Bitcoin Forum
June 24, 2024, 12:10:37 PM *
News: Latest Bitcoin Core release: 27.0 [Torrent]
 
   Home   Help Search Login Register More  
Pages: « 1 2 [3] 4 5 6 »  All
  Print  
Author Topic: Bappebti mengkaji Bitcoin Jadi Instrumen Investasi  (Read 789 times)
Alya Machmud
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 17
Merit: 0


View Profile
January 30, 2018, 01:53:09 PM
 #41


Menurut pendapat para bitcoiners bagaimana,
1. Apakah berita ini akan membuat harga bitcoin semakin naik ?
2. Apakah ini salah satu jalan untuk membuka regulasi dan peraturan yang lebih luas ?



Saya rasa ini merupakan langkah maju dari Pemerintah dalam menilai suatu masalah sehingga tidak menimbulkan polemik yang berkepanjangan
Langkah yang mungkin dilakukan pemerintah saya kira adalah :
1. Menyiapakan instrumen atau aturan berinvestasi dengan menggunakan Bitcoin.
2. Mereview kembali regulasi perpajakan dengan memasukkan investasi Bitcoin sebagai salah satu penghasilan kena pajak.

Jika hal itu terjadi, maka kemungkinannya ;
1. Harga bitcoin akan semakin naik jika masyarakat merespon positif dengan berinvestasi pada mata uang bitcoin
2. Tidak berpengaruh terhadap harga bitcoin, karena masyarakat lebih suka berinvestasi pada sektor riil

Kalau saya lebih cenderung pada kemungkinan yang kedua dengan alasan bahwa masyarakat lebih mengenal bitcoin sebagai alat trading atau barter dibandingkan sebagai sarana investasi.

*soal yang kedua sudah saya jawab pada poin di atas.


lenovop-70
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 1190
Merit: 108


View Profile
January 30, 2018, 02:15:44 PM
 #42

Jika benar bappeti meregulasi BTC sebagai salah satu instrument investasi baru, tentunya ini akan jadi angin segar buat kita para penggiat investasi BTC om, secara volume pasar BTC lokal kita lumayan tinggi menurut data selama ini, maka dengan diregulasi oleh bappeti, kecemasan kita sebagai investor dan penggiat investasi BTC akan berkurang, nah ketika itu terjadi pasar BTC akan melejit tinggi,
Kita tunggu saja kabar selanjutnya om, harapan saya sih semoga benar begitu, dan aturan tersebut semoga mendukung perkembangan BTC sebagai instumen investasi yang bagus dimari.
NewRanger
Sr. Member
****
Offline Offline

Activity: 1582
Merit: 333


View Profile WWW
January 30, 2018, 02:52:29 PM
 #43

Jika benar bappeti meregulasi BTC sebagai salah satu instrument investasi baru, tentunya ini akan jadi angin segar buat kita para penggiat investasi BTC om, secara volume pasar BTC lokal kita lumayan tinggi menurut data selama ini, maka dengan diregulasi oleh bappeti, kecemasan kita sebagai investor dan penggiat investasi BTC akan berkurang, nah ketika itu terjadi pasar BTC akan melejit tinggi,
Kita tunggu saja kabar selanjutnya om, harapan saya sih semoga benar begitu, dan aturan tersebut semoga mendukung perkembangan BTC sebagai instumen investasi yang bagus dimari.
dana segar dari investor yang selama ini bermain disaham mungkin sebagian akan displit ke bitcoin  gan.apalagi pasti nanti akan ada investor baru yang bener bener pertama kali mengenal bitcoin.dengan dimasukkannya ke bursa berjangka calon investor akan semakin yakin dengan regulasinya dan yakin dengan keamanan dana mereka.
krulviper
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 354
Merit: 102



View Profile WWW
January 30, 2018, 07:48:10 PM
 #44

saya rasa mungkin akan sedikit berdampak kepada harga bitcoin, terutama harga bitcoin di VIP, karena dengan adanya berita2 tentang bitcoin secara tidak langsung mempublikasikan bitcoin kepada masyarakat sehingga peminat bitcoin akan bertambah.
saya rasa berita tersebut bisa menjadi titik awal terjadinya peraturan yang lebih luas,

► BLOCKBURN ◄ ★WHERE CRYPTOCURRENCY AND ONLINE GAMING MEET★ ► BLOCKBURN ◄
───●●───●●───●●───●●───●●─[   ABOUT US   ]─●●───●●───●●───●●───●●───
Website|Medium|LinkedIn|Telegram|Reddit|CoinMarketCap
putrisafrina94
Jr. Member
*
Offline Offline

Activity: 84
Merit: 3

Neurogress – Controlling the world with the power


View Profile
January 30, 2018, 07:57:53 PM
 #45

kalau menurut saya sih jelas ya, ini dapat menjadi  salah satu faktor yang akan membuat jalan untuk membuka regulasi dan peraturan yang lebih luas mengenai keberadaan bitcoin di indonesia. dan saya pikir apabila hal ini terjadi tidak masalah bagi para pengguna bitcoin, asal kan tidak ada lagi kekangan dan isu-isu negatif tentang bitcoin. dan hal ini juga akan berefek pada peningkatan pengguna bitcoin, sehingga dapat lah membuat harga bitcoin menjadi kembali normal.

▃ ▄ Neurogress  ▀▄▀  Controlling the world with the power of thought ◥◤ TGE Start: 10 JAN 2018 (http://www.Neurogress.io/)
chaukhchi
Member
**
Offline Offline

Activity: 206
Merit: 10


View Profile
January 30, 2018, 11:43:34 PM
 #46

1.saya rasa tidak berdampak,karna indonesia sendiri banyak yang belum mengetahui bitcoin,dan masih ada kemungkinan jika semua masyarakat menyambut positif dengan ikut bergabung/berinvestasi dibitcoin.
2.iya,saya rasa ini jalan dari pemerintah untuk meregulasi bitcoin diindonesia.
setialovers (OP)
Member
**
Offline Offline

Activity: 812
Merit: 11


View Profile
January 30, 2018, 11:46:54 PM
 #47

Saya sangat tertarik dalam memprediksi bagaimana hasil kajian Bappebti nantinya. Saya bukan anak ekonomi jadi ini murni kuriositas dan ototidak saja dalam mengukurnya, mungkin bisa ditambahi agan yang lain Cheesy

Dalam metode analisis investasi pada umumnya, ada beberapa metode yang digunakan untuk menilai kelayakan suatu investasi1, yaitu:
1. Metode Net Present Value (NPV)
2. Metoe Payback Period (PP)
3. Metode Profotability Index (PI)
4. Metode Average Rate of Return (ARR)
5. Metode Internal Rate of Return (IRR)

Sayangnya metode-metode di atas biasanya digunakan untuk mengukur kelayakan investasi usaha atau bisnis tertentu, karena itu di sini saya melakukan modifikasi dalam bagaimana menghitung kemungkinan hasil kajian terhadap Bitcoin yang dalam hal ini merupakan digital currency dan akan menggunakan analisis volatilias atau progress perkembangan value dari waktu ke waktu saja.

Dalam masalah bitcoin/altcoin/instrumen investasi lainnya, saya rasa volatilitas adalah hal yang menjadi indikator penting dalam kelayakan suatu investasi. Volatilitas secara an sich tidak bernilai buruk, akan tetapi apabila volatilitas tersebut mengarah penurunan nilai aset, tentunya suatu aset tidak layak untuk menjadi investasi.

Contohnya adalah tanah. Tanah harganya bisa beruba-ubah, akan tetapi secara umum akan semakin mahal mengingat jumlahnya terbatas, jumlah penduduk semakin bertambah, kebutuhan pembangunan bertambah, dan lain sebagainya. Oleh karena itulah tanah termasuk investasi yang bagus.

Emas juga dinilai demikian, walaupun mengalami volatilitas harga, tetapi secara umum nilai emas secara historis mengalami perkembangan semakin mahal. Hal itu disebabkan karena emas jumlahnya terbatas, pencariannya sulit, demandnya tinggi dan lain sebagainya.

Dalam hal ini, bitcoin sangat volatil, dalam satu hari bisa turun sampai 20% dst. Hanya saja dari analisis tren, nilai bitcoin relatif semakin tinggi. Dari tahun 2013-2017, kalau diasumsikan investasi pada saat bitcoin masih seharga 1$, maka nilai returnnya sudah sangat besar. Dari sini, bisa kita lihat bahwa secara kasat mata bitcoin sangat layak sebagai instrumen investasi.

Akan tetapi, Bappebti pasti akan mengkaji lebih jauh dan mempertanyakan beberapa hal yang lebih penting, yaitu:

1. Apa jaminan nilai bitcoin bisa meningkat?
2. Sejauh apa kemungkinan volatilitas yang terjadi tetap mengarah ke nilai yang meningkat ke depannya?

Nah saya kira begitu. Jadi saya memprediksikan kalau Bitcoin bakal disahkan jadi instrumen investasi dari asumsi di atas Cheesy
Tentunya pertimbangannya pemerintah pasti lebih kompleks, tidak hanya aspek ekonomi, tetapi juga politik, sosiologis dan budaya.

1 Diambil dari http://nichonotes.blogspot.co.id/2017/12/metode-penilaian-investasi.html.

Analisa agan sangatlah canggih. Semoga saja dari kajian bappebti nanti akan memberikan jalan bagi bitcoin untuk dijadikan alat investasi di Indonesia. Pertimbangan Pemerintah saat ini menurut saya hanya menyasar pada pemungutan pajak dari transaksi gan, tapi pastilah Pemerintah mempertimbangkan berbagai faktor seperti yang agan sebutkan
nrvasquez
Hero Member
*****
Offline Offline

Activity: 966
Merit: 500


View Profile
January 30, 2018, 11:47:14 PM
 #48

mungkin kalau membuat harga bitcoin semakin naik itu nggak, tapi kalau mulai terbuakanya jalan menuju regulasi yang lebih baik bagi indonesia iya. ini adalah suatu bukti bahwa pemerintah indonesia telah melakukan riset besar besaran mengenai kemungkinan di terapkannya bitcoin di masyarakat indonesia, saya yakin kedepannya akan ada pengumuman lebih lanjut mengenai ini. berharap saja ada regulasi yang mendukung bitcoin indonesia

tajimas
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 271
Merit: 108


Sugars.zone | DatingFi - Earn for Posting


View Profile
January 30, 2018, 11:48:50 PM
 #49

Kalau berita itu benar maka akan berdampak bagus bagi bitcoin,semakin banyak yang berinfestasi ke bitcoin maka akan berdampak naiknya harga bitcoin.

1l1l11ll1l
Legendary
*
Offline Offline

Activity: 1274
Merit: 1000


View Profile WWW
January 30, 2018, 11:55:09 PM
 #50

Kalau berita itu benar maka akan berdampak bagus bagi bitcoin,semakin banyak yang berinfestasi ke bitcoin maka akan berdampak naiknya harga bitcoin.
benar gan. karena kalau investasi tinggi maka demandpun juga ikutan naik, maka itu juga akan mempengaruhi bitcoin dan mungkin harganya bakalan naik lagai seperti di tahun 2017 akhir.

bandaro
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 513
Merit: 100


View Profile
January 31, 2018, 12:03:53 AM
 #51

Menurut saya berita ini tidak membuat kenaikan harga bitcoin kecuali beritanya sudah merupakan keputusan akhir dari pemerintah tentang bitcoin. Kemungkinan bitcoin naik tentu iya karena akan semakin banyak yang berinvestasi bitcoin, sedangkan bitcon yang diperdagangkan tetap sama. Kajian yang dilakukan Bappebti ini selangkah lebih maju menuju regulasi dari pemerintah. Menandakan pemerintah sudah mulai serius dengan cryptocurrency.
Andam76
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 588
Merit: 100


View Profile
January 31, 2018, 12:12:12 AM
 #52

Ini berita sangat bagus gan. Pemerinyah sudah mulai serius dan memandang bitcoin berpotensi besar sabagai salah satu sumber pendapatan negara. Walaupun fluktuasi nilai cryptocurrency cukup tinggi. Diharapkan regulasi dari pemerintah segera turun untuk kejelasan status bitcoin di indonesia. Dengan dikeluarkannya kebijakan/regulasi tentunya akan mempengaruhi harga bitcoin nantinya.
jcarlo
Member
**
Offline Offline

Activity: 798
Merit: 10


View Profile
January 31, 2018, 12:30:37 AM
 #53

kalau bappebti jadi meregulasi, berarti akan masuk bursa investasi dari situ pastinya akan ada kemajuan untuk bi membuka wacananya guna melegalisasi bitcoin, tetapi sepertinya pemerintah akan meluncurkan rupiah virtual untuk menandingi btc

Menurut saya, rupiah digital tidak akan berhadap hadapan secara langsung dengan bitcoin, karena rupiah digital bertujuan untuk memudahkan pembayaran seperti halnya kita menggunakan rupiah kita sekarang. Sedangkan bappebti melakukan kajiannya dalam bentuk instrumen investasi

Rupiah digital bukanlah cryptocurrency yang notabene menggunakan teknologi blockchain. Memang bitcoin tidak bisa dihadapkan dengan rupiah karena bitcoin lebih ke instrumen penyimpan asset
barnes13
Hero Member
*****
Offline Offline

Activity: 1274
Merit: 521


7enius - Your Cryptocurrency Marketing Consultant


View Profile WWW
January 31, 2018, 12:52:07 AM
 #54

Menurut saya berita ini tidak membuat kenaikan harga bitcoin kecuali beritanya sudah merupakan keputusan akhir dari pemerintah tentang bitcoin. Kemungkinan bitcoin naik tentu iya karena akan semakin banyak yang berinvestasi bitcoin, sedangkan bitcon yang diperdagangkan tetap sama. Kajian yang dilakukan Bappebti ini selangkah lebih maju menuju regulasi dari pemerintah. Menandakan pemerintah sudah mulai serius dengan cryptocurrency.
Ia bener gan, ini baru pembahasan saja dan belum final malah ada kemungkinan malah tidak jadi, jadi tunggu saja pada saatnya apa regulasi yang akan dikeluarkan pemerintah.
Apakah akan menaikkan harga Bitcoin? saya rasa tidak, karena market di Indonesia tidak terlalu besar, beda dengan China, Jepang, Korea yang memang sudah punya exchange besar yang kalau ada regulasi baru dari pemerintah akan sangat mempengaruhi harga Bitcoin
Hades92
Member
**
Offline Offline

Activity: 238
Merit: 10


View Profile WWW
January 31, 2018, 02:44:13 AM
 #55

berita buruk  untuk para miner dan bounty, toh buktinya sekarang dilarang pun tidak ad efek sama sekali bagi para pencari bitcoin walaupun katanya ilegal. tapi justru karena dilarang itu yang membuat orang makin tertarik. kayaknya pemerintah sudah tau hal itu dan mreka berencana mengikuti jejak korea selatan dalam meregulasi penggunaan cryptocurrency dan tentu saja tujuan utamanya adalah PAJAK.

▀▀▀▀▄▀▀▀▀▀ ▀▀ ▀ ▄ ▀    GORECRUIT    ▀ ▄ ▀ ▀▀ ▀▀▀▀▀▄▀▀▀▀
▬▬   ARTIFICIAL INTELLIGENCE FOR HR BASED ON BLOCKCHAIN   ▬▬
Whitepaper   Telegram   [  Pre-Sale 》 24th October  ]   Facebook   Twitter
bangkecol
Sr. Member
****
Offline Offline

Activity: 784
Merit: 314


View Profile
January 31, 2018, 03:48:07 AM
 #56

Kita tahu bahwa Bitcoin di larang oleh Bank Indonesia sebagai alat pembayaran, tetapi di lain pihak Pemerintah akan mengatur perdagangannya dan memungut pajak dari perdagangan bitcoin tersebut.

Kabar gembira datang dari Bappebti yaitu sedang dikajinya bitcoin sebagai salah satu instrumen investasi di Indonesia. Mungkin bappebti melakukan kajian tersebut karena semakin meningkatnya volume perdagangan bitcoin di Indonesia. Dan menurut berita yang beredar hari ini, kajian tersebut akan rampung pada bulan juni yang akan datang

Berikut ini adalah link beritanya :
http://ekonomi.kompas.com/read/2018/01/29/160404326/kajian-bappebti-soal-bitcoin-ditargetkan-selesai-juni

Menurut pendapat para bitcoiners bagaimana,
1. Apakah berita ini akan membuat harga bitcoin semakin naik ?
2. Apakah ini salah satu jalan untuk membuka regulasi dan peraturan yang lebih luas ?



sepertinya untuk menaikkan harga bitcoin dari efek ini itu tidak ada efeknya gan, karena secara Indonesia masih belum benar-benar menerima Bitcoin sebagai mata uang digital di negara sendiri. tetapi itu menjadi nilai positif tersendiri bagi kita sebagai warga negara. karena dengan hal ini point + sudah didapat untuk memberikan peluang Bitcoin bisa diterima di Indonesia.
concitta
Member
**
Offline Offline

Activity: 308
Merit: 10


View Profile
January 31, 2018, 04:57:19 AM
 #57

lucu kalau baca judul nya ,,,,bisa di artikan kalau sma saya sih ,,,,pemerintah mulai menkaji sebagain rakyat sudah terbang kebulan karena bitcoin,,,radar nya kurang canggih kelitan nya hahahah,,,,,masih mengkaji ,,,,kita udah kebulan duluan

BTC Bitway BTC
The Best Bitcoin Mining Network
✦ ────────  Discord Instagram ♦  Twitter ♦  Bitcointalk ♦  Reddit ♦  Facebook    ──────── ✦
adarwis
Sr. Member
****
Offline Offline

Activity: 560
Merit: 251



View Profile
January 31, 2018, 05:46:12 AM
 #58

Indonesia ga terlalu berpengaruh untuk turun atau naiknya BITCOIN menurutku loh, yang sangat berpengaruh mungkin bagian negara Asia dengan perekonomian maju seperti cina dan korea, kalau indonesia masih berkembang
lenovop-70
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 1190
Merit: 108


View Profile
January 31, 2018, 05:49:22 AM
 #59

Jika benar bappeti meregulasi BTC sebagai salah satu instrument investasi baru, tentunya ini akan jadi angin segar buat kita para penggiat investasi BTC om, secara volume pasar BTC lokal kita lumayan tinggi menurut data selama ini, maka dengan diregulasi oleh bappeti, kecemasan kita sebagai investor dan penggiat investasi BTC akan berkurang, nah ketika itu terjadi pasar BTC akan melejit tinggi,
Kita tunggu saja kabar selanjutnya om, harapan saya sih semoga benar begitu, dan aturan tersebut semoga mendukung perkembangan BTC sebagai instumen investasi yang bagus dimari.
dana segar dari investor yang selama ini bermain disaham mungkin sebagian akan displit ke bitcoin  gan.apalagi pasti nanti akan ada investor baru yang bener bener pertama kali mengenal bitcoin.dengan dimasukkannya ke bursa berjangka calon investor akan semakin yakin dengan regulasinya dan yakin dengan keamanan dana mereka.

Sepertinya memang seperti itu gan,
Kita tunggu jika memang ada yg di split ke bitcoin,
Tentunya akan membuat local market bitcoin kita makin kuat, ditambah regulasi yg bagus, maka investor akan makin tenang dan nyaman dalam berinvestasi,
Nice share, nice discussion gan,
mcfly2011
Member
**
Offline Offline

Activity: 420
Merit: 11


View Profile
January 31, 2018, 05:56:04 AM
 #60

Kita tahu bahwa Bitcoin di larang oleh Bank Indonesia sebagai alat pembayaran, tetapi di lain pihak Pemerintah akan mengatur perdagangannya dan memungut pajak dari perdagangan bitcoin tersebut.

Kabar gembira datang dari Bappebti yaitu sedang dikajinya bitcoin sebagai salah satu instrumen investasi di Indonesia. Mungkin bappebti melakukan kajian tersebut karena semakin meningkatnya volume perdagangan bitcoin di Indonesia. Dan menurut berita yang beredar hari ini, kajian tersebut akan rampung pada bulan juni yang akan datang

Berikut ini adalah link beritanya :
http://ekonomi.kompas.com/read/2018/01/29/160404326/kajian-bappebti-soal-bitcoin-ditargetkan-selesai-juni

Menurut pendapat para bitcoiners bagaimana,
1. Apakah berita ini akan membuat harga bitcoin semakin naik ?
2. Apakah ini salah satu jalan untuk membuka regulasi dan peraturan yang lebih luas ?

Kalau untuk menaikan harga saya rasa newnya harus global gan.
2. Semoga saja ini bisa menjadi titik awal dari pemerintah untuk menyetujui bitcoin sebagai alat bayar di indonesia gan.. tapi itu semua  hanya masih berita.. kita tunggu saja nanti peraturan pemerintah tentang ke legal an btc di indonesia.
Pages: « 1 2 [3] 4 5 6 »  All
  Print  
 
Jump to:  

Powered by MySQL Powered by PHP Powered by SMF 1.1.19 | SMF © 2006-2009, Simple Machines Valid XHTML 1.0! Valid CSS!