Tentu saja bukan, Forkdelta itu salah satu decentralized exchange yang bisa untuk menjual semua token berbasis Ethereum, dan transaksi di sana di jalankan menggunakan smart contract ethereum.
Jadi tidak heran walaupun IEO nya belum di mulai tapi sudah bisa di perjual belikan karna token nya pun sudah didistribusikan di awal dan tidak di lock. Harusnya sih Tim bisa cepat menangani masalah kayak gini karna ini juga bakal berefek pada kesuksesan proyek.
Biasanya developer nya langsung mengelock tokennya agar tidak ada yang bisa memperjualbelikan di Forkdelta karena IEO mereka belum dimulai. Transaksi di Forkdelta hanya dari sebagian token yang beredar, jadi masih belum ada Exchange official nya.
cuman syangnya pihak dev greencoin tidak menglock token mereka dan harga di forkdelta lumayan murah ketimbang beli di websitenya tpi anehnya kebanyakan beli di websitenya dari pada di forkdelta bsa di cek aja pada link ini
https://forkdelta.app/#!/trade/0xf612773e8e1daf16c65c5ab5e1268ae0ceca0c0e-ETH buy ordernya cuman 1 dan history ordernya jga cuman dikit