Bitcoin Forum
June 23, 2024, 04:48:02 PM *
News: Latest Bitcoin Core release: 27.0 [Torrent]
 
   Home   Help Search Login Register More  
Pages: « 1 2 3 4 5 6 7 [8] 9 10 11 12 13 14 15 16 17 »  All
  Print  
Author Topic: [SHARING] Blockchain Resort Pertama di Dunia Berada di Bali  (Read 1502 times)
uneps
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 448
Merit: 100



View Profile
March 15, 2018, 06:36:44 PM
 #141

unik dan bagus tapi apakah akan ada masalah sedangkan pemerintah indonesia sendiri masih belum bisa menerima untuk transaksi ini tapi kalo bisa bisa jadi tempat wisata yang bagus dan alternatif cara lain pembayarannya
dari pandangan saya tidak akan ada masalah, karena pemerintah melarang menjadikan mata uang digital sebagai alat pembayaran sementara yang saya tangkap disini untuk investasi atau penanaman saham.
Armed95
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 77
Merit: 0


View Profile
March 15, 2018, 06:47:28 PM
 #142

Bali adalah salah satu provinsi di indonesia yang berani melakukan sesuatu yang positif terhadap cryptocurrency,kemaren bali membuka kantor pembayaran menggunakan bitcoin,dan sekarang bali menggunakan transaksi pembayaran menggunakan sistem blokchain,yang hebat nya lagi ini adalah resort pertama di dunia yang menggunakan sistem blokchain
Krebus
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 132
Merit: 0


View Profile
March 15, 2018, 07:24:03 PM
 #143

hotelnya sangat bagus dan saya suka suasananya. saya rasa ini merupakan sebuah kemajuan bagi di indonesia ada hotel yang menerapkan sistem blockchain. semoga saja pemerintah bisa sedikit melirik agar semakin banyak investor yang mau bekerja sama dengan negara kita dan bisa membuat nama baik indonesia semakin terjaga dengan hal ini.
rozak
Sr. Member
****
Offline Offline

Activity: 1960
Merit: 273


★Bitvest.io★ Play Plinko or Invest!


View Profile
March 15, 2018, 07:37:32 PM
 #144

unik dan bagus tapi apakah akan ada masalah sedangkan pemerintah indonesia sendiri masih belum bisa menerima untuk transaksi ini tapi kalo bisa bisa jadi tempat wisata yang bagus dan alternatif cara lain pembayarannya
dari pandangan saya tidak akan ada masalah, karena pemerintah melarang menjadikan mata uang digital sebagai alat pembayaran sementara yang saya tangkap disini untuk investasi atau penanaman saham.
yah ini kan cuma resort yang berkonsep crypocurrency, asalkan biaaya sewanya tidak menggunakan bitcoin ane rasa sah sah saja. btw ini siapa yang punya ya? orang asng apa orang indo? keren banget ini sih Grin



BIG WINNER!
[15.00000000 BTC]


▄████████████████████▄
██████████████████████
██████████▀▀██████████
█████████░░░░█████████
██████████▄▄██████████
███████▀▀████▀▀███████
██████░░░░██░░░░██████
███████▄▄████▄▄███████
████▀▀████▀▀████▀▀████
███░░░░██░░░░██░░░░███
████▄▄████▄▄████▄▄████
██████████████████████
▀████████████████████▀
▄████████████████████▄
██████████████████████
█████▀▀█▀▀▀▀▀▀██▀▀████
█████░░░░░░░░░░░░░▄███
█████░░░░░░░░░░░░▄████
█████░░▄███▄░░░░██████
█████▄▄███▀░░░░▄██████
█████████░░░░░░███████
████████░░░░░░░███████
███████░░░░░░░░███████
███████▄▄▄▄▄▄▄▄███████
██████████████████████
▀████████████████████▀
▄████████████████████▄
███████████████▀▀▀▀▀▀▀
███████████▀▀▄▄█░░░░░█
█████████▀░░█████░░░░█
███████▀░░░░░████▀░░░▀
██████░░░░░░░░▀▄▄█████
█████░▄░░░░░▄██████▀▀█
████░████▄░███████░░░░
███░█████░█████████░░█
███░░░▀█░██████████░░█
███░░░░░░████▀▀██▀░░░░
███░░░░░░███░░░░░░░░░░
▀██░▄▄▄▄░████▄▄██▄░░░░
▄████████████▀▀▀▀▀▀▀██▄
█████████████░█▀▀▀█░███
██████████▀▀░█▀░░░▀█░▀▀
███████▀░▄▄█░█░░░░░█░█▄
████▀░▄▄████░▀█░░░█▀░██
███░▄████▀▀░▄░▀█░█▀░▄░▀
█▀░███▀▀▀░░███░▀█▀░███░
▀░███▀░░░░░████▄░▄████░
░███▀░░░░░░░█████████░░
░███░░░░░░░░░███████░░░
███▀░██░░░░░░▀░▄▄▄░▀░░░
███░██████▄▄░▄█████▄░▄▄
▀██░████████░███████░█▀
▄████████████████████▄
████████▀▀░░░▀▀███████
███▀▀░░░░░▄▄▄░░░░▀▀▀██
██░▀▀▄▄░░░▀▀▀░░░▄▄▀▀██
██░▄▄░░▀▀▄▄░▄▄▀▀░░░░██
██░▀▀░░░░░░█░░░░░██░██
██░░░▄▄░░░░█░██░░░░░██
██░░░▀▀░░░░█░░░░░░░░██
██░░░░░▄▄░░█░░░░░██░██
██▄░░░░▀▀░░█░██░░░░░██
█████▄▄░░░░█░░░░▄▄████
█████████▄▄█▄▄████████
▀████████████████████▀




Rainbot
Daily Quests
Faucet
snowww
Jr. Member
*
Offline Offline

Activity: 30
Merit: 1


View Profile
March 15, 2018, 08:23:27 PM
 #145

Cerdas sekali pemilik ide resort ini..tidak hanya menggunakan sektor real sebagai media penggunaan blockchain tapi bisa memanfaatkan celah dan keunggulan popularitas Bali untuk mengkampanyekan sistem blockchain..
Aneuk cabang
Member
**
Offline Offline

Activity: 242
Merit: 12


View Profile
March 16, 2018, 04:50:16 AM
 #146

Quote
Jangan lupa diberi +Merit kalau bermanfaat/menghibur.
Tidak ada juga tak masalah, setidaknya mampir dan jangan "Baca judul langsung reply".



Ranchi Mall Blockchain Alam Puri - Art Museum, Resort, and Spa

Sebelumnya saya mohon maaf jika seandainya topic ini repost. Saya tertarik membuat topic ini karena ada salah seorang teman group yang memposting mengenai ini di Facebook.
DISCLAIMER: Ini murni hanya sekedar sharing, saya tidak ada hubungan atau berafiliasi dengan Ranchi Mall. Kalau mau endorse silahkan.
PENTING: Jika nantinya ada yang reply topic saya ini, mohon jangan quote karena postingan ini penuh dengan gambar (Bandwidth Killer).

######################################################

BALI LAGI, BALI LAGI

Anda pasti setuju dengan image Bali yang terkenal dengan kekentalan budayanya. Di sisi lain, Bali juga sangat welcome dan flexible terhadap perkembangan teknologi. Buktinya adalah banyak Digital Nomad yang memilih Bali sebagai tempat ideal untuk bekerja sekaligus berlibur. Kata orang luar, Bali itu seperti Jepangnya Indonesia. Kulturnya kuat, modernnya tetap dapat.

Sepertinya pernyataan2 semacam itu juga bisa dikuatkan kembali dengan adanya Blockchain Resort Pertama di Dunia dari Ranchi Mall ini. Ranchi Mall Blockchain Alam Puri adalah resort pertama di dunia yang mengusung blockchain sebagai tema sekaligus teknologi yang digunakan untuk pendanaan melalui sistem smart contract. Untuk mengakses layanan dari Ranchi Mall Blockchain Alam Puri ini, Anda harus terlebih dahulu berinvestasi di Ranchi Mall Tokens (RMTs). RMT ini kemudian digunakan untuk membeli kontrak blockchain dan selanjutnya dapat digunakan untuk mengakses layanan2 yang terdapat di resort ini.

Memang terdapat pengumuman pejabat pemerintah Indonesia yang menyatakan cryptocurrency tidak dapat digunakan untuk membayar transaksi di Indonesia. Namun, tidak ada larangan mengenai cryptocurrency yang digunakan untuk keperluan investasi. Ranchi Mall merancang kontrak blockchain mereka sedemikian rupa layaknya investasi2 property pada umumnya sehingga project resort ini lebih condong ke arah investasi, bukan resort biasa yang dibayar menggunakan cryptocurrency. Setiap Anda membeli token mereka, jumlah token yang Anda beli akan dialokasikan menjadi dua, yaitu 75% untuk investasi di resort tersebut, dan 25% dapat digunakan untuk menggunakan layanan2 di resort ini sebagai apresiasi karena Anda telah berinvestasi di project ini.

Mereka tidak menjual kamar secara langsung,mereka hanya menjual produk investasi, untuk mendanai ke Ranchi Mall Real Estate Blockchain Contract, yang nantinya juga akan memberi investor hak untuk menggunakan layanan resort yang ada. Analoginya, Anda investasi di bisnis gorengan, Anda berhak untuk makan gorengannya.

Berikut beberapa foto dari resort ini.




Uniknya, mereka menggunakan istilah2 yang lumrah di dunia cryptocurrency untuk menamai bagian2 di resort ini.





Cek foto2 lainnya di link ini https://medium.com/ranchimall/photo-tour-of-worlds-first-blockchain-resort-2176676ffd2d

Sumber:
https://medium.com/ranchimall/worlds-first-blockchain-resort-how-to-pay-b5c0ec098f7b
waow, nekad banget nih pemilik resort. bukankah di Indonesia dilarang bertransaksi menggunakan bitcoin dan koin kripto lainnya? tapi bagaimanapun, jika memang resort ini bisa bertransaksi menggunakan bitcoin dkk, ini merupakan sebuah kemajuan bagi perkembangan cripto di Indonesia, semoga akan terus bertambah tempat tempat yang bisa bertransaksi menggunakan bitcoin dkk.
gowobonyok
Jr. Member
*
Offline Offline

Activity: 490
Merit: 2


View Profile
March 16, 2018, 04:55:07 AM
 #147

itu real atau editan ya
kalau real pasti pemilik nya juga bitcoiner, bahkan tahu bitcointalk.org segala
untuk memastikannya, kita harus kesana gan  Cheesy
namun memang di bali sudah ada kafe yang menggunakan pembayaran via bitcoin gan. saya sudah pernah melihatnya di youtube.
won99
Hero Member
*****
Offline Offline

Activity: 672
Merit: 501



View Profile WWW
March 16, 2018, 02:27:26 PM
 #148

unik dan bagus tapi apakah akan ada masalah sedangkan pemerintah indonesia sendiri masih belum bisa menerima untuk transaksi ini tapi kalo bisa bisa jadi tempat wisata yang bagus dan alternatif cara lain pembayarannya
dari pandangan saya tidak akan ada masalah, karena pemerintah melarang menjadikan mata uang digital sebagai alat pembayaran sementara yang saya tangkap disini untuk investasi atau penanaman saham.
Unik dan kreatif ya gan. Setahu ane pemerintah melarang investasi di cryptocurrency karena harganya relatif fluktuatif, dapat berubah - ubah sehingga beresiko tinggi. Asalkan resiko ditanggung sendiri, ane rasa sah-sah saja gan Smiley

TAYLOR
Crypto Trading for Everyone
----
----
----
------
------
------
------
------
------
------
------
----
----
----
----
------
------
------
------
------
------
------
------
----
----
----
----
------
------
------
------
------
------
------
------
----
[]
BITCOINT4LK
Jr. Member
*
Offline Offline

Activity: 207
Merit: 2

EndChain - Complete Logistical Solution


View Profile
March 16, 2018, 03:31:07 PM
 #149

Kalau memang benar blockchain resort pertama didunia berada dibali itu bagus sekali gan,mengapa dipilihnya bali, karena bali adalah surganya dunia para turis yang pergi untuk berlibur.

░░░░░░░░░░░░░   POPULOUS WORLD'S [GOLD POKEN]   ░░░░░░░░░░░░░
GOLD BACKED ERC1155 TOKEN | RECEIVE 9% DISCOUNT | BUY NOW
Catok brok
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 98
Merit: 0


View Profile
March 16, 2018, 03:34:46 PM
 #150

Quote
Jangan lupa diberi +Merit kalau bermanfaat/menghibur.
Tidak ada juga tak masalah, setidaknya mampir dan jangan "Baca judul langsung reply".

https://i.imgur.com/ZEg1H0R.jpg

Ranchi Mall Blockchain Alam Puri - Art Museum, Resort, and Spa

Sebelumnya saya mohon maaf jika seandainya topic ini repost. Saya tertarik membuat topic ini karena ada salah seorang teman group yang memposting mengenai ini di Facebook.
DISCLAIMER: Ini murni hanya sekedar sharing, saya tidak ada hubungan atau berafiliasi dengan Ranchi Mall. Kalau mau endorse silahkan.
PENTING: Jika nantinya ada yang reply topic saya ini, mohon jangan quote karena postingan ini penuh dengan gambar (Bandwidth Killer).

######################################################

BALI LAGI, BALI LAGI

Anda pasti setuju dengan image Bali yang terkenal dengan kekentalan budayanya. Di sisi lain, Bali juga sangat welcome dan flexible terhadap perkembangan teknologi. Buktinya adalah banyak Digital Nomad yang memilih Bali sebagai tempat ideal untuk bekerja sekaligus berlibur. Kata orang luar, Bali itu seperti Jepangnya Indonesia. Kulturnya kuat, modernnya tetap dapat.

Sepertinya pernyataan2 semacam itu juga bisa dikuatkan kembali dengan adanya Blockchain Resort Pertama di Dunia dari Ranchi Mall ini. Ranchi Mall Blockchain Alam Puri adalah resort pertama di dunia yang mengusung blockchain sebagai tema sekaligus teknologi yang digunakan untuk pendanaan melalui sistem smart contract. Untuk mengakses layanan dari Ranchi Mall Blockchain Alam Puri ini, Anda harus terlebih dahulu berinvestasi di Ranchi Mall Tokens (RMTs). RMT ini kemudian digunakan untuk membeli kontrak blockchain dan selanjutnya dapat digunakan untuk mengakses layanan2 yang terdapat di resort ini.

Memang terdapat pengumuman pejabat pemerintah Indonesia yang menyatakan cryptocurrency tidak dapat digunakan untuk membayar transaksi di Indonesia. Namun, tidak ada larangan mengenai cryptocurrency yang digunakan untuk keperluan investasi. Ranchi Mall merancang kontrak blockchain mereka sedemikian rupa layaknya investasi2 property pada umumnya sehingga project resort ini lebih condong ke arah investasi, bukan resort biasa yang dibayar menggunakan cryptocurrency. Setiap Anda membeli token mereka, jumlah token yang Anda beli akan dialokasikan menjadi dua, yaitu 75% untuk investasi di resort tersebut, dan 25% dapat digunakan untuk menggunakan layanan2 di resort ini sebagai apresiasi karena Anda telah berinvestasi di project ini.

Mereka tidak menjual kamar secara langsung,mereka hanya menjual produk investasi, untuk mendanai ke Ranchi Mall Real Estate Blockchain Contract, yang nantinya juga akan memberi investor hak untuk menggunakan layanan resort yang ada. Analoginya, Anda investasi di bisnis gorengan, Anda berhak untuk makan gorengannya.


Uniknya, mereka menggunakan istilah2 yang lumrah di dunia cryptocurrency untuk menamai bagian2 di resort ini.

https://i.imgur.com/ojOPbnE.jpg
https://i.imgur.com/Ja4QttK.jpg
https://i.imgur.com/HqSqyb4.jpg

Cek foto2 lainnya di link ini https://medium.com/ranchimall/photo-tour-of-worlds-first-blockchain-resort-2176676ffd2d

Sumber:
https://medium.com/ranchimall/worlds-first-blockchain-resort-how-to-pay-b5c0ec098f7b
Berita yg menarik ternyata bali merupaka tempat yg unik sehingga terbangunnya meseum blocchain kenapa bali ?kemungkinan besar bali daerah wisata kebanggaan indonesia yg otomati harus di dukung oleh box box atm manca negara,di mulai dari bali semoga bisa menjadikan contoh peluang baru buat daerah daerah lain di indonesia untuk mengembangkan Blockchain Resor.
anandaijun
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 294
Merit: 100



View Profile
March 16, 2018, 04:13:49 PM
 #151

unik dan bagus tapi apakah akan ada masalah sedangkan pemerintah indonesia sendiri masih belum bisa menerima untuk transaksi ini tapi kalo bisa bisa jadi tempat wisata yang bagus dan alternatif cara lain pembayarannya
dari pandangan saya tidak akan ada masalah, karena pemerintah melarang menjadikan mata uang digital sebagai alat pembayaran sementara yang saya tangkap disini untuk investasi atau penanaman saham.
Iya benar agan pemerintah Indonesia hanya melarang masyarakat untuk tidak melakukan transaksi bitcoin sebagai alat tukar di pasar karena indonesia sendiri masih  Rupiah sebagai alat tukar yang sah secara undang undang  oleh sebab itu jika untuk ber investasi saya rasa tidak masalah agan tidak ada larangan untuk investasi apa lagi di wilayah bali sebagai tempat wisatawan yang paling banyak di kunjungi setiap tahunya.

dondonk
Sr. Member
****
Offline Offline

Activity: 588
Merit: 255


View Profile
March 16, 2018, 04:44:07 PM
 #152

Investasinya unik , Investasi biasanya yang ada investor diberi semacam profit sharing , ini beda , malah bisa menggunakan fasilitas resortnya secara cuma cuma , serasa punya resort sendiri dibali .
bangjoe
Hero Member
*****
Offline Offline

Activity: 1470
Merit: 714



View Profile
March 16, 2018, 06:43:20 PM
 #153

Ternyata begini resort yang sering di bicarakan teman gue lumayan juga sih untuk konsep resort apalagi itu di Bali sudah hal biasa dengan design seperti itu , BTW berani juga resort nya dengan menggunakan blockchain dengan keadaan saat ini di Indonesia yang belum sah 100% menerima Bitcoin dan altcoin lainya sebagai pembayaran. Maybe besok jika singgah ke Bali boleh tuh mampir thanks buat gambarnya.

███████████████████████████
███████▄████████████▄██████
████████▄████████▄████████
███▀█████▀▄███▄▀█████▀███
█████▀█▀▄██▀▀▀██▄▀█▀█████
███████▄███████████▄███████
███████████████████████████
███████▀███████████▀███████
████▄██▄▀██▄▄▄██▀▄██▄████
████▄████▄▀███▀▄████▄████
██▄███▀▀█▀██████▀█▀███▄███
██▀█▀████████████████▀█▀███
███████████████████████████
.
.Duelbits.
..........UNLEASH..........
THE ULTIMATE
GAMING EXPERIENCE
DUELBITS
FANTASY
SPORTS
████▄▄█████▄▄
░▄████
███████████▄
▐███
███████████████▄
███
████████████████
███
████████████████▌
███
██████████████████
████████████████▀▀▀
███████████████▌
███████████████▌
████████████████
████████████████
████████████████
████▀▀███████▀▀
.
▬▬
VS
▬▬
████▄▄▄█████▄▄▄
░▄████████████████▄
▐██████████████████▄
████████████████████
████████████████████▌
█████████████████████
███████████████████
███████████████▌
███████████████▌
████████████████
████████████████
████████████████
████▀▀███████▀▀
/// PLAY FOR  FREE  ///
WIN FOR REAL
..PLAY NOW..
Mamahmuda22
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 196
Merit: 0


View Profile
March 17, 2018, 12:52:26 AM
 #154

hadirnya Blockchain Resort Pertama di Dunia tepatnya  didaerah bali, mencerminkan perkembangan blockchain dan money crypto di tanah air, bali adalah pintu gerbangnya para pengunjung dari mancanegara, jika bali sukses dalam penerapan blockchain, semoga ini menjadi percontohan bagi daerah/kota lainnya di indonesia.

bagiku bali punya otonomi khusus untuk mengelola asset dan kelebihan mereka adalah turisnya yang bisa benar2 masuk dalam profit mereka
ada beberapa pertanyaan soal resort ini, jika yang diperbolehkan adalah pengumpulan dana, maka bagaimana cara kalian berbagi saham dari mayoritas mini stakeholder? apakah ada RUPS bulanan karena ini termasuk dalam bagas struktur bisnis yang tidak lagi mikro.
Taratah65
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 89
Merit: 0


View Profile
March 17, 2018, 01:28:37 AM
 #155

Nah seperti di bali ini yang bisa di ajungkan jempol, soalnya ada bitcoin di bali bisa membuat terkenal kota bali dan negara indonesia.
Saya harap kedepannya kota yang lain sama-sama memperjuangkan bitcoin di Indonesia, agar negara kita tidak di pandang sebelah mata oleh negara lain. terima kasih.....
buleidada
Member
**
Offline Offline

Activity: 520
Merit: 10


View Profile
March 17, 2018, 03:10:10 AM
 #156

keberadaan blockchain resort di daerah bali ini yang membuat warga negara indonesia bangga dengan kehadiran resort pertama didunia khususnya pengguna bitcoin yang selama ini lagi viralnya diseluruh dunia.
creativeeditors
Hero Member
*****
Offline Offline

Activity: 980
Merit: 501



View Profile
March 17, 2018, 03:11:54 AM
 #157

wow keren banget tentang konsep 75% dan 25% nya ini resort, ini yang namanya berinovasi secara langsung hihihi. keren lah pokoknya
semoga aja ownernya orang asli BALI, ini tempatnya asik bener dan desainnya arsitekturnya masih 100% khas bernuansa dan budaya bali.
semoga sistemnya tercapai dan berjalan dengan baik.
sapaahlah
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 172
Merit: 100


View Profile
March 17, 2018, 03:39:21 AM
 #158

sebuah inovasi baru menurut saya. Ranchi Mall merancang kontrak blockchain mereka sedemikian rupa layaknya investasi2 property pada umumnya sehingga project resort ini lebih condong ke arah investasi, bukan resort biasa yang dibayar menggunakan cryptocurrency. tertarik untuk mengunjunginya.
Maiyen
Member
**
Offline Offline

Activity: 182
Merit: 10


View Profile
March 17, 2018, 04:28:58 AM
 #159

keberadaan blockchain resort di daerah bali ini yang membuat warga negara indonesia bangga dengan kehadiran resort pertama didunia khususnya pengguna bitcoin yang selama ini lagi viralnya diseluruh dunia.
Ane melihat keberadaan blockhain resort ini sangt mensosialisasi kan kepada masyarakat dan pemerintah supaya memahami keberadaan bitcoin dan sisi manfaatnya .ini merupakan pencerahan kepada semua yang ingin bergabung dengan bitcoin.

dani sullivan
Jr. Member
*
Offline Offline

Activity: 164
Merit: 6


View Profile
March 17, 2018, 09:53:48 AM
 #160

Quote
Jangan lupa diberi +Merit kalau bermanfaat/menghibur.
Tidak ada juga tak masalah, setidaknya mampir dan jangan "Baca judul langsung reply".



Ranchi Mall Blockchain Alam Puri - Art Museum, Resort, and Spa

Sebelumnya saya mohon maaf jika seandainya topic ini repost. Saya tertarik membuat topic ini karena ada salah seorang teman group yang memposting mengenai ini di Facebook.
DISCLAIMER: Ini murni hanya sekedar sharing, saya tidak ada hubungan atau berafiliasi dengan Ranchi Mall. Kalau mau endorse silahkan.
PENTING: Jika nantinya ada yang reply topic saya ini, mohon jangan quote karena postingan ini penuh dengan gambar (Bandwidth Killer).

######################################################

BALI LAGI, BALI LAGI

Anda pasti setuju dengan image Bali yang terkenal dengan kekentalan budayanya. Di sisi lain, Bali juga sangat welcome dan flexible terhadap perkembangan teknologi. Buktinya adalah banyak Digital Nomad yang memilih Bali sebagai tempat ideal untuk bekerja sekaligus berlibur. Kata orang luar, Bali itu seperti Jepangnya Indonesia. Kulturnya kuat, modernnya tetap dapat.

Sepertinya pernyataan2 semacam itu juga bisa dikuatkan kembali dengan adanya Blockchain Resort Pertama di Dunia dari Ranchi Mall ini. Ranchi Mall Blockchain Alam Puri adalah resort pertama di dunia yang mengusung blockchain sebagai tema sekaligus teknologi yang digunakan untuk pendanaan melalui sistem smart contract. Untuk mengakses layanan dari Ranchi Mall Blockchain Alam Puri ini, Anda harus terlebih dahulu berinvestasi di Ranchi Mall Tokens (RMTs). RMT ini kemudian digunakan untuk membeli kontrak blockchain dan selanjutnya dapat digunakan untuk mengakses layanan2 yang terdapat di resort ini.

Memang terdapat pengumuman pejabat pemerintah Indonesia yang menyatakan cryptocurrency tidak dapat digunakan untuk membayar transaksi di Indonesia. Namun, tidak ada larangan mengenai cryptocurrency yang digunakan untuk keperluan investasi. Ranchi Mall merancang kontrak blockchain mereka sedemikian rupa layaknya investasi2 property pada umumnya sehingga project resort ini lebih condong ke arah investasi, bukan resort biasa yang dibayar menggunakan cryptocurrency. Setiap Anda membeli token mereka, jumlah token yang Anda beli akan dialokasikan menjadi dua, yaitu 75% untuk investasi di resort tersebut, dan 25% dapat digunakan untuk menggunakan layanan2 di resort ini sebagai apresiasi karena Anda telah berinvestasi di project ini.

Mereka tidak menjual kamar secara langsung,mereka hanya menjual produk investasi, untuk mendanai ke Ranchi Mall Real Estate Blockchain Contract, yang nantinya juga akan memberi investor hak untuk menggunakan layanan resort yang ada. Analoginya, Anda investasi di bisnis gorengan, Anda berhak untuk makan gorengannya.

Berikut beberapa foto dari resort ini.




Uniknya, mereka menggunakan istilah2 yang lumrah di dunia cryptocurrency untuk menamai bagian2 di resort ini.





Cek foto2 lainnya di link ini https://medium.com/ranchimall/photo-tour-of-worlds-first-blockchain-resort-2176676ffd2d

Sumber:
https://medium.com/ranchimall/worlds-first-blockchain-resort-how-to-pay-b5c0ec098f7b
menurut saya ini adalah suatu bentuk keberhasilan di dunia cryptocurrency, dan semoga aja kedepannya semakin maju di kota kota lainnya, dan pemerintah cepat melegalkan keberadaan bitcoin,

●●● | OctoBit | ●●●
●●● Multicurrency online wallet | Advertising platform ●●●
●●● ico.octobit.io ● Start ICO May 1, 2018 ●●●
Pages: « 1 2 3 4 5 6 7 [8] 9 10 11 12 13 14 15 16 17 »  All
  Print  
 
Jump to:  

Powered by MySQL Powered by PHP Powered by SMF 1.1.19 | SMF © 2006-2009, Simple Machines Valid XHTML 1.0! Valid CSS!