Bitcoin Forum
May 09, 2024, 04:21:05 AM *
News: Latest Bitcoin Core release: 27.0 [Torrent]
 
   Home   Help Search Login Register More  
Pages: 1 2 3 [All]
  Print  
Author Topic: [DISKUSI] PANTASKAH NEWBIE DAPAT MERIT?  (Read 635 times)
HarapankU (OP)
Jr. Member
*
Offline Offline

Activity: 154
Merit: 1


View Profile
June 14, 2018, 03:56:54 PM
 #1

Mohon Maaf Sebelumnya Gan. Ane Pendatang Baru di Forum ini.

ane amati setelah membaca Sistem Rank, Activity, dan Merit ( https://bitcointalk.org/index.php?topic=2818787.0 ) di dalam Bitcointalk ini nampaknya sangat berat sekali bagi kami para Newbie untuk mendapatkan Merit. Hal ini jelas dirasakan para newbie Karena Harus Membuat Post yang berkualitas agar bisa mendapatkan merit.

Memang Sangat tepat sekali jika kita ingin naik Rank tentunya tidak akan lepas dari UJIAN. Ujian yang ane Maksud adalah Ujian untuk membuat pos Berkualitas agar kita di anggap pantas untuk naik kelas.
         
Permasalahannya:

1. Post Berkualitas ini apakah sama Antara Newbie yang baru bergabung di forum ini dengan para Senior yang tentunya sudah lama mengenal bitcointalk. Jikalau Sama berarti Sistem ini betul betul menyaring para Newbie agar menjadi pendatang baru yang harus belajar Exstra Demi mengejar Ketertinggalan Ilmu dalam tread ini. Meskipun dalam hal ini Para Newbie Seperti Ane sangatlah  merasa terbebani dengan ilmu yang baru seumur jagung.
Menurut pendapat Ane apakah tidak lebih Fair jika ada pengkelasan antara Post Newbie Berbualitas dengan Post Para Senior yang berkualitas. Karena sudah pasti Post nya Newbie yang berkuaitas akan di anggap biasa bagi Para senior sehingga pupuslah harapan Mendapatkan Merit, Begitu pula Sebaliknya bisa, jadi Postnya Para Senior akan selalu yang lebih baik dari pada newbie.

2. Didalam Aturan memberikan merit ane membaaca "user juga harus membuat post dengan kualitas baik agar mendapat merit dari orang lain dan bisa naik ke rank lebih tinggi". Hal ini nampaknya memberikan  celah yang tidak sportive bagi pemula seperti ane. Bisa jadi mereka yang sudah punya komunitas akan saling berbagi dan bertukar merit demi naik rank bersama. Lalu bagaimana dengan para pemula yang belum punya Komunitas. bisa jadi Newbie Selama lamanya Donk Grin Grin

3. Nampaknya Sudah Menjadi adat kebiasaan Kalau newbie selalu di pandang sebelah mata, Post nya selalu dianggap tidak Berkualitas dan masih banyak Cercaan lain yang kami terima. Sebetulnya Kami juga paham bahwa sistem merit ini baru ada di tahun 2018. berarti akun yang sudah ada sebelum nya Otomatis akan memperoleh Merit dengan Cuma cuma. dan itu menurut ane sangatlah hal yang luar biasa.
Kami hanya meminta "Tolong Bantu Kami agar Kami Layak berada disini", karena saya yakin jikalau dulu sudah ada sistem merit pastilah anda akan merasakan apa yang kami rasakan.







1715228465
Hero Member
*
Offline Offline

Posts: 1715228465

View Profile Personal Message (Offline)

Ignore
1715228465
Reply with quote  #2

1715228465
Report to moderator
1715228465
Hero Member
*
Offline Offline

Posts: 1715228465

View Profile Personal Message (Offline)

Ignore
1715228465
Reply with quote  #2

1715228465
Report to moderator
1715228465
Hero Member
*
Offline Offline

Posts: 1715228465

View Profile Personal Message (Offline)

Ignore
1715228465
Reply with quote  #2

1715228465
Report to moderator
If you want to be a moderator, report many posts with accuracy. You will be noticed.
Advertised sites are not endorsed by the Bitcoin Forum. They may be unsafe, untrustworthy, or illegal in your jurisdiction.
kumisarab
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 11
Merit: 0


View Profile
June 14, 2018, 04:20:28 PM
 #2

Saya juga seorang newbie dan saya tidak mempersalahkan hal itu. Fungsi merit adalah menyaring para spammer yang ada di forum. Jadi, semua kualitas post sama saja. Tidak ada bedanya dengan para senior di forum. Mari kita sama-sama sharing tentang ilmu-ilmu cryptocurrency dan perbanyak memahami aturan forum.
Randolf007
Jr. Member
*
Offline Offline

Activity: 154
Merit: 2

Adonx.one


View Profile
June 14, 2018, 04:24:08 PM
 #3

Mohon Maaf Sebelumnya Gan. Ane Pendatang Baru di Forum ini.

ane amati setelah membaca Sistem Rank, Activity, dan Merit ( https://bitcointalk.org/index.php?topic=2818787.0 ) di dalam Bitcointalk ini nampaknya sangat berat sekali bagi kami para Newbie untuk mendapatkan Merit. Hal ini jelas dirasakan para newbie Karena Harus Membuat Post yang berkualitas agar bisa mendapatkan merit.

Memang Sangat tepat sekali jika kita ingin naik Rank tentunya tidak akan lepas dari UJIAN. Ujian yang ane Maksud adalah Ujian untuk membuat pos Berkualitas agar kita di anggap pantas untuk naik kelas.
         
Permasalahannya:

1. Post Berkualitas ini apakah sama Antara Newbie yang baru bergabung di forum ini dengan para Senior yang tentunya sudah lama mengenal bitcointalk. Jikalau Sama berarti Sistem ini betul betul menyaring para Newbie agar menjadi pendatang baru yang harus belajar Exstra Demi mengejar Ketertinggalan Ilmu dalam tread ini. Meskipun dalam hal ini Para Newbie Seperti Ane sangatlah  merasa terbebani dengan ilmu yang baru seumur jagung.
Menurut pendapat Ane apakah tidak lebih Fair jika ada pengkelasan antara Post Newbie Berbualitas dengan Post Para Senior yang berkualitas. Karena sudah pasti Post nya Newbie yang berkuaitas akan di anggap biasa bagi Para senior sehingga pupuslah harapan Mendapatkan Merit, Begitu pula Sebaliknya bisa, jadi Postnya Para Senior akan selalu yang lebih baik dari pada newbie.

2. Didalam Aturan memberikan merit ane membaaca "user juga harus membuat post dengan kualitas baik agar mendapat merit dari orang lain dan bisa naik ke rank lebih tinggi". Hal ini nampaknya memberikan  celah yang tidak sportive bagi pemula seperti ane. Bisa jadi mereka yang sudah punya komunitas akan saling berbagi dan bertukar merit demi naik rank bersama. Lalu bagaimana dengan para pemula yang belum punya Komunitas. bisa jadi Newbie Selama lamanya Donk Grin Grin

3. Nampaknya Sudah Menjadi adat kebiasaan Kalau newbie selalu di pandang sebelah mata, Post nya selalu dianggap tidak Berkualitas dan masih banyak Cercaan lain yang kami terima. Sebetulnya Kami juga paham bahwa sistem merit ini baru ada di tahun 2018. berarti akun yang sudah ada sebelum nya Otomatis akan memperoleh Merit dengan Cuma cuma. dan itu menurut ane sangatlah hal yang luar biasa.
Kami hanya meminta "Tolong Bantu Kami agar Kami Layak berada disini", karena saya yakin jikalau dulu sudah ada sistem merit pastilah anda akan merasakan apa yang kami rasakan.









Saya merasakan apa yang agan rasakan, namun tidak tertutup kemungkinan newbie mendapat merit jika postingan memang pastas mendapatkan merit.  
Namun kebanyakan postingan newbie terkesan seperti spam,  jadi karna itu di pandang sebelah mata.
Jika membuat postingan berkualitas merit akan datang dengan mudahnya,  sekalipun itu newbie.

◆▬▬▬◆Adonx.one◆▬▬▬◆
◆▬▬◆▬▬◆A New Exchange Era◆▬▬◆▬▬◆
◆▬▬▬◆▬▬▬◆BUY NOW!◆▬▬▬◆▬▬▬◆
BlueBitc
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 25
Merit: 0


View Profile
June 14, 2018, 04:26:45 PM
 #4

tentu tidak gan. karena yang mendapatkan merit harus bersetatus rank full member jika newbie masih belum bisa mendapatkan merit.
Ilmiyati
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 490
Merit: 100



View Profile
June 14, 2018, 04:37:21 PM
 #5

Aku rasa para admin disini tidak ada istilah diskriminasi kok gan, jika memang thread atau komentar anda bagus, mereka tetap akan memberikan merit yang memang menjadi hak dari para member, seperti aku ini yang sudah full member bahkan belum pernah dapat merit
Ondisbelle
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 94
Merit: 0


View Profile
June 14, 2018, 04:40:37 PM
 #6

Mohon Maaf Sebelumnya Gan. Ane Pendatang Baru di Forum ini.

ane amati setelah membaca Sistem Rank, Activity, dan Merit ( https://bitcointalk.org/index.php?topic=2818787.0 ) di dalam Bitcointalk ini nampaknya sangat berat sekali bagi kami para Newbie untuk mendapatkan Merit. Hal ini jelas dirasakan para newbie Karena Harus Membuat Post yang berkualitas agar bisa mendapatkan merit.

Memang Sangat tepat sekali jika kita ingin naik Rank tentunya tidak akan lepas dari UJIAN. Ujian yang ane Maksud adalah Ujian untuk membuat pos Berkualitas agar kita di anggap pantas untuk naik kelas.
Ya..ok gan saya maafin  Grin

 
     
Permasalahannya:

1. Post Berkualitas ini apakah sama Antara Newbie yang baru bergabung di forum ini dengan para Senior yang tentunya sudah lama mengenal bitcointalk. Jikalau Sama berarti Sistem ini betul betul menyaring para Newbie agar menjadi pendatang baru yang harus belajar Exstra Demi mengejar Ketertinggalan Ilmu dalam tread ini. Meskipun dalam hal ini Para Newbie Seperti Ane sangatlah  merasa terbebani dengan ilmu yang baru seumur jagung.
Menurut pendapat Ane apakah tidak lebih Fair jika ada pengkelasan antara Post Newbie Berbualitas dengan Post Para Senior yang berkualitas. Karena sudah pasti Post nya Newbie yang berkuaitas akan di anggap biasa bagi Para senior sehingga pupuslah harapan Mendapatkan Merit, Begitu pula Sebaliknya bisa, jadi Postnya Para Senior akan selalu yang lebih baik dari pada newbie.
Menurut saya fair saja sih, dikarenakan Newbie ataupun legendary/Hero itu gak jadi jaminan dia paham dunia crypto, contohnya saja  ada yang masuk di dunia crypto lewat trading, dan gak ngerti sama sekali ke forum ini, llu setelah dia mastah eh.baru tahu, pas masuk kan emang udah expert, jadi ya... Bisa jadi dia pinter.

Lagi pula meskipun paham.dan expert di dunia crypto, belum tentu juga sih hal itu jadi jaminan dia bisa bikin Thread bagus, menulis yg mudah dipahami itu g mudah lo gan...

2. Didalam Aturan memberikan merit ane membaaca "user juga harus membuat post dengan kualitas baik agar mendapat merit dari orang lain dan bisa naik ke rank lebih tinggi". Hal ini nampaknya memberikan  celah yang tidak sportive bagi pemula seperti ane. Bisa jadi mereka yang sudah punya komunitas akan saling berbagi dan bertukar merit demi naik rank bersama. Lalu bagaimana dengan para pemula yang belum punya Komunitas. bisa jadi Newbie Selama lamanya Donk Grin Grin
Meskipun punya komunitas, belum tentu juga dg mudah dapet merit, dikarenakan akan aneh juga kalau ujug2 pist ala kadarnya berMerit, moderator juga akan curiga donk... Kalau itu merit yg gak normal

3. Nampaknya Sudah Menjadi adat kebiasaan Kalau newbie selalu di pandang sebelah mata, Post nya selalu dianggap tidak Berkualitas dan masih banyak Cercaan lain yang kami terima. Sebetulnya Kami juga paham bahwa sistem merit ini baru ada di tahun 2018. berarti akun yang sudah ada sebelum nya Otomatis akan memperoleh Merit dengan Cuma cuma. dan itu menurut ane sangatlah hal yang luar biasa.
Kami hanya meminta "Tolong Bantu Kami agar Kami Layak berada disini", karena saya yakin jikalau dulu sudah ada sistem merit pastilah anda akan merasakan apa yang kami rasakan.

Kalau masalah newbie dipandang sebelah mata, ane kurang setuju, soalnya ada kok kmarin yg newbie sekali post meritnya bejibun, dilihat2 juga postnya emang layak.

Kalau masalah pingin naik rank, saya juga pingin gan... Grin
Hanya saja saya pasrahkan semua kepada Tuhan, toh dg sistem merit ini bisa membuat kita rajin belajar.

O ya juga agan jangan malas untuk nyari Merit dr teman2 yg terkadang ngasih GA Merit dg berbagai chalenge.

Jadi intinya Optimis aja lah gan...



Fendi23
Member
**
Offline Offline

Activity: 322
Merit: 15


View Profile
June 14, 2018, 04:44:06 PM
 #7

semua rank bisa dapet merit gan cuma untuk naik ke level jr.member dan member emg bth waktu.utk naik rank membwr lumayan kalo pas newbie agan udah nyicil merit

Abutaufiq669
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 238
Merit: 0


View Profile
June 14, 2018, 04:44:42 PM
 #8

Saya kira untuk setiap anggota BitcoinTalk berhak untuk mendapatkan merit tidak ada diskriminasi dalam forum Bitcoin apabila seseorang yang memperoleh penghargaan yang setimpal dengan manfaat untuk forum dan kemajuan Bitcoin sendiri semuanya ada moderator yang menilai anda.
dikan
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 270
Merit: 100



View Profile
June 14, 2018, 04:50:26 PM
 #9

Iya gan. Banyak yang memandang sebelah mata. Apalagi harus komen yang bersifat tidak nyepam.  Menurut ane si niat nya bener agar Di dalam aku bitcointalk agar berdiskusi dengan pertanyaan dan jawaban yang berkualitas. Tpi juga susah untuk naik rank karna harus di tentuin oleh merit yang memberi nilai akun lain. Kalau dulu enak tinggal ngejar post sama lamanya akun.
timphan coklat
Member
**
Offline Offline

Activity: 336
Merit: 24


View Profile
June 14, 2018, 04:51:41 PM
 #10

tentu tidak gan. karena yang mendapatkan merit harus bersetatus rank full member jika newbie masih belum bisa mendapatkan merit.
Asumsi ane pendapat agan itu sangat keliru, dalam sistem merid tidak diwajibkan untuk full member keatas yang bisa mendpatkan merid, bahkan newbie pun bisa mendapatkan merid jika posting yang dibuat berkualitas dan bermanfaat bagi para member yang lain. Dengan demikian posting agan akan di hargai dalam bentuk merid.
yudha409
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 336
Merit: 100



View Profile
June 14, 2018, 04:53:01 PM
 #11

Tentu pantas gan karena semua member disini bisa untuk mendapatkan merit, tetapi dengan syarat memposting thread berkualitas bagus dan bisa membantu orang yang ada di forum ini, karena kunci mendaptkan merit adalah membuat postingan yang berbobot, misalnya ada orang yang kesusahan dan kemudian agan bisa membantunya pasti yang agan bisa menerima merit dari orang yang telah agan bantu.
Intinya harus terus belajar membuat thread dan perluaslah pengetahuan tentang cryptocurrency supaya agan bisa jadi orang yang pertama untuk menginformasikan berita tersebut, itu saja yang dapat saya sampaikan ya gan, makasih.
Sri rahayu
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 795
Merit: 108


View Profile
June 14, 2018, 04:58:46 PM
 #12

Sedikit jawaban dari saya untuk point:

1. Sama, karena pengalaman newbie di dunia crypto belum tentu kalah dengan senior,  misalkan yang senior fokus mencari bounty dan mengerjakan tugas bounty pasti waktu untuk mempelajari dunia crypto sangatlah tipis, begitu juga sebaliknya, jika newbie rajin membaca dan bertanya tentang crypto pasti wawasan akan lebih banyak newbie di banding senior yang fokus mengerjakan tugas bounty, saran rajinlah membaca dan jangan mengharapkan mendapatkan merit, karena merit akan datang dengan sendirinya jika agan membuat post yang berkualitas.

2. Perlu agan ketahui merit itu tidak hanya untuk menaikan level rank, tapi juga sebagai "cheater detector", itu sudah terbukti dari akun yang menyalahgunakan merit akan terkena peringatan negatif dari DT.

3. Untuk ini saya rasa kembali ke point 1.
tri28
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 133
Merit: 0


View Profile
June 14, 2018, 05:24:08 PM
 #13

Fungsi merit adalah menyaring para spammer yang ada di forum, saya kira untuk setiap anggota BitcoinTalk berhak untuk mendapatkan merit tidak ada diskriminasi dalam forum Bitcoin.
oemar bakrie
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 1260
Merit: 100



View Profile
June 14, 2018, 05:27:57 PM
 #14

Dengan adanya sistem merit seperti ini,Memang sangat memberatkan bagi para pemula,tapi itu semua tidak harus patah semangat bagi para pemula..
Saran saya cuma satu,belajar atau pun mencari wawasan yang luas tentang cryptocurency ataupun tentang isi di forum ini sebelum menjadi salah anggota di forum ini.
Supaya nanti tidak ada kalimat yang di anggap spam oleh moderator..
Intinya buatlah pondasi yang kuat(mengerti semua yang dibahas di forum) sebelum ikut mendaftar di forum Bitcointalk.org..

FXBOX    [TelegramTwitter ]  ▞  GAMEFI  ◼  NFT  ◼  DEFI  ◼  CURRENCY TRADING
██████████████████  PLAY 2 EARN FINANCIAL GAMES  ██████████████████
INVESTINGTRADINGLOTTERYMARKET PREDICTIONS     ◖ READ MORE
Salmari116
Jr. Member
*
Offline Offline

Activity: 182
Merit: 1


View Profile
June 14, 2018, 05:40:43 PM
 #15

Menurut saya disini tidak ada diskriminatif antara newbie, jr member bahkan sampai hero sekalipun, saya rasa disini sangat fire dalam pembagian merit, kalau memang post kita dianggap benar benar berkualitas pasti merit dikasih oleh moderator.
Amellia605
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 140
Merit: 0


View Profile
June 14, 2018, 05:55:49 PM
 #16

Menurut saye semua yang ade disini berhak mendapatkan merit, mulai dari Newbei sampai ke Legendary, cume ade peraturan-2 tentang hal itu dan ade penilaianye dari yang bersangkutan, jadi usahakan yang terbaik, suatu saat pasti ada apa yang agan inginkan.
Crypto Mark
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 196
Merit: 0


View Profile
June 14, 2018, 06:02:47 PM
 #17

Semua orang punya hak yang sama, termasuk Newbie. Bila postingan kita memang ada novelty-nya serta memberi kontribusi signifikan terhadap bitcoin(er), saya yakin merit akan datang dengan sendirinya. Saya setuju dengan anggapan, mari kita tampilkan postingan berkualitas dan biarkan merit mencari kita. Saya juga sabar menunggu merit itu.
Bakpau222
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 167
Merit: 0


View Profile
June 14, 2018, 06:03:24 PM
 #18

mengapa tidak? semua rank di forum ini pantas mendapatkan merit mulai dari rank paling awah sampai paling tinggi. akan tetapi ada tuntutannya yaitu harus post yang berkualitas, jadi menurut saya memang seharusnya kita berusaha bagaimana cara mendapatkan merit melalui post post berkualitas
zeruois
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 140
Merit: 0


View Profile
June 14, 2018, 06:15:57 PM
 #19

Sayapun masih Newbei, untuk hal tentang merit, menurut pemikiran saya semuanya layak mendapatkannya tentu ada pertimbangan untuk mendapatkan merit yang semestinya. Tergantung yang memberikan dan yang sewajarnya.
Sandal222
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 62
Merit: 0


View Profile
June 14, 2018, 06:16:55 PM
 #20

menurut saya itu pantas pantas saja, karena semua rank di forum ini pasti membutuhkan merit apalagi yang masih rank rendah seperti saya. jadi berlomba lomba membuat postingan yang berkualitas, dan biarkan merit yang datang kepada kita, intinya jangan putus asa dalam mendapatkan merit
Jongos123
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 103
Merit: 0


View Profile
June 14, 2018, 06:29:42 PM
 #21

mengapa tidak pantas? semua rank di forum ini pantas mendapatkan merit dari newbie hingga legendary, selagi post kita bekualitas lalu kita mendapatkan merit itu memang pantas karena memang kita sudah mengikuti aturan yang pada bahwa dasarnya untuk mendapatkan sebuah merit harus post berkualitas
wartajoni
Member
**
Offline Offline

Activity: 329
Merit: 11

@japanesehighschoolgirl


View Profile
June 14, 2018, 06:39:24 PM
 #22

Saya punya prasangka kalo thread ini akan dilock/dihapus dengan segera. Sebab masalah tentang merit udah jadi masalah klasik. Dan hampir dari permasalahan yang ada, sudah pernah dibahas, dan belum ada lahan baru untuk diperdebatkan. Tapi Saya akan mencoba berkomentar mengenai kegelisahan agan.
Karena agan masih pemula, mungkin ini jadi masalah dan pantas untuk didiskusikan. Tapi nanti agan akan diperingatkan untuk membaca tentu saja oleh member-member lain. Sebab ini adalah topik lama, dan pernah ada di thread-thread terdahulu.

Menurut pendapat Ane apakah tidak lebih Fair jika ada pengkelasan antara Post Newbie Berbualitas dengan Post Para Senior yang berkualitas. Karena sudah pasti Post nya Newbie yang berkuaitas akan di anggap biasa bagi Para senior sehingga pupuslah harapan Mendapatkan Merit, Begitu pula Sebaliknya bisa, jadi Postnya Para Senior akan selalu yang lebih baik dari pada newbie.
Sistem merit memang cukup kejam, saya akui itu. Tapi ini adalah aturan, jadi mesti kita patuhi dan terima. Lalu apakah aturan ini adalah semena-mena? Jawabannya tidak. Ketika sistem ini dirilis, pro kontra banyak sekali muncul. Segala tetek bengek tentang forum ini, didiskusikan di board meta. Tentu saja di meta rame masalah ini. Dan endingnya merit tetap dipergunakan dan tidak ada tindakan dari staf buat menghilangkan sistem ini. Itu berarti merit masih ada dalam batas wajar.

2. Didalam Aturan memberikan merit ane membaaca "user juga harus membuat post dengan kualitas baik agar mendapat merit dari orang lain dan bisa naik ke rank lebih tinggi". Hal ini nampaknya memberikan  celah yang tidak sportive bagi pemula seperti ane. Bisa jadi mereka yang sudah punya komunitas akan saling berbagi dan bertukar merit demi naik rank bersama. Lalu bagaimana dengan para pemula yang belum punya Komunitas. bisa jadi Newbie Selama lamanya Donk Grin Grin
Wah agan ini udah mikir mau main instan aja wkwk
Kalo agan menyadari bikin post berkualitas itu susah, bukankah ini langkah yang beresiko bagi para komunitas tersebut. Post-post dengan kualitas ga seberapa, tapi dapet merit. Dan yang ngasih merit ya cuma itu-itu aja. Tidakkah itu mencurigakan? Mungkin saat ini belum ada langkah dari moderator untuk hal itu, tapi bukan tak mungkin jika suatu saat akan ada semacam operasi dari moderator.

3. Nampaknya Sudah Menjadi adat kebiasaan Kalau newbie selalu di pandang sebelah mata, Post nya selalu dianggap tidak Berkualitas dan masih banyak Cercaan lain yang kami terima. Sebetulnya Kami juga paham bahwa sistem merit ini baru ada di tahun 2018. berarti akun yang sudah ada sebelum nya Otomatis akan memperoleh Merit dengan Cuma cuma. dan itu menurut ane sangatlah hal yang luar biasa.
Ga semua newbie dipandang sebelah mata kok. Dulu ada akun member indo rank-rank rendah tapi bisa buktiin diri dengan bikin post-post bagus. Saat ini rank mereka sudah naik, ada yang nyampe member, ada yang sampe Full Member juga.
Tapi ini agak lucu juga sih, sebab pernah ada selentingan, mending ga perlu kasih merit ke akun newbie yang postnya kelewat bagus, sebab mereka ini 'newbie tapi bukan newbie'. Begitu sih, dan ini muncul karena kasus nuyul kalo ga salah wkwk

Doell
Hero Member
*****
Offline Offline

Activity: 2156
Merit: 531


View Profile WWW
June 14, 2018, 06:45:37 PM
 #23

dulu sebelum ada system merit ini Semua orang jarang memakai signature atau mungkin tidak ada bounty seperti sekarang  ,dengan adanya bounty signature dan lain lain yang banyak sehinga setiap orang dengan sengaja terus membuat akun baru dan langsung menuju bounty itu ketahuan lebih banyak multy akun disana
saya harap newbie jangan berkecil hati sebab kita semua adalah sama gan ,pantaskah newbie dapat merit menurut pertanyaan agan yah pantas saja gan jika diskusi nya tepat

█████▄▄██
███▄█████
██▄███████▄
████████████████
███▀██████████▀
██▄████████████▄
░█████▀▀▀▀▀▀█████
████▀████████▀████
▀▀▀▀▄▄▄▄▄█████████
█████▀███████▄████
███████▀▀▄▄▄█████
███████████████▀
████████████▀▀
OMBARD.com|.
▄▄▄▄▄▄▄▄▄▄▄▄▄▄
▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀▀
██████░██░████░██
▄▄░▄▄░▄▄░▄▄░▄▄░▄▄▄▄
▀▀░▀▀░▀▀░▀▀░▀▀░▀▀▀▀
██████████████
▄▄░▄▄▄▄░▄▄░▄▄▄▄▄▄
▀▀░▀▀▀▀░▀▀░▀▀▀▀▀▀
██░██░██████████
▄▄▄▄▄▄▄▄░▄▄░▄▄▄▄
▀▀▀▀▀▀▀▀░▀▀░▀▀▀▀
.
PICK,
PLAY,
PROSPER!
|.

██████
██████████
██████████
██████████████
████████████████
████████████████
████████████████
████████████████
████████████████
█████████████████   ██
PROVABLY
FAIR
1%█████████████████   ██
HOUSE
EDGE
100%█████████████████   ██
DEPOSIT
BONUS
.
  Play now  
kahlomhai
Jr. Member
*
Offline Offline

Activity: 34
Merit: 1


View Profile
June 14, 2018, 07:34:48 PM
Merited by rannovan (1)
 #24

Dari cara agan membuat sebuah thread para senior pun pasti berangapan bahwa agan bukan ( Newbie ) dari segi pengalaman atau tatacara memasukan bbcode dalam sebuah thread. ya jika newbie di forum ini setidaknya sudah berpengalaman di forum lain.

Merit sangat pantas di dapatkan untuk semua golongan rank dan standar kwalitas dari penilai atau pemberi merit pun bervariasi
Kecuali merit di dapatkan di post yang tidak bisa di anggap berkualitas bagi ( penilaian newbie ) sekalipun
contoh :
Merit di dapat hanya dari report bounty  atau  dari post yang off topic.

.
Intinya jangan terlalu  tertekan dengan target merit yang ada bukan merit yang di dapat stress yang ada

Dan jangan meniai kwalitas akun dari umur jagung gan Grin
duniakripto96
Member
**
Offline Offline

Activity: 181
Merit: 10


View Profile
June 14, 2018, 07:41:34 PM
Merited by regarcigar (3), marcous (2), fauzan123 (2)
 #25

Setelah saya baca post agan, inti nya tidak sportif dan pilih kasih antara pemula dan pemain lama di forum bitcointalk. Saya juga pemula gan, tetapi kita tetap dalam tujuan yang positif, saya sangat membenarkan ada nya sistem merit, dan sistem merits inj juga mempunyai multifungsi yang harus kita pahami khusus nya untuk pemula, terutama fungsi merit adalah sebagai filter agar menghentikan spamer, seperti yang kita tau sebelum nya, sebelum ada sistem merit banyak member-member yang melakukan spam, dan itu lah  maka nya dibuat sistem merit...
dan agan juga berkata antara yang mempunyai komunitas dan tidak mempunyai komunitas,
Perlu agan ketahui, bertukaran merit itu sudah ada sangsi yang bagi siapa yang melakukan pertukaran merit, salah satu contoh nya adalah kena banet permanen dari forum bitcointalk , sekarang memang peraturan forum bitcointalk semakin ketat, ini bertujuan untuk agar kira belajar lebih jauh dan betul-betul memahami tujuan nya, maka dari itu kira akan sangat mudah membuat post yang berkualitas,

Sedikit saran saya ini kurang lebih nya mohon di lengkapi buat para senior, jika ada kata-kata saya yang salah mohon di maklumi dan di maafkan
cafee_orange
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 1022
Merit: 100



View Profile
June 14, 2018, 07:46:42 PM
 #26

Aku rasa para admin disini tidak ada istilah diskriminasi kok gan, jika memang thread atau komentar anda bagus, mereka tetap akan memberikan merit yang memang menjadi hak dari para member, seperti aku ini yang sudah full member bahkan belum pernah dapat merit

Iyya Gan Cocok sekali pendapat agan
Karena Kalo menurut saya Pribadi,Moderator Itu Tidak Memandang Bulu Untuk meberi Meritnya,Dikarnakan Yang memberi merit tersebut adalah Moderator ataupun Admin Admin Forum,Maka Admin tersebut Menilai dari Post Mereka ataupun Komentar Mereka Sangat berbobot dalam Pembahasan,Wajar wajar sajalah Admin memberikan Merit kepada Orang tersebut,Walaupun Rank Dia masih Newbie

triangles
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 566
Merit: 107


View Profile
June 14, 2018, 07:48:37 PM
 #27

pantes kok asal postingan nya bermanfaat , kalau tetap engga dapat merrit bisa juga submit postingan nya di thread bantuan merrit nanti bakal di review sama para senior dan moderator
aruldaroy
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 686
Merit: 100



View Profile
June 14, 2018, 09:12:37 PM
 #28

Mungkin anda hanya status akun btt yang newbie, tetapi pengalaman untuk crypto sudah mengalami berbagai hal, gunakanlah itu untuk memberitahukan kepada para member bitcointalk diforum ini dengan hal yang berbeda anda menciptakan sesuatu untuk bermamfaat bagi forum ini agan pasti akan mendapatkan merit, saya sendri masih memikirkan post apa supaya bisa bermamfaat untuk forum ini, tetapi belum menemukan solusi nya, jadi saya juga belum bisa mendapatkan merit gan, walaupun saya sudah full member, masih belajar juga seperti agan.
Nawaytes
Sr. Member
****
Offline Offline

Activity: 476
Merit: 255



View Profile
June 14, 2018, 10:16:02 PM
Last edit: June 15, 2018, 02:14:22 AM by Nawaytes
 #29

Ah, sori saya harus bilang anda terlalu lebay menilai sistem merit ini.
Dan lagian nggak ada yang memandang newbie sebelah mata disini. Asal anda tahu, banyak akun newbie disini yang postingannya bahkan lebih bagus dari saya dan juga akun dengan ranking atas lainnya.

 Saran saya untuk anda :
- Nggak usah mikirin merit, kalo emang niatnya nggak nyampah (spam) ya suatu saat ada aja orang yang bakal ngasi merit.
- Kalopun nggak ada yang ngasi merit, anda bisa minta di thread ini : https://bitcointalk.org/index.php?topic=2840438.0
AIDIL
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 462
Merit: 100


View Profile
June 14, 2018, 10:29:26 PM
 #30

Merit yea..  :-\hhmm saya mau tanya rank menurut agan untuk apa?
Kalau tujuannya untuk sebuah bounty, saya rasa tidak semua bounty yang mengharapkan rank tinggi..
Arguna
Jr. Member
*
Offline Offline

Activity: 210
Merit: 2


View Profile
June 14, 2018, 11:12:27 PM
 #31

Beberapa new topic di forum ini yang telah saya baca terutama untuk mendapatkan Merit dan naik rank, saya rasa memiliki persyaratan khusus terutama jumlah postingan, dan kepemilikan merit dalam jumlah tertentu, tetapi saya belum mendapatkan newbie tidak pantas mendapat merit, artinya jika rank newbie mampu membuat post dan tread bersifat informatif, maka newbie pun berhak memperoleh merit.

▶▶▶ https://dominantchain.com/ |★ Dominant Chain - Crypto-empowered eSports Tournament Platform ★|  https://t.me/dominantchain_chat ◀◀◀
awi44
Member
**
Offline Offline

Activity: 322
Merit: 22


View Profile WWW
June 15, 2018, 12:37:49 AM
 #32

pantas aja gan, siapapun pantas buat dapet merit asal postingan atao komennya berkualitas. tapi kebanyakan dapetnya dari komen berkualitas. kalo dari postingan jarang banget, gimana mau dapet merit kalo susah bikin postingan berkualitas. karena beberapa senior mengganggap postingan berkualitas kalo disertai gambar, padahal newbie belom bisa posting gambar  Grin

║║║║║║║║█║███║███║███║█║█║█║║███║█║█║║██    POPULOUS WORLD'S [GOLD POKEN]
║║║║║║║║█║███║█║█║███║█║█║█║║█║█║█║█║║█      GOLD BACKED ERC1155 TOKEN | RECEIVE 9% DISCOUNT | BUY NOW
║║║║║║║║█║█║║║███║█║║║███║██║███║███║██      HOMEPAGE | TWITTER | TELEGRAM | LINKEDIN | SLACK | GITHUB | YOUTUBE
sandaljepit44
Member
**
Offline Offline

Activity: 294
Merit: 10


View Profile WWW
June 15, 2018, 12:41:22 AM
 #33

seharusnya anggapan newbie jadi jadian dihapuskan aja, karena ga semua newbie jadi jadian. ga tertutup kemungkinan juga kalo newbie asli tapi memang punya kemampuan yang mumpuni

║║║║║║║║█║███║███║███║█║█║█║║███║█║█║║██    POPULOUS WORLD'S [GOLD POKEN]
║║║║║║║║█║███║█║█║███║█║█║█║║█║█║█║█║║█      GOLD BACKED ERC1155 TOKEN | RECEIVE 9% DISCOUNT | BUY NOW
║║║║║║║║█║█║║║███║█║║║███║██║███║███║██      HOMEPAGE | TWITTER | TELEGRAM | LINKEDIN | SLACK | GITHUB | YOUTUBE
Rojer1928
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 81
Merit: 0


View Profile
June 15, 2018, 01:04:47 AM
 #34

asalamualaikum warohmatullahi wabarokatuh
Mohon Maaf Sebelumnya Guys.
Saya Pendatang Baru di Forum ini.

Saya amati setelah membaca Sistem Rank, Activity, dan Merit ( https://bitcointalk.org/index.php?topic=2818787.0 ) di dalam Bitcointalk ini nampaknya sangat berat sekali bagi kami para Newbie untuk mendapatkan Merit. Hal ini jelas dirasakan para newbie Karena Harus Membuat Post yang berkualitas agar bisa mendapatkan merit.

Memang Sangat tepat sekali jika kita ingin naik Rank tentunya tidak akan lepas dari UJIAN. Ujian yang saya Maksud adalah Ujian untuk membuat pos Berkualitas agar kita di anggap pantas untuk naik kelas.
Ya itu saja dari saya
Sebelomnya saya ingin memberi tahu bawah hari ini...Setelah menunaikan amaliah Ramadan selama sebulan penuh, Umat Muslim di seluruh dunia kini menyambut datangnya Hari Raya Idulfitri.

Momen Idulfitri atau Lebaran adalah momen merayakan kemenangan dan silaturahmi.

Saling bermaafan dan bersama-sama menyambut momentum kemenangan adalah salah satu tujuan Idulfitri.

Menyambut lebaran 2018, Hari Raya Idul Fitri, 1 Syawal 1439 H,

minal aidin wal faizin mohon maaf lahir dan batin...
heberkaloko32
Member
**
Offline Offline

Activity: 289
Merit: 11


View Profile
June 15, 2018, 01:15:50 AM
 #35

Semua pantas mendapatkan merit jikalau post nya seger gan. Dalam artian post nya agan kualitasnya informatif ato edukatif yang bisa bermanfaat bagi semua member yang membutuhkan. Agan tak perlu resah dalam hal merit kalo agan merasa post agan berkualitas. Saya rasa admin di forum ini juga aktif dalam melihat post yang berkualitas. Dan bisa saja kalo post agan berkualitas dapat merit dari admin.

bandaro
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 513
Merit: 100


View Profile
June 15, 2018, 02:15:24 AM
 #36

Kenapa tidak...semua member di forum ini pantas mendapatkan merit walaupun dia masih di rank bawah. Merit diberikan pada postingan yang berkualitas, bukan pada ranknya gan. Jadi khususnya buat newbie bersemangatlah dan buat postingan yang lebih berkualitas lagi supaya forum kita ini menjadi lebih baik.
abhiseshakana
Legendary
*
Offline Offline

Activity: 2226
Merit: 2229


From Zero to 2 times Self-Made Legendary


View Profile WWW
June 15, 2018, 02:47:15 AM
 #37

Total saya mendapatkan 13 Merit waktu masih berstatus Newbie ... Jadi kriteria pemberian Merit tidak pandang bulu, selama post anda layak dan berkualitas, pasti akan ada yang memberikan sMerit kepada anda.

.
.Duelbits.
█▀▀▀▀▀











█▄▄▄▄▄
TRY OUR
  NEW  UNIQUE
GAMES!
.
..DICE...
███████████████████████████████
███▀▀                     ▀▀███
███    ▄▄▄▄         ▄▄▄▄    ███
███   ██████       ██████   ███
███   ▀████▀       ▀████▀   ███
███                         ███
███                         ███
███                         ███
███   ▄████▄       ▄████▄   ███
███   ██████       ██████   ███
███    ▀▀▀▀         ▀▀▀▀    ███
███▄▄                     ▄▄███
███████████████████████████████
.
.MINES.
███████████████████████████████
████████████████████████▄▀▄████
██████████████▀▄▄▄▀█████▄▀▄████
████████████▀ █████▄▀████ █████
██████████      █████▄▀▀▄██████
███████▀          ▀████████████
█████▀              ▀██████████
█████                ██████████
████▌                ▐█████████
█████                ██████████
██████▄            ▄███████████
████████▄▄      ▄▄█████████████
███████████████████████████████
.
.PLINKO.
███████████████████████████████
█████████▀▀▀       ▀▀▀█████████
██████▀  ▄▄███ ███      ▀██████
█████  ▄▀▀                █████
████  ▀                    ████
███                         ███
███                         ███
███                         ███
████                       ████
█████                     █████
██████▄                 ▄██████
█████████▄▄▄       ▄▄▄█████████
███████████████████████████████
10,000x
MULTIPLIER
NEARLY UP TO
.50%. REWARDS
▀▀▀▀▀█











▄▄▄▄▄█
galaou
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 16
Merit: 0


View Profile
June 15, 2018, 02:57:00 AM
 #38

Terimakasih agan agan, atas seringnya. saya sebagai newbie akan terus belajar dan berusaha untuk lebih baik lagi maupun berhatihati memposting. supaya mendapatkan MERIT. mungkin saya belum mendapatkan karena masih belum berkewalitas..
burut
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 15
Merit: 0


View Profile
June 15, 2018, 03:08:15 AM
 #39

Ini Tema Yang Bagus Gan, Saya merasa sebagai pemula atau NEWBIE merasa terinspirasi sekali ingin mendapatkan MERIT. tapi saya menyadari saya masih Harus bejlajar lebih baiklagi. dan mudah mudahan para senior kita mau membantu untuk berbagi ilmunya kepada para NEWBIE, termasuk supaya Moderator Memberikan MERIT.
andriyana
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 842
Merit: 100


View Profile
June 15, 2018, 04:12:55 AM
 #40

saya setuju dengan opini kalian di thread ini.. newbie hanyalah sebuah rank dan jika kalian punya pengalaman di bidang crypto agan2 pastinya menjawab atau membuat post pasti akan berkualitas dengan sendirinya merit akan mudah di berikan oleh para senior yang ter'kesan pada isi topik yang agan2 bahas di thread ini maupun di thread lain.
kimtenjik
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 40
Merit: 0


View Profile
June 15, 2018, 04:34:36 AM
 #41

tentu tidak gan. karena yang mendapatkan merit harus bersetatus rank full member jika newbie masih belum bisa mendapatkan merit.

Dapat info dari mana agan klau yang mendapat merit hanya untuk rank full member? Setahu ane semua rank mempunyai kesempatan untuk bisa mendapatkan merit jika thread/ postingan yang dibuatnya berkualitas, untuk panduan membuat thread yg berkualitas bisa agan baca dsini       
https://bitcointalk.org/index.php?topic=2979183.0
Untuk rank newbie yang mendapatkan merit ada juga dan ane pernah lihat.
Fozone
Member
**
Offline Offline

Activity: 938
Merit: 10


View Profile
June 15, 2018, 04:43:01 AM
 #42

Menurut saya ketika anda sudah bisa post di forum ini, maka anda sudah layak berada disini, tinggal anda memahami setiap topik yang ada dan selalu membuat post yang bagus serta jangan copy paste pendapat orang lain. Saya yakin anda bisa mendapatkan merit juga.

  ●   KEEP CALM & HODL   ●
 ❰❰❰❰❰❰  KCH  ❱❱❱❱❱❱ 
● ▬▬▬▬▬ ● ▬▬▬▬▬ ●●●    ●  token  ●    ●●● ▬▬▬▬▬ ● ▬▬▬▬▬ ●
ahyadinnn
Hero Member
*****
Offline Offline

Activity: 1554
Merit: 503


View Profile
June 15, 2018, 04:52:47 AM
 #43

tentu tidak gan. karena yang mendapatkan merit harus bersetatus rank full member jika newbie masih belum bisa mendapatkan merit.

Dapat info dari mana agan klau yang mendapat merit hanya untuk rank full member? Setahu ane semua rank mempunyai kesempatan untuk bisa mendapatkan merit jika thread/ postingan yang dibuatnya berkualitas, untuk panduan membuat thread yg berkualitas bisa agan baca dsini       
https://bitcointalk.org/index.php?topic=2979183.0
Untuk rank newbie yang mendapatkan merit ada juga dan ane pernah lihat.
iyaa gan merit gan dapetnya dari orang lain jadi ya orang lain itu yg ngasih klo post agan di anggep baik dan bagus menurut mereka gan jadi jgn berkecil hati dan jgn sampek asal2lan postnya jga gan biar dapet marit dari mereka2
Fadliai
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 238
Merit: 0


View Profile
June 15, 2018, 05:27:29 AM
 #44

Ah, sori saya harus bilang anda terlalu lebay menilai sistem merit ini.
Dan lagian nggak ada yang memandang newbie sebelah mata disini. Asal anda tahu, banyak akun newbie disini yang postingannya bahkan lebih bagus dari saya dan juga akun dengan ranking atas lainnya.

 Saran saya untuk anda :
- Nggak usah mikirin merit, kalo emang niatnya nggak nyampah (spam) ya suatu saat ada aja orang yang bakal ngasi merit.
- Kalopun nggak ada yang ngasi merit, anda bisa minta di thread ini : https://bitcointalk.org/index.php?topic=2840438.0

Kalau menurut saya bukan lebay, tapi curahan hati si HarapankU, tapi seandainya dia tidak membuat topik tentang "PANTASKAH NEWBIE DAPAT MERIT?" dan membuat topik yang lebih bermanfaat maka pasti dia akan mendapatkan merit.
AIDIL
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 462
Merit: 100


View Profile
June 15, 2018, 05:31:32 AM
 #45

tentu tidak gan. karena yang mendapatkan merit harus bersetatus rank full member jika newbie masih belum bisa mendapatkan merit.

Dapat info dari mana agan klau yang mendapat merit hanya untuk rank full member? Setahu ane semua rank mempunyai kesempatan untuk bisa mendapatkan merit jika thread/ postingan yang dibuatnya berkualitas, untuk panduan membuat thread yg berkualitas bisa agan baca dsini       
https://bitcointalk.org/index.php?topic=2979183.0
Untuk rank newbie yang mendapatkan merit ada juga dan ane pernah lihat.
iyaa gan merit gan dapetnya dari orang lain jadi ya orang lain itu yg ngasih klo post agan di anggep baik dan bagus menurut mereka gan jadi jgn berkecil hati dan jgn sampek asal2lan postnya jga gan biar dapet marit dari mereka2

Haha iya..  Tapi sekarang banyak post berkulitas terabaikan.. Lebih baik buat thread yg bener" bekualitas gan biar bisa di liat para yang punya merit bisa tertarik untuk di bagikan merit.
ariyzt
Member
**
Offline Offline

Activity: 602
Merit: 12


View Profile WWW
June 15, 2018, 06:04:49 AM
 #46

system merit emang agak memberatkan buat naik rank
tp langkah yg lumayan jitu buat membasmi spammer dll
apalagi send merit dibatasi per orang
ntah mgkn ada yg pengalaman disini merit bs refill ga sih?
misal batas send udah 2x , biar bisa kirim merit lg syaratnya harus gmnakah?
berkatmendrofa
Member
**
Offline Offline

Activity: 295
Merit: 11


View Profile
June 15, 2018, 06:27:01 AM
 #47

menurut saya pantas saja karena merit untuk semua member bitcointalk di forum ini jika merit tidak mencukupi tentu tidak akan bisa naik peringkat, tentu juga dengan postingan yang berkualitas dan bermanfaat.
Bumidinasty
Member
**
Offline Offline

Activity: 373
Merit: 13


View Profile
June 15, 2018, 06:33:29 AM
 #48

jangan patah semangat gan semua bisa mendapatkan merit gan tidak tergantung peringkat yang penting postingan berkualitas dan mempunyai manfaat jadikan forum ini sebagai tempat berbagi dan belajar sehingga tidak terbebani dengan merit yang penting tetap berpikiran positif.
Ardenoss
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 518
Merit: 100



View Profile
June 15, 2018, 06:50:59 AM
 #49

Kalau menurut saya pantas saja jika newbie bisa mendapatkan merit tapi mereka harus bisa membuat postingan yang berkualitas dan juga bisa bermamfaat bagi orang lain yang ada dalam forum ini,dengan begitu para newbie pasti ada yang memberi merit jika ada para senior yang membaca postingan tersebut.
Dekta
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 25
Merit: 0


View Profile
June 15, 2018, 06:53:43 AM
 #50

Aku rasa para admin disini tidak ada istilah diskriminasi kok gan, jika memang thread atau komentar anda bagus, mereka tetap akan memberikan merit yang memang menjadi hak dari para member, seperti aku ini yang sudah full member bahkan belum pernah dapat merit

Ane setuju tdk ada diskriminasi gan..
Tp bgmnpun juga postingan para senior yg sdh berpengalaman pada umumnya akan mempunyai kualitas yg berbeda dg  new bie.
Seandainya ada pengelompokan berdasarkan level utk penilaian pemberian merit tsb. akan lebih meningkatkan smangat meraih merit
Rubengiovani
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 490
Merit: 100



View Profile
June 15, 2018, 06:56:30 AM
 #51

Jika mereka bisa menciptakan postingan yang berkualitas maka pantas saja para newbie bisa mendapatkan merit,oleh karena itu untuk para newbie jangan putus asa dan terus berjuang demi mendapatkan merit agar bisa naik rank dan bisa mendapatkan hasil yang memuaskan.
Husna QA
Legendary
*
Offline Offline

Activity: 2268
Merit: 2882


#SWGT CERTIK Audited


View Profile WWW
June 15, 2018, 07:06:53 AM
Merited by elda34b (1)
 #52

-snip-
3. Nampaknya Sudah Menjadi adat kebiasaan Kalau newbie selalu di pandang sebelah mata, Post nya selalu dianggap tidak Berkualitas dan masih banyak Cercaan lain yang kami terima. Sebetulnya Kami juga paham bahwa sistem merit ini baru ada di tahun 2018. berarti akun yang sudah ada sebelum nya Otomatis akan memperoleh Merit dengan Cuma cuma. dan itu menurut ane sangatlah hal yang luar biasa.
Kami hanya meminta "Tolong Bantu Kami agar Kami Layak berada disini", karena saya yakin jikalau dulu sudah ada sistem merit pastilah anda akan merasakan apa yang kami rasakan.
-snip-

Sistem Merit mulai diberlakukan:
January 24, 2018, 11:00:11 PM
https://bitcointalk.org/index.php?topic=2818350.msg28856522#msg28856522

Saya mulai mempelajari Cryptocurrency hampir bersamaan dengan saya mendaftar di forum ini.
February 12, 2018, 09:51:31 AM

https://bitcointalk.org/index.php?action=profile;u=1827294

Saat pertama kali mendaftar sudah dihadapkan kepada ProxyBan, inilah awal mula saya menjadi penasaran dengan forum ini,
ada apa? kenapa? apakah memang ada yang spesial di forum ini?

Saya memulai di forum ini dari mulai Merit = 0,
Mungkin lain cerita jika yang menjawab thread ini adalah yang sudah mendapatkan merit otomatis secara cuma-cuma seperti yang anda sebutkan.

Saya berikan contoh postingan saya sewaktu masih posisi Newbie:

Contoh ke-1

[INFO] STOP! Memperjualbelikan Akun Bitcointalk dan Poin Merit

-snip-
Ada yang gabung disini dengan niat baik, namun bagi sebagian orang mungkin ada yang gabung disini dengan niatan hanya mencari keuntungan semata yang mana bisa saja melanggar etika dalam forum.
Diantara etika yang menurut saya dilanggar dalam forum ini adalah ketika seseorang memperjualbelikan akun dengan tingkatan level tertentu kepada yang belum ahlinya, dan juga praktek jual beli poin pada sistem Merit untuk bisa menaikkan level dengan cara-cara yang tidak fair. Kenapa saya bilang tidak fair, karena menurut saya ini sama saja halnya dengan praktek suap menyuap (korupsi) dan membohongi diri sendiri, atau apa bedanya dengan seorang mahasiswa yang membeli skripsi dari orang lain hanya untuk bisa lulus secara formal.
-snip-
Thread tersebut dilatarbelakangi dengan keprihatinan saya saat melihat praktek jual-beli akun (meskipun tidak ada aturan yang melarang), dan juga praktek Merit Abuse entah dengan diperjualbelikan atau dengan cara lainnya (yang ini jelas dilarang).

Jika anda perhatikan, pada thread yang saya tulis tersebutlah saya mendapatkan merit pertama dari akun manji



Contoh ke-2:

[GUIDE] Panduan Bagi yang Mau Mendaftar di Bitcointalk
Thread tersebut saya buat berdasarkan pengalaman & penelitian saya sendiri ketika mencari penyebab apa yang membuat akun saya baru saja mendaftar sudah terkena ProxyBan.

Jangan anda menyangka jika saya membuat dan melaluinya dengan mudah dalam membuat thread tersebut.
Saya sampai survei ke beberapa tempat hanya untuk mendaftar di forum ini.

Kemudian saya mesti beradu argumen dulu dengan beberapa senior untuk membuktikan ke-original-an tulisan saya sebelumnya yang menjadi dasar saya membuat thread tersebut.

Silahkan di lihat sendiri pada link berikut:
https://bitcointalk.org/index.php?topic=2840438.msg31708876#msg31708876
https://bitcointalk.org/index.php?topic=2840438.msg31717033#msg31717033

-snip-
PS : Tapi, jika ada member lain seperti om Joni atau yang lain menemukan postingan ini melakukan Copy-Paste dari yang lain, maka saya batalkan.
https://bitcointalk.org/index.php?topic=2840438.msg31735186#msg31735186
https://bitcointalk.org/index.php?topic=2840438.msg31739177#msg31739177

-snip-
Silahkan di cek gan apakah Copy-Paste dari yang lain atau bukan.
-snip-
https://bitcointalk.org/index.php?topic=2840438.msg31740583#msg31740583

-snip-
Bukan copy-paste. DIlihat darti struktur linguistiknya juga ga beda dengan cara Husna ngepost. Disearch dari google juga ga ada results yang muncul. Sayangnya saya tidak punya smerit jadi tidak bisa menambahkan merit.
-snip-
https://bitcointalk.org/index.php?topic=2840438.msg31750437#msg31750437

-snip-
Maaf saya Quote semua, karena saya pikir ini Proof dari Member lain yang memberi respon postif tentang postingan Anda.
Saya hanya ingin bukti dari Merit yang diberikan itu Adil dan Bebas dari Cheating. And, BTW Sudah 2 Postingan yang sudah saya marking kok selain Anda.
Saya mengapresiasi respons anda dengan membuat Topic --> https://bitcointalk.org/index.php?topic=3078768.msg31745744#msg31745744.

Maaf saya tampilkan resume history post saya.
Tujuannya untuk menjawab beberapa keluhan dari para Newbie pada thread ini (termasuk TS)
Poin-poinnya:
1. Newbie bisa mendapatkan Merit (jika memang post nya layak).
2. Saya mencoba meluangkan waktu sedikit ekstra untuk belajar Cryptocurrency baik secara mandiri ataupun melalui PM ke senior-senior.
3. Anda bisa melihat sendiri pada beberapa kutipan diatas, saya sampai di OSPEK oleh beberapa senior pada thread bantuan.
4. Setelah saya sampai pada level saat ini, bahkan ada member forum global yang tidak percaya kalau saya memulai di forum ini memang benar-benar dari nol.
https://bitcointalk.org/index.php?topic=3139231.msg32484716#msg32484716

I don't entirely agree with this. In fact, there is a newbie (his rank was updated to Jr. Member now, here's his profile Husna QA) in my local section who started a contributive thread to our local section (Indonesia). But I do understand that there are many newbies who created too many unnecessary threads. Which is kinda interesting, how come there are so many newbies that do that?
Simple answer is they are Newbie


Keep Spirit
Jangan jadi Spammer

Ngoclinh12
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 40
Merit: 0


View Profile
June 15, 2018, 07:43:19 AM
 #53

Aku rasa para admin disini tidak ada istilah diskriminasi kok gan, jika memang thread atau komentar anda bagus, mereka tetap akan memberikan merit yang memang menjadi hak dari para member, seperti aku ini yang sudah full member bahkan belum pernah dapat merit
saya juga newbie. sedang usah bisa dapat merit dan menjadi Jr member.  Grin Grin Grin
Iveyalla
Full Member
***
Offline Offline

Activity: 392
Merit: 100



View Profile
June 15, 2018, 07:47:15 AM
 #54

sebenar nya merit itu bisa dikatakan berat bagi kita dan juga bisa dikatakan tidak.di sisi lain dengan ada nya sistem merit maka para member bitcointalk tidak asal-asalan dalam membuat postingan yang pada akhirnya postingan asal-asalan itu yang menjadi banyak spamer.tapi di sisi beratnya kita semakin susah untuk menaikan rank kita jika merit kita tidak bertambah.kalou soal pantas nya newbie untuk mendapatkan merit atoupun tidak itu yang lebih tau moderator forum ini gan.yang penting jangan kebawa beban saja,jalani saja dulu sebisa mungkin gan  dan tetap semangat ya.

BITCOINTALKTELEGRAMTWITTERFACEBOOK ●  DISCORD
  SEDO POW TOKEN    DOCUMENT MANAGEMENT SYSTEM BASED  ON BLOCKCHAIN
missfanx
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 29
Merit: 0


View Profile
June 15, 2018, 08:01:58 AM
 #55

Mungkin lebih ke maksud seperti yg dikatakan harus post yg berkualitas ( baru akan mendapat merit ) yaitu di mana letak perbedaan pengetahuan / ilmu.
Karena jujur di sini saya jg bs d bilang masi asing sekali dg post2 yang berkualitas dikarenakan dr yg tidak paham apa2 dan belajar memulai . Semoga kita semua para newbie bisa semakin bisa mngetahui lebih, mendapat pengalaman dan mau belajar utk bisa lebih baik.
fightki18
Newbie
*
Offline Offline

Activity: 28
Merit: 0


View Profile
June 15, 2018, 08:10:25 AM
 #56

Yuk mari sama2 belajar lg bagi para newbie, termasuk saya sndiri jg masi butuh banyak bimbingan .
Dan semoga aja post2 yg kita buat bisa masuk kriteria berkualitas serta semoga jg kami para newbie bisa lebih diperhatikan utk bisa naik peringkat terus..
HarapankU (OP)
Jr. Member
*
Offline Offline

Activity: 154
Merit: 1


View Profile
June 15, 2018, 09:09:42 AM
 #57

Teimaksih atas pencerahan para senior sekalian. Dengan membaca komen komen dari berbagai pihak dan berbagai rank bisa ane simpulkan bahwa semua memang berhak untuk mendapatkan merit dan  naek kelas. Para Newbie akan tetap berusaha untuk layak berada di forum ini. Salam newbie  Smiley
Pages: 1 2 3 [All]
  Print  
 
Jump to:  

Powered by MySQL Powered by PHP Powered by SMF 1.1.19 | SMF © 2006-2009, Simple Machines Valid XHTML 1.0! Valid CSS!