semoga saja perkembangan dunia crypto ini terus maju dan semakin terus berkembang di masa yang akan datang gan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: DavenporK on August 28, 2018, 02:25:47 AM
Saya lebih optimis kalau dunia criptocurenci akan lebih hebat nantinya dan akan lebih hebat dari sebelumnya karena criptocurenci akan menjadi model pengembangan ekonomi kreatif yang sangat efektif untuk meningkatkan perekonomian dunia.
sebelumnya maaf gan. yang benar itu Cryptocurrency, dari aspek ekonomi tentu akan berpengaruh . semua akan terkena imbas dari pegerakan teknologi blockchain termasuk di ekonomi banyak platform baru dan konsep lama yang beralih menggunakan teknologi blockchain di tahun tahun berikutnya
tentunya gan sekarang ini era digital semakin maju dan banyak bermunculan perusahaan baru yang mengembangkan teknologi blockchain ini suatu tanda bahwa dunia crypto semakin berkembang gan dan tidak menutup kemungkinan jika di masa mendatang mata uang digital bisa memudahkan kita dalam setiap penggunaanya.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: aidil456 on August 28, 2018, 02:51:37 AM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?


memang saat ini di market pasar baik bitcoin maupun altcoin sedang mengalami Down nilai, tetapi kondisinya bisa saja berubah sewaktu waktu,fluktualisinya nilai memungkinkan segalanya bisa terjadi apabila supply dan demand mencukupi dan didukung oleh tingginya nilai investasi.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Sri rahayu on August 28, 2018, 03:08:22 AM
"Mata Uang Crypto" adalah mata uang kode kriptografi digital, yang digunakan untuk pengguna peer kontak langsung tanpa kontak.
  Yuk mari sambil dibaca dan dipahami bagi yang belum tahu dan ingin tahu. By om "syarrf"

https://steemit.com/cryptocurrency/@syarrf/mata-uang-crypto-adalah-masa-depan


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Rangga27 on August 28, 2018, 03:15:52 AM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

masa depan crypto sangat cerah karena orang orang jaman sekarang mulai menggunakan crypto untuk transaksi karena lebih simple, masalahnya ada juga orang yang mulai meninggalkan crypto karena harnganya sangat berubah ubah setiap waktunya.
jika ditanya apakah akan berakhir mungkin tidak, karena sekarang teman teman saya sekarang mulai mengenal crypto berarti perkembangannya sangat pesat sekali.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: cantik11 on August 28, 2018, 03:20:35 AM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?






Saya yakin bangat crypto akan sangat berkembang dimasa depan, yg tentunya saat ini era digital semakin maju, banyak sekali perusahaan2 baru yg mengembangkan teknologi blockchain, ini lah pertanda dunia crypto akan berkembang.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: komisariatku on August 28, 2018, 10:35:49 AM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

Saat ini ico sudah sangat berkembang gan, kalo di bandingkan dengan tahun lalu, jumlah ico saat ini bisa dibilang sangat banyak. Tapi sayangnya saat ini banyak ICO yang scam, semoga ada regulasi baru yang bisa membuat ico scam bisa di basmi gan. kalo semua ICO adalah real pasti ICO akan sangat buming karena ICO adalah cara penggalangan dana yang mudah bagi para start up


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Pasooe on August 28, 2018, 10:39:35 AM
Masa depan crypto sangat bagus di saat ini maupun untuk akan datang gan,karna semakin lama semakin berkembang terus seiring dengan perkembangan teknologi canggih di dunia Maya gan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: memed97 on August 28, 2018, 11:09:45 AM
Menurut saya masa depan crypto tidak akan pernah berakhir yang ada masa depan crypto akan semakin maju dan pengguna crypto akan bertambah pesat,seiring berkembang nya tekhnologi akan semakin banyak orang yang akan menggunakan crypto


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: kepzio on August 28, 2018, 12:01:34 PM
kita saat ini ada di era digital kebutuhan masyarakat saat ini adalah sesuatu yang praktis mudah digunakan dan cryptocurrency adalah solusi untuk kebutuhan jual-beli di era digital saat ini. maka dari itu seiring berjalannya waktu crypto sangat dibutuhkan, hal ini membuat crypto semakin berkembang.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Ten98 on August 28, 2018, 12:04:09 PM
Menurut saya masa depan crypto tidak akan pernah berakhir yang ada masa depan crypto akan semakin maju dan pengguna crypto akan bertambah pesat,seiring berkembang nya tekhnologi akan semakin banyak orang yang akan menggunakan crypto
yap bener sekali karna sekarang pun peminat sudah bertambah banyak,dan apabila nanti di masa depan ane kira bakal lebih banyak lagi yang meilirik crypto karna jaman terus maju dan crypto bakal terus eksis seiring berjalannya waktu di tambah di masa depan tekhnologi pasti akan semakin maju pesat,sekarang pun sudah terlihat tanda tanda nya.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Amevalentine on August 28, 2018, 12:12:38 PM
Menurut saya masa depan crypto tidak akan pernah berakhir yang ada masa depan crypto akan semakin maju dan pengguna crypto akan bertambah pesat,seiring berkembang nya tekhnologi akan semakin banyak orang yang akan menggunakan crypto
yap bener sekali karna sekarang pun peminat sudah bertambah banyak,dan apabila nanti di masa depan ane kira bakal lebih banyak lagi yang meilirik crypto karna jaman terus maju dan crypto bakal terus eksis seiring berjalannya waktu di tambah di masa depan tekhnologi pasti akan semakin maju pesat,sekarang pun sudah terlihat tanda tanda nya.
sejalanya waktu pasti akan di terima karena teknologi ini adalah yang baru dan menurut saya akan bagus. blockchain yang nantinya di adopsi di berbagai bidang


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Robotbitcoin22 on August 28, 2018, 12:16:16 PM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

tentu akan berkembang bukti di tahun semakin banyak projeck yah walaupun banyak juga diantaranya projeck tidak jelas dan scam tapi juga sebagian besar sukses. bukti bahwa minat dan kepercayaan masih ada untuk masa depan saya yakin akan terus berkembang


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: suride212 on August 28, 2018, 12:20:14 PM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

tentu akan berkembang bukti di tahun semakin banyak projeck yah walaupun banyak juga diantaranya projeck tidak jelas dan scam tapi juga sebagian besar sukses. bukti bahwa minat dan kepercayaan masih ada untuk masa depan saya yakin akan terus berkembang
iya gan anggap saja project project scam itu hanyalah ujian dalam dunia crypto untuk berkembang,sebagaimana yang kita lihat karna banyak nya scam akhir akhir ini gerakan untuk melawan scam pun mulai bermunculan, maka kedepannya crypto akan berkembang jadi lebih efisien dan scam jadi lebih mudah di deteksi, itu salah satu perkembangan yang sedang berjalan sekarang.kedepannya saya yakin akan ada banyak inovasi yang juga bermanfaat lagi.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: scrypto on August 28, 2018, 12:35:47 PM
Tak bisa dipungkiri diera digitalisasi seperti sekarang ini banyak orang menginginkan kepraktisan untuk transaksi, kita bisa melakukan transaksi secara cepat dan efektif menggunakan cryptocurrency dan tentu saja pelaku yang berkecimpung didalamnya bisa mendapatkan keuntungan, jadi menurut saya kedepanya semakin berkembangnya teknologi maka cryptocurrency juga akan semakin berkembang pula


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Coin-Behind-You on August 29, 2018, 09:26:13 AM
Tak bisa dipungkiri diera digitalisasi seperti sekarang ini banyak orang menginginkan kepraktisan untuk transaksi, kita bisa melakukan transaksi secara cepat dan efektif menggunakan cryptocurrency dan tentu saja pelaku yang berkecimpung didalamnya bisa mendapatkan keuntungan, jadi menurut saya kedepanya semakin berkembangnya teknologi maka cryptocurrency juga akan semakin berkembang pula

Iya gan alasan kepraktisannya memang menjadi yang paling mendukung cryptocurrency patut untuk di kembangkan.
Dan menurut saya cryptocurrency akan terus berkembang,dan akan menjadi alat tukar layaknya uang fiat di jamannya nanti.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: iblistenan on August 29, 2018, 09:34:28 AM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?


sampai saat ini sudah gak yakin gan, kalo crypto mungkin akan berkembang, tapi nasib bounty hunter kayanya berakhir gan. mungkin ini lapangan kerja baru atas perkembangn tekhnologi, tapi gara gara banyak scam jadi susah banget kesininya.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: iblistenan on August 29, 2018, 09:35:36 AM
Tak bisa dipungkiri diera digitalisasi seperti sekarang ini banyak orang menginginkan kepraktisan untuk transaksi, kita bisa melakukan transaksi secara cepat dan efektif menggunakan cryptocurrency dan tentu saja pelaku yang berkecimpung didalamnya bisa mendapatkan keuntungan, jadi menurut saya kedepanya semakin berkembangnya teknologi maka cryptocurrency juga akan semakin berkembang pula

Iya gan alasan kepraktisannya memang menjadi yang paling mendukung cryptocurrency patut untuk di kembangkan.
Dan menurut saya cryptocurrency akan terus berkembang,dan akan menjadi alat tukar layaknya uang fiat di jamannya nanti.

bisa jadi, tapi bagaimana jika yang dipertanyakan disini adalah nasib para bounty hunter gan? apakah bisa bertahan beberapa tahun kedepan, apakah akan berakhir.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: iblistenan on August 29, 2018, 09:36:56 AM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

Saat ini ico sudah sangat berkembang gan, kalo di bandingkan dengan tahun lalu, jumlah ico saat ini bisa dibilang sangat banyak. Tapi sayangnya saat ini banyak ICO yang scam, semoga ada regulasi baru yang bisa membuat ico scam bisa di basmi gan. kalo semua ICO adalah real pasti ICO akan sangat buming karena ICO adalah cara penggalangan dana yang mudah bagi para start up

benar sekali, saya juga setuju, semoga akan ada regulasi yang baik untuk crypto secara menyeluruh, saat ini banyak ico yang scam jadi investor pun berkurang semuanya


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: tu_kang on August 29, 2018, 03:55:50 PM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

Kalau menurut saya si bakalan berkembang makin pesat gan. Meskipun market sekarang sedang tidak bagus tapi proyek ICO tetap banyak dan msh banyak juga investornya. Apalagi kalo market membaik pastilah makin jaya aja kripto gan


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: cybercobro on August 29, 2018, 03:58:00 PM
Menurut saya masa depan crypto tidak akan pernah berakhir yang ada masa depan crypto akan semakin maju dan pengguna crypto akan bertambah pesat,seiring berkembang nya tekhnologi akan semakin banyak orang yang akan menggunakan crypto
yap bener sekali karna sekarang pun peminat sudah bertambah banyak,dan apabila nanti di masa depan ane kira bakal lebih banyak lagi yang meilirik crypto karna jaman terus maju dan crypto bakal terus eksis seiring berjalannya waktu di tambah di masa depan tekhnologi pasti akan semakin maju pesat,sekarang pun sudah terlihat tanda tanda nya.

Tapi berbeda dengan saya, saya merasakan di awal 2020 kripto akan drop dan semakin berkurang, TETAPI ada beberapa platform yang memang benar benar bagus akan semakin berkembang.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: tu_kang on August 29, 2018, 04:01:03 PM
Menurut saya masa depan crypto tidak akan pernah berakhir yang ada masa depan crypto akan semakin maju dan pengguna crypto akan bertambah pesat,seiring berkembang nya tekhnologi akan semakin banyak orang yang akan menggunakan crypto
yap bener sekali karna sekarang pun peminat sudah bertambah banyak,dan apabila nanti di masa depan ane kira bakal lebih banyak lagi yang meilirik crypto karna jaman terus maju dan crypto bakal terus eksis seiring berjalannya waktu di tambah di masa depan tekhnologi pasti akan semakin maju pesat,sekarang pun sudah terlihat tanda tanda nya.

Tapi berbeda dengan saya, saya merasakan di awal 2020 kripto akan drop dan semakin berkurang, TETAPI ada beberapa platform yang memang benar benar bagus akan semakin berkembang.
Emang analisisnya kenapa gan kok gahun 2020 malah drop gan? Saya rasa tahun ini hanya evaluasi saja dan setelah ketemu regulasi yang baik untuk menangani pengaturan ICO dan melenyapkan proyek scam maka kripo akan melejit gan. Meskipun saya yakin banyak koin yang mati jika produk yang di keluarkan tidak laku dipasaran


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: raraibodas on August 29, 2018, 04:16:37 PM
sebagian besar atau mungkin semuanya orang yang ada di forum bitcointalk ini pasti berharap cryptocurrency semakin berkembang baik di masa depan. kita do'akan sama-sama untuk crypto semakin maju berkembang, biar semua investasi coin kita ofit.  ;D bad market pasti berlalu. 8)


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Yusuf77 on August 29, 2018, 04:24:25 PM
Menurut saya masa depan crypto tidak akan pernah berakhir yang ada masa depan crypto akan semakin maju dan pengguna crypto akan bertambah pesat,seiring berkembang nya tekhnologi akan semakin banyak orang yang akan menggunakan crypto
yap bener sekali karna sekarang pun peminat sudah bertambah banyak,dan apabila nanti di masa depan ane kira bakal lebih banyak lagi yang meilirik crypto karna jaman terus maju dan crypto bakal terus eksis seiring berjalannya waktu di tambah di masa depan tekhnologi pasti akan semakin maju pesat,sekarang pun sudah terlihat tanda tanda nya.

Tapi berbeda dengan saya, saya merasakan di awal 2020 kripto akan drop dan semakin berkurang, TETAPI ada beberapa platform yang memang benar benar bagus akan semakin berkembang.
Memang crypto saat ini sedang mengalami penurunan sehingga banyak yang kecewa dengan crypto. Walaupun saat ini harganya memprihatinkan tapi saya yakin crypto akan mulai tumbuh kembali dan berkembang di masa depan karena crypto mempunyai teknologi yang canggih seperti blockchain yang nantinya akan digunakan orang orang agar mempermudah soal penyimpanan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: dlouulmusthofa on August 29, 2018, 04:36:54 PM
saya kira perkembangan bitcoin di masa depan masih ada potensi, ini dikarenakan semakin banyak perusahaan dan perbankan yang memanfaatkan teknologi blockchain dan membuat cryptonya masing"


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Arifb3stariix on August 29, 2018, 04:41:54 PM
Menurut saya masa depan crypto tidak akan pernah berakhir yang ada masa depan crypto akan semakin maju dan pengguna crypto akan bertambah pesat,seiring berkembang nya tekhnologi akan semakin banyak orang yang akan menggunakan crypto
Setuju gan. Zaman semakin maju, semakin banyak pula orang yang akan mengenal cryptocurrency. Sehingga mungkin crypto akan terus berlanjut entah sampai kapan


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Wotoby on August 29, 2018, 05:01:06 PM
Menurut saya masa depan crypto tidak akan pernah berakhir yang ada masa depan crypto akan semakin maju dan pengguna crypto akan bertambah pesat,seiring berkembang nya tekhnologi akan semakin banyak orang yang akan menggunakan crypto
Setuju gan. Zaman semakin maju, semakin banyak pula orang yang akan mengenal cryptocurrency. Sehingga mungkin crypto akan terus berlanjut entah sampai kapan
ane juga sependapat gan kedepanya crypto akan semakin maju dan berkembang lebih baik dari pada saat ini yang masih kurang prospektif dalam masalah harga dan project yang membuat investor mulai kurang percaya , dan seperti yang agan bilang tentu kedepanya akan semakin maju seiring kemajuan tehknologi dan mudah dikenal masyarakat.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Almubarraq on August 29, 2018, 05:14:02 PM
Menurut ane,di era globalisasi dan era teknologi serba canggih ini, dunia crypto dan juga sistem blockchain akan semakin di minati dan semakin di butuhkan gan, karena dengan dunia crypto dan sistem blockchain akan semakin mempermudah segala pekerjaan gan, dan keduanya akan semakin berkembang kedepannya gan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: digicrypton on August 29, 2018, 05:56:24 PM
untuk crypto yang sudah terpercaya dan punya komunitas banyak , saya yakin koin2 ini akan bertahan dimasa depan .
orang akan semakin selektif untuk memilih karena banyak nya jumlah crypto yang abal2 .
sudah terlihat indikasi bahwa crypto baru sekarang sudah kurang diminati .


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: kincit88 on August 29, 2018, 06:32:48 PM
Saya rasa dari segi perkembangan pasti akan terus berkembang gan apalagi koin" crypto ini memang sangat bermanfaat bagi masyarakat dan saya rasa cepat atau lambat masyarakat pasti akan beralih ke crypto semua...


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Cahndeso on August 29, 2018, 09:14:32 PM
Saya rasa dari segi perkembangan pasti akan terus berkembang gan apalagi koin" crypto ini memang sangat bermanfaat bagi masyarakat dan saya rasa cepat atau lambat masyarakat pasti akan beralih ke crypto semua...
Iya bermanfaat, tapi belum dilegalkan oleh semua negara karena harganya bersifat fluktuasi (tidak tetap) dan cukup berisiko. Saya rasa, akan memakan waktu yang cukup lama untuk menunggu dilegalkannya bitcoin di seluruh dunia


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: sonyjozz18 on August 29, 2018, 09:55:24 PM
Crypto sepertinya akan terus berkembang dan semakin banyak dibutuhkan oleh sebagian masyarakat. Tidak dapat kita pungkiri bahwa seiring berkembangnya teknologi yang semakin maju, menjadikan orang untuk beralih kepada sesuatu yang dapat mempermudah pekerjaannya. Cryptocurrency itu sendiri terlahir sebagai salah satu alternatif bagi orang untuk mempermudah dalam melakukan perdagangan matauang selain sistem yang selama ini berjalan secara konvensional.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: cotton ball on August 29, 2018, 10:32:19 PM
Masa depan Crypto untuk saat ini kemungkinan masih tetap yang terbaik untuk alat investasi gan dan saat ini pula sudah banyak retail yang menggunakan Crypto untuk mengganti pembayrannya sehingga jika masih ada internet di dunia ini tentu Crypto masih tetap populer dan terus mengalami perkembangan yang cukup bagus sehinngga itu akan membuat Crypto akan berlangsung dalam jangka waktu yang sangat lama.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: monineklutak on August 29, 2018, 10:58:47 PM
Crypto sepertinya akan terus berkembang dan semakin banyak dibutuhkan oleh sebagian masyarakat. Tidak dapat kita pungkiri bahwa seiring berkembangnya teknologi yang semakin maju, menjadikan orang untuk beralih kepada sesuatu yang dapat mempermudah pekerjaannya. Cryptocurrency itu sendiri terlahir sebagai salah satu alternatif bagi orang untuk mempermudah dalam melakukan perdagangan matauang selain sistem yang selama ini berjalan secara konvensional.
saya juga yakin akan hal itu bahkan dari awal saya yakin akan masa depan crypto maka dari itu saya memilih crypto sebagai investasi dan juga pekerjaan saya dan pada saat seperti ini pun saya masih ingin bertahan walaupun sebenarnya ini sangat melelahkan karena hampir setengah tahun ini kita selalu berada dibawah tekanan


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Abutaufiq669 on August 30, 2018, 12:56:06 AM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?


Mata uang cripto currency digital merupakan bagian dari inovasi proses perkembangan perekonomian dan keuangan dunia jadi tidak ada sebuah indikasi dunia criptocurenci akan berakhir kecuali memang sudah ada sebuah sistem yang lebih hebat dari criptocurenci dengan sendirinya criptocurenci akan tereliminasi oleh teknologi.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: otong on August 30, 2018, 01:27:45 AM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?


Mata uang cripto currency digital merupakan bagian dari inovasi proses perkembangan perekonomian dan keuangan dunia jadi tidak ada sebuah indikasi dunia criptocurenci akan berakhir kecuali memang sudah ada sebuah sistem yang lebih hebat dari criptocurenci dengan sendirinya criptocurenci akan tereliminasi oleh teknologi.

saya benerkan dulu gan ejaan agan. Yang benar itu Cryptocurrency.
Memang untuk sekarang ini di dunia digital Blockchain sangat banyak di gunakan dan mulai banyak riset untuk bisa menciptakan banyak inovasi baru


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Gayolues98 on August 30, 2018, 01:58:04 AM
kemajuan zaman yang berteknologi canggih begitu pula perkembangan crypto yang semakin melaju terus karena sangat wajar dimana sagatlah banyak bermanfaat dengan munculnya crypto saya rasa akan terus berkembang tipis kemungkinan akan berakhir.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Diruy raya on August 30, 2018, 03:00:07 AM
Menurut pendapat saya tentang masa depan crypto adalah akan berkembang sejalan dengan berkembangnya  tehnologi canggih,karna masyarakat akan lebih mengerti tentang bitcoin dan cryptocurrency,maka eksistensi crypto pada saat antaramasyarakat dengannya tak bisa dipisahkan saling membutuhkan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: fakmee on August 30, 2018, 03:48:40 AM
untuk crypto yang sudah terpercaya dan punya komunitas banyak , saya yakin koin2 ini akan bertahan dimasa depan .
orang akan semakin selektif untuk memilih karena banyak nya jumlah crypto yang abal2 .
sudah terlihat indikasi bahwa crypto baru sekarang sudah kurang diminati .
bukan crypto baru yang kurang diminati, tetapi ICO baru yang semakin banyak, tetapi kekurangan investor dan akibatnya banyak proyek mereka yang gagal ditengah jalan, karena tidak mendapatkan cukup dana. banyak investor kecewa juga karena hasil yang mereka dapatkan tidak sesuai dengan keuntungan yang dijanjikan oleh proyek tersebut


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Loedong on August 30, 2018, 03:58:30 AM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

berbicara tentang masa depan cryptoqurency tentu tidak ada yang mengetahuinya namun jika kita lihat perkembangan cryptoqurency sekarang ini semakin pesat di samping itu juga banyak berbagai platform dan pengguna baru yang terus bermunculan gan. selagi banyaknya dukungan dan berita positif tentang dunia cryptoqurency ini saya rasa perjalanan cryptoqurency akan terus melangkah maju dan tidak akan berahir sampai disini gan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: andi2203 on August 30, 2018, 04:00:59 AM
Masa Depan Crypto?

Jika bicara tentang masa depan teknologi blockchain maka saya bisa katakan perkembangannya akan pesat dan baik. Penerapan teknologi ini dalam kehidupan nyata akan semakin terlihat.

Tapi jika bicara cryptocurency atau token yang tidak ada real aset atau fungsi, maka akan sulit untuk berkembang atau bertahan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Oktianabns on August 30, 2018, 04:08:13 AM
kalau untuk pendapat saya, crypto semakin lama akan semakin berkembang dan bernilai tinggi, kita lihat saja dari hari kehari semakin bertambah pengguna crypto, sehingga dapat di pastikan bahwa harga crypto akan semakin tinggi


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Amellia605 on August 30, 2018, 04:22:01 AM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

saya pikir crypto untuk kedepan semakin berkembang dilihat dari berita tentang crypto,malahan ada negara yang menerapkan crypto sendiri,untuk seterusnya crypto saya pikir akan berkembang pesat.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: quicysz on August 30, 2018, 05:55:34 AM
tentang masa depan crypto ane termasuk orang yang optimis crypto di masa depan akan sangat berkembang dengan pesat, walau semakin banyak fud yang menerjang crypto justru karna fud itu crypto akan semakin berkembang, karna akan semakin banyak org yang penasaran ingin tahu tentang crypto dan akhirnya menyukai dan terjun ke dunia crypto.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: dekcutmanis on August 30, 2018, 06:21:15 AM
Menurut pendapat saya tentang masa depan crypto adalah akan berkembang sejalan dengan berkembangnya  tehnologi canggih,karna masyarakat akan lebih mengerti tentang bitcoin dan cryptocurrency,maka eksistensi crypto pada saat antaramasyarakat dengannya tak bisa dipisahkan saling membutuhkan.

Jelas sekali han, melihat dengan sisi pergantian re-generasi seperti saat sekarang ini dengan pertumbuhan tehnologi yang serba super canggih. Maka dunia crypto akan mengiringi seiring pesatnya teknologi, dengan kata lain perkembangan jaman dan dunia crypto akan seiring sejalan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: cuero on August 30, 2018, 06:39:20 AM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?


saya kira hingga saat ini keberadaan money crypto masih abu abu karena terjadinya pro-kontra terutama ada negara yang mendukung ada pula yang melarangnya, tetapi melihat rulenya saat ini semakin banyak negara yang menerima bitcoin,dan juga ada banyak Bank yang mulai menerapkan blockchain,ini pertanda bagus terhadap kemajuan money crypto dimasa depan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: BaeSuzy on August 30, 2018, 06:40:43 AM
Kripto ini merupakan masa depan gan jadi saya sangat optimis kedepany akan bertambah maju perkembangany, tinggal tunggu aja negara-negara siap buat melakukan perubahan sehingga seluruh negara bisa menerima keberadaan kripto ini tetapi memang prosesny akan sangat panjang dan masih sangat lama.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: rizaldi on August 30, 2018, 07:05:23 AM
yang ada menurut ane masing2 negara bikin crypto sendiri , dan digunakan untuk menggantikan fungsi uang fiat .
gunanya untuk menghemat bahan baku pembuatan uang fisik .
sedangkan crypto buatan project hanya bisa untuk asset digital dan asset trading saja .


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: terindahmantan on August 30, 2018, 09:58:43 AM
saya si masih optimis ini masih akan berkembang dengan pesat mungkin sekarang harga sedang anjlok tapi menurut sya ini akan melebihi harga tahun lalu untuk tahun depan atau akhir tahun ini. mudah-mudahan saja


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: hebat2010 on August 30, 2018, 10:29:12 AM
Kalo menurut saya massa depan crypto akan terus berkembang gan karena di sini kita sudah memasuki era modern dan pasti terobosan2 baru untuk Crypto pasti akan ada.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: manusiabawang on August 30, 2018, 10:44:13 AM
pertanyaan anda ini, merupakan sebuah pertanyaan yang sangat umum diperbincangkan oleh para crypto. beberapa dari mereka merasa khawatir kalau nantinya masa depan dari crypto akan mati dan berhenti begitu saja, tetapi sebagian besar dari mereka pun banyak yang lebih optimis dan berfikir positif bahwa masa depan dari cypto ini akan semakin populer dan akan makin banyak diminati oleh semua orang di dunia. jadi sebaiknya, kita berpikir positif dan melangkah maju ke depan dengan optimis di cryptocurrency ini, serta jangan khawatirkan sesuatu yang masih belum jelas akan kepastiannya.
Benar mungkin jawaban agan ini sudah cukup jelas menjawab artikel ini, karena menurut saya pribadi memang banyak orang orang yang baru terjun di dunia krypto sangat khawatir akan hilangnya masa depan krypto hanya karena memang untuk saat ini harga koin maupun token memang sedang dump, tetap berfikir positif untuk kedepanya pasti dunia krypto akan normal dan di pump kembali


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: alankasman on August 30, 2018, 11:21:23 AM
masa depannya sih belum terasa gan menurutku krn sampai saat ini belum begitu direspon secra global
apa lagi beberapa ico tidak bgitu terurus sampai roodmap berjalan jadi perkembangannya masih fiktif


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: weisner on August 30, 2018, 02:28:50 PM
Saya pikir kalau masa depan crypto akan lebih baik dan memiliki banyak peminat, hal ini pastinya membutuhkan manusia yang lebih trampil dan cerdas.
Semakin banyak yang akan mengenal dan mempelajari dunia crypto dengan baik dan mendalam sehingga pasar crypto dapat dibanjiri oleh investor dan semangat untuk memiliki nilai yang tinggi.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: andyou1234 on August 30, 2018, 03:00:40 PM
Apa yang membuat anda ragu akan masa depan cryptocurrency ini gan ?
Cryptocurrency masih manjadi topik yang menarik untuk selalu dibahas, dan perkembangan cryptocurrency sudah hampir menyebar ke seluruh dunia. Lihat saja di Indonesia sendiri bagaimana perkembangan cryptocurrency tahun 2018.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: soenan on August 30, 2018, 04:48:57 PM
kalau menurut ane dari perkembangannya crypto akan terus berkembang pesat gan, karena dunia semakin cangging mungkin untuk membayaran kedepan tidak lagi menggunakan uang yang biasa kita gunakan tetapi akan menggunakan uang elektric, walaupun sekarang banyak dari harga coin turun dratis tapi ane yakin akan naik lagi dalam waktu dekat gan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: michietn94 on August 30, 2018, 06:16:45 PM
Apa yang membuat anda ragu akan masa depan cryptocurrency ini gan ?
Cryptocurrency masih manjadi topik yang menarik untuk selalu dibahas, dan perkembangan cryptocurrency sudah hampir menyebar ke seluruh dunia. Lihat saja di Indonesia sendiri bagaimana perkembangan cryptocurrency tahun 2018.

Ente bener, buktinya walau market cryptocurrency jeblok dalam waktu lama sampai saat ini tapi tidak mematikan optimisme dari pelaku bisnis di indonesia. Buktinya justru banyak proyek dalam negeri yang bermunculan, exchanger luar yang buka cabang di indonesia. Market down trend atau up trend sudah lumrah x. Tinggal nunggu waktu.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Chikito on August 30, 2018, 06:59:10 PM
Menurut ane project ico akan berkembang kedepannya gan, ane optimis dengan cryptocurrency, mungkin bagi yang mempunyai pemikiran pesimis terhadap cryptocurrency adalah mereka yang pernah mengalami kerugian disini, baik itu kerugian materi maupun waktunya, lalu kenapa ane optimis cryptocurrency akan berkembang kedepannya?, ane melihat dari beberapa project yang sedang gencar gencarnya mempromosikan projectnya mereka dan mereka menggandeng perusahaan ternama dan juga memakai endorse besar, dan cryptocurrency pun saat ini sudah banyak di terima secara resmi di beberapa negara maju dan berkembang


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: takana212 on August 30, 2018, 06:59:45 PM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

Tentu saja akan terus berkembang gan, karena dilihat dari ICO-ICO baru yang terus berdatangan dan juga dari peminatnya yang terus bertambah dari waktu kewaktu.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: sirminesalot on August 30, 2018, 07:11:19 PM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

saya pikir crypto untuk kedepan semakin berkembang dilihat dari berita tentang crypto,malahan ada negara yang menerapkan crypto sendiri,untuk seterusnya crypto saya pikir akan berkembang pesat.
mungkin suatu negara menerapkan blockchainnya bukan crypto. Kita tahu bahwa crypto adalah mata uang digital yang ilegal dan tidak ada yang mengaturnya. Jika crypto ingin berkembang disuatu negara maka harus ada yang bisa mengaturnya dan itu membutuhkan waktu yang sangat lama.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Live.me on August 30, 2018, 07:22:42 PM
saya rasa crypto akan tetap maju dimasa depan,memang kondisi nilai crypto saat ini mengkhawatirkan apalagi prnurunannya dalam kondisi yang lama (priode awal tahun) hingga saat ini, tetapi saya optimis fluktuasi nilai pasti akan meningkat pada priode akhir tahun.

Super gan, semangat berjuang dalam investasi gak akan pernah pudar. Semenjak dari mengenal dunia cryptocurrency hingga sekarang semakin mendarah daging untuk mengkaji lebih dalam ilmu dunia digital. Jadi, saya yakin 100% kedepan akan lebih gempar lagi kemajuan mata uang digital.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Sakura miko on August 30, 2018, 08:57:40 PM
saya rasa crypto akan tetap maju dimasa depan,memang kondisi nilai crypto saat ini mengkhawatirkan apalagi prnurunannya dalam kondisi yang lama (priode awal tahun) hingga saat ini, tetapi saya optimis fluktuasi nilai pasti akan meningkat pada priode akhir tahun.

Super gan, semangat berjuang dalam investasi gak akan pernah pudar. Semenjak dari mengenal dunia cryptocurrency hingga sekarang semakin mendarah daging untuk mengkaji lebih dalam ilmu dunia digital. Jadi, saya yakin 100% kedepan akan lebih gempar lagi kemajuan mata uang digital.
seperti yang kita tahu bahwa crypto adalah bukti dari kemajuan jaman jadi kemungkinan besar dengan semakin majunya tekhnologi maka crypto juga akan semakin berkembang. namun tidak menutup kemungkinan jika akan lahir sesuatu yang bisa mengeser crypo namun ane yakin untuk beberapa tahun kedepan crypto masih menjadi investasi yang menjanjikan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: wedosgibas on September 05, 2018, 05:30:37 AM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?


Melihat dari kondisi sekarang, crypto sudah sangat berkembang pesat dan kegunaan dalam bermacam aspek sangat membantu. Sudah pasti dimasa depan akan semakin berkembang, mungkin bisa sebagai alat pembayaran yang sah dunia internasional, kita tidak tahu, karena transaksinya yang sangat efektif.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Arguna on September 05, 2018, 05:50:13 AM
dilihat market pasar saat ini,bitcoin telah menunjukkan peningkatan nilai, beberapa altcoin juga mengikutinya, semoga kedepannya nilai bitcoin sebagai induknya coin srmakin melesat apalagi memasuki periode akhir tahun, dibaringi oleh nilai investasi yang besar,pasti nilai money crypto dapat meningkat kembali.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: enjotan on September 05, 2018, 06:20:15 AM
kalau pendapat saya crypto akan semakin berkembang di masa depan, karena dunia teknologi akan semakin berkembang dan serba digital di masa depan, jadi saya yakin kalau dunia crypto juga akan semakin berkembang lagi di masa depan dan semakin banyak negara yang menerima crypto di negara nya.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: NeelMariaWarner on September 05, 2018, 12:17:55 PM
kalau pendapat saya crypto akan semakin berkembang di masa depan, karena dunia teknologi akan semakin berkembang dan serba digital di masa depan, jadi saya yakin kalau dunia crypto juga akan semakin berkembang lagi di masa depan dan semakin banyak negara yang menerima crypto di negara nya.
tidak ada yang tahu akan seperti apa crypto kedepannya tapi saya pribadi berharap kedepan nya crypto akan lebih berkembang dan bisa lebih di kenal masyarakat luas. teknologi crypto juga kedepannya akan lebih berkembang mengingat kita sudah mulai memasuki era digital.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: doctordidi on September 05, 2018, 03:46:35 PM
Sesui dengan berkembangnya zaman dan ilmu teknologi berkemungkinan besar crypto akan  semakin berkembang di masa mendatang, akan tetapi juga tidak ada yang tau tentang itu,  mending kita pantau, dan nikmati apa yang sudah ada.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: youdacapt on September 05, 2018, 04:44:49 PM
Mas depan Crypto hingga tahun depan memang masih lumayan cerah gan mungkin nanti jika sudah 2020 kita tidak akan mengetahui bagaimana kondisi Crypto, karena kita lihat saja supply dari Bitcoin yang kian hari semakin menipis dan harga pun belum kunjung naik dari awal tahun kemarin, lebih baik terus fokus dan apapun yang terjadi kita harus siap untuk menghadapinya.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: bojoketikung on September 05, 2018, 04:57:35 PM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?


Menurut perkembangan zaman dan tehnologi maka masa depan crypto cukup baik, akan banyak persaingan proyek dan juga akan banyak minat masyarakat untuk mendalami tentang crypto.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Midy on September 05, 2018, 04:57:53 PM
Untuk kedepannya cryptocurrency akan semakin berkembang gan, karena buktinya sekarang semakin banyak ICO2 baru yang berdatangan demi mencari keuntungan dalam dunia crypto, namun pasti atau tidaknya kita hanya bisa memprediksikan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: armakarisma on September 05, 2018, 05:01:34 PM
Dengan total volume yang ada saat ini, saya pikir crypto masih punya potensi dan masa depan yang bagus untuk terus berkembang, mungkin di tahun 2020 sudah akan ada arah yang jelas tentang teknologi blockhain ini


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Nonie on September 05, 2018, 05:46:34 PM
Optimis saja gan jika ini akan terus berkembang jika dilihat dari tahun ketahun semuanya berkembang dengan cepat investor mulai berdatangan dari seluruh dunia beberapa negara mulai melegalkan crypto dan ini perlahan mulai diterima di masyarakat optimis jika ini akan menjadi investasi yang menguntungkan


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Aprilia39 on September 05, 2018, 07:03:17 PM
Menurut saya dunia crypto akan berkembang secara pesat gan,melihat sekarang sudah banyak orang yang sudah mengenal dunia crypto,dan pastinya itu sudah bisa menjadi dukungan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: rincoeng1986 on September 05, 2018, 07:38:27 PM
Masyarakat modern tentunya akan terus berkembang dan mengikuti zaman, sepertihalnya dalam kemudahan dalam melakukan transaksi tentu bisa sangat mudah dengan menerapkan sistem blockchain sehingga mauntidak mau lambat laun mata uang crypto ini akan terus berkembang dengan seiringnya teknologi gan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: siijombi on September 05, 2018, 08:08:22 PM
Masyarakat modern tentunya akan terus berkembang dan mengikuti zaman, sepertihalnya dalam kemudahan dalam melakukan transaksi tentu bisa sangat mudah dengan menerapkan sistem blockchain sehingga mauntidak mau lambat laun mata uang crypto ini akan terus berkembang dengan seiringnya teknologi gan.
bener sekali gan, teknologi zaman sekarang berkembang pesat dan itu sangat berpengaruh pada dunia cryptocurrency dengan menggunkan sistem blockchain yang kita sama2 tau zaman modern seperti sekarang ini semua serba digital. Jadi ane sangat yakin dunia cryptocurrency kedepan akan berkembang lebih serius lagi.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: mlindjo on September 05, 2018, 08:36:51 PM
Melihat harga mata uang digital saat ini, ane optimis cryptocurrency kedepannya akan maju dan berkembang gan, buktinya bisa kita lihat dari tahun ke tahun harganya semakin tinggi saja, dan untuk tahun ini harganya sudah terlihat dalam beberapa hari ini


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Shendelzare_Silkwood- on September 05, 2018, 08:50:27 PM
Kalau untuk berakhirnya sih menurut saya tidak akan gan, karena sekarang mata uang crypto ini sudah banyak di terima dan di gunakan oleh banyak kalangan di berbagai negara, jadi tidak mungkin akan hilang begitu saja dan kalau untuk berkembang pesat bisa jadi, tapi tidak dalam beberapa tahun ini gan, karena membutuhkan waktu yang sedikit lama untuk memperkenalkan ke seluruh golongan masyarakat dunia ya


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: prayogi on September 05, 2018, 11:27:41 PM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?


mungkinkah kita disini berharap crypto berakhir? saya yakin semua yang ada di forum ini pasti berharap bahwa crypto akan berkembang dengan pesat
menurut saya crypto tidak bisa berakhir, crypto akan tetap ada dan berkembang dengan semakin majunya teknologi, lebih baik kita berfikir postif dan yakin bahwa crypto tidak akan hancur


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Linda toraja on September 06, 2018, 12:51:11 PM
yang saya lihat disini, justru crypto akan semakin berkembang pesat diseluruh dunia  kita tinggal tunggu saja kapan waktunya datang tapi, saya yakin didunia ini akan semakin modern dan semuanya akan menggunakan digital mungkin, termasuk crypto, saat ini saja sudah banyak masyarakat indonesia yang menggunakan mata uang ini untuk melakukan transaksi.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Jhonyjon on September 06, 2018, 01:04:25 PM
Kalah menurut saya, walaupun harga pasar crypto mengalami penurunan dari tahun sebelumnya pada saat ini, namun masa depan crypto semakin berkembang dan dikenal di dunia dari tahun ke tahunnya, semoga masa depan crypto semakin cerah dan harga pasar cepat naik kembali seperti di tahun lalu.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: soramon on September 06, 2018, 01:30:48 PM
Untuk pertanyaan seperti ini sudah pasti jawabannya akan terus berkembang. Perkembangan zaman yang kian pesat hari demi hari membuat dunia crypto tumbuh dan berkembang. Saya rasa sudah banyak sekali thread tentang hal seperti ini.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: GembelZT on September 06, 2018, 01:41:45 PM
Untuk jangka 5-10 tahun kedepan Cryptocurrency jelas akan terus berkembang gan, karna peminat bitcoin/altcoin yang kita semakin bertambah setiap harinya, begitu juga dengan project ICO yang semakin banyak berdatangan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: serizawa on September 06, 2018, 01:43:03 PM
memang di 2018 ini kripto sangat tidak menggairahkan bagaimana tidak kripto terus menuru menurun sehingga sia sia jika kita investasi panjang sekarang. saya tahu kripto saya bagus masa depan nya hanya sekarang tidak tepat untuk berinvestasi.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Din melon on September 06, 2018, 01:43:14 PM
Kalau menurut saya cypto masih akan terus berkembang seiring berkembang nya teknologi karena saya yakin akan banyak yang membutuhkan crypto di masa kedepan.
Iy benar. Kalau kita lihat sekarang banyak yang sudah mengenal yang namanya BITCOIN artinya seiring waktu akan semakin banyak pengguna nya yang suka crypto. Kita berharap kedepan nya semakin banyak lagi para investor yang menanam modal nya sukses terus.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: NeelMariaWarner on September 06, 2018, 01:59:14 PM
memang di 2018 ini kripto sangat tidak menggairahkan bagaimana tidak kripto terus menuru menurun sehingga sia sia jika kita investasi panjang sekarang. saya tahu kripto saya bagus masa depan nya hanya sekarang tidak tepat untuk berinvestasi.
untuk tahun ini memang bisa dibilang kondisi crypto sangat memprihatinkan tapi dengan semakin dikenalnya crypto di masyarakat luas sekarang ini menjadi pertanda crypto punya masa depan yang cukup potensional untuk lebih berkembang


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: quicysz on September 06, 2018, 02:29:32 PM
Saat ini market crypto sedang berjuang untuk up kembali,  rasa rasanya di tahun 2018 ini crypto sulit sekali untuk bangkit. dan begitu banyak sekali fud yang membuatnya down parah. tapi terlepas dari itu saya masi sangat yakin masa depan crypto akan cerah, cuma butuh waktu.!!


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: nfransisca on September 06, 2018, 02:50:10 PM
walaupun pasar crypto saat ini sedang lesu tapi saya optimis crypto tetap akan bertahan dan berkembang pesat di masa depan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: doaremon on September 06, 2018, 03:13:58 PM
Saat ini market crypto sedang berjuang untuk up kembali,  rasa rasanya di tahun 2018 ini crypto sulit sekali untuk bangkit. dan begitu banyak sekali fud yang membuatnya down parah. tapi terlepas dari itu saya masi sangat yakin masa depan crypto akan cerah, cuma butuh waktu.!!

Setiap perdagangan tentu memiliki phasenya tersendiri karena memang banyak hal yang mempengaruhinya, begitu juga dengan mata uang crypto yang memang sekarang ini dalam phase negatif/menurun dan menurut saya itu hal yang wajar sekarang ini karena memang perekonomian dunia pun sedang dalam keadaan lesu, dan  semoga saja keadaan ini bisa cepat berakhir dan dunia crypto bisa kembali ke trend positif seperti halnya pada akhir tahun 2017 lalu.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Triwiyono on September 06, 2018, 03:26:41 PM
Mungkin selama tidak ada yang menentang crypto, crypto akan terus berkembang. Akan terus di minati untuk investasi. Tapi mungkin dalam beberapa bulan ini crypto akan buruk karena harga nya yang terus mengalami penurunan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Insomnia family on September 06, 2018, 03:38:07 PM
walaupun pasar crypto saat ini sedang lesu tapi saya optimis crypto tetap akan bertahan dan berkembang pesat di masa depan.
tentu kita harus selalu optimis gan,meskipun tahun ini crypto sedang terpuruk tapi saya yakin crypto kedepannya akan terus berkembang.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: apache12 on September 06, 2018, 03:41:50 PM
~~~
tentu kita harus selalu optimis gan,meskipun tahun ini crypto sedang terpuruk tapi saya yakin crypto kedepannya akan terus berkembang.
Bener gan,  kita memang perlu optimis mengenai masa depan crypto,  kalau memang masadepan crypto akam hancur gak mungkin ada lagi ico yang sukses,  tapi buktinya masih ada ico yang sukses belakangan ini, sebagai contoh proyek online.io bisa menembus hardcap,


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: moon sorcerers on September 06, 2018, 04:31:14 PM
ya jelas saya akan berkata bahwa crypto akan berkembang pesat, cryptocurrency itu sama seperti lumbung emas kita jadi mana mungkin kita berpendapat bahwa crypto akan hancur, saya masih sangat percaya bahwa crypto akan berkembang pesat dan semakin baik dimasa depan, crypto tidak mungkin hancur selama masih banyak yang tertarik untuk ikut didalamnya, itu menurut saya


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: filterMX on September 06, 2018, 07:32:22 PM
Perkembangannya crypto akan terus meningkat untuk kedepannya gan, meskipun sekarang ini memang pasar crypto sedang drop, yang disebabkan beredarnya isu-isu negatif selama ini, namun seiring berjalannya waktu mata uang crypto akan terus diminati oleh dunia.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: aruldaroy on September 06, 2018, 07:45:32 PM
Perkembangannya crypto akan terus meningkat untuk kedepannya gan, meskipun sekarang ini memang pasar crypto sedang drop, yang disebabkan beredarnya isu-isu negatif selama ini, namun seiring berjalannya waktu mata uang crypto akan terus diminati oleh dunia.
Saya setuju dengan pendapat agan, buktinya saja sekarang banyak ICO2 baru yang terus menerus bermumculan dari belahan dunia, dari segi ini kita juga bisa menilai crypto akan semakin berkembang untuk kedepan nya, walau untuk sekarang ini memang market sedang down, saya percaya crypto akam terus berkembang dan akan semakin berkembang dari hari kehari.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Si nenglon on September 06, 2018, 07:46:13 PM
Memang akhir-akhir ini dalam dunia perekonomian sedang dalam masalah gan,jangankan di Indonesia bahkan di seluruh dunia pun juga terjadi demikian, begitu juga halnya dengan uang crypto dimana saat ini juga sedang di Landa kelesuan, tapi walaupun begitu tidak menyurutkan semangat bagi kita pegiat money crypto,karena kita yakin masa sulit itu akan berakhir, dan masa depan crypto akan cerah kembali gan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: super bako on September 06, 2018, 08:07:40 PM
Penurunan besar harga crypto akhir akhir ini juga turut di prediksi crypto bakal sulit berkembang,itu sih kata kata orang traders saja.
bagi kita yang berada di forum dan sering baca baca dan melihat banyak proyek ico yang terus bermunculan berarti masa depan crypto akan begitu cerah kedepan nya.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Davian144 on September 06, 2018, 08:14:38 PM
Kalau melihat harga altcoin pada marketnya saat ini, ane jadi optimis kalau kedepannya harga dan uang crypto ini akan berkembang gan, bahkan mungkin suatu saat crypto ini akan menjadi mata uang dunia gan, karena penggunaannya yang  mudah, untuk di simpan dan di bawa ke mana mana dan juga mudah


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Arifb3stariix on September 06, 2018, 08:55:28 PM
Mungkin selama tidak ada yang menentang crypto, crypto akan terus berkembang. Akan terus di minati untuk investasi. Tapi mungkin dalam beberapa bulan ini crypto akan buruk karena harga nya yang terus mengalami penurunan.
Ya betul gan, beberapa bulan belakangan ini harga crypto hancur jika dibandingkan dengan harga pada Desember 2017. Mungkin harga crypto hancur karena banyaknya berita buruk mengenai crypto. Terlebih lagi yang meluncurkan berita itu adalah dari negara yang sepertinya memiliki volume / antusias tertinggi di dunia crypto, yaitu Korea dan China


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: lapruz88 on September 06, 2018, 10:03:40 PM
Setelah keterpurukan crypto di tahun 2018 ini, Saya sangat berharap crypto akan bangkit lagi di tahun 2019. semoga saja crypto semakin berkembang terus di masa depan, dan tidak ada lagi berita-berita buruk yang menyebabkan crypto market turun deratis.
Benar gan apalagi untuk 2 hari kebelakangan ini sangat terpukul bagi yang invest di bitcoin dan Ethereum Bitcoin turun hingga 12% dan Ethereum turun hingga 19% sangat disayangkan penurunan yang sangat derastis tetapi saya mempercayainya cepat atau lambat market crypto akan segera pulih dan berkembang karena memang jaman pasti akan selalu maju begitupun dunia crypto akan terus adanya pembaruan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: vemxi on September 07, 2018, 09:26:55 AM
Semakin berkembangnya teknologi masa depan crypto juga akan maju pesat
Walaupun pernah mengalami penurunan di tahun 2017 tapi crypto akan terus diminati sebagai investasi


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Yosimiko on September 07, 2018, 09:43:27 AM
kalau di lihat dari peminatnya, mata uang crypto dari hari ke hari terus bertambah dan semakin meningkatnya juga orang untuk terus berinvestasi di bitcoin. ini menandakan bahwa cryptocurrency sangat menjanjikan kedepannya. berarti prospeknya sangat bagus dan masa depannya pasti akan bagus juga.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Penting on September 07, 2018, 09:44:14 AM
memang di 2018 ini kripto sangat tidak menggairahkan bagaimana tidak kripto terus menuru menurun sehingga sia sia jika kita investasi panjang sekarang. saya tahu kripto saya bagus masa depan nya hanya sekarang tidak tepat untuk berinvestasi.
untuk tahun ini memang bisa dibilang kondisi crypto sangat memprihatinkan tapi dengan semakin dikenalnya crypto di masyarakat luas sekarang ini menjadi pertanda crypto punya masa depan yang cukup potensional untuk lebih berkembang

yang penting kita ttep fokus buat ngumpulin banyak koin aja sih gan , kalau masalah harga ga bisa kita hindarin lagi jadi kita berharap dengan mengumpulkan banyak coin jadi nanti ketika harga lagi tinggi-tingginya kita bisa dapetin keuntungan yg tinggi lagi .


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: edisystem on September 07, 2018, 09:56:58 AM
memang di 2018 ini kripto sangat tidak menggairahkan bagaimana tidak kripto terus menuru menurun sehingga sia sia jika kita investasi panjang sekarang. saya tahu kripto saya bagus masa depan nya hanya sekarang tidak tepat untuk berinvestasi.
untuk tahun ini memang bisa dibilang kondisi crypto sangat memprihatinkan tapi dengan semakin dikenalnya crypto di masyarakat luas sekarang ini menjadi pertanda crypto punya masa depan yang cukup potensional untuk lebih berkembang

yang penting kita ttep fokus buat ngumpulin banyak koin aja sih gan , kalau masalah harga ga bisa kita hindarin lagi jadi kita berharap dengan mengumpulkan banyak coin jadi nanti ketika harga lagi tinggi-tingginya kita bisa dapetin keuntungan yg tinggi lagi .

Justru harga juga tidak kalah pentingnya gan, kalau harganya turun terus dan makin kecil, peminat dan pengguna token tersebut ya juga bakalan hilang gan karena mau gak mau pada ngejualin tokennya biar gak makin turun lagi harga token yang mereka hold/tahan. Jadi sekalian ngumpulin koin juga sekalian pantau harga harga crypto di market.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: tazmania on September 07, 2018, 10:18:59 AM
Mungkin kalau tehnologi crypto pastinya akan terus dikembangkan gan untuk kedepannya, Mungkin bank akan menggunakan tehnologi crypto suatu saat, Tapi kalau untuk uang crypto yang jadi masalah di beberapa negara, Ada beberapa negara yang menerima kedatangan uang crypto dan ada juga yang menolak uang crypto karna bisa merusak nilai tukar uang negara tersebut, dan sebagian negara masih ragu2 untuk menerima nya,


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: magnum cyber on September 07, 2018, 12:41:14 PM
menurut saya crypto punya masa depan yang cukup menjanjikan,meskipun keadaan tahun ini cukup buruk tapi kita tidak tahu kedepannya akan seperti apa,crypto punya potensi yang sangat besar dan dengan perkembangan zaman seperti sekarang yang mulai memasuki era digital tentunya crypto jga akan berkembang.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Isim04 on September 07, 2018, 01:18:42 PM
Perkembangan cryptocurrency semakin hari semakin meningkat gan, walaupun harga naik turun,
Jadi ane rasa selama masih ada jaringan internet dan listrik crypto tetap semakin pesat.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Vinaa77 on September 07, 2018, 01:35:32 PM
Perkembangan cryptocurrency semakin hari semakin meningkat gan, walaupun harga naik turun,
Jadi ane rasa selama masih ada jaringan internet dan listrik crypto tetap semakin pesat.
Perkembangan tentu akan semakin maju terlebih blockchain sendiri sedang banyak dilakukan pengujian dan eksperiman di banyak universitas gan dan mendukung !


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: doaremon on September 07, 2018, 01:41:59 PM
Perkembangan cryptocurrency semakin hari semakin meningkat gan, walaupun harga naik turun,
Jadi ane rasa selama masih ada jaringan internet dan listrik crypto tetap semakin pesat.

Perkembangan cryptocurency sekarang ini sangat pesat berkembang dan itu ditandai dengan semakin banyaknya persaingan antara ico dan juga sekarang ini banyak negara yang mulai membuka menerima cryptocurency sebagai salah satu mata uang maupun sebagai aset investasi bagi masyarakat negara tersebut


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Ten98 on September 07, 2018, 01:45:46 PM
Perkembangan cryptocurrency semakin hari semakin meningkat gan, walaupun harga naik turun,
Jadi ane rasa selama masih ada jaringan internet dan listrik crypto tetap semakin pesat.

Perkembangan cryptocurency sekarang ini sangat pesat berkembang dan itu ditandai dengan semakin banyaknya persaingan antara ico dan juga sekarang ini banyak negara yang mulai membuka menerima cryptocurency sebagai salah satu mata uang maupun sebagai aset investasi bagi masyarakat negara tersebut
yap di tambah sekarang pengguna cryptocurrency pun semakin bertambah banyak,dan sekarang pun blockchain sudah berkembang pesat,jadi ane kira perkembangan cryptocurrency untuk masa depan akan cerah.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: coininside on September 07, 2018, 02:13:00 PM
Semakin berkembang donk. Ane sangat yakin dan optimis kalau crypto akan berkembang dan dikenal banyak orang. Buktinya juga masih banyak koin yang dirilis dan masuk dalam exchange. Menurut ane sih, ini bukti bahwa crypto semakin dikenal dan diminati banyak orang.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: elisabetheva on September 07, 2018, 02:20:11 PM

perkembanganya jelas masih sangat bagus dan berpotensi walau dilanda banyak masalah dari harga yang tidak stabil dan bahkan banyak altcoin yang hancur belum ditambah dengan banyak pertumbuhan altcoin baru yang juga menambah jelek karena banyak yang proyek scam.
tetapi masih cukup banyak yang bagus dan itu yang membuat keyakinan bahwa potensi masih ada dan bagus.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Din melon on September 07, 2018, 02:29:19 PM
Semakin berkembang donk. Ane sangat yakin dan optimis kalau crypto akan berkembang dan dikenal banyak orang. Buktinya juga masih banyak koin yang dirilis dan masuk dalam exchange. Menurut ane sih, ini bukti bahwa crypto semakin dikenal dan diminati banyak orang.
Iy gan. Karena peminat nya semakin banyak. Karena crypto semakin di kenal seluruh dunia. Untuk kedepan nya crypto semakin sukses aja. Semoga semakin banyak lagi  proyek yang berkualitas.

perkembanganya jelas masih sangat bagus dan berpotensi walau dilanda banyak masalah dari harga yang tidak stabil dan bahkan banyak altcoin yang hancur belum ditambah dengan banyak pertumbuhan altcoin baru yang juga menambah jelek karena banyak yang proyek scam.
tetapi masih cukup banyak yang bagus dan itu yang membuat keyakinan bahwa potensi masih ada dan bagus.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Tsunami04 on September 08, 2018, 06:57:12 AM
Crypto bukan barang baru lagi didunia maya, jadi banyak negara yang telah menyatakan crypto sebagai aset negara,
Jadi dari informasi tersebut menurut ane crypto semakin pesat perkembangan dimasa akan datang.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Catokreloh on September 08, 2018, 07:02:01 AM
Menurut kita lihat untuk saat ini dunia cryptocurrency semakin berkembang dan kita bisa melihatnya langsung dari pergerakannya walaupun sekarang banyak sekali tantangan yang harus dihadapi namun saya yakin dunia akan terus berkembang.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Ardenoss on September 08, 2018, 07:05:02 AM
Kalau membahas dunia cryptocurrency emang sudah tak asing lagi untuk kita yang terjun di dunia maya,dan kita bisa melihat bahwa dunia cryptocurrency semakin berkembang dan banyak sekali yang ikut berpartisipasi di dalamnya.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Amejoaquim on September 08, 2018, 07:38:39 AM
Dari segi kegunaan dan manfaat dari kripto ini sendiri memang sangat memudahkan para masyarakat yang mengerti dan saya sangat yakin bahwa semua negara nanti akan bisa menerima cryptocurrency ini, walaupun perlu waktu yang cukup lama tetapi dari segi perkembangan setiap tahunya pasti akan terus meningkat .


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Andam76 on September 08, 2018, 07:46:14 AM
Menurut saya pribadi crypto akan terus berkembang... Apalagi sekarang semakin banyak orang yang memgenal  dunia crypto  dan sudah banyak di negara negara maju menggunakan crypto sebagai alat transaksi dan investasi... Ini berarti  Crypto memiliki masih depan yang lebih cerah...


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Ezravdb on September 08, 2018, 08:06:12 AM
Menurut saya pribadi crypto akan terus berkembang... Apalagi sekarang semakin banyak orang yang memgenal  dunia crypto  dan sudah banyak di negara negara maju menggunakan crypto sebagai alat transaksi dan investasi... Ini berarti  Crypto memiliki masih depan yang lebih cerah...
Dunia semakin kedepan semakin modern maka di prediksi dunia crypto akan semakin maju dan berkembang pesat,Sekarang ini kalau di indonesia crypto baru di kenal di kota kota besar di pendalaman seperti nya belum ada karena masih sulit nya koneksi internet.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: ringgo96 on September 08, 2018, 08:17:09 AM
Tidak sedikitpun bisa di prediksi pastinya karena semua itu bisa terjadi. mati dan hilang atau bangkit dan menjadi awal yang baru bagi sebuah teknologi masa depan. tergantung dari orang orang apakah memang membutuhkan dan terbantu atau justru dirugikan  :)


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: akar87 on September 08, 2018, 08:23:15 AM
Di masa akan datang crypto ini sangat berkembang dan dengan crypto ini pun akan bisa mendapatkan penghasilan,asalkan kita sungguh sungguh dan yakin gan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: tanjung77 on September 08, 2018, 09:21:41 AM
menurut ane tentang masa depan crypto semakin dikenal masyarakat dan akan semakin maju dunia crypto.pekerjaan crypto bisa dilakukan dirumah dan bisa dilakukan kapan saja tidak terikat dengan waktu.asal qita hati-hati mengikuti crypto tidak akan terkena scam


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Clinton88 on September 08, 2018, 09:28:27 AM
Perkembangan cryptocurrency semakin hari semakin meningkat gan, walaupun harga naik turun,
Jadi ane rasa selama masih ada jaringan internet dan listrik crypto tetap semakin pesat.
Perkembangan tentu akan semakin maju terlebih blockchain sendiri sedang banyak dilakukan pengujian dan eksperiman di banyak universitas gan dan mendukung !
sepertinya ane begitu awam atau memang ane yg kurang paham yah gan  :o
soalnya ane baru dengar nih jika crypto tetap semakin pesat, apabila masih ada jaringan dan listrik crypto  ???
setahu ane semisal listrik mati juga gak bakal ngaruh deh sama jaringan internet gan  ;D


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: newdevices on September 08, 2018, 04:52:04 PM
menurut saya crypto punya masa depan yang cukup menjanjikan,meskipun keadaan tahun ini cukup buruk tapi kita tidak tahu kedepannya akan seperti apa,crypto punya potensi yang sangat besar dan dengan perkembangan zaman seperti sekarang yang mulai memasuki era digital tentunya crypto jga akan berkembang.

saya juga yakin demikian, memang keadaan market tahun ini membuat kita sedih karena harga coin rata-rata turun, tapi saya yakin ini bukan akhir dari cryptocurrency, ini hanyalah fluktuasi yang biasa terjadi pada crypto, saya masih sangat percaya bahwa masa depan crypto akan sangat cemerlang, dengan teknologi yang berkembang semakin pesat maka crypto tak akan mati


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Vcam76 on September 08, 2018, 05:13:05 PM
Sekarang ini cryptocurrency sedikit demi sedikit terus berkembang diseluruh dunia gan, jadi untuk jangka waktu 1-5 tahun kedepan pasti cryptocurrency akan berkembang pesat dan peminatnyapun akan terus bertambah sampai harga bitcoin/altcoin jauh lebih tinggi dari sekarang ini.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Simpkurao on September 08, 2018, 05:57:11 PM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?


Menurut saya akan semakin pesat gan,sebab dengan semakin berkembangnya ilmu pengetahuan dan teknologi kedepannya tentu cryptocurrency akan semakin dikenal dan tidak menutup kemungkinan akan banyak pula yang bergabung ke dunia crypto kedepannya baik itu untuk investasi ataupun trading .


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: magnum cyber on September 08, 2018, 06:13:50 PM
Menurut saya pribadi crypto akan terus berkembang... Apalagi sekarang semakin banyak orang yang memgenal  dunia crypto  dan sudah banyak di negara negara maju menggunakan crypto sebagai alat transaksi dan investasi... Ini berarti  Crypto memiliki masih depan yang lebih cerah...
Dunia semakin kedepan semakin modern maka di prediksi dunia crypto akan semakin maju dan berkembang pesat,Sekarang ini kalau di indonesia crypto baru di kenal di kota kota besar di pendalaman seperti nya belum ada karena masih sulit nya koneksi internet.
betul sekali gan, dengan jaman yang mulai memasuki era digital ini tentu cepat atau lambat crypto juga akan ikut berkembang dan tentunya akan semakin banyak orang yang mengenal dunia crypto


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: BotwinBG on September 08, 2018, 06:36:05 PM
Tetap akan bagus gan crypto di masa depan. Sekarang juga sudah mulai banyak perusahaan besar yang menerima crypto sebagai metode pembayaran untuk produknya. Jadi ini akan membuat masa depan crypto semakin bagus. Cuma sekarang memang harganya sedang turun, tetapi ane masih optimis kalau crypto bakalan bagus di masa depan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Ngemmeng on September 08, 2018, 07:52:47 PM
gak ada yang tahu gan masa depan crypto seperti apa, banyak ahli yang mengira jika tahun 2018 harga itcoin bisa terbang sangat tinggi tapi kenyataanya harganya ajorrr. intinya ada 2 kemungkinan makin maju atau tambah ajor.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: bazar165g on September 08, 2018, 08:03:53 PM
Ane tetap optimis untuk masa depan cryptocurrency kedepannya, walaupun sekarang banyak coin besar yang menurut harganya, seperti Ethereum dan altcoin besar lainnya, tidak terkecuali dengan bitcoin, tapi melihat ada beberapa coin yang di pump harganya, ane yakin cryptocurrency akan membaik kedepannya


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: MAS1992 on September 09, 2018, 12:48:02 AM
Suasana cryptocurrency sangat sudah banyak di kenal di dunia Maya,cryptocurrency saya kira sangat cerah untuk kedepannya dan terus berkembang seiring bertambahnya peminat.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: ahyadinnn on September 09, 2018, 12:53:53 AM
Ane tetap optimis untuk masa depan cryptocurrency kedepannya, walaupun sekarang banyak coin besar yang menurut harganya, seperti Ethereum dan altcoin besar lainnya, tidak terkecuali dengan bitcoin, tapi melihat ada beberapa coin yang di pump harganya, ane yakin cryptocurrency akan membaik kedepannya
sama gan saya juga tetep optimis sih kedepan bakal naik lgi entah knpa ini pada turun terlebih lagi eth itu turunnya dalem banget tk liat dari 20 jutaan tinggal sissa 3 jujaan itu di vip sampek skrang masih tk hold itu eth sampek nunggu harganya normal kembali


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: al love viyu on September 09, 2018, 02:05:08 AM
Menurut prediksi saya tentang masa depan crypto akan lebih berkembang dan eksitensinya lebih di kenal di dunia dipasar bebas juga kursnyapun akan tinggi,karena seiring dengan kemajuan tehnologi yang semakin canggih,mau tak mau harus mengikuti tehnologi tersebut untuk menyelesaikan projek-projek dan persoalan money market.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: wedosgibas on September 09, 2018, 03:19:56 AM
Setelah keterpurukan crypto di tahun 2018 ini, Saya sangat berharap crypto akan bangkit lagi di tahun 2019. semoga saja crypto semakin berkembang terus di masa depan, dan tidak ada lagi berita-berita buruk yang menyebabkan crypto market turun deratis.
Benar gan apalagi untuk 2 hari kebelakangan ini sangat terpukul bagi yang invest di bitcoin dan Ethereum Bitcoin turun hingga 12% dan Ethereum turun hingga 19% sangat disayangkan penurunan yang sangat derastis tetapi saya mempercayainya cepat atau lambat market crypto akan segera pulih dan berkembang karena memang jaman pasti akan selalu maju begitupun dunia crypto akan terus adanya pembaruan.

Beberapa coin besar turun seperti BTC, ETH, LTC, yang paling besar adalah ETH karena sebagai alat pembayaran utama untuk investasi ICO, jadi semakin banyak coin yang lahir maka harga semakin merata menurut saya,


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Raja_Salman on September 09, 2018, 03:24:51 AM
Setelah keterpurukan crypto di tahun 2018 ini, Saya sangat berharap crypto akan bangkit lagi di tahun 2019. semoga saja crypto semakin berkembang terus di masa depan, dan tidak ada lagi berita-berita buruk yang menyebabkan crypto market turun deratis.
Benar gan apalagi untuk 2 hari kebelakangan ini sangat terpukul bagi yang invest di bitcoin dan Ethereum Bitcoin turun hingga 12% dan Ethereum turun hingga 19% sangat disayangkan penurunan yang sangat derastis tetapi saya mempercayainya cepat atau lambat market crypto akan segera pulih dan berkembang karena memang jaman pasti akan selalu maju begitupun dunia crypto akan terus adanya pembaruan.

Beberapa coin besar turun seperti BTC, ETH, LTC, yang paling besar adalah ETH karena sebagai alat pembayaran utama untuk investasi ICO, jadi semakin banyak coin yang lahir maka harga semakin merata menurut saya,
ETH Bukan alat pembayaran gan tetapi untuk membeli token dengan platfrom ethereum dan memang dampaknya sekarang ini cukup besar dan sangat terasa


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Fettersmile on September 09, 2018, 03:49:25 AM
pastinya akan tambah bersinar dan berkembang nantinya di msa depan karena, untuk saat ini saja sudah banyak orang yang menggunakanya jadi, saat ini saja sudah keliahtan perkembangan teknologi khususnya di mata uang digital, dan pastinya dimasa depan nanti semuanya akan menggunakan yang serba digital jadinya, crypto akan tambah sukses.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: erickastella on September 09, 2018, 11:09:00 AM
tahun tahun ini ane rasa udah banyak ya perusahaan" atau negara yang sudah mengadopsi cryptocurrrency sebagai media pembayaran yang sah.
ane pikir untuk kedepan , cryptocurrency bisa makin banyak di minati orang" baru , dan lebih berkembang lagi , karna dunia sekarang uda semakin modern , jadi ane pikir untuk transaksi digital di dunia maya maupun dunia real , peran cryptocurrency cukup bagus.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: jabalghafur on September 09, 2018, 11:17:52 AM
sekarang kalau ane liat crypto terus berkembang namun hanya harganya saja banyak yang ajlok sehingga banyak investor yang berhenti sebentar untuk menunggu harganya stabil lagi,  entah faktor apa yang membuat harganya menjadi seperti ini dan ini kalau kita liat harganya pasti akan membaik kembali dan crypto juga terus berkembang lebih besar lagi.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Sarcasm on September 09, 2018, 11:50:25 AM
tahun tahun ini ane rasa udah banyak ya perusahaan" atau negara yang sudah mengadopsi cryptocurrrency sebagai media pembayaran yang sah.
ane pikir untuk kedepan , cryptocurrency bisa makin banyak di minati orang" baru , dan lebih berkembang lagi , karna dunia sekarang uda semakin modern , jadi ane pikir untuk transaksi digital di dunia maya maupun dunia real , peran cryptocurrency cukup bagus.
tahun ini memang banyak perusahaan yang mengadopsi. tetapi banyak juga berita negatif tentang mata uang kripto,
khususnya bitcoin dan ethereum, entah bagaimana kelanjutannya nanti, tetapi saya yakin dengan mata uang kripto di masa depan!


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: aryana42 on September 09, 2018, 11:51:38 AM
sekarang kalau ane liat crypto terus berkembang namun hanya harganya saja banyak yang ajlok sehingga banyak investor yang berhenti sebentar untuk menunggu harganya stabil lagi,  entah faktor apa yang membuat harganya menjadi seperti ini dan ini kalau kita liat harganya pasti akan membaik kembali dan crypto juga terus berkembang lebih besar lagi.

Perkembangan dunia crypto tidak bisa kita lihat pada harga setiap koin saja gan karena hal utama yang harus kita lihat adalah masyarakat atau orang yang menyukai crypto itu sudah berapa banyak.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Apalo llyat coeg on September 09, 2018, 11:55:57 AM
Masa depan crypto menurut saya pribadi akan terus berkembang... Memang ditahun ini harga cryptocurrency mengalami penurunan yang membuat banyak penggemarnya kecewa tapi begitulah dunia crypto harga fluktuatif... Kita hanya bisa bersabar mudah mudahan diakhir tahun ini harga cryptocurrency membaik...


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Berlian on September 09, 2018, 12:19:22 PM
Kedepannya cryptocurrency akan terus berkambang terutama untuk bitcoin dan ethereum walaupun saat ini sedang dalam masa penurunan harga tetapi saya pribadi tetap berkayakinan harganya akan naik lagi seiring berkurangnya isu-isu negatif yang melanda dunia crypto saat ini.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Heruwa on September 09, 2018, 12:31:12 PM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?



Cobalah berselancar dan membaca forum dengan baik, di forum ini akan anda temui banyak newbie yang sedang belajar dan menjajal pengetahuan di dunia crypto. Forum ini diharapkan menjadi sebuah masa depan yang lebih baik dan memberikan ide ataupun saran yang lebh bermanfaat.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Pandamen112 on September 09, 2018, 01:53:19 PM
Semua itu pasti ada waktu nya masing2 gan, Saya pikir Crypto pum juga akan tenggelam suatu saat ketika dunia mulai melarang orang untuk menggunakan uang crypto, Pasti crypto juga menjadi suatu ancaman bagi dunia dan crypto pun juga bisa bermanfaat untuk dunia,


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Tiger Baseball on September 09, 2018, 01:59:01 PM
Masa depan crypto tidak dapat diprediksi namun melihat perkembangan bitcoin saat ini memang sedang tenar dan sangat populer, hal ini membuat banyak orang untuk belajar dan mengunjungi forum bitcoin.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Ss4sukE on September 09, 2018, 03:10:17 PM
Semua itu pasti ada waktu nya masing2 gan, Saya pikir Crypto pum juga akan tenggelam suatu saat ketika dunia mulai melarang orang untuk menggunakan uang crypto, Pasti crypto juga menjadi suatu ancaman bagi dunia dan crypto pun juga bisa bermanfaat untuk dunia,
Saya rasa crypto tidak akan tenggelam deh gan yang ada malah semakin berkembang di masa mendatang,  buktinya walaupun byk negara yg melarang termasuk di negara kita ini tapi masih saja kokoh gan malah semakin byk pengguna maupun platform baru bermunculan. Dan kalopun benar tenggelam mungkin hanya koin saja yg tidak ada peminatnya. Terciptanya byk koin utk alternatif ketika koin hilang atau tenggelam jadi ane pikir dunia crypto tidak akan punah sampe kapanpun gan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Abuknedy45 on September 09, 2018, 03:25:47 PM
Perkembangan crypto memang pada saat ini melemah sedikit dengan penurunan harga Altcoin dan bitcoin kalau menurut ane ini bukanlah hal jadi permasalahan besar dalam perkembangan crypto kedepan karena masa atau waktu perjalanan crypto masih seumur jagung ane yakin bahwa crypto akan terus berkembang dan melaju.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: PotLOt18 on September 09, 2018, 04:24:21 PM
Perkembangan crypto memang pada saat ini melemah sedikit dengan penurunan harga Altcoin dan bitcoin kalau menurut ane ini bukanlah hal jadi permasalahan besar dalam perkembangan crypto kedepan karena masa atau waktu perjalanan crypto masih seumur jagung ane yakin bahwa crypto akan terus berkembang dan melaju.
Setuju nih dengan agan, perjalanan crypto masih panjang dan saya percaya masa depan crypto akan terus berkembang dengan pesat.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: risky ipkt on September 09, 2018, 08:01:16 PM
Jawaban sederhana saya sangat prihatin tentunya pada saat ini ketika bitcoin dijatuhkan oleh beberapa individu individu tujuan mereka jadi tanda tanya besar apa mereka menjatuh kan bitcoin harga down lalu mereka manfaatkan untuk monopoli pasar bitcoin


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Kiwilanta on September 09, 2018, 10:35:12 PM
Semua itu pasti ada waktu nya masing2 gan, Saya pikir Crypto pum juga akan tenggelam suatu saat ketika dunia mulai melarang orang untuk menggunakan uang crypto, Pasti crypto juga menjadi suatu ancaman bagi dunia dan crypto pun juga bisa bermanfaat untuk dunia,
Gak akan gan, ane yakin masa depan crypto sangat cerah karena walaupun banyak yang menolak tapi bisa kita lihat lambat laun beberapa sektor mulai mengadopsi teknologi blockchain bahkan juga cryptocurrency tapi ane setuju semua ada masanya masing2 tapi saat ini masa crypto baru saja dimulai dan akan tenggelam ketika ada teknologi baru yang lebih bagus.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: wmaurik on September 09, 2018, 10:45:23 PM
model pembayaran masa depan....mudah-mudahan lebih aman, praktis dan tentunya lebih menguntungkan....selamat datang masa depan...
model apa nyagan,emang ada model juga dalam duniacrypto, ::) ,seperti kata kata kawan kita di atas bahwa dunia crypto semakin maju dengan banyak proyek yang terus bermunculan,jadi bagi kita lebih bagus untuk mengajak kerabat dekat bergabung dengan crypto demi mendukung perkembangan crypto agar lebih maju kedepan nya.
Sebagian crypto kan memang bisa di gunakan sebagai alat pembayaran (luar Indonesia),menurut saya pernyataan seperti itu tidak salah. Saya juga sependapat dengan tingkat keamanan yang sekarang ini memang perlu di tingkatkan lagi supaya kedepan lebih banyak yang tertarik dan merasa aman untuk menggunakan cryptocurrency


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: AIDIL on September 09, 2018, 10:53:38 PM
Tentang masa depan Crypto menurut saya tentu saja akan berkembang seiringnya waktu, di tambah lagi semakin lama semakin banyak volume orang melakukan transaksi di dunia Crypto dan kemungkinan bisa saja Crypto jadi mata uang dalam traksaksi online.
tapi sekarang dunia Cypto sekarang juga cukup pesat, banyak Coin dan token baru bermunculan, dan beberapa ada Coin mati  :(


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: rajakulam on September 10, 2018, 01:22:57 PM
Walaupun kondisi pasar crypto saat ini sedang menurun tetapi pasar crypto akan terus berkembang gan, karena sekarang telah banyak sekali project ICO yang berdatangan, dan juga produk2 ternama lainnya juga telah terjun kedelam dunia crypto dan membuat coinnya sendiri


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Landakhitam on September 10, 2018, 02:30:20 PM
Walaupun kondisi pasar crypto saat ini sedang menurun tetapi pasar crypto akan terus berkembang gan, karena sekarang telah banyak sekali project ICO yang berdatangan, dan juga produk2 ternama lainnya juga telah terjun kedelam dunia crypto dan membuat coinnya sendiri
Untuk kripto ini sendiri memang sangat memudahkan para masyarakat yang mengerti dan saya sangat yakin bahwa semua negara nanti akan bisa menerima cryptocurrency ini, walaupun perlu waktu yang cukup lama tetapi dari segi perkembangan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: ojahbisu on September 10, 2018, 07:57:40 PM
Walaupun kondisi pasar crypto saat ini sedang menurun tetapi pasar crypto akan terus berkembang gan, karena sekarang telah banyak sekali project ICO yang berdatangan, dan juga produk2 ternama lainnya juga telah terjun kedelam dunia crypto dan membuat coinnya sendiri
Untuk kripto ini sendiri memang sangat memudahkan para masyarakat yang mengerti dan saya sangat yakin bahwa semua negara nanti akan bisa menerima cryptocurrency ini, walaupun perlu waktu yang cukup lama tetapi dari segi perkembangan.

Kalau secara simpel sih iya dn itu sangt efisien dibanding fintech
Cman sekarg sebagian negara masih melrang dan itu menjadi kendala dan baru2 ini negara arab melarang perderan bitcoin dinegara mereka


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: super bako on September 10, 2018, 08:10:01 PM
masa depan crypto akan lebih maju seperti nya karena banyak exchanger yang bermuculan akhir akhir ini menandakan banyak peminat crypto yang bermunculan di pelosok negara.cuma situasi market saja yang lagi memburuk membuat market jadi lesu.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: suryapro on September 10, 2018, 08:16:33 PM
menurut ane pribadi sih crypto akan terus berkembang meskipun saat ini sedang mengalami kirisis yang sangat hebat karena teknologi dimasa depan akan semakin maju dan akan banyak yang membutuhkan crypto sebagai sarana paling efektif dan memudahkan untuk melakukan transaksi


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: gaj ahmada on September 10, 2018, 09:49:53 PM
tentu menurut saya crypto akan berkembang pesat, saya jamin semua yang ada disini pasti berharap demikian, jika melihat market saat ini mungkin banyak yang panik dan berfikir crypto akan berakhir, saran saya adalah buang fikiran negatif yang ragu atas masa depan crypto, kita harus yakin bahwa masa depan crypto akan cemerlang dan akan terus berkembang


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Arifb3stariix on September 10, 2018, 10:57:19 PM
Masa depan crypto akan bagus apabila banyak negara yang melegalkan crypto / BTC sebagai alat pembayaran atau lainnya. Apabila BTC sudah dilegalkan, mungkin akan lebih banyak lagi peminatnya. Tapi sebaliknya, apabila BTC terus dianggap sebagai mata uang digital yang memberikan dampak buruk, mungkin para pemain crypto akan berkurang.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: nasashi on September 10, 2018, 11:12:41 PM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

kalau untuk masa depan cryptocurrency ane rasa akan berkembang gan, buktinya bisa kita lihat dari beberapa altcoin yang mengalami kenaikan besar, jadi dari situ aja kita bisa menilainya, dan mungkin ada beberapa project yang bangkrut itu mungkin karena kesalahan mereka, atau memang project tersebut scam


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: siulmanis188 on September 11, 2018, 02:03:13 AM
Kalo menurut ane cryptocurrency akan tumbuh substansial, ane melihat exchanges yang terus tumbuh dibeberapa negara dan kapitalisasi pasar global setiap saat terus naik belahan planet kita gan. Kedepan orang akan memilih pada teknologi cryptocurrency yang mudah cepat hemat dan stabil tanpa resiko atau intervensi oleh mata uang manapun.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Leuncha on September 12, 2018, 05:34:16 PM
Menurut saya masa depan crypto akan terus maju dan semakin berkembang di masa mendatang gan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Xiyana on September 13, 2018, 04:45:09 AM
Menurut ane lihat dari segi perkembangan semakin hari makin meningkat,
Maka ane rasa crypto tetap semakin pesat dimasa akan datang, walaupun harga tidak stabil.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Pasooe on September 13, 2018, 04:51:31 AM
Menurut ane lihat dari segi perkembangan semakin hari makin meningkat,
Maka ane rasa crypto tetap semakin pesat dimasa akan datang, walaupun harga tidak stabil.

Jika berpedoman pada harga crypto saat ini maka kita sangat kwatir untuk akan datang harganya crypto akan stabil gan,tetapi bila berpedoman pada perkembangan maka yakin akan stabil harganya crypto kedepan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Tsunami04 on September 13, 2018, 09:37:58 AM
Kita liat dari fisik bitcoin tidak ada tanda tanda akan berakhir begitu saja, karna cara perkembangan bukan secara langsung, akan tetapi sedikit demi sedikit semakin meningkat,
Jadi menurut ane crypto tetap semakin pesat dimasa akan datang.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Rubengiovani on September 13, 2018, 09:51:06 AM
Masa depan crypto akan terus berkembang dan semakin maju lagi kedepannya karena propek semakin cepat berkembang memang akhir ini harga crypto lagi down total,ini setiap tahun pernah terjadi seperti tahun sebelumnya juga pernah mengalai hal yang serupa


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: salman khana on September 13, 2018, 11:42:22 AM
Seperti yang kita lihat saat ini, dari tahun ke tahun semakin bertambah banyak peserta baru yang berminat untuk terjun ke dunia crypto. Dan sampai tahun 2018 crypto semakin berkembang, itu artinya masa depan crypto akan semakin berkembang dan semakin mendapatkan tempat di hati masyarakat.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Abuknedy45 on September 13, 2018, 12:43:24 PM
Keadaan yang menimpa ICO sangat memprihatikan dengan harga Altcoin dan bitcoin yang menurun sehingga banyak investor yang jual asetnya, tapi ane berkeyakinan walau demikian crypto terus berjuang dalam mengembangkan kedepannya terus berkibar dan bersinar.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: kevincandra on September 15, 2018, 02:15:36 PM
menurut saya pribadi crypto saat ini sudah mulai terlihat perkembangannya meskipun keadaan market memang sedang memprihatinkan, saat ini semakin banyak orang yang mulai mencari tahu dan belajar tentang crypto


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Tsunami04 on September 16, 2018, 07:59:15 AM
Crypto bukan suatu mata uang yang baru dan bukan suatu yang buming secara tiba-tiba,
Jadi perkembangan semakin hari semakin meningkat, ane yakin crypto akan selalu aktif didunia maya.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Pithaxz on September 16, 2018, 08:20:32 AM
Kepastian masa depan crypto akan terjawab oleh waktu. Berhubung penguna crypto terus meningkat dan banyak program baru yg terus bermunculan ane rasa masa depan crypto akan terus berkembang di masa depan gan


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: TRan7 on September 16, 2018, 08:27:13 AM
Jangan meragukan tentang perkembangan cryptocurrency dimasa akan datang gan,
Karna crypto semakin hari semakin berkembang bah banyak negara yang sudah menerima kedatangan crypto,
Walaupun harga tidak stabil, yang pasti crypto tidak akan mati begitu saja, kecuali tidak ada lagi jaringan internet.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Ondisbelle on September 16, 2018, 10:02:12 AM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

Kalau menurut saya crypto itu menjawab keresahan banyak orang om, jadi masa depannya kayanya bakal cerah, meskipun market lagi berdarah2 tapi akan ada titik stabil dan akan kembali ijo beneran.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: hilman maulana rezki on September 16, 2018, 10:39:08 AM
melihat dari beberapa realita saat ini, crypto dimasa depan bakal mencapai kemajuan yang sangat pesat, dengan asumsu semakin banyak negara yang melegalkan bitcoin sebagai money transaksi, kehadiran blockchain yang semakin komplet dapat mendukung penerapan crypto sebagai money, semakin banyak prodak yang menerima pembayaran melalui coin crypto.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: intermezzo on September 16, 2018, 10:46:09 AM
pastinya saya yakin masa depan crypto akan cerah dan sukses serta, harga coin - coin akan selalu bagus itulah yang diinginkan orang yang menggunakan crypto termasuk saya, soalnya harga bitcoin tiap tahun naik itu pertanda jika crypto akan sukses dimasa depan dan pastinya banyak orang yang menggunakanya, dan teknologinya pun akan semakin canggih.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: HyughA on September 16, 2018, 10:59:13 AM
pastinya saya yakin masa depan crypto akan cerah dan sukses serta, harga coin - coin akan selalu bagus itulah yang diinginkan orang yang menggunakan crypto termasuk saya, soalnya harga bitcoin tiap tahun naik itu pertanda jika crypto akan sukses dimasa depan dan pastinya banyak orang yang menggunakanya, dan teknologinya pun akan semakin canggih.
Betul gan selama pengguna crypto terus meningkat saya rasa juga crypto akan terus berkembang di masa yang akan datang gan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: MelojoeBryan on September 16, 2018, 12:11:42 PM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

pastinya akan tambah sukses dan berkembang karena teknologi dimasa depan akan semakin canggih dan pastinya uang digital disana juga akan berkebang pesat dan juga banyak orang yang akan menggunakan crypto ini untuk melakukan transaksi dan pastinya dimasa depan nanti banyak orang yang akan menggunakan crypto untuk melakukan investasi secara besar - besaran.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: jureno29333 on September 20, 2018, 03:48:59 AM
dengan melihat crypto yang sekarang ini kemungkinan akan semakin bertambah maju dan akan semakin banyak peminatnya crypto.mungkin sekarang peminatnya berkurang sedikit karena melihat harga nya yang lagi turun,kemungkinan kalo harganya sudah setabil peminatnya akan semakin bertambah dan crypto untuk masa depan akan melambung kembali


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Pasooe on September 20, 2018, 03:57:27 AM
Kita liat dari fisik bitcoin tidak ada tanda tanda akan berakhir begitu saja, karna cara perkembangan bukan secara langsung, akan tetapi sedikit demi sedikit semakin meningkat,
Jadi menurut ane crypto tetap semakin pesat dimasa akan datang.

Memang benar penjelasan agan,asalkan kita tidak melihat harga crypto di saat ini,tetapi saya sangatlah yakin kedepan crypto akan tinggi pesat kembali gan,karna sesuai dengan perkembangan bitcoin yang tidak pernah berakhir gan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Daya17% on September 21, 2018, 03:32:52 AM
Ane yakin gan crypto tidak akan berakhir selama masih ada jaringan internet,
Karna crypto bukan barang yang baru buming, memang crypto tidak mudah diterima oleh suatu negara, akan semakin pesat perkembangan dimasa akan datang.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Ameealvaro on September 21, 2018, 04:52:35 AM
Membahas tentang masa depan crypto di masa akan mendatang sangat besar kemungkinan crypto akan lebih berkembang lagi karena mulai saat ini crypto lagi berkembang di banyak negara salah satunya di indonesia walau indonesia belum meresmikannya,,semoga saja di negara kita kedepannya mau menerimanya sebagai alat pembayaran yang sah


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Rubengiovani on September 21, 2018, 04:55:04 AM
Membahas tentang masa depan crypto di masa akan mendatang sangat besar kemungkinan crypto akan lebih berkembang lagi karena mulai saat ini crypto lagi berkembang di banyak negara salah satunya di indonesia walau indonesia belum meresmikannya,,semoga saja di negara kita kedepannya mau menerimanya sebagai alat pembayaran yang sah
Iya saya juga sangat yakin dengan masa depan crypto kedepannya mulai saat ini sudah terlihat jelas bahwa ada kebangkitan crypto kedepannya,jangan melihat kondisi saat ini yang lagi kacau karena setiap tahun keadaan seperti sering terjadi


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: dimox on September 21, 2018, 03:51:36 PM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

berakhir itu pasti gan, semua yang punya awal pasti punya akhir, cuma gak tau aja kapan crypto akan berakhir, mungkin kalo internet udah nggak ada lagi. tapi yang pasti untuk saat ini crypto lagi pesat pesat nya buat berkembang karena banyak yang join di tahun 2018, dan kemungkinan meledak lagi untuk 1 sampai 2 tahun lagi.
hati hati aja deh maen saatu hal yang beresiko. karena crypto sendiri gak bisa dipastikan dengan betul


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Aprodite on September 21, 2018, 04:03:03 PM
Karena crypto adalah salah satu bentuk dari peralihan mata uang di zaman yang serba digital seperti saat sekarang ini, maka menurut saya crypto akan selalu mengalami perkembangan dan besar kemungkinannya akan diterima oleh semua negara sebagai alat transaksi satu saat nanti.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: aruldaroy on September 21, 2018, 05:14:24 PM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

berakhir itu pasti gan, semua yang punya awal pasti punya akhir, cuma gak tau aja kapan crypto akan berakhir, mungkin kalo internet udah nggak ada lagi. tapi yang pasti untuk saat ini crypto lagi pesat pesat nya buat berkembang karena banyak yang join di tahun 2018, dan kemungkinan meledak lagi untuk 1 sampai 2 tahun lagi.
hati hati aja deh maen saatu hal yang beresiko. karena crypto sendiri gak bisa dipastikan dengan betul
Bisa jadi gan, setelah perang dunia ketiga mungkin dan akan kembali ke masa dulu, masa yang tidak ada internet. ;D
kalau seperti yang agan katakan kalau memang banyak yang terjun ditahun ini kedunia crypto, ini sesuatu yang bagus untuk perkembangan crypto untuk kedepan nya, dan jika memang benar crypto meledak 2 atau 1 tahun lagi, mulai sekrang kita siap2 kan diri terus, untuk buy sebanyak2 nya, selagi harga crypto sekarang ini sangat murah.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: mlindjo on September 21, 2018, 11:14:26 PM
Karena crypto adalah salah satu bentuk dari peralihan mata uang di zaman yang serba digital seperti saat sekarang ini, maka menurut saya crypto akan selalu mengalami perkembangan dan besar kemungkinannya akan diterima oleh semua negara sebagai alat transaksi satu saat nanti.
kalau untuk masa depan bisa jadi gan mungkin semua negara akan menggunakan cryptocurrency sebagai alat transaksinya, karena secara logika saja bisa kita lihat, bahwa dunia ini semakin hari semakin maju dan canggih


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Davian144 on September 21, 2018, 11:51:32 PM
Karena crypto adalah salah satu bentuk dari peralihan mata uang di zaman yang serba digital seperti saat sekarang ini, maka menurut saya crypto akan selalu mengalami perkembangan dan besar kemungkinannya akan diterima oleh semua negara sebagai alat transaksi satu saat nanti.
kalau untuk masa depan bisa jadi gan mungkin semua negara akan menggunakan cryptocurrency sebagai alat transaksinya, karena secara logika saja bisa kita lihat, bahwa dunia ini semakin hari semakin maju dan canggih
dari awal kemunculannya, cryptocurrency hanya di minati beberapa golongan saja, kalau untuk di indonesia pertama di perkenalkan kepada mahasiswa gan, itu saat harga masih puluhan ribu, ane sempat di ajak juga pada waktu itu tapi sayangnya ane tolak, kemudian baru di perkenalkan ke golongan lainnya gan sehingga buming seperti sekarang, dan bisa saja kedepannya cryptocurrency ini adalah mata uang dunia ketika generasi sudah berganti, mengingat generasi sekarang sudah terbiasa dengan transaksi manual ya


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Dhoe on September 22, 2018, 12:29:58 AM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

berakhir itu pasti gan, semua yang punya awal pasti punya akhir, cuma gak tau aja kapan crypto akan berakhir, mungkin kalo internet udah nggak ada lagi. tapi yang pasti untuk saat ini crypto lagi pesat pesat nya buat berkembang karena banyak yang join di tahun 2018, dan kemungkinan meledak lagi untuk 1 sampai 2 tahun lagi.
hati hati aja deh maen saatu hal yang beresiko. karena crypto sendiri gak bisa dipastikan dengan betul
Bisa jadi gan, setelah perang dunia ketiga mungkin dan akan kembali ke masa dulu, masa yang tidak ada internet. ;D
kalau seperti yang agan katakan kalau memang banyak yang terjun ditahun ini kedunia crypto, ini sesuatu yang bagus untuk perkembangan crypto untuk kedepan nya, dan jika memang benar crypto meledak 2 atau 1 tahun lagi, mulai sekrang kita siap2 kan diri terus, untuk buy sebanyak2 nya, selagi harga crypto sekarang ini sangat murah.
Jangan sampai setelah buy sebanyak-banyak nya lupa SELL karena jika sudah menghilangnya internet nanti di akhir zaman maka itu hanya menjadi abu gosok di wallet wkwkwk. Ane sendiri sangat optimis masa depan crypto akan semakin cemerlang sampai 3-7 tahun kedepan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: kalas on September 22, 2018, 12:51:10 AM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

berakhir itu pasti gan, semua yang punya awal pasti punya akhir, cuma gak tau aja kapan crypto akan berakhir, mungkin kalo internet udah nggak ada lagi. tapi yang pasti untuk saat ini crypto lagi pesat pesat nya buat berkembang karena banyak yang join di tahun 2018, dan kemungkinan meledak lagi untuk 1 sampai 2 tahun lagi.
hati hati aja deh maen saatu hal yang beresiko. karena crypto sendiri gak bisa dipastikan dengan betul
Bisa jadi gan, setelah perang dunia ketiga mungkin dan akan kembali ke masa dulu, masa yang tidak ada internet. ;D
kalau seperti yang agan katakan kalau memang banyak yang terjun ditahun ini kedunia crypto, ini sesuatu yang bagus untuk perkembangan crypto untuk kedepan nya, dan jika memang benar crypto meledak 2 atau 1 tahun lagi, mulai sekrang kita siap2 kan diri terus, untuk buy sebanyak2 nya, selagi harga crypto sekarang ini sangat murah.
Jangan sampai setelah buy sebanyak-banyak nya lupa SELL karena jika sudah menghilangnya internet nanti di akhir zaman maka itu hanya menjadi abu gosok di wallet wkwkwk. Ane sendiri sangat optimis masa depan crypto akan semakin cemerlang sampai 3-7 tahun kedepan.

mungkin kalau 5 tahun kedepan masih bagus tapi tidak tahu selanjutnya karena saya rasa kalau sudah mendapatkan profit besar dari crypto waktunya mempunyai usaha/aset di real.
tapi kembali keindividunya mau terus lanjut atau stop.. target saya ditahun 2022-2023 sudah akan pensiun dari crypto.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Miejera on September 22, 2018, 01:39:58 AM
kalo menurut ane mungkin masa depan crypto akan semakin berkembang dan maju,tapi qita juga harus sering mengikutinya soale harga perkembangan internet qita kan ga ada yang tahu baik dan buruk nya.jadi qita harus tetep waspada aja gan


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Gayong88 on September 22, 2018, 01:43:40 AM
Menurut ane masa depan crypto akan semakin berkembang,tap kalau di lihat mulai sekarang masa depan crypto seperti nya mengalami kelemahan gan,akan tetapi ane akan tetap selalu optimis masa depan crypto akan bertambah jaya kedepan nya


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Isim04 on September 22, 2018, 03:17:59 AM
Secara perkembangan cryptocurrency semakin tahun semakin meningkat,
Jadi ane rasa crypto semakin pesat perkembangan dimasa akan datang.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: ajomanih on September 22, 2018, 04:25:29 AM
Secara perkembangan cryptocurrency semakin tahun semakin meningkat,
Jadi ane rasa crypto semakin pesat perkembangan dimasa akan datang.


benar gan, saya rasa dimasa yang akan datang tentunya cryptocurrency akan semakin berkembang pesat gan, karena semakin berkembangnya teknologi dan zaman yang serba canggih, tentunya banyak orang yang membutuhkan transaksi dan keungan modern gan, sehingga membuat crypto akan menjadi sebuah kebutuhan para masyarakat modern nantinya dimasa depan gan.



Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Pukiek on September 22, 2018, 04:25:34 AM
Tentang masa depan Crypto menurut saya tentu saja akan berkembang seiringnya waktu, di tambah lagi semakin lama semakin banyak volume orang melakukan transaksi di dunia Crypto dan kemungkinan bisa saja Crypto jadi mata uang dalam traksaksi online.
tapi sekarang dunia Cypto sekarang juga cukup pesat, banyak Coin dan token baru bermunculan, dan beberapa ada Coin mati  :(


Iya gan saya sangat setuju dengan anda, bahkan tidak dapat di pungkiri kalau bitcoin akan semakin masyhur di dunia ini kedepannya,itu terbukti semakin lama semakin banyak pengguna bitcoin,apa lagi seiring bertambah nya coin coin baru yang bermunculan, sehingga semangat untuk menekuni dunia crypto semakin ramee gan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: asrafkhairulazzam22 on September 22, 2018, 04:32:09 AM
tentu saja gan kripto adalah teknologi baru yang disikuai banyak orang, saya yakin kripto di tahun akan datang lebih booming daripada sekarang...


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Gayolues98 on September 22, 2018, 04:56:14 AM
Pada perkembangan crypto sesuai dengan kemajuan teknologi sekarang tidak perlu di ragukan lagi perkembangan semakin diminati dengan kencangihan sistem yang akurat dengan kualitas bagus, berkaykinan kedepannya akan bersinar dan jadi salah satu kebutuhan yang perlu untuk dimiliki oleh masyarakat sesuai dengan Tuntang zaman.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: nezto77 on September 22, 2018, 05:07:10 AM
mungkin kalau 5 tahun kedepan masih bagus tapi tidak tahu selanjutnya karena saya rasa kalau sudah mendapatkan profit besar dari crypto waktunya mempunyai usaha/aset di real.
tapi kembali keindividunya mau terus lanjut atau stop.. target saya ditahun 2022-2023 sudah akan pensiun dari crypto.
Entah apa yang akan terjadi di antara tahun 2022 - 2023 tersebut ya gan, ane juga pernah nemu kawan2 ane yang bilang gitu setelah tahun tersebut mereka akan pensiun di dunia Crypto, apakah yang akan terjadi, kita nantikan saja.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: magnum cyber on September 22, 2018, 12:41:39 PM
Pada perkembangan crypto sesuai dengan kemajuan teknologi sekarang tidak perlu di ragukan lagi perkembangan semakin diminati dengan kencangihan sistem yang akurat dengan kualitas bagus, berkaykinan kedepannya akan bersinar dan jadi salah satu kebutuhan yang perlu untuk dimiliki oleh masyarakat sesuai dengan Tuntang zaman.
kemajuan adalah sebuah keharusan karena tanpa kemajuan crypto akan mati, dengan banyaknya perkembangan crypto yang sekarang tentunya masih bisa menjamin masa depan crypto untuk beberapa tahun kedepan dan setelah itu harus ada sesuatu yang baru lagi dari crypto mengikuti perkembangan zaman


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: jhon15 on September 22, 2018, 01:06:22 PM
Untuk saat ini kalau kita lihat perkembangan dunia cryptocurrency semakin pesat karena banyak yang telah berkembang walaupun untuk saat ini harga coin sudah turun dan saya yakin harganya akan kembali normal karena sudah pernah terjadi di tahun sebelumnya.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Pade87 on September 22, 2018, 03:35:05 PM
Dilihat dari perkembangan cryptocurrency saat ini sangat lah pesat  karena sekarang ini dunia sudah mulai berkembang dengan coin coin yang ada meskipun harganya belum bisa di katakan baik gan


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: aruldaroy on September 22, 2018, 06:21:41 PM

mungkin kalau 5 tahun kedepan masih bagus tapi tidak tahu selanjutnya karena saya rasa kalau sudah mendapatkan profit besar dari crypto waktunya mempunyai usaha/aset di real.
tapi kembali keindividunya mau terus lanjut atau stop.. target saya ditahun 2022-2023 sudah akan pensiun dari crypto.
Cukup bagus gan kalau mempunyai target, hidup ini semuanya harus ada tujuan kalau tidak semuanya akan berantakan, saya juga begitu kalau sudah cukup target saya akan membuka usaha kecil juga untuk kehidupan sehari2, disisi lain jika memang sempat untuk dunia crypto akan terus berjalan, walaupun  tidak mengejarnya lagi yang penting sedikit2 akan saya jalani juga, karena ilmu nya sudah ada tinggal jalani saja jadi kanan ada kiri ada pemasukan nya.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Cahndeso on September 22, 2018, 07:14:42 PM
Menurut ane masa depan crypto akan semakin berkembang,tap kalau di lihat mulai sekarang masa depan crypto seperti nya mengalami kelemahan gan,akan tetapi ane akan tetap selalu optimis masa depan crypto akan bertambah jaya kedepan nya
Penurunan harga crypto saat ini bisa dibilang wajar, terjadi tiap tahun. Karena dalam dunia crypto, hampir semua bisa terjadi. Bisa membuat kita untung banyak, bisa juga membuat kita rugi banyak. Kuncinya adalah bersabar


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: almiani on September 22, 2018, 07:16:15 PM
saya rasa crypto masih mempunyai peluang bagus untuk bisa diterima di berbagai negara karena kemudahan dan perkembangannya yang tidak terbatas, namun jika mereka dikelola dengan buruk, maka hanya akan menimbulkan kekhawatiran bagi banyak pihak, seperti kasus pencucian uang, pendanaan teroris, dan sebagainya


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: anwar98 on September 22, 2018, 07:31:44 PM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

Tidak akan ada yang tahu apa yang akan terjadi crypto ke masa depan nanti. Tetapi jika melihat perkembangan zaman, kita bisa memprediksi jika crypto di masa depan nanti akan tetap hidup dan mungkin akan selalu di gunakan. Karena saya sangat yakin jika di masa depan nanti semua orang ingin semua transaksi dengan praktis. Dengan crypto ini semua transaksi lebih mudah


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: suryogandul on September 22, 2018, 07:44:24 PM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?
Tidak akan ada yang tahu apa yang akan terjadi crypto ke masa depan nanti. Tetapi jika melihat perkembangan zaman, kita bisa memprediksi jika crypto di masa depan nanti akan tetap hidup dan mungkin akan selalu di gunakan. Karena saya sangat yakin jika di masa depan nanti semua orang ingin semua transaksi dengan praktis. Dengan crypto ini semua transaksi lebih mudah
betul gan, saya melihat bahwa industri crypto dan pengembangan teknologi blockhain adalah tidak terbatas, tergantung dari segi developer yang mampu menuangkan ide kreatif mereka untuk membuat platform yang bisa digunakan guna kemudahan di masa yang akan datang, apalagi crypto saat ini sudah banyak diadopsi untuk berbagai macam fasilitas dan kebutuhan


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: fadil46 on September 22, 2018, 08:58:36 PM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

Menurut saya crypto semakin berkembang kedepan nya karena dalam tahun ini sudah banyak orang yang mengetahui crypto dan terjun kedunia crypto,Yang paling mempengaruhi adalah dengan banyak nya lahir proyek proyek baru dari sini kita bisa simpulkan bahwa crypto semakin di minati olah masyarakat dunia.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: IkilledMyHoney on September 23, 2018, 02:40:26 AM
Sampai saat ini masih banyak sekali proyek ico baru yang bermunculan hal tersebut menunjukkan bahwa crypto semakin hari terus berkembang dan banyak sekali orang baru yang mulai maduk dan bergabung ke dunia crypto ini,


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: magnum cyber on September 23, 2018, 09:49:53 AM
Sampai saat ini masih banyak sekali proyek ico baru yang bermunculan hal tersebut menunjukkan bahwa crypto semakin hari terus berkembang dan banyak sekali orang baru yang mulai maduk dan bergabung ke dunia crypto ini,
betul sekali gan, dengan banyaknya project baru yang bermunculan bisa dibilang peminat crypto makin hari semakin bertambah. saya sendiri yakin crypto akan berkembang ke arah yang lebih baik kedepannya


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: trumplove on September 23, 2018, 10:08:14 AM
Sampai saat ini masih banyak sekali proyek ico baru yang bermunculan hal tersebut menunjukkan bahwa crypto semakin hari terus berkembang dan banyak sekali orang baru yang mulai maduk dan bergabung ke dunia crypto ini,
semakin banyak ICO bermunculan dan semakin banyak juga ICO yang scam gan entah itu gagal dalam marketing atau pun dalam pengelolaan nya saya lihat ICO sekarang sangat berdeda dengan dulu kebanyakan ICO di support ERC20 berbasis ETH dengan gampang nya membuat coin tapi saya harap kedepan nya ICO dapat berjalan dengan step demi step programnya dan untuk para investor tidak merugi kadang ada bila mana ICO gagal found nya di balikin itupun kalo manajemen nya bertangung jawab di satu sisi ada yang menghilang tanpa kabar seolah ICO rentan untuk di ikuti dengan perbandingan 50:50.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: anog on September 23, 2018, 12:00:05 PM
Sampai saat ini masih banyak sekali proyek ico baru yang bermunculan hal tersebut menunjukkan bahwa crypto semakin hari terus berkembang dan banyak sekali orang baru yang mulai maduk dan bergabung ke dunia crypto ini,
Menurut saya seperti ini.

Banyak atau sedikit tidak bisa di jadikan pegangan untuk perkembangannya gan,tapi lebih kepada tingkat kebutuhan masyarakatnya,technologinya dan yang terakhir adalah transparansi tentang perkembangannya tersebut.

Dan belakangan ini cukup banyak project yang sudah jauh dari kata transparan tersebut,terlebih untuk hasil penjualannya.
Entah ini hanya berlaku untuk bounty hunternya saja atau berlaku juga untuk investor.

Mudah-mudahan untuk kedepannya bisa lebih transparan lagi,agar tidak semakin menimbulkan kesalah pahaman.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: SnapDown22 on September 23, 2018, 12:06:22 PM
Sampai saat ini masih banyak sekali proyek ico baru yang bermunculan hal tersebut menunjukkan bahwa crypto semakin hari terus berkembang dan banyak sekali orang baru yang mulai maduk dan bergabung ke dunia crypto ini,
Projeck tetap akan terus berkembang dan memang ini akan menjadi bagian dari bahwa masa depan masih tetap ada. orang orang sekarang in sedang mencoba untuk menerapkanya didalam projeck blockchain


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: yohananaomi on September 23, 2018, 12:48:51 PM
Sampai saat ini masih banyak sekali proyek ico baru yang bermunculan hal tersebut menunjukkan bahwa crypto semakin hari terus berkembang dan banyak sekali orang baru yang mulai maduk dan bergabung ke dunia crypto ini,

Betul sekali gan bahwa tiap saat banyak bertumbuh proyek baru bermuncuan yang jelas akan membawa dan mengartikan bahwa crypto akan berkembang dengan baik tetapi sayangnya dari sekian proyek yang tumbuh tidak sedikit juga yang scam dan mengakibatkan banyak yang apatis dengan kejadian seperti ini, masih banyak yang ingin mencari keuntungan sesaat saja tanpa tujuan mau memajukan proyek tersebut.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: sasaku bitbit on September 23, 2018, 01:16:30 PM
Menurut saya masa depan crypto akan semakin berkembang dengan bertambahnya tahun karena semakin banyak yang mengetahui apa crypto dan fungsinya


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: AIDIL on September 23, 2018, 01:31:34 PM
Sampai saat ini masih banyak sekali proyek ico baru yang bermunculan hal tersebut menunjukkan bahwa crypto semakin hari terus berkembang dan banyak sekali orang baru yang mulai maduk dan bergabung ke dunia crypto ini,
Projeck tetap akan terus berkembang dan memang ini akan menjadi bagian dari bahwa masa depan masih tetap ada. orang orang sekarang in sedang mencoba untuk menerapkanya didalam projeck blockchain

memang sih sekarang banyak berkembangnya Proyek Ico, tapi kebanyakan Proyek apakah menjamin kesuksesan ICO...?
memang kelihatan begitu bagus Crypto punya proyek besar dan banyak, tapi akan lebih baik jika proyek Ico banyak yang sukses  ;D


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: buonty563 on September 23, 2018, 02:40:17 PM
Selama beberapa tahun terakhir salah satu berita yang paling diucapkan di dunia keuangan adalah pertumbuhan yang luar biasa dari harga Bitcoin. Bagi banyak orang sulit untuk membayangkan bagaimana sesuatu yang berharga beberapa dolar akan melejit hanya untuk tiga tahun? Pada saat itu orang mulai berpikir bahwa mungkin Bitcoin mendapat masa depan yang besar dan mereka benar.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: prayogi on September 23, 2018, 08:47:17 PM
tentunya crypto akan berkembang pesat, dengan semakin banyaknya project ico dan banyak orang yang mulai melirik bergabung dalam crypto membuat saya yakin bahwa masa depan crypto sangat bagus dan menjanjikan, meskipun saat ini harga crypto mengalami penurunan tapi ini bukanlah tanda berakhirnya crypto melainkan hanya fluktuasi harga saja


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: mlindjo on September 23, 2018, 09:38:14 PM
tentunya crypto akan berkembang pesat, dengan semakin banyaknya project ico dan banyak orang yang mulai melirik bergabung dalam crypto membuat saya yakin bahwa masa depan crypto sangat bagus dan menjanjikan, meskipun saat ini harga crypto mengalami penurunan tapi ini bukanlah tanda berakhirnya crypto melainkan hanya fluktuasi harga saja
untuk masadepan cryptocurrency sebenarnya bisa kita lihat dari naiknya haragnya sekarang ya, karena cryptocurrency ini flutuaktif jadi jika banyak permintaan maka harganya akan naik, dan begitu juga dengan sebaliknya ya, artinya harga altcoin naik, berarti peminatnya sekarang semakin banyak jadi untuk kedepannya cryptocurrency akan lebih maju lagi gan, karena cryptocurrency ini sudah memmasyarakat sekarang


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: SateRebus on September 24, 2018, 02:45:13 AM
Untuk akhir tahun ini mungkinmasih belum terlihat gan bagaimana crypto kedepannya, Jika di awal tahun 2019 harga crypto mulai naik pesat pasti akan banyak orang yang mulai terjun ke crypto dan mengembangkan nya dan disitulah mulai banyak sekali orang yang mulai berinvestasi ke crypto dibandingkan dengan emas,saham, dan sebagainya.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: vania vin on September 24, 2018, 03:24:36 AM
crypto di masa depan akan semakin cerah karena di saat harga coin naik pasti oico akan semakin bertambah kemaren harga coin lagi turun maka banyak yang menfonis ico akan semakin suram tapi di saat harga coin naik banyak yang bilang ico akan bagus kedepannya tapi menurut ane ini hal yang sudah lumrah, tapi kalau orang yang mengerti coin maka mereka tau kalau coin harganya tidak stabil jadi mereka tidak menfonis ico akan suram.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: alonelyorange on September 24, 2018, 03:53:56 AM
Saya rasa masa depan crypto bakal bagus dan memberikan sebuah harapan yang nyata, namun konsistensinya banyak sekali hal – hal negatif yang disangkutpautkan dengan bitcoin atau altcoin, misalnya banyak founder coin yang membuat coin asal – asal dan tidak ada keuntungan sama sekali.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Bernad Vard on September 25, 2018, 12:44:13 AM
masa depan crypto pastinya akan semakin berkembang dan cerah,kalo agan ikut crypto agan harus bener-bener memeilih yang tepat jangan asal memilih dengan keuntungan besar,soalnya sekarang banyak crypto yang disalah gunakan.jadi agan-agan jangan ragu untuk masa depan crypto pastinya akan cerah dan semakin berkembang.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Elsaveronicha on September 25, 2018, 01:16:59 AM
Saya rasa masa depan crypto bakal bagus dan memberikan sebuah harapan yang nyata, namun konsistensinya banyak sekali hal – hal negatif yang disangkutpautkan dengan bitcoin atau altcoin, misalnya banyak founder coin yang membuat coin asal – asal dan tidak ada keuntungan sama sekali.
Semuanya banyak yang bilang masa depan crypto masih bagus ada yang bilang cerah tapi kita lihat kondisi semua koin pada anjlok bahkan rata-rata altcoin ada yang anjlok sampai 90% lebih mendekati 100%. Artinya sekarang investor masih ragu juga om dengan masa depan crypto dan lebih memilih menunggu berita bagus mengenai crypto.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: NeelMariaWarner on September 25, 2018, 12:26:02 PM
Saya rasa masa depan crypto bakal bagus dan memberikan sebuah harapan yang nyata, namun konsistensinya banyak sekali hal – hal negatif yang disangkutpautkan dengan bitcoin atau altcoin, misalnya banyak founder coin yang membuat coin asal – asal dan tidak ada keuntungan sama sekali.
Semuanya banyak yang bilang masa depan crypto masih bagus ada yang bilang cerah tapi kita lihat kondisi semua koin pada anjlok bahkan rata-rata altcoin ada yang anjlok sampai 90% lebih mendekati 100%. Artinya sekarang investor masih ragu juga om dengan masa depan crypto dan lebih memilih menunggu berita bagus mengenai crypto.
menurut pendapat saya anjloknya pasar crypto sekarang ini bagai pedang bermata dua, bisa berkembang ke arah yang lebih baik bisa pula semakin buruk,yang diharapkan adalah nanti kedepannya semua kekurangan crypto bisa teratasi sehingga kondisi market seperti sekarang ini bisa dihindari


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: oktana on September 25, 2018, 08:20:36 PM
Dunia Crypto akan terus berkembang sesuai dengan kemajuan teknologi yang ada namun jangan berharap terlalu lama karena aku rasa pada masa mendatang internet tentu akan punah jadi tidak bisa kita bilang selamanya akan tetap hidup yah patokan aku hanya sampai supply Bitcoin sudah habis tertambang di situ dunia Crypto akan terlihat apakah akan maju atau mundur.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: ajomanih on September 26, 2018, 01:19:27 AM
Sampai saat ini masih banyak sekali proyek ico baru yang bermunculan hal tersebut menunjukkan bahwa crypto semakin hari terus berkembang dan banyak sekali orang baru yang mulai maduk dan bergabung ke dunia crypto ini,


benar gan, banyaknya proyek baru menandakan bahwa perkembangan crypto semakin hai semakin pesat gan, ditambah lagi perkembangan teknologi dan zaman yang semakin canggih membuat crypto menjadi sebuah kebutuhan yang menunjang para penggunanya menggunakan crypto sebagai sarana transaksi yang modern gan, sehingga semakin lama perkembangan crypto semakin pesat gan.



Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: maryam2001 on September 26, 2018, 01:29:02 AM
Setelah keterpurukan crypto di tahun 2018 ini,ane sangat berharap crypto akan bangkit lagi di tahun 2019. semoga saja crypto semakin berkembang terus di masa depan dan tidak ada lagi berita-berita buruk yang menyebabkan dunia crypto market turun deratis gan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: ahmia39 on September 26, 2018, 05:39:07 AM
untuk crypto yang sudah terpercaya dan punya komunitas banyak,ane yakin koin2 ini akan bertahan dimasa depan
orang akan semakin selektif untuk memilih karena banyak nya jumlah crypto yang abal2 .
sudah terlihat indikasi bahwa crypto baru sekarang sudah kurang diminati gan.

koin yang bagus jelas akan bertahan gan namun ada juga koin yang tidak bertahan karena prospek mereka tidak bagus bahkan hilang dari peredaran marketnya gan, kalau untuk masa depan crypto sendiri memang jelas bertahan gan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: NeelMariaWarner on September 26, 2018, 12:35:12 PM
Setelah keterpurukan crypto di tahun 2018 ini,ane sangat berharap crypto akan bangkit lagi di tahun 2019. semoga saja crypto semakin berkembang terus di masa depan dan tidak ada lagi berita-berita buruk yang menyebabkan dunia crypto market turun deratis gan.
iya gan kita harus optimis untuk kedepannya ada study tentang crypto yang mengatakan volume crypto akan meningkat 50% di 2019, semoga saja berita tersebut benar adanya.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: sheamus10 on September 26, 2018, 01:21:59 PM
Setelah keterpurukan crypto di tahun 2018 ini,ane sangat berharap crypto akan bangkit lagi di tahun 2019. semoga saja crypto semakin berkembang terus di masa depan dan tidak ada lagi berita-berita buruk yang menyebabkan dunia crypto market turun deratis gan.
iya gan kita harus optimis untuk kedepannya ada study tentang crypto yang mengatakan volume crypto akan meningkat 50% di 2019, semoga saja berita tersebut benar adanya.
Kalau memang benar adanya kemungkinan tahun depan harga bitcoin dapat mengalami kenaikan. Meskipun nanti tidak meningkat sampai 50% paling tidak ada perkembangan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: takngantuk on September 26, 2018, 02:14:52 PM
Saya rasa masa depan crypto bakal bagus dan memberikan sebuah harapan yang nyata, namun konsistensinya banyak sekali hal – hal negatif yang disangkutpautkan dengan bitcoin atau altcoin, misalnya banyak founder coin yang membuat coin asal – asal dan tidak ada keuntungan sama sekali.
Semuanya banyak yang bilang masa depan crypto masih bagus ada yang bilang cerah tapi kita lihat kondisi semua koin pada anjlok bahkan rata-rata altcoin ada yang anjlok sampai 90% lebih mendekati 100%. Artinya sekarang investor masih ragu juga om dengan masa depan crypto dan lebih memilih menunggu berita bagus mengenai crypto.

sebenarnya sih gak ada yang bisa memprediksi masa depan juga. kalau ada yang bilang cerah atau hancur itu hanya sebatas perkiraan. kalau untuk sekarang sih ane liat ini seperti efek domino saat altcoin besar pada tumbang, semua altcoin jadi terkena imbas nya. jadi asalan altcoin seperti bitcoin atau ethereum mulai bergerak naik saya yakin semua altcoin akan mengikutinya juga.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: pamsugas on September 26, 2018, 02:24:54 PM
setelah sudah full launching ternyata tokenomy malah ambruk harga nya..
saya pikir setelah full launching harga ten akan up tinggi eh gk tau turun...


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: rmhuntley on September 26, 2018, 02:53:38 PM
Cryptocurrency sebagai mata uang digital saat ini masih menjadi bahan perbincangan hangat di seluruh dunia. Masa depannya masih bagus dan setiap hari selalu ada perkembangannya. Banyak proyek altcoin yang hadir dan memajukan cryptocurrency ini lewat berbagai program. Menurut saya, semua orang bakal lan setuju cryptocurrency bakalan lebih baik dan mempunyai manfaat yang lebih di masa depan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: edisystem on September 26, 2018, 03:07:55 PM
Saya rasa masa depan crypto bakal bagus dan memberikan sebuah harapan yang nyata, namun konsistensinya banyak sekali hal – hal negatif yang disangkutpautkan dengan bitcoin atau altcoin, misalnya banyak founder coin yang membuat coin asal – asal dan tidak ada keuntungan sama sekali.
Semuanya banyak yang bilang masa depan crypto masih bagus ada yang bilang cerah tapi kita lihat kondisi semua koin pada anjlok bahkan rata-rata altcoin ada yang anjlok sampai 90% lebih mendekati 100%. Artinya sekarang investor masih ragu juga om dengan masa depan crypto dan lebih memilih menunggu berita bagus mengenai crypto.

sebenarnya sih gak ada yang bisa memprediksi masa depan juga. kalau ada yang bilang cerah atau hancur itu hanya sebatas perkiraan. kalau untuk sekarang sih ane liat ini seperti efek domino saat altcoin besar pada tumbang, semua altcoin jadi terkena imbas nya. jadi asalan altcoin seperti bitcoin atau ethereum mulai bergerak naik saya yakin semua altcoin akan mengikutinya juga.
Betul gan, semua orang bisa memprediksikan sendiri harga bitcoin atau masa depan cryptocurrency kedepannya gimana tapi kenyataan aslinya ya emang gak ada yang bisa prediksiin. Menurut ane sih peluang untuk crypto menjadi besar itu ada tapi butuh waktu bertahun tahun untuk membuat cryptocurrency menjadi sangat terkenal. Mungkin itu akan terjadi di saat jamannya cucu cicit kita.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: monineklutak on September 27, 2018, 01:39:04 PM
Cryptocurrency sebagai mata uang digital saat ini masih menjadi bahan perbincangan hangat di seluruh dunia. Masa depannya masih bagus dan setiap hari selalu ada perkembangannya. Banyak proyek altcoin yang hadir dan memajukan cryptocurrency ini lewat berbagai program. Menurut saya, semua orang bakal lan setuju cryptocurrency bakalan lebih baik dan mempunyai manfaat yang lebih di masa depan.
terlalu naif jika berpikir semua orang akan setuju pada cryptocurrency apalagi jika dilihat dari keadaan crypto yang punya banyak resiko,tidak semua orang mau mengambil resiko dan juga pola pikir orang yang berbeda-beda tentunya akan sangat sulit untuk membuat SEMUA ORANG setuju pada cryptocurrency, segala sesuatu pasti ada pro & contra nya.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: utrak on September 27, 2018, 02:49:20 PM
crypto akan sangat berkembang pesat. saat ini sudah banyak yang menggunakan tekhnologi blockchain yang sangat transparan dan kecepatan dalam transaksi dengan biaya murah, jadi  perlahan perkembangan crypto akan sangat berkebang.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Dhoe on September 27, 2018, 02:58:27 PM
Cryptocurrency sebagai mata uang digital saat ini masih menjadi bahan perbincangan hangat di seluruh dunia. Masa depannya masih bagus dan setiap hari selalu ada perkembangannya. Banyak proyek altcoin yang hadir dan memajukan cryptocurrency ini lewat berbagai program. Menurut saya, semua orang bakal lan setuju cryptocurrency bakalan lebih baik dan mempunyai manfaat yang lebih di masa depan.
terlalu naif jika berpikir semua orang akan setuju pada cryptocurrency apalagi jika dilihat dari keadaan crypto yang punya banyak resiko,tidak semua orang mau mengambil resiko dan juga pola pikir orang yang berbeda-beda tentunya akan sangat sulit untuk membuat SEMUA ORANG setuju pada cryptocurrency, segala sesuatu pasti ada pro & contra nya.
Benar gan, gak semua orang akan setuju dengan Crypto ini, banyak juga kawan ane yang masih gak percaya sama crypto.
Namun walaupun demikian gak dapat membuat crypto terhambat berkembang di masa depan hanya karena sebagian orang belum mengerti tentang crypto. Ane yakin crypto akan terus berkembang kedepannya.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: chiko27 on September 27, 2018, 03:12:58 PM
Saya rasa pasti semua orang punya harapan crypto akan berkembang dan sukses kedepannya, tetapi bila kita melihat dari kondisi sekarang terjadi, banyak altcoin yang mengalami penurunan harga, ini mungkin tanda kalau crypto sekarang sudah  tidak banyak diminati dikarenakan beresiko. 


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Sogeking015 on September 27, 2018, 03:20:17 PM
Crypto mungkin masih akan tetap ada, Dan seharusnya tehnologi crypto bisa digunakan untuk kehidupan sehari-hari dalam berbisnis, Mungkin suatu saat perbankan juga akan mencontoh tehnologi crypto.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Mia44 on September 27, 2018, 03:36:03 PM
kalau menurut saya crypto akan berkembang pesat karena crypto sekarang mulai diakui dunia sebagai mata uang virtual dan sudah banyak perusahaan besar bekerja sama dengan cryptocurecny   mungkin saat ini perkembangannya masih lambat tetapi kita tidak tahu perkembangannya di tahun tahun berikutnya


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Afiqa03 on September 27, 2018, 04:31:39 PM
Menurut saya perkembangan crypto di masa depan sudah sangat jelas akan semakin bagus dan meluas. dengan semakin meningkatnya dunia teknologi yang semakin canggih untuk saat ini sudah jelas mempercepat untuk tujuan dunia crypto itu sendiri.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: dekcutmanis on September 27, 2018, 07:03:47 PM
crypto akan sangat berkembang pesat. saat ini sudah banyak yang menggunakan tekhnologi blockchain yang sangat transparan dan kecepatan dalam transaksi dengan biaya murah, jadi  perlahan perkembangan crypto akan sangat berkebang.

Tentu kedepan akan Terjadi seperti yang agan bilang, dunia crypto akan tetap berjaya seiring berjalannya waktu, Saya sangat yakin akan hal itu.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: dagelan on September 27, 2018, 07:51:48 PM
ane rasa crypto mempunyai prospek yang sangat luas untuk bisa dikembangkan di berbagai sektor industri dengan pemanfaatan teknologi berbasis blockhain, dan tentunya revolusi industri dan teknologi harus bisa menerima dan beradaptasi dengan blockhain


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: husenthekill on September 28, 2018, 04:05:10 AM
ane rasa crypto mempunyai prospek yang sangat luas untuk bisa dikembangkan di berbagai sektor industri dengan pemanfaatan teknologi berbasis blockhain, dan tentunya revolusi industri dan teknologi harus bisa menerima dan beradaptasi dengan blockhain
Betul sekali gan, Dengan demikian ane rasa bisa dipastikan masa depan Crypto akan terus menerus berkembang, bukan malah akan berakhir. Seperti yang agan bilang ini tadi prospek crypto kedepannya akan sangat luas dalam perkembangan berbagai sektor. jadi ane si yakin kalo crypto akan terus berkembang.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: serizawa on September 28, 2018, 07:44:28 AM
ya jelas kalau kripto akan terus berkembang dengan teknologi sekarag mempermudah banyak perusahaan
seperti pembayaran denga cepat dan saya dengar bahwa negara kita sendiri mau buat kripto sendiri


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Adiba85 on September 28, 2018, 08:10:20 AM
Sudah tentu perkembangan akan semakin pesat dan akan mewabah kejenjang paling internal dalam masyarakat gan. Karena menurut saya seiring pesat nya peekembangan jaman masyarakat semakin ingin mencari tahu dan juga ingin merubah pola pendapatannya dengan beralih kedunia investasi seperti dunia cryptocurrency khususnya.

Iya gan itu sudah pasti menurut pendapat agan,karena untuk sekarang saja peminat terhadap crypto semakin hari semakin bertambah itu artinya bergabung dengan crypto mengarah kita ke hal positif baik dari segi ekonomi maupun wawasan yang kita dapatkan dalam crypto currency.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: icanwir on September 28, 2018, 08:57:54 AM
dilihat dari pertumbuhan teknologi, crypto atau bitcoin yang dikenal dengan istilah teknologi blockchain bakal semakin merata nantinya ke sitiap negara, selain dari teknologi yang mempunyai tingkat keamanan yang tinggi , crypto juga dapat memberi perubahan bagi ekonomi serta mamfaat yang baiik bagi masyarakat luas nantinya. pandangan saya setiap negara bakal tertarik untuk mempelajari crypto ini kedepannya.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Ezravdb on September 28, 2018, 09:32:20 AM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

Crypto akan terus berkembang pesat gan karena permintaan dunia yang semakin modern,banyak ico yang bermunculan dan banyak proyek yang menuai sukses besar serta banyak exchanger yang terus bermunculan,ini salah satu tanda bahwa crypto akan terus berkembang pesat di tahin tahun yang akan datang.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Dhoe on September 28, 2018, 10:13:19 AM
ya jelas kalau kripto akan terus berkembang dengan teknologi sekarag mempermudah banyak perusahaan
seperti pembayaran denga cepat dan saya dengar bahwa negara kita sendiri mau buat kripto sendiri
Menurut ane kedepannya semua negara akan memiliki Crypto sendiri gan, yaa ini karena sistem blockchain
yang sangat memudahkan dalam bertransaksi maupun dalam melindungi aset yang kita miliki.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Dayattaufik on September 28, 2018, 10:37:05 AM
Dengan adanya perkembangan teknologi informasi kian pesat dan semakin canggih teknologi nya maka Crypto tak kan menunjukkan ke merosotnya bahkan tambah tahun tambah maju dan juga sekarang banyak perbankan dan perusahaan  yang pembayarannya menggunakan Crypto ini akan ini akan mendorong kemajuan Crypto.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: TribalBob on September 28, 2018, 03:47:40 PM
Dengan adanya perkembangan teknologi informasi kian pesat dan semakin canggih teknologi nya maka Crypto tak kan menunjukkan ke merosotnya bahkan tambah tahun tambah maju dan juga sekarang banyak perbankan dan perusahaan  yang pembayarannya menggunakan Crypto ini akan ini akan mendorong kemajuan Crypto.
ane rasa kedepanya crypto ini bisa menjadi uang komoditas/aset layaknya emas, kalo untuk menggantikan  mata uang fiat rasanya berat mengingat nilainya berasal dari regulasi atau hukum pemerintah.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: magnum cyber on September 29, 2018, 04:53:08 PM
Dengan adanya perkembangan teknologi informasi kian pesat dan semakin canggih teknologi nya maka Crypto tak kan menunjukkan ke merosotnya bahkan tambah tahun tambah maju dan juga sekarang banyak perbankan dan perusahaan  yang pembayarannya menggunakan Crypto ini akan ini akan mendorong kemajuan Crypto.
ane rasa kedepanya crypto ini bisa menjadi uang komoditas/aset layaknya emas, kalo untuk menggantikan  mata uang fiat rasanya berat mengingat nilainya berasal dari regulasi atau hukum pemerintah.
menurut pendapat saya pribadi saat ini pun crypto sudah seperti komoditas sendiri meskipun masih banyak yang pro & kontra tentang crypto, kedepannya jika industri crypto bisa lebih berkembang dan inovatif tentunya akan semakin banyak peminatnya


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: InvisibilityFP on September 29, 2018, 11:56:19 PM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?
Masa depan crypto sangat cerah, dan semakin hari semakin banyak yang mau lebih tau, ataupun gabung dengan crypto. Antusiasme masyarakat terhadap crypto sangat tinggi, Masalah akan berakhir saya sendiri tidak melihat ada tanda2 mengenai itu. Dan kita tau sendiri crypto sudah ada dari dulu dan sampai skrang masih eksis.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: kangbasir on September 30, 2018, 06:06:48 AM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?
Masa depan crypto sangat cerah, dan semakin hari semakin banyak yang mau lebih tau, ataupun gabung dengan crypto. Antusiasme masyarakat terhadap crypto sangat tinggi, Masalah akan berakhir saya sendiri tidak melihat ada tanda2 mengenai itu. Dan kita tau sendiri crypto sudah ada dari dulu dan sampai skrang masih eksis.

aku datang kesini, khususnya dunia online karena kontroversi kripto, banyak film yang mengangkat tema crypto didominasi oleh hack dan money laundry yang jahat, tapi dikehidupan nyata, blockchain malah dipandang sebagai masa depan yang apik.

ku banyak riset kripto sejak awal tahun dan ternyata media lokal dan biasa terkesan tdk tau apa2 tentang potensi kripto, media khusus kripto malah memberikan berita yang sebenarnya punya potensi.

akhirnya asumsiku bulat bahwa dunia belum bisa menerima karena ketidaktahuan akan pembentukan legalitas, dan kontroversi paling besar didasari atas apresiasi mereka untuk perkembangan yang terus berubah. jadi kripto adalah masa depan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: NH on September 30, 2018, 06:21:02 AM
makin berkembang gan, tapi belom tentu juga setiap orang bakalan tau tentang crypto, pasti ada aja orang yang gak ngerti. mungkin karena gak merata penyebarannya, dan lagi orang yang tau soal crypto biasanya cuma share ke orang deket aja atau keluarga.
harapan sih, tiap negara punya koin sendiri dan bisa diperjual belikan dari pasar besar sampai ke kecil


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: IkilledMyHoney on September 30, 2018, 09:26:17 AM
Pastinya akan terus berkembang gan, Karna crypto saat ini sudah menjadi terobosan investasi terbaru di kalangan masyarakat dunia,


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: BotwinBG on September 30, 2018, 10:14:11 AM
Menurut ane kedepannya semua negara akan memiliki Crypto sendiri gan, yaa ini karena sistem blockchain
yang sangat memudahkan dalam bertransaksi maupun dalam melindungi aset yang kita miliki.

Kalau semua negara akan mempunyai crypto sendiri ane rasa masih cukup jauh gan. Kalaupun terjadi tentu akan sangat bagus untuk perkembangan crypto.
Tetapi jika berdasarkan realita yang ada, sekarang saja sebagian besar negara masih belum memberikan lampu hijau untuk investasi di crypto.
Apalagi kemaren waktu Venezuela mengeluarkan crypto, tetapi ternyata tidak bisa juga menyelamatkan mereka dari krisis.
Beritanya >> https://finance.detik.com/berita-ekonomi-bisnis/d-4181125/cryptocurrency-tak-mampu-selamatkan-venezuela-dari-krisis


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: magnum cyber on September 30, 2018, 03:08:52 PM
Menurut ane kedepannya semua negara akan memiliki Crypto sendiri gan, yaa ini karena sistem blockchain
yang sangat memudahkan dalam bertransaksi maupun dalam melindungi aset yang kita miliki.

Kalau semua negara akan mempunyai crypto sendiri ane rasa masih cukup jauh gan. Kalaupun terjadi tentu akan sangat bagus untuk perkembangan crypto.
Tetapi jika berdasarkan realita yang ada, sekarang saja sebagian besar negara masih belum memberikan lampu hijau untuk investasi di crypto.
Apalagi kemaren waktu Venezuela mengeluarkan crypto, tetapi ternyata tidak bisa juga menyelamatkan mereka dari krisis.
Beritanya >> https://finance.detik.com/berita-ekonomi-bisnis/d-4181125/cryptocurrency-tak-mampu-selamatkan-venezuela-dari-krisis
memang betul gan akan memakan waktu sangat lama sampai crypto diterima di seluruh negara,untuk saat ini masih banyak kekurangan dalam crypto sehingga masih belum bisa diterima secara merata.
ngomong ngomong soal venezuela itu sepertinya keadaan ekonomi mereka memang sudah sangat buruk sehingga crypto pun tidak terlalu berpengaruh,mungkin dampaknya akan berbeda jika negara dengan basis ekonomi yang kuat membuat coin sendiri,


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Ompyon on September 30, 2018, 05:38:32 PM
ya jelas kalau kripto akan terus berkembang dengan teknologi sekarag mempermudah banyak perusahaan
seperti pembayaran denga cepat dan saya dengar bahwa negara kita sendiri mau buat kripto sendiri
sepertinya rencana untuk membuat crypto sendiri masih sangat jauh dari kenyataan nya deh, secara status hukumnya saja masih belum jelas, masa pemerintah akan meluncurkan crypto sendiri, tapi jika memang hal itu terwujud sih itu merupakan tanda yang sangat bagus untuk perkembangan crypto di negara kita, karena dengan mengeluarkan crypto sendiri seperti itu berarti pemerintah membuka kesempatan untuk melegalkan crypto di negara kita ini.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: restumaulana on September 30, 2018, 06:08:42 PM
saya rasa teknologi blockhain dan crypto dalam beberapa tahun ke depan akan terus berkembang dan nyata diadopsi di seluruh dunia untuk modernisasi kemajuan teknologi


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: prayogi on September 30, 2018, 11:16:26 PM
saya yakin crypto gak mungkin berakhir gan, crypto akan terus berkembang dengan pesat, beberapa tahun kedepan kemungkinan crypto akan dilegalkan oleh banyak negara, dengan kemajuan teknologi saat ini akan mendorong perkembangan crypto untuk dikenal oleh masyarakat luas di seluruh dunia


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Wulan_maniez on September 30, 2018, 11:19:26 PM
Saya tetap optimis kalau crypto nanti akan bagus kedepannya dan mengalami perkembangan yang sangat pesat, apalagi kalau market semakin bagus, maka masyarakat akan banyak yang terjun ke crypto dan semakin dikenal luas


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: junkerr on October 01, 2018, 12:58:09 PM
Cryptocurrency punya potensi bagus dalam standar dunia yang terjadi sekarang. Maksud saya keberadaannya sangat dibutuhkan di era sekarang. Akan tetapi beberapa orang membenci ICO yang menjadi salah satu sumber bertambahnya cryptocurrency. Semoga aja itu ga berpengaruh cukup besar terhadap laju perkembangan cryptocurrency itu sendiri.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: globalpain on October 01, 2018, 01:01:51 PM
menurut saya jika kita masih berada di forum ini berarti kita percaya terhadap masa depan crypto, saya yakin semua yang ada disini pasti mendukung perkembangan crypto agar semakin pesat, hanya orang yang membenci dan tidak percaya terhadap crypto yang mengatakan bahwa crypto akan hancur, meskipun saat ini banyak coin crypto sedang mengalami penurunan harga tapi itu bukanlah tanda dari berakhirnya crypto, crypto akan terus berkembang diseluruh dunia


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Miejera on October 01, 2018, 04:30:56 PM
untuk masa depan crypto kemungkinan semua nya belum ada yang tahu,tapi kayanya semua agan-agan yang ada disini semua pastinya berharap crypto untuk masa depan nya cerah,semakin maju dan semakin berkembang.saya hanya berharap semoga saja crypto masa depan nya cerah


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Dhoe on October 01, 2018, 04:45:31 PM
menurut saya jika kita masih berada di forum ini berarti kita percaya terhadap masa depan crypto, saya yakin semua yang ada disini pasti mendukung perkembangan crypto agar semakin pesat, hanya orang yang membenci dan tidak percaya terhadap crypto yang mengatakan bahwa crypto akan hancur, meskipun saat ini banyak coin crypto sedang mengalami penurunan harga tapi itu bukanlah tanda dari berakhirnya crypto, crypto akan terus berkembang diseluruh dunia
Hancur sih pasti gan, semua yang ada di dunia ini pasti akan hilang dan musnah kembali, dan ane rasa masa Crypto pun
akan hilang nanti ketika dunia sudah kembali di goncang perang dunia ke III, saat internet sudah gk ada lagi di dunia.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: gaj ahmada on October 01, 2018, 11:38:27 PM
kalau dilihat saat ini udah banyak yang mulai tertarik pada crypto jadi pastinya crypto akan terus berkembang, dengan perkembangan teknologi yang pesat saya yakin crypto akan diterima di seluruh dunia, saat ini baru permulaan awal crypto berkembang, akan ada banyak kemudahan dan manfaat dari crypto yang akan dirasakan pada masa mendatang


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: reallester on October 01, 2018, 11:41:21 PM
Kalau berakhir menurut ane ngak gan, karena banyak sudah investor yang bergabung dari berbagai negara, dan ada dari beberapa perusahaan besar dunia yang juga sudah bergabung dengan cryptocurrency, jadi tidak mungkin cryptocurrency akan berakhir begitu saja, dan untuk berkembang secara signifikan pun kayaknya tidak juga dalam waktu dekat ya, tapi untuk long time, di atas lima atau sepuluh tahun kedepan bisa jadi gan


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: sheamus10 on October 01, 2018, 11:47:25 PM
Kalau berakhir menurut ane ngak gan, karena banyak sudah investor yang bergabung dari berbagai negara, dan ada dari beberapa perusahaan besar dunia yang juga sudah bergabung dengan cryptocurrency, jadi tidak mungkin cryptocurrency akan berakhir begitu saja, dan untuk berkembang secara signifikan pun kayaknya tidak juga dalam waktu dekat ya, tapi untuk long time, di atas lima atau sepuluh tahun kedepan bisa jadi gan
Bena sekali gan karena sekarang sudah banyak orang yang ikut berpartisipasi dalam cryptocurrency salah satu dengan berinvestasi disana. Karena mereka semua yakin kalau akan ada progres yang baik untuk cryptocurrency kedepanya.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: light_raito on October 02, 2018, 12:25:52 PM
Menurut ane dunia crypto tidak akan mungkin bisa berakhir begitu saja gan,dilihat dengan banyaknya ico bermunculan dan peminat crypto yang semakin banyak pastinya dunia crypto akan lebih berkembang ditahun tahun yang akan datang.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: NeelMariaWarner on October 02, 2018, 02:50:12 PM
Menurut ane dunia crypto tidak akan mungkin bisa berakhir begitu saja gan,dilihat dengan banyaknya ico bermunculan dan peminat crypto yang semakin banyak pastinya dunia crypto akan lebih berkembang ditahun tahun yang akan datang.
Dengan situasi market yang semakin suram tentu muncul isu isu yang negatif terhadap crypto yang mana akan timbul tidak ada kenyakinan terhadap masa depan crypto,Tapi ane berpikir kalau crypto akan terus berkembang pesat di tahun tahun selanjutnya.
memang isu isu negatif yang bermunculan di awal tahun 2018 ini tampaknya sangat amat berdampak pada keadaan market saat ini,tapi isu isu positif mengenai crypto pun juga sudah banyak bermunculan meskipun belum ada dampak yang signifikan sampai sekarang tapi saya yakin akan kebenaran berita positif tersebut dan kedepannya masa depan crypto akan lebih berkembang pesat.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: xabre on October 02, 2018, 03:07:56 PM
Masa depan crypto tergantung bagaimana kondisi anggota krypto saat ini, jika masih terus bertahan dan percaya denagn krypto, mungkin masa depan krypto juga sangat bagus. apalagi dengan konsisten harga bitcoin dan altcoin bisa menjadi penambah kekuatan bagi crypto untuk lebih kuat di masa depan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: gendang_cinta on October 02, 2018, 03:37:30 PM
Masa depan crypto tergantung bagaimana kondisi anggota krypto saat ini, jika masih terus bertahan dan percaya denagn krypto, mungkin masa depan krypto juga sangat bagus. apalagi dengan konsisten harga bitcoin dan altcoin bisa menjadi penambah kekuatan bagi crypto untuk lebih kuat di masa depan.
benar semua tergantung dari peminat, jika peminatnya semakin sedikit maka akan sulit crypto untuk bertahan tetapi minat seseorang itu juga terpengaruh dari kondisi dunia, sebab jika banyak negara yang melarang crypto maka otomatis orang juga akan meningalkanya sebab bukan tidak mungkin jika crypto diangap ilegal maka orang yang memegangya juga akan tersangkut masalah.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: reallester on October 02, 2018, 07:37:13 PM
Masa depan crypto tergantung bagaimana kondisi anggota krypto saat ini, jika masih terus bertahan dan percaya denagn krypto, mungkin masa depan krypto juga sangat bagus. apalagi dengan konsisten harga bitcoin dan altcoin bisa menjadi penambah kekuatan bagi crypto untuk lebih kuat di masa depan.
benar semua tergantung dari peminat, jika peminatnya semakin sedikit maka akan sulit crypto untuk bertahan tetapi minat seseorang itu juga terpengaruh dari kondisi dunia, sebab jika banyak negara yang melarang crypto maka otomatis orang juga akan meningalkanya sebab bukan tidak mungkin jika crypto diangap ilegal maka orang yang memegangya juga akan tersangkut masalah.
sepertinya cryptocurrency untuk kedepannya memang akan berkembang gan, dan untuk penggunaan menyeluruh nya mungkin baru akan terjadi saat pergantian generasi ya, karena kalau kota lihat penggunaan cryptocurrency semakin hari semakin bertambah gan


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: ajomanih on October 03, 2018, 02:49:12 AM
saya rasa teknologi blockhain dan crypto dalam beberapa tahun ke depan akan terus berkembang dan nyata diadopsi di seluruh dunia untuk modernisasi kemajuan teknologi


benar gan, dengan semakin berkembangnya teknologi dan zaman yang semakin canggih tentunya akan membuat crypto semakin berkembang pesat gan, sehingga crypto akan menjadi sebuah kebutuhan yang sangat diperlukan oleh masyarakat dimasa depan gan, karena crypto merupakan salah satu sarana transaksi yang modern, aman dan simple gan, sehingga saya rasa dimasa depan crypto akan semakin bersinar gan.




Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: monineklutak on October 03, 2018, 08:25:16 AM
saya rasa teknologi blockhain dan crypto dalam beberapa tahun ke depan akan terus berkembang dan nyata diadopsi di seluruh dunia untuk modernisasi kemajuan teknologi


benar gan, dengan semakin berkembangnya teknologi dan zaman yang semakin canggih tentunya akan membuat crypto semakin berkembang pesat gan, sehingga crypto akan menjadi sebuah kebutuhan yang sangat diperlukan oleh masyarakat dimasa depan gan, karena crypto merupakan salah satu sarana transaksi yang modern, aman dan simple gan, sehingga saya rasa dimasa depan crypto akan semakin bersinar gan.




teknologi crypto tak diragukan lagi akan lebih berkembang kedepannya tapi untuk berpikir crypto akan menjadi sebuah "kebutuhan" menurut saya masih terlalu cepat, sebagaimana yang kita lihat crypto masih banyak pro-kontra nya, dibutuhkan penyuluhan lebih lanjut agar crypto bisa diterima berbagai kalangan masyarakat dan akhirnya benar benar menjadi sebuah "kebutuhan" di era digital ini


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: ardi65 on October 03, 2018, 11:58:39 AM
jika prediksi jangka pendek sampai tahun 2019 saya prediksi dari segi harga altcoin akan terus mengalami penurunan gan. Untuk jangka menengah 3 sd 4 tahun kedepan altcoin akan mengalami kenaikan baik dari segi peminat maupun dari segi harga bahkan di tahun 2010 dan 2021 saya memprediksi harga altcoin dan bitcoin akan mengalami kenaikan cukup drastis, penyebabnya karna supply induk dari cryptocurrency yakni bitcoin kenaikan karna tahun 2021 semua bitcoin akan habis untuk bisa di tambang. jadi supply berkurang sementara demand meningkat dan akan berdampak pada kenaikan harga.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Wawa2013 on October 03, 2018, 02:56:48 PM
Kemungkinan besar crypto akan berkembang dengan baik menurut saya juga dan pendapat agan-agan semua memang prediksinya seperti itu, ya karena peminat crypto semakin banyak juga sebenernya makanya koin-koin baru banyak bermunculan dan banyak juga proyek ico nya


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: NeelMariaWarner on October 03, 2018, 04:20:56 PM
Kemungkinan besar crypto akan berkembang dengan baik menurut saya juga dan pendapat agan-agan semua memang prediksinya seperti itu, ya karena peminat crypto semakin banyak juga sebenernya makanya koin-koin baru banyak bermunculan dan banyak juga proyek ico nya
banyaknya peminat baru dan coin coin baru di dunia crypto saja menurut saya kurang efektif untuk perkembangan crypto jika tidak dibarengi dengan pembaruan system yang lebih secure dan inovatif, kedepannya saya yakin industri crypto akan mengembangkan teknologi baru yang lebih aman dan efisien sehingga lebih mudah di terima masyarakat awam


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: tazmania on October 03, 2018, 06:02:32 PM
Paling tidak crypto akan tetap ada untuk empat sampek lima tahun kedepan gan, Karna sudah banyak orang yang mulai pindah investasi ke dunia crypto, Dan dana pun sudah sangat besar saat ini yang sudah masuk ke crypto pastinya pemerintah dunia tidak akan mampu untuk mengilegalkan crypto,


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Thug Life on October 03, 2018, 07:21:47 PM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

menurut perkembangan yang kita ketahui crypto akan semakin maju kedepan bahkan di negeri kita sendiri gan karena banyak ico dari dalam negeri yang muncul saat ini.Namun kondisi market saja yang seolah olah crypto sepi dan sudah di tinggalkan padahal tidak demikian.
tetapi berbeda hal nya dengan saya gan untuk saat ini kalau kita pandang dari segi proyek sudah banyak sekali proyek yang melakukan kecurangan atau scam terhadap investor kalau hal ini tidak bisa di atasi saya yakin semakin sedikit investor yang mau berivenstasi di proyek ico dan pada akhir nya saya juga yakin masa depan crypto akan punah


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: ije07 on October 03, 2018, 10:40:16 PM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

menurut perkembangan yang kita ketahui crypto akan semakin maju kedepan bahkan di negeri kita sendiri gan karena banyak ico dari dalam negeri yang muncul saat ini.Namun kondisi market saja yang seolah olah crypto sepi dan sudah di tinggalkan padahal tidak demikian.
tetapi berbeda hal nya dengan saya gan untuk saat ini kalau kita pandang dari segi proyek sudah banyak sekali proyek yang melakukan kecurangan atau scam terhadap investor kalau hal ini tidak bisa di atasi saya yakin semakin sedikit investor yang mau berivenstasi di proyek ico dan pada akhir nya saya juga yakin masa depan crypto akan punah
bisa dibilang bahwa ada lebih banyak project yang gagal dan scam dari pada yang sukses dan membuat investornya mendapatkan profit maka dari itu tidak heran jika sekarang ada banyak ICO yang kurang mendapatkan dukungan dari para investor karena sekarang investor sangat berhati-hati dalam berinvestasi


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: elpiji on October 04, 2018, 12:28:50 AM
saat ini sih crypto udah banyak diminati oleh semua orang di dunia, tapi setelah dumb besar kemarin banyak orang yang pergi meninggalkan crypto, saya yakin crypto kan terus berkembang tapi mugkin kan butuh waktu untuk mengembalikan crypto seperti thun lalu.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: daniahya on October 04, 2018, 12:43:44 AM
masa depan crypto akan terus berkembang gan seiring berjalannya waktu mislanya saja
di negara jepang sudah di legalkn tidak menutup kemungkinan banyak negara akan mengikutinya
kemungkinan sih bakal bertambah gan untuk msalah legalnya bitcoin cuman skrang masih was2 mungkin liat kondisi skrang rata2 pemerintah memandang banyak dari sisi negatifnya soalnya jarang yg melihat sisi positifnya, ya kita tunggu aja kedepan bakalan gimana


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: putrifranenda218 on October 04, 2018, 02:21:06 AM
saat ini sih crypto udah banyak diminati oleh semua orang di dunia, tapi setelah dumb besar kemarin banyak orang yang pergi meninggalkan crypto, saya yakin crypto kan terus berkembang tapi mugkin kan butuh waktu untuk mengembalikan crypto seperti thun lalu.
saya juga yakin Crypto akan tumbuh lagi dan dapat kembali seperti dulu lagi, memang untuk mengembalikan Crypto seperti dulu itu membutuhkan waktu yang lumayan lama jad membutuhkan kesabaran untuk menunggu waktu yang sedang di proses. Crypto adalah salah satu alat yang bisa mendapatkan keuntungan sehingga banyak yang berminat, walaupun Crypto saat ini sangat lemah tetapi banyak yang percaya dan yakin bahwa Crypto dapat stabil dan naik lagi.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Cam Calvin on October 04, 2018, 03:05:22 AM
Crypto akan tetap berkembang di masa depan dan akan tumbuh lebih baik, banyak orang yang berminat terhadapnya hampir semua orang di dunia karena Crypto bisa mendapatkan penghasilan dan kita bisa mendapatkan keuntungan darinya. walaupun Crypto saat ini sedang tidak stabil tetapi saya yakin Crypto akan cepat stabil dan dapat tumbuh dengan baik.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Awak Bambi on October 04, 2018, 04:07:19 AM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?


melihat perkembangan crypto dewasa ini,dengan memperoleh dukungannya dari banyak negara ekonomi maju, serta peningkatan yang terdapat pada beetambahnya exchange sebagai penyedia layanan buy dan sell, disamping itu penggunaan money crypto juga mulai banyak diterima oleh banyak prodak perusahaan tertentu.seperti KFC di america, Kodak Canada.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: HyughA on October 04, 2018, 06:26:53 AM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?


melihat perkembangan crypto dewasa ini,dengan memperoleh dukungannya dari banyak negara ekonomi maju, serta peningkatan yang terdapat pada beetambahnya exchange sebagai penyedia layanan buy dan sell, disamping itu penggunaan money crypto juga mulai banyak diterima oleh banyak prodak perusahaan tertentu.seperti KFC di america, Kodak Canada.
memang benar gan sebagaimana kita tahu bahwa crypto ini semakin berkembang pesat dan banyak di butuhkan baik dari kalangan investor ataupun masyarakat luas di berbagai negara.jadi saya rasa crypto  tidak akan berahir dan akan terus bersinar di masa mendatang gan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: CageMabok on October 04, 2018, 06:59:20 AM
crypto dimasa depan pastinya dapat menguasai money transaksi dunia,dengan asumsi bila semua negara melegalkan bitcoin sebagai money transaksi, didukung oleh para investor serta di support oleh perusahaan terbesar dunia pasti bitcoin akan lebih maju. untuk lebih jelasnya agan dapat membacanya di link :
https://www.duniafintech.com/prediksi-mata-uang-virtual-di-masa-depan/


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: poldanmig on October 05, 2018, 05:19:38 AM
Crypto akan sangat berkembang di masa mendatang, bahkan untuk sekarang beberapa mata uang crypto saja sudah bisa diterapkan kedalam dunia nyata, seperti membayar listrik, membeli barang di online shop dan lain lain.
Hanya di beberapa negara gan yang pro dengan bitcoin dan juga mendukung blockchain yang bisa menerapkanya tetapi untuk indonesia masih belum bisa


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: yohananaomi on October 05, 2018, 06:49:52 AM
banyak yang bilang crypto semakin buruk semenjak harga coin ethereum menurun tapi menurut ane tidak demikian semakin turun harga alcoin tidak berpengaruh nya dengan crypto jadi kedepannya crypto akan semakin berkembang lagi.

memang kita tidak bisa memungkiri bahwa crypto beberapa bulan ini memang dalam keadaan sangat menyedihkan dan banyak proyek yang gagal ditengah jalan dan bahkan kabur. tetapi dengan kejadian ini saya meyakinkan bukan tidak akan berkembang diwaktu kedepanya.
cuma memang saat ini sedang terpuruk.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Rampagoe004 on October 05, 2018, 08:47:11 AM
banyak yang bilang crypto semakin buruk semenjak harga coin ethereum menurun tapi menurut ane tidak demikian semakin turun harga alcoin tidak berpengaruh nya dengan crypto jadi kedepannya crypto akan semakin berkembang lagi.

memang kita tidak bisa memungkiri bahwa crypto beberapa bulan ini memang dalam keadaan sangat menyedihkan dan banyak proyek yang gagal ditengah jalan dan bahkan kabur. tetapi dengan kejadian ini saya meyakinkan bukan tidak akan berkembang diwaktu kedepanya.
cuma memang saat ini sedang terpuruk.
Iya gan hal yang tidak bisa pungkiri lagi banyak crypto saat ini yang scam bahkan banyak yang kabur juga,sangat disayangkan karena dengan susah payah para bounty bekerja tidak ada hasil,semoga saja kedepan akan kembali sukses setiap bounty yang ada


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: prayogi on October 05, 2018, 05:05:54 PM
banyak yang bilang crypto semakin buruk semenjak harga coin ethereum menurun tapi menurut ane tidak demikian semakin turun harga alcoin tidak berpengaruh nya dengan crypto jadi kedepannya crypto akan semakin berkembang lagi.
memang penurunan harga yang terjadi pada altcoin membuat banyak orang panik dan berfikir bahwa crypto akan hancur, menurut saya penurunan harga bukanlah akhir dari crypto, crypto akan terus berkembang diseluruh dunia, crypto akan membawa kemudahan dengan teknologi yang semakin berkembang pesat


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: ojotoyo10 on October 05, 2018, 10:50:35 PM
banyak yang bilang crypto semakin buruk semenjak harga coin ethereum menurun tapi menurut ane tidak demikian semakin turun harga alcoin tidak berpengaruh nya dengan crypto jadi kedepannya crypto akan semakin berkembang lagi.
memang penurunan harga yang terjadi pada altcoin membuat banyak orang panik dan berfikir bahwa crypto akan hancur, menurut saya penurunan harga bukanlah akhir dari crypto, crypto akan terus berkembang diseluruh dunia, crypto akan membawa kemudahan dengan teknologi yang semakin berkembang pesat
Ya semua itu merupakan harapan besar kita agar perkembangan crypto di dunia semakin pesat terutama untuk negera kita ;D Memang masih banyak perdebatan tapi kita harus mendukung crypto agar nantinya bisa diakui.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: ajomanih on October 06, 2018, 03:44:17 AM
Sangat menarik berdiskusi tentang masa depan crypto melihat pergerakan harga sekarang memang sangat sulit ki bicarakan akan cerah lagi perkembangan bitcoin di masa akan datang,kita semua berharap masa depan crypto cepat terulang lagi seperti tahun sebelumnya

memang jika bicara tentang crypto selalu menarik diperbincangkan gan, apalagi crypto merupakan aset digital yang perkembangannya yang semakin pesat sehingga banyak orang yang memilih crypto dijadikan sebagai aset investasi masa depan gan, walaupun saat ini harganya masih belum mengalami kenaikkan, namun kita sebagai pengguna kita berharap semoga diakhir tahun 2018 ini harga crypto bisa kembali meroket gan.



Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: mlindjo on October 06, 2018, 08:49:41 PM
Perkembangan crypto selama ini masih punya ektabilitas sehingga perkembangan tidak surut terus melaju berkembang walau saat ini peraturan semakin ketat bukan satu hal kendala untuk lebih diminati oleh masyarakat dunia kemungkinan crypto akan terus melaju kedepannya.
sebenarnya peraturan yang ketat saat ini adalah suatu pertanda kalau cryptocurrency sedang berkembang gan, lantaran banyaknya pengguna maka peraturan akan di buat seketat ketatnya, karena untuk menghindari kecurangan pengguna yang semakin hari semakin banyak


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: the rise on October 06, 2018, 10:05:22 PM
Jelas semua itu tentu akan ada akhirnya namun jika melihat perkembangan ekonomi global maka Crypto bisa saja memang benar-benar menggantikan mata uang kertas dan di pakai oleh semua negara dengan mata uang yang sama sehingga Crypto akan bertahan cukup lama meskipun nanti bisa saja di gantikan kembali ke emas untuk alat transaksinya.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Stewart66 on October 06, 2018, 11:26:14 PM
jujur saja saya sempat pesimis terhadap masa depan cryptocurrency karena saya terkejut dengan penurunan harga yang begitu pesat terutama untuk bitcoin yang notabenenya adalah coin terbesar yang tentunya sangat mencerminkan keadaan crypto jadi disaat harga bitcoin turun saya langsung menilai bahwa crypto sedang dalam masa krisis akan tetapi setelah saya menyadari bahwa penurunan harga itu adalah hal yang wajar sejak saat itu saya menjadi yakin terhadap masa depan crypto


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: ojotoyo10 on October 07, 2018, 12:01:27 AM
Perkembangan crypto selama ini masih punya ektabilitas sehingga perkembangan tidak surut terus melaju berkembang walau saat ini peraturan semakin ketat bukan satu hal kendala untuk lebih diminati oleh masyarakat dunia kemungkinan crypto akan terus melaju kedepannya.
sebenarnya peraturan yang ketat saat ini adalah suatu pertanda kalau cryptocurrency sedang berkembang gan, lantaran banyaknya pengguna maka peraturan akan di buat seketat ketatnya, karena untuk menghindari kecurangan pengguna yang semakin hari semakin banyak
Ya itu memang sangat penting karena ini melibatkan banyak orang jadi sudah wajar kalau peraturan tersebut di buat dan pastinya harus dia taati pengguna.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: jimskiy on October 07, 2018, 03:20:38 AM
Jika kondisi seperti ini dan tidak ada perubahan sama sekali terhadap harga baik bitcoin atau altcoin saya rasa agak sedikit suram dengan nasib bitcoin dan altcoin. Beberapa bulan ini tidak ada kenaikan signifisikan dari harga bitcoin dan harga altcoin bahkan cenderung harga semakin turun.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: BotwinBG on October 07, 2018, 05:07:30 AM
Jika kondisi seperti ini dan tidak ada perubahan sama sekali terhadap harga baik bitcoin atau altcoin saya rasa agak sedikit suram dengan nasib bitcoin dan altcoin. Beberapa bulan ini tidak ada kenaikan signifisikan dari harga bitcoin dan harga altcoin bahkan cenderung harga semakin turun.

Sabar dulu saja gan, kalau kita ngecek harga crypto tiap hari memang bisa bikin stress, karena tidak ada lonjakan harga yang besar. Ditunggu saja dulu sampai ahir tahun nanti, semoga saja cukongnya sudah pada bernafsu buat ngepump harga Bitcoin dan Altcoin. ;D


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Black sweet on October 07, 2018, 05:41:05 AM
Jika kondisi seperti ini dan tidak ada perubahan sama sekali terhadap harga baik bitcoin atau altcoin saya rasa agak sedikit suram dengan nasib bitcoin dan altcoin. Beberapa bulan ini tidak ada kenaikan signifisikan dari harga bitcoin dan harga altcoin bahkan cenderung harga semakin turun.

Sabar dulu saja gan, kalau kita ngecek harga crypto tiap hari memang bisa bikin stress, karena tidak ada lonjakan harga yang besar. Ditunggu saja dulu sampai ahir tahun nanti, semoga saja cukongnya sudah pada bernafsu buat ngepump harga Bitcoin dan Altcoin. ;D
semoga aja gan karna sebagian besar harapan kita semua memang menunggu hal itu terjadi kembali di ahir tahun. ketimbang stres liat kondisi di market mendingan nambahain koin aja gan tapi kalo punya modal juga sih  :D


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: risky ipkt on October 07, 2018, 10:40:26 AM
pendapat ane teknologi crypto akan berkembang pesat karna manusia moderen memilih jalan yang amat praktis ane beri contoh ketika masa zaman dulu manusia membeli dengan cara bayar nya barter karna cara barter terlalu rumit harus tukar barang beralih ke emas dan akhirny manusia skrang beralih mata uang logam dan kertas sebagai orang berfikir lebih mudah memakai uang digital karna alasan lebih mudah


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: magnum cyber on October 07, 2018, 12:08:30 PM
pendapat ane teknologi crypto akan berkembang pesat karna manusia moderen memilih jalan yang amat praktis ane beri contoh ketika masa zaman dulu manusia membeli dengan cara bayar nya barter karna cara barter terlalu rumit harus tukar barang beralih ke emas dan akhirny manusia skrang beralih mata uang logam dan kertas sebagai orang berfikir lebih mudah memakai uang digital karna alasan lebih mudah
betul sekali gan,semakin berkembangnya zaman maka manusia juga akan semakin mencari efisiensi, dan seperti nya teknologi crypto ini bisa menjadi solusi kedepannya, untuk sekarang mungkin masih belum bisa karena masih rawan hack tapi kedepannya saya yakin crypto bisa lebih aman dan lebih efisien dalam penggunaanya


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: NeelMariaWarner on October 08, 2018, 12:36:59 PM
pendapat ane teknologi crypto akan berkembang pesat karna manusia moderen memilih jalan yang amat praktis ane beri contoh ketika masa zaman dulu manusia membeli dengan cara bayar nya barter karna cara barter terlalu rumit harus tukar barang beralih ke emas dan akhirny manusia skrang beralih mata uang logam dan kertas sebagai orang berfikir lebih mudah memakai uang digital karna alasan lebih mudah
betul sekali gan,semakin berkembangnya zaman maka manusia juga akan semakin mencari efisiensi, dan seperti nya teknologi crypto ini bisa menjadi solusi kedepannya, untuk sekarang mungkin masih belum bisa karena masih rawan hack tapi kedepannya saya yakin crypto bisa lebih aman dan lebih efisien dalam penggunaanya
saya pikir saat ini pun crypto sudah cukup efisien hanya saja memang masih banyak yang belum bisa menerima crypto sepenuhnya dan juga masih belum terlalu punya andil dalam aktifitas sehari-hari,


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: mauriek on October 18, 2018, 07:50:51 AM
saya rasa dunia crypto untuk masa depan akan semakin berkembang sekarang walo dunia crypto sekarang belum diterima sepenuhnya.tapi secara perlahan crypto sudah banyak dikenal dan sudah semakin banyak yang mengikuti,mudah-mudahan saja dunia crypto kedepannya akan semakin diterima
memang untuk sekarang crypto ini bisa dibilang masih keci karna baru dimulai beberapa tahun lalu dan belum bisa di terima sepenuhnya baik oleh pemerintah ataupun oleh masyarakat luas namun kedepannya saya yakin crypto bisa berkembang ke arah yang lebih baik dan bisa diterima sepenuhnya.
Gak kebayang jika nanti Crypto ini diterima oleh semua negara, pasti akan semakin membuat penggunanya semakin meningkat di seluruh dunia. Menurut ane itu semua akan terjadi di 3-5 tahun kedepan ane rasa. 


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: iqrasalsabila on October 30, 2018, 07:23:13 AM
Seperti yg kita tahu, crypto dikembangkan melalui teknology blockchain yg bersifat open source dmn setiap orang bisa menciptakan cryptonya sendiri. Dan kita tentu masih ingat peristiwa bubblenya harga btc bbrp tahun yg lalu, sehingga banyak orang mnciptakan crypto dg potensinya masing2. Tapi Kurangnya pemahaman secara mendalam mengenai cryptocurrency menyebabkan para pelaku pasar menganggap bahwa cryptocurrency memiliki jumlah yang benar-benar terbatas sehingga harus di beri nilai yang tinggi padahal kenyataan yang terjadi adalah sebaliknya. Dengan sifatnya yang open source, maka siapapun akan dapat membuat mata uangnya sendiri, sehingga seiring berjalannya waktu akan makin banyak cryptocurrency baru yang akan ditawarkan yang akan mengakibatkan ekosistem cryptocurrency menjadi over supply. Ketika terjadi kondisi demikian maka harga cryptocurrency akan menurun secara perlahan hingga pada akhirnya tidak memiliki nilai sama sekali.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: kimjenglot on October 30, 2018, 10:24:15 AM
ane prediksi masa depan crypto akan semangkin berkembang bisa kita lihat semangkin banyak proyek proyek crypto baru berdatangan setiap hari nya baru baru ini banyak proyek crypto berasal dari indo dan bisa meraih kesuksesan seperti playgame, di samping itu klub klub sepak bola ternama sudah membuat coin cypto contoh nya psg coin dan yang akan datang nanti juventus coin
saya sependapat jika kemajuan crypto akan semakin pesat, dengan proyek-proyek local yang mulai menunjukkan eksistensinya juga dengan proyek ICO nya. tetapi yang menjadi masalah sekarang adalah terlalu banyaknya proyek scamm akan mengurangi minat investor untuk berinvestasi disana. dan itu artinya proyek banyak tetapi investor sedikit, hasilnya bagaimana ? mungkin agan bisa menyimpulkannya sendiri ;)


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: SNIPER90 on October 30, 2018, 12:12:55 PM
Terlihat perkembangan harga crypto sekarang ini memang harus banyak sabar,sebab untuk saat ini tidak ada lompatan harga yang luar biasa.namun kita harus siap untuk menunggu sampai akhir tahun ,semoga para pemodal dunia sudah mau ngepump harga altcoin dan bitcoin nantinya.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: NeelMariaWarner on October 30, 2018, 12:38:37 PM
Jika di lihat sekarang perkembangan crypto maka bisa di pastikan crypto memiliki masa depan yang baik karena banyak negara sudah ikut serta dalam menerima crypto bahkan pengguna crypto pun sekarang sudah semakin banyak termasuk di indonesia maka crypto akan bertahan dalam waktu yang cukup panjang.
Iya jika kita lihat perkembangan yang terjadi sekarang ini crypto bakal memiliki masadepan yang baik dan semakin hari peminat semakin bertambah dan juga sudah banyak negara yang mau ikut serta di dunia crypto ini
perkembangan crypto mulai pesat setelah pump tahun 2017 menurut yang saya lihat, dengan semakin banyaknya peminat dan orang orang yang terjun ke dunia crypto menandakan Crypto mulai menjadi bagian dari perkembangan ekonomi dunia.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: -kirito on October 30, 2018, 12:40:45 PM
bisa jadi kan karena dalam dunia ini Teknologi akan semakin maju Nah dari efek tersebut banyak orang yang mengenal tentang mata uang virtual yang memudahkan berbagai urusannya dalam berbagai macam aktivitas dari situlah kita bisa melihat bahwa masa depan crypto akan semakin maju


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: monineklutak on October 30, 2018, 01:30:20 PM
bisa jadi kan karena dalam dunia ini Teknologi akan semakin maju Nah dari efek tersebut banyak orang yang mengenal tentang mata uang virtual yang memudahkan berbagai urusannya dalam berbagai macam aktivitas dari situlah kita bisa melihat bahwa masa depan crypto akan semakin maju
betul sekali,dengan semakin berkembangnya era digital maka keberadaan mata uang virtual crypto akan semakin dibutuhkan dan akan menjadi sebuah kebutuhan


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: globalpain on October 30, 2018, 03:17:38 PM
secara logika kita yang bergabung dalam crypto dan berada di forum ini pasti berharap crypto bisa berkembang pesat, jika crypto berakhir maka bisa dibilang kita kehilangan ladang untuk memperoleh keuntungan, kita harus berfikir positif dan yakin bahwa crypto akan berkembang pesat dan bisa diterima oleh semua negara di dunia


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: andibongkol on November 02, 2018, 06:36:24 PM
Secara teknologi, saya yakin crypto akan berkembang. Karena crypto sebuah alat yang sangat memudahkan dalam sisi ekonomi. Mungkin agan semua paham bagaimana kecanggihan sistem dalam crypto, sehingga kehadiran crypto dianggap membahayakan sistem perekonomian suatu negara.
ya bisa kita lihat juga dari sisi seperti itu , karena bukti nya sekarang ini banyak negara yang melarang regulasi crypto karena mereka takut mengganggu perekonomian sekaligus mata uang mereka


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: .com on November 02, 2018, 07:28:28 PM
Secara teknologi, saya yakin crypto akan berkembang. Karena crypto sebuah alat yang sangat memudahkan dalam sisi ekonomi. Mungkin agan semua paham bagaimana kecanggihan sistem dalam crypto, sehingga kehadiran crypto dianggap membahayakan sistem perekonomian suatu negara.
ya bisa kita lihat juga dari sisi seperti itu , karena bukti nya sekarang ini banyak negara yang melarang regulasi crypto karena mereka takut mengganggu perekonomian sekaligus mata uang mereka
Di sisi lain juga hadirnya crypto ini penuh dengan pro kontra ,seperti halnya bank di negara kita ini menganggap crypto ini saingan beratnya karena sebagaimana kita lihat banyak kelebihan yang di miliki crypto ini .baik itu manfaat dan penggemar nya jauh hari semakin banyak gan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Dhoe on November 03, 2018, 03:07:53 PM
Secara teknologi, saya yakin crypto akan berkembang. Karena crypto sebuah alat yang sangat memudahkan dalam sisi ekonomi. Mungkin agan semua paham bagaimana kecanggihan sistem dalam crypto, sehingga kehadiran crypto dianggap membahayakan sistem perekonomian suatu negara.
Itu akan terjadi jika pemerintah kita atau pemerintah secara global pada umumnya mau menerima crypto ini sebagai alat pembayaran yang sah dan di akui di tiap negara masing2, maka itu akan semakin membuat Crypto semakin berkembang pesat dan bertahan lama. Ane rasa butuh waktu yang lumayan lama agar hal itu terjadi.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: sameme on November 03, 2018, 03:45:44 PM
Selama crypto masih di butuhkan berbagai kalangan tentu crypto itu sendiri tidak bakal berhenti begitu saja.  Saya lihat crypto jauh hari semakin berkembang ko gan, padahal bisa dikatakan altcoin saat ini mengalami penurunan harga tetapi masih banyak yang mempercayainya, berarti hal ini menandakan bahwa crypto memang di butuhkan gan, dan saya yakin masa depannya akan terus bersinar.
Tapi tidak semua altcoin bisa dipercayai karena ada altcoin yang memang tidak memberikan keuntungan. Maka semakin berkembang crypto akan semakin susah untuk kita melihat altcoin yang bagus.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: aqila baruroh on November 03, 2018, 05:41:35 PM
Selama crypto masih di butuhkan berbagai kalangan tentu crypto itu sendiri tidak bakal berhenti begitu saja.  Saya lihat crypto jauh hari semakin berkembang ko gan, padahal bisa dikatakan altcoin saat ini mengalami penurunan harga tetapi masih banyak yang mempercayainya, berarti hal ini menandakan bahwa crypto memang di butuhkan gan, dan saya yakin masa depannya akan terus bersinar.
Tapi tidak semua altcoin bisa dipercayai karena ada altcoin yang memang tidak memberikan keuntungan. Maka semakin berkembang crypto akan semakin susah untuk kita melihat altcoin yang bagus.
gimane ceritanya gan semakin susah kok semakin berkembang ? seharusnya kan kalau banyak altcoin yang memberikan keuntungan itu yang di artikan semakin berkembang.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: kbhutto on November 03, 2018, 06:48:42 PM
gimane ceritanya gan semakin susah kok semakin berkembang ? seharusnya kan kalau banyak altcoin yang memberikan keuntungan itu yang di artikan semakin berkembang.
Benar gan semakin banyak Altcoin bermunculan itu menandakan bahwa dunia crypto semakin berkembang,Tapi banyak nya hadir Altcoin juga berdampak negatif dan mencoreng crypto jika sekian banyak altcoin tersebut mati atau scam gan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Shendelzare_Silkwood- on November 03, 2018, 08:20:18 PM
Sekarang bisa kita lihat, dengan hadirnya banyak project ico, dan dari suksesnya beberapa project ico baru, dari situ bisa kita menilainya kalau cryptocurrency akan terus berkembang untuk kedepannya, karena sekarang semakin banyak yang tertarik dengan cryptocurrency jika melihat dari perkembangan ico gan


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: lousie9 on November 03, 2018, 10:35:45 PM
Sekarang bisa kita lihat, dengan hadirnya banyak project ico, dan dari suksesnya beberapa project ico baru, dari situ bisa kita menilainya kalau cryptocurrency akan terus berkembang untuk kedepannya, karena sekarang semakin banyak yang tertarik dengan cryptocurrency jika melihat dari perkembangan ico gan
iya benar gan, ane setuju dengan gagasan anda, karena dari banyaknya project ico baru yang sukses, dari situ kita bisa melihat dan menilai tentang masa depan cryptocurrency ini, itu artinya cryptocurrency masih di minati ya
Namun jika saya lihat justru sekarang lebih banyak ICO yang gagal gan dalam penjualan nya dan hanya sedikit sekali yang mengalami penjualan dengan hardcap kebanyakan hanya sampai softcap saja dan setelah itu juga banyak projek yang mangkir dari roadmap nya, namun meskipun hal itu terjadi pada tahun ini kemungkinan itu juga karena buruknya kondisi pasar sehingga memaksa projek baru untuk bekerja lebih keras untuk mengolahnya dan untuk masa depan Crypto tentu akan terus cerah kedepan nya lihat saja tahun depan bagaimana tanggapan banyak negara tentang Crypto.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: indrakusumaindra on November 04, 2018, 01:38:26 AM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

Menurut saya crypto akan digunakan untuk transaksi di masa depan dan akan semakin dimanfaatkan oleh pemerintah untuk menghindari pengelapan pajak dan bahkan mungkin kedepannya akan mulai bermunculan coin stabil dari central bank yang dapat digunakan bebas layaknya uang kertas yang ada di masyarakat.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Yusuf77 on November 04, 2018, 01:47:53 AM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

Menurut saya crypto akan digunakan untuk transaksi di masa depan dan akan semakin dimanfaatkan oleh pemerintah untuk menghindari pengelapan pajak dan bahkan mungkin kedepannya akan mulai bermunculan coin stabil dari central bank yang dapat digunakan bebas layaknya uang kertas yang ada di masyarakat.
saya kira jika crypto ingin seperti itu mungkin pemerintah butuh waktu yang lama dan pengendalian yang cukup besar agar semua itu bisa terwujud,tetapi saya kurang yakin apakah pemerintah bisa atau tidak. bank tidak akan menciptakan coin dari bank sentral karena mereka sudah percaya dengan mata uang fiat yang sudah menjadi alat pembayaran yang sah.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: lisa44 on November 04, 2018, 04:52:27 AM
masa depan crypto kedepannya buka berakhir gan tapi semakin bagus karea ane lihat para pebisnis banyak yang turun ke dunia crypto untuk mengembangkan bisnis mereka jadi jelas kedepannya masa depan crypto semakin cerah,


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: lukmandog on November 04, 2018, 07:22:26 AM
masa depan crypto kedepannya buka berakhir gan tapi semakin bagus karea ane lihat para pebisnis banyak yang turun ke dunia crypto untuk mengembangkan bisnis mereka jadi jelas kedepannya masa depan crypto semakin cerah,

cerah atau tidaknya masa depan crypto itu tergantung pada banyaknya peminat terhadap crypto terutama para investor atau team yang bisa membuat project serta perusahaan besar gan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: rahmathidayat93 on November 04, 2018, 07:47:00 AM
cerah atau tidaknya masa depan crypto itu tergantung pada banyaknya peminat terhadap crypto terutama para investor atau team yang bisa membuat project serta perusahaan besar gan.
Benar gan saya yakin masa depan crypto akan terus berkembang dan akan menarik perhatian investor.Selama ini karena pengaruh kondisi market saja yang kurang bagus maka situasi dunia crypto agak sepi.

sebenarnya tidak sepi gan, hanya saja para trader yang takut melakukan pembelian dalam jumlah yang banyak sehingga kondisinya terlihat sepi, ane yakin para trader juga selalu memantau banyak market sekarang gan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Rohtox on November 04, 2018, 07:59:06 AM
Secara teknologi, saya yakin crypto akan berkembang. Karena crypto sebuah alat yang sangat memudahkan dalam sisi ekonomi. Mungkin agan semua paham bagaimana kecanggihan sistem dalam crypto, sehingga kehadiran crypto dianggap membahayakan sistem perekonomian suatu negara.
Itu akan terjadi jika pemerintah kita atau pemerintah secara global pada umumnya mau menerima crypto ini sebagai alat pembayaran yang sah dan di akui di tiap negara masing2, maka itu akan semakin membuat Crypto semakin berkembang pesat dan bertahan lama. Ane rasa butuh waktu yang lumayan lama agar hal itu terjadi.

jelas gan itu butuh waktu lama jiak dilihat sekarang crypto sendiri hadir baru 10 tahun dan kemajuannya tidak bisa dibilang remeh sampai diangkat dipembahsan keuangan dunia kalo tidak salah di konferensi G-20 kemarin


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: SateRebus on November 04, 2018, 08:15:24 AM
Di tahun 2017 kemaren crypto sempat mengalami perkembangan pesat di bulan juli 2017 - februari 2018 dan selanjutnya crypto mulai sepi lagi dan banyak harga altcoin mulai turun pesat, Dan di tahun kedepan sepertinya masih belum ada tanda2 crypto untuk kembali naik gan, Mungkin masih tetap sama dan stabil


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Ckckwe on November 04, 2018, 12:00:17 PM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

Menurut saya crypto akan digunakan untuk transaksi di masa depan dan akan semakin dimanfaatkan oleh pemerintah untuk menghindari pengelapan pajak dan bahkan mungkin kedepannya akan mulai bermunculan coin stabil dari central bank yang dapat digunakan bebas layaknya uang kertas yang ada di masyarakat.
saya kira jika crypto ingin seperti itu mungkin pemerintah butuh waktu yang lama dan pengendalian yang cukup besar agar semua itu bisa terwujud,tetapi saya kurang yakin apakah pemerintah bisa atau tidak. bank tidak akan menciptakan coin dari bank sentral karena mereka sudah percaya dengan mata uang fiat yang sudah menjadi alat pembayaran yang sah.
Kemungkinan tidak, mengingat pemerintah saja sampe saat ini belum dapat merealisasikan crypto di negara kita, apalagi untuk menggantikan mata uang rupiah,bukankah pihak bank Indonesia memang melarangnya? Karena mereka mengganggap mata uang digital ini beresiko tinggi gan?.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: TelolettOm on November 04, 2018, 02:55:23 PM
Blockchain sendiri sebenarnya adalah teknologi baru dan bisa menggantikan pola dari bank saat ini. oleh karena itulah bank sekarang ini melakukan penolakan terhadap cryptocurrency . terutama btc. karena sebearnya yang mereka takuti adalah blockchain


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Crew09 on November 04, 2018, 04:14:36 PM
Blockchain sendiri sebenarnya adalah teknologi baru dan bisa menggantikan pola dari bank saat ini. oleh karena itulah bank sekarang ini melakukan penolakan terhadap cryptocurrency . terutama btc. karena sebearnya yang mereka takuti adalah blockchain
di samping itu saya yakin alasan mereka menolak kehadiran cryptoqurency tepatnya di indonesia tentu dikarenakan takut tersaingi gan, Karna sebagaimana kita lihat teknologi blockchain sebuah inovasi yang menakjubkan. baru muncul saja sudah banyak penggunanya,bahkan bank saja sampe segitunya, apalagi jika dimasa depan nanti gan?


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: sajadah terbang on November 04, 2018, 04:15:55 PM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?


hallo juga gans ! ! !
Kalo menurut saya si di Kedepan nya Crypto world ini tetap berjalan dan berkembang tapi yang saya resah kan yah itu Semakin jatuh nya harga Eth/Bitcoin yang Membuat banyak koin2 baru pada mati dengan harga yang rata2 MINUS 100% di bawah harga ico

karena banyak para perserta baru yang tak tau step bye step nya koin2 baru yang mereka kerjakan
setelah koin2 bounty atau token masuk dompet mereka rata2 langsung di juaL beramai padahal koin yang baru itu punya peta jalan yang ada kelanjutan bukan langsung Jual dan jual saat masuk dompet

karena untuk mempa harga koin yang sudah jatoh itu susah kan kita juga harus ikut serta dalam EXCHANGE yang terdaftar untuk ikut serta pada traiding Koin

itu akan menaikan Harga jual Token atau koin ke investor

terimakasih salam insparasi !


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: flyer88 on November 04, 2018, 05:55:30 PM
Blockchain sendiri sebenarnya adalah teknologi baru dan bisa menggantikan pola dari bank saat ini. oleh karena itulah bank sekarang ini melakukan penolakan terhadap cryptocurrency . terutama btc. karena sebearnya yang mereka takuti adalah blockchain
Ya benar gan, makanya mereka itu sampai sekarang masih anti sama cryptocurrency karena mereka tidak bisa mengontrolnya
atau mengaturnya. Ane sendiri yakin kedepan crypto ini akan semakin di sukai oleh semua lapisan masyarakat.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: ajomanih on November 05, 2018, 11:10:03 AM
Sekarang bisa kita lihat, dengan hadirnya banyak project ico, dan dari suksesnya beberapa project ico baru, dari situ bisa kita menilainya kalau cryptocurrency akan terus berkembang untuk kedepannya, karena sekarang semakin banyak yang tertarik dengan cryptocurrency jika melihat dari perkembangan ico gan

benar gan, jika melihat perkembangannya saat ini menurut saya crypto semakin berkembang pesat gan, ini bisa kita lihat dengan bermunculnya banyak proyek ico serta banyaknya pengguna crypto gan, apalagi dengan semakin berkembangnya teknologi dan zaman tentunya membuat crypto akan menjadi sebuah kebutuhan finansial yang modern gan sehingga akan menarik masyarakat modern untuk dijadikan sebagai aset investasi masa depan gan.



Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: novemberwoah on November 05, 2018, 07:17:52 PM
sebenarnya tidak sepi gan, hanya saja para trader yang takut melakukan pembelian dalam jumlah yang banyak sehingga kondisinya terlihat sepi, ane yakin para trader juga selalu memantau banyak market sekarang gan.
Maksud sepi bukan artian tidak ada peminat atau jumlah beli di tiap market gan,Sepi maksud saya di sebabkan karena memburuk nya situasi market sehingga cenderung ada kejutan bahkan harga bitcoin/altcoin relatif stabil.Nah dalam beberapa hari ini BCH HF dan cukup menarik perhatian dunia crypto gan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: mlindjo on November 05, 2018, 08:08:06 PM
sebenarnya tidak sepi gan, hanya saja para trader yang takut melakukan pembelian dalam jumlah yang banyak sehingga kondisinya terlihat sepi, ane yakin para trader juga selalu memantau banyak market sekarang gan.
Maksud sepi bukan artian tidak ada peminat atau jumlah beli di tiap market gan,Sepi maksud saya di sebabkan karena memburuk nya situasi market sehingga cenderung ada kejutan bahkan harga bitcoin/altcoin relatif stabil.Nah dalam beberapa hari ini BCH HF dan cukup menarik perhatian dunia crypto gan.
sebenarnya gan volume trading yang sedikit sekarang bukan hanya di karenakan oleh downnya cryptocurrency karena banyak yang meninggalkannya, tapi karena sekarang banyaknya altcoin baru yang bermunculan, jadi para trader pun sudah terbagi


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Kakuchi on November 05, 2018, 08:37:02 PM
Menurut ane gan cryptocurrency akan terus ada dan akan berkembang ya, mengingat sekarang hampir semua golongan tahu dan bankan banyak yang sudah bergabung dengan cryptocurrency, jadi tidak mudah untuk mereka tinggalkan begitu saja


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: daniahya on November 05, 2018, 10:02:38 PM
Blockchain sendiri sebenarnya adalah teknologi baru dan bisa menggantikan pola dari bank saat ini. oleh karena itulah bank sekarang ini melakukan penolakan terhadap cryptocurrency . terutama btc. karena sebearnya yang mereka takuti adalah blockchain
Ya benar gan, makanya mereka itu sampai sekarang masih anti sama cryptocurrency karena mereka tidak bisa mengontrolnya
atau mengaturnya. Ane sendiri yakin kedepan crypto ini akan semakin di sukai oleh semua lapisan masyarakat.
klo di sukai pasti gan karena crypto sangat menguntungkan untuk jangka panjang karena harganya yang tiap tahun mengalami kenaikan ya walaupun kadang ada penurunan juga. kemungkinan para investor nnti balik lgi sih sesudah perang dagang berahir jadi kemugkinan cyrto jga akan semakin baik kedepan sebagai investasi yg menguntungkan


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Kakuchi on November 06, 2018, 09:41:54 PM
Blockchain sendiri sebenarnya adalah teknologi baru dan bisa menggantikan pola dari bank saat ini. oleh karena itulah bank sekarang ini melakukan penolakan terhadap cryptocurrency . terutama btc. karena sebearnya yang mereka takuti adalah blockchain
Ya benar gan, makanya mereka itu sampai sekarang masih anti sama cryptocurrency karena mereka tidak bisa mengontrolnya
atau mengaturnya. Ane sendiri yakin kedepan crypto ini akan semakin di sukai oleh semua lapisan masyarakat.
klo di sukai pasti gan karena crypto sangat menguntungkan untuk jangka panjang karena harganya yang tiap tahun mengalami kenaikan ya walaupun kadang ada penurunan juga. kemungkinan para investor nnti balik lgi sih sesudah perang dagang berahir jadi kemugkinan cyrto jga akan semakin baik kedepan sebagai investasi yg menguntungkan
iya benar gan, cryptocurrency ini menurut ane adalah investasi cocok untuk jangka panjang, karena dari sekarang bisa kita lihat banyak perusahaan perusahaan besar yang bergabung dengan cryptocurrency, jadi bisa di prediksi kalau kedepannya harga cryptocurrency akan kembali naik


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Denies Distro on November 06, 2018, 10:54:59 PM
Menurut ane gan cryptocurrency akan terus ada dan akan berkembang ya, mengingat sekarang hampir semua golongan tahu dan bankan banyak yang sudah bergabung dengan cryptocurrency, jadi tidak mudah untuk mereka tinggalkan begitu saja
Iya akan tetap ada, tapi ane yakin tidak sebanyak sekarang ini juga.
Paling ya terbatas di beberapa unsur dan faktor, yang artinya tidak semua aktivitas di landasi dengan crypto dan tidak semua crypto yang sekarang ada ini akan terus ada (digunakan).


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Shasha80 on November 06, 2018, 11:10:25 PM
Kalau saya lihat memang proyek ico banyak bermunculan berarti itu menandakan crypto sangat maju, cuman sayangnya banyak juga yang scam sehingga mengurangi kepercayaan investor, coba kalau ada semacam badan atau lembaga yang melindungi ico sehingga tidak ada ico yang scam sehingga lebih leluasa untuk investasi dan pada akhirnya semakin maju lah dunia crypto


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: globalpain on November 06, 2018, 11:13:44 PM
kalo menurut saya crypto akan berkembang pesat gan, crypto adalah investasi yang menguntungkan, perkembangannya akan semakin baik kedepannya, crypto akan bisa diterima oleh seluruh lapisan masyarakat, saat semua negara telah melegalkan crypto maka di masa depan crypto akan semakin berjaya


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Abuknedy45 on November 08, 2018, 12:10:34 AM
Menurut informasi yang ane dapatkan bahwa cina kembali melegalkan crypto, ini bertanda bahwa crypto akan terus meningkat dengan bertambahnya peminat, kedepanyan masyarakat terus memanfaatkan crypto sebagai sarana investasi.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: rudin123 on November 08, 2018, 12:22:31 AM
Menurut informasi yang ane dapatkan bahwa cina kembali melegalkan crypto, ini bertanda bahwa crypto akan terus meningkat dengan bertambahnya peminat, kedepanyan masyarakat terus memanfaatkan crypto sebagai sarana investasi.
ya memang itu berita bagus sih pasti kedepan bakal bagus berari juga bakal ada proyek2 baru yg berasal dari china , kita jga tau kan chine merupakan negara besar jdi dengan melegalkan bitcoin ini bitcoin akan semakin di kenal dan di percayai lagi


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: rachcr0z3 on November 08, 2018, 03:30:11 AM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

Masa depan crypto menurut ane sekarang lagi di uji walaupun sejujurnya ane yakin pasti akan terus berkembang.
Masalah2 yang sekarang lagi menimpa dunia crypto menurut ane seperti melakukan eliminasi untuk proyek abal2 sedangkan yang real akan semakin berkembang pesar nantinya.
Memang betul gan
betul sekali gan, memang sekarang kondisi crypto sedang kurang bagus tapi saya yakin kedepannya akan terus berkembang mengingat peminat crypto yang semakin bertambah juga.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: rachcr0z3 on November 08, 2018, 03:32:50 AM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

Insya allah masa depan crypto kedepan akan semakin berkembang gan,karena setiap kegiatan kegiatan yang penuh dengan tantangan akaan berakhir dengan kesuksesan yang penuh bermakna.cuma hanya butuh waktu yang agak lama sedikit gan untuk berkembang dengan pesat,lantaran banyak segi hal yang dilalui oleh dunia cryptocurrency saat ini.
tentu dengan perkembangan zaman crypto juga akan ikut berkembang diikuti dengan perkembangan teknologii.masa masa seperti sekarang ini hanyalah bagian dari proses crypto dalam perkembangannya.
Crypto pasti akan berkembang pesat tapi nanti kita  akan tunggu waktunya


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: ajomanih on November 08, 2018, 03:47:20 AM
Di tahun 2017 kemaren crypto sempat mengalami perkembangan pesat di bulan juli 2017 - februari 2018 dan selanjutnya crypto mulai sepi lagi dan banyak harga altcoin mulai turun pesat, Dan di tahun kedepan sepertinya masih belum ada tanda2 crypto untuk kembali naik gan, Mungkin masih tetap sama dan stabil


benar gan, tahun 2017 memang tahunnya crypto gan, dimana saat itu hampir semua coin mengalami kenaikkan harga gan, dimana saat itu harga bitcoin sempat menyentuh harga 250 jutaan gan, memang untuk saat ini menjelang akir tahun belum ada pergerakan harga yang signifikan gan, semoga saya diakhir tahun ini harganya bisa kembali merangkak naik gan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: OnceTwiceThird on November 08, 2018, 04:35:49 AM
Jangan khawatir masa depan crypto saya rasa baik - baik saja dan harga bitcoin atau harga altcoin akan kembali naik lagi, biasa harga turun untuk bisa ambil kesempatan buat berinvestasi dengan jumlah yang besar lagi.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Insomnia family on November 08, 2018, 07:23:51 AM
ahir-ahir ini kondisi pasar memang sedang tidak mendukung ,sebagian altcoin mengalami penurunan yang cukup bawah tapi bukan berarti masa depan crypto akan berahir dengan cepat ,crypto masih amat sangat di butuhkan gan dan tentunya saya percaya bahwa crypto akan terus berkembang pesat di masa depan nanti.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Mr.sprin on November 08, 2018, 07:44:22 AM
Menurut saya crypto masih akan terus berkembang pesat gan dan saya mau bahas sedikit tentang perkembangan hargany. Perkembangan harga tahun ini semuany bergantung pada hasil etf pada bulan september, sampai sejauh ini banyak etf yang sudah ditolak. Kalau sampai akhir tahun ini etf tetap ditolak semua pasti rate ico gak akan ada kenaikan, yang ada makin anjlok...
walaupun harga eth semakin anjlok kemungkinan  besar harga eth di akhir tahun ini akan semakin bagus, dan kedeapannya crypto akan semakin berkembang karena crypto sekarang banyak peminat misalnya pembisnis banyak yang mengembangkan perusahaan mereka dengan terjun ke dunia crypto  ini buktinya kedepan crypto akan semakin berkembang dengan pesat,


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Marble777 on November 08, 2018, 08:09:56 AM
Menurut saya crypto masih akan terus berkembang pesat gan dan saya mau bahas sedikit tentang perkembangan hargany. Perkembangan harga tahun ini semuany bergantung pada hasil etf pada bulan september, sampai sejauh ini banyak etf yang sudah ditolak. Kalau sampai akhir tahun ini etf tetap ditolak semua pasti rate ico gak akan ada kenaikan, yang ada makin anjlok...
walaupun harga eth semakin anjlok kemungkinan  besar harga eth di akhir tahun ini akan semakin bagus, dan kedeapannya crypto akan semakin berkembang karena crypto sekarang banyak peminat misalnya pembisnis banyak yang mengembangkan perusahaan mereka dengan terjun ke dunia crypto  ini buktinya kedepan crypto akan semakin berkembang dengan pesat,
soal harga eth kita lihat saja nanti hasilnya di ahir tahun gan semoga tidak mengecewakan.,dan soal masa depan crypto ane rasa juga demikian gan mengingat crypto ini bisa menguntungkan tentunya bakal selalu di minati para investor kedepanya. ane juga percaya crypto akan terus berkembang dan bersinar di masa depan gan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: flyer88 on November 08, 2018, 08:17:50 AM
Masa depan Crypto gak usah di ragukan lagi perkembangan nya yang akan semakin meningkat di masa mendatang.
Bahkan ane pribadi yakin di negara kita Indonesia ini juga akan menjadi negara yang ramah terhadap Cryptocurrency kedepannya. Kita nantikan saja.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: kimjenglot on November 08, 2018, 08:33:03 AM
Menurut informasi yang ane dapatkan bahwa cina kembali melegalkan crypto, ini bertanda bahwa crypto akan terus meningkat dengan bertambahnya peminat, kedepanyan masyarakat terus memanfaatkan crypto sebagai sarana investasi.
semua ini seperti permainannya Cina, karena menurut saya mereka seenaknya saja membuat kebijakan melegalkan atau melarang crypto. dengan sekarang Cina melegalkan kembali, mungkin asumsi saya karena mereka sudah membeli banyak asset crypto dengan harga yang sangat murah ini, kemudian mereka bilang sekarang sudah boleh dengan harapan pasar akan naik kemudian mereka jual diharga ATH


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Loedong on November 08, 2018, 08:52:42 AM
Menurut informasi yang ane dapatkan bahwa cina kembali melegalkan crypto, ini bertanda bahwa crypto akan terus meningkat dengan bertambahnya peminat, kedepanyan masyarakat terus memanfaatkan crypto sebagai sarana investasi.
semua ini seperti permainannya Cina, karena menurut saya mereka seenaknya saja membuat kebijakan melegalkan atau melarang crypto. dengan sekarang Cina melegalkan kembali, mungkin asumsi saya karena mereka sudah membeli banyak asset crypto dengan harga yang sangat murah ini, kemudian mereka bilang sekarang sudah boleh dengan harapan pasar akan naik kemudian mereka jual diharga ATH
benar juga nih yang agan bilang bisa di logika mengingat sekarang sudah mendekati ahir tahun juga dan sepertinya memang mereka sudah menimbun banyak koin untuk persediaan di ahir tahun ini gan., jadi negara cina membuat utusan lagi dengan melegalkan kembali crypto ini, kita lihat saja nanti gimana perubahanya gan


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: tazmania on November 09, 2018, 02:00:54 AM
Masa depan Crypto gak usah di ragukan lagi perkembangan nya yang akan semakin meningkat di masa mendatang.
Bahkan ane pribadi yakin di negara kita Indonesia ini juga akan menjadi negara yang ramah terhadap Cryptocurrency kedepannya. Kita nantikan saja.
Benar gan, Tapi saat ini masih banyak orang Indonesia yang belum mengenal cryptocurensy, Tapi saya yakin bahwa di Indonesia perkembangan crypto akan terus maju, Soalnya proyek ico yang berasal dari indo terus bermunculan gan,


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Huruharacorp on November 09, 2018, 02:40:28 AM
Menurut informasi yang ane dapatkan bahwa cina kembali melegalkan crypto, ini bertanda bahwa crypto akan terus meningkat dengan bertambahnya peminat, kedepanyan masyarakat terus memanfaatkan crypto sebagai sarana investasi.
semua ini seperti permainannya Cina, karena menurut saya mereka seenaknya saja membuat kebijakan melegalkan atau melarang crypto. dengan sekarang Cina melegalkan kembali, mungkin asumsi saya karena mereka sudah membeli banyak asset crypto dengan harga yang sangat murah ini, kemudian mereka bilang sekarang sudah boleh dengan harapan pasar akan naik kemudian mereka jual diharga ATH
benar juga nih yang agan bilang bisa di logika mengingat sekarang sudah mendekati ahir tahun juga dan sepertinya memang mereka sudah menimbun banyak koin untuk persediaan di ahir tahun ini gan., jadi negara cina membuat utusan lagi dengan melegalkan kembali crypto ini, kita lihat saja nanti gimana perubahanya gan
memang tidak heran gan kalo pengguna bitcoin terbesar memang berpengaruh besar bagi semua kebijakan disana yang berhubungan dengan bitcoin. dan dampaknya kepada harga bitcoin di seluruh market exchange


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: alonelyorange on November 09, 2018, 02:57:55 AM
Masa depan crypto bisa lebih bagus jika masih banyak investor tetap percaya dan berinvestasi pada bitcoin atau altcoin, namun jika kondisi dan harga crypto semakin murah, sangat sulit untuk bisa mempertahankan invetsor agar tetap berinvestasi pada bitcoin atau altcoin.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: DavenporK on November 09, 2018, 05:16:02 AM
Masa depan crypto bisa lebih bagus jika masih banyak investor tetap percaya dan berinvestasi pada bitcoin atau altcoin, namun jika kondisi dan harga crypto semakin murah, sangat sulit untuk bisa mempertahankan invetsor agar tetap berinvestasi pada bitcoin atau altcoin.
benar gan ,selagi investor masih banyak yang percaya dan tetap berinvestasi di dalam cryptoqurency ini kemungkinan masih ada harapan untuk bitcoin dan altcoin kembali naik lagi. yang pasti saya percaya masa depan cryptoqurency ini kedepanya terus berkembang dan bakal banyak di minati para kalangan investor kembali gan..


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: gaj ahmada on November 09, 2018, 11:59:02 PM
sebagai orang yang berkecimpung dalam dunia crypto jadi saya yakin bahwa crypto akan semakin berkembang, memang pada tahun ini mengalami penurunan yang cukup drastis namun bukan berarti ini adalah tanda berakhirnya crypto, melainkan ini hanyalah fluktuasi harga yang memang biasa terjadi dalam crypto, semua yang ada dalam forum ini pasti percaya bahwa masa depan crypto akan cerah


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: ARRCCO on November 10, 2018, 04:40:22 AM
Walaupun saat ini harga crypto lagi turun sangatlah dratis maka saya tidak pernah ragu-ragu dan kwatir sedikit pun karena saya sangat berpengalaman di akhir akhir tahun  biasanya akan naik tinggi harga crypto gan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Leomessy10 on November 10, 2018, 04:59:50 AM
Di dunia cryptocurrency mata uang crypto ini dari awal nya sudah banyak sangat banyak peminatnya dan berkembang walaupun tidak legal gan,di karnakan saat ini harga dalam kondisi sangat hancur maka kita sebagai pengguna crypto jangan panik sepertinya di akhir tahun ini bakal normal kembali harganya gan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: JasmineRose on November 10, 2018, 05:19:34 AM
Blockchain sendiri sebenarnya adalah teknologi baru dan bisa menggantikan pola dari bank saat ini. oleh karena itulah bank sekarang ini melakukan penolakan terhadap cryptocurrency . terutama btc. karena sebearnya yang mereka takuti adalah blockchain

Masa bank takut sm blockchain. Bukanya dari dulu yang namanya teknologi itu selalu diminati. Contohnya ketika ada teknologi baru dalam transfer uang hanya menggunakan ATM saja, bank tidak takut dan malah menerapkan sistem itu. Saya rasa bukan karena takut. Hal tersebut hanya karena btc yang nilainya gak tentu. Kan kasihan juga nt duit nasabah yang naik turun


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Tsunami04 on November 10, 2018, 03:59:26 PM
Masa depan crypto ane rasa tidak akan mati begitu saja gan, karna crypto bukan barang baru muncul didunia maya,
Ane yakin selama masih ada jaringan internet, tetap lebih pesat kemajuan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: flyer88 on November 10, 2018, 04:13:03 PM
Masa depan crypto ane rasa tidak akan mati begitu saja gan, karna crypto bukan barang baru muncul didunia maya,
Ane yakin selama masih ada jaringan internet, tetap lebih pesat kemajuan.
Bahkan bisa kita lihat dengan banyak nya ICO-ICO yang lahir menandakan crypto akan terus diminati kedepannya.
Ane rasa dunia crypto akan terus berkembang, apalagi teknolgi Blockchain kan sedang naik daun saat ini.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: LS96 on November 10, 2018, 05:02:38 PM
Masak depan crypto mungkin tidak ada yang tahu karena akan tetapi jika di lihat mungkin peminatnya masih banyak dan akan terus berkembang untuk kedepannya maka kita harus ikuti aja


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: nasashi on November 10, 2018, 06:08:04 PM
Masa depan crypto ane rasa tidak akan mati begitu saja gan, karna crypto bukan barang baru muncul didunia maya,
Ane yakin selama masih ada jaringan internet, tetap lebih pesat kemajuan.
Bahkan bisa kita lihat dengan banyak nya ICO-ICO yang lahir menandakan crypto akan terus diminati kedepannya.
Ane rasa dunia crypto akan terus berkembang, apalagi teknolgi Blockchain kan sedang naik daun saat ini.
memang iya, kalau kita lihat sekarang ini banyak project ico baru yang hadir gan, cuma yang jadi masalahnya disini adalah ico yang datang tersebut adalah ico scam gan, itu yang di takutkan para investor  karena sekarang memang sangat banyak ico scam, tapi kalau untuk masa depan cryptocurrency, menurut ane cryptocurrency memang akan terus ada dan berkembang


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Abuknedy45 on November 10, 2018, 07:03:58 PM
Perkembangan crypto dari tahun ke tahun semakin bagus dimana salah satu jenis cryptocurrecy yang nilai besar adalah bitcoin begitu juga Jenis crypto lainnya juga mengalami peningkatan maka hal ini bisa menjadi dasar bahwa crypto akan terus berkembang dan semakin cerah kedepannya.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: memed97 on November 10, 2018, 07:40:31 PM
Masa depan crypto ane rasa tidak akan mati begitu saja gan, karna crypto bukan barang baru muncul didunia maya,
Ane yakin selama masih ada jaringan internet, tetap lebih pesat kemajuan.
Bahkan bisa kita lihat dengan banyak nya ICO-ICO yang lahir menandakan crypto akan terus diminati kedepannya.
Ane rasa dunia crypto akan terus berkembang, apalagi teknolgi Blockchain kan sedang naik daun saat ini.
.

Benar gan walaupun harga bitcoin dan altcoin turun semakin banyak ico baru yang muncul ini pertanda kalau crypto masih banyak peminat nya dan tidak akan mati,tidak sembarang orang bisa membuat ico,ico hanya bisa di buat oleh mereka yang sudah lama mengenal crypto,kalau mereka tau crypto akan mati maka tidak akan ada lagi ico yang di promosikan


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: tyoA7X on November 10, 2018, 10:51:19 PM
Benar gan walaupun harga bitcoin dan altcoin turun semakin banyak ico baru yang muncul ini pertanda kalau crypto masih banyak peminat nya dan tidak akan mati,tidak sembarang orang bisa membuat ico,ico hanya bisa di buat oleh mereka yang sudah lama mengenal crypto,kalau mereka tau crypto akan mati maka tidak akan ada lagi ico yang di promosikan
kalau gua simpul kan sebenar nya perkembangan crypto belum mati saat ini tetapi peminat nya saja yang sudah mulai berkurang mungkin karena kebanyakan proyek sekarang ini berbuat curang dengan jalan memanipulasi hasil penjualan 


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: BotwinBG on November 10, 2018, 11:26:53 PM
Masa depan crypto ane rasa tidak akan mati begitu saja gan, karna crypto bukan barang baru muncul didunia maya,
Ane yakin selama masih ada jaringan internet, tetap lebih pesat kemajuan.

Ane tetap optimis kalau crypto tetap mempunyai masa depan yang bagus, soalnya untuk sekarang semakin banyak perusahaan besar yang menerima crypto. Sekarang yang menghambat crypto menurut ane tinggal masalah regulasi, dan tentu ini tidak mudah karena kalau terkait dengan regulasi memang selalu ribet dan banyak konflik kepentingannya.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: mattujusuruga on November 10, 2018, 11:52:01 PM
Ane tetap optimis kalau crypto tetap mempunyai masa depan yang bagus, soalnya untuk sekarang semakin banyak perusahaan besar yang menerima crypto. Sekarang yang menghambat crypto menurut ane tinggal masalah regulasi, dan tentu ini tidak mudah karena kalau terkait dengan regulasi memang selalu ribet dan banyak konflik kepentingannya.
Sependapat gan apalagi crypto memiliki sesuatu seperti yang dimiliki emas dan perak yaitu anti terhadap inflasi jadi orang2 akan megalihkan asetnya di crypto ketimbang menyimpannya dalam bentuk uang. Dan kenyataannya memng crypto semakin berkembang, kalau dari saya sendiri ngak ada yang perlu dikhawatirkan mengenai masa depan crypto


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Not_WEB on November 11, 2018, 05:16:12 AM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

crypto kedepannya akan semakin berkembang lagi buktinya sekarang walaupun harga coin turun tapi masih abnayak yang ingin mengembangkan bisnisnya dengan menggunakan ico,


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: reallester on November 11, 2018, 04:16:17 PM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

crypto kedepannya akan semakin berkembang lagi buktinya sekarang walaupun harga coin turun tapi masih abnayak yang ingin mengembangkan bisnisnya dengan menggunakan ico,
iya benar gan, jika kita mwngamati dan mengikuti program cryptocurrency yang ada, dei beberapa negara cryptocurrency memang sedang di kembangkan, dan bahkan di beberapa negara maju Eropa sudah banyak yang menerima pembayaran dengan cryptocurrency, dan ada beberapa diantaranya restoran cepat saji yang sudah terkenal


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: sirminesalot on November 11, 2018, 10:05:03 PM
Tentunya kita semua disini berharap crypto di masa depan  akan menjadi lebih baik dan harganya semakin meningkat. Jika soal pelegalan mungkin harus meyakinkan pemerintah agar mereka melirik dunia crypto dan mencoba untuk mengendalikannya.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: SateRebus on November 11, 2018, 11:42:05 PM
Masak depan crypto mungkin tidak ada yang tahu karena akan tetapi jika di lihat mungkin peminatnya masih banyak dan akan terus berkembang untuk kedepannya maka kita harus ikuti aja
Ya memeng masa depan dunia crypto tidak akan berakhir begitu saja dan kita tahu bahwa sudah berapa banyak dana yang sudah masuk ke dalam dunia crypto, Dan kalau saya berfikir hanya ada dua opsi tentang crypto ke depan nya
1. Tetap stabil
2. Terus berkembang


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: akar87 on November 12, 2018, 01:24:43 AM
Jika kita lihat perkembangan dunia teknologi maka crypto semakin pesat majunya gan,dan crypto ini tidak akan pernah mati gan,kecuali jaringan inter tidak aktif lagi gan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Brorasael17 on November 12, 2018, 02:39:02 AM
Masak depan crypto mungkin tidak ada yang tahu karena akan tetapi jika di lihat mungkin peminatnya masih banyak dan akan terus berkembang untuk kedepannya maka kita harus ikuti aja
Ya memeng masa depan dunia crypto tidak akan berakhir begitu saja dan kita tahu bahwa sudah berapa banyak dana yang sudah masuk ke dalam dunia crypto, Dan kalau saya berfikir hanya ada dua opsi tentang crypto ke depan nya
1. Tetap stabil
2. Terus berkembang

Crypto bukan investasi bodongan atau proyek scam, jadi banyak perusahaan crypto di luar sana yang benar-benar real layaknya perusahaan lain. Jadi sangat tidak mungkin jika crypto akan mata, justru setiap tahun crypto akan semakin terkenal karena semakin banyak investor baru dan proyek baru yang bermunculan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: ajomanih on November 13, 2018, 03:28:31 AM
Tentunya kita semua disini berharap crypto di masa depan  akan menjadi lebih baik dan harganya semakin meningkat. Jika soal pelegalan mungkin harus meyakinkan pemerintah agar mereka melirik dunia crypto dan mencoba untuk mengendalikannya.


ya setuju gan, sebagai pengguna crypto tentunya kita berharap semoga saja crypto bisa kembali bergejolak gan, sehingga membuat harganya kembali melonjak naik, sehingga bisa kembali menjadi incaran para investor untuk aset investasi jangka panjang yang menguntungkan, walaupun belum ada regulasi yang mengatur crypto dinegara kita saat ini, akan tetapi saya yakin dimasa yang akan datang pemerintah akan membuat regulasi nya gan, karena pertumbuhan pengguna crypto semakin bertambah banyak.



Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: gebitkjteam on November 13, 2018, 03:34:34 AM
menurut saya crypto akan semakin berkembang apalagi didukung dengan kemajuan tekhnologi yang semakin canggih .


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: LoadingPage on November 13, 2018, 07:10:49 AM
tentunya masa depan Crypto akan lebih baik dari pada sekarang, dan Crypto akan semakin populer. di masa depan akan tumbuh dengan baik dan akan menguntungkan banyak orang. saat ini memang Crypto dalam kondisi buruk tapi percayalah Crypto akan bangkit dan akan tumbuh di masa depan. apalagi di masa depan semakin canggih teknologi sehingga banyak yang akan menggunakan Crypto, dan Crypto salah satu alat yang bisa membuat anda mendapatkan penghasilan yang cukup besar.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: rizki991 on November 14, 2018, 11:28:32 AM
saya rasa masa depan crytpo akan berkembang pesat bukan berakhir banyak sekarang crypto crypto baru yang bermunculan yang memilik gagasan atau ide yang baru dan juga perkembangan - perkembangan. untuk crytpo berakhir saya rasa tidak


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: monineklutak on November 14, 2018, 01:55:08 PM
saya rasa masa depan crytpo akan berkembang pesat bukan berakhir banyak sekarang crypto crypto baru yang bermunculan yang memilik gagasan atau ide yang baru dan juga perkembangan - perkembangan. untuk crytpo berakhir saya rasa tidak
betul gan, saya rasa crypto sudah semakin berkembang saat ini, crypto mulai banyak merambah ke bidang bidang lain seperti industri musik dan sport


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: logisticalmother on November 14, 2018, 02:45:30 PM
pastinya akan selalu berkembang dengan mengikuti perkembangan zaman yang sudah modern dan menggunakan teknologi yang modern juga, sehingga crypto disini juga bisa mengimbangi dan pastinya crypto akan semakin banyak dikenal masyarakat dunia dan banyak nantinya yang akan menggunakanya,dalam bidang apapun itu pastinya crypto bisa berperan.

tapi kita tidak bisa menebak kejadian aslinya dimasa depan, hanya bisa memprediksi saja.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: centhiniz on November 15, 2018, 01:03:40 PM
Hallo semua...
mohon pencerahan, bagaimana menurut anda tentang masa depan crypto ?
Apakah akan berakhir atau semakin berkembang dengan pesat ?

yang pasti akan semakin maju dan akan semakin modern karena, pastinya crypto juga akan mengikuti perkebangan dunia jika semua serba modern pastinya crypto juga akan menjadi modern, dan saya yakin disuatu saat nanti crypto akan bisa diterima diseluruh dunia dan akan banyak orang yang
akan menggunaknya.

tapi, yang paling penting kita juga jangan lupa selalu mempelajari tentang perkebangan dunia crypto dan dunia aslinya agar bisa sinkron.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Mr.sprin on November 15, 2018, 01:14:00 PM
masa depan crypto semakin cerah kedepannya di saat harga coin turun seperti sekarang ini masih banyak crypto yang di kembangkan apalagi nanti di saat harga coin akan naik pasti crypto semakin besar lagi pengembangan nya, makanya saya yakin masa depan crypto kedepannya kan semakin bagus,


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: kidotrad18 on November 21, 2018, 04:34:01 AM
masa depan crypto semakin cerah kedepannya di saat harga coin turun seperti sekarang ini masih banyak crypto yang di kembangkan apalagi nanti di saat harga coin akan naik pasti crypto semakin besar lagi pengembangan nya, makanya saya yakin masa depan crypto kedepannya kan semakin bagus,
Bagi trader dan investor masa depan crypto dapat dilihat dari harga crypto. Jadi harga crypto sekarang lagi terburuk begitu juga dengan masa depan crypto yang semakin buruk karena begitu banyak berita negatif yang membuat crypto semakin sulit untuk berkembang.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: ajomanih on November 21, 2018, 05:56:56 AM
saya rasa masa depan crytpo akan berkembang pesat bukan berakhir banyak sekarang crypto crypto baru yang bermunculan yang memilik gagasan atau ide yang baru dan juga perkembangan - perkembangan. untuk crytpo berakhir saya rasa tidak

benar gan, menurut saya crypto masih berkembang pesat gan, ini bisa dilihat dari banyaknya bermunculan proyek -proyek baru, sehingga membuat perkembangan crypto semakin bagus gan, walaupun saat ini harganya sedang anjlok saat ini namun saya yakin kalau harga crypto bisa kembali membaik ditahun depan gan.



Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: sayaya17 on November 21, 2018, 06:00:38 AM
Mungkin ketika crypto lagi terpuruk seperti sekarang banyak juga yang pesimis untuk hidup dari crypto, karena tahun ini banyak yang kehilangan banyak modal, bahkan ada yang sudah bener-bener stuck, ya kita lihat saja tahun 2019, siapa tau ada kebangkitan dan bisa dijadikan lagi ladang kehidupan


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: prayogi on November 21, 2018, 01:19:10 PM
kalo dilihat dari harganya saat ini memang crypto sedang terpuruk, namun kalo dilihat dari perkembangan project yang ada saat ini crypto sudah mulai berkembang pesat, saya yakin di masa depan crypto akan membawa kemajuan teknologi untuk memberikan kemudahan dalam bertransaksi


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: anog on November 21, 2018, 05:15:24 PM
kalo dilihat dari harganya saat ini memang crypto sedang terpuruk, namun kalo dilihat dari perkembangan project yang ada saat ini crypto sudah mulai berkembang pesat, saya yakin di masa depan crypto akan membawa kemajuan teknologi untuk memberikan kemudahan dalam bertransaksi
Yang mendasari perkembang project dan crypto berkembang pesat apa ???.

Akhir-akhir ini nggak sedikit jumlah project yang mengalami kemunduran di banding yang terjadi di tahun-tahun sebelumnya.

Ditambah lagi hampir semua digital aset saat ini sedang mengalami penurunan, Dan tidak menutup kemungkinan kondisi ini akan berkepanjangan.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Gayolues98 on November 21, 2018, 05:40:37 PM
Perkembangan ICO pada saat ini lagi diterpa badai cukup membingungkan diamanatkan harga pada saat ini terus mengalami penurunan sedangkan Projet ICO terus bermunculan, kontribusi dari ICO terus memberikan kemudahan dalam bertransaksi, berharap ICO terus berkembang ,kondisi seperti cepat terlewat.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: monineklutak on November 22, 2018, 02:29:17 PM
saat ini keadaan crypto sedang sangat buruk, banyak isu isu negatif yang membuat keadaan crypto semakin memburuk, yang diharapkan adalah nanti kedepannya crypto bisa mengatasi semua kekurangannya sehingga keadaan seperti ini tidak terjadi lagi


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Yusuf77 on November 22, 2018, 05:04:46 PM
saat ini keadaan crypto sedang sangat buruk, banyak isu isu negatif yang membuat keadaan crypto semakin memburuk, yang diharapkan adalah nanti kedepannya crypto bisa mengatasi semua kekurangannya sehingga keadaan seperti ini tidak terjadi lagi
Saya kira tidak hanya berita berita negatif saja tetapi masih ada lagi selain itu,terutama para investor besar. Tentunya crypto bisa mengatasinya tetapi ini hanya sementara. Ingatlah, crypto itu fluktuatif dab terdesentralisasi jadi mereka bisa berubah ubah dan naik turun kapan saja.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Rasa nanas on November 22, 2018, 10:17:24 PM
kalau dalam jangka panjang menurut ane sih masa depan crypto akan terang, cuma saat ini sedang dalam kondisi suram. biasalah gak mungkin sesuatu itu selalu di atas.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Peterpan2004 on November 22, 2018, 11:02:34 PM
Mungkin ketika crypto lagi terpuruk seperti sekarang banyak juga yang pesimis untuk hidup dari crypto, karena tahun ini banyak yang kehilangan banyak modal, bahkan ada yang sudah bener-bener stuck, ya kita lihat saja tahun 2019, siapa tau ada kebangkitan dan bisa dijadikan lagi ladang kehidupan
Kayaknya sebagian besar yang frustasi dan putus asa adalah yang beli crypto pas akhir tahun 2017 kemaren gan. Wajar juga sih kalau pada frustasi, soalnya penurunan harganya sangat besar. Cuma kalau ane sih tetap optimis harga crypto akan kembali bagus. Tetap sabar saja menunggu pasar crypto kembali hijau.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Gayolues98 on November 23, 2018, 01:00:56 AM
Perkembangan crypto terus berkembang dengan investasi yang berbentuk cryptocurrecy melalui Blockchain karena crypto menjadi era baru bagi zaman now untuk berpenghasilan di dunia maya dengan menikmati di China nyata, berkemungkinan crypto akan tetap bertahan dan berkembang.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: techjcv on November 23, 2018, 01:49:40 AM
ane rasa namanya crypto kagak akan mati karena semakin kedepan maka teknologi juga makin canggih. mungkin saja justru ntar banyak perusahaan atau lainnya akan menyesuaikan dengan membuat koin/token sebagai langkah untuk mengimplementasikannya yang tentunya dengan peraturan/regulasi yang lebih jelas. saat ini yang menjadi masalah serius adalah ketidak adanya regulasi yang pasti dan ane yakin suatu saat regulasi akan muncul yang buat investor juga merasa aman.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Elsaveronicha on November 23, 2018, 03:43:47 AM
ane rasa namanya crypto kagak akan mati karena semakin kedepan maka teknologi juga makin canggih. mungkin saja justru ntar banyak perusahaan atau lainnya akan menyesuaikan dengan membuat koin/token sebagai langkah untuk mengimplementasikannya yang tentunya dengan peraturan/regulasi yang lebih jelas. saat ini yang menjadi masalah serius adalah ketidak adanya regulasi yang pasti dan ane yakin suatu saat regulasi akan muncul yang buat investor juga merasa aman.
Masalahnya begini gan, kita tahu tahun lalu crypto begitu terkenal dengan teknologi blockchain yang ada pada bitcoin. Tidak bisa dipungkiri lagi teknologi ini adalah teknologi yang paling canggih. Namun sekarang teknologi blockchain gak hanya ada pada crypto melainkan perusahaan-perusahaan lain terutama bank sudah menggunakan blockchain. Jadi gak ada yang spesial lagi dengan teknologi yang ada pada crypto.


Title: Re: Diskusi Tentang Masa Depan Crypto ?
Post by: Kirovatido on November 23, 2018, 05:51:29 AM
saat ini memang Crypto dalam kondisi tidak baik, harga koin hampir seluruhnya mengalami penurunan dan banyak yang mengira jika Crypto akan berakhir karena kondisi yang buruk. menurut saya Crypto saat ini masih bisa bertahan dan dapat memulihkan nilai koin yang turun. Crypto akan bangkit lagi sehingga di masa depan Crypto akan semakin populer.