Bitcoin Forum
May 13, 2024, 04:06:05 AM *
News: Latest Bitcoin Core release: 27.0 [Torrent]
 
   Home   Help Search Login Register More  
Pages: [1]
  Print  
Author Topic: Komputer 21 bitcoin  (Read 1425 times)
rizkyhiw (OP)
Legendary
*
Offline Offline

Activity: 1484
Merit: 1004



View Profile
November 20, 2015, 05:20:23 PM
 #1

Baru-baru ini ramai diperbincangkan komputer 21 bitcoin. Biar pada gak ketinggalan berita Ane bakal coba menjelaskan sejauh yang ane tau berdasarkan beberapa artikel dan pengetahuan ane yang punya.


Ini penampakan 21 bitcoin komputer







1. Apa itu komputer 21 bitcoin ?

Komputer 21 bitcoin merupakan komputer pertama dengan hardware bawaan dan dengan dukungan software protokol bitcoin. intinya komputer dengan hardware dan software yang siap tempur mengembangkan bitcoin.

Komputer 21 bitcoin ini memiliki berbagai fitur diantaranya.

Chip 21 bitcoin
Mendukung OS yg ada saat ini
21 micropayments server

2. Apa itu chip 21 bitcoin

ASIC yang dirancang khusus untuk memberikan aliran konstan bitcoin ke komputer ente sebagai sumber daya sistem.

3. Sistem operasi apa saja yang kompatibel dengan komputer 21 Bitcoin ini?

Komputer 21 Bitcoin bisa dihubungkan ke komputer Mac, Windows atau Linux dengan port USB, juga bisa digunakan sebagai mesin Linux mandiri (biasanya disebut standalone).

4. Apa itu 21 micropayments server?

21 Micropayments Server adalah server web yang dimodifikasi, memungkinkan ente untuk membuat sumber daya internet apapun dapat diakses dan dapat dibayar dengan bitcoin.

*masih rancu ane pun belum paham bener2


Trit ini jauh dari kesempurnaan, saran atau mungkin ada hal yang perlu diluruskan sangat dibutuhkan untuk mengembangkan pengetahuan seputar komputer 21 bitcoin ini.
1715573165
Hero Member
*
Offline Offline

Posts: 1715573165

View Profile Personal Message (Offline)

Ignore
1715573165
Reply with quote  #2

1715573165
Report to moderator
1715573165
Hero Member
*
Offline Offline

Posts: 1715573165

View Profile Personal Message (Offline)

Ignore
1715573165
Reply with quote  #2

1715573165
Report to moderator
1715573165
Hero Member
*
Offline Offline

Posts: 1715573165

View Profile Personal Message (Offline)

Ignore
1715573165
Reply with quote  #2

1715573165
Report to moderator
The trust scores you see are subjective; they will change depending on who you have in your trust list.
Advertised sites are not endorsed by the Bitcoin Forum. They may be unsafe, untrustworthy, or illegal in your jurisdiction.
grandFX
Legendary
*
Offline Offline

Activity: 1904
Merit: 1007


View Profile
November 20, 2015, 05:36:04 PM
 #2

kirain td ini satu perangkat dengan komputer dengan hardware yg lengkap untuk pengguna bitcoiners
ternyata semacam chip aja untuk btc, lumayan juga harganya sekitaran 5 jutan lebih klo di rupiahkan.
moppang
Legendary
*
Offline Offline

Activity: 1120
Merit: 1000


View Profile
November 20, 2015, 05:37:58 PM
 #3

Bisa di pakai buat mining juga sepertinya ya
Cuma di colokin aja di komputer cm kelebihannya ada 21 micropayments bs di gunakan
Paraka
Legendary
*
Offline Offline

Activity: 1148
Merit: 1000


View Profile WWW
November 20, 2015, 06:15:19 PM
 #4

Mungkin blm ada yang gunain ini komputer 21 bitcoin gan jadi belum bisa kasih testimoni mengenai produk ini
apalagi mungkin di indonesia blm ada produknya yang di jual.
grandFX
Legendary
*
Offline Offline

Activity: 1904
Merit: 1007


View Profile
November 20, 2015, 06:17:58 PM
 #5

Mungkin blm ada yang gunain ini komputer 21 bitcoin gan jadi belum bisa kasih testimoni mengenai produk ini
apalagi mungkin di indonesia blm ada produknya yang di jual.

bisa beli di amazon gan barangnya sudah ada di jual cuma agak tinggi juga harganya
tp keknya ini cm buat para dev aja.
roldenro
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 154
Merit: 100


View Profile
November 20, 2015, 10:52:22 PM
 #6

Mungkin blm ada yang gunain ini komputer 21 bitcoin gan jadi belum bisa kasih testimoni mengenai produk ini
apalagi mungkin di indonesia blm ada produknya yang di jual.

bisa beli di amazon gan barangnya sudah ada di jual cuma agak tinggi juga harganya
tp keknya ini cm buat para dev aja.
dan seepetinya juga kagak akan masuk pasar indo, komputer kaya gini, di ebay belum ada ya
bimasena25
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 187
Merit: 100

https://bitcointester.com/


View Profile WWW
November 23, 2015, 02:52:08 PM
 #7

tentu perangkat tersebut bisa diinject dengan software bitcoin monetize semacam hardware / program mining?

Bitcoin Tester

 *Image Removed*
rizkyhiw (OP)
Legendary
*
Offline Offline

Activity: 1484
Merit: 1004



View Profile
November 25, 2015, 06:22:41 AM
 #8

kirain td ini satu perangkat dengan komputer dengan hardware yg lengkap untuk pengguna bitcoiners
ternyata semacam chip aja untuk btc, lumayan juga harganya sekitaran 5 jutan lebih klo di rupiahkan.

Ya karena dikita itu taunya komputer itu yg ada monitor , cpu dan perangkat PC lainnya itu sendiri.
Padahal pengertian "komputer" itu sendiri ya mesin pengolah data.
Dan kayaknya agak rancu kalo kita sebut "komputer 21 bitcoin" ya. Gimana kalo kita sebut "komputer bitcoin 21" okee
Bitcoin komputer ini sudah diperjualbelikan sejak minggu lalu di amazon. Ini linknya
http://www.amazon.com/21-INC-21BC1-Bitcoin-Computer/dp/B014RD021C

Dibanderol $399 atau sekitar 5.5 juta rupiah wheeeew lumayan juga.
reefsea
Legendary
*
Offline Offline

Activity: 1148
Merit: 1000


View Profile
November 25, 2015, 07:11:22 AM
 #9


Ya karena dikita itu taunya komputer itu yg ada monitor , cpu dan perangkat PC lainnya itu sendiri.
Padahal pengertian "komputer" itu sendiri ya mesin pengolah data.
Dan kayaknya agak rancu kalo kita sebut "komputer 21 bitcoin" ya. Gimana kalo kita sebut "komputer bitcoin 21" okee
Bitcoin komputer ini sudah diperjualbelikan sejak minggu lalu di amazon. Ini linknya
http://www.amazon.com/21-INC-21BC1-Bitcoin-Computer/dp/B014RD021C

Dibanderol $399 atau sekitar 5.5 juta rupiah wheeeew lumayan juga.

pas lihat gambarnya ternyata cm seperti modem ya. kayak miner usb itu. tp sepertinya bagus kareja mungkin disitu lengkap mungkin ya aplikasi atau program di dalamnnya.
rizkyhiw (OP)
Legendary
*
Offline Offline

Activity: 1484
Merit: 1004



View Profile
November 25, 2015, 07:26:06 AM
 #10


Ya karena dikita itu taunya komputer itu yg ada monitor , cpu dan perangkat PC lainnya itu sendiri.
Padahal pengertian "komputer" itu sendiri ya mesin pengolah data.
Dan kayaknya agak rancu kalo kita sebut "komputer 21 bitcoin" ya. Gimana kalo kita sebut "komputer bitcoin 21" okee
Bitcoin komputer ini sudah diperjualbelikan sejak minggu lalu di amazon. Ini linknya
http://www.amazon.com/21-INC-21BC1-Bitcoin-Computer/dp/B014RD021C

Dibanderol $399 atau sekitar 5.5 juta rupiah wheeeew lumayan juga.

pas lihat gambarnya ternyata cm seperti modem ya. kayak miner usb itu. tp sepertinya bagus kareja mungkin disitu lengkap mungkin ya aplikasi atau program di dalamnnya.

Komputer bitcoin 21 ini emang didesain untuk para pengembang (developers) . Bukan karena lengkap atau apanya.
Komputer Bitcoin 21 ini memungkinkan si dev untuk membuat aplikasi yang berhubungan dengan bitcoin, membuat game bitcoin , jaringan khusus untuk jual beli barang dengan bitcoin, menyimpan catatan rahasia di blockchain dan masih byk fitur lainnya. Nanti ane jelasin semampu dan sejauh pengetahuan ane. Stay tuned aja.
reefsea
Legendary
*
Offline Offline

Activity: 1148
Merit: 1000


View Profile
November 25, 2015, 08:28:09 AM
 #11


Ya karena dikita itu taunya komputer itu yg ada monitor , cpu dan perangkat PC lainnya itu sendiri.
Padahal pengertian "komputer" itu sendiri ya mesin pengolah data.
Dan kayaknya agak rancu kalo kita sebut "komputer 21 bitcoin" ya. Gimana kalo kita sebut "komputer bitcoin 21" okee
Bitcoin komputer ini sudah diperjualbelikan sejak minggu lalu di amazon. Ini linknya
http://www.amazon.com/21-INC-21BC1-Bitcoin-Computer/dp/B014RD021C

Dibanderol $399 atau sekitar 5.5 juta rupiah wheeeew lumayan juga.

pas lihat gambarnya ternyata cm seperti modem ya. kayak miner usb itu. tp sepertinya bagus kareja mungkin disitu lengkap mungkin ya aplikasi atau program di dalamnnya.

Komputer bitcoin 21 ini emang didesain untuk para pengembang (developers) . Bukan karena lengkap atau apanya.
Komputer Bitcoin 21 ini memungkinkan si dev untuk membuat aplikasi yang berhubungan dengan bitcoin, membuat game bitcoin , jaringan khusus untuk jual beli barang dengan bitcoin, menyimpan catatan rahasia di blockchain dan masih byk fitur lainnya. Nanti ane jelasin semampu dan sejauh pengetahuan ane. Stay tuned aja.

bagus juga ya, berarti di bitcoin 21 ini semua ada aplikasi dengan hanya satu perangkat di lengkapi dengan fitur BC dan banyak lagi. tp harganya jg mahal amat.

grandFX
Legendary
*
Offline Offline

Activity: 1904
Merit: 1007


View Profile
November 25, 2015, 11:08:13 AM
 #12

kirain td ini satu perangkat dengan komputer dengan hardware yg lengkap untuk pengguna bitcoiners
ternyata semacam chip aja untuk btc, lumayan juga harganya sekitaran 5 jutan lebih klo di rupiahkan.

Ya karena dikita itu taunya komputer itu yg ada monitor , cpu dan perangkat PC lainnya itu sendiri.
Padahal pengertian "komputer" itu sendiri ya mesin pengolah data.
Dan kayaknya agak rancu kalo kita sebut "komputer 21 bitcoin" ya. Gimana kalo kita sebut "komputer bitcoin 21" okee
Bitcoin komputer ini sudah diperjualbelikan sejak minggu lalu di amazon. Ini linknya
http://www.amazon.com/21-INC-21BC1-Bitcoin-Computer/dp/B014RD021C

Dibanderol $399 atau sekitar 5.5 juta rupiah wheeeew lumayan juga.

Keknya gak terlalu butuh juga seperti ini se klo ane, ini bagus klo emank berkecimpung di dunia mining dan sebagainya
klo trader keknya gak terlalu btuh hal ginian.
rizkyhiw (OP)
Legendary
*
Offline Offline

Activity: 1484
Merit: 1004



View Profile
November 25, 2015, 12:24:15 PM
 #13

Sebenarnya komputer dengan spesifikasi mirip dengan komputer 21 bitcoin dapat dibuat dengan murah Roll Eyes
Fitur-fiturnya juga sudah ada alternatifnya & umumnya gratis/murah

Jadi menurut ane sih gak worth komputer 21 bitcoin, kecuali agan developer bitcoin yang mau praktis dan cepat Grin

wiih kayaknya paham bener nih jeroan2 nya komputer bitcoin 21 si gan agan ini. ya kalo memang tau benar seluk beluk ini komputer dan agan klaim udah ada alternatif yang open source kenapa tidak untuk merakit sendiri toh bisa berhemat lebih baik hehe
ane sendiri hanya ingin berbagi informasi siapa tau ada yang lebih tau soal komputer 21 bitcoin ini, ya silahkan dijelaskan dan diluruskan pula jika ada penjelasan ane yang keliru.

kirain td ini satu perangkat dengan komputer dengan hardware yg lengkap untuk pengguna bitcoiners
ternyata semacam chip aja untuk btc, lumayan juga harganya sekitaran 5 jutan lebih klo di rupiahkan.

Ya karena dikita itu taunya komputer itu yg ada monitor , cpu dan perangkat PC lainnya itu sendiri.
Padahal pengertian "komputer" itu sendiri ya mesin pengolah data.
Dan kayaknya agak rancu kalo kita sebut "komputer 21 bitcoin" ya. Gimana kalo kita sebut "komputer bitcoin 21" okee
Bitcoin komputer ini sudah diperjualbelikan sejak minggu lalu di amazon. Ini linknya
http://www.amazon.com/21-INC-21BC1-Bitcoin-Computer/dp/B014RD021C

Dibanderol $399 atau sekitar 5.5 juta rupiah wheeeew lumayan juga.

Keknya gak terlalu butuh juga seperti ini se klo ane, ini bagus klo emank berkecimpung di dunia mining dan sebagainya
klo trader keknya gak terlalu btuh hal ginian.

iya sih gan, dikita memang jarang dan sedikit yang berminat jadi developer bitcoin. hanya berbagi informasi saja.
kalaupun ada, sangat sedikit yang muncul disini untuk berbagi.
grandFX
Legendary
*
Offline Offline

Activity: 1904
Merit: 1007


View Profile
November 25, 2015, 01:02:56 PM
 #14


iya sih gan, dikita memang jarang dan sedikit yang berminat jadi developer bitcoin. hanya berbagi informasi saja.
kalaupun ada, sangat sedikit yang muncul disini untuk berbagi.

ini juga cocok bagi pebisnis online terutama penjualan barang kekny karena di lengkapi dengan fitur pembelian dan penjualan secara langsung ke buyer and seller.
rizkyhiw (OP)
Legendary
*
Offline Offline

Activity: 1484
Merit: 1004



View Profile
November 25, 2015, 06:19:36 PM
 #15


iya sih gan, dikita memang jarang dan sedikit yang berminat jadi developer bitcoin. hanya berbagi informasi saja.
kalaupun ada, sangat sedikit yang muncul disini untuk berbagi.

ini juga cocok bagi pebisnis online terutama penjualan barang kekny karena di lengkapi dengan fitur pembelian dan penjualan secara langsung ke buyer and seller.

ya gan, disebutin juga sih fiturnya komputer bitcoin 21 ini salahsatunya adalah media jual beli di jaringan khusus dengan pembayaran bitcoin.
tapi belum tau pasti bagaimana cara kerja "penjualan secara langsung" nya ini fitur bitcoin 21.
semoga ada orang indo yang nyoba ini hardware dan tentunya bisa berbagi disini.
Pages: [1]
  Print  
 
Jump to:  

Powered by MySQL Powered by PHP Powered by SMF 1.1.19 | SMF © 2006-2009, Simple Machines Valid XHTML 1.0! Valid CSS!