Bitcoin Forum
April 25, 2024, 01:50:12 AM *
News: Latest Bitcoin Core release: 27.0 [Torrent]
 
   Home   Help Search Login Register More  
Pages: « 1 [2] 3 4 5 »  All
  Print  
Author Topic: Blockchain untuk pemilu  (Read 922 times)
Diruy raya
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 27
Merit: 0


View Profile
August 21, 2018, 12:29:48 AM
 #21

Saya sempat berfikir, kayaknya sistem blockchain itu bisa diterapkan di dalam pemilu. Fungsinya adalah untuk mengawasi pemungutan suara dalam sebuah pemilihan umum.

Sistem Blockchain akan dengan sendiri nya mengawasi setiap pilihan suara yang dilakukan setiap warga sehingga tidak akan terjadi kecurangan.

Setiap suara pilihan yang terkumpul hingga proses rekapitulasi pengumpulannya dan penghitungan akhir nya akan termonitor dengan baik secara transparan dan dapat di monitor seluruh lapisan masyarakat secara langsung dan transparan tanpa campur tangan lembaga survei.

Bagaimana mneurut anda tentang hal ini?




Menurut pendapat saya tentang masalah blockchain diterapkan dalam pemilu sangat-sangat setuju dan tepat guna,karena kebiasaan dalam sebuah pemilu dinegara manapun sangat rentan dengan kecurangan-kecurangan sebab alat penditeksi mulai dari pencoblosan sampai kepada penghitungan suara belum tersedia paling-paling cctv,itupun bisa juga diotak atik oleh manusia itu sendiri,apalagi diindonesia belum memasang cctv pada tiap-tiap tps.Makanya sangat pantas dan sudah waktunya menerapkan blockchain dalam pemilu demi untuk terciptanya tranfaransi.
1714009812
Hero Member
*
Offline Offline

Posts: 1714009812

View Profile Personal Message (Offline)

Ignore
1714009812
Reply with quote  #2

1714009812
Report to moderator
There are several different types of Bitcoin clients. The most secure are full nodes like Bitcoin Core, but full nodes are more resource-heavy, and they must do a lengthy initial syncing process. As a result, lightweight clients with somewhat less security are commonly used.
Advertised sites are not endorsed by the Bitcoin Forum. They may be unsafe, untrustworthy, or illegal in your jurisdiction.
1714009812
Hero Member
*
Offline Offline

Posts: 1714009812

View Profile Personal Message (Offline)

Ignore
1714009812
Reply with quote  #2

1714009812
Report to moderator
1714009812
Hero Member
*
Offline Offline

Posts: 1714009812

View Profile Personal Message (Offline)

Ignore
1714009812
Reply with quote  #2

1714009812
Report to moderator
1714009812
Hero Member
*
Offline Offline

Posts: 1714009812

View Profile Personal Message (Offline)

Ignore
1714009812
Reply with quote  #2

1714009812
Report to moderator
satria1990
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 17
Merit: 0


View Profile
August 21, 2018, 01:06:08 AM
 #22

Sistem blockchain sangat baik dan apapun di lakukan semua bisa diterapkan diblockchain cuman yang jadi permasalahan sekarang jika pemerintah belum menerima bitcoin di indonesia maka akan sulit terjadi karena nantinya akan menjadi pro dan kontrak sudah seharusnya kita menunggu kedepan mungkin dengan banyak yang bisa diterapkan lewat blockcchain maka pemerintah akan melihat dengan positif.
Setuju dengan pendapat agan, selain itu semua juga butuh pengkajian ulang, dan membutuhkan waktu yg lama. Mudah2an nanti semuanya bisa terwujud.
kurakuraninja
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 30
Merit: 0


View Profile
August 21, 2018, 02:05:13 AM
 #23

Saya sempat berfikir, kayaknya sistem blockchain itu bisa diterapkan di dalam pemilu. Fungsinya adalah untuk mengawasi pemungutan suara dalam sebuah pemilihan umum.

Sistem Blockchain akan dengan sendiri nya mengawasi setiap pilihan suara yang dilakukan setiap warga sehingga tidak akan terjadi kecurangan.

Setiap suara pilihan yang terkumpul hingga proses rekapitulasi pengumpulannya dan penghitungan akhir nya akan termonitor dengan baik secara transparan dan dapat di monitor seluruh lapisan masyarakat secara langsung dan transparan tanpa campur tangan lembaga survei.

Bagaimana mneurut anda tentang hal ini?


sistem blockchain bagus utk diterapkan dalam pemilu, khususnya pilpres da legislatif yg mencakup seluruh pelosok indonesia,
akan bermanfaat khusus yg didaerah2 pelosok yg koneksi bandwithnya kecil, tetapi bisa akses dan tarik data dengan cepat,
mudah2 KPU mau menerapkan teknologi ini..
Arguna
Jr. Member
*
Offline Offline

Activity: 210
Merit: 2


View Profile
August 21, 2018, 05:19:42 AM
 #24

dilihat dari kegunaan blockchain yang dapat melakukan detil pencatatan serta update perubahan dalam waktu relatif singkat,dan dapat dengan mudah diakses informasinya,maka penggunaan blockchain untuk pemilu sangat layak untuk diterapkan.

▶▶▶ https://dominantchain.com/ |★ Dominant Chain - Crypto-empowered eSports Tournament Platform ★|  https://t.me/dominantchain_chat ◀◀◀
Blue408
Member
**
Offline Offline

Activity: 406
Merit: 12


View Profile
August 21, 2018, 05:54:24 AM
Last edit: August 29, 2018, 06:11:30 PM by Blue408
 #25

saya rasa penggunaan blockchain untuk keperluan pemilu patut dicoba,perkembangan dunia digital saat ini termasuk blockchain yang dapat dipergunakan disemua aspec terutama penggunaanya menyangkut dengan data, dan perhitungan data pemilu memungkinkan untuk diakses dengan menggunakan blockchain.
aidil456
Member
**
Offline Offline

Activity: 378
Merit: 16


View Profile
August 21, 2018, 08:15:32 AM
 #26

saya rasa ini ide yang sangat bagus, kemajuan dunia digital saat ini telah melahirkan perangkat Blockchain,tidak hanya bermamfaat bagi money crypto sebagai perankat pencatatan detil transaksi, tetapi juga berpeluang untuk diterapkan dalam kebutuhan update Data lainnya,termasuk Pemilihan Umum. dinilai dari transparansi dan update informasi input data ini sangat bagus.
Tripple O
Jr. Member
*
Offline Offline

Activity: 82
Merit: 1


View Profile
August 21, 2018, 09:22:29 AM
 #27

Boleh aja digunakan buat pemilu. Ide bagus juga klo itu bisa membantu untuk pelaksanaan pemilu. Tapi kayaknya mesti detail itu nanti gimana realisasinya. Udah ada yang punya gambaran seperti apa implementasinya? Karena percuma juga klo ada ide tapi gak ngerti gimana realisasinya.
bitpathop
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 21
Merit: 0


View Profile
August 21, 2018, 11:19:17 AM
 #28

Ide brilian gan. Sistem blockchain ini mengantisipasi tindak kecurangan yang sering terjadi di Indonesia. Dengan teknologi ini, manipulasi data tidak bisa dilakukan oleh orang-orang yang tidak bertanggung jawab. Selain itu, hasil bisa langsung dilihat oleh seluruh warga.
Farul
Sr. Member
****
Offline Offline

Activity: 270
Merit: 309


Shinji bgt gwh


View Profile
August 21, 2018, 01:22:09 PM
 #29

Menurut Ane Kurang Tepat Gan
Karena Di Blockchain Semua Hal Transparan Dan Bisa Dilihat Semua Orang
Jadi Teman2 Anda dapat tahu anda memilih siapa,Yang Cukup Berpotensi Merusak Hubungan
BTW Untuk Implementasi Di Indonesia Mungkin Masih Cukup Sulit Gan
Masih Banyak Orang Yang Gaptek,Dan Menurut Ane Pemilu Dengan Cara Ini Lebih Mudah Diretas/Manipulasi

"I mustn't run away, I mustn't run away." - Shinji Ikari
🤖 Wannabe CTF Player 🌌
👼🚀
assayer
Jr. Member
*
Offline Offline

Activity: 130
Merit: 1


View Profile
August 21, 2018, 03:30:41 PM
 #30

Menurut gue,,,, blochain untuk pemilu itu sangat tidak tepat, masih sangat banyak hal yang belum mendukung blockchain di Indonesia apa lagi untuk di kait kan dengan pemilu,

ADAB Solutions
 First crypto exchange Islamic Crypto Exchange
http://www.adabsolutions.com
rizki991
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 644
Merit: 100


View Profile WWW
August 21, 2018, 03:34:09 PM
 #31

Sebenernya cocok tapi pemerintah kita tidak akan menyetujuii sistem itu karena crypto di indonesia saja di larang pemerintah,pemerintah kurangnya dukungan mengikutin perkembangam zaman
ameliana
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 887
Merit: 100


View Profile
August 21, 2018, 03:59:43 PM
 #32

Menurut gue,,,, blochain untuk pemilu itu sangat tidak tepat, masih sangat banyak hal yang belum mendukung blockchain di Indonesia apa lagi untuk di kait kan dengan pemilu,

walaupun bisa tapi aku kurang yakin birokrasi indonesia mau untuk setransparan itu, mereka masih menggunakan budaya pamrih dan kongkalikong, terus soal pengaplikasian juga belum valid, maksudnya sdmnya yang belum sampai situ. berita2 soal penggalangan dana di pemilu AS sering aku baca mulai dari jaman obama sampai trump, walaupun terkesan ilegal, nyatanya tidak ada berita yang kongruen sebagai anti-kripto untuk case yang terjadi. blockchain bisa bergerak secara data dan money oriented sekaligus.
Bubrang
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 280
Merit: 0


View Profile
August 21, 2018, 04:02:46 PM
 #33

Bertanda bila nagara kita indonesia menerapkan system Blockchain sebagai pengutan suara pemilu ini satu langkah yang maju dan berkembang bagi negara untuk menjaga dari melembungnyq suara siluman.jadi dengan system blockchain jadi pemilu jujur dan tranparan.
STARS123456
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 61
Merit: 0


View Profile
August 21, 2018, 06:00:07 PM
 #34

Bertanda bila nagara kita indonesia menerapkan system Blockchain sebagai pengutan suara pemilu ini satu langkah yang maju dan berkembang bagi negara untuk menjaga dari melembungnyq suara siluman.jadi dengan system blockchain jadi pemilu jujur dan tranparan.

Menurut ane technologi blockchain memang bagus systemnya untuk di gunakan sebagai pemungutan suara di dalam pemilu,akan tetapi bila hal ini di terapkan di indonesia ane rasa membutuhkan waktu yang sangat panjang/lama untuk memperkenalkan system blockchain itu sendiri terhadap masyarakat tapi walau bagai manapun ini adalah masukan bagus buat indonesia,semoga saja pemerintah indonesia juga makin dewasa dalam menyikapi jaman yang semakin maju dan technologi yang berkembang saat ini.
Ilmiyati
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 490
Merit: 100



View Profile
August 21, 2018, 10:55:54 PM
 #35

saya rasa blockhain tidak memungkinkan untuk diterapkan dalam pemilu, karena tidak semua lapisan masyarakat mengerti dan mengetahui tentang blockchain, dan juga beberapa daerah pelosok di pulau-pulau kecil di Indonesia yang notabenenya masih sulit akses listrik dan internet.
hash25 (OP)
Jr. Member
*
Offline Offline

Activity: 37
Merit: 1


View Profile
August 22, 2018, 07:13:02 AM
 #36

Sudah pernah didiskusikan (https://bitcointalk.org/index.php?topic=2996272.0). Kalau agan tidak mau topik ini dihapus atau dikunci, maka agan harus tanggung jawab untuk memoderasi thread dan tidak asal ninggal thread begitu saja.
Maaf gan, tujuan saya membuat thread ini adalah untuk memberikan informasi kepada newbie yang baru bergabung ke forum, anda mungkin sudah tau tentang thread ini, tapi diluar sana banyak yang belum tau.
Maksut bang joniboni juga tidak seperti apa yang ente pikirkan gan, mungkin maksut dia adalah baik, bertujuan untuk memperbanyak membaca terlebih dahulu sebelum membuat tread, guna untuk menghindari / mengurangi sarang scam, untuk apa membuat tread lagi kalau sudah ada tread lama.
iya sih, apkah thread lama bisa selalu terpampang di halaman 1 atau 2? Engga kan, sangat kecil kemungkinan untuk para newbie mengubek ngubek ke halaman 3 dan seterusnya
Silver80
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 714
Merit: 104


View Profile
August 22, 2018, 07:16:33 AM
 #37

melihat dari variable dan fungsinya,saya rasa sangat cocok digunakan sebagai salah satu update informasi dalam pemilihan Umum,selain blockchain dapat dipergukanan sebagai komponen penyimpanan data,juga mudah di untuk save dan di publilasi publik.
Salmari116
Jr. Member
*
Offline Offline

Activity: 182
Merit: 1


View Profile
August 22, 2018, 08:03:25 AM
 #38

Menurut saya blockchain untuk pemilu ini secara otomatis merekap data yang berdasarkan keluar masuknya uang.
Bagaimana ini bisa diterapkan dalam pemilu?
Sejujurnya, saya agak sedikit kurang paham bagaimana sistem blockchain ini bisa diterapkan dalam sebuah pesta rakyat.
Lai8
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 106
Merit: 0


View Profile
August 22, 2018, 08:13:37 AM
 #39

Saya sempat berfikir, kayaknya sistem blockchain itu bisa diterapkan di dalam pemilu. Fungsinya adalah untuk mengawasi pemungutan suara dalam sebuah pemilihan umum.

Sistem Blockchain akan dengan sendiri nya mengawasi setiap pilihan suara yang dilakukan setiap warga sehingga tidak akan terjadi kecurangan.

Setiap suara pilihan yang terkumpul hingga proses rekapitulasi pengumpulannya dan penghitungan akhir nya akan termonitor dengan baik secara transparan dan dapat di monitor seluruh lapisan masyarakat secara langsung dan transparan tanpa campur tangan lembaga survei.

Bagaimana mneurut anda tentang hal ini?

Mungkin ide yang agan usulkan untuk mengunakan blokchain sebagai sistem untuk menyukseskan pemilu yang lebih jujur dan transparansi harus saya akui Ini adalah ide yang sangat bagus.
 Tapi harapan saya bukan topik pemilu yang dibahas..
Seharunya ente membuat topik lebih ke masalah crytocurrensi yang semakin hari semakin  buruk sja...
Bagai mna menyikapi hrganya yng semakin hncur aja...
Ujangfreakz
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 51
Merit: 0


View Profile WWW
August 22, 2018, 12:05:34 PM
 #40

“Teknologi blockchain  dapat dikombinasikan dengan keahlian keamanan siber untuk dapat memecahkan permasalahan utama terkait privasi, transparansi, dan keamanan pada saat pemungutan suara secara online,” tapi itu harus di realisasikan kepada seluruh masarakat karena masih banyak yang belum faham tentang cara kerja blockchain
Pages: « 1 [2] 3 4 5 »  All
  Print  
 
Jump to:  

Powered by MySQL Powered by PHP Powered by SMF 1.1.19 | SMF © 2006-2009, Simple Machines Valid XHTML 1.0! Valid CSS!