o ya, begini teory nya:
robot ➢ menambang ➢ bitcoin ➢ penggerak ➢ robot , dan kembali lagi ↺Mustahil. Bitcoin itu bukan energi dan tidak bisa menghasilkan energi. Yang agan bilang scan barcode dst itu intinya mbayar listrik. Jangan terlalu tinggi berharap nya. Jangan sampe nanti agan bilang "Bitcoin akan dipakai untuk kondom".
tolong dujelaskan relevansinya ke kondom?,
Makin lama ku biarkan diskusi seperti ini makin dibully orang satu forum kau bang, kebanyakan berimajinasi dan nonton film kartun. Apalagi teori seperti ini:
robot ➢ menambang ➢ bitcoin ➢ penggerak ➢ robot , dan kembali lagi ↺ dari mana bisa dibuktikan? dari segi korelasi otak saja tidak ketemu.
Tolong baca lagi Whitepaper satoshi nakamoto.
Baca apa itu blockchain, Baca apa itu Artificial intelligence, Baca Mining Bitcoin dan fahami masing-masing konsepnya.
Saya ngerti impian fikiranmu tentang itu, tapi bukan begitu korelasinya.
Robot = Butuh Energi untuk bergerak (yang paling masuk akal energi listrik dengan baterai)
Aktifitas Mining = Membutuhkan energi listrik untuk mendapatkan bitcoin (bukan untuk mendapatkan energi baru)
AL atau Kecerdasan buatan ibarat otak bekerja, nah dalam hal ini robot selain digerakkan secara manual oleh manusia juga memungkinkan untuk bergerak secara otomatis dengan membuat otak robot (teknologi AL) sesuai keinginan manusia.
Bitcoin = New digital payment sistem, aset digital atau bisa juga disebut komoditas (Bitcoin bukan Energi).
jadi semua itu akan sampai korelasinya ketika :
Robot + AL akan dapat bergerak jika ada
Listrik (energi) dan Listrik bisa dibeli dengan
bitcoin, Selanjutnya untuk mendapatkan energi listrik bisa menggunakan sumber-sumber energi listrik (PLTA, PLTU, PLTS, dll) dan Listrik memungkinkan untuk dikirim melalui jaringan gelombang / nirkabel (hukum tesla).