Bitcoin Forum
June 03, 2024, 05:05:55 PM *
News: Latest Bitcoin Core release: 27.0 [Torrent]
 
   Home   Help Search Login Register More  
Pages: « 1 2 3 4 [5] 6 »  All
  Print  
Author Topic: [SHARING] Kesalahan yang sering dilakukan ketika mengikuti Airdrop atau Bounty  (Read 884 times)
Brorasael17
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 588
Merit: 100



View Profile
July 17, 2018, 01:03:11 AM
 #81

Info yang bagus terutama bagi yang baru2 ikutan proyek ico memang hal sepele tapi kalo terjadi kesalahan dalam mengisi address wallet bisa berabe,kuncinya teliti dan jangan lupa di cek sebelum klik summit di kolom pendaftaran.semoga dengan info yang agan sampaikan ini bisa jadi reverensi buat kita untuk lebih berhati2.
Terkadang hal sepele kalau kita gak perhatikan bisa buat kita jadi kurang teliti dan gak mendapatkan gajian. kuncinya tetap harus teliti dan cek lagi bro. Jadi jika sudah klik summit, cek lagi di spreadsheet apakah data yang sudah kita kirim itu sudah benar semua.

The Runbit
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 672
Merit: 100


HiveNet - Distributed Cloud Computing


View Profile
July 17, 2018, 01:06:46 AM
 #82

Wallet ETH yang digunakan dalam bounty kebanyakan adalah MEW, karena proses pembuatannya yang cukup mudah dan proses transfer nya mudah dipahami. Maka dari itu, selalu sembunyikan private key, jangan sampai ada seseorang pun yang tahu karena akan sangat berbahaya.
Ya jaga private key anda sebaik mungkin , memang private key adalah kunci dmna kita bisa kehikangan asetvkita dengan private key itu  jika direntas atau disalah pergunakan . Berhati - hati dalam setiap pengisian form yang diminta adalah alamat wallet bukan private key . Dengan informasi diatas dapat menjadi perjatian juga tambahan ilmu.

Makanya perlu baca rulles sebelum mendaftar
kejadian seperti itu tidak akan terjadi jika agan mengikuti aturannya, perhatikan apa syarat yang diminta.
cek spreadsheet apa namanya sudah terdaftar barulah kerjakan tugasnya.

RPWaRs
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 322
Merit: 100


View Profile
July 17, 2018, 02:38:34 AM
 #83

ane sering nemu yang kurang bisa bahasa inggris dan ngepost atau buat topik cuman modal copy-paste google translate gan. kayak kagak peduli gitu sama yang nyimak bakal paham atau nggak pas baca2 postingan atau topiknya.  Grin

Logan Lucky
Jr. Member
*
Offline Offline

Activity: 125
Merit: 2


View Profile
July 17, 2018, 04:12:47 AM
 #84

ane sering nemu yang kurang bisa bahasa inggris dan ngepost atau buat topik cuman modal copy-paste google translate gan. kayak kagak peduli gitu sama yang nyimak bakal paham atau nggak pas baca2 postingan atau topiknya.  Grin
Mungkin menurut mereka yang penting asal post bahasa inggris dan ngga akan ada yang baca kali gan. 😃 Via google translate sah sah saja tapi jangan di telan mentah karena hasilnya memang jadi kalimat rancu. Cukup sebagai referensi kalimat saja.

https://www.skyfchain.io/
SKYFchain is the first blockchain based
Business-to-Robots (B2R) Operating Platform
Frank Castle
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 100
Merit: 0


View Profile
July 17, 2018, 04:17:39 AM
 #85

Setelah mendengar tentang banyak orang yang berhasil mendapat banyak pemasukan dari mengikuti program bounty, maka dari itu saya memutuskan untuk ikut dalam program bounty tersebut akhir-akhir ini. Dalam mengikuti program tersebut saya menemukan sebuah kesulitan dan tidak tau akan bertanya pada siapa. Kali ini saya akan membagikan pengalaman saya agar pemula yang ingin belajar bounty terasa sedikit terbantu dengan info ini.

1. ETH Wallet, Waves Wallet dan lainnya

Dalam bounty dan airdrop rata-rata yang digunakan yaitu ERC20 ETH Address. Tetapi sebagian ada yang menggunakan waves address, stellar/lumens address ataupun juga ada yang menggunakan wallet sendiri. Pastikan anda membaca apa yang disediakan di form pengisian

Contoh Wallet ETH                        : https://www.myetherwallet.com/ (MEW)
                    Waves                     : https://waveswallet.io/
                    Stellar(lumens)        : https://www.stellar.org/lumens/wallets/

Memasukkan ETH Address, jangan sampai salah memasukkan Private Key yang akibatnya akan fatal, kita bisa kehilangan seluruh asset atau token yang ada dalam wallet kita.

Contoh ETH Address : 0x05c40b08f3Da7253fd6490D0033758D61658Ee92 (Diawali dengan 0x dan terdapat 40 angka dan huruf dibelakangnya)

                               Yang diatas adalah yang benar dalam memasukkan ETH Address      
                        
Contoh Private Key   : a4998aedf456640e658e6c56e0569db796b5abebaa2f7e6c804672eafaf4e90c (ini adalah private key, jangan salah dalam memasukkan ETH Address dengan Private Key)


2. Bitcointalk Profile

Ketika ingin melihat profile bitcointalk kita, klik profile pada tab menu kemudian pada address bar anda akan melihat:
https://bitcointalk.org/index.php?action=profile
Link diatas bukan link profile bitcointalk kita

Cara mendapat link bitcointalk profile kita dengan cara kita masuk ke menu profile
Kemudian klik summary pada profile ini dan akan mendapat link seperti ini :
https://bitcointalk.org/index.php?action=profile;u=1338906;sa=summary
Kemudian hapus ";sa=summary" dan akan muncul url seperti ini :
https://bitcointalk.org/index.php?action=profile;u=1338906 (link disamping adalah link profile bitcoin anda)

3. Telat atau lupa dalam memberi laporan atau report bounty

Dalam seminggu kita harus memberikan laporan kepada pihak bounty agar kita mendapat stakes, yang dimana stakes ini akan dihitung setelah bounty selesai atau projek ICO selesai tergantung akan bounty manager masing-masing.

Dalam kasus ini saya membuat spreadsheet bounty yang saya ikuti agar tidak kebingungan untuk memberi laporan tiap minggunya.
Berikut contohnya : https://docs.google.com/spreadsheets/d/12n8U9xoC7i4whqNitpObfkaItFcWUKtVAibaHPVsUR0/edit#gid=0

4. Quote Post dan Edit Post

Dalam mengikuti bounty kita diharuskan melaporkan atau report hasil kerja kita selama seminggu dengan cara yang berbeda-beda tentunya tergantung oleh bounty manager. Minimal kita harus memahami bahasa inggris untuk membaca cara melakukan report atau laporan setiap minggunya. Saya buat ringkasan seperti dibawah ini:

Quote Post : Semisal setelah kita membuat laporan minggu pertama dan ingin membuat laporan minggu kedua, kita masuk ke thread dan mencari laporan minggu pertama kita dan klik quote kemudian membuat laporan minggu ke dua

Edit Post : Membuat sekali post, semisal kita telah membuat laporan minggu pertama jadi kita tidak menquote post sebelumnya atau membuat post baru, kita hanya perlu mengedit post minggu pertama dengan menambahkan laporan minggu ke dua dibawahnya.

Terimakasih ini cuma dari kesalahan yang saya temukan, jika ada yang kurang boleh di tambah biar jadi sama-sama tahu.  Grin Wink
Thread yang sangat membantu bro, dan untuk poin 2 saya sendiri masig sering teledor ini perihal delete 'summary' taoi meskipun tidak di delete juga tidak apa-apa deh kayaknya. Kemarin2 juga masih mendapatkan stake soalnya. Intinya sewaktu join bounty jangan buru-buru agar bisa lebih teliti lagi.
Tsunami04
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 462
Merit: 100



View Profile
July 17, 2018, 05:11:21 AM
 #86

Informasi yang bagus gan, memang sangat perlu kita ingatkan satu sama lain, dan sering terjadi kesalahan dalam kita kita ingin bergabung dengan suatu proyek,
Muda2han dengan ada penjelasan yang bagus agan berikan, kita semua bisa lebih hati-hati memberikan alamat dompet.

ivull
Jr. Member
*
Offline Offline

Activity: 103
Merit: 1


View Profile
July 24, 2018, 12:41:59 PM
Merited by adiebitsler (1)
 #87

Banyak orang yang mungkin dia ketahui saat mengikuti airdrop atau bounty mungkin saat mengisi atau daftar kita di mendapat kan kesalahan, dan saya saran kan di saat anda mau mengikuti bounty tersebut anda harus mengecek bounty yang ada mau ikutin

❒ SWISS ALPS ▬ MINING & ENERGY ▬ ❒
The Smart Mining Company
 █  Get a piece of COLD 6 220 238 SAM █
Jagamalam
Jr. Member
*
Offline Offline

Activity: 247
Merit: 1


View Profile
July 24, 2018, 12:45:50 PM
 #88

Iya betul gan, sering terdapat kesalahan di saat memasukan alamat eth ternyata private key yang di masukan nya, semoga ini bermamfaat bagi kita semua supaya lebih teliti saat mengisi formulir gan.

TowerBee.io | PLATFORM UNTUK SETIAP HARI BISNIS
▬▬▬▬▬▬▬ ICO> di bursa kami TowerX ▬▬▬▬▬▬▬ [/ center]
sameme
Jr. Member
*
Offline Offline

Activity: 616
Merit: 8


View Profile
July 24, 2018, 01:01:38 PM
 #89

Iya betul gan, sering terdapat kesalahan di saat memasukan alamat eth ternyata private key yang di masukan nya, semoga ini bermamfaat bagi kita semua supaya lebih teliti saat mengisi formulir gan.
itu berarti orang yang tidak teliti dan tidak bisa membedakan private key atau alamat eth karena buru-buru isi formnya.
aziz1899
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 224
Merit: 0


View Profile
July 24, 2018, 01:04:02 PM
 #90

Info yang bagus terutama bagi yang baru2 ikutan proyek ico memang hal sepele tapi kalo terjadi kesalahan dalam mengisi address wallet bisa berabe,kuncinya teliti dan jangan lupa di cek sebelum klik summit di kolom pendaftaran.semoga dengan info yang agan sampaikan ini bisa jadi reverensi buat kita untuk lebih berhati2.

Ane setuju sekali dengan agan,tread diatas menggaris besarkan tentang tips dan trik yang kita jalani di sebuah bounty bukan kesalahan-kesalahan yang sering diikuti para bounty hunter karena agan-agan diatas lebih menjelaskan dan memberi saran untuk mengikuti bounty yang baik dan benar,semoga bermanfaat buat semuanya yaa gan.
Siboy
Jr. Member
*
Offline Offline

Activity: 78
Merit: 5


View Profile
August 29, 2018, 04:44:09 PM
 #91

sangat bermanfaat terutama bagi saya pribadi dan mungkin untuk para member di sini juga ya,karena saya baru - baru terjun ke AIRDROP atau BOUNTY dengan ada topik ini saya lebih teliti lagi dan sedetail - detailnya.terima kasih gan
minatour
Member
**
Offline Offline

Activity: 687
Merit: 11


View Profile
August 29, 2018, 05:35:09 PM
 #92

sebenernya bukan thread ini yang bermanfaat sih buat agan agan yang sering salah itu berarti agan agan sendiri yang kurang teliti dalam mengisi formulir kalau pun gak ada thread ini tapi agan teliti pasti aman aman saja kok dan juga bakalan dapet bayaran

----------- ❱   ❱    ❱  The easiest way to earn 5 ETH  ❰    ❰    ❰ -----------
-------  Yearner is the ultimate connecting link between different DeFi protocols  -------
--------------------------------------------   ❱    ❱    ❱    ❱    ❱    ❱    ❱    ❱    ❱    START FARMING    ❰    ❰    ❰    ❰    ❰    ❰    ❰    ❰    ❰   --------------------------------------------
xbr9797
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 1
Merit: 0


View Profile
August 29, 2018, 08:36:58 PM
 #93

sangat berguna bagi saya karena saya belum sepenuhnya paham dengan forum ini,terima kasih gan
Notbootme
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 81
Merit: 0


View Profile WWW
August 30, 2018, 03:08:30 AM
 #94

kesalahan yang masih sering di lakuin ampe sekarang , ya lupa laporan mingguan ama salah isi wallet heehehe
Muliahati
Jr. Member
*
Offline Offline

Activity: 124
Merit: 1


View Profile
August 30, 2018, 03:35:32 AM
 #95

Apa yang agan paparkan ini memang sangat membantu bagi para pemula dan juga saya sendiri pun merasa perlu untuk mencotoh apa yang agan lakukan ini terutama dalam hal mengelola bounty yang agan ikuti agan bener bener rapi dalam melakukan pekerjaan dan spreadseet yang agan buat itu bagus juga mungkin saya pun akan mencontoh apa yang agan lakukan itu.
MANTAP!!!

Semakin banyak bounty yang diikuti kalau gak dijabarkan jadi bingung pas report per minggu bahkan bisa saja kelupaan. Hehe silahkan diikuti gan 😁
Ya gan memang ini sangat penting diperhatikan mengingat banyak pengalaman kita dalam ikutan bounty sosial media banyak kasus yang mengalami tidak mendapatkan stake minggunya hal ini banyak juga yang komplain kepada manajer bounty di telegram jadi ini menjadi salah satu alat refleksi bagi bounter yang bermanfaat.
SataniC666
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 27
Merit: 0


View Profile
August 30, 2018, 03:48:02 AM
 #96

Ijin salin file spreadsheet nya gan, spreadsheet agan rapi dan mudah di mengerti.
aidil456
Member
**
Offline Offline

Activity: 378
Merit: 16


View Profile
August 30, 2018, 03:56:52 AM
 #97

kesalahan yang masih sering di lakuin ampe sekarang , ya lupa laporan mingguan ama salah isi wallet heehehe

umumnya kesalah itu tiada disengaja atau terlupakan, seperti tugas bounty laporan,untuk mengatasinya buatlah semacan catatan khusus lengkap dengan tanggal, supaya mudah di lihat, dan untuk kesalahan pengisian address wallet pribadi, biasanya tertukar dengan private key, oleh karena itu jangan di save pada satu notes.telitilah sebelum melakukan pengisian form.
youcansee
Member
**
Offline Offline

Activity: 406
Merit: 14

🚀🚀 ATHERO.IO 🚀🚀


View Profile
August 30, 2018, 03:59:11 AM
 #98

Info yang bagus terutama bagi yang baru2 ikutan proyek ico memang hal sepele tapi kalo terjadi kesalahan dalam mengisi address wallet bisa berabe,kuncinya teliti dan jangan lupa di cek sebelum klik summit di kolom pendaftaran.semoga dengan info yang agan sampaikan ini bisa jadi reverensi buat kita untuk lebih berhati2.
Terkadang hal sepele kalau kita gak perhatikan bisa buat kita jadi kurang teliti dan gak mendapatkan gajian. kuncinya tetap harus teliti dan cek lagi bro. Jadi jika sudah klik summit, cek lagi di spreadsheet apakah data yang sudah kita kirim itu sudah benar semua.
tetapi jika kita klik dua kali pada kolom submit, maka yang terjadi di spreadsheet kita akan terdaftar dua kali dan itu bisa menyebabkan akun kita di corek dari spreadsheet tersebut, dan tidak bisa mengikuti proyek itu. solusinya maka kita harus segera lapor pada manager untuk menghapus salah satu akun tersebut

▀▀█▄▄    [websitewhitepaper]  ❒  ATHERO  ❒  Internet 3.0 solution    ▄▄█▀▀
▪  A revolutionary decentralized digital economy  ▪
▄▄█▀▀      Twitter  ◽  Facebook  ◽  Telegram  ◽  Youtube  ◽  GitHub      ▀▀█▄▄
fina13
Member
**
Offline Offline

Activity: 243
Merit: 10


View Profile WWW
August 30, 2018, 05:48:50 AM
 #99

kesalahan yang masih sering di lakuin ampe sekarang , ya lupa laporan mingguan ama salah isi wallet heehehe
intinya kita sebagai bounty hunter harus membaca dengan detail peraturan di thread bountynya, kalau ada yang kurang jelas bisa ditanyakan ke grup bountynya atau langsung ke bounty managernya.

   H A R A                [  WHITEPAPER   │   LITEPAPER  ]                H A R A  
Empowering billions through data one byte at a time
TWITTER     GITHUB          REDDIT     FACEBOOK     BITCOINTALKLINKEDIN
jureno29333
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 39
Merit: 0


View Profile
September 05, 2018, 06:20:44 AM
 #100

ane sering nemu yang kurang bisa bahasa inggris dan ngepost atau buat topik cuman modal copy-paste google translate gan. kayak kagak peduli gitu sama yang nyimak bakal paham atau nggak pas baca2 postingan atau topiknya.  Grin
terima kasih info nya gan,mudah-mudahan informasi ini bermanfaat ane jadi kalo mau ngepost harus lebih hati-hati biar tidak kesalahan.informasi ini penting banget bagi seperti ane yang masih newbie belum berpengalaman sama sekali.
Pages: « 1 2 3 4 [5] 6 »  All
  Print  
 
Jump to:  

Powered by MySQL Powered by PHP Powered by SMF 1.1.19 | SMF © 2006-2009, Simple Machines Valid XHTML 1.0! Valid CSS!